Anda di halaman 1dari 2

YAYASAN YASMITA

UNIVERSITAS PAMULANG
SK MENDIKNAS NO. 136/D/0/2001
Jl. Surya Kencana No. 1 Pamulang Barat – Tangerang Selatan Banten Telp/Fax (021)7412566
==================================================================================
UJIAN AKHIR SEMESTER
MATA KULIAH : Menejemen Operasi HARI/TANGGAL : Kamis,3- 5 Juni 2021
FAKULTAS/PRODI : Manajemen Waktu : Berakhir Sabtu 23.45
SEMESTER : 06SMJE 002 SHIFT : Sabtu
DOSEN : Chepi Safei jumhana,SSi.MM SOAL : Utama
SIFAT UJIAN : Online RUANG : 624

1. PT. Aprilia Jayanti melakukan penelitian pada produk parfum dengan


menggunakan sample number sebanyak 20 subgrup dan dengan ukuran sampel
sebanyak 5 unit, diperoleh data-data sbb:
Sample
Numbe X1 X2 X3 X4 X5
r
1 33 29 31 32 33
2 33 31 35 37 31
3 35 37 33 34 36
4 30 31 33 34 33
5 33 34 35 33 34
6 38 37 39 40 38
7 30 31 32 34 31
8 29 39 38 39 39
9 28 33 35 36 43
10 38 33 32 35 32
11 28 30 28 32 31
12 31 35 35 35 34
13 27 32 34 35 37
14 33 33 35 37 36
15 35 37 32 35 39
16 33 33 27 31 30
17 35 34 34 30 32
18 32 33 30 30 33
19 25 27 34 27 28
20 35 35 36 33 30
Diminta :

a. Hitung X bar dan R chart


b. Hitung Rata2 X bar dan Rata2 Rchart
c. Hitung CL.UCL dan LCL untuk X bar chart dan R chart
Ket. Nilai A2 untuk jumlah observasi(subgrup size) = 5 dapat dilihat pada tabel nilai
A2,d2, D3 D4
d. Buat Plotting setiap data subgrup kedalam chart
e. Dari hasil ploting diketahui ada out control, maka data tsb harus dibuang dan
dilakukan revisi dengan menghitung ulang point a,b an c
f Hitung nilai S (kapabilitas proses)
g. Buat kesimpulan terkait analisis kapabilitas proses

Kesimpulan terkait kapabilitas proses adalah :


1. Nilai CP sebesar 0,50075 ternyata kurang dari 1, hal ini menunjukan kapabilitas proses untuk
memenuhi spesifikasi yang dtentukan rendah
2. Nilai CPK sebesar 0.41106 yang diambil dari nilai CPL menunjukan bahwa proses
cenderung mendekati batas spesifikasi bawah

2. Dalam suatu electrical circuit, kapasitansi suatu komponen berada antara 25 - 40


unit. Sebanyak 25 sampel menghasilkan rata-rata 30 unit dengan standar deviasi 3
unit. Hitung indek kemampuan proses Cpk dan berilah komentar tentang
performansi proses tersebut! Jika proses tidak mampu, berapa proporsi produk yang
non-conforming jika karakteristik data diasumsikan berdistribusi normal
3. Pabrik sepatu memiliki fasilitas produksi sebesar 74.000 sepatu. Kapasitas efektif
pabrik adalah 87.500 sepatu. Lini produksi beroperas 7 hari per minggu dengan 3
shift masing-masing 8 jam per hari. Lini didesain untuk produksi sepatu berbagai
macam jenis diantara sepatu olahraga, sepatu sekolah dan sepatu kerja dengan ouput
600 sepatu per jam. Tentukan : a. Kapasitas desain, b. Utilisasi, c. Efesiensi pabrik
saat produksi sepatu olahraga dan d. Output pada lini produksi jika efisiensi 75%

===================Selamat mengerjakan =================

Anda mungkin juga menyukai