Anda di halaman 1dari 13

BAB

KESIMPULAN DAN
07
REKOMENDASI

7.1. Kesimpulan
Kesimpulan dalam Penyusunan Inventarisasi Ruang Terbuka Hijau Kabupaten Kendal
di Kawasan Perkotaan Kecamatan Pageruyung dan Plantungan dapat diuraikan sebagai
berikut:
1. Berdasarkan hasil tinjauan kawasan perkotaan dan identifikasi ruang terbuka hijau
(RTH) publik dan privat di kawasan perkotaan Pageruyung diketahui sebagai berikut:
Kawasan Perkotaan Pageruyung
Ds. Ds. Ds. Jumlah Total
No Uraian Pageruyung Puncakwangi Tambahrejo
Luas Luas Luas Luas
% % % %
(Ha) (Ha) (Ha) (Ha)
1. Luas Kawasan Perkotaan 212   190   310   712  
2. Target RTH Publik 20% 42,4   38   62   142,4  
3. RTH Publik                
a Jalur Hijau Jalan 0,45       0,31   0,76  
b RTH Fungsi Tertentu                
  b.1. Pemakaman 0,34   0,40   0,76   1,50  
  b.2. Sempadan Sungai 8   2,44   5,02   15,46  
  b.3. Lapangan 0,5   0,92   0,77   2,19  
  b.4. Sempadan Mata Air 30,87   25,68   96,29   152,84  
  Jumlah RTH Publik 40,16 18,9 29,44 15,49 103,15 33,274 172,75 24,3
4. Kekurangan/ Kelebihan RTH -2,24 -1,1 -8,56 -4,505 41,15 13,274 30,35 4,26
                   
5. Target RTH Privat 10% 21,2   19   31   71,2  
6. RTH Privat                
a Pekarangan Tempat Tinggal 19,87   19,37   19,26   58,5  
b Halaman Perkantoran         0,2   0,2  
c Halaman Pendidikan 0,08   0,11   1,5   1,69  
  Jumlah RTH Privat 20,0 9,41 19,48 10,25 20,96 6,76 60,39 8,48
7. Kekurangan/ Kelebihan RTH -1,25 -0,59 0,48 0,25 -10,04 -3,239 -10,81 -1,5
Sumber: Hasil Analisis Penyusun Tahun 2020

Keberadaan ruang terbuka hijau publik secara target 20% kawasan perkotaan Pageruyung
sudah tercukupi mencapai 172,75 hektar atau 24,3%. Target ruang terbuka hijau (RTH)

Perencanaan Inventarisasi Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kabupaten Kendal


Lokasi: Kecamatan Pageruyung dan Kecamatan Plantungan |7-1
publik di kawasan perkotaan Pageruyung terbagi atas 12,5 % RTH Taman sebesar 89
hektar, 6% RTH Jalur Hijau Jalan sebesar 42,72 hektar dan 1,5 % Lainnya atau fungsi
tertentu sebesar 10,68 hektar. Berdasarkan target 20% ruang terbuka hijau (RTH) publik di
kawasan perkotaan Pageruyung dapat diketahui bahwa proporsi terbesar berasal dari RTH
fungsi tertentu dengan jenis sempadan mata air mencapai 152,84 hektar atau 21,46 %.
Keberadaan ruang terbuka hijau (RTH) privat yang perlu diupayakan penambahan ruang
terbuka hijau (RTH) di kawasan perkotaan Pageruyung sudah mencapai 60,39 hektar atau
8,48% dari target 71,2 hektar. Target untuk penyediaan ruang terbuka hijau (RTH) privat
terbagi 8% untuk RTH hunian sebesar 56,96 hektar dan 2% untuk RTH non hunian sebesar
14,24 hektar. Ketersediaan ruang terbuka hijau privat dari hunian sudah melebihi target
mencapai 58,5 atau 8,21%. Sedangkan ruang terbuka hijau privat non hunian tersedia 1,89
hektar atau sekitar 0,26%.

Perencanaan Inventarisasi Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kabupaten Kendal


Lokasi: Kecamatan Pageruyung dan Kecamatan Plantungan |7-2
2. Berdasarkan hasil tinjauan kawasan perkotaan dan identifikasi ruang terbuka hijau (RTH) publik dan privat di kawasan perkotaan Plantungan diketahui
sebagai berikut:
Kawasan Perkotaan Plantungan Jumlah Total
Ds. Ds. Ds.
Ds. Tirtomulyo Ds. Wonodadi Tlogopayung Jurangagung Manggungmangu
Luas Luas Luas Luas Luas
No Uraian (Ha) % (Ha) % (Ha) % (Ha) % Luas (Ha) % (Ha) %
1. Luas Kawasan Perkotaan 412   401   624   359   326   2122  
2. Target RTH Publik 20% 82,4   80,2   124,8   71,8   65,2   424,4  
3. RTH Publik                        
a RTH Taman dan Hutan Kota                 0,0068      
b Jalur Hijau Jalan 0,0172                   0,0172  
c RTH Fungsi Tertentu                        
  b.1. Pemakaman 1,28   1,83   0,8   2,11   0,44   6,46  
  b.2. Sempadan Sungai 3,43   1,97   1,84   3,71   2,93   13,88  
  b.3. Lapangan 1,3   1,1   1,1   1,12   1,11   5,73  
  b.4. Sempadan Mata Air         33,62   41,23   6,98   81,83  
  Jumlah RTH Publik 6,03 1,5 4,9 1,2 37,36 5,99 48,17 13,42 11,47 3,52 107,92 5,09
4. Kekurangan/ Kelebihan RTH -76,37 -18,5 -75,3 -18,78 -87,44 -14,01 -23,63 -6,58 -53,73 -16,48 -316,5 -15
                           
5. Target RTH Privat 10% 41,2   40,1   62,4   35,9   32,6   212,2  
6. RTH Privat                        
a Pekarangan Tempat Tinggal 30,17   16,84   21,38   24,86   12,13   105,38  
b Halaman Perkantoran 0,37   0,04   0,09   0,09   0,1   0,69  
c Halaman Pendidikan 0,87   0,21   0,36   0,08   0,21   1,73  
  Jumlah RTH Privat 31,4 7,62 17,09 4,26 21,83 3,50 25,03 6,97 12,44 3,82 107,8 5,08
7. Kekurangan/ Kelebihan RTH -9,8 -2,376 -23,01 -5,74 -40,57 -6,50 -10,87 -3,03 -20,16 -6,18 -104,4 -4,9
Sumber: Hasil Analisis Penyusun Tahun 2020

Perencanaan Inventarisasi Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kabupaten Kendal


Lokasi: Kecamatan Pageruyung dan Kecamatan Plantungan |7-3
Keberadaan ruang terbuka hijau publik secara target 20% kawasan perkotaan Plantungan
belum mencukupi, tersedia hanya seluas 107,92 hektar atau 5,08% masih terdapat
kekurangan 15% atau seluas 316,5 hektar. Target ruang terbuka hijau (RTH) publik di
kawasan perkotaan Plantungan terbagi atas 12,5 % RTH Taman sebesar 265,25 hektar, 6%
RTH Jalur Hijau Jalan sebesar 127,32 hektar dan 1,5 % Lainnya atau fungsi tertentu
sebesar 31,83 hektar.
Keberadaan ruang terbuka hijau (RTH) privat yang perlu diupayakan penambahan ruang
terbuka hijau (RTH) di kawasan perkotaan Plantungan sudah mencapai 107,8 hektar atau
5,08 % dari target RTH privat seluas 212,2 hektar. Target untuk penyediaan ruang terbuka
hijau (RTH) privat terbagi 8% untuk RTH hunian sebesar 169,76 hektar dan 2% untuk RTH
non hunian sebesar 42,44 hektar. Ketersediaan ruang terbuka hijau privat dari hunian
kurang dari target mencapai 105,38 atau 4,96 %. Sedangkan ruang terbuka hijau privat non
hunian tersedia 2,42 hektar atau sekitar 0,11%.

3. Berdasarkan perhitungan proyeksi penduduk Perkotaan Pageruyung pada tahun 2040


dapat diketahui hasil sebagai berikut:
Kawasan Perkotaan Pageruyung
Jumlah
No Uraian Ds. Ds. Ds. Total
Pageruyung Puncakwangi Tambahrejo
1. Luas Kawasan Perkotaan (Ha) 212 190 310 712
2. Target RTH Publik 20% (Ha) 42,4 38 62 142,4
Proyeksi Jumlah Penduduk Tahun
3. 3.137 3.206 6.120 12.463
2040 (Jiwa)
4. Kebutuhan RTH Tahun 2040        
Kebutuhan unit RTH tingkat RT
a        
Tahun 2040
a.1. Kebutuhan unit RTH 13 13,00 24 50
a.2. Kebutuhan Lahan RTH tingkat
0,325 0,325 0,6 1,25
RT (Ha)
b Kebutuhan RTH tingkat RW        
b.1. Kebutuhan unit RTH 1 1 2 4
b.2. Kebutuhan Lahan RTH tingkat
0,125 0,125 0,25 0,5
RW (Ha)
Kebutuhan Lahan untuk
5. Penyediaan RTH tingkat RT dan 0,450 0,450 0,850 1,750
RW pada tahun 2040
Kebutuhan Oksigen/ O2 tahun
6. 2040 (kg/jiwa/hari) (1 orang 2.710,37 2771,71 5287,68 10.769,76
membutuhkan 0,864 kg/jiwa/hari)
Kebutuhan Pohon tahun 2040
7. (1 pohon menghasilkan oksigen= 9.035 9.239 17.626 35.900
0,30 kg/ hari)
Kebutuhan Lahan untuk
Penanaman Pohon bagi
8. 8,13 8,32 15,86 32,31
Penyediaan Oksigen (Ha) tahun
2040
Sumber: Hasil Analisis Penyusun Tahun 2020

Perencanaan Inventarisasi Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kabupaten Kendal


Lokasi: Kecamatan Pageruyung dan Kecamatan Plantungan |7-4
4. Berdasarkan perhitungan proyeksi penduduk Perkotaan Plantungan pada tahun 2040 dapat diketahui hasil sebagai berikut:
Kawasan Perkotaan Plantungan 
 
Ds. Ds.
Ds. Ds. Tirtomuly Ds. Tlogopayun Jumlah
No Uraian Wonodadi Manggungmangu o Jurangagung g Total
1. Luas Kawasan Perkotaan (Ha) 401 326 412 359 624 2122

2. Target RTH Publik 20% (Ha) 80,2 65,2 82,4 71,8 124,8 424,4
Proyeksi Jumlah Penduduk Tahun 2040
3. 7.207 3.261 4.044 4.195 4.589 14.512
(Jiwa)
4. Kebutuhan RTH Tahun 2040            
Kebutuhan unit RTH tingkat RT Tahun
a            
2040
a.1. Kebutuhan unit RTH tingkat RT 29 13 16 17 18 93
a.2. Kebutuhan Lahan RTH tingkat RT
0,725 0,325 0,4 0,425 0,45 2,33
(Ha)
b Kebutuhan RTH tingkat RW            
b.1. Kebutuhan unit RTH 3 1 2 2 2 10
b.2. Kebutuhan Lahan RTH tingkat RW
0,375 0,125 0,25 0,25 0,25 1,25
(Ha)
Kebutuhan Lahan untuk Penyediaan RTH
5. 1,100 0,450 0,650 0,675 0,700 3,575
tingkat RT dan RW pada tahun 2040
Kebutuhan Oksigen/ O2 tahun 2040
6.226
6. (kg/jiwa/hari) (1 orang membutuhkan 2817,5 3494,02 3624,48 3964,9 20.127,75
,85
0,864 kg/jiwa/hari)
Kebutuhan Pohon tahun 2040
20.
7. (1 pohon menghasilkan oksigen= 0,30 kg/ 9.392 11.647 12.082 13.216 67.093
756
hari)
Kebutuhan Lahan untuk Penanaman
8. Pohon bagi Penyediaan Oksigen (Ha) 18,68 8,45 10,48 10,87 11,89 60,37
tahun 2040
Sumber: Hasil Analisis Penyusun Tahun 2020

Perencanaan Inventarisasi Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kabupaten Kendal


