Anda di halaman 1dari 122

LAPORAN RESMI

PRAKTIKUM EKOLOGI LAUT

RIZKI TAQWA PUTRANTO


26050120130050

Dosen Pengampu
Ir.Gentur Handoyo,MSi
NIP. 19600911 198703 1 002

ASISTEN
Audria Izza Nadira 26050118120021
Alfandy Rafliansyah Subingat 26050118140067
Danang Imaddudin Mahardika 26050118140076
Timotius Putra G.S 26050118130098
Amalia Sekar Ayuningtyas 26050119130135
Az Zahrawaani Tegar 26050119130089
Deera Herdi Mardhiyah 26050119130067
Gerald Alfa Daud Manas 26050119140121
Gisela Malya Asoka A. 26050119130137
Raffy Bagus Prayudha 26050119130069
Siti Munawaroh 26050119130053
Sri Lestari 26050119130072

DEPARTEMEN OSEANOGRAFI
FAKULTAS PERIKANAN DAN ILMU KELAUTAN UNIVERSITAS
DIPONEGORO SEMARANG
2021
KATA PENGANTAR

Segala puji kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala rahmat dan
karunia yang diberikan, sehingga Laporan Praktikum Ekologi Laut ini bisa terselesaikan
dengan baik. Adapun laporan ini kami susun sebagai bagian dari tugas mata kuliah Praktikum
Ekologi Laut. Dalam penyusunan laporan ini, kami mengucapkan terimaksih sebesar-besarnya
kepada semua pihak yang telah membantu terselesaikannya laporan ini. Adapun pihak-pihak
tersebut antara lain:
1. Bapak Ir.Gentur Handoyo,MSi. Selaku Dosen Pembimbing
2. Asisten Praktikum Ekologi Laut 2020/2021 yang telah memberikan tugas.
3. Orang tua, sahabat, kerabat, dan pihak-pihak lainnya yang tidak bisa penyusun sebutkan
satu persatu.
Saya selaku penyusun menyadari bahwa laporan praktikum ini belumlah dikatakan sempurna.
Untuk itu, saya dengan sangat terbuka menerima kritik dan saran dari pembaca sekalian.
Semoga laporan praktikum ini bermanfaat untuk kita semua.

Semarang, 8 Mei 2021

Rizki Taqwa Putranto


NIM. 26050120130050

ii
DAFTAR ISI
COVER LAPRES .......................................................................................................................

KATA PENGANTAR .............................................................................................................. ii

DAFTAR ISI ............................................................................................................................iii

DAFTAR GAMBAR .............................................................................................................viii

I. PENDAHULUAN ................................................................................................................

1.1 Latar Belakang ..............................................................................................................

1.2 Tujuan ............................................................................................................................

1.2.1 Mangrove .............................................................................................................

1.2.2 Lamun...................................................................................................................

1.2.3 Karang ..................................................................................................................

1.3 Manfaat ..........................................................................................................................

1.4 Peta Lokasi .....................................................................................................................

II. TINJAUANPUSTAKA .........................................................................................................

2.1 Mangrove .......................................................................................................................

2.1.1 Definisi Mangrove ...............................................................................................

2.1.2. Fungsi Utama Ekosistem Mangrove .................................................................

2.1.3. Karakteristik Mangrove ....................................................................................

2.1.4. Identifikasi Mangrove ........................................................................................

2.1.5. Habitat Mangrove ..............................................................................................

2.1.6. Substrat Ekosistem Mangrove ..........................................................................

2.1.7. Flora Fauna Mangrove ......................................................................................

2.1.8. Zona ekosistem Mangrove .................................................................................

2.1.9. Faktor Eksternal dan Internal pertumbuhan Mangrove ...............................

2.1.10. Metode Pengambilan data mangrove .............................................................

2.1.11. Kondisi Mangrove di Pantai Utara Jawa .......................................................

2.2 Lamun.............................................................................................................................
iii
2.2.1 Definisi Lamun ....................................................................................................

2.2.2 Karakteristik Lamun ..........................................................................................

2.2.3 Identifikasi Lamun ..............................................................................................

2.2.4 Faktor yang Mempengaruhi Kehidupan Lamun .............................................

2.2.5 Manfaat Lamun ...................................................................................................

2.2.6 Flora dan Fauna di Ekosistem Lamun ..............................................................

2.2.7 Interaksi Lamun Dengan Biota Laut.................................................................

2.2.8 Persebaran Lamun di perairan utara Jawa......................................................

2.3 Terumbu karang............................................................................................................

2.3.1 Definisi karang.....................................................................................................

2.3.2 Ekosistem terumbu karang ................................................................................

2.3.3 Klasifikasi karang berdasarkan bentuk pertumbuhan (Life Form) ..............

2.3.4 Habitat (Hubungan ekologi karang dengan parameter oseanografi) ............

2.3.5 Faktor Pertumbuhan Karang ............................................................................

2.3.6 Faktor kerusakan karang ...................................................................................

2.3.7 Penyakit karang...................................................................................................

2.3.8 Metode LIT ..........................................................................................................

2.3.9 Perhitungan tutupan karang ..............................................................................

2.3.10 Kondisi terumbu karang di Pantai Utara Jawa .............................................

III. MATERI DAN METODE...................................................................................................

3.1 Waktu dan Tempat .......................................................................................................

3.2 Alat dan Bahan ..............................................................................................................

3.2.1 Mangrove .............................................................................................................

3.2.2 Lamun...................................................................................................................

3.2.3 Karang ..................................................................................................................

3.3 Metode ............................................................................................................................

3.3.1 Mangrove .............................................................................................................

iv
3.3.2 Lamun...................................................................................................................

3.3.3 Karang ..................................................................................................................

3.4 Diagram Alir ..................................................................................................................

3.4.1 Mangrove .............................................................................................................

3.4.2 Lamun...................................................................................................................

3.4.3 Karang ..................................................................................................................

3.5 Peta Titik Pengambilan Data .......................................................................................

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN ............................................................................................

4.1. Hasil ...............................................................................................................................

4.1.1 Mangrove .............................................................................................................

4.1.1.1. Plotting ......................................................................................................

4.1.1.2. Data Identifikasi .......................................................................................

4.1.1.3. Hasil Pengolahan Data .............................................................................

4.1.2 Lamun.................................................................................................................

4.1.2.1 Data Lamun .............................................................................................

4.1.2.2 Data Kepadatan Lamun .........................................................................

4.1.2.3 Data Presentase Penutupan Lamun ......................................................

4.1.2.4 Data Frekuensi dan Frekuensi Relatif Lamun .....................................

4.1.2.5 Data Kerapatan dan Kerapatan Relatif Lamun ..................................

4.1.2.6 Data Presentase Penutupan dan Penutupan Relatif Lamun ..............

4.1.2.7 Data Indeks Penting Lamun ..................................................................

4.1.2.8 Data Keanekaragaman, Keseragaman dan Dominansi Jumlah


Individu Lamun.......................................................................................

4.1.3 Karang ..................................................................................................................

4.1.3.1 Data Karang ............................................................................................

4.1.3.2 Total panjang transek ............................................................................

4.1.3.3 Tabel presentase tutupan .......................................................................

v
4.1.3.4 Tabel hasil pengolahan data ..................................................................

4.1.3.5 Grafik hasil pengolahan data.................................................................

4.2. Pembahasan ..................................................................................................................

4.2.1 Mangrove .............................................................................................................

4.2.1.1 Karakteristik Habitat Ekosistem Mangrove di Pantai Blebak...........

4.2.1.2 Bentuk Adaptasi Mangrove di Pantai Blebak ......................................

4.2.1.3 Kerapatan Mangrove di Pantai Blebak ................................................

4.2.1.4 Keanekaragaman Mangrove di Pantai Blebak ....................................

4.2.1.5 Keseragaman Mangrove di Pantai Blebak ...........................................

4.2.1.6 Dominasi Mangrove di Pantai Blebak ..................................................

4.2.1.7 Faktor Oseanografi yang Mempengaruhi Pertumbuhan Mangrove


di Pantai Blebak ......................................................................................

4.2.2 Lamun...................................................................................................................

4.2.2.1 karakteristik Lamun di Pantai Blebak .................................................

4.2.2.2 Data Kepadatan Lamun .........................................................................

4.2.2.3 Keseragaman dan Keanekaragaman Lamun .......................................

4.2.2.4 Data Persentase Penutupan Lamun ......................................................

4.2.2.5 Peran Lamun di Dalam Tiga Ekosistem di Pantai Blebak .................

4.2.2.6 Faktor Oseanografi yang Mempengaruhi Pertumbuhan Lamun di


Pantai Blebak...........................................................................................

4.2.3 Karang ..................................................................................................................

4.2.3.1 Hasil pengamatan ekosistem terumbu karang di perairan pantai


blebak .......................................................................................................

4.2.3.2 Kondisi lingkungan perairan di pantai blebak ....................................

4.2.3.3 Kondisi ekosistem terumbu karang di perairan pantai blebak ..........

4.2.3.4 Faktor oseanografi yang mempengaruhi kondisi terumbu karang ...

4.2.3.5 Peran karang di dalam tiga ekosistem di pantai blebak .....................

4.2.3.6 Metode pendataan karang .....................................................................

vi
V. PENUTUP .............................................................................................................................

5.1 Kesimpulan ....................................................................................................................

5.1.1 Mangrove ....................................................................................................................

5.1.2 Lamun..........................................................................................................................

5.1.3 Karang .........................................................................................................................

5.2 Saran ...............................................................................................................................

DAFTAR PUSTAKA ................................................................................................................

LAMPIRAN ...............................................................................................................................

BIODATA ...................................................................................................................................

vii
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1. ...................................................................................................................................
Gambar 2. ....................................................................................................................................
Gambar 3. ....................................................................................................................................
Gambar 4. ...................................................................................................................................
Gambar 5. ....................................................................................................................................
Gambar 6. ...................................................................................................................................
Gambar 7. ...................................................................................................................................
Gambar 8. ....................................................................................................................................
Gambar 9. ....................................................................................................................................
Gambar 10. .................................................................................................................................
Gambar 11. .................................................................................................................................
Gambar 12. .................................................................................................................................
Gambar 13. .................................................................................................................................
Gambar 14. .................................................................................................................................
Gambar 15. .................................................................................................................................
Gambar 16. .................................................................................................................................
Gambar 17. .................................................................................................................................
Gambar 18. .................................................................................................................................
Gambar 19. .................................................................................................................................
Gambar 20. .................................................................................................................................
Gambar 21. .................................................................................................................................
Gambar 22. .................................................................................................................................
Gambar 23. .................................................................................................................................
Gambar 24. .................................................................................................................................
Gambar 25. .................................................................................................................................
Gambar 26. .................................................................................................................................
Gambar 27. .................................................................................................................................
Gambar 28. .................................................................................................................................
Gambar 29. .................................................................................................................................
Gambar 30. .................................................................................................................................
Gambar 31. .................................................................................................................................
Gambar 32. .................................................................................................................................
Gambar 33. .................................................................................................................................
Gambar 34. .................................................................................................................................

viii
Gambar 35. .................................................................................................................................
Gambar 36. .................................................................................................................................
Gambar 37. .................................................................................................................................
Gambar 38. .................................................................................................................................
Gambar 39. .................................................................................................................................
Gambar 40. .................................................................................................................................
Gambar 41. .................................................................................................................................
Gambar 42. .................................................................................................................................
Gambar 43. .................................................................................................................................
Gambar 44. .................................................................................................................................
Gambar 45. .................................................................................................................................
Gambar 46. .................................................................................................................................
Gambar 47. .................................................................................................................................
Gambar 48. .................................................................................................................................
Gambar 49. .................................................................................................................................
Gambar 50. .................................................................................................................................
Gambar 51. .................................................................................................................................
Gambar 52. .................................................................................................................................
Gambar 53. .................................................................................................................................
Gambar 54. .................................................................................................................................
Gambar 55. .................................................................................................................................
Gambar 56. .................................................................................................................................
Gambar 57. .................................................................................................................................
Gambar 58. .................................................................................................................................
Gambar 59. .................................................................................................................................
Gambar 60. .................................................................................................................................
Gambar 61. .................................................................................................................................
Gambar 62. .................................................................................................................................
Gambar 63. .................................................................................................................................
Gambar 64. .................................................................................................................................
Gambar 65. .................................................................................................................................
Gambar 66. .................................................................................................................................
Gambar 67. .................................................................................................................................

ix
DAFTAR TABEL
Tabel 1. .......................................................................................................................................
Tabel 2. ........................................................................................................................................
Tabel 3. ........................................................................................................................................
Tabel 4. .......................................................................................................................................
Tabel 5. ........................................................................................................................................
Tabel 6. .......................................................................................................................................
Tabel 7. .......................................................................................................................................
Tabel 8. ........................................................................................................................................
Tabel 9. ........................................................................................................................................
Tabel 10. .....................................................................................................................................
Tabel 11. .....................................................................................................................................
Tabel 12. .....................................................................................................................................
Tabel 13. .....................................................................................................................................
Tabel 14. .....................................................................................................................................
Tabel 15. .....................................................................................................................................
Tabel 16. .....................................................................................................................................
Tabel 17. .....................................................................................................................................
Tabel 18. .....................................................................................................................................
Tabel 19. .....................................................................................................................................
Tabel 20. .....................................................................................................................................
Tabel 21. .....................................................................................................................................
Tabel 22. .....................................................................................................................................
Tabel 23. .....................................................................................................................................
Tabel 24. .....................................................................................................................................
Tabel 25. .....................................................................................................................................
Tabel 26. .....................................................................................................................................
Tabel 27. .....................................................................................................................................
Tabel 28. .....................................................................................................................................
Tabel 29. .....................................................................................................................................
Tabel 30. .....................................................................................................................................
Tabel 31. .....................................................................................................................................
Tabel 32. .....................................................................................................................................
Tabel 33. .....................................................................................................................................
Tabel 34. .....................................................................................................................................

x
Tabel 35. .....................................................................................................................................
Tabel 36. .....................................................................................................................................
Tabel 37. .....................................................................................................................................
Tabel 38. .....................................................................................................................................
Tabel 39. .....................................................................................................................................
Tabel 40. .....................................................................................................................................
Tabel 41. .....................................................................................................................................
Tabel 42. .....................................................................................................................................
Tabel 43. .....................................................................................................................................
Tabel 44. .....................................................................................................................................
Tabel 45. .....................................................................................................................................
Tabel 46. .....................................................................................................................................
Tabel 47. .....................................................................................................................................
Tabel 48. .....................................................................................................................................
Tabel 49. .....................................................................................................................................
Tabel 50. .....................................................................................................................................
Tabel 51. .....................................................................................................................................
Tabel 52. .....................................................................................................................................
Tabel 53. .....................................................................................................................................
Tabel 54. .....................................................................................................................................
Tabel 55. .....................................................................................................................................
Tabel 56. .....................................................................................................................................

xi
I. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Ekologi, berasal dari bahasa Yunani, yaitu Oikos yang berarti tempat tinggal (rumah)
dan Logos yang berarti ilmu, telaah, kajian. Oleh karena itu Ekologi adalah ilmu yang
mempelajari hubungan timbal balik antara mahluk hidup dengan sesamanya dan dengan
lingkungnya (Townsend et al., 2008). Ekologi adalah suatu studi tentang struktur dan fungsi
ekosistem atau alam dan manusia sebagai bagiannya. Struktur ekosistem menunjukkan suatu
keadaan dari sistem ekologi pada waktu dan tempat tertentu termasuk keadaan densitas
organisme, biomassa, penyebaran materi (unsur hara), energi, serta faktor-faktor fisik dan
kimia lainnya yang menciptakan keadaan sistem tersebut. fungsi ekosistem menunjukkan
hubungan sebab akibat yang terjadi secara keseluruhan antar komponen dalam sistem. Ini jelas
membuktikan bahwa ekologi merupakan cabang ilmu yang mempelajari seluruh pola
hubungan timbal balik antara makhluk hidup yang satu dengan makhluk hidup lainnya, serta
dengan semua komponen yang ada di sekitarnya. Menurut Barnes and Hughes (1999), ekologi
dalam perairan dibagi kedalam banyak jenis bergantung pada vegetasi serta letak lingkungan
dimana vegetasi tersebut berada seperti Mangrove, Lamun, dan Terumbu Karang.
Mangrove adalah vegetasi pantai tropik yang daya tumbuhnya dipengaruhi oleh pasang
surut, dan gaya intertidal. Mangrove tumbuh diatas substrat di daerah pantai dan sekitar muara
sungai atau juga disebut sebagai hutan yang tumbuh di muara sungai, daerah dengan pasang
surut atau pada area tepi laut. Tumbuhan tersebut tergenang disaat kondisi air pasang dan
bebas dari genangan di saat kondisi air surut. Mayoritas pesisir pantai di daerah tropis dan
subtropis didominasi oleh tumbuhan mangrove. Tumbuhan mangrove merupakan ekosistem
peralihan atau dengan kata lain berada di tempat perpaduan antara habitat pantai dan habitat
darat yang keduanya bersatu di tumbuhan tersebut (Hogarth, 2015). Hutan mangrove sangat
berbeda dengan tumbuhan lain di hutan pedalaman tropis dan subtropis, ia dapat dikatakan
merupakan suatu hutan di pinggir laut dengan kemampuan adaptasi yang luar biasa. Adapun
adaptasi yang dimilki hutan mangrove mempunyai beberapa tipe adaptasi. Adaptasi dengan
kadar oksigen yang rendah artinya sistem perakaran yang khas atau memiliki akar napas
(pneumatofora) untuk mengambil oksigen dari udara, adaptasi terhadap kadar garam tinggi
karena akarnya yang selalu tergenang oleh air dapat bertoleransi terhadap kondisi alam yang
ekstrem seperti tingginya salinitas garam, air yang ada di daun tebal dan kuat digunakan untuk
mengukur keseimbangan kadar garam.
Lamun didefinisikan sebagai satu-satunya tumbuhan berbunga (Angiospermae) yang
mampu beradaptasi secara penuh di perairan yang salinitasnya cukup tinggi atau hidup

1
terbenam di dalam air dan memiliki rhizoma, daun, dan akar sejati. Beberapa ahli juga
mendefinisikan lamun (Seagrass) sebagai tumbuhan air berbunga, hidup di dalam air laut,
berpembuluh,berdaun, berimpang, berakar, serta berbiak dengan biji dan tunas (Hogarth,
2015). Karena pola hidup lamun sering berupa hamparan maka dikenal juga istilah padang
lamun (Seagrass bed) yaitu hamparan vegetasi lamun yang menutup suatu area pesisir/laut
dangkal, terbentuk dari satu jenis atau lebih dengan kerapatan padat atau jarang.Sedangkan
sistem atau organisai ekologi padang lamun yang terdiri dari komponen biotik dan abiotik
disebut Ekosistem Lamun (Seagrass ecosystem). Habitat tempat hidup lamun adalah perairan
dangkal agak berpasir dan sering juga dijumpai di terumbu karang.
Terumbu adalah deposit berbentuk masif dari kalsium karbonat yang diproduksi oleh
karang (phlum cnidaria, ordo scelaractinia) dengan tambahan utama dari callacerous algae
yang bersimbiosis dengan zooxanthella dan organisme lain yang mengeluarkan kalsium
karbonat (Sorokin, 1995). Terumbu karang (Coral reef) merupakan masyarakat organisme
yang hidup didasar perairan danberupa bentukan batuan kapur (CaCO3) yang cukup kuat
menahan gaya gelombang laut. Terumbu karang terdapat di lingkungan perairan yang agak
dangkal.Terumbu karang terutama terbentuk dari endapan-endapan kalsium karbonat
(CaCO3) yang dihasilkan oleh organisme karang, alga berkapur dan organisme lain yang
mengeluarkan kalsium karbonat.

1.2 Tujuan
1.2.1 Mangrove
1. Mengetahui jenis tumbuhan mangrove di Perairan Pantai Blebak, Mlonggo, Jepara.
2. Mengetahui teknik pendataan terhadap ekosistem mangrove dengan metode sample
plot.
3. Mengetahui tingkat keanekaragaman jenis mangrove.
1.2.2 Lamun
1. Mengetahui keanekaragaman lamun dan biota di ekosistem padang lamun.
2. Mengetahui interaksi antar lamun dan biota laut.
3. Menganalisa faktor pertumbuhan dari biota di sekitar ekosistem lamun.
1.2.3 Karang
1. Mengetahui presentase tutupan terumbu karang di Perairan Pantai Blebak,
Kecamatan Mlonggo, Jepara.
2. Mengetahui interaksi antara ekosistem terumbu karang dengan biota laut.
3. Mengetahui teknik pendataan ekosistem terumbu karang dengan metode LIT (Line
Intercept Transect).

2
1.3 Manfaat
1.3.1 Mangrove
1. Mahasiswa bisa mengetahui jenis tumbuhan mangrove di perairan pentai Blebak,
Mlonggo, Jepara.
2. Mahasiswa bisa mengetahui teknik pendataan terhadap ekosistem mangrove dengan
metode sample pot.
3. Mahasiswa mengetahui tingkat keragaman jenis mangrove.
1.3.2 Lamun
1. Mahasiswa bisa mengetahui keanekaragaman lamun dan biota ekosistem padang
lamun.
2. Mahasiswa dapat mengetahui interaksi antara ekosistem terumbu karang dengan
biota laut.
3. Mahasiswa dapat menganalisa faktor pertumbuhan dari biota di sekitar ekosistem
lamun.
1.3.3 Karang
1. Mahasiswa bisa mengetahui presentase tutupan terumbu karang di perairan pantai
Blebak, Kcematan Mlonggo, Jepara
2. Mahasiswa bisa mengetahui interaksi antara ekosistem terumbu karang dengan biota
laut
3. Mahasiswa dapat mengetahui teknik pendataan ekosistem terumbu karang dengan
metode LIT (Line Intercept Transect)
1.4 Peta Lokasi

Gambar 1. Peta Lokasi


(Sumber: Google Earth, 2021)

3
II. TINJAUAN PUSTAKA

2.1. Mangrove
2.1.1 Definisi Mangrove
Mangrove adalah vegetasi pantai tropik yang daya tumbuhnya dipengaruhi oleh pasang
surut, tumbuh di daerah pantai dan sekitar muara sungai atau juga disebut sebagai hutan yang
tumbuh di muara sungai, daerah pasang surut atau tepi laut. Menurut Spalding et al. (1997),
menyatakan bahwa hutan mangrove tersebar luas di dunia, terutama di sekeliling khatulistiwa
wilayah tropika dan sedikit di subtropika. Luas hutan mangrove di dunia sekitar 16.530.000
ha yang tersebar di Asia 7.441.000 ha, Afrika 3.258.000 ha dan Amerika 5.831.000 ha,
sedangkan di Indonesia sendiri mencapai 3.735.000 ha. Menurut Schaduw (2018), Tumbuhan
mangrove tergenang disaat kondisi air pasang dan bebas dari genangan di saat kondisi air surut.
Mayoritas daerah pesisir pantai di daerah tropis dan subtropis didominasi oleh tumbuhan
mangrove. Tumbuhan mangrove merupakan ekosistem peralihan, dengan kata lain berada di
tempat perpaduan antara habitat pantai dan habitat darat yang keduanya bersatu di area
tumbuhan tersebut tumbuh. Hutan mangrove sangat berbeda dengan tumbuhan lain di hutan
pedalaman tropis dan subtropis, ia dapat dikatakan merupakan suatu hutan di pinggir laut
dengan kemampuan adaptasi yang luar biasa.

