Anda di halaman 1dari 18

IPOT STOCK SCREENER

Indra Pratama
Head Marketing Area 3 - Indopremier Securities
IPOT Stock Screener
Indopremier mengembangkan sebuah fitur unggulan untuk memilih beberapa
saham yg masuk dalam kriteria tertentu (Teknikal & Fundamental) sesuai
dengan kemauan investor itu sendiri.

Stock screener memudahkan nasabah Indopremier untuk mencari saham-


saham tertentu yg secara teknikal maupun fundamental dapat dibeli atau dijual
sesuai dengan analisa masing-masing.
Basic Fundamental Knowledge
IPOT Stock Screener
• Market Kapitalisasi
- Market kapitalisasi adalah seberapa besar nilai suatu perusahaan dinilai
dengan harga sahamnya pada saat ini.
“Market Cap Semakin Besar Semakin Baik”
Market Kapitalisasi
1. ≤ 10 Trilyun : 3rd Liner
2. 10 – 25 Trilyun : 2nd Liner
3. 25 – 100 Trilyun : 1st Liner
4. ≥ 100 Trilyun : Bluechips
Basic Fundamental Knowledge
IPOT Stock Screener
• Price Book Value (PBV)
- Nilai Buku Saham adalah cerminan harga saham jika asset perusahaan
dikurangi dengan hutang dibagi jumlah saham beredar.
“Semakin kecil mendekati 1, semakin baik. ≤ 1 Berarti harga saham tersebut saat ini
sudah overvalued atau dibawah harga wajarnya”

• Revenue
- Pendapatan yg diterima perusahaan dalam kurun waktu tertentu.
“Semakin besar tentu semakin baik”
Basic Fundamental Knowledge
IPOT Stock Screener
• Earning Before Interest, Taxes, Depertiation & Amortitation (EBITDA)
- EBITDA adalah laba perusahaan sebelum dikurangi dengan biaya bunga
Pajak, dll.
“Semakin besar tentu semakin baik”

• Net Profit
- Laba bersih perusahaan, laba bersih inilah yg nantinya di RUPS diperuntukan
untuk dibagi ke pemegang saham.
“Semakin besar tentu semakin baik”
Basic Fundamental Knowledge
IPOT Stock Screener
• Price Earning Ratio (PER)
- PER adalah rasio antara harga saham dibagi dengan laba perlembar
sahamnya.
“Semakin kecil PER menunjukkan semakin baik kinerja perusahaan tersebut dalam
menghasilkan laba bersih dari setiap lembar saham yg dijadikan modal”

• Return On Asset (ROA) & Return On Equity (ROE)


- Kemampuan suatu perusahaan untuk menghasilkan laba, dari setiap asset
atau modal yg dimiliki oleh perusahaan tersebut.
“Semakin besar tentu semakin baik”
Basic Technical Knowledge
IPOT Stock Screener
• Simple Moving Average (SMA) & Exponential Moving Average (EMA)
SMA & EMA pada dasarnya adalah indikator teknikal sederhana untuk melihat
pergerakan rata-rata suatu saham kebelakang dalam periode tertentu, perbedaan
antara EMA & SMA adalah waktu penggunaannya. EMA lebih tepat untuk digunakan
ketika pasar bergerak sangat dinamis, sedangkan PMA digunakan ketika pergerakan
harga suatu saham tidak terlalu cepat.

Trend Bullish
EMA 5 > EMA 20 > EMA 60
Trend Bearish
EMA 5 < EMA 20 < EMA 60
Basic Technical Knowledge
IPOT Stock Screener
• Bollinger Band
Indikator ini merupakan turunan dari indikator Moving Averages yang
dikembangkan menjadi 3 (dua) garis, yaitu Garis Atas (Upper Band), Garis Tengah
(Middle Band) dan Garis Bawah (Lower Band). Ketiga garis ini membatasi pergerakan
saham, dengan lebih dari 90% berada di dalamnya. Dengan menjadi support dan
resistance dalam pergerakan harga saham.

Upper Band (R2)

Mid Band (S2)


Mid Band (R1)

Lower Band (S1)


Basic Technical Knowledge
IPOT Stock Screener
• Stochastic KD Line
Jika K% > D%, maka trend naik, sebaliknya jika K% < D% maka trend turun.
Indikator ini juga dapat digunakan untuk melihat kejenuhan beli atau jual suatu saham
dan potensi pembalikan arah dalam jangka pendek ketika terdapat perpotongan.

• Relative Strength Index (RSI)


Mengukur tingkat kejenuhan pasar, jika nilai ≤ 30 maka suatu saham dapat
dikatakan oversold. Namun jika suatu saham RSI ≥ 70 maka dikatakan overbought.
Indikator Fundamental Rekomendasi
Market Kapitalisasi ≥ 10,000 B
PBV ≤ 5x, ≠ (-)
PER ≤ 20x, ≠ (-)
ROA ≥ 4%
ROA ≥ 8%

Indikator Teknikal Rekomendasi


EMA EMA5 > EMA20 > EMA60
Bollinger Band Last < MidBand
Stochastic KD Line (K% > D%) ≥ 20
RSI ≤ 20
MACD ≥0
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai