Anda di halaman 1dari 12

PENJASKES

SENAM

Abd. Basith, M.Pd.,Ph.D.


KELOMPOK 5
• Senam adalah aktivitas fisik yang dilakukan baik
sebagai cabang olahraga tersendiri maupun sebagai
latihan untuk cabang olahraga lainnya.

• senam mengacu pada bentuk gerak yang dikerjakan


dengan kombinasi terpadu dan menjelma dari setiap
bagian anggota tubuh dari komponen-komponen
kemampuan motoric seperti : kekuatan, kecepatan,
keseimbangan, kelentukan, agilitas dan ketepatan.
Dengan koordinasi yang sesuai dan tata urutan gerak
yang selaras akan terbentuk rangkaian gerak artistik
yang menarik.
• Gerakan-gerakannya selalu dibuat atau diciptakan
dengan sengaja.

• Gerakan-gerakannya harus selalu berguna untuk


mencapai tujuan tertentu (meningkatkan kelentukan,
memperbaiki sikap dan gerak atau keindahan tubuh,
menambah ketrampilan, meningkatkan keindahan
gerak, meningkatkan kesehatan tubuh).

• Gerakannya harus selalu tesusun dan sistematis.


Macam-Macam Gerakan
Senam lantai Senam Lantai
• Senam lantai adalah latihan • Guling ke depan.
senam yang dilakukan pada • Guling ke belakang
matras, unsur-unsur gerakannya • Lompat harimau
terdiri dari mengguling, • Keseimbangan kepala.
melompat, meloncat, berputar di
udara, menumpu dengan tangan, • Keseimbangan tangan.
atau kaki untuk mempertahankan • Handspring.
sikap seimbang atau pada saat • Back handspring.
meloncat ke depan atau belakang. • Meroda.
Jenis senam ini juga disebut • Stut.
latihan bebas karena pada waktu • Round off.
melakukan gerakan pesenam
tidak mempergunakan suatu • Kip.
peralatan khusus. • Neck kip.
• Head kip.
• Kayang.
• Sikap lilin.
• Salto.
Senam Artistik
• Senam artistik adalah jenis senam
yang menggabungkan gerakan • Nomor alat yang
senam
akrobatik
tumbling
untuk
dan senam
mendapatkan
dipertandingkan tidak
gerakan-gerakan yang indah. Senam sepenuhnya sama antara
artistik merupakan salah satu
cabang olahraga senam yang putra dan putri. Untuk
dipertandingkan dalam olimpiade.
• Senam artistik adalah jenis
artistik putri alat yang
senam yang menggabungkan aspek dipertandingkan ada 4.
berguling dan akrobatik untuk
mendapatkan keindahan atau Sedangkan untuk artistik
artistik dari gerakan-gerakan yang
dilakukan menggunakan alat. putra ada 6 alat.

Jenis-Jenis Senam
Senam Aerobik Aerobik
• Senam Aerobik • High impact aerobics (senam
aerobik aliran gerakan keras).
merupaka jenis olahraga • Low impact aerobics (senam aerobik
yang memiliki banyak aliran gerakan ringan).
• Discorobic (kombinasi antara
manfaat untuk gerakan-gerakan aerobik aliran
membugarkan badan. keras dan ringan disko).
• Rockrobic (kombinasi gerakan-
Rangkaian gerakan gerakan aerobik dan ringan serta
senam aerobik mampu gerakan-gerakan rock n’roll).
• Aerobic sport (kombinasi gerakan-
mengaktifkan otot-otot gerakan keras dan ringan serta
tubuh yang melibatkan gerakan-gerakan
kalestetik/kelentukan).
sistem kardiovaskuler.
Tahap-Tahap Melakukan Senam
Aerobik

Pemanasan selama 10
Menit
MACAM-MACAM
SENAM
Senam Aerobik Latihan Inti selama 10-20
Menit

Pendinginan/Pelemasan
selama 5 Menit
Tekanan Pada Senam Irama
Senam Irama

Senam Irama adalah latihan fisik sistematis Irama


yang dapat dilakukan tanpa atau dengan
bantuan alat misalnya tali, simpai, bola,
tongkat, pita, dan lain sebagainya. Senam Kelenturan
ritmik juga memiliki gerakan yang Tubuh
(flexibilitas)
dilakukan beriringan dengan irama musik
dan memiliki ritmes atau ketukan.
Kintinuitas
Gerakan
Ciri-ciri senam irama

Mudah untuk diikuti

Tidak membutuhkan
biaya mahal

Diiringi musik

Melibatkan banyak
peserta

Bermanfaat untuk
kesehatan tubuh
Keseimbangan
Individual

Keseimbangan Siku
Keseimbangan
Berkelompok
Keseimbangan V-sit

Keseimbangan
Berpasangan
SEKIAN DAN TERIMA KASIH
SALAM HANGAT KELOMPOK 5

Anda mungkin juga menyukai