Anda di halaman 1dari 4

No.

DIAGNOSA NOC NIC

1 HIPERVOLEMIA (D.0022)
Kategori : fisiologi
Subkategori : nutrisi dan cairan
Definisi
Peningkatan volume cairan intravaskular, interstisial,
dan/atau intraselular
Penyebab
1. Gangguan mekanisme regulasi
2. Kelebihan asupan cairan
3. Kelebihan asupan natrium
4. Gangguan aliran balik vena
5. Efek agen farmakologis (mis.
Kortikosteroid,chlorpropamide,tolbutamide,vincris
tine, tryptilinescarbamazepine)
Gejala dan tanda mayor
Subjektif
1. Ortopnea
2. Dispnea
3. Paroxysmal nocturnal dyspnea (PND)
Objektif
1. Edema anasarka dan/atau edema perifer
2. Berat badan meningkat dalam waktu singkat
3. Jagular venous pressura (JVP) dan/atau cental
venous pressura (CVP) meningkat
4. Refleks hepatojugular positif
Gejala dan tanda minor
Subjektif
(tidak ada)
Objektif
1. Distensi vena jugularis
2. Terdengar suara napas tambahan
3. Hematomegali
4. Kadar Hb/Ht menurun
5. 0liguria
6. Intake lebih banyak dari output (balans cairan
positif)
7. Kongesti paru
Kondisi klinis terkait
1. Penyakit ginjal : gagal ginjalakut/kronis, sindrom
nefrotik
2. Hipoalbuminemia
3. Gagal jantung kongestif
4. Kelainan hormon
5. Penyakit hati (mis. Sirosis, asites, kanker hati)
6. Penyakit vena perifer (mis. Varises vena, thrombus
vena, plebitis)
7. imobilitas
2 KETIDAKEFEKTIFAN PERFUSI JARINGAN PERIFER (D.0009)
Kategori : fisiologis
Subkategori : respirasi
Definisi
Penurunan sirkulasi darah pada level kapiler yang dapat
mengganggu metbolisme tubuh
Penyebab
1. hiperglikemia
2. penurunan konsentrasi hemoglobin
3. peningkatan tekanan darah
4. kekurangan volume cairan
5. penurunan aliran arteri dan/atau vena
6. kurang terpapar informasi tentang factor pemberat
(mis. Merokok, gaya hidup monoton, trauma,
obesitas, asupan garam, imobilitas)
7. kurang terpapar informasi tentang proses penyakit
(mis. Diabetes mellitus, hiperlipidemia)
8. kurang aktifitas fisik
gejala dan tanda mayor
subjektif
(tidak ada)
Objektif
1. pengisian kapiler >3 detik
2. nadi perifer menurun atau tidak teraba
3. akral teraba dingin
4. warna kulit pucat
5. turgor kulit menurun
gejala dan tanda minor
subjektif
1. parastesia
2. nyeri ekstremitas (klaudikasi intermiten)
objektif
1. edema
2. penyembuhan luka lambat
3. indeks ankie-brachial <0,90
4. bruit femoral
kondisi klinis
1. tromboflebitis
2. diabetes mellitus
3. anemia
4. gagal jantung kongestif
5. kelainan jantung kongenital
6. thrombosis arteri
7. varises
8. thrombosis vena dalam
9. sindrom kompartemen

Anda mungkin juga menyukai