Gambar 1. Peta Persebaran Mangrove Seluruh Dunia


(Sumber: Spalding et al., 1997)
Menurut Rivera-Monroy et al. (2017), Mangrove merupakan ekosistem langka yang
luasnya hanya sekitar 2% permukaan bumi. Mangrove adalah vegetasi hutan yang tumbuh
diantara garis pasang surut. Karena mangrove tumbuh diantara garis pasang surut maka hutan
mangrove dinamakan juga hutan pasang. Hutan mangrove dapat tumbuh pada pantai karang,
yaitu pada karang koral mati yang diatasnya ditumbuhi lumpur atau pantai berlumpur. Hutan
mangrove berada di daerah pantai yang terus menerus terendam dalam air laut dan dipengaruhi
pasang surut, tanahnya terdiri atas lumpur dan pasir. Adapun adaptasi yang dimilki hutan
mangrove mempunyai beberapa tipe adaptasi. Adaptasi dengan kondisi kadar oksigen yang
rendah dilakukan dengan sistem perakaran yang khas atau memiliki akar napas (pneumatofora)

4
untuk mengambil oksigen dari udara, adaptasi terhadap kadar garam tinggi karena akarnya
yang selalu tergenang oleh air dapat bertoleransi terhadap kondisi alam yang ekstrem seperti
tingginya salinitas garam, air yang ada di daun tebal dan kuat digunakan untuk mengukur
keseimbangan kadar garam.
2.1.2 Fungsi Utama Ekosistem Mangrove
Menurut Rivera-Monroy et al. (2017), Ekosistem mangrove memiliki berbagai manfaat.
Manfaat pertama yang berhubungan dengan fungsi fisik adalah sebagai mitigasi bencana
seperti peredam gelombang dan angin badai bagi daerah yang ada di belakangnya, pelindung
pantai dari abrasi, gelombang air pasang, tsunami, penahan lumpur dan perangkap sedimen
yang diangkut oleh aliran air permukaan, pencegah intrusi air laut ke daratan, serta dapat
menjadi penetralisir pencemaran perairan pada batas tertentu. Ekosistem ini dapat berfungsi
sebagai daya tarik wisata alam dan atraksi ekowisata. Selain itu, ekosistem ini berfungsi
sebagai habitat berbagai jenis satwa. Ekosistem ini juga berperan penting dalam
pengembangan perikanan pantai karena merupakan tempat berkembang biak, memijah, dan
membesarkan anak bagi beberapa jenis ikan, kerang, kepiting, dan udang.
Menurut Sugiarti et al. (2016), ekosistem mangrove memiliki peranan ekologi, sosial
ekonomi, dan sosial budaya yang sangat penting bagi lingkungan sekitarnya. Ekosistem
mangrove berperan penting dalam menjaga stabilitas pantai dari abrasi, menjadi sumber ikan,
udang dan keanekaragaman hayati lainnya. Kayu dari tumbuhan mangrove dapat dimanfaatkan
sebagai sumber kayu bakar dan juga kayu bangunan. Ekosistem ini juga memiliki fungsi
identitas budaya, fungsi ekoturisme, fungsi pendidikan, dan fungsi konservasi. Hutan
mangrove berperan penting bagi biota laut sebagai daerah asuhan, daerah mencari makan, dan
daerah pemijahan. Hutan mangrove juga berfungsi sebagai tempat tinggal bagi biota-biota
yang hidup pada area ataupun kawasan estuari.
2.1.3 Karakteristik Mangrove
Menurut Schaduw (2018), kata mangrove memiliki arti tanaman tropis dan
komunitasnya yang hidup pada daerah intertidal. Hutan mangrove merupakan komunitas
vegetasi pantai tropis yang didominasi oleh beberapa macam spesies pohon mangrove yang
mampu tumbuh dan berkembang pada daerah pasang surut pantai yang berlumpur. Komunitas
vegetasi ini umumnya tumbuh pada area intertidal yang cukup mendapat aliran air, dan
terlindung dari gelombang besar serta arus pasang surut yang kuat. Kawasan intertidal
merupakan wilayah yang berada di bawah pengaruh pasang surut di sepanjang garis pantai.
Karena itu hutan mangrove banyak ditemukan di daerah pantai-pantai teluk yang dangkal,
estuaria, delta dan daerah pantai yang terlindung.

5
Menurut Hogarth (2015), Adanya perbedaan jenis mangrove yang berbeda berdasarkan
zonasi yang di sebabkan oleh sifat fisiologis dari mangrove yang berbeda-beda dengan maksud
untuk dapat beradaptasi dengan lingkungannya. Mangrove sendiri merupakan jenis tumbuhan
yang memiliki toleransi yang tinggi terhadap kondisi lingkungan dengan kadar garam yang
berbeda-beda. Sifat fisik area tempat tumbuh mangrove biasanya memiliki pH berkisar antara
3.9-3.0 dengan salinitas berkisar antara 2.735-2.695 per mil. Rendahnya salinitas juga
dipengaruhi oleh zona tempat pertumbuhan mangrove tersebut. Zona yang semakin ke
belakang akan semakin dekat dengan darat dan air menjadi lebih tawar sehingga cocok untuk
ditumbuhi oleh beberapa jenis mangrove.
2.1.4 Identifikasi Mangrove
Menurut Schaduw (2018), Mangrove sulit tumbuh di wilayah pesisir dengan pantai yang
terjal dan berombak besar dan arus pasang surut kuat. Hal ini dapat terjadi karena kondisi
tersebut tidak memungkinkan terjadinya pengendapan lumpur yang diperlukan sebagai
substrat bagi pertumbuhan mangrove. Kriteria salinitas yang dapat ditolerir tumbuhan
mangrove adalah sekitar 10-40 ‰ dengan nilai optimum pada 35 ‰. Penurunan salinitas akan
menurunkan kemampuan mangrove untuk dapat melakukan fotosintesis. Toleransi mangrove
terhadap salinitas juga bervariasi terhadap jenis dan umur. Mangrove yang lebih tua dapat
mentolerir fluktuasi salinitas yang lebih besar daripada mangrove yang lebih muda.
Menurut Rivera-Monroy et al. (2017), mangrove mempunyai sejumlah bentuk khusus
yang dapat memungkinkannya untuk dapat hidup diperairan yang dangkal, yaitu dengan
berakar pendek yang menyebar luas dengan akar penyangga, atau ujung akarnya yang khusus
tumbuh dari batang atau dahan tumbuhan mangrove seperti pada akarnya yang bermacam-
macam seperti berakar tunjang (Rhizopora sp.), berakar papan (Xylocarpus sp.), akar udara
(Rhizopora sp.), akar nafas (Avicennia alba), dan akar lutut (Bruguiera). Walaupun beragam,
tetapi semua akar mangrove tersebut memiliki manfaat yang sama yaitu sebagai penahan
gelombang tinggi, pasang surut kuat, dan abrasi. Hutan mangrove adalah kelompok jenis
tumbuhan yang tumbuh disepanjang garis pantai tropis sampai sub-tropis yang memiliki fungsi
istimewa disuatu lingkungan yang mengandung garam dan bentuk lahan berupa pantai dengan
reaksi tanah an-aerob. Vegetasi mangrove termasuk ekosistem pantai atau komunitas dangkal
yang terdapat pada perairan tropik atau subtropik. Vegetasi mangrove merupakan ekosistem
yang lebih spesifik, jika dibandingkan dengan ekosistem lainnya karena mempunyai vegetasi
yang agak seragam, serta mempunyai tajuk yang rata, tidak mempunyai lapisan tajuk dengan
bentuk yang khas. Perbedaan antar karakteristik dari setiap spesies mangrove yang ada dapat
meliputi perbedaan pada struktur daun, perbedaan struktur bunga dan buah, serta perbedaan
dalam kemampuan adaptasi terhadap perbedaan salinitas dan pH yang ada. Kemampuan

6
adaptasi antara mangrove yang tumbuh pada daerah dengan salinitas tinggi seperti tepian
pantai hingga area estuari akan berbeda dengan mangrove yang hidup di antara area estuari
dengan area daratan, yang memiliki air yang lebih tawar.

Gambar 2. Akar Tunjang dari Rhizopora sp.


(Sumber: Sidik et al., 2018).

Gambar 3. Akar Papan dari Xylocarpus sp.


(Sumber: Sidik et al., 2018).

Gambar 4. Akar Udara dari Rhizopora sp.


(Sumber: Sidik et al., 2018).

Gambar 5. Akar napas dari Avicennia alba.

7
(Sumber: Sidik et al., 2018).

Gambar 6. Akar lutut Bruguiera.


(Sumber: Sidik et al., 2018).

Gambar 7. Daun lanset dari Acanthus ebracteatus.


(Sumber: Sidik et al., 2018).

Gambar 8. Daun oval dari Sonneratia caseolaris.


(Sumber: Sidik et al., 2018).

8
Gambar 9. Daun elips dari Avicennia lanata.
(Sumber: Sidik et al., 2018).

Gambar 10. Daun bulat telur sungsang dari Sonneratia ovata.


(Sumber: Sidik et al., 2018).

Gambar 11. Buah silinder dari Bruguiera cylindrica.


(Sumber: Sidik et al., 2018).

Gambar 12. Buah bola atau bulat dari Avicennia alba.


(Sumber: Sidik et al., 2018).

9
Gambar 13. Buah kacang-kacangan dari Avicennia marina.
(Sumber: Sidik et al., 2018).

Gambar 14. Buah bentuk lain (seperti cabai) dari Avicennia alba.
(Sumber: Sidik et al., 2018).
2.1.5 Habitat Mangrove
Menurut Binks et al. (2017), mangrove dan komunitasnya biasa tumbuh pada daerah
intertidal. Daerah intertidal adalah wilayah yang berada dibawah pengaruh pasang surut di
sepanjang garis pantai, seperti laguna, estuaria, pantai, dan muara sungai. Mangrove
merupakan ekosistem yang spesifik, yang pada umumnya hanya dijumpai pada pantai yang
berombak dengan ombak yang relative kecil atau bahkan terlindung dari ombak. Mangrove
juga ditemukan disepanjang delta dan estuaria yang dipengaruhi oleh masukan air dan lumpur
dari daratan. Mangrove tumbuh optimal diwilayah pesisir muara sungai besar dan delta yang
alirannya banyak mengandung lumpur. Perbedaan pada area tempat mangrove hidup dapat
mempengaruhi persebaran mangrove jenis tertentu.
Menurut Rivera-Monroy et al. (2017), karakteristik habitat mangrove dapat dilihat dari
berbagai aspek yang menyelimutinya seperti tekstur tanah, pH tanah dan salinitas. Setiap jenis
tumbuhan mangrove memiliki kemampuan adaptasi terhadap lingkungan yang berbeda-beda.
Kemampuan beradaptasi yang berbeda-beda ini juga dipengaruhi oleh kondisi lingkungan
dimana mangrove hidup dan tumbuh, seperti kondisi tanah, salinitas, temperature, curah hujan
dan pasang surut. Mangrove biasa hidup dengan tekstur mulai dari lempung berpasir, lempung

10
berdebu, dan lempung berliat. Salinitas berkisar antara 2.735-2.695 per mil denga pH sekitar
3.9-3.0.
2.1.6 Substrat Ekosistem Mangrove
Tumbuhan mangrove memiliki kemampuan untuk dapat beradaptasi dengan baik pada
lingkungan sekitar dan didaerah dengan substrat lumpur yang cocok dengan pertumbuhan
mangrove tersebut. Umumnya tumbuhan mangrove dapat tumbuh dengan baik pada daerah
dengan substrat lumpur dan pasir, Menurut Chusna et al. (2017), substrat mangrove umumnya
terdiri atas fraksi pasir (sand), lumpur (silt), dan liat (clay). Vegetasi mangrove secara khas
akan memperlihatkan adanya pola zonasi. Pola Zonasi ini berkaitan dengan tipe tanah,
keterbukaan terhadap hempasan gelombang, salinitas serta pengaruh pasang surut (Ulfa et al.,
2018). Perbedaan jenis substrat yang ada pada suatu daerah juga menentukan perbedaan dari
sebaran mangrove yang ada.
Menurut Lewerissa et al. (2018), beberapa contoh substrat beserta dengan jenis
mangrove yang hidup dan menempatinya masing-masing. Tumbuhan yang berada pada zona
yang paling dekat dengan laut atau garis pantai seperti Avicennia alba hidup pada substrat batu
kerikil. Zona tengah ke arah belakang seperti Sonneratia alba hidup pada substrat pasir halus.
Jenis Bruguiera gymnorrhiza dan Bruguiera parviflora yang berada pada zona yang ke arah
darat hidup pada substrat lumpur. Jenis Rhizopora stylosa dan Rhizopora mucronata yang
hidup pada zona yang lebih ke arah darat hidup pada substrat lumpur. Serta jenis Rhizopora
apicluata yang hidup di zona depan hidup pada substrat pasir halus.
2.1.7 Flora Fauna Mangrove
Menurut Idrus et al. (2019), hutan mangrove memiliki karakteristik yang unik apabila
dibandingkan dengan formasi hutan lainnya yang ada di bumi. Keunikan hutan tersebut dapat
dilihat dari segi habitat tempat hidupnya. Keunikan tempat hidup dapat berupa jenis substrat
yang mendominasi wilayah hutan mangrove berupa lumpur dan pasir, serta kadar salinitas
yang ada pada area hutan mangrove. Selain itu dapat ditinjau dari keanekaragaman flora yang
ada, seperti Avicennia, Rhizopora, Bruguiera dan berbagai macam tumbuhan lainnya yang
mampu bertahan hidup di lingkungan intertidal dengan adanya kadar salinitas air laut. Hutan
mangrove memiliki fauna seperti kepiting, ikan, jenis Molusca, hewan vertebrta, dan lain
sebagainya. Fauna yang hidup dalam lingkungan hutan mangrove umumnya didominasi oleh
jenis Gastropoda, Crustacea, dan Bivalvia.
Menurut Ma et al. (2020), Hutan mangrove merupakan komunitas vegetasi pantai tropis
dan subtropis, yang didominasi oleh spesies pohon mangrove seperti bakau, api-api, tanjong,
bogem, dan lain sebagainya. Tanaman tersebut tentunya bermanfaat bagi biota laut yang
mampu tumbuh dan berkembang pada daerah pasang surut pantai bersubstrat berlumpur. Jenis

11
plankton yang terdapat pada perairan mangrove lebih banyak dibandingkan di perairan
terbuka. Bagian kanopi mangrove pun merupakan habitat untuk berbagai jenis hewan darat
maupun vertebrata seperti ular, primate, serta burung pemangsa ikan. Kelimpahan ragam
organisme yang terdapat pada ekosistem mangrove tidak lain dikarenakan ekosistem ini sendiri
merupakan habitat dari berbagai jenis organisme.

Gambar 15. Elang-Ular Bido (Spilornis cheela)


(Sumber: Wojahn dan Donald, 2010)

Gambar 16. Ular-Kucing Hijau (Boiga cyanea)


(Sumber: Wojahn dan Donald, 2010)

Gambar 17. Monyet Kra (Macaca fascicularis)


(Sumber: Wojahn dan Donald, 2010)

12
Gambar 18. Kupu-Kupu (Lycaenidae)
(Sumber: Wojahn dan Donald, 2010)

Gambar 19. Ikan Panah (Toxotes chatareus)


(Sumber: Wojahn dan Donald, 2010)

Gambar 20. Kepiting Fiddler (Uca annulipes)


(Sumber: Wojahn dan Donald, 2010)

Gambar 21. Lobster Lumpur Kalajengking (Thalassina anomala)


(Sumber: Wojahn dan Donald, 2010)

13
Gambar 22. Pohon Apel Bakau (Sonneratia alba)
(Sumber: Wojahn dan Donald, 2010)

Gambar 23. Paku Laut (Acrostichum aureum)


(Sumber: Wojahn dan Donald, 2010)

Gambar 24. Pohon Ketapang (Terminalia catappa)


(Sumber: Wojahn dan Donald, 2010)
2.1.8 Zona Ekosistem Mangrove
Menurut Wijaya dan Huda (2018), Zonasi adalah suatu kondisi dimana kumpulan
vegetasi yang saling berdekatan pada suatu area mempunyai sifat atau tidak ada sama sekali
jenis yang sama meskipun tumbuh dan berkembang dalam lingkungan yang sama dimana
dapat terjadi perubahan lingkungan yang dapat mengakibatkan perubahan nyata di antara
kumpulan vegetasi. Selanjutnya, perubahan vegetasi yang ada dapat terjadi pada batas yang
jelas atau tidak jelas atau bisa terjadi bersama-sama bergantung pada kondisi yang
mempengaruhinya. Zonasi hutan mangrove sangat dipengaruhi oleh substrat, salinitas, dan
pasang surut yang terjadi di area tersebut. Pasang surut dan arus yang membawa material

14
sedimen beserta substrat yang terjadi secara periodic dan terus menerus. Pengaruh pasang surut
dan arus inilah yang menyebabkan perbedaan dalam pembentukan zonasi mangrove pada suatu
lokasi.
Menurut Mughofar et al. (2018), penggenangan pasang surut air laut berpengaruh
terhadap jenis tumbuhan mangrove yang dapat tumbuh pada suatu daerah. Menurut Rivera-
Monroy et al. (2017), daerah genangan pasang surut terbagi menjadi lima berdasarkan jenis
penggenangannya. Adapun klasifikasi kelas genangan tersebut yang pertama adalah Kawasan
pantai yang digenangi oleh setiap air pasang, pada tempat seperti ini jarang jenis mangrove
yang mampu hidup kecuali Rhizopora mucronate. Kawasan kedua adalah kawasan pantai yang
digenangi oleh air pasang agak besar, biasanya ditumbuhi jenis Avicennia sp. dan Sonneratia
sp. Kawasan selanjutnya kawasan pantai digenangi oleh air pasang rata-rata, biasanya
ditumbuhi Rhizopora apiculata, Ceriops tagal, dan Bruguiera parviflora. Lalu kawasan pantai
yang digenangi oleh air pasang perbani, biasanya ditumbuhi Bruguiera sp. Sedangkan yang
terakhir adalah kawasan pantai yang kadang-kadang digenangi oleh pasang tertinggi, biasanya
ditumbuhi Acrostichum sp.
2.1.9 Faktor Eksternal dan Internal Pertumbuhan Mangrove
Sama seperti halnya makhluk hidup lainnya, pertumbuhan mangrove sangat dipengaruhi
oleh berbagai faktor. Faktor yang dapat mempengaruhi pertumbuhan dan persebaran mangrove
dapat berupa faktor internal dari mangrove itu sendiri maupun faktor eksternal dari lingkungan.
Menurut Hogarth (2015), faktor internal dalam pertumbuhan dan persebaran mangrove dapat
berupa kemampauan mangrove tersebut untuk dapat beradaptasi dengan lingkungannya.
Adaptasi yang ada dapat berupa perbedaan struktur dari tumbuhan mangrove dalam menyikapi
pasang surut maupun kadar salinitas yang ada. Sementara faktor eksternal dapat berupa
aktivitas manusia serta lingkungan. Gangguan dari aktifitas manusia bisa berupa pencemaran
lingkungan maupun pembabatan area mangrove untuk kebutuhan lainnya.
Menurut Tanjung et al. (2017), pertumbuhan mangrove di suatu lokasi dipengaruhi oleh
fisiografi pantai (topografi), pasang (lama, durasi, rentang), gelombang dan arus, iklim
(cahaya, curah hujan, suhu, angin), salinitas, oksigen terlarut, tanah, dan unsur hara. Fisiografi
pantai dapat mempengaruhi komposisi, distribusi, spesies dan lebar hutan mangrove. Pasang
surut yang terjadi di kawasan mangrove juga sangat menentukan zonasi tumbuhan dan
komunitas hewan yang berasosiasi dengan ekosistem mangrove. Iklim mempengaruhi
perkembangan tumbuhan dan perubahan faktor fisik dari lingkungan seperti substrat dan air.
Iklim juga berpengaruh terhadap pertumbuhan mangrove melalui sisi cahaya, curah hujan,
suhu dan angin. Sedangkan kadar salinitas optimum untuk mangrove berkisar antara 10-40

15
ppm, salinitas berhubungan langsung dengan pertumbuhan mangrove karena terkait dengan
frekuensi penggenangan pada suatu area.
2.1.10 Metode Pengambilan Data Mangrove
Menurut Warsidi dan Endayani (2017), metode yang digunakan dalam pengumpulan
data mangrove dapat dilakukan dengan berbagai cara. Dua diantaranya yaitu dengan
pengumpulan data transek untuk mangrove dan pengambilan data koordinat untuk pemetaan
dengan menggunakan GPS. Pengambilan data transek dilakukan untuk mendapat data struktur
komunitas hutan mangrove. Pengambilan data transek dilakukan dengan cara mengambil
contoh bagian-bagian tumbuhan seperti daun, bunga, buah, dan lain sebagainya. Pengumpulan
data koordinat dapat dikumpulkan dari hasil pengambilan titik di lapangan. Dimana pada
kuadran pengamatan di hitung jumlah pohon kemudian di ambil titik koordinat dari masing-
masing pohon. Untuk pemetaan ini dapat menggunakan GPS khusus untuk mapping atau biasa
disebut GPS Receiver.
Sebagian besar metode yang dilakukan untuk mendapatkan data mangrove dilakukan
dengan pengambilan data secara langsung. Menurut Azzahra et al. (2020), metode yang biasa
digunakan dalam penelitian mangrove adalah ddengan menggunakan metode survey langsung
di lapangan untuk mendapatkan data primer dari suatu populasi mangrove. Dalam penelitian
biasanya akan ditetapkan beberapa stasiun pengamatan. Untuk pengambilan data struktur
komunitas mangrove dilakukan dengan metode transek garis/ transect line. Untuk
pengidentifikasian jenis mangrove biasanya dilakukan dengan menggunakan buku panduan
identifikasi mangrove. Lalu, data jenis, jumlah tegakan dan diameter pohon diolah lebih lanjut
untuk memperoleh data kerapatan, kerapatan relatif, indeks nilai penting, dengan
menggunakan rumus-rumus yang telah ditetapkan
2.1.11 Kondisi Mangrove di Pantai Utara Jawa
Menurut Rahadian et al. (2019), luas hutan mangrove di Indonesia pada tahun 1992
mencapai 3.515.471 Ha dan mencapai jumlah tertinggi pada tahun 2005 dengan total area
sekitar 9,3 juta Ha. Keberadaan mangrove terus mengalami penurunan akibat kerusahakan
hingga data terakhir pada tahun 2017, menyebutkan luas wilayah mangrove tersisa 3,6 Ha.
Kerusakan mangrove terjadi secara alami atau dapat melalui tekanan masyarakat sekitarnya.
Kerusakan yang terjadi secara alami umumnya memiliki jumlah kerusakan yang jauh lebih
kecil daripada kerusakan akibat ulah manusia. Kerusakan alami terjadi karena peristiwa alam
seperti adanya angin topan atau badai dan iklim kering berkepanjangan yang menyebabkan
akumulasi kadar garam dalam tanaman. Sedangkan kerusakan akibat ulah manusia disebabkan
karena banyaknya aktivitas manusia sekitar kawasan hutan mangrove yang berakibat pada
perubahan karakter fisik dan kimiawi disekitar habitat mangrove. Aktivitas manusia yang

16
merusak lingkungan mangrove dapat berupa pembukaan lahan, pembangunan pada area
pantai, serta pencemaran limbah yang tidak diolah dengan baik.
Menurut Novianty et al. (2011), kondisi hutan mangrove umumnya mempunyai tekanan
yang lebih berat, sebagai akibat dari tekanan krisis ekonomi yang berkepanjangan. Maraknya
kawasan mangrove yang dirambah dan dialihfungsikan menjadi salah satu faktor penyebab
kerusakan. Sebagai contoh, vegetasi mangrove di pantai utara subang kondisinya rusak dan
didominasi oleh jenis Avicennia sp. Sementara itu, menurut Ekosafitri et al. (2017), kerusakan
yang ada pada area mangrove dapat memicu ketidak seimbangan pada ekosistem pantai, yang
dapat menyebabkan akibat buruk yang berefek pada infrastruktur dan perekonomian di daerah
pantai. Kegiatan rehabilitasi terus dilakukan untuk memulihkan kondisi ekosistem mangrove
yang telah rusak agar dapat menjalankan kembali fungsinya dengan baik. Upaya rehabilitasi
yang dilakukan harus melibatkan seluruh lapisan masyarakat yang berhubungan dengan
kawasan mangrove. Hal ini ditujukan agar upaya rehabilitasi yang dilakukan dapat
menunjukan tingkat keberhasilan yang memuaskan.

