Anda di halaman 1dari 6

KISI – KISI UJIAN TULIS SEKOLAH DASAR

TAHUN PELAJARAN 2014/2015


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Hindu
Alokasi Waktu : 120 menit
Jumlah Soal : 50 soal
Bentuk Soal : a. Pilihan Ganda : 35 butir ( No 1 s.d. 35)
: b. Isian : 10 butir ( No 36 s.d. 45)
c. Uraian : 5 butir ( No 46 s.d. 50)

No
No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Kelas/Smt Indikator
soal
1 1.Mengenal ajaran Panca 1.1 Menyebutkan arti Panca IV/1 Siswa dapat menentukan arti kata Panca 1
Sradha Sradha Sradha.

1.2 Menyebutkan bagian- IV/1 Siswa dapat menentukan bagian Panca Sradha 2
bagian Panca Sradha yang ke empat.

2 4. Mengenal dasar-dasar hari 4.1 Menyebutkan arti hari IV/2 Siswadapat menentukan hari suci yang 3
Suci (wariga) suci (wariga) diperingati berdasarkan perhitunganpawukon
sebagai kemenangan Dharma.
3 5.Mengenal Panca Yama dan 5.2 Menyebutkan bagian- IV/2 Siswa dapat menentukan artidari Panca Yama 4
Panca Nyama Brata bagian dan contoh Panca Brata.
Yama dan Panca Nyama
Brata IV/2 Siswa dapat menunjukkan arti Ahimsa yang 5
merupakan bagian dari Panca Yama Brata.

5.3 Menentukan contoh- Siswa dapat menentukan arti dari Brahmacari 6


contoh perilaku Panca IV/2 yang menjadi bagian dari Panca Yama Brata.
Yamadan Panca
NyamaBrata
No
No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Kelas/Smt Indikator
soal

IV/2 Siswa dapat menentukan contoh pelaksanaan 7


Satya Mitra dalam kehidupan sehari – hari.

4 1.Mengenal Tri Sarira 1.1 Menguraikan arti Tri V/1 Siswa dapat menentukan arti dari Suksma 8
Sarira sarira.

V/1 Siswa dapat menunjukan arti Antahkarana 9


Sarira yang merupakan bagian dari Tri Sarira.

5. 2. Mengenal sejarah perkem- 2.2 Menyebutkan V/1 Siswa dapat menentukan salah satu bukti 10
bangan Hindu sebelum ke- peninggalan-peninggalan peninggalan dari kerajaan Hindu yang berupa
merdekaan Kerajaan Hindu di candi diJawa Timur.
Indonesia sebelum
kemerdekaan V/1 Siswa dapat menunjukan kerajaan Hindu tertua 11
di Indonesia.

6 3.Mengenal Panca Yadnya 3.2 Menyebutkan jenis-jenis V/1 Siswa dapat menentukanarti Manusia Yadnya 12
Panca Yadnya dalam ajaran Panca Yadnya.

V/1 Siswa dapat menunjukkan salah satu contoh 13


pelaksanaan Bhuta Yadnya.

V/1 Siswa dapat menentukan salah satu contoh 14


pelaksanaan Pitra Yadnya.

7 4.Mengenal ajaran Catur 4.2 Menyebutkan bagian- V/2 Siswa dapat menentukan arti Guru Rupaka 15
Guru bagian Catur Guru sebagai bagian dari Catur Guru.

4.3Menunjukkan contoh- V2 Siswa dapat menentukan salah satu contoh 16


contoh sikap Bhakti sikap Bhakti kepada Guru Swadyaya.
kepada Catur Guru
No
No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Kelas/Smt Indikator
soal

8 5. Mengenal Bhuwana Agung 5.1 Menyebutkan unsur – V//2 Siswa dapat menunjukanzat padat pada unsur 17
dan Bhuwana Alit unsur Bhuwana Agung Bhuwana Agung .
dan Bhuwana Alit

9 1.Meyakini Kemahakuasaan 1.1 Menguraikan arti Cadhu VI/1 Siswa dapat menentukan arti dari Cadhu Sakti. 18
Sang Hyang Widhi (Tuhan) Sakti
sebagai Cadhu Sakti
1.2 Menyebutkan bagian- VI/1 Siswa dapat menentukan arti Jnana Cakti, 19
bagian Cadhu Sakti bagian dari Cadhu Sakti.

1.3 Menunjukkkan contoh – VI/2 Siswa dapat menentukan salah satu contoh 20
contoh kemahakuasaan Krya Sakti.
Sang Hyang Widhi
(Tuhan) sebagaiCadhu
Sakti
VI/2 Siswa dapat menentukan salah satu contoh 21
Prabu Sakti.
VI/2 Siswa dapat menentukan contoh Wibhu Sakti 22

10 2. Mengungkapkan perkem- 2.1. Menguraikan VI/I Siswa dapat menentukan nama lembaga tinggi 23
bangan agamaHindu perkembangan agama Agama Hindu di Indonesia.
setelah kemerdekaan Hindu setelah
Indonesia kemerdekaan Indonesia
VI/I Siswa dapat menunjukkan dasar pengakuan 24
Agama Hindu secara syah menurut keputusan
mentri agama R I.

VI/I Siswa dapat menentukan hari raya Hindu yang 25


ditetapkanolehPemerintah sebagai hari libur
Nasional.
No
No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Kelas/Smt Indikator
soal

VI/I Siswa dapat menentukan pelaksanaan tahun 26


baru Caka pada tahun 2015.

