Anda di halaman 1dari 12

LAPORAN PROJECT

“Ophiophagus hannah”
MATA KULIAH CODING AND BIG DATA

Disusun oleh :
Muhammad Zaki Ananda (1304619032)

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BIOLOGI


FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA
TAHUN 2021
1. Berapa jumlah DATA PubMed yang Anda peroleh?
Jawab : Jumlah DATA PubMed yang diperoleh yaitu 155

2. Berapa jumlah DATA Nucleotide yang Anda peroleh?


Jawab : Jumlah DATA Nucleotide yang diperoleh yaitu 7,550
3. Berapa jumlah DATA Taxonomy yang Anda peroleh?
Jawab : Jumlah DATA Taxonomy yang diperoleh yaitu 1
4. Bagaimana entrez menginterpretasikan query “fish” yang Anda masukan untuk data
PubMed ini? " fish "[MeSH Terms] OR " fish "[All Fields]
Jawab :

Entrez menginterpretasikan query "ophiophagus hannah"[MeSH Terms] OR


Ophiophagus hannah[Text Word]
5. Berapa jumlah DATA PubMed yang Anda peroleh sekarang?
Jawab : Jumlah DATA PubMed yang diperoleh yaitu 6
6. Apakah sama atau berbeda dengan jumlah DATA awal?
Jawab : Jumlah DATA awal dan terakhir berbeda, dari 155 menjadi 6
7. Bagaimana entrez menginterpretasikan query “fish” Anda sekarang? "fishes"[MeSH
Terms]
Jawab :

Ente
rez menginterpretasikan "Ophiophagus hannah"[Organism] OR Ophiophagus
hannah[All Fields]
8. Bagaimana entrez menginterpretasikan query “fish” "pada opsi MeSH Terms
Jawab :

Ente
rez menginterpretasikan "Ophiophagus hannah"[Organism] OR Ophiophagus
hannah[All Fields]
9. Berasal dari organisme apakah entry nucleotide tersebut? Berapa pasang basa sekuen
nukleotida pada entry tersebut? (Print screen full browser, lingkari bagian informasi)
Jawab : Berasal dari organisme organisms; Eukaryota; Opisthokonta; Metazoa;
Eumetazoa; Bilateria; Deuterostomia; Chordata; Craniata; Vertebrata;
Gnathostomata; Teleostomi; Euteleostomi; Sarcopterygii; Dipnotetrapodomorpha;
Tetrapoda; Amniota; Sauropsida; Sauria; Lepidosauria; Squamata; Bifurcata;
Unidentata; Episquamata; Toxicofera; Serpentes; Colubroidea; Elapidae; Elapinae;
Ophiophagus
Basa sekuennya sebanyak 520 pasang
10. Berapa jumlah DATA Taxonomy yang muncul/diperoleh?
Jawab :

DATA Taxonomy yang muncul adalah 1


11. Berapakah jumlah DATA Protein yang muncul/diperoleh?
Jawab :

DATA Protein yang muncul adalah 18779


12. Berapakah jumlah DATA SNP yang muncul/diperoleh?
Jawab : DATA SNP yang muncul adalah 16
13. Berapakah jumlah DATA SNP yang muncul/diperoleh?
Jawab : DATA SNP yang diperoleh yaitu 7421
14. Tulis kembali query yang tertulis pada kotak tersebut! ("Chondrichthyes"[Organism] OR
"Dipnoi"[Organism] OR "Actinopterygii"[Organism] OR "Hyperotreti"[Organism] OR
"Hyperoartia"[Organism] OR "Coelacanthimorpha"[Organism]) AND
biomol_mrna[PROP]
Þ Masih pada halaman nucleotide, klik pilihan [mRNA].
Þ Selanjutnya pilih tab [advanced]. Pada halaman advanced search builder, klik pilihan
“organism” di pull-down menu, dan ketik “fish” pada kolom pencarian.
Þ Selanjutnya klik pilihan “gene name” di pull-down menu, dan ketik “GFP” pada kolom
pencarian. Selanjutnya klik [search]

15. Berapa jumlah DATA yang muncul/diperoleh?


Jawab : Jumlah DATA yang muncul yaitu 88
16. Apa GenBank ID yang muncul pertama? (Print screen full browser, lingkari bagian
informasi
Jawab : AZIM01000474.1

Anda mungkin juga menyukai