2.2 Lamun
2.2.1 Definisi Lamun
Menurut Supriyadi et al. (2018), Wilayah Indonesia sekitar 70% berupa laut yang
merupakan tempat beberapa sumberdaya yang dapat diperbaharui maupun tidak dapat
diperbaharui. Sumberdaya yang dapat diperbarui dari laut Indonesia meliputi mangrove,
lamun, dan biota laut lainnya. Ekosistem lamun merupakan salah satu ekosistem laut dangkal
yang mempunyai peranan penting dalam kehidupan berbagai biota laut. Ekosistem lamun
sendiri merupakan salah satu ekosistem bahari yang paling produktif. luas padang lamun di
Indonesia diperkirakan sekitar 30.000 km2 yang dihuni oleh 13 jenis lamun. Lamun adalah
tumbuhan berstruktur lengkap yang memiliki bunga dan hidup serta tumbuh di laut dangkal,
mempunyai akar, simpang, daun, dan buah serta berkembang biak secara generatif dan
vegetatif.

Gambar 25. Peta Persebaran Lamun di Indonesia

17
(Sumber: Sjafrie et al., 2018)
Menurut Hogarth (2015), Lamun merupakan tumbuhan tingkat tinggi yang dapat
menyesuaikan diri hidup terbenam di laut dangkal. Pada area perairan pantai, lamun
membentuk tumbuh membentuk padang yang terdiri dari satu jenis sampai beberapa jenis yang
disebut padang lamun. Padang lamun merupakan suatu ekosistem di kawasan pesisir yang
memiliki tingkat keanekaragaman hayati yang cukup tinggi. Padang lamun juga sebagai
penyumbang nutrisi yang sangat berpotensial bagi perairan disekitarnya karena memiliki
tingkat produktivitas yang tinggi. Ekosistem padang lamun memiliki peran penting bagi
perairan wilayah pesisir dan memberikan habitat bagi biota laut.
2.2.2 Karakteristik Lamun
Menurut Hogarth (2015), tumbuhan lamun merupakan satu-satunya tumbuhan berbunga
dan berpembuluh (vascular plant) yang sudah sepenuhnya menyesuaikan diri untuk hidup
terbenam di dalam air laut. Beberapa jenis lamun bahkan ditemukan tumbuh pada kedalaman
sampai 8-15 meter dan 40 meter dibawah permukaan air laut. Tumbuhan lamun jelas memiliki
akar, batang, daun, buah dan biji. Habitat tempat hidup utama lamun adalah perairan dangkal
berpasir dan sering juga dijumpai di terumbu karang. Lamun tumbuh di daerah pasang surut
(intertidal) dan daerah dangkal (subtidal), lamun juga cenderung lebih mudah ditemukan pada
waktu air surut.
Menurut Larkum et al. (2006), faktor pembeda utama yang membedakan lamun dengan
jenis tumbuhan lainnya yang hidup di bawah air cukup signifikan. Berbeda dengan tumbuhan
lainnya yang tumbuh di dalam air, struktur tubuh dari lamun lebih lengkap apabila
dibandingkan dengan rumput laut. Perbedaaan yang membedakan antara lamun dengan rumput
laut yaitu keberadaan bunga dan buahnya yang tampak sangat jelas sehingga antara lamun dan
rumput laut bisa dibedakan dengan mudah. Wilayah hidup lamun pada umumnya terbatas
dengan jarak 150 meter dari pantai dan lebar sampai dengan 500 meter sepanjang pantai.
Lamun hidup pada area perairan dangkal dimana ia masih dapat melakukan proses fotosintesis
dengan mengandalkan sinar matahari yang masih mencapai dasar laut dangkal.
2.2.3 Identifikasi Lamun
Menurut Supriyadi et al. (2018), luas padang lamun yang terdapat di perairan Indonesia
mencapai 30.000 km2 dengan Panjang garis pantai 81.000 km2. Sekarang, luas padang lamun
diperkirakan mengalami penyusutan hingga 30%-40%. Keberadaan lamun hampir terdeteksi
hampir di setiap wilayah pesisir yang bervariasi, hal ini diduga karena perbedaan karakteristik
lingkungan perairan pantainya. Sebaran dan komposisi jenis lamun merupakan hasil interaksi
banyak faktor, faktor yang paling penting adalah kedalaman air, kecerahan air, dan
ketersediaan nutrisi yang ada di perairan tersebut. Secara fisik padang lamun merupakan suatu

18
bentuk tahanan yang mempengaruhi pola aliran arus dengan mereduksi kecepatan arus
sehingga perairan di sekitarnya menjadi tenang.
Menurut Haykal et al. (2021), Suatu padang lamun dapat terdiri dari vegetasi tunggal
yakni tersusun dari satu jenis lamun saja ataupun vegetasi campuran yang terdiri dari berbagai
jenis lamun. Di setiap padang lamun hidup berbagai biota laut lainnya yang bersimbiosis
dengan lamun, yang keseluruhannya terkait dalam satu rangkaian ekosistem. Menurut Larkum
et al. (2006), pengidentifikasian lamun dengan tumbuhan lain yang ada di perairan dapat
dilakukan dengan melihat struktur tubuhnya. Perbedaan struktur tubuh yang menciri antara
lamun dengan tumbuhan lainnya yang hidup di dalam air adalah perbedaan struktur tubuh dari
lamun lebih lengkap apabila dibandingkan dengan biota lain seperti rumput laut. Perbedaaan
yang membedakan antara lamun dengan rumput laut yaitu keberadaan bunga dan buahnya
yang tampak sangat jelas sehingga antara lamun dan rumput laut bisa dibedakan dengan
mudah. Selain itu perbedaan dapat pula dilihat dari wilayah hidup lamun, yang pada umumnya
terbatas pada perairan dangkal dengan jarak 150 meter dari pantai dan lebar sampai dengan
500 meter sepanjang garis pantai.

Gambar 26. Thalassia hemprichii


(Sumber: Sjafrie et al., 2018)

Gambar 27. Enhalus acoroides


(Sumber: Sjafrie et al., 2018)

19
Gambar 28. Cymodocea rotundata dan Cymodocea serrulata
(Sumber: Sjafrie et al., 2018)

Gambar 29. Halodule pinifola dan Halodule ininervis


(Sumber: Sjafrie et al., 2018)

Gambar 30. Halophila ovalis, Halophila spinulosa, Halophila decipiens,


dan Halophila minor
(Sumber: Sjafrie et al., 2018)

20
Gambar 31. Syringodium isoetifolium
(Sumber : Sjafrie et al., 2018)

Gambar 32. Thalassodendron ciliatum


(Sumber: Sjafrie et al., 2018)
2.2.4 Faktor yang Mempengaruhi Kehidupan Lamun
a. Temperatur
Menurut Larkum et al. (2006), kisaran suhu optimal bagi perkembangan jenis lamun
adalah 28°-30°C. Sedangkan untuk fotosintesis lamun membutuhkan suhu optimum antara
25°-35°C dan pada saat cahaya matahari diterima secara penuh. Kemampuan fotosintesis dari
lamun akan menurun tajam apabila suhu perairan berada di bawah 25° atau di atas 35°C. Akan
tetapi, temperatur di suatu perairan dapat mengalami perubahan secara cepat. Perubahan
temperature di suatu perairan dapat dipengaruhi oleh faktor cuaca maupun musim serta iklim
yang sedang berjalan pada area tersebut.
b. Salinitas
Menurut Bortone (2000), Salinitas adalah salah satu penunjang pertumbuhan bagi
lamun. Lamun memiliki kemampuan yang berbeda-beda dalam mentolerir maupun
beradaptasi dengan salinitas tergantung pada jenis lamunnya. Umumnya lamun dapat
mentolerir salinitas kisaran pada kisaran 10-40‰. Kisaran optimum toleransi terhadap
salinitas air laut adalah 35‰. Perbedaan toleransi antara nilai salinitas yang dapat ditoleransi
oleh lamun bervariasi di antara setiap jenisnya. Sehingga, salinitas dapat mempengaruhi
sebaran jenis lamun yang terdapat di suatu perairan.

21
c. Kecerahan
Menurut Syawal et al. (2019), sebagai salah satu produsen primer yang ada di laut,
kontribusi padang lamun sangat bergantung kepada struktur komunitas dibawahnya. Adapun
faktor lingkungan yang mempengaruhi laju pertumbuhan lamun adalah pH, kedalaman
perairan dan kecerahan. Nilai kecerahan yang tinggi memungkinkan lamun untuk melakukan
proses fotosintesis secara optimal. Masuknya muatan bahan tersuspensi yang terbawa melalui
aliran sungai yang terbawa arus mengakibatkan kecerahan menjadi rendah. Salah satu jenis
lamun yang memiliki toleransi yang cukup tinggi terhadap lingkungan yang memiliki
kecerahan rendah adalah T. hemprichii.
d. Kedalaman
Menurut Hemminga dan Duarte (2000), faktor penting yang ada dalam pertumbuhan
lamun adalah kedalaman. Kedalaman perairan dapat membatasi distribusi lamun secara
vertikal. Jenis lamun yang ditemukan akan berbeda-beda berdasarkan kedalaman perairan dari
suatu perairan. Selain itu kedalaman memiliki hubungan erat dengan stratifikasi, suhu,
penetrasi cahaya, serta zat hara. Kedalaman suatu perairan sangatlah erat hubungannya dengan
penetrasi cahaya ke dalam kolom air yang digunakan oleh tumbuhan berkat klorofil untuk
fotosintesis seperti lamun. Tumbuhan-tumbuhan tersebut tidak dapat hidup terus menerus
tanpa adanya cahaya matahari yang cukup. Kekurangan cahaya matahari pada tumbuhan-
tumbuhan akibat kedalaman dapat menyebabkan kematian pada lamun.
e. Nutrien
Menurut Nabilla et al. (2019), Pertumbuhan, morfologi, kelimpahan dan produktivitas
primer lamun pada suatu perairan umumnya ditentukan oleh ketersediaan zat hara seperti
fosfat, nitrat, dan ammonium yang ada pada sedimen tempat tumbuhnya lamun. Keberadaan
nutrient ini sangat mempengaruhi tutupan dari lamun pada suatu perairan. Nitrat sangat mudah
larut dalam air dan bersifat stabil. Senyawa ini dihasilkan dari proses oksidasi sempurna
senyawa nitrogen di perairan. Tetapi, kadar nitrat yang melebihi 0.2 mg/l dapat mengakibatkan
terjadinya eutrofikasi perairan yang menstimulir pertumbuhan alga secara cepat. Kandungan
fosfat di perairan laut normal berdasarkan baku mutu air untuk biota laut di dalam Kepmen
LH No. 51 Tahun 2004 Tentang Baku Mutu Air Laut adalah sebesar 0,015 mg/l. Amoniak di
perairan berasal dari hasil metabolisme hewan dan hasil proses dekomposisi bahan organik
oleh bakteri.
f. Substrat
Menurut Seprianti et al. (2017), substrat merupakan media tumbuhnya lamun yang
memegang peranan pada distribusi lamun mulai dari garis pantai pada saat surut terrendah.
Substrat memiliki peranan penting bagi pertumbuhan dan kelangsungan hidup lamun sebagai

22
media hidup dan sebagai pemasok nutrisi bagi lamun. Karakteristik substrat berpengaruh
terhadap struktur dan kelimpahan lamun yang ada pada suatu perairan. Substrat cenderung
lebih banyak menyimpan nutrien-nutrien yang dibutuhkan oleh lamun untuk dapat hidup dan
berkembang. Setiap jenis lamun memiliki karakteristik substrat yang sangat disukai. Lamun
cenderung menyukai substrat berlumpur, berpasir, tanah liat, ataupun substrat dengan patahan
kerang serta pada celah-celah batu, sehingga tidak heran lamun masih dapat dijumpai di
ekosistem karang maupun mangrove.
2.2.5 Manfaat Lamun
Menurut Supriyadi et al. (2018), Ekosistem lamun yang memiliki berbagai fungsi
penting di laut dangkal ini belum banyak dikenal dan diperhatikan bila dibandingkan dengan
ekosistem pesisir lainnya seperti mangrove dan terumbu karang. Ekosistem padang lamun di
daerah pesisir memiliki fungsi sebagai produsen primer, pendaur zat hara, stabilisator dasar
perairan, perangkap sedimen, serta penahan erosi. Bagi kehidupan ikan sebagai tempat
berlindung, tempat mencari makan, dan sebagai ruang hidup. Fungsi lamun yang sangat
penting bagi kehidupan di bumi yaitu lamun berfungsi sebagai penyerap karbon. Penyerapan
karbon dari lamun ini kurang lebih sama dengan kemampuan seluruh tumbuhan di darat dalam
menyerap CO2 atmosfer.
Secara kemanfaatan, manfaat yang diberikan oleh lamun sangat banyak, terutama bagi
lingkungan dan ekosistem disekitarnya. Menurut Muzani et al. (2020), Lamun bermanfaat
sebagai penyeimbang ekosistem yang ada di laut. Pendapat yang ditemukan pada jurnal lain
juga tidak berbeda jauh dari seperti menurut Amalia et al. (2020), lamun merupakan biota
penting baagi keanekaragamen epifauna di areanya, karena banyak jenis ikan yang mempunyai
nilai ekonomi penting yang hidup di lingkungan lamun. Menurut Aji et al. (2020), padang
lamun memiliki peran ppenting dalam menyimpan stok cadangan karbon yang ada di perairan.
Menurut Bortone (2000), lamun mempunyai peranan ekologik penting bagi lingkungan laut
dangkal, yaitu sebagai habitat biota, produsen primer, penangkap sedimen serta berperan
sebagai pendaur zat hara dan elemen kelumit. Selain itu ekosistem lamun dapat memberikan
nutrisi terhadap biota yang berada di perairan sekitarnya
2.2.6 Flora dan Fauna di Ekosistem Lamun
Menurut Larkum et al. (2006), lamun merupakan salah satu ekosistem sumberdaya alam
yang ada di laut dan banyak diminati oleh biota laut karena kebermanfaatannya. Lamun bisa
dikatakan sebagai sumber kehidupan bagi biota laut. Hal ini dikarenakan banyak hewan laut
yang bisa mendapatkan makanan, tempat tinggal sekaligus tempat berkembang biak dari
padang lamun. Lamun yang menutupi daerah perairan dangkal mampu menyediakan nutrisi
bagi biota-biota disekitarnya. Kebermanfaatan inilah yang mendorong keberagaman flora baik

23
dari jenis lamun itu sendiri maupun beberapa jenis lainnya, dan keberagaman jenis fauna yang
menggantungkan hidupnya pada daerah padang lamun.
Menurut Amalia et al. (2020), daerah padang lamun memungkinkan adanya
keberagaman epifauna dan fauna lain seperti ikan yang hidup pada area padang lamun.
Epifauna adalah jenis fauna yang hidup pada permukaan tanah atau sedimen. Salah satu jenis
epifauna yang senang berada di padang lamun adalah Bivalvia, kedua makhluk hidup ini
memiliki keterkaitan salah satunya memiliki karakteristik tipe substrat yang sama yang
dijadikan sebagai habitat. Asosiasi lamun dan Bivalvia juga mempunyai keterkaitan yang kuat
dalam siklus makanan. Selain Bivalvia terdapat pula jenis lain seperti Astreoidea,
Ophiuroidea, Echinoidea, Holothuroidea, Gastropoda, serta Crustacea yang juga hidup pada
area padang lamun.

Gambar 33. Habitat Ikan di Padang Lamun


(Sumber: Sjafrie et al., 2018)

Gambar 34. Lamun Sebagai Tempat Makanan Dugong dan Penyu


(Sumber: Sjafrie et al., 2018)

24
2.2.7 Interaksi Lamun dengan Biota Laut
Menurut Larkum et al. (2006), lamun merupakan salah satu ekosistem sumberdaya alam
yang ada di laut dan banyak diminati oleh biota laut karena kebermanfaatannya. Lamun bisa
dikatakan sebagai sumber kehidupan bagi biota laut. Hal ini dikarenakan banyak hewan laut
yang bisa mendapatkan makanan, tempat tinggal sekaligus tempat berkembang biak dari
padang lamun. Lamun yang menutupi daerah perairan dangkal mampu menyediakan nutrisi
bagi biota-biota disekitarnya. Nutrisi yang disediakan oleh lamun dapat terdapat pada sedimen
yang terperangkap pada akar lamun.
Menurut Faiqoh et al. (2017), lamun berperan untuk menyediakan makanan, tempat
pemijahan, tempat pengasuhan larva dan habitat bagi banyak organisme laut terkhususnya
ikan. Keberadaan lamun turut mendorong keberagaman biota laut yang ada di suatu perairan,
sehingga keberagaman ini dapat meningkatkan ekonomi masyarakat daerah pesisir. Menurut
Amalia et al. (2020), daerah padang lamun memungkinkan adanya keberagaman epifauna dan
fauna lain seperti ikan yang hidup pada area padang lamun. Dikarenakan peranannya yang
begitu besar padang lamun memiliki suatu peranan yang cukup penting bagi biota laut yang
hidup pada area ekosistem padang lamun.
2.2.8 Persebaran Lamun di Perairan Utara Jawa
Menurut Hartati et al. (2017), Lamun memiliki peranan penting bagi kehidupan di laut
sebagai produsen primer serta penyusun habitat dan ekosistem yang menyangga kehidupan di
terumbu karang dan mangrove atau daratan pantai. Peranan penting dari lamun dapat berupa
penyediaan tempat hidup bagi fauna lainnya, menstabilkan sedimen, dan mengurangi
kecepatan arus. Lamun menstabilkan sedimen dan mencegah abrasi serta mengurangi
kecepatan arus dengan memanfaatkan struktur tubuhnya. Akar lamun dapat memerangkap
sedimen agar tidak terjadi abrasi, dan menopang bagian tubuh lamun lainnya sehingga dapat
mengurangi kecepatan arus. Lamun hampir menutup sebagian besar area perairan dangkal
dekat garis pantai. Namun ekosistem lamun sangat peka terhadap perubahan lingkungan serta
berbagai perubahan lingkungan sebagai dampak kegiatan manusia, misalkan reklamasi pantai,
pembangunan pelabuhan, pemukiman serta perngaruh perubahan lingkungan.
Sebagai suatu ekosistem yang sangat peka akan perubahan lingkungan serta berbagai
perubahan lainnya sebagai dampak kegiatan manusia keberadaan tutupan ekosistem lamun
semakin menurun padda tiap tahunnya. Menurut Riswati dan Effendy (2020), berdasarkan
penelitian dan pengamatan yang dilakukan pada perairan sekitar Pulau Sapudi di Kabupaten
Sumenep, luas tutupan lamun mengalami penurunan hingga -19,4% pada beberapa tahun
terakhir. Penurunan tutupan lamun terjadi pada area arah arus di perairan sekitaran Pulau

25
Sapudi. Penurunan lamun terjadi karena banyak faktor. Salah satu faktor tersebut antara lain
perubahan suhu yang tidak pasti akibat perubahan iklim skala global yang terjadi.

2.3 Terumbu karang


2.3.1 Definisi Karang
Menurut Walker dan Wood (2005), terumbu karang adalah endapan masif yang berupa
kalsium karbonat, dihasilkan oleh hewan karang cnidaria yang bersimbiosis dengan
zooxanthella. Karang memiliki variasi bentuk pertumbuhan koloni yang dipengaruhi oleh
kondisi lingkungan perairan, seperti intensitas cahaya matahari, hydrodinamis (gelombang dan
arus), ketersediaan bahan makanan, sedimen, sub-areal exposure dan faktor genetik.
Keberadaan atau dominasi suatu spesies karang di suatu habitat di perairan dipengaruhi oleh
kondisi lingkungan atau habitat tempat karang itu hidup. Pada daerah rataan terumbu biasanya
didominasi karang karang kecil yang berbentuk masif dan submasif. Lereng terumbu biasanya
didominasi karang bercabang. Karang masif mendominasi terumbu terluar pada perairan yang
berarus. Gelombang mempengaruhi perubahan bentuk koloni terumbu. Karang yang hidup di
daerah yang terlindung gelombang (leeward zones) memiliki bentuk percabangan ramping dan
memanjang. Karang yang hidup pada daerah dengan gelombang kuat (windward zones)
cenderung tumbuh membentuk percabangan pendek, kuat, merayap atau submasif.

Gambar 35. Sebaran Karang Dunia dan Tingkat Keterancamannya


(Sumber: Burke et al., 2012)

26
Gambar 36. Peta Kondisi Terumbu Karang Indonesia 2018
(Sumber: Hadi et al., 2018)
Menurut Castro dan Huber (2016), secara umum, terumbu karang dapat diartikan
sebagai struktur fisik beserta ekosistem yang menyertainya yang secara aktif membentuk
sedimen kalsium karbonat akibat aktivitas biologi (biogenik) yang berlangsung di bawah
permukaan laut. Terumbu karang umunya hidup di dasar lautan dengan kisaran kedalaman
yang masih terkena sinar matahari untuk fotosintesis pada kedalaman kurang lebih 50m,
namun beberapa jenis karang ada yang dapat tumbuh lebih dalam karena melakukan
fotosintesis. Berdasarkan data dari United Nation Environment Programme (2021), sebaran
terumbu karang pada tahun 2011 di area perairan sebesar 0.1% dari luas lautan. Sebaran
terumbu karang tersebut tersebar di lebih dari 100 negara dengan luas sebaran 284.300 km2.
Sebaran terumbu karang paling banyak berada di Indonesia dengan luas sebaran dunia
sebanyak 17.95% atau seluas 51.020 km2.
2.3.2 Ekosistem Terumbu Karang
Menurut Castro dan Huber (2016), ekosistem terumbu karang merupakan bagian dari
ekosistem laut yang penting. Ekosistem terumbu karang dapat terbentuk dari sekitar 480
spesies karang, dan di dalamnya hidup lebih dari 1.650 spesies ikan, molusca, crustacean,
sponge, algae, dan seagrass. Ekosistem karang sendiri memiliki fungsi antara lain rekreasi,
produksi, nilai konservasi, dan melindungi pantai dari ancaman abrasi. Nilai terumbu karang
di Indonesia secara ekonomi adalah 4,2 milyar USD dari aspek perikanan, wisata dan
perlindungan laut. Nilai ini belum termasuk nilai manfaat dari terumbu karang sebagai
pelindung pantai, sumber pangan, dan obat-obatan.
Menurut Sheppard et al. (2018), Terumbu karang merupakan salah satu ekosistem di
bumi yang paling produktif. Ekosistem terumbu karang merupakan ekosistem paling kaya dari
keanekaragaman hayati. Konservasi terumbu karang secara lestari dan berkembang sangat
penting artinya dari ekosistem terumbu karang yang sangat produktif dapat mendukung
kehidupan nelayan setempat. Mengingat sebagian besar pekerjaan masyarakat adalah nelayan
dan sangat bergantung dengan keberadaan ikan. Mengingat apabila habitat terumbu karang

27
dapat berfungsi secara optimal, maka produksi ikan-ikan karang akan dapat dimanfaatkan dan
akan memberikan keuntungan secara sosial dan ekonomi bagi masyarakat, untuk masa kini
dan masa yang akan datang.
2.3.3 Klasifikasi Karang Berdasarkan bentuk pertumbuhan (Life Form)
Menurut Sheppard et al. (2018), ekosistem terumbu karang merupakan gabungan dari
berbagai macam karang yang ada. Karang memiliki bentuk pertumbuhan koloni yang berbeda-
beda. Variasi pertumbuhan koloni tersebut bisa dipengaruhi oleh sifat karang itu sendiri,
maupun kondisi dari lingkungan tempat dimana karang tersebut berada. Beberapa pengaruh
yang berasal dari kondisi habitat diantaranya adalah intensitas cahaya matahari, pergerarakan
gelombang dan arus, ketersediaan nutrien, serta sedimentasi yang terdapat pada area dimana
karang tersebut berada. Sehingga perbedaan pola formasi lingkungan dapat menyebabkan
perbedaan jenis bentuk pertumbuhan karang yang ada.
Menurut Hopley (2011), secara umum, bentuk pertumbuhan karang (life form) dibagi
menjadi dua, yaitu Acropora dan non-Acropora. Perbedaan yang terdapat diantara keduanya
adalah pada Acropora memiliki struktur yang disebut aksial koralit dan radial koralit. Aksial
koralit adalah titik tumbuh yang terletak pada ujung cabang yang dimiliki oleh karang. Warna
aksial koralit akan cenderung lebih pucat daripada warna karang itu sendiri. Sedangkan radial
koralit merupakan titik tumbuh yang terletak pada sisi-sisi karang. Pada life form Acropora,
dapat dibagi lagi menjadi beberapa jenis berdasarkan bentukan karang yang muncul, seperti,
Branching Acropora, Tabulate Acropora, Encrusting Acropora, Sub-massive Acropora, serta
Digitate Acropora. Serupa dengan tipe Acropora, jenis life form non-Acropora dibagi menjadi
beberapa seperti Braching, Massive, Encrusting, Foliose, Mushroom fungia, Sub-massive, Fire
coral, dan Blue coral.

