Anda di halaman 1dari 23

KEMENTERIAN

DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

“PENGELOLAAN DANA ALOKASI KHUSUS (DAK) &


DANA INSENTIF DAERAH (DID) LINGKUNGAN HIDUP
& KEHUTANAN DALAM APBD”

Oleh:

Drs. Marisi Parulian, M.Si


Direktur Fasilitasi Dana Perimbangan &
Pinjaman Daerah

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri


Jakarta, 6 April 2021
OUTLINE

1. PENGELOLAAN DANA ALOKASI


KHUSUS (DAK) FISIK BIDANG
LINGKUNGAN HIDUP & KEHUTANAN
(LHK) DALAM APBD;
2. PENGELOLAAN DAK NONFISIK LHK
DALAM APBD;
3. PEMETAAN KEGIATAN DAK FISIK &
NONFISIK LHK DALAM SIPD;
4. PEMETAAN KEGIATAN DANA INSENTIF
DAERAH (DID) DALAM SIPD;
5. ALUR PERGESERAN ANGGARAN
DALAM SIPD.
KEMENTERIAN DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

1. PENGELOLAAN DANA ALOKASI KHUSUS (DAK) FISIK BIDANG


LHK DALAM APBD

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri


KEMENTERIAN DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

DEFENISI DANA ALOKASI KHUSUS (DAK)

Dana yg bersumber Urusan Pemerintahan


dari APBN Kewenangan Daerah

Dialokasikan kepada Membantu mendanai


daerah tertentu kegiatan khusus

Prioritas Nasional
Arah Kebijakan DAK Fisik Tahun 2022

1. Mempertajam fokus kegiatan DAK sehingga 4. Refokusing menu pada kegiatan bernilai
berdampak langsung pada pertumbuhan signifikan serta menuntaskan hambatan
ekonomi sebagai respon dampak pandemi pelaksanaan di daerah.
Covid-19.

5. Mempertajam penentuan lokasi prioritas


2. Meningkatkan pemerataan layanan dan berbasis sektoral dan regional.
infrastruktur dasar di daerah.

3. Mendukung pencapaian prioritas nasional 6. Memperkuat integrasi pemanfaatan DAK Fisik


melalui kebijakan DAK berbasis tematik dengan kegiatan yang didukung oleh sumber
Khususnya (Pariwisata dan IKM; Food Estate pendanaan lainnya (misalnya Belanja KL
dan Sentra Produksi Pangan; serta dll)
Konektivitas Kawasan untuk Pembangunan
Inklusif).

Hal-hal yang menjadi fokus perbaikan pada DAK

Fokus DAK Tematik Penugasan Fokus DAK Fisik Reguler 5


Kebijakan DAK Fisik Tahun 2022
DAK Fisik Reguler
“Pemenuhan Pelayanan Dasar dalam Penyiapan SDM Berdaya Saing”

Pendidikan Kesehatan Jalan Air Minum Sanitasi Perkim


dan KB

DAK Fisik Penugasan


1. Tematik Penguatan DPP dan Sentra Industri Kecil Menengah

Pariwisata IKM Jalan Lingkungan Perdagangan* UMKM*


Hidup

2. Tematik Pengembangan Food Estate dan Sentra Produksi Pangan

Pertanian Kelautan Perikanan Irigasi Kehutanan Jalan Perdagangan*

3. Tematik Peningkatan Konektivitas Kawasan untuk Pembangunan Inklusif di wilayah Nusa Tenggara, Maluku,
dan Papua

Transportasi Transportasi
Jalan
Perdesaan Laut

Bidang Perdagangan*, adalah bidang baru dalam DAK Fisik tahun 2022
KEMENTERIAN DALAM NEGERI
PROSES PERENCANAAN DAN PENGANGGGARAN DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH
Diacu
RPJPD RPJPN
20 tahun pedoman pedoman 20 tahun
pedoman Diperhatikan pedoman
RPJMD RPJMN
Renstra 5 tahun Renstra
5 tahun
SKPD dijabarkan dijabarkan K/L
5 tahun Diserasikan dg 1 tahun
pedoman 1 tahun
Musrenbang
5 tahun pedoman
§ kondisi ekonomi makro Renja Renja
Daerah; diacu
RKPD RKP
SKPD K/L
diacu
§ asumsi penyusunan 1 tahun 1 tahun 1 tahun
APBD;
§ kebijakan Pendapatan KUA PPAS § menentukan skala prioritas
Daerah;
pembangunan Daerah;
§ kebijakan Belanja Dibahas § menentukan prioritas Program
Daerah; bersama
NOTA KESEPAKATAN PIMPINAN DPRD dan Kegiatan untuk masing-
§ kebijakan Pembiayaan DGN KDH DPRD masing urusan yang
Daerah; dan
§ menyusun capaian Kinerja,
§ strategi pencapaiannya. RKA-SKPD
PEDOMAN
PENYUSUNAN Sasaran, dan plafon anggaran
RKA-SKPD sementara

TAPD

PERDA RAPERDA Dibahas dan


dievaluasi
APBD APBD disetujui oleh DPRD
7
KEMENTERIAN DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

SINKRONISASI DAN KONSISTENSI RK DENGAN RKA-SKPD

Rencana kegiatan (RK) DAK disusun berdasarkan pagu


1. RK dapat dilakukan perubahan sebanyak 1 kali dibatasi paling lambat mi
alokasi dalam Informasi atau alokasi Perpres dan nggu pertama bulan Maret, dengan ketentuan:
01 dokumen usulan DAK Fisik dalam KRISNA serta 05 a. hanya dalam rangka optimalisasi sisa kontrak selain usulan aspirasiDPR
dokumen sinkronisasi dan harmonisasi. b. Pemenuhan kesiapan (readiness) kriteria usulan aspirasi DPR
c. Karena bencana alam, kerusuhan, kejadian luar biasa, dan/atau wabah p
enyakit menular.