Lokasi: Kecamatan Pageruyung dan Kecamatan Plantungan |7-5
5. Berdasarkan perhitungan kemampuan RTH Publik dan RTH Privat di kawasan
perkotaan Pageruyung terhadap daya dukung lingkungan perkotaan dapat diketahui
sebagai berikut:
Kawasan Perkotaan Pageruyung
No Uraian Ds. Ds. Ds. Jumlah Total
Pageruyung Puncakwangi Tambahrejo
1. Luas Kawasan Perkotaan (Ha) 212 190 310 712
2. Target RTH Publik 20% (Ha) 42,4 38 62 142,4
3. Target RTH Privat 10% (Ha) 21,2 19 31 71,2
Proyeksi Jumlah Penduduk Tahun
4. 3.137 3.206 6.120 12.463
2040 (jiwa)
5. Luas RTH Publik Eksisting (Ha) 40,16 29,44 103,15 172,8
Indeks Ruang Terbuka Hijau
0,95 0,77 1,66 1,21
Publik
RTH Publik RTH Publik RTH Publik Kemampuan
belum belum berfungsi RTH Publik
6. berfungsi berfungsi optimal Kws
Kemampuan daya dukung RTH
optimal optimal Perkotaan
Publik
Pageruyung
berfungsi
optimal
Indeks Keseimbangan RTH Privat 147,97 169 197,42 175,04
RTH Privat RTH Privat RTH Privat RTH Privat
dapat dapat berfungsi dapat dapat
berfungsi optimal dalam berfungsi berfungsi
7.
Kemampuan RTH Privat optimal dalam mendukung optimal dalam optimal dalam
mendukung kelestarian mendukung mendukung
kelestarian lingkungan kelestarian kelestarian
lingkungan lingkungan lingkungan
Sumber: Hasil Analisis Penyusun Tahun 2020

6. Berdasarkan perhitungan kemampuan RTH Publik dan RTH Privat di kawasan perkotaan
Plantungan terhadap daya dukung lingkungan perkotaan dapat diketahui sebagai berikut:

Kawasan Perkotaan Plantungan


Ds.
Ds. Ds. Ds. Ds. Tlogopayun Jumlah
No Uraian Wonodadi Manggungmangu Tirtomulyo Jurangagung g Total
Luas Kawasan
1. 401 326 412 359 624 2122
Perkotaan (Ha)
Target RTH Publik
2. 42,4 38 62 71,8 124,8 424,4
20% (Ha)
Target RTH Privat
3. 40,1 32,6 41,2 35,9 62,4 212,2
10% (Ha)
Proyeksi Jumlah
4. Penduduk Tahun 7.207 3.261 4.044 4.195 4.589 14.512
2040 (jiwa)
Luas RTH Publik
5. 4,9 11,47 6,03 48,17 37,36 107,9
Eksisting (Ha)
Indeks Ruang
6. Terbuka Hijau 0,12 0,30 0,10 0,67 0,30 0,25
Publik

Perencanaan Inventarisasi Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kabupaten Kendal


Lokasi: Kecamatan Pageruyung dan Kecamatan Plantungan |7-6
Kawasan Perkotaan Plantungan
Ds.
Ds. Ds. Ds. Ds. Tlogopayun Jumlah
No Uraian Wonodadi Manggungmangu Tirtomulyo Jurangagung g Total
RTH Publik RTH Publik belum RTH Publik RTH Publik RTH Publik Kemampuan
belum berfungsi optimal belum belum belum RTH Publik
berfungsi berfungsi berfungsi berfungsi Kws
Kemampuan daya optimal optimal optimal optimal Perkotaan
dukung RTH Publik Plantungan
belum
berfungsi
optimal
Indeks
Keseimbangan 179,73 100,03 98,16 116,85 73,54 68,39
RTH Privat
RTH Privat RTH Privat dapat RTH Privat RTH Privat RTH Privat RTH Privat
dapat berfungsi optimal dapat dapat dapat Kws
berfungsi dalam mendukung berfungsi berfungsi berfungsi Perkotaan
optimal kelestarian optimal optimal dalam optimal dalam Plantungan
7.
dalam lingkungan dalam mendukung mendukung dapat
Kemampuan RTH
mendukun mendukun kelestarian kelestarian berfungsi
Privat
g g lingkungan lingkungan optimal
kelestarian kelestarian dalam
lingkungan lingkungan mendukung
kelestarian
lingkungan
Sumber: Hasil Analisis Penyusun Tahun 2020