Gambar 37. Bentuk Branching Acropora dan jenis karang Acropora formosa.
(Sumber: English et al., 1997)

28
Gambar 38. Bentuk Tabulate Acropora dan jenis karang Acropora hyacinthus.
(Sumber: English et al., 1997)

Gambar 39. Bentuk Encrusting Acropora dan jenis karang Arcopora palifera.
(Sumber: English et al., 1997)

Gambar 40. Bentuk Sub-massive Acropora dan jenis karang Acropora palifera.
(Sumber: English et al., 1997)

Gambar 41. Bentuk Digitate Acropora dan jenis karang Acropora humilis.
(Sumber: English et al., 1997)

29
Gambar 42. Bentuk Branching dan jenis karang Seriatopora hystrix.
(Sumber: English et al., 1997)

Gambar 43. Bentuk Encrusting dan jenis karang Leptoseris incrustans.


(Sumber: English et al., 1997)

Gambar 44. Bentuk Foliose dan jenis karang Turbinaria sp.


(Sumber: English et al., 1997).

Gambar 45. Bentuk Mushroom fungia dan jenis karang Fungia sp.
(Sumber: English et al., 1997)

30
Gambar 46. Bentuk Sub-massive dan jenis karang Stylophora pistillata.
(Sumber: English et al., 1997)

Gambar 47. Bentuk Fire coral dan jenis karang Millepora sp.
(Sumber: English et al., 1997).

Gambar 48. Bentuk Blue coral dan jenis Heliopora coerulea.


(Sumber: English et al., 1997).
2.3.4 Habitat (Hubungan Ekologi Karang dengan Parameter Oseanografi)
Menurut Sheppard et al. (2018), terumbu karang umumnya hidup di pinggir pantai atau
daerah yang masih terkena cahaya matahari kurang lebih 50 m di bawah permukaan laut.
Beberapa tipe terumbu karang dapat hidup jauh di dalam laut dan tidak memerlukan cahaya,
namun terumbu karang tersebut tidak bersimbiosis dengan zooxanhellae dan tidak membentuk
karang. Pertumbuhan terumbu karang dipengaruhi oleh kondisi lingkungan perairan, seperti
intensitas cahaya matahari, hydrodinamis (gelombang dan arus), ketersediaan bahan makanan,
sedimen, subareal exposure dan faktor genetik. Terumbu karang merupakan mahkluk hidup
yang memiliki karakteristik yang sensitive terhadap perubahan lingkungan. Perubahan
keasaman yang terjadi pada area terumbu karang tumbuh dapat mengakibatkan pemutihan
karang yang berujung pada matinya terumbu karang.

31
Menurut Ayyub et al. (2018), ekosistem terumbu karang sebagian besar terdapat di
perairan tropis, sangat sensitif terhadap perubahan lingkungan hidupnya terutama suhu,
salinitas, sedimentasi, eutrofikasi dan memerlukan kualitas perairan alami (pristine). Terumbu
karang hidup pada area perairan dengan suhu hangat diatas 20°C. Terumbu karang juga
memerlukan penetrasi cahaya matahari ke lautan untuk dapat melakukan proses fotosintesis.
Keberadaan arus laut dan gelombang mempengaruhi pola persebaran dari terumbu karang
yang ada pada suatu area perairan. Sedangkan menurut Fenti et al. (2018), habitat terumbu
karang yang ideal berdasarkan pengukuran parameter fisik dan kimia adalah suhu rata-rata
29°C, kecerahan 100%, kecepatan arus 0,83-1,01 m/det, Salinitas 34 -35 ppt, dan pH berada
pada kisaran antara 6,5 - 6,7. Parameter fisik dan kimia perairan tersebut merupakan parameter
normal untuk kehidupan bagi organisme perairan.
2.3.5 Faktor Pertumbuhan Karang
Menurut Ayyub et al. (2018), empat faktor dominan yang secara umum mempengaruhi
lifeform, yaitu cahaya, tekanan hidrodinamis (gelombang dan arus), sedimen dan subareal
exposure. Populasi karang yang mendominasi di suatu habitat sangat dipengaruhi oleh kondisi
lingkungan, sehingga jika kondisi lingkungan sesuai dengan spesies karang tertentu maka
dalam suatu habitat dapat didominasi spesies karang tersebut. Daerah rataan terumbu biasanya
didominasi oleh karang karang kecil yang umumnya masif dan submasif. Lereng terumbu
biasanya ditumbuhi karang-karang bercabang, sedangkan karang masif lebih banyak
mendominasi di terumbu terluar yang berarus. Oleh karena itu inventarisasi terumbu karang
dapat dilakukan dengan mengumpulkan data berupa persentase penutupan karang hidup,
lifeform, dan jumlah karang. Kelimpahan ikan karang dan kondisi perairan kepulauan yang
terdapat ekosistem terumbu karang yang bisa menjadi dasar untuk mendukung kesesuaian
suatu wilayah untuk dijadikan objek ekowisata bahari.
Selain faktor-faktor seperti cahaya, tekanan hidrodinamis (gelombang dan arus),
sedimen dan subareal exposure, menurut Andaris et al. (2015), terdapat beberapa faktor fisis
dan kimia juga turut mempengaruhi. Faktor-faltor fisis dan kimia tersebut dapat berupa suhu,
Total Suspended Solid (TSS), salinitas, pH, Dissolved Oxygen (DO), dan kekeruhan. Faktor
faktor tersebut juga ikut mempengaruhi tutupan terumbu karang pada suatu area perairan.
Hubungan yang ada antara faktor fisik – kimia perairan menunjukan hubungan yang lemah
sampai ddengan hubungan yang sangat berarti terhadap tutupan terumbu karang hidup pada
perairan tersebut.
2.3.6 Faktor Kerusakan Karang
Menurut Saptriani et al. (2015), kondisi terumbu karang dari tahun ke tahun mengalami
penurunan karena adanya faktor yang menyebabkan terjadinya suatu perubahan pada

32
lingkungan maupun terumbu karang itu sendiri. Terumbu karang menghadapi sederet panjang
ancaman yang semakin berat, termasuk penangkapan ikan berlebihan, pembangunan pesisir,
limpahan limbah dari pertanian, dan pelayaran. Semakin bertambahnya nilai ekonomis
maupun kebutuhan masyarakat akan sumber daya alam yang ada di terumbu karang seperti
ikan, udang, lobster dan lainnya maka aktivitas yang mendorong masyarakat untuk
memanfaatkan potensi sumber daya alam tersebut semakin besar pula. Selain karena faktor
tersebut, perubahan suhu yang ekstrim akibat peningkatan kebutuhan akan energi juga menjadi
salah satu ancaman bagi terumbu karang, melalui pembuangan air pendingin dari pembangkit
listrik. Dengan demikian, tekanan ekologis terhadap ekosistem terumbu karang juga akan
semakin meningkat dari tahun ke tahun. Meningkatnya tekanan ini tentunya akan dapat
mengancam keberadaan dan kelangsungan ekosistem terumbu karang dan biota yang hidup di
dalamnya.
Kerusakan yang terjadi pada terumbu karang dipengaruhi oleh faktor alam dan faktor
manusia. Kerusakan karena faktor alam dipengaruhi oleh kecerahan perairan dan faktor
kedalaman perairan. Kerusakan terumbu karang yang ditemukan di perairan Sebagian besar
disebabkan oleh aktivitas manusia, hal tersebut dapat diidentifikasi berdasar tanda-tanda
kerusakannya. Menurut Ayyub et al. (2018), persentase faktor kerusakan terumbu karang pada
salah satu perairan di Indonesia adalah sebagai berikut, kegiatan destructive fishing pemboman
ikan dan pembiusan (51,68%), faktor sedimentasi dan eutrofikasi (25,97%), faktor alat
tangkap, jangkar dan ship grouding (20,57%), serta faktor pemangsaan (1,77%). Terumbu
karang yang mengalami kerusakan terdiri dari dead coral dan dead coral with algae. Tanda-
tanda kerusakan yang diakibatkan manusia yaitu hancur berkeping-keping hingga menjadi
potongan-potongan kecil tersebar di perairan. Selain itu, Ketika terumbu karang stress akibat
suhu air laut meningkat, sinar ultraviolet, dan perubahan lingkungan lain maka sel alga
simbiosisnya akan hilang sehingga warnanya berubah menjadi putih dan mati.
2.3.7 Penyakit Karang
Sebagai biota laut yang sensitive terhadap perubahan yang ada karang sangat rentan untuk
terkena penyakit. Menurut Nirwanda et al. (2017), Penyakit karang adalah suatu kegagalan
fungsi vital hewan karang, organ atau sistem, termasuk interupsi, penghentian pertumbuhan
dan perkembangbiakan atau kegagalan fungsi lainnya. Penyakit karang dapat disebabkan
karena faktor biotik maupun abiotik. Faktor biotik yang dapat menyebabkan penyakit pada
karang dapat berasal dari kelompok mahkluk hidup yang ada dan tinggal di sekitar karang.
Gannguan dari makhluk hidup tersebut dapat berupa gangguan dari kelompok gastropoda
pemakan daging atau bangkai yang menenpel pada karang, gangguan dari cacing pengebor

33
yang menimbulkan adanya lubang pada karang, ataupun karena luka bekas gigitan ikan
kakatua yang memakan alga yang ada pada tubuh karang.
Selain karena faktor biotik, terdapat pula faktor abiotik yang menyebabkan penyakit pada
terumbu karang. Menurut Hazrul et al. (2016), faktor abiotik yang menyebabkan penyakit
pada karang berasal dari lingkungan. Faktor dari lingkungan tersebit dapat berupa perubahan
suhu, salinitas, keasaman, dan kadar kimia serta kondisi fisis dari perairan. Dikarenakan
karang adalah biota yang sensitive terhadap perubahan yang ada, perubahan yang terjadi pada
lingkungan dapat menyebabkan stress pada karang. Stress yang muncul pada karang inilah
yang dapat menyebabkan penyakit pada karang. Penyakit yang dapat muncul seperti Bleaching
atau pemutihan karang.
Menurut Aldyza dan Afkar (2015), penyakit karang atau gangguan kesehatan karang
beragam seperti penyakit Ulcerative White Spots (UWS), Growth Anomaliesof a Unknown
Cause (GA), Sendiment Damage, Alga Overgrowth, Pigmentation response, dan Pink Line
Disease.

Gambar 49. Ulcerative White Spots (UWS) yang menginfeksi Montipora sp dan
Porites sp.
(Sumber: Aldyza dan Afkar 2015)

Gambar 50. Growth Anomaliesof a Unknown Cause (GA) pada panah merah dan
Ulcerative White Spots (UWS) pada panah putih yang menginfeksi Porites sp.
(Sumber: Aldyza dan Afkar 2015)

34
Gambar 51. Sendiment Damage dan Alga Overgrowth yang menginfeksi Porites sp.
(Sumber: Aldyza dan Afkar 2015)

Gambar 52. Pink Line Disease dan Ulcerative White Spots (UWS) yang menginfeksi
Porites sp.
(Sumber: Aldyza dan Afkar 2015)

Gambar 53. Alga Overgrowth yang menginfeksi Acropora sp.


(Sumber: Aldyza dan Afkar 2015)

Gambar 54. Pigmentation response yang menginfeksi Porites sp.


(Sumber: Aldyza dan Afkar 2015)

35
2.3.8 Metode LIT
Dalam pengambilan data suatu karang dilakukan dapat dilakukan dengan cara Point
Intercept Transect Point (PIT) metode Line Intercept Transect (LIT), maupun dengan metode
lainnya. Menurut Aldyza dan Afkar (2015), metode PIT dilakukan dengan cara
mengidentifikasi karang pada tiap titik transek. Transek diletakkan sejajar dengan garis pantai
mengikuti kontur dasar perairan pada kedalaman tertentu dan disesuaikan dengan titik
koordinat pengamatan. Pencatatan terumbu karang dilakukan pada tiap jarak tertentu. Genus
karang yang menyinggung titik pada transek diidentifikasi
Menurut English et al. (1997), teknik Line Intercept Transect (LIT) dikembangkan dalam
ekologi tumbuhan terestrial, dan kemudian diadopsi oleh ahli ekologi terumbu karang.
Prosedur LIT menggabungkan sistem klasifikasi berdasarkan atribut structural bentuk
kehidupan daripada data tingkat spesies. LIT digunakan untuk memperkirakan tutupan suatu
objek atau sekelompok objek dalam area tertentu. Penghitungan dilakukan dengan cara
menghitung pecahan dari panjang garis yang terkena oleh obyek yang diamati. Ukuran taksiran
ini, biasanya dinyatakan sebagai persentase, dianggap sebagai perkiraan yang tidak bias dari
proporsi luas total yang dicakup oleh objek yang diamati.
2.3.9 Perhitungan Tutupan Karang
Menurut English et al. (1997), data sampel yang diperoleh dari pengamatan lapangan
perlu dikalkulasi ulang untuk menentukan jumlah luas tutupan yang sebenarnya. Data
lapangan yang diambil sebagian besar berupa taksiran data. Taksiran data ini dilakukan karena
tiadak dimungkinkannya untuk mendata keseluruhan karang yang ada secara mendetail.
Perhitungan data ini dilakukan untuk menentukan persentase tutupan dari suatu ekosistem.
Nilai persentase yang muncul selanjutnya akan dibagi berdasarkan indicator serta range
persentase yang ada.
Menurut Yuliani et al. (2016), untuk menghitung pengelolaan data dengan cara
menghitung presentase penutupan (percent cover), presentase karang mati, alga, fauna lain,
unsur substrat, yaitu:

Angka persentase didapat dari pembagian panjang karang berdasarkan bentuk pertumbuhan
dengan Panjang total transek yang diamati. Panjang transek garis lalu dikali dengan 100%.
Pendugaan kondisi terumbu karang dapat dikategorikan menjadi berbagai kategori. Kategori
yang pertama kategori sangat buruk dengan presentase 0-24.9%. Kategori sedang dengan

36
presentase 25-49.9%. Selanjutnya, kategori baik dengan presentase 50-74.9%. terakhir adalah
kategori sangat baik dengan presentase 75-100%.
2.3.10 Kondisi Terumbu Karang di Perairan Utara Jawa
Menurut Castro dan Huber (2016), Terumbu karang merupakan biota yang sensitif
terhadap perubahan lingkungannya. Menurut Wilkinson (2008), jumlah total terumbu karang
dunia pada tahun 2001 seluas 284.803km2. Sedangkan berdasarkan data dari United Nation
Environment Programme (2021), sebaran terumbu karang pada 2011 mengalami penurunan
hingga 284.300km2 sebesar 0.1% dari luas lautan. Sebaran terumbu karang tersebut tersebar
di lebih dari 100 negara. Sebaran terumbu karang paling banyak berada di Indonesia dengan
luas sebaran dunia seluas 2.5 juta ha. Menurut Burke et al. (2012), jumlah sebaran terumbu
karang yang ada di Indonesia yang terancam sebanyak 85%. Menurut Giyanto et al. (2017),
dari 2.5 juta ha luas sebaran total terumbu karang di perairan sekitaran pulau jawa seluas
67.869 ha. Sebagai suatu ekosistem yang sangat peka akan perubahan lingkungan serta
berbagai perubahan lingkungan sebagai dampak kegiatan manusia keberadaan tutupan
terumbu karang di area perairan semakin terancam pada tiap-tiap tahunnya.
Menurut Suryono et al. (2017), Peningkatan jumlah penduduk dan berkembangnya
pemanfatan kawasan pesisir, memberikan dampak buruk terhadap ekosistem terumbu karang.
Banyaknya aliran sungai yang bermuara di perairan yang membawa run off dari daratan dan
padatnya aktivitas manusia dapat memberikan pengaruh lingkungan terhadap ekosistem
terumbu karang. Penelitian tentang terumbu karang telah banyak dilakukan terutama
menyangkut struktur komunitas mauapun populasi. Akan tetapi, penelitian yang dilakukan
masih belum cukup karena informasi dan gambaran tentang kondisi terumbu pada skala luas
yang belum cukup untuk digunakan sebagai acuan dalam pembentukan zona pengelolaan
terumbu karang. pada penelitiannya di Pulau Panjang, Kabupaten Jepara. Tutupan karang di
sekeliling pulau bervariasi dari kategori buruk sekali hingga baik. Secara umum, kondisi
terumbu karang di Pulau Panjang berada pada kategori sedang dengan persen tutupan karang
hidup sebesar 25-49%.
Menurut Farid et al. (2018), beradasarkan data sebaran yang dihimpun di area perairan
Pantai Tanjung Gelam, Kepulauan Karimunjawa mengalami perubahan pada tiap tahunnya.
Sebaran karang hidup pada area Tanjung Gelam pada tahun 2015 seluas 73,44 ha. Sebaran
terumbu karang pada area tersebut mengalami penurunan pada tahun 2016 sebanyak 16.5%
hingga mencapai 61.2 ha. Tutupan terumbu karang pada tahun 2017 mengalami peningkatan
sebanyak 13% atau tumbuh sekitar 8.01 ha. Perubahan area tutupan terumbu karang yang ada
pada area perairan dapat dipengaruhi oleh faktor lingkungan seperti suhu, keasaman, salinitas,
serta kedalaman. Sementara itu faktor lain seperti gangguan dari manusia dating dari jumlah

37
aktivitas manusia yang dilakukan pada area tersebut seperti aktivitas penangkapan ikan,
pariwisata, dan lain sebagainya. Serta faktor dari sesame biota laut seperti gangguan dari
beberapa spesies ikan, gastropoda, serta beberapa spesies lainnya. Dengan demikian maka
sebagian besar populasi tutupan terumbu karang yang ada di perairan Utara Jawa dalam
kondisi yang cukup baik.

38
III. MATERI DAN METODE

3.1.Waktu dan Tempat


3.1.1. Mangrove
Hari, Tanggal : Selasa, 16 Maret 2021
Waktu : 19.30 - 21.30 WIB
Tempat : Kediaman masing-masing
3.1.2. Lamun
Hari / Tanggal : Jum’at dan Selasa/ 13 April 2021 dan 20 April 2021
Pukul : 19.30-20.30
Tempat : Rumah masing-masing via Platform Microsoft Teams
3.1.3. Karang
Hari / Tanggal : Selasa/ 26 Maret 2021 dan 30 Maret 2021
Pukul : 19.30-20.30
Tempat : Rumah masing-masing via Platform Microsoft Teams
3.2.Alat dan Bahan
3.2.1. Mangrove
Tabel 1. Alat Praktikum Mangrove
No. Nama Gambar Fungsi

Untuk mengukur kadar


pH, salinitas dan suhu
Water Quality
1. yang terdapat di sekitar
Checker (WQC)
habitat mangrove.

Digunakan untuk
menentukan lokasi
penelitian, mengetahui
2. GPS atau Peta
transect mangrove,
serta digunakan sebahai
acuan plot mangrove.

39
Digunakan untuk
3. Meteran Jahit mengukur diameter
batang mangrove.

Digunakan untuk
membuat batasan lokasi
yang akan
diidentifikasi. Ukuran
4. Tali Transect
yang digunakan pada
tali transect ini 1x1
meter, 5x5 meter dan
10x10 meter.

Digunakan untuk
membantu mencatat
5. Data sheet data-data mengenai
mangrove yang
diidentifikasi.

Digunakan untuk
6. Alat Tulis mencatat data di
lapangan.

40
Digunakan untuk
mengidentifikasi
Buku Identifikasi
7. spesies mangrove yang
Mangrove
terdapat pada kawasan
transek.

Berfungsi untuk
mengambil sampel
mangrove yang
8. Parang atau Pisau,
nantinya akan
digunakan untuk
herbarium.

Untuk
mendokumentasikan
9. Kamera
kegiatan dan hasil
identifikasi mangrove.

Digunakan sebagai
10. Kantung Plastik wadah sampel
mangrove.

41
Alat Perlindungan Berfungsi untuk
Diri (Baju Lengan melindungi diri dari
Panjang, Topi kemungkinan
11.
Lapangan, kecelakaan kerja yang
Pelampung, Sepatu terjadi, serta mencegah
Boots) cidera

Tabel 2. Bahan Praktikum Mangrove

Sebagai Objek yang


1. Hutan Mangrove
di observasi

3.2.2 Lamun
Tabel 3. Alat Praktikum Ekosistem Lamun
No Nama Alat Gambar Fungsi

Untuk
mendokumentasikan
1. Kamera Underwater
kegiatan dan hasil
identifikasi lamun.

42
Digunakan untuk
menentukan lokasi
penelitian,
2. GPS mengetahui transect
lamun, serta
digunakan sebahai
acuan plot lamun.

Digunakan untuk
melaksanakan
3. Skin Dive survey dan
pengambilan data
pada saat pasang

Digunakan untuk
4. Clipboard
alas pendataan

Digunakan untuk
Pipa Transect membuat batasan
5.
1x1 meter lokasi yang akan
diidentifikasi

Digunakan untuk
6. Alat Tulis mencatat data di
lapangan.

43
Digunakan untuk
mencatat data-data
7. Kertas Newtop
mengenai lamun
yang diidentifikasi.

Tabel 4. Bahan Praktikum Lamun


No Nama Bahan Gambar Fungsi

Sebagai Objek yang


1. Padang Lamun
di observasi

3.2.3 Karang
3.2.3.1 Alat Praktikum
Tabel 5. Alat Praktikum Karang
No. Nama Alat Gambar Fungsi

Untuk penanda pada setiap


1. Pelampung pembatasan pengambilan
sampel.

Digunakan untuk snorkling


dalam melakukan pengamatan
2. Skin dive
dan pengambilan data di
bawah air.

44
Digunakan untuk menentukan
GPS (Global
lokasi penelitian, mengetahui
3. Positionong
transek karang serta digunakan
System)
sebahai acuan plot karang

Digunakan untuk mencatat


4. Alat Tulis
data di lapangan.

Kertas New top dan Clipboard


Kertas Newtop
digunakan untuk mencatat data
5. dan Clipboard
dan alas saat mendata di bawah
Plastik
air.

Digunakan untuk pengukuran


6. Roll Meter panjang transek pada
pengambilan data karang.

Digunakan sebagai alat


7. Life Jacket pengaman tubuh agar tetap
mengapung di permukaan air.

45
Digunakan untuk mengambil
Kamera gambar sampel dan
8.
Underwater mendokumentasikan kegiatan
praktikum.

3.3.3.2 Bahan Praktikum


Tabel 6. Bahan Praktikum Karang
No. Nama Bahan Gambar Fungsi

Ekosistem Karang
1 beserta biota yang Objek yang diamati
ada di dalamnya

3.3.Metode
3.3.1. Mangrove
1. Tentukan titik pengamatan mangrove dengan menggunakan peta.
2. Tentukan tiap-tiap stasiun pengamatan pada area yang diamati.
3. Pada setiap stasiun pengamatan, tetapkan transek-transek garis dari arah laut ke arah
darat (tegak lurus garis pantai sepanjang zonasi hutan mangrove yang terjadi) di daerah
intertidal.
4. Pada setiap zona hutan mangrove yang berada di sepanjang transek garis, letakkan secara
acak petak-petak contoh (plot) berbentuk bujur sangkar dengan ukuran 10 m x 10 m
sebanyak paling kurang 3 (tiga) petak contoh (plot).
5. Pada setiap petak contoh yang telah ditentukan, determinasi setiap jenis tumbuhan
mangrove yang ada, hitung jumlah individu tiap jenis, dan ukur lingkaran batang setiap
pohon mangrove pada setinggi dada (sekitar 1,3 m).
6. Apabila belum diketahui nama tumbuhan jenis mangrove yang ditemukan, potonglah
bagian ranting yang lengkap dengan daunnya, dan bila mungkin diambil pula bunga dan
buahnya. Bagian tumbuhan tersebut selanjutnya dipisahkan berdasarkan jenisnya dan
dimasukkan ke dalam kantong plastik atau dibuatkan koleksinya (herbarium) serta
berikan label dengan keterangan yang sesuai dengan yang tercantum pad Tabel Form
Mangrove untuk masing-masing koleksi.

