Anda di halaman 1dari 4

POLA PENGEMBANGAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

Mata Pelajaran : KIMIA

Kelas/Semester: XII / Genap

RUMUSA1N KOMPETENSI DASAR KOMPETENSI MATERI POKOK


3.6 Menerapkan stoikiometri reaksi Menerapkan Stoikiometri reaksi
redoks dan hukum Faraday untuk redoks dan hukum Faraday untuk
menghitung besaran-besaran yang menghitung besaran-besaran yang
terkait sel elektrolisis terkait sel elektrolisis

4.6 Menyajikan rancangan prosedur Menyajikan Rancangan prosedur

penyepuhan benda dari logam penyepuhan benda dari logam

dengan ketebalan lapisan dan luas dengan ketebalan lapisan dan luas

tertentu tertentu

KD3.6 : Menerapkan stoikiometri reaksi redoks dan hukum Faraday untuk menghitung besaran-besaran yang
terkait sel elektrolisis
Tuntutan KD : pengetahuan procedural dan kemampuan berfikir menerapkan

DIMENSI DIMENSI PROSES URAIAN MATERI RUMUSAN IPK


PENGETAHUAN BERPIKIR

Faktual

Menjelaskan  Prinsip sel Elektrolisis Menjelaskan prinsip sel elektrolisis


Konseptual C2
Menjelasakan  Hukum Faraday I dan Menjelaskan hukum Faraday I dan faraday II
Menghitung Faraday II
 Besaran dalam hukum Menghitungan besaran dalam hukum Faraday
Faraday

Menerapkan Proses Penyepuhan logam Menerapkan proses penyepuhan logam berdasarkan prinsip
Prosedural berdasarkan prinsip elektrolisis elektrolisis dan hukum Faraday
dan hukum Faraday

Metakognitif
KD. 4.6. : Menyajikan rancangan prosedur penyepuhan benda dari logam dengan ketebalan lapisan dan luas
tertentu

Tuntutan KD : keterampilan abstrak dan kemampuan menyajikan

DIMENSI URAIAN MATERI RUMUSAN IPK


KETERAMPILAN
Rancangan Prosedur penyepuhan Mempresentasikan rancangan prosedur penyepuhan benda dari
Abstrak: benda dari logam dengan ketebalan logam dengan ketebalan lapisan dan luas tertentu
Mempresentasikan lapisan dan luas tertentu

Melakukan percoban sel elektrolisis


KONKRIT:
Melakukan Percobaan sel elektrolisis

Anda mungkin juga menyukai