Anda di halaman 1dari 4

Judul Pengaruh Konseling Menggunakan

Alat Bantu Pengambilan Keputusan


(Abpk) Terhadap Pemilihan
kontrasepsi Implan
Penulis Hikmah, Siti Indah Farida
Nama Jurnal Jurnal JKFT: Universitas Muhamadiyah
Tangerang Vol 4 No 1 Tahun 2019 p-
ISSN 2502-0552; e-ISSN 2580-2917
Screening Populasi : penelitian menunjukan
bahwa tidak ada pengaruh konseling
mengunakan ABPK terhadap pemilihan
kontrasepsi implant dimana (P value
=0.092>0,05).
Control : -
Outcome : Hasil dari penelitian
menunjukan bahwa tidak ada pengaruh
konseling mengunakan ABPK terhadap
pemilihan kontrasepsi implant dimana
(P value =0.092>0,05).
Validity (Keabsahan) Penelitian menunjukan bahwa tidak
Apakah ada pernyataan penelitian yang ada pengaruh konseling mengunakan
jelas ? jelaskan ABPK terhadap pemilihan kontrasepsi
implant dimana (P value =0.092>0,05)
alat kontrasepsi. Hakikatnya keluarga
berencana adalah suatu usaha untuk
menjarangkan atau merencanakan
jumlah dan jarak kehamilan dengan
memakai kontasepsi.
Apa Tujuan Penelitian ini ? Untuk mengetahui pengaruh
konseling menggunakan alat bantu
pengambilan keputusan (abpk)
terhadap pemilihan kontrasepsi
implan.
Jelaskan tinjauan pustaka yang Alat Bantu Pengambilan Keputusan
mendasari content/ isi dari penelitian (ABPK) Ber-KB efektif memberikan
tersebut ! pengaruh terhadap penggunaan
kontrasepsi pasca persalinan,
dibandingkan dengan umur, paritas,
pendidikan, komunikasi suami-istri dan
paparan informasi tidak menunjukkan
pengaruh yang signifikan terhadap
penggunaan kontrasepsi pasca
persalinan.
Jenis penelitian apa yang digunakan Analisa data pada penelitian ini
dalam penelitian ini ? menggunakan uji T tidak berpasangan.
Teknik pengambilan sampel dalam
penelitian ini adalah total sampling
yaitu seluruh jumlah pasangan usia
subur.
Clinical Importance ? Distribusi frekuensi pemilihan
kontrasepsi Implan di Puskesmas Pasar
Baru Tangerang pada kelompok control
3 orang (5,8%) dan pada kelompok
eksperimen 7 orang (13,5%). Setelah
dilakukan uji pengaruh antara konseling
ABPK dengan pemilihan kontrasepsi
implant diperoleh hasil bahwa tidak ada
pengaruh signifikan antara konseling
menggunakan ABPK terhadap
pemilihan kontrasepsi implant di
Puskesmas Pasar Baru Tangerang.
Distribusi frekuensi pemilihan
kontrasepsi Implan di Puskesmas Pasar
Baru Tangerang pada kelompok control
3 orang (5,8%) dan pada kelompok
eksperimen 7 orang (13,5%). Setelah
dilakukan uji pengaruh antara konseling
ABPK dengan pemilihan kontrasepsi
implant diperoleh hasil bahwa tidak ada
pengaruh signifikan antara konseling
menggunakan ABPK terhadap
pemilihan kontrasepsi implant di
Puskesmas Pasar Baru Tangerang
Menurut anda, apa manfaat hasil Manfaat hasil penenlitian Bagi tenaga
peneliti tersebut ? kesehatan khususnya bidan untuk dapat
meningkatkan konseling KB dengan
menggunakan ABPK untuk
meningkatkan kualitas pelayanan KB
dan memberikan kemudahan kepada
klien dalam menentukan pemilihan
kontrasepsi yang sesuai.
Apa kesimpulan anda terhadap Bagi tenaga kesehatan khususnya
penelitian tersebut ? bidan untuk dapat meningkatkan
konseling KB dengan menggunakan
ABPK untuk meningkatkan kualitas
pelayanan KB dan memberikan
kemudahan kepada klien dalam
menentukan pemilihan kontrasepsi
yang sesuai. Bagi tenaga kesehatan
khususnya bidan untuk dapat
meningkatkan konseling KB dengan
menggunakan ABPK untuk
meningkatkan kualitas pelayanan
KB dan memberikan kemudahan
kepada klien dalam menentukan
pemilihan kontrasepsi yang sesuai.

Anda mungkin juga menyukai