7. Keterkaitan penyediaan ruang terbuka hijau (RTH) dengan jasa ekosistem di kawasan
perkotaan Pageruyung dan kawasan perkotaan Plantungan dapat disimpulkan sebagai
berikut:
Jasa Ekosistem Kawasan Perkotaan (Ha)
Jumlah
No Uraian Sangat Sangat
Tinggi Sedang Rendah (Ha)
Tinggi Rendah

A. Kws Perkotaan Pageruyung            


1. Penyediaan Air Bersih (P2)  - 0,18 348,99 186,62 122,45 658,24

Pengaturan Pencegahan dan


2. Perlindungan dari Bencana (R3)  - 185,12 343,38 7,11 122,62 658,23

Pengaturan Pemeliharaan
3. Kualitas Udara (R6)  - 0,31 193,42 342,06 122,45 658,24
4. Pengaturan Iklim (R1)  - 191,92 342,36 1,50 122,45 658,23
               
B. Kws. Perkotaan Plantungan            
1. Penyediaan Air Bersih (P2)  - -  480,84 1260,84 284,85 2026,5

Pengaturan Pencegahan dan


2. Perlindungan dari Bencana (R3) 6,93 980,21 660,40 94,14 284,85 2026,5

Pengaturan Pemeliharaan
3. Kualitas Udara (R6)  - 6,93 1159,77 574,98 284,85 2026,5
4. Pengaturan Iklim (R1)  - 6,93  - 1640,61 379 2026,5
Sumber: Hasil Analisis Penyusun Tahun 2020

7.2. Rekomendasi

Perencanaan Inventarisasi Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kabupaten Kendal


Lokasi: Kecamatan Pageruyung dan Kecamatan Plantungan |7-7
Beberapa rekomendasi yang dapat dilakukan untuk memenuhi ketersediaan ruang
terbuka hijau publik 20% dan ruang terbuka hijau privat 10% di Kawasan Perkotaan
Pageruyung dan Plantungan Kabupaten Kendal adalah sebagai berikut:
1. Keberadaan ruang terbuka hijau (RTH) di kawasan perkotaan Pageruyung dan
perkotaan Plantungan sebagai perlindungan terhadap sempadan mata air dengan
menyediakan ruang terbuka hijau (RTH) terletak pada garis sempadan yang ditetapkan
sekurang-kurangnya 200 (dua ratus) meter di sekitar mata air.

Rekomendasi jenis vegetasi yang ideal untuk ditanam pada ruang terbuka hijau (RTH)
pengaman sumber mata air dipilih jenis tanaman yang memiliki daya transpirasi yang
rendah antara lain: 1. Cemara Laut (casuarina equisetifolia), 2. Karet Munding (ficus
elastica), 3. Manggis (garcinia mangostana), 4. Bungur (lagerstroemia speciosa), 5. Kelapa
(cocos nucifera), 6. Damar (agathis loranthifolia), 7. Kiara Payung (filicium decipiens).
Pengembangan ruang terbuka hijau (RTH) dengan aktivitas sosial terbatas penekanan
pada kelestarian sumberdaya airnya agar dapat tetap terjaga dan luasan ruang terbuka
hijau (RTH) minimal 90% dengan dominasi pohon tahunan yang diizinkan untuk
dikembangkan di sekitar sempadan mata air.

2. Penambahan ruang terbuka hijau (RTH) publik di kawasan perkotaan Pageruyung


dengan jenis taman dengan target seluas 89 hektar yang diperinci penyediaan di desa
Pageruyung seluas 26,5 hektar, desa Puncakwangi seluas 23,75 hektar dan desa
Tambahrejo seluas 38,75 hektar. Penambahan ruang terbuka hijau (RTH) publik di
kawasan perkotaan Plantungan dengan jenis taman dengan target seluas 265,25 hektar
sedangkan saat ini RTH taman tersedia seluas 0,0068 hektar di Desa
Manggungmangu. Pembangunan ruang terbuka hijau (RTH) publik taman dapat
diimplementasikan di Desa Tirtomulyo seluas 51,5 hektar, desa Wonodadi seluas 50,12

Perencanaan Inventarisasi Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kabupaten Kendal