46
7. Pada setiap zona sepanjang transek garis, ukur parameter lingkungan yang ditentukan
(suhu, salinitas, pH dan Eh tanah).
8. Pada setiap petak contoh (plot), amati dan catat tipe substrat (lumpur, lempung, pasir,
dsb.).
9. Catat fauna terestrial (serangga, burung, reptil, dsb) dan fauna akuatik (kepiting, kerang,
ikan, dsb) yang ditemukan pada setiap petak contoh (plot).
10. Catat dampak kegiatan manusia yang terjadi pada stasiun pengamatan, dengan
memberikan pembobotan dari 0 sampai dengan 4 sesuai dengan besarnya dampak
(0=tidak ada dampak, 1=dampak ringan, 2= dampak sedang, 3=dampak berat,
4=dampak sangat berat).

Gambar 55. Peletakan sub plot 1x1 m (seedling) dan sub plot 5x5 m (sapling) dalam plot
10x10 m (pohon) untuk vegetasi pantai dan vegetasi mangrove pada transek penelitian.
3.3.2. Lamun
1. Tentukan area untuk mengamati ekosistem lamun dengan metode random.
2. Titik koordinat di-marking menggunakan GPS yang sudah dikalibrasi, kemudian dicatat
koordinatnya.
3. Bagi lokasi pengamatan menjadi 3 sebaran transek dan 3 stasiun yaitu A, B, dan C.
4. Jarak antar stasiun sekitar 5-10 meter ke arah laut.
5. Transek dipasang sesuai dengan lokasi pengamatan yang telah ditentukan.
6. Pengamatan dan pendataan lamun dilakukan mulai dari jenis, jumlah dan fauna yang
dimukan dalam transek, catat dalam lembar observasi.
3.3.3. Karang
3.3.3.1 Pemasangan Transek
1. Pelampung pertama disiapkan dan dipasang di titik awal sebagai titik 0 transek.
2. Roll meter ditebar sepanjang 100 m dari titik awal hingga titik akhir dan sejajar dengan
garis pantai.
3. Transek dipasang sesuai dengan lokasi pengamatan yang telah ditentukan.
4. Pelampung disiapkan dan dipasang kembali di titik akhir transek.

47
5. Marking titik koordinat pengambilan data karang dengan menggunakan GPS.
3.3.3.2 Pengambilan Data
1. Persiapan alat-alat yang digunakan untuk pengambilan data seperti skin dive, life jacket,
alat tulis underwater, dan kamera underwater.
2. Pengambilan data karang dilakukan dengan berenang tiap 20 m transek dan interval
istirahat 5 m setelah masing-masing 20 m. Dimana 0-20 meter penelitian, 20-25 meter
interval istirahat dan seterusnya.
3. Buat peta titik pengambilan data karang dengan menggunakan Google Earth Pro.
4. Titik pengambilan data karang dilakukan pada kedalaman 3 m, 5 m, dan 10 m.
5. Pengambilan data dilakukan pada titik mulai dan akhir dengan arah tegak lurus pantai,
berikan garis (line) sepanjang 100 meter.
6. Pengamatan dan pendataan karang dilakukan mulai dari life form dan makhluk hidup yang
dimukan dalam transek, kemudian catat dalam lembar observasi.

48
3.4.Diagram Alir
3.4.1. Mangrove

Gambar 56. Diagram Alir Mangrove

49
3.4.2. Lamun

Gambar 57. Diagram Alir Lamun

50
3.4.3. Karang
3.4.3.1 Pemasangan Transek

Mulai

Siapkan Alat dan Bahan

Hamparkan Roll Meter sejauh 100m sejajar garis pantai

Pasang pelampung pada lokasi yang ditentukan sebagai titik 0 (titik awal)

Siapkan dan pasang transek pada titik akhir (100 meter)

Tandai koordinat dengan menggunakan GPS

Selesai

Gambar 58. Diagram Alir Pemasangan Transek Karang

51
3.4.3.2 Pengambilan Data

Gambar 59. Diagram Alir Pengambilan Data Karang

52
3.5. Peta Titik Pengambilan Data
3.5.1. Mangrove

Gambar 60. Peta Titik Pengambilan Data Mangrove


(Sumber: Citra Google Earth, 2021)
3.5.2. Lamun

Gambar 61. Peta Stasiun Lamun


(Sumber: Citra Google Earth, 2021)

53
3.5.3. Karang

Gambar 62. Peta Titik Pengambilan Data Karang


(Sumber: Citra Google Earth, 2021)

54
IV. HASIL DAN PEMBAHASAN
4.1. Hasil
4.1.1 Mangrove
4.1.1.1. Plotting (stasiun 1,2,3)
Stasiun 1

Gambar 63. Plotting Stasiun 1


Stasiun 2

Gambar 64. Plotting Stasiun 2

55
Stasiun 3

Gambar 65. Plotting Stasiun 3


4.1.1.2. Data Identifikasi
a. Transek Ukuran 1x1 meter (stasiun 1,2,3)
Stasiun 1
Tabel 7. Data Transek A Ukuran 1 x 1 meter
DATA TRANSEK A 1 m x 1 m (SEEDLING)

No. Spesies Tinggi (m) Diameter (cm) X Y Substrat Keterangan (%) Basal Area

1 Sesuvium portulacastrum merambat


Total 0

Stasiun 2
Tabel 8. Data Transek B Ukuran 1 x 1 meter
DATA TRANSEK B 1 m x 1 m (SEEDLING)

No. Spesies Tinggi (m) Diameter (cm) X Y Substrat Keterangan (%) Basal Area

1 -

Total 0

Stasiun 3
Tabel 9. Data Transek B Ukuran 1 x 1 meter
DATA TRANSEK C 1 m x 1 m (SEEDLING)
No. Spesies Tinggi (m) Diameter (cm) X Y Substrat Keterangan (%) Basal Area
1 Rhizophora mucronata jumlah : 2, cover 12,5% 12,5
Total 0

56
b. Transek Ukuran 5x5 meter (stasiun 1,2,3)
Stasiun 1
Tabel 10. Data Transek A Ukuran 5 x 5 meter
DATA TRANSEK A 5 m x 5 m (SAPLING)
No. Spesies Tinggi (m) Diameter (cm) X Y Substrat Keterangan Basal Area
patah, biota : ikan kecil, kepiting, siput, laba-
1 Rhizophora apiculata 2,5 2,83 3 1 pasir 6,287
laba
patah, biota : ikan kecil, kepiting, siput, laba-
2 Excoecaria agallocha 1,5 1,2 1 1 pasir 1,130
laba
patah, biota : ikan kecil, kepiting, siput, laba-
3 Xylocarpus granatum 1,2 1,71 1 3 pasir 2,295
laba
patah, biota : ikan kecil, kepiting, siput, laba-
4 Xylocarpus granatum 1,3 1,71 1 4 pasir 2,295
laba
Total BA Rhizophora apiculata 6,287
Total BA Excoecaria agallocha 1,130
Total BA Xylocarpus granatum 4,591

Stasiun 2
Tabel 11. Data Transek B Ukuran 5 x 5 meter
DATA TRANSEK B 5 m x 5 m (SAPLING)
Tinggi Diameter
No. Spesies X Y Substrat Keterangan Basal Area
(m) (cm)
1 pasir pecahan patah, biota : ikan kecil, kepiting, siput, laba-
Rhizophora stylosa 9,182
0,9 3,42 5 3 karang laba
2 pasir pecahan patah, biota : ikan kecil, kepiting, siput, laba-
3,528
Rhizophora mucronata 0,8 2,12 5 4 karang laba
Total BA Rhizophora stylosa 9,182
Total BA Rhizophora mucronata 3,528

Stasiun 3
Tabel 12. Data Transek C Ukuran 5 x 5 meter
DATA TRANSEK C 5 m x 5 m (SAPLING)
Tinggi Diameter
No. Spesies X Y Substrat Keterangan Basal Area
(m) (cm)
1 Rhizophora mucronata 1,9 1 5 3 lumpur fauna : mollusca 0,785
2 Rhizophora mucronata 1,5 1 4 4 lumpur fauna : mollusca 0,785
Total BA Rhizophora mucronata 1,570

c. Transek Ukuran 10x10 meter (stasiun 1,2,3)


Stasiun 1
Tabel 13. Data Transek A Ukuran 10 x 10 meter
DATA TRANSEK A 10 m x 10 m (POHON)
Tinggi Diameter
No. Spesies X Y Substrat Keterangan Basal Area
(m) (cm)
1 Rhizophora apiculata 4,1 5 1 9 pasir kepiting, siput 17,422
2 Rhizophora apiculata 4,2 5 2 10 pasir kepiting 17,348
3 Rhizophora apiculata 4,1 4,5 9 6 pasir kepiting, siput 15,896
Total BA Rhizophora apiculata 50,666

57
Stasiun 2
Tabel 14. Data Transek B Ukuran 10 x 10 meter
DATA TRANSEK B 10 m x 10 m (POHON)
Tinggi Diameter
No. Spesies X Y Substrat Keterangan Basal Area
(m) (cm)
1 1,8 4,32 6 3 Pasir pecahan rajungan, keong
Rhizophora stylosa 14,650
karang
2 2 4,07 3 3 Pasir pecahan patah, fauna: kepiting, kelomang
Rhizophora stylosa 13,003
karang
3 1,8 4,02 6 3 Pasir pecahan patah, fauna: kepiting, kelomang
Rhizophora stylosa 12,686
karang
4 2,3 4,45 5 9 Pasir pecahan patah, fauna: kepiting, kelomang
Rhizophora mucronata 15,545
karang
5 2,3 4,41 5 9 Pasir pecahan patah, fauna: kepiting, kelomang
Rhizophora mucronata 15,267
karang
Total BA Rhizophora stylosa 40,339
Total BA Rhizophora mucronata 30,812

Stasiun 3
Tabel 15. Data Transek C Ukuran 10 x 10 meter
DATA TRANSEK C 10 m x 10 m (POHON)
No. Spesies Tinggi Diameter X Y Substrat Keterangan Basal Area
(m) (cm)
1 Rhizophora mucronata 5 8 2 5 Lumpur bivalvia, insecta, crustacea 50,240
2 Rhizophora mucronata 3,5 4,2 3 1 Lumpur mollusca, crustacea 13,847
3 Rhizophora mucronata 3,5 4,2 7 1 Lumpur mollusca, crustacea 13,847
4 Rhizophora mucronata 5 6,5 7 5 Lumpur amfibi, pisces 33,166
Total BA Rhizophora mucronata 111,101

4.1.1.3. Hasil Pengolahan Data


Transek 1x1
Tabel 16. Data Seedling (Diameter Batang <1 cm)
Semai/ seedling (diameter batang <1 cm)
Lokasi Sampling No Spesies ni A (m2) ni/N K KR (%) H' Keterangan J' Keterangan BA Ci Rci BAi/BA DR (%) D NP (%)
1. Sesuvium portulacastrum 1 1 1 1 100% 0 Keanekaragaman Rendah #DIV/0! #DIV/0! 0 0 #DIV/0! #DIV/0! 33% 1 133%
A Jumlah (Σ) 1 1 1 100% 0 0
2.
B Jumlah (Σ) -
3. Rhizophora mucronata 2 1 1 2 100% 0 Keanekaragaman Rendah 0 Keanekaragaman Rendah 0 0 #DIV/0! #DIV/0! 67% 2 167%
C Jumlah (Σ) 2 1 1 100% 0 0

Transek 5x5
Tabel 17. Data Sapling (1 cm< Diameter Batang <4 cm)
Anakan/ sapling (diameter batang 1 - < 4cm)
Spesies ni 2 ni/N K KR (%) H' Keterangan J' Keterangan BA Ci Rci BAi/BA DR (%) D NP (%)
Lokasi Sampling No A (m )
1. Rhizophora apiculata 1 25 0,25 0,04 25% 1,386294 Keanekaragaman Sedang 1 Keanekaragaman Rendah 6,287 0,25148 24% 0,5236 13% 0,04 38%
2. Excoecaria agallocha 1 25 0,25 0,04 25% 1,386294 Keanekaragaman Sedang 1 Keanekaragaman Rendah 1,130 0,04522 4% 0,0941 13% 0,04 38%
A 3. Xylocarpus granatum 2 25 0,5 0,08 50% 0,693147 Keanekaragaman Rendah 0,5 Keanekaragaman Rendah 4,591 0,18363 17% 0,3823 25% 0,08 75%
Jumlah (Σ) 4 25 1 100% 12,008 0,48033
1. Rhizophora stylosa 1 25 0,5 0,04 50% 0,693147 Keanekaragaman Rendah 1 Keanekaragaman Rendah 9,182 0,36727 35% 0,72241 13% 0,04 63%
B 2. Rhizophora mucronata
Jumlah (Σ)
1
2
25
25
0,5
1
0,04 50%
100%
0,693147 Keanekaragaman Rendah 1 Keanekaragaman Rendah 3,528
12,710
0,14112
0,50839
13% 0,27759 13% 0,04 63%

1. Rhizophora mucronata 2 25 1 0,08 100% 0 Keanekaragaman Rendah 0 Keanekaragaman Rendah 1,570 0,0628 6% 1 25% 0,08 125%
C Jumlah (Σ) 2 25 1 100% 1,570 0,0628

Transek 10x10
Tabel 18. Data Pohom (4 cm< Diameter Batang)
Pohon (diameter batang > 4 cm)
2
Lokasi Sampling No Spesies ni A (m ) ni/N K KR (%) H' Keterangan J' Keterangan BA Ci Rci BAi/BA DR (%) D NP (%)
1. Rhizophora apiculata 3 100 1 0,03 100% 0 Keanekaragaman Rendah 0 Keanekaragaman Rendah 50,666 0,50666 11% 1 25% 0,03 125%
A Jumlah (Σ) 3 100 1 100% 50,666 0,50666
1. Rhizophora stylosa 3 100 0,6 0,03 60% 0,510826 Keanekaragaman Rendah 0,3173938 Keanekaragaman Rendah 40,339 0,40339 8% 0,56695 25% 0,03 85%
B 2. Rhizophora mucronata
Jumlah (Σ)
2
5
100
100
0,4
1
0,02 40%
100%
0,916291 Keanekaragaman Rendah 0,5693234 Keanekaragaman Rendah 30,812 0,30812
71,151 0,71151
21% 0,43305 17% 0,02 57%

1. Rhizophora mucronata 4 100 1 0,04 100% 0 Keanekaragaman Rendah 0 Keanekaragaman Rendah 111,101 1,11101 6% 1 33% 0,04 133%
C Jumlah (Σ) 4 100 1 100% 111,101 1,11101

4.1.2 Lamun
4.1.2.1 Data Lamun Tiap Transek
Tabel 19. Data Lamun Transek A Stasiun 1

58
Stasiun 1
A 34 45 46 63
B 17 109 37 18
C 43 98 42 35
D 64 21 56 25
TOTAL 753
Tabel 20. Data Lamun Transek A Stasiun 2
Stasiun 2
A 47 66 57 78
B 66 88 81 70
C 56 50 63 58
D 61 41 50 51
TOTAL 983
Tabel 21. Data Lamun Transek A Stasiun 3
Stasiun 3
A 75 40 50 39
B 45 66 38 43
C 41 47 35 38
D 44 47 43 33
TOTAL 724
Tabel 22. Data Lamun Transek B Stasiun 1
Stasiun 1
A 41 45 48 54
B 120 98 74 86
C 40 48 42 56
D 52 30 62 66
TOTAL 962
Tabel 23. Data Lamun Transek B Stasiun 2
Stasiun 2
A 22 17 26 37
B 15 36 29 26
C 29 17 31 33
D 38 39 41 29
TOTAL 465
Tabel 24. Data Lamun Transek B Stasiun 3
Stasiun 3
A 46 42 38 40
B 40 55 40 48
C 48 60 26 42
D 45 46 55 27
TOTAL 698

59
Tabel 25. Data Lamun Transek C Stasiun 1
Stasiun 1
A 68 103 97 114
B 84 112 107 93
C 105 63 107 130
D 99 72 97 87
TOTAL 1538
Tabel 26. Data Lamun Transek C Stasiun 2
Stasiun 2
A 58 63 67 77
B 63 59 52 91
C 34 81 58 69
D 55 68 45 49
TOTAL 989
Tabel 27. Data Lamun Transek C Stasiun 3
Stasiun 3
A 87 101 112 82
B 98 33 74 62
C 48 91 96 86
D 42 104 39 72
TOTAL 1227
4.1.2.2 Data Kepadatan Lamun
Tabel 28. Data Kepadatan Lamun Transek A Stasiun 1
Jenis Stasiun 1
A A1 A2 A3 A4 A A1
B B1 B2 B3 B4 B B1
Thalassia hemprichii, Enhalus acoroides
C C1 C2 C3 C4 C C1
D D1 D2 D3 D4 D D1
Tabel 29. Data Kepadatan Lamun Transek A Stasiun 2
Jenis Stasiun 2
A A1 A2 A3 A4
B B1 B2 B3 B4
Thalassia hemprichii, Enhalus acoroides
C C1 C2 C3 C4
D D1 D2 D3 D4
Tabel 30. Data Kepadatan Lamun Transek A Stasiun 3
Jenis Stasiun 3
A A1 A2 A3 A4
B B1 B2 B3 B4
Thalassia hemprichii, Enhalus acoroides
C C1 C2 C3 C4
D D1 D2 D3 D4

60
Tabel 31. Data Kepadatan Lamun Transek B Stasiun 1
Jenis Stasiun 1
A A1 A2 A3 A4 A A
B B1 B2 B3 B4 B B
Thalassia hempricii
C C1 C2 C3 C4 C C
D D1 D2 D3 D4 D D
Tabel 32. Data Kepadatan Lamun Transek B Stasiun 2
Jenis Stasiun 2
A A1 A2 A3 A4
B B1 B2 B3 B4
Thalassia hempricii
C C1 C2 C3 C4
D D1 D2 D3 D4
Tabel 33. Data Kepadatan Lamun Transek B Stasiun 3
Jenis Stasiun 3
A A1 A2 A3 A4
B B1 B2 B3 B4
Thalassia hempricii
C C1 C2 C3 C4
D D1 D2 D3 D4
Tabel 34. Data Kepadatan Lamun Transek C Stasiun 1
Jenis Stasiun 1
A A1 A2 A3 A4 A
B B1 B2 B3 B4 B
Thalassia hempricii, Enhalus acoroides
C C1 C2 C3 C4 C
D D1 D2 D3 D4 D
Tabel 35. Data Kepadatan Lamun Transek C Stasiun 2

Jenis Stasiun 2
A A1 A2 A3 A4
B B1 B2 B3 B4
Thalassia hempricii, Enhalus acoroides
C C1 C2 C3 C4
D D1 D2 D3 D4
Tabel 35. Data Kepadatan Lamun Transek C Stasiun 3

Jenis Stasiun 3
A A1 A2 A3 A4
B B1 B2 B3 B4
Thalassia hempricii, Enhalus acoroides
C C1 C2 C3 C4
D D1 D2 D3 D4

61
4.1.2.3 Data Presentase Penutupan Lamun
Tabel 36. Data Persentase Tutupan Lamun Transek A
JENIS STASIUN 1 STASIUN 2 STASIUN 3
Thalassia hemprichii, Enhalus acoroides 100% 100% 100%
Tabel 37. Data Persentase Tutupan Lamun Transek B
JENIS STASIUN 1 STASIUN 2 STASIUN 3
Thalassia hemprichii 100% 100% 100%
Tabel 38. Data Persentase Tutupan Lamun Transek C
JENIS STASIUN 1 STASIUN 2 STASIUN 3
Thalassia hemprichii, Enhalus acoroides 100% 100% 100%
4.1.2.4 Data Frekuensi dan Frekuensi Relatif Lamun
Tabel 39. Data Frekuensi dan Frekuensi Relatif Lamun Transek A
JENIS STASIUN 1 STASIUN 2 STASIUN 3
F FR F FR F FR
Thalassia hemprichii, Enhalus acoroides
1 1 1 1 1 1
TOTAL 1 1 1 1 1 1

Tabel 40. Data Frekuensi dan Frekuensi Relatif Lamun Transek B


JENIS STASIUN 1 STASIUN 2 STASIUN 3
F FR F FR F FR
Thalassia hemprichii
1 1 1 1 1 1
TOTAL 1 1 1 1 1 1

Tabel 41. Data Frekuensi dan Frekuensi Relatif Lamun Transek C


JENIS STASIUN 1 STASIUN 2 STASIUN 3
F FR F FR F FR
Thalassia hemprichii, Enhalus acoroides
1 1 1 1 1 1
TOTAL 1 1 1 1 1 1

4.1.2.5 Data Kerapatan dan Kerapatan Relatif Lamun


Tabel 42. Data Kerapatan dan Kerapatan Relatif Lamun Transek A
JENIS STASIUN 1 STASIUN 2 STASIUN 3
K KR K KR K KR
Thalassia hemprichii, Enhalus acoroides
753 1 465 1 724 1
TOTAL 753 1 465 1 724 1

Tabel 43. Data Kerapatan dan Kerapatan Relatif Lamun Transek B


JENIS STASIUN 1 STASIUN 2 STASIUN 3
K KR K KR K KR
Thalassia hemprichii
962 1 983 1 698 1
TOTAL 962 1 983 1 698 1

62
Tabel 44. Data Kerapatan dan Kerapatan Relatif Lamun Transek C
JENIS STASIUN 1 STASIUN 2 STASIUN 3
K KR K KR K KR
Thalassia hemprichii, Enhalus acoroides
1538 1 989 1 1227 1
TOTAL 1538 1 989 1 1227 1

4.1.2.6 Data Presentase Penutupan dan Penutupan Relatif Lamun


Tabel 45. Data Penutupan dan Penutapan Relatif Lamun Transek A
JENIS STASIUN 1 STASIUN 2 STASIUN 3
P PR P PR P PR
Thalassia hemprichii, Enhalus acoroides
1 1 1 1 1 1
TOTAL 1 1 1 1 1 1
Tabel 46. Data Penutupan dan Penutapan Relatif Lamun Transek B
JENIS STASIUN 1 STASIUN 2 STASIUN 3
P PR P PR P PR
Thalassia hemprichii
1 1 1 1 1 1
TOTAL 1 1 1 1 1 1
Tabel 47. Data Penutupan dan Penutapan Relatif Lamun Transek C
JENIS STASIUN 1 STASIUN 2 STASIUN 3
P PR P PR P PR
Thalassia hemprichii, Enhalus acoroides
1 1 1 1 1 1
TOTAL 1 1 1 1 1 1
4.1.2.7 Data Indeks Penting Lamun
Tabel 48. Data Indeks Penting Lamun
NO TRANSEK STASIUN 1 STASIUN 2 STASIUN 3
1 A 3 3 3
2 B 3 3 3
3 C 3 3 3
4.1.2.8 Data Keanekaragaman, Keseragaman, dan Dominansi Jumlah Individu Lamun
Tabel 49. Data Keanekaragaman, Keseragaman, dan Dominansi Jumlah Individu Lamun
Transek A
STASIUN KEANEKARAGAMAN KESERAGAMAN DOMINANSI
1 2 0 0
2 2 0 0
3 2 0 0
Tabel 50. Data Keanekaragaman, Keseragaman, dan Dominansi Jumlah Individu Lamun
Transek B
STASIUN KEANEKARAGAMAN KESERAGAMAN DOMINANSI
1 0 1 1
2 0 1 1
3 0 1 1

