Anda di halaman 1dari 2

UTS PENDIDIKAN SOSIAL DAN BUDAYA

#Pilihan ganda

1. Ilmu sosial Budaya Dasar (ISBD) atau Pendidikan sosial budaya (PSB) meliputi kajian mengenai dua
aspek utama manusia, yaitu:

A. Aspek makhluk sosial dan aspek makhluk budaya

2. Pendekatan kajian ISBD atau PSB menerapkan metode pendekatan gabungan (combined approach),
yaitu gabungan dua tema bahasan:

B.Manusia makhluk sosial dan interaksi sosial, manusia makhluk budaya dan kemanusiaan
(humaniora)

3 .ISBD atau PSB mempunyai tiga tujuan umum, yaitu:

E. Pernyataan butir (a), (b), dan (c) benar

4 .Hal-hal berikut ini merupakan alasan terjadinya sistem nilai, kecuali:

B.Tidak adanya pembauran budaya pendatang dan budaya setempat

5 .Hasil kajian masalah kemanusiaan adalah pemahaman dan penentuan mengenai sikap dan perbuatan:

E. Pernyataan (a), (b), dan (c) benar

6 .Nilai-nilai kemanusiaan pada hakikatnya adalah mengenai:

D.Pemikiran, kebudayaan, peradaban

7 .Konsep keindahan baru mempunyai arti dan dapat dinikmati sebagai suatu yang indah apabila:

D. Dihubungkan dengan produk budaya

8. Manusia mempunyai selera seni karena ada faktor dasar yang bersifat kodrati dalam diri manusia,
yaitu:

E. Estetika dan eksistensi

9 .Penderitaan manusia yang menjadi objek kajian ISBD atau PSB adalah:

D.Pernyataan (b) dan (c) benar


10. Salah satu sumber penderitaan manusia adalah perbuatan manusia mengeksploitasi manusia lain
dengan cara paksa, misalnya:

D. Kerja rodi pada zaman jepang

11. Mana pernyataan yang tidak termasuk dalam kajian ISBD atau PSB?

C. Budaya hidup sehat

12 .Budi manusia mempunyai unsur-unsur:

C. Cipta-rasa-karsa

13. Objek kajian masalah kemanusiaan adalah:

E. Pernyataan (a), (b), dan (c) benar

14. Kajian ISBD atau PSB bertolak dari keluarga sebagai unit masyarakat terkecil. Konsep keluarga
sebagai unit masyarakat terkecil (keluarga inti) adalah:

A. Kesatuan dari suami sebagai ayah, istri sebagai ibu, dan anak sebagai keturunan mereka

15. Dalam pengelompokan bidang ilmu dan pengetahuan budaya, ISBD atau PSB sebagian kajiannya
termasuk ilmu-ilmu sosial, dan sebagian kajiannya termasuk pengetahuan budaya, karena pendekatan
ISBD atau PSB dilakukan pada:

C. Manusia sebagai makhluk sosial dan budaya

#Essay

Anda mungkin juga menyukai