Lokasi: Kecamatan Pageruyung dan Kecamatan Plantungan |7-8
hektar, desa Tlogopayung seluas 78 hektar, desa Jurangagung seluas 44,87 hektar,
desa Manggungmangu seluas 40,75 hektar.
a. Pembangunan taman skala lingkungan berupa taman RT dan taman RW, sedangkan
di sekitar pusat pemerintahan desa dapat dibangun taman desa dan sekitar pusat
pemerintahan kecamatan dapat dibangun taman kota sebagai infrastruktur hijau
yang mendukung citra kawasan perkotaan Pageruyung dan kawasan Plantungan
dapat dilakukan dengan mengidentifikasi kepemilikan lahan untuk mengetahui lahan
milik Pemerintah Daerah, tanah bengkok atau lahan milik masyarakat, akan mudah
direalisasikan pembangunan RTH taman apabila lahan milik aset Kabupaten Kendal,
lahan milik bengkok desa akan dilakukan penggantian dengan lahan milik
Pemerintah Daerah sedangkan lahan tersebut milik masyarakat dapat dilakukan
pembelian lahan dengan sistem ganti untung ataupun dapat dilakukan sistem sewa
lahan yang difungsikan untuk RTH taman namun kepemilikan masyarakat (Hibah)
dengan perjanjian antara Pemda dengan masyarakat dengan durasi waktu yang
disepakati.
Visualisasi contoh ruang terbuka (RTH) publik taman yang dapat diimplementasikan di
kawasan perkotaan Pageruyung dan kawasan perkotaan Plantungan dapat ditampilkan
sebagai berikut:

Sumber: Karya Penyusun

Perencanaan Inventarisasi Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kabupaten Kendal


Lokasi: Kecamatan Pageruyung dan Kecamatan Plantungan |7-9
b. Arahan beberapa vegetasi antara lain: Kamboja merah, Kendal, Jambu batu,
Tanjung, Kenanga, Jambu air, Beringin, Kiara, Dadap, Jamblang dan Salam
dengan memperhatikan kriteria pemilihan vegetasi sebagai berikut:
 Vegetasi tidak berduri, tidak beracun, tidak mudah patah dan perakarannya tidak
mengganggu pondasi.
 Tajuk pohon yang rindang dan kompak, tidak terlalu gelap dengan ketinggian
tanaman yang bervariasi
 Habitat tanaman lokal dan tanaman budidaya yang dapat menyerap
pencemaran udara
 Tanaman tahunan atau musiman yang dapat mengundang burung.
c. Pemerintah Kabupaten Kendal berhak dan berkewajiban untuk membangun lahan
hijau (hub) baru sebagai upaya untuk memperluas RTH melalui pembelian lahan
yang dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Kendal sebagai pemegang wewenang
berkoordinasi dengan pihak kecamatan dan desa/ kelurahan dalam melaksanakan
strategi pembebasan lahan yang bertujuan untuk meningkatkan pembangunan
taman lingkungan, taman kota, taman makam, lapangan olahraga dan situ/ danau
buatan.
d. Implementasi dalam pembangunan ruang terbuka hijau dalam bentuk taman dengan
menggunakan area hardscape/ area dengan perkerasan sebesar 40% sedangkan
softscape/ area hijau/ non terbangun sebesar 60%.
e. Mengakuisisi RTH privat, menjadikan bagian RTH kota, upaya akuisisi dilakukan
dengan menerapkan Koefisien Dasar Hijau (KDH) pada lahan privat yang dimiliki
masyarakat dan swasta pada pengurusan Izin Mendirikan Bangunan (IMB).

3. Penambahan ruang terbuka hijau (RTH) jalur hijau jalan sebagai urban park connector
dengan target 42,72 hektar yang diperinci penyediaan di Desa Pageruyung seluas
12,72 hektar, Desa Puncakwangi seluas 11,4 hektar dan Desa Tambahrejo seluas 18,6
hektar. Penyediaan jalur hijau jalan saat ini seluas 0,76 hektar dan rencana penyediaan
seluas 5,78 hektar. Target penyediaan ruang terbuka hijau (RTH) jalur hijau jalan di
kawasan perkotaan Plantungan seluas 127,32 hektar dengan perincian desa
Tirtyomulyo seluas 24,72 hektar, desa Wonodadi seluas 24,06 hektar, desa
Tlogopayung seluas 37,44 hektar, desa Jurangagung seluas 21,54 hektar dan desa
Manggungmangu seluas 19,56 hektar. Target penyediaan RTH jalur hijau jalan di
Kawasan Perkotaan Pageruyung dan Kawasan Perkotaan Plantungan dapat
diimplementasikan dengan kolaborasi antara Pemerintah Provinsi Jawa Tengah selaku
pihak berwenang mengelola jalan provinsi yang melintasi di kawasan perkotaan