63
Tabel 51. Data Keanekaragaman, Keseragaman, dan Dominansi Jumlah Individu Lamun
Transek C
STASIUN KEANEKARAGAMAN KESERAGAMAN DOMINANSI
1 2 0 0
2 2 0 0
3 2 0 0
4.1.3 Karang
4.1.3.1 Data Karang
Tabel 52. Data Karang
DATA LIFE FORM
Panjang Transek Life Form li
31 SD 31
48 DC 17
77 CS 29
320 DC 243
336 CS 16
400 DC 64
409 CS 9
516 DC 107
532 CS 16
602 DC 70
623 OT 21
842 DC 219
860 CE 18
918 DC 58
935 CM 17
942 CB 7
1072 DC 130
1100 SOFT CORAL 28
1110 DC 10
1131 CM 21
1138 CS 7
1154 DC 16
1175 CM 21
1192 DC 17
1197 CM 5
1215 DC 18
1222 CS 7
1250 DC 28
1272 CS 22
1322 CE 50
1330 SD 8
1360 CE 30

64
1372 CE 12
1395 CE 23
1488 DC 93
1500 CE 12
1530 SD 30
1567 CE 37
1580 CS 13
1590 SD 10
1640 CS 50
1670 DC 30
1690 CE 20
1810 CE 120
1838 ACS 28
1860 CE 22
1936 SD 76
1940 ACS 4
1945 DC 5
1963 CS 18
1985 SD 22
2000 CM 15
2500 - 0
2790 DC 290
2808 ACS 18
2835 DC 27
2853 ACS 18
2902 SD 49
2915 ACS 13
2985 SD 70
3030 CE 45
3140 SD 110
3160 CE 20
3205 CS 45
3303 SD 98
3352 DC 49
3729 SD 377
3790 CE 61
3860 SD 70
3865 ACD 5
3896 DC 31
3910 CS 14
3930 CS 20
3985 SD 55
4015 DC 30
4038 CE 23

65
4109 DC 71
4140 SD 31
4150 CS 10
4190 CF 40
4210 SD 20
4227 CS 17
4500 SD 273
5000 - 0
5020 DC 20
5037 CE 17
5052 DC 15
5074 ACS 22
5098 DC 24
5132 ACS 34
5161 DC 29
5181 CE 20
5215 SD 34
5260 ACS 45
5306 SD 46
5327 ACS 21
5370 CE 43
5371 DC 1
5382 CS 11
5420 ACD 38
5445 CD 25
5449 CE 4
5512 CE 63
5520 DC 8
5546 CE 26
5806 DC 260
5841 ACS 35
5847 DC 6
5873 CS 26
6205 ACD 332
6222 CE 17
6340 SD 118
6480 DC 140
6637 SD 157
6686 CS 49
6730 ACS 44
6775 DC 45
6793 CS 18
6828 DC 35
6840 DC 12

66
6875 CS 35
6929 CS 54
7000 SD 71
7500 - 0
7645 DC 145
7653 SD 8
7661 CM 8
7710 SD 49
7804 DC 94
7820 CM 16
7868 SD 48
7880 ACB 12
7950 CE 70
7990 DC 40
8033 CS 43
8060 DC 27
8090 CS 30
8160 DC 70
8280 SD 120
8302 CE 22
8375 SD 73
8420 CS 45
8490 RB 70
8510 DC 20
8525 CM 15
8587 CS 62
8600 DC 13
8702 SD 102
8716 ACD 14
8760 SD 44
8780 CE 20
8800 CS 20
8823 SD 23
8840 RB 17
8870 CS 30
8915 CE 45
8942 DC 27
8970 CE 28
8985 DC 15
9006 CE 21
9037 DC 31
9153 RB 116
9180 OT 27
9220 RB 40

67
9259 OT 39
9275 CE 16
9300 RB 25
9344 OT 44
9384 DC 40
9422 SI 38
9500 DC 78
10000 - 0
TOTAL 8000
4.1.3.2 Total Panjang Transek
Tabel 53. Total Panjang Transek Karang
LF A-Z Panjang Transek Li Total Panjang
ACB 7880 12 12
3865 5
5420 38
ACD 389
6205 332
8716 14
1838 28
1940 4
2808 18
2853 18
2915 13
5074 22
ACS 282
5132 34
5260 45
5327 21
5841 35

6730 44

CB 942 7 7
CD 5445 25 25
860 18
1322 50
1360 30
1372 12
1395 23
1500 12
CE 905
1567 37
1690 20
1810 120
1860 22
3030 45
3160 20

68
3790 61
4038 23
5037 17
5181 20
5370 43
5449 4
5512 63
5546 26
6222 17
7950 70
8302 22
8780 20
8915 45
8970 28
9006 21
9275 16
CF 4190 40 40
935 17
1131 21
1175 21
1197 5
CM 118
2000 15
7661 8
7820 16
8525 15
77 29
336 16
409 9
532 16
1138 7
1222 7
1272 22
1580 13
1640 50
CS 716
1963 18
3205 45
3910 14
3930 20
4150 10
4227 17
5382 11
5873 26
6686 49

69
6793 18
6875 35
6929 54
8033 43
8090 30
8420 45
8587 62
8800 20
8870 30
48 17
320 243
400 64
516 107
602 70
842 219
918 58
1072 130
1110 10
1154 16
1192 17
1215 18
1250 28
1488 93
1670 30
1945 5
2790 290
DC 2818
2835 27
3352 49
3896 31
4015 30
4109 71
5020 20
5052 15
5098 24
5161 29
5371 1
5520 8
5806 260
5847 6
6480 140
6775 45
6828 35
6840 12

70
7645 145
7804 94
7990 40
8060 27
8160 70
8510 20
8600 13
8942 27
8985 15
9037 31
9384 40
9500 78
623 21
9180 27
OT 131
9259 39
9344 44
8490 70
8840 17
RB 9153 116 268
9220 40
9300 25
31 31
1330 8
1530 30
1590 10
1936 76
1985 22
2902 49
2985 70
3140 110
3303 98
3729 377
SD 2223
3860 70
3985 55
4140 31
4210 20
4500 273
5215 34
5306 46
6340 118
6637 157
7000 71
7653 8

71
7710 49
7868 48
8280 120
8375 73
8702 102
8760 44
8823 23
SI 9422 38 38
SOFT CORAL 1100 28 28
TOTAL 8000
4.1.3.3 Tabel Presentase Tutupan
Tabel 54. Persentase Tutupan Karang
LIFE FORM li KR % KR Cover Hard Coral Karang Mati Soft Coral Alga Sand Rubble
ACB 12 0,0015 0,15% 31,18% 35,23% 0,35% 0,00% 27,79% 3%
ACD 389 0,048625 4,86%
ACS 282 0,03525 3,53%
CB 7 0,000875 0,09%
CD 25 0,003125 0,31%
CE 905 0,113125 11,31%
CF 40 0,005 0,50%
CM 118 0,01475 1,48%
CS 716 0,0895 8,95%
DC 2818 0,35225 35,23%
OT 131 0,016375 1,64%
RB 268 0,0335 3,35%
SD 2223 0,277875 27,79%
SI 38 0,00475 0,48%
SOFT CORAL 28 0,0035 0,35%
TOTAL 8000 1 100,00% 31,18% 35,23% 0,35% 0,00% 27,79% 3%
4.1.3.4 Tabel Hasil Pengolahan Data
Tabel 55. Hasil Pengolahan Data Karang
Life Form % KR Total Panjang Transek
ACB 0,15% 12
ACD 4,86% 389
ACS 3,53% 282
CB 0,09% 7
CD 0,31% 25
CE 11,31% 905
CF 0,50% 40
CM 1,48% 118
CS 8,95% 716
DC 35,23% 2818
OT 1,64% 131
RB 3,35% 268
SD 27,79% 2223
SI 0,48% 38
SOFT CORAL 0,35% 28
TOTAL 100,00% 8000

72
4.1.3.5 Grafik Hasil Pengolahan Data

Gambar 66. Grafik Hasil Pengolahan Data Karang

4.2. Pembahasan
4.2.1 Mangrove
4.2.1.1 Karakteristik Habitat Ekosistem Mangrove di Pantai Blebak
Menurut Schaduw (2018), kata mangrove memiliki arti tanaman tropis dan
komunitasnya yang hidup pada daerah intertidal. Hutan mangrove merupakan komunitas
vegetasi pantai tropis yang didominasi oleh beberapa macam spesies pohon mangrove yang
mampu tumbuh dan berkembang pada daerah pasang surut pantai yang berlumpur. Habitat
mangrove di Pantai Blebak terletak pada zona intertidal Pantai Blebak yang jenis tanahnya
berlumpur dan juga berpasir. Substrat yang mendominasi pada stasiun tempat pengamatan
keanekaragaman spesies mangrove di Pantai Blebak adalah substrat berlumpur. Pada area
intertidal Pantai Blebak air laut dari perariran Laut Jawa cenderung tergenang secara terus
menerus setiap harinya, maupun hanya pada saat pasang terjadi. Frekuensi genangan yang ada
pada Pantai Blebak menentukan komposisi vegetasi mangrove. Pantai Blebak juga menerima
pasokan air tawar yang cukup dari darat dan terlindung dari gelombang besar dan arus pasang
surut yang kuat. Di perairan Pantai Blebak, dapat ditemukan beberapa jenis spesies mangrove
antara lain Rhizopora apiculata, Rhizopora stylosa, Sesuvium portulacastrum, Rhizopora
mucronata, Excoecaria agallocha, Xyclocarpus granatum.
Menurut Hogarth (2015), adanya perbedaan jenis mangrove yang berbeda berdasarkan
zonasi yang di sebabkan oleh sifat fisiologis dari mangrove yang berbeda-beda dengan maksud
untuk dapat beradaptasi dengan lingkungannya. Sehingga perbedaan karakteristik habitat dari

73
ekosistem mangrove berpengaruh terhadap jenis dari spesies mangrove yang dapat tumbuh
pada area tersebut. Dalam kondisi habitat seperti yang tersebut, dapat ditemukan jenis
mangrove yang hampir sejenis pada tiap-tiap transeknya. Pada Stasiun A transek 1 meter x 1
meter ditemukan spesies tumbuhan mangrove Sesuvium portulacastrum, pada stasiun B tidak
ditemukan tumbuhan atau jenis mangrove dalam bentuk seedling, pada stasiun C dapat
ditemukan spesies Rhizophora mucronate. Pada data metode sapling dengan luas transek 5
meter x 5 meter, dapat ditemukan spesies seperti Rhizopora apiculata, Rhizopora stylosa,
Rhizopora mucronata, Excoecaria agallocha, Xyclocarpus granatum. Pada data transek
pohon dengan luas area pengamatan 10 x 10 meter, dapat ditemukan spesies seperti Rhizopora
apiculata, Rhizopora stylosa, serta Rhizopora mucronate. Dengan demikian keberagaman
yang ada di area Pantai Blebak cenderung rendah karena efek dari karakteristik lingkungannya.
4.2.1.2 Bentuk Adaptasi Mangrove di Pantai Blebak
Menurut Hogarth (2015), hutan mangrove sangat berbeda dengan tumbuhan lain di
hutan pedalaman tropis dan subtropis, ia dapat dikatakan merupakan suatu hutan di pinggir
laut dengan kemampuan adaptasi yang luar biasa. Adapun adaptasi yang dimilki hutan
mangrove mempunyai beberapa tipe adaptasi. Adaptasi mangrove terhadap lingkungannya
yang rawan berubah karena pengaruh pasang surut dan substrat berupa bentuk akar yang
meninggi dan bercabang seperti perangkap. Selain itu adaptasi pada akar juga digunakan untuk
beradaptasi dengan kadar oksigen yang rendah artinya sistem perakaran yang khas atau
memiliki akar napas (pneumatofora) untuk mengambil oksigen dari udara. Selain adaptasi
dengan akar nafas, tumbuhan mangrove juga beradaptasi terhadap kadar garam tinggi karena
akarnya yang selalu tergenang oleh air dapat bertoleransi terhadap kondisi alam yang ekstrem
seperti tingginya salinitas garam, air yang ada di daun tebal dan kuat digunakan untuk
mengukur keseimbangan kadar garam yang ada pada mangrove.
Menurut Rivera-Monroy et al. (2017), mangrove mempunyai sejumlah bentuk khusus
yang dapat memungkinkannya untuk dapat hidup diperairan yang dangkal, yaitu dengan
berakar pendek yang menyebar luas dengan akar penyangga, atau ujung akarnya yang khusus
tumbuh dari batang atau dahan tumbuhan mangrove. Hutan mangrove adalah kelompok jenis
tumbuhan yang tumbuh disepanjang garis pantai tropis sampai sub-tropis yang memiliki
fungsi istimewa disuatu lingkungan yang mengandung garam dan bentuk lahan berupa pantai
dengan reaksi tanah an-aerob. Hal tersebut menyebabkan morfologi, anatomi beserta fungsi
fisiologi mangrove tersebut sudah disesuiaikan dengan ideal sehingga cocok bagi kondisi
lingkungan dikawasan hutan mangrove yang memiliki banyak perbedaan dengan ekosistem
lainnya di daratan. Sifat fisiologi mangrove yakni mampu mengekskresikan zat garam dengan
kelenjar garam yang terdapat pada daunnya. Konsentrasi garam dalam getah mangrove

74
biasanya tinggi, sekitar 10% di atas air laut. Garam yang diekskresikan akan diterbangkan
angin atau hujan, sehingga daun mangrove berasa asin. Mekanisme ini dilakukan oleh
beberapa spesies mangrove seperti Avicennia, Acanthus, Aegiceras, Aegialiti, Laguncularia,
Rhizophora dan Sonneratia. Bentuk adaptasi mangrove di Pantai Blebak dapat dikaji dan
dianalisa dengan pengamatan secara langsung di setiap stasiunnya. Substrat wilayah mangrove
di Pantai Blebak dominan berlumpur sehingga jenis mangrove di Pantai Blebak beradaptasi
dengan membentuk struktur Pneumatofora (akar nafas), akar yang menjulang di atas tanah ini
dipenuhi aerenkim dan lentisel sehingga dapat menyerap oksigen. Akar ini juga berfungsi
untuk mengaitkan penopang mangrove pada tanah lumpur dan memperkokoh struktur dari
tumbuhan mangrove untuk dapat tetap tumbuh diatas substrat lumpur.
4.2.1.3 Kerapatan Mangrove di Pantai Blebak
Menurut Lewerissa et al. (2018), persebaran serta kerapatn dari mangrove dipengaruhi
oleh banyak faktor termasuk perairan dimana mangrove tersebut tumbuh. Selain karena faktor
letak perairan, faktor dari pasang surut serta substrat juga mempegaruhi jenis mangrove yang
ada. Perairan Pantai Blebak, Jepara merupakan bagian perairan yang berhadapan langsung
dengan Laut Jawa. Perairan pantai ini setiap tahunnya banyak menerima suplai air tawar dari
perairan darat. Substrat yang ada di Pantai Blebak berupa substrat berlumpur, sehingga dapat
dijumpai beberapa jenis yang mempengaruhi kerapatan mengrove pada area Pantai Blebak.
Berdasarkan dengan kondisi yang ada pada data praktikum. Pada hasil praktikum ini
didapatkan nilai kerapatan mangrove yang cukup tinggi dengan diketauhi bahwa setiap posisi
atau meter di dalam transek 10 m x10 m terdapat tanaman mangrove. Keberadaan ini tercatat
dan terdata hampir pada seluruh bagian dari 3 transek yang lokasi atau stasiunnya berbeda. Di
dalam transek pada setiap stasiun juga ditemukan jenis spesies mangrove yang berbeda. Pada
stasiun A terdapat 4 jenis tanaman mangrove yang dapat diidentifikasikan, pada stasiun B
hanya 2 jenis tanaman mangrove, sementara jenis paling sedikit berada pada stasiun C dengan
1 jenis mangrove. Perbedaan dari kerapatan ini dapat disebabkan oleh faktor alam seperti
kondisi dan jenis substrat, gelombang pasang surut, serta salinitas, dan faktor manusia seperti
penebangan dan pengalihfungsian lahan mangrove.
4.2.1.4 Keanekaragaman Mangrove di Pantai Blebak
Menurut Ma et al. (2020), Hutan mangrove merupakan komunitas vegetasi pantai
tropis dan subtropis, yang didominasi oleh spesies pohon mangrove da sejenisnya dengan
keberagaman yang dapat dipengaruhi oleh lingkungan serta karakteristik dari mangrove itu
sendiri. Perairan Pantai Blebak, Jepara merupakan bagian dari perairan yang terletak dan
berhadapan langsung dengan Laut Jawa. Perairan pantai ini setiap tahunnya banyak menerima
suplai air tawar dari perairan darat. Kondisi yang seperti ini mempengaruhi jumlah dari spesies

75
mangrove yang dapat tumbuh pada suatu area. Selain karena faktor letak perairan, faktor dari
pasang surut serta substrat juga mempegaruhi jenis mangrove yang ada. Substrat yang ada di
Pantai Blebak berupa substrat berlumpur, sehingga dapat dijumpai beberapa jenis yang
mempengaruhi keanekaragaman mengrove pada area Pantai Blebak. Disisi lain adalah luas
area hutan mangrove yang tidak begitu luas juga berperan dalam keanekaragaman mangrove,
mengingat bahwa koloni mangrove dapat tumbuh dalam luas hingga ratusan meter persegi.
Berdasarkan data praktikum yang diperoleh menunjukkan keanekaragaman mangrove
di Pantai Blebak dikategorikan rendah dengan ditemukannya hanya beberapa spesies
mangrove pada tiap-tiap stasiun pengamatan. Pada stasiun A terdapat 4 jenis mangrove yang
berbeda yang berarti pada transek A memiliki nilai keanekaragaman yang tinggi sebaliknya
pada transek C hanya memiliki satu jenis spesies mangrove yaitu Rhizopora apiculata, hal ini
berarti transek C memiliki nilai keanekaragaman sama dengan 0. Indeks keanekaragaman
disimbolkan dengan huruf H’ dimana pada transek ukuran 5 meter x 5 meter pada stasiun A
memiliki indeks sebesar 1,6. Indeks dari stasiun A berada pada 1<x<3 yang memiliki
pengertian keanekaragamannya sedang. Untuk transek 10 meter x 10 meter, pada stasiun A
dan stasiun B memiliki indeks 0 karena hanya ada satu jenis tumbuhan mangrove yang tumbuh
di transek atau di stasiun tersebut yaitu Rhizophora apiculata pada stasiun A dan Rhizophora
mucronate pada stasiun B. Dengan demikian, berdasarkan pada data yang diperoleh dapat
disimpulkan bahwa keanekaragaman jenis mangrove yang ada pada perairan Pantai Blebak
cenderung rendah.
4.2.1.5 Keseragaman Mangrove di Pantai Blebak
Menurut Hogarth (2015), adanya perbedaan dan keseragaman pada jenis mangrove
yang berbeda berdasarkan zonasi yang di sebabkan oleh sifat fisiologis dari mangrove yang
berbeda-beda dengan maksud untuk dapat beradaptasi dengan lingkungannya. Perbedaan jenis
mangrove berdasarkan pada faktor-faktor tersebut menjadikan perbedaan dominansi jenis
mangrove pada perairan tertentu. Perairan Pantai Blebak, Jepara merupakan bagian dari
perairan yang terletak dan berhadapan langsung dengan Laut Jawa. Perairan pantai ini setiap
tahunnya banyak menerima suplai air tawar dari perairan darat. Kondisi yang seperti ini
mempengaruhi jumlah dari spesies mangrove yang dapat tumbuh pada perairan tersebut.
Selain karena faktor letak perairan, faktor dari pasang surut serta substrat juga mempegaruhi
jenis mangrove yang ada. Substrat yang ada di Pantai Blebak berupa substrat berlumpur,
sehingga dapat dijumpai beberapa jenis yang mempengaruhi keseragaman mengrove pada area
Pantai Blebak. Disisi lain adalah luas area hutan mangrove yang tidak begitu luas juga
berperan dalam keseragaman mangrove, mengingat bahwa koloni mangrove dapat tumbuh
dalam luas hingga ratusan meter persegi.

76
Keseragaman mangrove yang ada di Pantai Blebak memiliki nilai yang berbeda-beda
jika didasarkan pada data yang didapatkan dari hasil praktikum. Keseragaman digunakan
untuk mengetahui keseimbangan komunitas, yaitu ukuran kesamaan jumlah individu antar
spesies dalam suatu komunitas. Untuk transek 10 meter x 10 meter pada stasiun A dengan
ditemukannya satu jenis spesies mangrove Rhizophora apiculata sehingga memiliki tingkat
keseragaman rendah sama dengan 0 dibandingkan pada stasiun 2 dimana ditemukan spesies
Rhizophora stylos dan Rhizophora mucronata. Pada transek C 5 meter x 5 meter stasiun 3 juga
memiliki nilai keseragaman yang rendah dengan ditemukannya hanya satu jenis mangrove
spesies Rhizophora mucronata. Faktor yang mempengaruhi keseragaman mangrove di
wilayah Pantai Blebak adalah persebaran bibit oleh faktor alam seperti angin dan pasang surut
air laut dimana keseragaman yang tinggi bilamana bibit tetap berada di wilayah tumbuh
mangrove tersebut. Berdsarkan data yang didapat, dapat disimpulkan apabila nilai indeks
keseragaman kecil, maka keseragaman spesies dalam komunitas kurang, artinya jumlah
individu setiap spesies tidak sama, sehingga ada kecenderungan dominasi oleh spesies tertentu.
Sebaliknya, semakin besar nilai indeks keseragaman menunjukkan bahwa di dalam komunitas
tersebut tidak ada spesies tertentu yang medominasi.
4.2.1.6 Dominasi Mangrove di Pantai Blebak
Menurut Hogarth (2015), adanya perbedaan jenis mangrove yang berbeda berdasarkan
zonasi yang di sebabkan oleh sifat fisiologis dari mangrove yang berbeda-beda dengan maksud
untuk dapat beradaptasi dengan lingkungannya. Perbedaan jenis mangrove berdasarkan pada
faktor-faktor tersebut menjadikan perbedaan dominansi jenis mangrove pada perairan tertentu.
Perairan Pantai Blebak, Jepara merupakan bagian dari perairan yang terletak dan berhadapan
langsung dengan Laut Jawa yang hampir terendam oleh pasang surut serta setiap tahunnya
banyak menerima suplai air tawar dari perairan darat. Substrat yang ada di Pantai Blebak
berupa substrat berlumpur. Kondisi perairan Pantai Blebak tersebut dapat mempengaruhi
dominasi mangrove pada daerah tersebut.
Berdasarkan data yang didapatkan, jenis mangrove yang mendominasi di wilayah Pantai
Blebak adalah Rhizopora apiculata. Hasil data tersebut diperoleh dari praktikum yang
menujukan di setiap stasiun dapat ditemukannya spesies mangrove tersebut. Dominasi
mangrove juga terjadi akibat keseragaman mangrove yang tinggi. Jika suatu tumbuhan
mangrove memiliki nilai keseragaman yang tinggi maka dapat dikatakan bahwa tumbuhan
mangrove jenis tersebut mendominasi di wilayah tersebut. Dominasi yang mencolok terlihat
pada stasiun C dimana hanya terdapat Rhizopora apiculata dalam jumlah yang cukup banyak.
Tidak adanya jenis mangrove yang mendominasi pada suatu komunitas dapat menunjukkan
bahwa spesies dalam komunitas mangrove cenderung seragam dan kondisi ekologis masih

