Anda di halaman 1dari 2

Lembar Kerja Penyelidikan Alkitab Secara Historikal-Gramatika

Nama :
NIM :
Nas Perikop :

Observasi

1. Konteks Historis dan Budaya


 Kondisi geografis
 Kondisi politik
 Kondisi ekonomi
 Kondisi sosial dan budaya
 Kondisi religius

2. Konteks Literer
 Siapa penulis kitab dan apa tujuan penulisan kitab?
 Di mana posisi perikop dalam keseluruhan kerangka kitab?
 Apa konteks dekat perikop ini?
 Apa hubungan perikop ini dengan kitab-kitab lain dari penulis yang sama?
 Apa hubungan perikop ini dengan kitab-kitab lain dari perjanjian yang sama?
 Apa hubungan perikop ini dengan kitab-kitab lain dalam seluruh Alkitab?
 Jabarkan struktur dan alur perikop
 Jabarkan makna kata-kata tertentu yang dipilih
 Perhatikan aspek tata bahasa dan modalitas dari kalimat-kalimat tertentu.

Interpretasi

3. Amanat teks bagi pembaca mula-mula


 Apa permasalahan dan kebutuhan pembaca mula-mula yang tercermin dalam
perikop?
 Apa solusi, perintah, nasihat, kehendak Allah kepada pembaca mula-mula?
 Berita/Amanat Teks, ditulis dengan formula, misalnya: “Allah memerintahkan
bangsa Israel untuk ...”, “Yesus mengajar murid-murid untuk ...”, “Paulus menasihati
jemaat Efesus untuk ...”, dsb.

4. Prinsip kebenaran teologis yang universal


 Apa prinsip kebenaran teologis dan moral yang berlaku universal/normatif untuk
semua orang percaya di segala tempat dan zaman?
 Identifikasikan prinsip kebenaran itu; bisa dengan menggunakan kategori: rencana,
kehendak, dan janji Allah; teguran, nasihat, dan peringatan; penguatan, dan
penghiburan; pengajaran, perintah, larangan, dan teladan, dsb.?

5. Prinsip kebenaran yang diaplikasikan ke dalam konteks masa kini


 Apa saja situasi-situasi kehidupan manusia saat ini yang mirip dengan situasi
pembaca mula-mula saat itu?
 Dalam aspek atau area kehidupan manusia mana saja prinsip kebenaran ini dapat
diterapkan?
 Pemetaan prinsip, situasi dan ekspresi

Prinsip Situasi Ekspresi


Lampau

Kini

Aplikasi

6. Area-area aplikasi di dalam kehidupan saya secara pribadi


 Apa saja situasi/kondisi/aspek kehidupan saya yang mirip dengan situasi pembaca
mula-mula saat itu?
 Dalam aspek atau area kehidupan saya yang mana saja, prinsip kebenaran ini dapat
diterapkan?
 Area aplikasi dengan Allah, diri sendiri, orang lain dan keadaan sekitar?

7. Prioritas yang ditata kembali


 Bagaimana saya mengatur waktu dan prioritas hidup saya supaya sesuai dengan
kebenaran firman?
 Bagaimana saya mengubah pola pikir, gaya hidup, konsep nilai, sikap dan tindakan
saya supaya sesuai dengan kebenaran firman?
 Allah menghendaki saya menjadi pribadi yang seperti apa?

8. Rencana konkret aplikasi


 Menetapkan satu sasaran (goal) aplikasi yang dapat dilakukan
 Langkah-langkah konkret apa yang yang harus saya lakukan untuk mencapai
sasaran aplikasi itu? Bagaimana saya memulainya?
 Tabel perencanaan dan realisasi aplikasi

Saya akan mulai melakukan ... Saya akan memperbanyak melakukan ...

Saya akan berhenti melakukan ... Saya akan mengurangi melakukan ...

Anda mungkin juga menyukai