Perencanaan Inventarisasi Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kabupaten Kendal


Lokasi: Kecamatan Pageruyung dan Kecamatan Plantungan |7-10
Pageruyung, dan Pemerintah Kabupaten Kendal (Pemda, Kecamatan dan Kelurahan)
dan masyarakat di kawasan perkotaan untuk mengelola jalan kabupaten dan jalan
lingkungan di kawasan perkotaan Pageruyung. Arahan penambahan jalur hijau jalan
dengan memperhatikan 20-30% dari ruang milik jalan (rumija) sesuai kelas jalan dan
memperhatikan manfaat ruang terbuka hijau di tepi jalan antara lain:
a. Peneduh, dipersyaratkan berada di jalur tanaman (minimal 1,5 m dari tepi median
jalan), percabangan 2 m di atas tanah, bentuk percabangan tidak merunduk,
ditanam secara berbaris dan tidak mudah tumbang. Arahan vegetasi untuk
peneduh: Kiara Payung, Tanjung dan Bungur.
b. Penyerap Polusi Udara, dipersyaratkan berupa pohon dan perdu memiliki
kemampuan menyerap udara, jarak tanam rapat dan bermassa daun padat. Arahan
vegetasi: Angsana, Akasia daun besar, Oleander, Bogenvil dan Teh-tehan
pangkas.
c. Peredam kebisingan, dipersyaratkan berupa: pohon dan perdu/ semak yang
membentuk massa daun rapat dengan berbagai bentuk tajuk. Arahan vegetasi:
Tanjung, Kiara Payung, Teh-tehan pangkas, Kembang sepatu, Bogenvil dan
Oleander.
d. Pemecah Angin, dipersyaratkan berupa tanaman tinggi berupa: perdu/ semak
bermassa daun padat dengan jarak tanam rapat < 3 m. Arahan vegetasi: Cemara,
Mahoni, Tanjung, Kiara Payung, dan Kembang sepatu.
e. Median Jalan, dipersyaratkan berupa tanaman perdu/ semak memiliki massa daun
padat yang ditanam rapat dengan ketinggian 1,5 m. Arahan vegetasi: Bogenvil,
Kembang sepatu, Oleander dan Nusa indah.
4. Arahan untuk mendapatkan pasokan oksigen yang ideal disesuaikan dengan
pertambahan jumlah penduduk dan ketersediaan lahan sebagai ruang terbuka hijau.
a. Kawasan perkotaan Pageruyung sampai dengan tahun 2040 diarahkan untuk
menyediakan lahan seluas 32,31 hektar untuk penghijauan atau penanaman pohon
sejumlah minimal 35.900 batang untuk menghasilkan oksigen 10.769,76 kg/ hari.
b. Kawasan perkotaan Plantungan sampai dengan tahun 2040 diarahkan untuk
menyediakan lahan seluas 60,37 hektar untuk penghijauan atau penanaman pohon
sejumlah minimal 67.093 batang untuk menghasilkan oksigen 20.127,75 kg/ hari.
Rekomendasi penanaman pohon untuk penyediaan oksigen untuk penduduk dilakukan
dengan upaya sebagai berikut:
 Budidaya/ pembibitan tanaman langka (nursery) di kawasan perkotaan
 Mengembangkan ruang terbuka hijau dengan konsep wisata edukasi
 Mengembangkan ruang publik dengan fungsi pendidikan dan hiburan

Perencanaan Inventarisasi Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kabupaten Kendal