77
stabil. Dengan demikian berdasarkan data ynang dianalisis, maka kondisi ekologis hutan
mangrove pada wilayah Pantai Blebak dapat dikatan mengalami ketidakstabilan akibat
dominasi dari salah satu jenis mangrove pada area tersebut.
4.2.1.7 Faktor Oseanografi yang Mempengaruhi Pertumbuhan Mangrove di Pantai
Blebak
Menurut Binks et al. (2017), mangrove dan komunitasnya biasa tumbuh pada daerah
intertidal. Daerah intertidal adalah wilayah yang berada dibawah pengaruh pasang surut di
sepanjang garis pantai, seperti laguna, estuaria, pantai, dan muara sungai. Mangrove biasa
dijumpai pada area pasang surut pada sekitaran garis pantai dengan substrat berupa lumpur,
pasir, serta sedimentasi lainnya. Mangrove merupakan ekosistem yang spesifik, yang pada
umumnya hanya dijumpai pada pantai yang berombak dengan ombak yang relative kecil atau
bahkan terlindung dari ombak. Mangrove juga ditemukan disepanjang delta dan estuaria yang
dipengaruhi oleh masukan air dan lumpur dari daratan. Mangrove tumbuh optimal diwilayah
pesisir muara sungai besar dan delta yang alirannya banyak mengandung lumpur.
Dalam praktikum kali ini terdapat beberapa faktor yang mempengaruhi pertumbuhan
mangrove seperti faktor geografis, fisiologis serta faktor oseanografi. Faktor oseanografi yang
mempengaruhi pertumbuhan mangrove di Pantai Blebak antara lain seperti fisiografi pantai
dapat mempengaruhi komposisi hutan mangrove, distribusi spesies dan keberadaan serta luas
hutan mangrove. Menurut Rivera-Monroy et al. (2017), karakteristik habitat mangrove dapat
dilihat dari berbagai aspek yang menyelimutinya seperti tekstur tanah, pH tanah dan salinitas.
Setiap jenis tumbuhan mangrove memiliki kemampuan adaptasi terhadap lingkungan yang
berbeda-beda. Kemampuan beradaptasi yang berbeda-beda ini juga dipengaruhi oleh kondisi
lingkungan dimana mangrove hidup dan tumbuh, seperti kondisi tanah, salinitas, temperature,
curah hujan dan pasang surut. Mangrove biasa hidup dengan tekstur mulai dari lempung
berpasir, lempung berdebu, dan lempung berliat. Salinitas berkisar antara 2.735-2.695 per mil
denga pH sekitar 3.9-3.0. Pada lokasi-lokasi yang memiliki gelombang dan arus yang cukup
besar dan kuat biasanya hutan mangrove mengalami abrasi sehingga terjadi pengurangan
luasan hutan. Salinitas atau kadar garam air laut mempengaruhi pertumbuhan mangrove secara
fisiologinya. Pasang yang terjadi di kawasan hutan mangrove di Pantai Blebak juga sangat
menentukan zonasi vegetasi tumbuhan dan komunitas hewan yang berasosiasi dengan
ekosistem mangrove tersebut. Selain itu, perpindahan massa air antara air tawar dengan air
laut mempengaruhi distribusi vertikal organisme secara berkala.
Menurut Mauludin et al. (2018), kondisi pada area perairan di sekitaran Kabupaten
Jepara memiliki indkator parameter lingkungan seperti suhu dan substrat yang ada di lokasi
penelitian berkisar 29⁰C - 35⁰C. Sedangkan nilai salinitas perairan berkisar antara 15 ‰ –

78
21 ‰. Nilai pH pada lokasi ini sebesar 6 dan tidak ada perbedaan nilai pH di setiap lokasinya.
Berdasarkan hasil uji kandungan bahan organik, menunjukkan bahwa kandungan bahan
organik dalam kategori yang sangat tinggi. Selain itu, tipe substrat juga mempengaruhi
pertumbuhan mangrove, dimana substrat lumpur lebih mendukung untuk pertumbuhan
mangrove.
4.1.2 Lamun
4.1.2.1 Karakteristik Lamun di Pantai Blebak
Berdasar data yang telah diberikan oleh asisten praktikum, di daerah Pantai Blebak
ditemukan lamun jenis Thalassia hemprichii dan Enhalus acoroides. Menurut Larkum et al.
(2006), tumbuhan lamun merupakan satu-satunya tumbuhan berbunga dan berpembuluh
(vascular plant) yang sudah sepenuhnya menyesuaikan diri untuk hidup terbenam di dalam air
laut., Thalassia hemprichii memiliki bentuk daun seperti tali (strap-like) yang melengkung
dengan Panjang berkisar antara 0,5 – 15,5 cm dan lebar 0,3 – 1,1 cm, bagian apeks pada
tumbuhan ini bulat, berwarna hijau gelap dengan jumlah helai dalam satu tegakan 2-5 helai.
Batang tegak dengan ukurang Panjang 3,0-8,6 cm. Memiliki rhizoma dengan ukuran berkisar
antara 0,8 – 6 cm, berwarna putih agak merah muda pucat serta terdapat semacam parutan
berwarna hitam. Jenis ini memiliki akar dengan Panjang bervariasi antara 0,3 – 15 cm. Enhalus
acoroides memiliki 3-5 helai daun dalam satu tegakan dengan ukuran Panjang daun berkisar
antara 2,0-5,43 cm dan lebar berkisar antara 0,6 – 1,5 cm. Rhizoma lamun jenis ini berukuran
antara 1-8,3 cm. Akar lamun jenis ini berwarna putih kecoklatan yang berukuran 1 – 2,77 cm.
Menurut Hartati et al. (2017), Terdapat banyak faktor yang mempengaruhi kehidupan
lamun pada suatu perairan seperti faktor substrat, salinitas, penetrasi cahaya, serta arus yang
dapat mempengaruhi persebaran dari suatu jenis lamun. Seperti lamun jenis Enhalus acoroides
yang perkembangbiakannya dilakukan dengan melepaskan polenya ke air, persebaran dari
lamun jenis tersebut hanya terdapat pada daerah intertidal dan subtidal. Sementara itu, lamun
jenis tersebut lebih dominan berada pada substrat yang berlumpur. Lamun jenis Thalassia
hemprichii lebih dapat hidup pada area dengan substrat yang cenderung lebih stabil. Thalassia
hemprichii juga memiliki kemampuan adaptasi yang sangat baik melalui sistem perakarannya
sehingga dapat menyerap nutrisi pada kondisi substrat yang berbeda. Perairan pada area
kecamatan Mlonggo memiliki parameter yang sesuai dengan karakteristik lamun jenis tersebut,
sehingga lamun jenis tersebut dapat tumbuh dengan optimal pada area perairan tersebut.

4.1.2.2 Data Kepadatan Lamun

79
Data kepadatan lamun pada perairan Pantai Blebak terlihat pada tabel bahwa kepadatan
lamun yang ditemukan cukup padat dan disetiap transeknya terdapat tegakan lamun yang
rimbun. Transek-transek yang padat dipenuhi lamun yakni transek A, transek B dan transek C
dengan bagian di setiap transek terdapat area 1, 2, 3, 4. Kepadatan lamun yang ditemukan pada
setiap transek dan stasiun yang berbeda bergantung pada jumlah tumbuhan lamun yang dihitung
pada setiap stasiusnya. Indeks data kepadatan lamun yang didapatkan berdasarkan hasil
pengamatan mencapai 100% atau penuh dan tersebar rata di setiap transeknya. Menurut Hartati
et al. (2017), Terdapat banyak faktor yang mempengaruhi kepadatan lamun pada suatu perairan
seperti faktor substrat, salinitas, penetrasi cahaya, serta arus yang dapat mempengaruhi
persebaran dari suatu jenis lamun. Berdasarkan data yang diperoleh, ditunjukan bahwa pada
setiap stasiun dan transek stasiun terdapat jenis lamun Thallasia hemprichii. Sementara itu,
lamun jenis Enhalus acoroides idak ditemukan pada keseluruhan stasiun di transek B, hal ini
dikarenakan oleh persebaran dari lamun jenis Enhalus acoroides dilakukan dengan melepaskan
polenya ke air, persebaran dari lamun jenis tersebut hanya terdapat pada daerah intertidal dan
subtidal, yang mana daerah transek b sedikit terpengaruh oleh pasang surut, sehingga kepadatan
dari lamun jenis tersebut tidak terdapat pada transek B.
4.1.2.3 Keseragaman dan Keanekaragaman Lamun
Pada tabel keseragaman dan keanekaragaman tumbuhan lamun yang ditemukan di
perairan dangkal Pantai Blebak, data yang didapatkan pada transek A (stasiun 1, 2 dan 3)
terdapat dua jenis keanekaragaman atau spesies yang ditemukan yakni spesies lamun Thalassia
hemprichii dan Enhalus acoroides, akan tetapi pada transek ini didominasi oleh spesies
Thalassia hemprichii. Sementara pada transek B tidak terdapat keanekaragaman, melainkan
adanya keseragaman pada spesies Thalassia hemprichii. Pada transek C tidak terdapat
keseragaman, sementara keanekaragamannya hanya ditemukan pada stasiun 2 dengan spesies
lamun sejenisnya (Thalassia hemprichii dan Enhalus acoroides). Keseragaman ditemukan pada
stasiun 1 dan stasiun 3. Secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa data lamun pada perairan
Pantai Blebak mengalami keseragaman yang rendah dan keanekaragamannya tinggi.
Keseragaman yang ada pada Perairan Blebak dipengaruhi oleh beberapa faktor
lingkungan dimana lamun tersebut tumbuh. Menurut Riniatsih (2016), kondisi perairan yang
sangat mempengaruhi keseragaman dan keanekaragaman dari jenis lamun adalah fraksi substrat
serta kandungan nutrient atau zat hara substrat dasar tempat lamun tumbuh. Selain pada faktor
tersebut persebaran keragaman juga dipengaruhi oleh gelombang serta arus yang ada pada suatu
peraiaran, dimana gelombang dan arus yang ada ikut membantu dalam menyabarkan bibit dari
lamun ke bagian lain sehingga dapat mempengaruhi sebaran dari suatu jenis lamun.

80
4.1.2.4 Data Presentasi Penutupan Lamun
Menurut Nabilla et al. (2019), penutupan lamun yang ada di suatu perairan dipengaruhi
oleh gelombang dan substrat dimana lamun tersebut tumbuh. Gelombang yang ada
mempengaruhi persebaran dari lamun pada suatu perairan, sedangkan substrat yang paling
mendukung untuk kehidupan lamun adalah substrat berpasir. Selain itu, kandungan dari nutrient
yang ada pada suatu perairn juga mempengaruhi persebaran penutupan dari ekosistem lamun.
Pada Pantai Blebak sendiri kandungan dari nutrient yang terkandung pada sedimen adalah Nitrat
dengan kisaran 0.137-0.675 ppm dan fosfat dengan kisaran antara 0.1-0.165 ppm.
Berdasarkan kondisi parameter lingkungan dan data yang diperoleh, maka persentase
penutupan lamun pada semua transek dan semua stasiun adalah sama. Dilihat dari data yang
telah diolah, presentasi penutupan lamun yaitu 100%. Hal tersebut terjadi karena pada tabel
kepadatan lamun terisi penuh. Nilai presentase penutupan lamun mengacu pada kepadatan
tegakkan lamun pada setiap transek. Cara menghitung presentasi tutupan lamun itu sendiri, yaitu
dengan cara jumlah kepadatan setiap stasiun yang terisi dibagi total kepadatan setiap stasiun
baik terisi maupun kosong dan dikalikan dengan 100%.
4.1.2.5 Peran Lamun di dalam Tiga Ekosistem di Pantai Blebak
Menurut Nabilla et al. (2019), padang lamun di perairan dangkal memiliki fungsi dan
manfaat sebagai produsen primer, habitat biota, stabilisator dasar perairan, penangkap sedimen
dan pendaur hara. Sebagai tumbuhan autotrofik, lamun mengikat karbondioksida (CO2) dan
mengubahnya menjadi energi yang sebagian besar memasuki rantai makanan, baik melalui
pemangsaan langsung oleh herbivora maupun melalui dekomposisi sebagai serasah.
Produktivitas primer padang lamun relatif tinggi di pesisir. Selain itu, rimpang dan akar lamun
dapat menahan dan mengikat sedimen yang ada di air, sehingga dapat menguatkan dan
menstabilkan dasar permukaan. Ketersediaan nutrien di perairan padang lamun dapat berperan
sebagai faktor produktivitas primer padang lamun dan organisme autrotofnya.
Menurut Yunitha et al. (2020), Ekosistem padang lamun terletak diantara ekosistem
mangrove dan terumbu karang. Peran lamun pada ekosistem mangrove, lamun termasuk jenis
tumbuhan yang juga dapat mengendapkan substrat sebagai sediment trap, sehingga dapat
mencegah abrasi berlebihan pada area ekosistem mangrove, slain itu, sedimen yang mungkin
terabrasi memiliki kemungkinan mengandung unsur-unsur zat hara atau nutrien yang cukup
untuk kebutuhan pertumbuhan mangrove di wilayah pesisir. Pada karang lamun berperan untuk
menghasilkan sejumlah O2 yang dibutuhkan oleh biota pada terumbu karang (zooxanthela)
untuk hidup dan beberapa biota lain yang ada pada ekosistem tersebut termasuk substrat
terumbu karang. Selain itu, lamun juga berperan dalam membantu proses penjernihan air laut
dengan mengendapkan sedimen sehingga cahaya matahari dapat memenetrasi perairan secara

81
lebih baik dan cahaya matahari yang diperlukan oleh zooxanthela dalam karang untuk
berfotosintetis dapat terpenhi.
4.1.2.6 Faktor Oseanografi yang Mempengaruhi Pertumbuhan Lamun di Pantai Blebak
Terdapat faktor osenaografi yang mempengaruhi baik secara langsung maupun tidak
langsung pertumbuhan lamun yang ada pada perairan Pantai Blebak yakni pada persebaran jenis
spesiesnya dipengaruhi oleh arus laut di mana substrat tempat akarnya tumbuh diperangkap oleh
rhizoma itu sendiri terdapat nutrien atau zat hara yang diperlukan bagi pertumbuhan lamun.
Menurut Hartati et al (2017), perairan Jepara memiliki tingkat kecerahan umumnya sampai
dasar (105-124 cm). Suhu perairan berkisar antara 28-30°C. Kisaran salinitas di perairan ini
berkisar antara 31-32‰. Substrat dasar perairan berupa pasir berkisar 59,73-85,76%.
Sedangkan substrat dasar perairan yang berupa kerikil berkisar 2,18-11,5% dan berupa lumpur
berkisar antara 12,06-36,04%.
Menurut Nabilla et al. (2019), Pantai Blebak memiliki kondisi lingkungan gelombang
yang relative kecil dan arus yang tenang. Sedangkan hasil pengukuran nitrat dalam sedimen
perairan Pantai Blebak berkisar pada 0,273-0,821 ppm dengan rata-rata 0,539 ppm. Sedangkan
nitrat pada perairan Pantai Blebak berkisar 0-0,165 ppm dengan rata-rata 0,1186 ppm.
4.2.3 Karang
4.2.3.1 Hasil Pengamatan Ekosistem Terumbu Karang di Perairan Pantai Blebak
Menurut Walker dan Wood (2005), terumbu karang adalah endapan masif yang berupa
kalsium karbonat, dihasilkan oleh hewan karang cnidaria yang bersimbiosis dengan
zooxanthella. Karang memiliki variasi bentuk pertumbuhan koloni yang dipengaruhi oleh
kondisi lingkungan perairan, seperti intensitas cahaya matahari, hydrodinamis (gelombang dan
arus), ketersediaan bahan makanan, sedimen, sub-areal exposure dan faktor genetik.
Keberadaan atau dominasi suatu spesies karang di suatu habitat di perairan dipengaruhi oleh
kondisi lingkungan atau habitat tempat karang itu hidup. Pengamatan pada ekosistem terumbu
karang dilakukan dengan memperhatikan bentukan dari life form yang ada pada ekosistem
terumbu karang. Terdapat beberapa jenis life form karang dan beberapa faktor lain yang diamati
seperti life form Acropora dan Non-Acropora, dan faktor lain seperti sedimen dan biota lain
seperti ikan, alga, dan jenis sponge. Lifeform dan faktor lain yang diamati dinyatakan dalam
kode sebagai berikut, HC (Coral), DC (Dead Coral), SC (Soft Coral), OT (Other Biota), ACB
(Acropora Branching), ACE (Acropora Encrusting), ACS (Acropora Submassive), ACD
(Acropora Digitate), ACT (Acropora Tabulate), CB (Coral Branching), CE (Coral Encrusting),
CF (Coral Foliose), CM (Coral Massive), CS (Coral Submassive) ,CMR (Coral Mushroom),
CHL (Coral Heliopora), CME (Coral Millepora), CTU (Coral Tubipora), DC (Dead Coral),
SC (Soft Coral), SP (Sponge), OT (Other(Fauna)), AA (Algal assemblage), CA (Coralline

82
algae), HA (Halimeda), MA (Makro Algae), TA (Turf Algae), SD (Sand), RB (Rubble), SI
(Silt), dan RK (Rock), (Suharsono dan Sumadhiharga, 2014).
Berdasarkan data yang diamati, jumlah Acropora branching (ACB) ditemukan dengan
total panjang transek 12cm dengan presentase kerapatan relatif 0,15%. Acropora digitate
(ACD) ditemukan dengan total 389cm dengan presentase kerapatan relatif 4,86%. Acropora
submassive (ACS) ditemukan dengan total 282cm dengan presentase kerapatan relatif 3,53%.
Coral branching (CB) ditemukan dengan total panjang 7cm dengan presentase kerapatan relatif
0,09%. Coral Digitate (CD) ditemukan dengan total Panjang 25cm dengan presentase kerapatan
relatif 0,31%. Coral encrusting (CE) ditemukan dengan panjang total 905cm dengan presentase
kerapatan relatif 11,31%. Coral foliose (CF) ditemukan dengan total panjang 40cm dengan
presentase kerapatan relatif 0,50%. Coral massive (CM) ditemukan dengan total panjang 118cm
dengan presentase kerapatan relatif 1,48%. Coral submassive (CS) ditemukan dengan panjang
total 711cm dengan presentase kerapatan relatif 8,89%. Dead coral (DC) dengan total 2823cm
dengan presentase kerapatan relatif 35,29%. Other (OT) dengan total 131cm dengan presentase
kerapatan relatif 1,64%. Rubble (RB) ditemukan dengan total 268 cm dengan presentase
kerapatan relatif 3,35%. Sand (SD) dengan total 2223 cm dengan presentase kerapatan relatif
27,79%. Silt (SI) ditemukan dengan total 38 cm dengan presentase kerapatan relative 0,48%.
Kemudian soft coral (SC) ditemukan dengan total 28 cm serta presentase kerapatan relatif
0,35%.
4.2.3.2 Kondisi Lingkungan Perairan di Pantai Blebak
Menurut Setiyowati (2018), Kondisi perairan pada Pantai Blebak sebagai berikut. Suhu
perairan pada pantai Blebak memiliki kisaran antara 32-33°C, suhu tertinggi didapatkan pada
saat mengukur suhu air pada siang hari pukul 11.00 WIB. Kecepatan arus pada pantai ini
berkisar antara 0,040 – 0,101 m/s, arus ini terbilang cukup tenang. Nilai salinitas pada Pantai
Blebak berkisar antara 26 – 31%, sebaran salinitas di laut dipengaruhi oleh berbagai faktor
seperti pola sirkulasi air, penguapan, aliran sungai, dan curah hujan. Nilai derajat keasaman
(pH) pada Pantai Blebak adalah 8, nilai ini memperlihatkan bahwa pH perairan bersifat basa
dan termasuk normal untuk pH air laut Indonesia. Sedangkan menurut Hartati et al (2017),
perairan Jepara memiliki tingkat kecerahan umumnya sampai dasar (105-124 cm). Suhu
perairan berkisar antara 28-30°C. Kisaran salinitas di perairan ini berkisar antara 31-32‰.
Substrat dasar perairan berupa pasir berkisar 59,73-85,76%. Sedangkan substrat dasar perairan
yang berupa kerikil berkisar 2,18-11,5% dan berupa lumpur berkisar antara 12,06-36,04%.
Berdasarkan paparan parameter diatas, kondisi lingkungan pada Pantai Blebak sendiri
termasuk dalam kategorri normal. Menurut Febrilia et. al. (2018), kondisi-kondisi tersebut yang
dimiliki oleh perairan Pantai Blebak serta keragaman flora fauna yang ada akibat kondisi

83
tersebut, memiliki kesempatan dalam menarik minat untuk sarana wisata bagi wisatawan lokal
maupun wisatawan nasional. Hal ini dikarenakan oleh keragaman dari flora dan fauna yang ada
pada perairan Pantai Blebak dapat menjadikan daya tarik khusus sarana wisata. Namun selain
menjadi tempat objek wisata, perairan Pantai Blebak ini dapat dijadikan sebagai tempat
penunjang penelitian bagi mahasiswa-mahasiswa kelautan dalam meneliti ekosistem yang ada
pada daerah pesisir seperti, ekosistem mangrove, lamun dan terumbu karang.
4.2.3.3 Kondisi Ekosistem Terumbu Karang di Perairan Pantai Blebak
Pada hasil pendataan yang dilakukan didapatkan keanekaragaman jenis karang dengan
bentuk pertumbuhan acropora dan non-acropora yang ada berada pada jumlah yang sedikit bila
dibandingkan dengan substrat pasir. Ekosistem terumbu karang di Perairan pantai Blebak yang
didapatkan dari pendataan yang ada di dominasi oleh DC (Death Coral) sebanyak 35,23%
dengan substrat dominan berpasir sebanyak 27,97 %, dan tutupan karang hidup sebanyak
31,81% .
Berdasarkan Keputusan Menteri Negara Lingkungan Hidup Nomor: 04 Tahun 2001
Tentang Kriteria Baku Kerusakan Terumbu Karang dengan kriteria baku sebagai berikut,
Tabel 56. Kriteria Baku Kerusakan Terumbu Karang

Maka dapat diambil kesimpulan bahwa ekosistem terumbu karang yang berada pada Perairan
Blebak berada pada kondisi rusak sedang. Menurut Suryono et al. (2018), kerusakan karang di
Perairan Kecamatan Mlonggo, yang didalamnya termasuk area Perairan Blebak, lebih banyak
disebabkan oleh proses anthropogenik terutama akibat gangguan sedimentasi, serta faktor
kegiatan manusia seperti perkembangan wisata kuliner yang membutuhkan penangkapan biota
dari area ekosistem karang dan efek dari aktivitas wisata bahari yang ada sehingga persentase
keanekaragaman jenis karang yang ada sangatlah kecil.

