Anda di halaman 1dari 5

TUGAS

PENYULUHAN DAN KONSELING GIZI


Resume 7 Keterampilan Penyuluhan Gizi

Oleh :
SEPTIA NARLIN
NIM. 192110996

PRODI DIII 2A
POLTEKKES KEMENKES PADANG
KEMENTRIAN KESEHATAN RI
JURUSAN GIZI
TA 2020/2021
1. Keterampilan Membuka Penyuluhan
Usaha menciptakan prakondisi bagi sasaran agar mental dan perhatian terpusat pada
hal-hal yang akan dipelajari sehingga materi yang disampaikan mudah dipahami
Strategi Membuka Penyuluhan :
a. Menarik perhatian
Caranya : Berpenampilan baik, materi disajikan menarik, alat peraga menarik, dan
intonasi suara baik Tujuannya :
􏰀 - Meyakinkan materi sangat berguna
􏰀 - Menggunakan alat bantu yang menarik
􏰀 - Melakukan pola interaksi yang menyenangkan
b. Menimbulkan motivasi sasaran penyuluhan
◼ Membangun suasana akrab : salam, sapa, tanya
◼ Menumbuhkan rasa ingin tahu : kasus-kasus aktual
◼ Mengaitkan materi yang akan disampaikan sesuai dengan kebutuhan sasaran

c. Memberikan acuan atau rambu-rambu


◼ Menjelaskan tujuan penyuluhan
◼ Menjelaskan tahap penyuluhan
◼ Menjelaskan kemampuan yang harus dimiliki

d. Menetapkan kaitan
◼ Mengaitkan materi dengan kebutuhan sasaran
◼ Mengaitkan materi dengan kehidupan sasaran

2. Keterampilan Menjelaskan
Agar tidak terjadi ketidakjelasan materi yang disajikan dan menimbulkan multi-
interpretasi dari sasaran penyuluhan
-----> penyuluh membuat persiapan yang matang dalam Satuan Penyuluhan (Satpel)
Strategi Menjelaskan :
a. Merencanakan penjelasan dengan baik sesuai dengan materi yang terdapat dalam
Satpel
----> sistematika penjelasan dan materi yang akan dijelaskan

b. Menyajikan penjelasan
◼ Kejelasan penjelasan
◼ Penggunaan contoh-contoh
◼ Penekanan
◼ Umpan balik (feedback)

3. Keteeampilan Bertanya
Untuk menghindari kebosanan sehingga dapat diciptakan suasana penyuluhan
yang lebih bermakna..
Makna positif terhadap pertanyaan yang baik :
1. Meningkatkan partisipasi sasaran dalam proses penyuluhan
2. Meningkatkan rasa ingin tahu sasaran
3. Menfokuskan sasaran terhadap materi yang sedang dibahas
4. Meningkatkan kemampuan berpikir kreatif sasaran penyuluhan.
Strateginya ada 6, yakni;
-Diberi acuan, acauan amat penting perannya, sehingga pertanyaan tidak terlal
mengambang, serta fokus terhadap materi penyuluhan.
-Singkat dan jelas; pertanyaan tidak perlu panjang, langsung pada point inti
pertanyaan yang dapat meningkatkan rasa ingin tau pada sasaran.
-Terpusat
-Tuntunan
-Waktu cukup untuk berpikir; dalam penyampaiannya, tidak lama untuk
menjawab karena itu dibutuhkan kesiapan materi dan pemahaman dalam
menyampaikan materi penyuluhan.
-Bergilir
4. Keterampilan Memberi Penguatan (Reinforcement)
Segala bentuk respons yang diberikan oleh penyuluh atas tingkah laku yang
dilakukan sasaran untuk memberikan dorongan positif.
Strateginya yaitu :
----> penguatan verbal dan non verbal
1. Penguatan verbal
2. Penguatan dengan mimik
3. Penguatan dengan sentuhan
4. Penguatan dengan kegiatan menyenangkan
5. Penguatan dengan simbol atau benda
6. Penguatan dengan cara mendekati

5. Keterampilan Mengelola Penyuluhan


Menciptakan dan memelihara kondisi penyuluhan yang kondusif dan
mengembalikannya apabila ada hal-hal yang mengganggu suasana penyuluhan.
Strateginya yaitu :
1. Memiliki sikap yang tanggap
2. Memberikan petunjuk yang jelas
- Semangat 
- Menantang 
- Variasi 
- Fleksibel 
- Disiplin 
- Penekanan
3. Membagi perhatian

6. Keterampilan Bervariasi
Untuk menjaga suasana penyuluhan tetap menarik perhatian dan tidak
membosankan sehingga sasaran tetap menunjukkan sikap antusias, penuh gairah dan
berpartisipasi aktif dalam proses penyuluhan.
Strateginya adalah Variasi Gaya Penyuluhan dimana dapat dilakukan dengan
memvariasikan;
1. Variasi penggunaan media
2. Variasi pola interaksi
3. Variasi gaya menyuluh

7. Keterampilan Menutup Penyuluhan


Suatu kegiatan untuk memberikan gambaran tentang apa yang telah dipelajari
selama penyuluhan dan keterkaitandengan pengalaman sebelumnya.
1. Mengulangi intisari materi penyuluhan
2. Membuat kesimpulan
3. Membangkitkan motivasi untuk mempelajari
lebih lanjut
4. Mengadakan evaluasi
5. Pemberi tugas

Anda mungkin juga menyukai