Anda di halaman 1dari 14

Pertemuan

Minggu 1

Memahami
Manajemen
Pemasaran
Ruang Lingkup
 Definisi pemasaran :
 Fungsi organisasi dan serangkaian proses untuk
menciptakan, mengomunikasikan, dan memberi nilai
kepada pelanggan dan untuk mengelola hubungan
pelanggan dengan cara yang menguntungkan
organisasi dan pemangku kepentingannya (American
Marketing Association)
 Definisi manajemen pemasaran :
 Seni dan ilmu memilih pasar sasaran dan meraih,
mempertahankan, serta menumbuhkan pelanggan
dengan menciptakan, menghantarkan, dan
mengomunikasikan nilai pelanggan yang unggul
Marketing is the activity, set of
institutions, and processes for
creating, communicating,
delivering, and exchanging offers
that have value for customers,
clients, partners,
and society at large. (American Marketing
Association, dalam Kotler dan Keller, 2012)

Copyright © 2012 Pearson Education, Inc. Publishing as Prentice Hall Slide 3 of 25


What is Marketing
Management?
Marketing management is the
art and science
• of choosing target markets and
• getting,
• keeping, and
• growing
• customers
through
• creating,
• delivering, and
• communicating
superior customer value.
Copyright © 2009 Pearson Education, Inc. Publishing as Prentice Hall
1-4
Simple Marketing System

Communication

Goods/services
Industry Market
(a collection (a collection
of sellers) of Buyers)
Money

Information
5
Marketing Process
(a simple model)

Construct a
Understanding Design a Build profitable Capture value
marketing
the marketplace customer-driven relationships and from customer to
program that
and customer marketing create customer create profits and
delivers superior
needs and wants strategy delight customer quality
value

Capture value
Create value for customers and build customer relationship from
customers in
return
Pelaku Dan Kekuatan Utama Dalam Sistem
Pemasaran Modern

Perusahaan
Perusahaan
(Pemasar)
(Pemasar) Pasar
Pemasok
Pemasok Perantara
Perantara
Pengguna
Pemasaran
Pemasaran
Pesaing
Pesaing Akhir

Lingkungan
What is Marketed?
Persons  Experiences
 Events
 Properties
 Organizations
 Information
 Ideas

Goods
Places
Services
10 Tipe Entitas Dipasarkan
1. Barang
2. Jasa
3. Acara
4. Pengalaman
5. Orang
FROM PRODUCTS
6. Tempat
7. Properti
8. Organisasi
9. Informasi
10. Ide
Perspektif Pemasaran

 Perspektif Produsen
 Perspektif Konsumen
Perspektif Produsen
 Objectivenya macam-macam, tapi UUD,
yaitu where is the bottom line? Motif
utamanya adalah mencari keuntungan,
yang bisa dicapai dengan berbagai cara:
monopoli, market share, harga yang tinggi,
inovasi, kesetiaan pasar, dan sebagainya.
Perspektif Konsumen
 objectivenya adalah kepuasan. Kepuasan
bisa didapat dengan berbagai cara, ada
yang puas karena mendapatkan barang
yang murah atau berkualitas, tapi ada
pula yang tak perduli dengan harga, yang
penting having fun, leisure, obtaining
leisure, emotions, creating fantasies, etc.

Anda mungkin juga menyukai