Lokasi: Kecamatan Pageruyung dan Kecamatan Plantungan |7-11
5. Kawasan sempadan sungai yang berfungsi untuk menjaga sistem air dihindari
penggunaan lahan untuk bangunan, bahkan sebaiknya tidak ada bangunan. Secara
fungsi sempadan sungai sebagai kawasan lindung. Penentuan lebar jalur hijau tepi
sungai dibedakan untuk sungai besar dan sungai kecil, maupun sungai yang berada di
hulu, tengah dan hilir. Implementasi perlindungan sempadan sungai dengan
pembangunan ruang terbuka hijau di kawasan perkotaan Pageruyung meliputi:
sempadan sungai Brantung dan sempadan sungai Damar, sedangkan perlindungan
sempadan sungai di kawasan perkotaan Plantungan dapat dilakukan di sempadan
sungai Terong, dan sempadan sungai Lampir. Penentuan lebar jalur hijau tepi sungai
dengan memperhatikan peraturan sempadan sungai yang ditetapkan di RTRW
Kabupaten Kendal, terutama dengan menegakkan implementasi ruang terbuka hijau
(RTH 30% di Kawasan Perkotaan dengan menetapkan kawasan yang di konservasi dan
dilindungi dengan kebijakan bukan dimana boleh membangun, tetapi ”Dimana Tidak
Boleh Membangun” (Where Not to Build Policy).
6. Arahan penambahan ruang terbuka hijau (RTH) publik dengan pengembangan
sempadan SUTT yang ada di kawasan perkotaan Kecamatan Pageruyung dengan
minimal jarak 20 meter dapat menambah ketersediaan ruang terbuka hijau (RTH)
seluas untuk perlindungan sempadan SUTET di kawasan perkotaan Plantungan
minimal 15 meter
7. Ruang terbuka hijau (RTH) privat di kawasan perkotaan Pageruyung terdapat
kekurangan seluas 10,81 hektar dan kawasan perkotaan Plantungan kurang seluas
104,4 hektar. Arahan penambahan ruang terbuka hijau (RTH) privat non hunian di
kawasan perkotaan Pageruyung dan kawasan perkotaan Plantungan direncanakan
sebagai berikut:
a. Penambahan ruang terbuka hijau (RTH) privat di desa Pageruyung sebesar 1,25
hektar dengan membangun ruang terbuka hijau (RTH) non hunian seperti
halaman perkantoran dan pendidikan dengan target sebesar 4,24 hektar atau
sekitar 2% proporsi ruang terbuka hijau privat.
b. Penambahan ruang terbuka hijau desa Tambahrejo sebesar 10,04 hektar atau
sekitar 1,5%. Penambahan ruang terbuka hijau (RTH) privat di halaman
perkantoran, halaman pendidikan dan halaman perekonomian dengan proporsi
2% atau sebesar 6,2 hektar.
Arahan penyediaan dan pengelolaan keberadaan ruang terbuka hijau (RTH) privat
antara lain:
 Pengembang dan masyarakat wajib menyediakan minimal 10% dari luas kavling
bangunan rumah diperuntukan ruang terbuka hijau (RTH). Pengembangan RTH di

Perencanaan Inventarisasi Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kabupaten Kendal


Lokasi: Kecamatan Pageruyung dan Kecamatan Plantungan |7-12
Kawasan Perkotaan Pageruyung dan Plantungan dapat diatur 60-80% KDH,
sedangkan KDB 20-40%
 Mengelola ruang terbuka hijau (RTH) privat dengan melibatkan peranserta
masyarakat dengan keterlibatan pendampingan instansi yang memiliki wewenang
dalam mengelola ruang terbuka hijau (RTH) adalah Dinas Lingkungan Hidup
Kabupaten Kendal
 Memelihara dan merawat Ruang Terbuka Hijau (RTH) yang telah terbangun/ tersedia
 Menggalang dana secara sukarela sebagai upaya partisipasi aktif dalam
pembangunan dan pemeliharaan ruang terbuka hijau di skala lingkungan.
8. Pemerintah Kabupaten Kendal berkewajiban menyediakan dan mengelola Ruang
Terbuka Hijau (RTH) dengan melibatkan CSR perusahaan/ swasta/ pelaku usaha, serta
keterlibatan Memberdayakan komunitas hijau dengan meningkatkan partisipasi aktif
masyarakat dalam komunitas hijau diberdayakan melalui pembuatan pemetaan
komunitas hijau, penyusunan rencana tindak, dan kelembagaan partisipatif komunitas
hijau.

Perencanaan Inventarisasi Ruang Terbuka Hijau (RTH) Kabupaten Kendal


Lokasi: Kecamatan Pageruyung dan Kecamatan Plantungan |7-13

Anda mungkin juga menyukai