Anda di halaman 1dari 3

LK 2.

1 FORMAT IDENTIFIKASI MASALAH DAN RENCANA AKSI

No Data Identifikasi Rumusan Masalah Rencana Aksi/Solusi Keterangan


Observasi Masalah
1 2 3 4 5 6

1. Berdasarkan 1. Model 1. Model 1. Guru • Pembelajaran


hasil Pembelajaran Pembelajara mengimplementa dilakukan
Observasi yang tidak n apa yang sikan model secara Daring
selama diimplementa baik untuk di pembelajaran dan
belajar sikan dalam implementas yang disusun sewaktuwaktu
siswa kelas pembelajaran ikan dalam 2. Guru menggunakan bisa Luring
XI ATP pembelajara model sesuai kondisi
Ruang 3, n pembelajaran yang dan anjuran
Siswa 2. Kondisi 2. Bagai mana inovatif sehingga pemerintah
mengalami Pembelajaran proses pembelajaran • Menggunakan
Penurunan daring yang pembelajara daring maupun Model
Motivasi monoton n yang asik luring tidak Pembelajaran
Belajar dalam proses menyenangk monoton PBL(Projek
pembelajaran an dan tidak 3. Guru membuat Based
monoton materi ajar yang Learning)
3. Materi Ajar 3. Bagaimana menarik sesuai • Menggunakan
yang Kurang materi ajar dengan materi media
Menarik yang berupa PPT atau pembelajaran
disampaiakn Video berbasik TIK
dapat 4. Guru
menarik mengumpulkan
4. Lemahnya 4. Bagai mana bahan –bahan yang
Motivasi meningkatka terkait dengan
Literasi Siswa n motivasi materi sebagai
siswa dalam bahan
literasi literasi siwa
5. Siswa kurang 6. Bagaimana 5. Dalam proses
aktif dalam caranya pembelajaran lebih
proses belajar agar siswa terpusat pada siswa
lebih aktif Langkah-langakah
dalam yanag harus dilakukan
proses dalam pembelajaran
pembelajara adalah:
n
1. Guru
menjelaskankepa
da siswa model
tekik
pembelajaran
yang akan di
laksanakan
2. Guru
memberikan
materia ajar yang
inovatif dan
menarik kepada
siswa jika secara
daring maka
diberikan melalui
LMS dan apabila
pembelajaran
secara luring maka
guru menampilkan
di depan siswa,
materi ajar berupa
PPT dan video
pembelajaran

3. Guru meminta
siswa untuk
mengamati video
pembelajaran yang
ditampilkan
4. Guru dan siswa
melakukan diskusi
mengenai video
yang di tampilkan,
Untuk menghadapi
siswa yang
cenderung
pendiam, guru
harus memiliki
strategi khusus
misalnya bertanya
tentang hal-hal
yang ringan
tentang materi
pembelajaran
sehingga
memancing
keingintahuan
siswa yang
bersangkutan.

5. Guru memberikan
LKPD dan
membimbing siswa
untuk
menyelesaikan
LKPD yang
diberikan
6.7. Peserta
Guru didik
menyampaikan
memberikan
motivasi
hasil dan
dan rencana
penguatan
aksi berdasarkan
8. Peserta didik
menyelesaikan
evaluasi
pembelajaran
yang diberikan
melalui LMS atau
pembelajaran
Luring

Keterangan:

1. Nomor urut
2. Data Hasil Observasi: Merupakan kumpulan data hasil observasi terhadap
permasalahan pembelajaran di sekolah/kelas baik berupa data kualitatif maupun
kuantitatif.
3. Identifikasi Masalah: berisi permasalahan-permasalahan dalam pembelajaran yang
terkait dengan
a. Materi pembelajaran
b. Perumusan tujuan dan indikator
c. Penyiapan media
d. Model, metode, dan strategi pembelajaran
e. Aktifitas pembelajaran
f. Sosiokultural siswa
g. Sarana prasarana
h. Hasil evaluasi/hasil capaian pembelajaran
i. Dst
Mahasiswa Menyusun/menuliskan permasalahan dalam pembelajaran berdasarkan
dari pengalaman atau pengamatan yang dilakukan, hasil belajar, berbagai artikel, atau
sumber lain yang valid.
4. Rumusan Masalah: Berisi rumusan masalah yang perlu dicari alternatif solusinya.
5. Rencana Aksi/Solusi: Berdasarkan bahan kajian, sumber informasi, desain, gagasan,
metode, bahan kajian, alat, atau resources lainnya yang diperlukan untuk mendukung
solusi dari permasalahan yang ditemukan. Sehingga dapat ditemukan/ditetapkan solusi
yang tepat. a. ............
b. ............
c. .............
d. Dst
Sebagai contoh:
ditemukan masalah kesulitan siswa dalam memahami prinsip kerja motor bensin
berdasarkan hasil pengamatan dalam proses pembelajaran dan hasil belajar beberapa
semester terakhir.
Solusinya: mencari/mendesain media pembelajaran yang tepat, untuk membantu
dalam kesulitan siswa memahami prinsip kerja motor bensin, atau ditemukan solusi
media pembelajaran yang sesuai berdasarkan kajian teori yang relevan.

Anda mungkin juga menyukai