RK menggambarkan urutan prioritas pemilihan menu


(program dan kegiatan) yang ada dalam KRISNA yang
02 menjadi prioritas nasional di daerah, dipilih oleh Pemda Dalam hal DAK Fisik TA 2021 telah ditampung dalam APBD dan tidak
berdasarkan pembahasan dengan K/L dan mendapat 06 sesuai dengan RK, maka Pemda melakukan penyesuaian dengan
persetujuan dari Kementerian PPN/Bappenas. mendahului P APBD TA 2022

RK selanjutnya menjadi dasar penyusunan Rencana Penyesuaian dengan menerbitkan Perkada tentang Perubahan
Penjabaran APBD dan pemberitahuan kepada pimpinan DPRD untuk
Kerja dan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah
03 (RKA-SKPD) yang mengambarkan paket-paket 07 selanjutnya ditampung dalam P-APBD TA 2022 kalau melakukan
perubahan, kalau tidak dilaporkan dalam LRA.
kegiatan dalam setiap menu bidang DAK Fisik

Dengan dasar Perkada tentang perubahan penjabaran APBD,


04 RK wajib inline dengan RKA-SKPD 08 maka SKPD pelaksana DAK menyusun DPPA dan
mengajukan kepada BPKAD untuk pengesahan
KEMENTERIAN DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

2. PENGELOLAAN DANA ALOKASI KHUSUS (DAK)


NONFISIK DALAM APBD

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri


KEMENTERIAN DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

Kebijakan DAK Fisik dan Non-Fisik Tahun 2022


KEMENTERIAN DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

3. PEMETAAN KEGIATAN DAK FISIK & NONFISIK LHK DALAM SIPD

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri


KEMENTERIAN DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

HASIL PEMETAAN DAK FISIK BIDANG LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN

Sumber: SE Dirjen Bina Keuda No. 906/1351/Keuda tgl 16 Februari 2021


KEMENTERIAN DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

Lanjutan……

Sumber: SE Dirjen Bina Keuda No. 906/1351/Keuda tgl 16 Februari 2021


KEMENTERIAN DALAM NEGERI
Lanjutan…… DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

Sumber: SE Dirjen Bina Keuda No. 906/1351/Keuda tgl 16 Februari 2021


KEMENTERIAN DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

Lanjutan……

Sumber: SE Dirjen Bina Keuda No. 906/1351/Keuda tgl 16 Februari 2021


KEMENTERIAN DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

HASIL PEMETAAN DAK NONFISIK BANTUAN BIAYA LAYANAN PENGOLAHAN SAMPAH

Sumber: SE Dirjen Bina Keuda No. 906/923/Keuda tgl 5 Februari 2021


KEMENTERIAN DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

4. PEMETAAN KEGIATAN DANA INSENTIF DAERAH (DID) DALAM SIPD

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri


KEMENTERIAN DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

HASIL PEMETAAN DANA INSENTIF DAERAH (DID)

Sumber: SE Dirjen Bina Keuda No. 906/923/Keuda tgl 5 Februari 2021


KEMENTERIAN DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

Lanjutan……

Sumber: SE Dirjen Bina Keuda No. 906/923/Keuda tgl 5 Februari 2021


KEMENTERIAN DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

Lanjutan……

Sumber: SE Dirjen Bina Keuda No. 906/923/Keuda tgl 5 Februari 2021


KEMENTERIAN DALAM NEGERI
DITJEN BINA KEUANGAN DAERAH

5. ALUR PERGESERAN ANGGARAN DALAM SIPD

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri


Ditjen Bina Keuangan Daerah
Kementerian Dalam Negeri

ALUR PERGESERAN ANGGARAN DALAM SIPD

TAPD KEUANGAN MEMBUKA TAPD PERENCANAAN MEMBUKA FITUR TAPD KEUANGAN MEMBUKA SETIAP SKPD MEMASTIKAN
JADWAL PERGESERAN TAMBAH KEGIATAN PADA SKPD YANG KUNCI RINCIAN PADA SUB BAHWA SEMUA SUB KEGIATAN
Saat membuat jadwal pergeseran, DIPERLUKAN KEGIATAN SETIAP SKPD YANG DAN BELANJA SUDAH SEUSAI
jadwal penetapan APBD yang ADMIN DAERAH melakukan DIPERLUKAN DENGAN KEPMENDAGRI 050-
dipilih adalah judul sub tahapan pemutakhiran kode organisasi (jika 3708 TAHUN 2020;
penyesuaian hasil evaluasi belum dilaksanakan sebelumnya).

DONE!

PERGESERAN TAPD KEUANGAN MELAKUKAN TAPD KEUANGAN MEMASTIKAN SELURUH SETIAP SKPD MELAKUKAN PENYESUAIAN
PENUTUPAN JADWAL “APBD PROSES SUDAH SELESAI DILAKSANAKAN SUB KEGIATAN DAN RINCIAN BELANJA YANG
SELESAI DILAKSANAKAN
PERGESERAN” SELURUH SKPD. BELUM DIREALISASIKAN SESUAI KEBUTUHAN
Dilanjutkan dengan penyusunan
RAK dan Validasi DPA

@kemendagri @kemendagri @kemendagri_ri


KEMENTERIAN DALAM NEGERI
REPUBLIK INDONESIA

Terima Kasih
Direktorat Jenderal Bina Keuangan Daerah Kementerian Dalam Negeri

Anda mungkin juga menyukai