Anda di halaman 1dari 4

ANALISA PICO

P 1. Penelitian ini untuk mengetahui 1. Populasi Penelitian


(POPULATION) efektifitas hand massage terhadap 2. Partisipan
skalanyeri post operasi laparatomi Penelitian
di RS Dr. Reksodiwiryo Padang.
2. Desain penelitian ini quasi
eksperimen rancangan pre and
post test without control.
Pengambilan data dilakukan pada
bulan Mei 2019 di RS Dr.
Reksodiwiryo Padang. Teknik
pengambilan sampel purposive
sampling, jumlah sampel
sebanyak 10 responden.

I Jenis Penelitian yang digunakan 1. Pre test and Post


adalah penelitian yang bersifat
(INTERVENTION) test
kuantitatif dengan menggunakan
desain penelitian Quasi Eksperimen 2. Wawancara
dengan rancangan Pre and Posy Test
Without control.

C Tidak dilakukan perbandingan -


(COMPARISSON)
O Pada penelitian ini menggunakan teknik 1. Mendapatkan cara
(OUTCOMES) massage, sesuai penelitian yang mengatasi nyeri
dilakukan oleh Abdelaziz dan
dengan teknik
Mohammed, 2014 massage merupakan
teknik sederhana, tidak memerlukan massage
peralatan khusus dan massage telah
dianjurkan sebagai teknik yang efektif
dan mudah yang dapat diterapkan
secara mandiri oleh perawat untuk
pasien dalam periode post operasi.
P 1. Populasi penelitian adalah pasien 1. Populasi Penelitian
(POPULATION) yang pernah menjalani operasi 2. Partisipan
kanker usus besar dans edang Penelitian
menjalani kemoterapi yang
mengalami nyeri dan kecemasan .
Dengan purposive sampling tec que
diperoleh 6 partisipan.
2. Desain penelitian kualitatif
digunakan dengan pendekatan
penelitian tindakan dengan
menerapkan metode hipnoterapi
I Instrumen penelitian menggunakan 1. Wawancara
(INTERVENTION) wawancara mendalam dan observasi
partisipan setelah mendapatkan
intervensi hipnoterapi.
C Tidak dilakukan perbandingan -
(COMPARISSON)
O Penelitian ini mendapatkan gambaran 1. Mengatasi nyeri
(OUTCOMES) tentang manfaat hypnotherapi untuk dengan cara
mengatasi nyeri dan kecemasan pada hyonoterapi
pasien dengan kanker kolon yang
sedang menjalani kemotherapi

P Studi kasus ini dilakukan diruang 1. Populasi Peneltian


(POPULATION) perawatan pada pasien Tn.S berusia
40 tahun dengan diagnosa kanker
kolon stadium III. Pasien dirawat di
rumah sakit karena menjalani proses
operasi laparatomi dan pembuatan
stoma.
I Penilaian nyeri yang digunakan pada 1. Wawancara
kasus Tn.J adalah Numeric Rating
(INTERVENTION) 2. Terapi Musik
Scale (NRS). Pasien diminta untuk
melingkari atau memilih angka sesuai
dengan rasa nyeri yang dirasakan.
Skala yang digunakan dengan skala
Likert 11 poin, dengan nilai 0 hingga
10.

C Tidak dilakukan perbandingan -


(COMPARISSON)
O Manajemen untuk mengurangi rasa 1. Mengatasi nyeri
(OUTCOMES) nyeri dapat menggunakan metode metode non
farmakologi dan non farmakologi. farmakologi
Kolaborasi dalam pemberian dengan cara
analgesik umum diberikan sejak terapi musik.
pasien pasien menyelesaikan tindakan
operasi.
Terapi komplementer dapat diberikan
untuk mengurangi nyeri tanpa
mengganggu terapi lainnya. Terapi
musik salah satu jenis terapi
komplementer yang banyak
digunakan untuk menangani masalah
nyeri

P self pain management terhadap nyeri Populasi penelitian


(POPULATION) pada pasien kanker.
I untuk mengurangi nyeri yaitu metode 1. Wawancara
(INTERVENTION) Self Pain Management. Metode ini
menggabungkan antara metode
farmakologis menggunakan analgesik
yang juga didukung dengan edukasi
dan monitoring nyeri pada pasien.
Metode Self Pain Management yaitu
pemberian informasi terkait nyeri dan
cara mengatasi nyeri, melatih
ketrampilan dalam mengenali nyeri,
penggunaan obat serta pendampingan
dan monitoring dari perawat7
C Tidak dilakukan perbandingan -
(COMPARISSON)
O metode self pain management dapat Untuk mengatasi nyeri
(OUTCOMES) menurunkan intensitas nyeri dan mengggunakan
meningkatkan pengetahuan pasien metode self pain
terhadap nyeri yang dialaminya

P Populasi penelitian
Pada pasien yang mengalami penyakit
(POPULATION)
kanker
I Type of participants review ini 1. Wawancara
(INTERVENTION) melibatkan pasien yang terdiagnosa 2. Terapi musik
seluruh jenis kanker. Tidak ada
batasan pada umur, jenis kelamin,
etnis atau negara. Tipe intervensi
review ini melibatkan seluruh
literature yang melibatkan standar
pengobatan
C Tidak dilakukan perbandingan -
(COMPARISSON)
O disimpulkan bahwa terapi musik, Terapi non farmakologi,
(OUTCOMES) terapi massage, guided imagery dan terapi muasik dapat
akupuntur memiliki pengaruh terhadap mengatasi nyeri
pengurangan nyeri pada pasien
paliative teruatama paliative kanker.

Anda mungkin juga menyukai