Anda di halaman 1dari 1

1.

Kesulitan dalam Proses Penyusunan Proposal Bisnis

Kesulitan yang kami temui dalam proses penyusunan proposal yang pertama adalah kurangnya
pengetahuan dan inspirasi untuk mengembangkan ide-ide yang dimiliki menjadi proposal yang logis dan
rasional. Kemudian, kesulitan lainnya adalah pada saat melakukan perancangan anggaran. Rancangan
yang kita buat harus mampu mencerminkan bagaimana keuangan usaha kami nanti berjalan, sedangkan
disisi lain kami memiliki zero knowledge dalam bisnis ini. Maka dari itu, kami perlu melakukan research
mendalam untuk setiap komponen yang dibutuhkan, dan secara teliti melakukan penyusunan sehingga
rancangan anggaran mampu serealistis mungkin dan menghindari adanya kesalahan.

2. Bagian dari proses bisnis yang sulit diterapkan

Menurut saya, bagian dalam proses bisnis yang sulit diterapkan adalah pada bagian pemasaran.
Meskipun kami telah menyusun analisis dan strategi pemasaran, hal ini masih berupa teori dan prediksi.
Bisa saja, faktor-faktor yang tidak diperhitungkan merubah keadaan dari yang diprediksikan A menjadi B
secara tiba-tiba.

Anda mungkin juga menyukai