84
4.2.3.4 Faktor Oseanografi yang Mempengaruhi Kondisi Terumbu Karang
Menurut Fenti et al. (2018), habitat terumbu karang yang ideal berdasarkan pengukuran
parameter fisik dan kimia adalah suhu rata-rata 29°C, dengan kecerahan 100% dan penetrasi
yang baik, kecepatan arus 0,83-1,01 m/det, Salinitas 34 -35 ppt, dan pH berada pada kisaran
antara 6,5 - 6,7. Akan tetapi, parameter oseanografi di suatu perairan dapat mengalami
perubahan secara cepat. Perubahan temperatur di suatu perairan dapat dipengaruhi oleh faktor
cuaca maupun musim serta iklim yang sedang berjalan pada area tersebut. Sedangkan
perubahan-perubahan lain dapat disebabkan oleh beberapa faktor seperti aktivitas manusia, dan
akumulasi material padat tersuspensi yang dapat mengganggu penetrasi cahaya. Menurut
Nabilla et al. (2019), Pantai Blebak memiliki kondisi lingkungan gelombang yang relative kecil
dan arus yang tenang. Sedangkan hasil pengukuran nitrat dalam sedimen perairan Pantai Blebak
berkisar pada 0,273-0,821 ppm dengan rata-rata 0,539 ppm. Sedangkan nitrat pada perairan
Pantai Blebak berkisar 0-0,165 ppm dengan rata-rata 0,1186 ppm.
Menurut Hartati et al (2017), perairan Jepara memiliki tingkat kecerahan umumnya
sampai dasar (105-124 cm). Suhu perairan berkisar antara 28-30°C. Kisaran salinitas di perairan
ini berkisar antara 31-32‰. Substrat dasar perairan berupa pasir berkisar 59,73-85,76%.
Sedangkan substrat dasar perairan yang berupa kerikil berkisar 2,18-11,5% dan berupa lumpur
berkisar antara 12,06-36,04%. Berdasarkan paparan faktor diatas, parameter oseanografi pada
Pantai Blebak sendiri termasuk normal, namun beberapa kondisi iklim dan perubahan pola
cuaca mungkin dapat menyebabkan peningkatan suhu di daerah Pantai Blebak yang mana
menyebabkan kondisi terumbu karang stress dan dapat menyebabkan kematian karang yang
mana dapat ditemukan di Pantai Blebak dengan nilai tutupan karang mati sebesar 35.29% dari
seluruh total area pengamatan.
4.2.3.5 Peran Karang di Dalam Tiga Ekosistem di Pantai Blebak
Keberadaan tiga ekosistem seperti karang, lamun dan mangrove seperti juga yang
ditemukan di perairan Pantai Blebak mempunyai peran dan fungsi saling melengkapi. Menurut
Supriyadi et al., (2017) Ekosistem terumbu karang yang berdekatan dengan padang lamun
merupakan padang penggembalaan bagi beberapa biota biota ikan karang besar. Ekosistem
terumbu karang mempunyai peran dan fungsi secara alami yaitu sebagai lingkungan hidup
(tempat mencari makan, bertelur, berkembang biak dan tempat pembesaran), barier/pelindung
bagi sistem pulau, sumber daya hayati dan sebagai sumber keindahan. Secara ekonomi sebagai
sumber daya perikanan, keindahan bawah laut dan sumber batu kapur (CaCO3).
Ekosistem terumbu karang memberikan timbal balik terhadap ekosistem lamun dengan
cara menyediakan sumber makanan bagi para fauna biota lamun seperti ikan, penyu, dan udang.
Selain sebagai sumber makanan, karang juga berperan sebagai pembebas oksigen dan pengikat

85
karbondioksida dengan cara melakukan simbiosis dengan zooxanthellae yang mana membantu
proses fotosintesis dan menambah produksi kalsium karbonat sehingga dapat menyerap
karbondioksida sehingga oksigen lebih leluasa dapat tersebar dan dimanfaatkan oleh para biota
yang hidup di ekosistem lamun dan mangrove. Ekosistem karang juga dapat melindungi
ekosistem lamun dan mangrove karena keberadaanya yang mungkin lebih dahulu daripada
kedua ekosistem tersebut serta terkait dengan fungsi terumbu karang yang menjadi penahan
gelombang pertama karena berada pada posisi paling depan, sehingga nantinya gelombang yang
mengenai kedua ekosistem tersebut tidak terlalu besar dan dapat melindungi biota-biota yang
ada di ekosistem tersebut khususnya ekositem lanun yang mana juga dapat mengurangi proses
sedimentasi yang biasanya membuat kekeruhan pada air, kekeruhan tersebut dapat menghalangi
cahaya matahari yang mana nantinya dapat menganggu proses fotosintesis lamun.
4.2.3.6 Metode Pendataan Karang
Dalam pengambilan data suatu karang dilakukan dapat dilakukan dengan cara Point
Intercept Transect Point (PIT) metode Line Intercept Transect (LIT), maupun dengan metode
lainnya. Menurut Aldyza dan Afkar (2015), metode PIT dilakukan dengan cara
mengidentifikasi karang pada tiap titik transek. Transek diletakkan sejajar dengan garis pantai
mengikuti kontur dasar perairan pada kedalaman tertentu dan disesuaikan dengan titik
koordinat pengamatan. Pencatatan terumbu karang dilakukan pada tiap jarak tertentu. Genus
karang yang menyinggung titik pada transek diidentifikasi.
Menurut English et al. (1997), teknik Line Intercept Transect (LIT) dikembangkan dalam
ekologi tumbuhan terestrial, dan kemudian diadopsi oleh ahli ekologi terumbu karang.
Prosedur LIT menggabungkan sistem klasifikasi berdasarkan atribut structural bentuk
kehidupan daripada data tingkat spesies. LIT digunakan untuk memperkirakan tutupan suatu
objek atau sekelompok objek dalam area tertentu. Penghitungan dilakukan dengan cara
menghitung pecahan dari panjang garis yang terkena oleh obyek yang diamati. Ukuran taksiran
ini, biasanya dinyatakan sebagai persentase, dianggap sebagai perkiraan yang tidak bias dari
proporsi luas total yang dicakup oleh objek yang diamati.
Menurut Suharsono dan Sumadiharga (2014), langkah pertama adalah persiapan survey
dengan menentukan peta area pendataan serta persiapan alat dan bahan. Dilanjutkan dengan
pendataan organisme pada area yang telah ditentukan dengan menggunakan GPS dan Transek
pengamatan, terumbu karang dan hal lain yang diamati ditandai dengan menggunakan kategori
lifeform yang memberikan visualisasi morfologi ekosistem karang dan kategori lainnya.
Kemudian pendataan karang diamati pada kedalaman 5m atau dapat disesuaikan dengan kondisi
wilayah perairan yang akan diamati. Lalu pengambilan data dapat menggunakan alat SCUBA
untuk menyelam dan meletakkan roll meter secara horizontal dan ditarik sejajar dengan posisi

86
garis pantai. Panjang transek yang digunakan umumnya sepanjang ± 70 m. Kemudian pendataan
tersebut dilakukan dengan jangka tertentu sesuai panjang transek dan dilakukan pengulangan
sebanyak yang diperlukan apabila terdapat keraguan dalam pengambilan data.

87
V. PENUTUP
5.1 Kesimpulan
5.1.1 Mangrove
1. Metode pendataan pada mangrove dilakukan dengan metode transek, dengan pembagian
transek seedling (transek tali ukuran 1 meter x 1 meter), transek sapling (transek ukuran
5 meter x 5 meter), dan pengukuran pohon menggunakan transek berukuran 10 meter x
10 meter. Dengan titik pengamatan pada 3 stasiun yang berbeda.
2. Faktor – faktor yang dapat mempengaruhi pertumbuhan mangrove adalah faktor internal
dan eksternal, faktor internal meliputi vegetasi mangrove dan fisiologi dari mangrove
itu sendiri. Sedangkan faktor eksternal dipengaruhi oleh lingkungan atau habitat
ekosistem mangrove yang meliputi sedimen yang mengandung zat hara sebagai nutrisi
untuk mencukupi kebutuhan mangrove, salinitas air laut, pH air, cahaya matahari,
pergerakan arus yang mempengaruhi proses sedimentasi dan serta biota-biota yang
bersimbiosis dengan tumbuhan mangrove pada area tersebut.
3. Keanekaragaman mangrove di area pengamatan dikategorikan rendah dengan
ditemukannya jenis spesies mangrove yang sedikit yang terdiri atas spesies Sesuvium
portulacastrum, Rhizophora mucronata, Rhizophora apiculata, Excoecaria agallocha,
Xylocarpus granatum serta Rhizophora stylosa. Sedangkan jenis mangrove yang
mendominasi di wilayah pantai blebak adalah biota Rhizopora apiculata dengan
demikian dapat disimpulkan bahwa ekosistem mangrove di area pengamatan memiliki
tingkat keragaman yang cenderung rendah dan tingkat keserangaman yang cenderung
tinggi.
5.1.2 Lamun
1. Metode yang digunakan untuk mengidentifikasi keanekaragaman jenis lamun yang
terdapat pada Perairan pantai Blebak yakni dengan metode random menggunakan
transek dengan titik koordinat stasiun yang berbeda-beda, dengan nilai
keanekaragaman sedang pada 2 transek yang diamati.
2. terdapat interaksi atau hubungan yang terjadi antar biota yang hidup pada ekosistem
pada lamun di perairan Pantai Blebak ditandai dengan ditemukannya beberapa jenis
biota laut seperti crustaea (kepiting), pisces (ikan) dan Mollusca (kerang).
3. adanya faktor-faktor yang mempengaruhi pertumbuhan lamun di perairan Pantai
Blebak yakni faktor oseanografi seperti suhu, salinitas, intensitas cahaya matahari, arus
yang mempengaruhi proses sedimentasi yang terjadi.

88
5.1.3 Karang
1. Ekosistem terumbu karang pada perairan Pantai Blebak yakni terdapat beranekaragam
jenis karang yang ditemukan berdasarkan bentuk life form-nya, klasifikasinya terbagi
menjadi dua jenis yakni bentuk radial dan aksial (Acropora) dan radial (non-Acropora
atau Coral). Data life form jenis karang yang ditemukan pada perairan ini meliputi
karang Acropora yang meliputi Acropora Branching (ACB), Acropora Submassive
(ACS), dan Acropora Digitate (ACD), sedangkan karang non-Acropora terdiri dari
Coral Branching (CB), Coral Massive (CM), Coral Encrusting (CE), Coral Foliose
(CF), dan Coral Submassive (CS).
2. Metode yang digunakan pada pendataan karang di Pantai Blebak adalah metode Line
Intersept Transect atau disebut juga dengan metode LIT. Pada praktikum ini data karang
yang diambil sepanjang sejauh 10.000 cm berdasarkan pada jenis pertumbuhan (life
form) karang tersebut dengan substrat yang ditemukan dominan berpasir.
3. Berdasarkan pada data yang diamati, ekosistem terumbu karang di perairan Pantai
Blebak didominasi oleh Death Coral (DC) sebanyak 35,23%, dengan substrat pasir
27,79%. Data persentase tutupan karang yang didapatkan pada praktikum ini sejumlah
31.18%. Berdasarkan data tersebut maka dapat ditarik kesimpulan bahwa kondisi
ekosistem terumbu karang yang ada pada Perarian Blebak berada pada kondisi Rusak
Sedang akibat dari aktivitas alam dan aktivitas manusia.

5.2 Saran
1. Pelaksanaan praktikum lebih memperhatikan waktu karena semakin malam jaringan
dibeberapa daerah semakin tidak stabil serta selesai praktikum tidak terlalu lama agar
waktu mengerjakan tugas resume lebih efisien.
2. Praktikan hendaknya memperhatikan dan berkonsentrasi saat praktikum berlangsung.
3. Penjelasan materi hendaknya dapat diperlambat sedikit temponya agar dapat lebih
mudah dipahami.
4. Jumlah pertanyaan yang dapat diajukan hendaknya dibatasi dengan tujuan efisiensi
waktu.
5. Deadline pengumpulan tugas hendaknya menyesuaikan dengan jumlah banyak
sedikitnya hal yang harus dicantumkan agar dapat dikerjakan secara maksimal

89
DAFTAR PUSTAKA

Aji, F. B., S. Febrianto, dan N. Afiati. 2020. Estimasi Stok Karbon di Padang Lamun Pulau
Nyamuk dan Pulau Kemujan, Balai Taman Nasional Karimunjawa, Jepara. J. Ilmu dan
Teknologi Kelautan Tropis., 12(3): 805-819.
Aldyza, N. dan Afkar. 2015. Analisis Genus dan Penyakit Karang di Perairan Pulau Tuan
Kecamatan Peukan Bada Kabupaten Aceh Besar. Jurnal Biotik., 3(2): 107-115.
Amalia, I., I. W. Restu, dan E. W. Suryaningtyas. 2020. Kelimpahan dan Keanekaragaman
Epifauna di Area Padang Lamun Pulau Serangan Bali. Journal of Marine and Aquatic
Sciences., 6(1): 59-66.
Ayyub, F. R., A. Rauf, dan A. Asni. 2018. Strategi Pengelolaan Ekosistem Terumbu Karang di
Wilayah Pesisir Kabupaten Luwu Timur. Jurnal Pendidikan Teknologi Pertanian., 4 :
S56-S65.
Azzahra, F. S., S. Suryanti, dan S. Febrianto. 2020. Estimasi Serapan Karbon pada Hutan
Mangrove Desa Bedono, Demak, Jawa Tengah. Journal of Fisheries and Marine
Research., 4 (2): 308-315.
Barnes, R. S. K. and R. N. Hughes. 1999. An Introduction to Marine Ecology. Blackwell
Publishing. Great Britain., 296p.
Binks, R. M., M. Byrne, K. McMahon, G. Pitt, K. Murray, and R. D. Evans. 2017. Habitat
Discontinuities Form Strong Barriers to Gene Flow Among Mangrove Populations,
despite The Capacity for Long-Distance Dispersal. Diversity and Distribution., 25(2):
198-309.
Bortone, S. A. 2000. Seagrasses Monitoring, Ecology, Physiology, and Management. CRC
Press LLC. United States., 338p.
Burke, L., K. Reytar, M. Spalding, dan A. Perry. 2012. Menengok Kembali Terumbu Karang
yang Terancam di Segitiga Terumbuk Karang. World Resources Institute. Jakarta,
90hlm.
Castro, P., and M. E. Huber. 2016. Marine Biology 10th Edition. McGraw-Hill Education. New
York., 481p.
Chusna, R.R.R, S. Rudiyanti, dan Suryanti. Hubungan Substrat Dominan dengan Kelimpahan
Gastropoda pada Hutan Mangrove Kulonprogo, Yogyakarta. Indonesian Journal of
Fisheries Science and Technology. 13(1): 19-23.

90
Ekosafitri, K. H., E. Rustiadi, dan F. Yulianda. 2017. Pengembangan Wilayah Pesisir Pantai
Utara Jawa Tengah Berdasarkan Infrastruktur Daerah: Studi Kasus Kabupaten Jepara.
Journal of Regional and Rural Development Planning., 1 (2): 145-157.
English, S., C. Wilkinson, and V. Baker. 1997. Survey Manual for Tropical Marine Resources
2nd Edition. Australian Institute of Marine Science. Australia., 408p.
Faiqoh, E., D. B. Wiyanto, dan I. G. B. Astiawan. 2017. Peranan Padang Lamun Selatan Bali
Sebagai Pendukung Kelimpahan Ikan di Perairan Bali. Journal of Marine and Aquatic
Sciences., 3(1): 10-18.
Farid. M., P. W. Purnomo, dan Supriharyono. 2018. Perubahan Tutupan Terumbu Karang
Ditinjau dari Banyaknya Wisatawan di Tanjung Gelam Kepulauan Karimunjawa
Menggunakan Citra Satelit Landsat 8 OLI. Journal of Marques., 7 (1): 18-27.
Fenti, L., L. A. R. Nadia, dan Abdullah. 2018. Studi Keanekaragaman Ikan Pada Habitat
Terumbu Karang Buatan Modul Bioreeftek di Perairan Pantai Desa Puasana,
Kecamatan Moramo Utara,Kabupaten Konawe Selatan. Jurnal Manajemen Sumber
Daya Perairan., 3(4): 273-280.
Giyanto, M. Abrar, T. A. Hadi, A. Budiyanto, M. Hafizt. A. Salatalohy, M. Y. Iswari. 2017.
Status Terumbu Karang Indonesia 2017. Pusat Penelitian Oseanografi – Lembaga Ilmu
Pengetahuan Indonesia. Jakarta., 41hlm.
Hadi, T.A., B. Giyanto., M. Prayudha., A.B Hafizt dan Suharsono. 2018. Status Terkini
Terumbu Karang Indonesia 2018. Lipi, November, URL:
http://lipi.go.id/siaranpress/lipi:-status--terkini-terumbu-karang-indonesia-2018-
/21410.
Hartati, R., Widianingsih, A. Santoso, H. Endrawati, M. Zainuri, I. Ritaningsih, dan R. T.
Mahendrajaya. 2017. Variasi Komposisi dan Kerapatan Jenis Lamun di Perairan Ujung
Piring, Kabupaten Jepara. Jurnal Kelautan Tropis., 20(2):96–105.
Hazrul, R. D. Palupi, dan R. Ketjulan. 2016. Identifikasi Penyakit Karang (Scleractina) di
Periran Pulau Saponda Laut, Sulawesi Tenggara. Sapa Laut., 1 (2): 32-41.
Hemminga, M. A. and C. M. Duarte. 2000. Seagrass Ecology. Cambridge University Press.
United Kingdom., 308p.
Hogarth, P. J. 2015. The Biology of Mangroves and Seagrasses Third Ed. Oxford University
Press. United Kingdom, 300p.
Hopley, D. 2011. Encyclopedia of Modern Coral Reefs: Structure, Form and Process. Springer
Netherlands. Netherlands., 1236p.

91
Idrus, A. A., A. Syukur, and L. Zulkifli. 2019. The Diversity of Fauna in Mangrove
Community: Succes Replanting of Mangroves Species in South Coastal East Lombok,
Indonesia. Journal of Physics: Conference Series., 1402: 1-7.
Larkum, A. W. D., R. J. Orth, and C. M. Duarte. 2006. Seagrasses: Biology, Ecology and
Conservation. Springer. New York., 690p.
Lewerissa, Y., M. Sangaji, dan M. Latumahina. 2018. Pengelolaan Mangrove Berdasarkan Tipe
Substrat di Perairan Negeri Ihamahu Pulau Saparua. Jurnal Triton., 14 (1): 1-9.
Ma, W., W. Wang, C. Tang, G. Chen, and M. Wang. 2020. Zonation of Mangrove Flora Fauna
in a Subtropical Estuarine Wetland Based on Surface Elevation. Ecology and Evolution.,
10(14): 7404-7408.
Mughofar, A., M. Masykuri, dan P. Setyono. 2018. Zonasi dan Komposisi Vegetasi Hutan
Mangrove Pantai Cengkrong Desa Karanggandu Kabupaten Trenggalek Provinsi Jawa
Timur. Jurnal Pengelolaan Sumberdaya Alam dan Lingkungan., 8 (1): 77-85.
Muzani, A. R. Jayanti, M. W. Wardana, N. D. Sari, dan Y. L. Br. Ginting. 2020. Manfaat
Padang Lamun Sebagai Penyeimbang Ekosistem Laut di Pulau Pramuka, Kepulauan
Seribu. Jurnal Geografi., 18(1): 1-14.
Nabilla, S., R. Hartati, dan R. A. T. Nuraini. 2019. Hubungan Nutrien Pada Sedimen dan
Penutupan Lamun di Perairan Jepara. Jurnal Kelautan Tropis., 22 (1): 42-48.
Nirwanda, S., W. Adi, dan I. A. Syari. 2017. Inventarisasi Penyakit Karang di Perairan Turun
Aban Kabupaten Bangka. Jurnal Sumberdaya Perairan., 11 (1): 18-25.
Novianty, R., S. Sastrawibawa, dan D. J. Probadi. 2011. Identifikasi Kerusakan dan Upaya
Rehabilitasi Ekosistem Mangrove di Pantai Utara Kabupaten Subang. Jurnal Akuatika.,
2 (2).
Riswati, M. dan M. Effendy. 2020. Analisis Persebaran Lamun Menggunakan Teknik
Penginderaan Jauh di Pulau Sapudi, Kabupaten Sumenep. Juvenil., 1(2): 250-259.
Rivera-Monroy, V. H., S. Y. Lee, E. Kristensen, and R. R. Twilley. Mangrove Ecosystems: A
Global Biogeographic Perspective Structure, Function, and Services. Springer
International Publishing. Switzerland., 407p.
Saptriani, D., Mukhtasor, dan I. F. M. Rumengan. 2015. Variasi Bentuk Pertumbuhan
(lifeform) Karang di Sekitar Kegiatan Pembangkit Listrik, studi kasus kawasan perairan
PLTU Paiton, Jawa Timur. Prosiding Semnas Biodiversitas., 5 (2).
Schaduw, J. N. W. 2018. Distribusi dan Karakteristik Kualitas Perairan Ekosistem Mangrove
Pulau Kecil Taman Nasional Bunaken. Majalah Geografi Indonesia., 32(1): 40-49.
Sheppaed, C. R. C., S. K. Davy, G. M. Pilling, and N. A. J. Graham. 2018. The Biology of
Coral Reefs 2nd Edition. Oxford University Press. United Kingdom., 393p.

92
Sidik, F., N. Wigati, A. R. Zaky, J. J. Hidayat, H. P. Kadarisman, dan F. Islamy. 2018. Panduan
Mangrove Estuari Rancak. Balai Riset dan Observasi Laut. Jembrana., 64p.
Sjafrie, N. D. M., U. E. Hernawan, B. Prayudha, I. H. Supriyadi, M. Y. Ismari, R. Rahmat. K.
Anggraini, S. Rahmawati dan S. Suyarso. 2018. Status Padang Lamun Indonesia Ver.02.
Jakarta: Puslit Oseanografi-LIPI. 37 hlm.
Sorokin, Y. I. 1995. Coral Reef Ecology 2nd Ed. Springer-Verlag Berlin Heidelberg. Berlin.,
473p.
Spalding, M., F. Blasco, and C. Field. 1997. World Mangrove Atlas. The International Society
for Mangrove Ecosystems, Okinawa, Japan., 187p.
Supriyadi, I. H., M. Y. Iswari, dan Suyarso. 2018. Kajian Awal Kondisi Padang Lamun di
Perairan Timur Indonesia. Jurnal Segara., 14 (3): 169-177.
Suryono, Munasik, R. Ario dan G. Handoyo. 2017. Inventarisasi Bio-Ekologi Terumbu Karang
Di Pulau Panjang, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah. Jurnal Kelautan Tropis., 20(1): 60-
64.
Syawal, A. M., Ira, dan L. A. Afu. 2019. Laju Pertumbuhan dan Kelangsungan Hisdup Lamun
Hasil Transplantasi di Perairan Teluk Kendari. Sapa Laut., 4(2): 69-77.
Tanjung, R., N. Khakim, dan Rustadi. 2017. Kajian Fisik Pesisir Kulon Progo untuk Penentuan
Zona Kawasan Mangrove dan Tambak Udang. Majalah Geografi Indonesia., 31 (2):
22-32.
Townsend, C. R., M. Begon, and J. L. Harper. 2008. Essential of Ecology 3rd Edition. Blackwell
Publishing. Victoria., 522p.
Ulfa, M., P. G. S. Julyantoro, dan A. H. W. Sari. 2018. Keterkaitan Komunitas Makrozoobentos
dengan Kualitas Air dan Substrat di Ekosistem Mangrove Taman Hutan Raya Ngurah
Rai Bali. Journal of Marine and Aquatic Sciences., 4(2): 179-190.
UNEP (United Nations Environment Programme) Coral Reef Unit. 2021. Coral Reefs –
Valuable but Vulnerable. UNEP. URL:http://coral.unep.ch/Coral_Reefs.html (Diakses:
10 Maret 2021).
Walker, P., and E. Wood. 2005. The Coral Reef. Facts OnFile, Inc. New York, United States.,
157p.
Warsidi dan S. Endayani. 2017. Komposisi Vegetasi Mangrove di Teluk Balikpapan Provinsi
Kalimantan Timur. Jurnal AGRIFOR., 16 (1): 115-124.
Wijaya, N. I. dan M. Huda. 2018. Monitoring Sebaran Vegetasi Mangrove yang Direhabilitasi
di Kawasan Ekowisata Mangrove Wonorejo Surabaya. Jurnal Ilmu dan Teknologi
Kelautan Tropis., 10 (3): 747-755.

93
Wilkinson, C., 2008. Status of Coral Reefs of the World: 2008. Global Coral Reef Monitoring
Network. Townsville., 306p.
Wojahn, R. H. dan D. Wojahn. 2010. A Follow that Food Chain Mangrove Forest Food Chain.
Lerner Publications Company., Minneapolis, 64 p.

94
LAMPIRAN

95
96
97
98
99
100
101
102
103
104
105
106
\

107
108
109
BIODATA

Nama : Takagawa Ritsuki Ner-Aberdeen


Tempat Tanggal Lahir : Shimamura, 18 Januari 2000
Alamat Rumah : 5-3-506 Rokkōdaichō, Nada Ward, Kobe, Hyogo 657-0013, Japan
No. HP : (+81) 78 3374
E-mail : azukiNER_23@gmail.com
Hobi : Traveling
Kesan (Praktikum) :-
Pesan (Praktikum) :-

Kategori Asisten
Audria Izza Nadira Ter- Baik
Alfandy Rafliansyah Subingat Ter- Slow
Danang Imaddudin Mahardika Ter- Sibuk
Timotius Putra G.S Ter- Galak
Amalia Sekar Ayuningtyas Ter- Cepat
Az Zahrawaani Tegar Ter- Mirip Teman
Deera Herdi Mardhiyah Ter- Santai
Gerald Alfa Daud Manas Ter-
Gisela Malya Asoka A. Ter- Revisi Pertama
Raffy Bagus Prayudha Ter- Misterius
Siti Munawaroh Ter- Sabar
Sri Lestari Ter-

110
111

Anda mungkin juga menyukai