Anda di halaman 1dari 2

Tugas Agama Hindu Klas XII.

2
Materi : Astangga Yoga

Om swastyastu
Selamat Pagi anak-anak.
Sebelum kita melanjutkan materi pelajaran di Semester Genap di tahun
2021, mari kita awali kegiatan kita di era Pandemi Covid 19 ini dengan
memanjatkan doa, semoga Hyang Widhi senantiasa melimpahkan kesehatan lahir
bathin dan menjauhkan mala pataka yang menyengsarakan kehidupan kita semua
dengan mematuhi aturan Sang Guru Wisesa. Pakai Masker, Cuci Tangan, Hindari
Kerumunan.
“Om Sarva Papa, sarva mala, sarva lara winasanam ya namah svaha”.

Baca Buku Pendidikan Agama Hindu dan Budhi Pekerti, halaman 194 – 210.
Kemudian kerjakan tugas di bawah ini!
Sebelum mengerjakan Tugas ingat Absensinya dulu jangan lupa.

1. Jelaskan pengertian Yoga!

2. Yoga Sutra Maharsi Patanjali dikelompokkan atas 4 pada ( bagian ) yang terdiri

dari 194 sutra. Sebut dan jelaskan pembagiannya!

3. Dari berbagai sumber ajaran Yoga ada beberapa jenis Yoga yang baik untuk

diikuti, seperti ;

Hatha Yoga, Mantra Yoga, Laya Yoga/Kundalini Yoga, Bakti Yoga, Raja Yoga,

Jnana Yoga, dan Karma Yoga. Coba jelaskan pengertian dari Yoga tersebut!

4. Caba lakukan salah satu sikap Yoga yang sudah dapat kalian lakukan, foto dan

kirimkan bersama tugas ini.


Selamat Bekerja.

Anda mungkin juga menyukai