11 3. Mengenal pelaksanaan 3.1 Menguraikan arti Nitya VI/2 Siswa dapat menentukan pengertian Yadnya 27
Yadnya dan Naimitika Karma Sesa.
VI/2 Siswa dapat menentukan arti dari Naimitika 28
Karma.

3.2 Menyebutkan contoh VI/2 Siswa dapat menunjukkan salah satu contoh 29
Pelaksanaan Yadnya pelaksanaan Yadnya Sesa dalam kehidupan
secaraNitya Karma dan sehari - hari.
NaimitikaKarma
VI/2 Siswa dapat menentukan salah satu contoh 30
pelaksanaan Naimitika Karma.

12 4. Mengenal Dasa Yama dan 4.1 Menguraikan arti dari Dasa VI/2 Siswa dapat menentukan contoh pelaksanaan 31
Dasa Nyama Brata Yama dan Dasa Nyama Brata SatyaWacana dalam kehidupan sehari – hari.

VI/2 Siswa dapat menentukan arti Dasa Yama Brata. 32

VI/2 Siswa dapat menentukan arti dari Dasa Nyama 33


Brata.
4.2 Menyebutkan bagian- VI/2 Siswa dapat menunjukan arti Dama dari Dasa 34
bagian Dasa Yama dan Yama Brata.
Dasa Nyama Brata
13 5.Mengenal Panca Yama dan 5.2 Menyebutkan bagian - IV/2 Siswa dapat menentukan arti Upawasadari 35
Panca Nyama Bratha sebagai bagian Panca Yama Brata dan bagian Dasa Nyama Brata.
ajaran susila Panca Nyama Brata

IV/2 Siswa dapat menyebutkan arti Satya dari Panca 36


Yama Brata.
No
No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Kelas/Smt Indikator
soal
IV/2 Siswa dapat menyebutkan artiSauca sebagai 37
bagian Panca Nyama Brata.

14 2.Mengenal sejarah 2.1 Menyebutkan kerajaan- VI/2 Siswa dapat menyebutkan nama Maha Patih 38
perkembangan Hindu kerajaanHindu di yang terkenal dengan sumpah Amukti Pallapa
sebelum kemerdekaan Indonesia sebelum di kerajaan Majapahit.
kemerdekaan
15 5. Mengenal Bhuwana Agung 5.1 Menyebutkan unsur- V/2 Siswa dapat menyebutkan unsur panas dalam 39
dan Bhuwana Alit unsurBhuwana Agung dan Bhuwana Agung.
BbuwanaAlit
16 4. Mengenal ajaran Catur 4.3 Menunjukkan contoh- V/2 Siswa dapat menyebutkan salah satu contoh 40
Guru contoh sikap bhakti pada sikap bhakti kepada Guru Wisesa.
Catur Guru
VI/1 Siswa dapat menyebutkan salah satu sifat 41
kemahakuasaan Sang Hyang Widhi dalam Jnana
Sakti.

17 1. Meyakini kemahakuasaan 1.2 Menyebutkan bagian VI/1 Siswa dapat menyebutkan kemahakuasaan 42
Sang Hyang Widhi (Tuhan) bagianChadhu Sakti Sang Hyang Widhi sebagai Pencipta.
sebagai Cadhu Sakti
18 4. Mengenal Dasa Yama dan 4.3 Menunjukkan contoh- VI/2 Siswa dapat menyebutkan salah satu contoh 43
Nyama Brata contoh Dasa Yama dan ajaran Ksama dalam Dasa Yama Brata.
Dasa Nyama Bratha
VI/2 Siswa dapat menyebutkan pengertian dari 44
SatyaLaksana.

VI/2 Siswa dapat menyebutkan salah satu contoh 45


ajaran Swadyaya dalam Dasa Nyama Brata.

19 4. Mengenal dasar dasar 4.2 Mengenal hari-hari dan IV/2 Siswa dapat menyebutkan hari suci agama 46
hari suci (wariga) bulan baik Hindu yang diperingati berdasarkan Pawukon.
No
No Standar Kompetensi Kompetensi Dasar Kelas/Smt Indikator
soal
20 4. Mengenal ajaran Catur Guru 4.2 Menyebutkan bagian- V/2 Siswa dapat menyebutkan bagian- bagian dari 47
bagian Catur Guru Catur Guru.

21 5. Mengenal Bhuwana Agung 5.2 Menyebutkan Persamaan V/2 Siswa dapat menyebutkan persamaan unsur – 48
dan Bhuwana Alit dan Perbedaan Bhuwana unsure Panca Maha Bhuta pada Bhuwana
Agung dan Bhuwana Alit Agung dan Bhuwana Alit.

22 1. Meyakini kemahakuasaan 1.2 Menyebutkan bagian- VI/1 Siswa dapat menyebutkan bagian –bagian 49
Sang Hyang Widhi bagian Cadhu Sakti dariChaduSakti.
(Tuhan) sebagai Cadhu
Sakti

23 4. Mengenal Dasa Yama dan 4.2 Menyebutkan bagian- VI/ 2 Siswa dapat menyebutkan bagian-bagiandari 50
Dasa Nyama Brata bagian Dasa Yama dan Panca Satya.
Dasa Nyama Brata

Anda mungkin juga menyukai