Anda di halaman 1dari 9

RENCANAPELAKSANAAN PEMBELAJARAN

macam-macam sensor dan transduser


SMK NEGERI 1 PADANG
Kampus :Jln. M. YunusKampungKalawiKel. LubukLintahKec. Kuranji Padang
Telp. 0751 27917E-mail : smkn1pdgsumbar@yahoo.com WEB : http://smkn1padang.sch.id

Kompetensi Keahlian : Teknik Audio Video


Kelas/Semester/TP : X/1/2019-2020
Mata Pelajaran : Dasar Listrik dan Elektronika
Alokasi Waktu : 5 × 45 menit

TUJUAN PEMBELAJARAN Kegiatan Pembelajaran


Melalui diskusi dan penugasan, peserta didik dapat  Guru menyiapkan peserta ddidik secara fisik dan
menjelaskan dan menyajikan macam-macam sensor dan psikis
transduser dengan benar dan kreatif serta  Berdoa dan membaca asmaul husna
mengembangkan sikap percaya diri dalam bekerja.  Guru mencek kehadiran peserta didik
 Guru menyampaikan rencana pembelajaran yang
PENILAIAN harus dicapai peserta didik baik berbentuk
Penilaian Sikap kemampuan proses maupun kemampuan produk
Mengamati sikap karakter peserta didik melalui serta manfaat penguasaan kompetensi bagi karir
pengamatan langsung yang dituangkan pada jurnal sikap peserta didik (Apersepsi)
(terlampir) Kegiatan Inti
 Peserta didik mengamati macam-macam sensor dan
PENILAIAN PENGETAHUAN transduser yang ditayangkan guru dengan seksama.
Menilai/menguji aspek pemahaman melalui tanya jawab,
 Peserta didik mengajukan pertanyaan berdasarkan
ulangan harian, dan pengugasan melalui instrumen kisi-
tayangan guru dengan rasa ingin tahu.
kisi, soal ulangan, kunci jawaban (terlampir).
 Melalui diskusi peserta didik mengidentifikasi
macam-macam sensor dan transduser melalui
PENILAIAN KETERAMPILAN
modul dan sumber lainnya.
Mengamati proses kerja pada penugasan berkaitan
dengan macam-macam sensor dan transduser serta  Peserta didik mendengarkan langkah kerja yang
menilai produk melalui lembar observasi (terlampir) harus dilakukan dalam melaksanakan tugas dengan
seksama
Dibuat Oleh :  Peserta didik mengerjakan tugas berkenaan dengan
macam-macam sensor dan transduser dengan
mengikuti langkah kerja yang telah disediakan oleh
guru dengan penuh tanggung jawab.
DWI ELVINA  Peserta didik melaporkan macam-macam sensor
dan transduser secara sederhana kepada guru
berikut langkah kerja serta hasil kerja.
Disetujui Oleh :
Kegiatan Penutup
 Peserta didik menyampaikan kendala dalam
pembelajaran dengan jujur
 Guru dan peserta didik merangkum pembelajaran
MIZRA, S.T, M.Pd
dengan penuh semangat
NIP. 196610201993031009
 Guru memberikan tes yang berkaitan dengan materi
pembelajaran
 Guru memberikan motivasi kepada peserta didik.
 Guru menyampaikan materi pertemuan selanjutnya.
 Pembelajaran ditutup dengan berdoa bersama.
Lampiran : PENILAIAN
a. Pengamatan Sikap
- Aspek yang diamati :
Rasa syukur, kerja sama, santun, disipin, jujur, tanggung jawab, percaya diri.

- Teknik :
Observasi langsung yang dituangkan pada jurnal sikap

- Instrumen penilaian :
Jurnal sikap

CACATAN JURNAL SIKAP


Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Padang
Kelas/Semester : X/ Genap
Tahun Pelajaran : 2019-2020
Nama Guru : DWI ELVINA
Nilai
Nama utama
No Waktu Peserta Rombel Catatan Perilaku penguatan
didik pendidikan
karakter
b. Penilaian Pengetahuan
- Soal Ulangan Harian
1. Suatu peralatan yang berfungsi untuk mendeteksi gejal-gejala atau sinyal-sinyal yang
berasal dari perubahan suatu energi disebut...
a. Sensor
b. Aktuator
c. Transducer
d. Tranfomator
2. Sensor dapat meninderakan suatu kuantitas fisik tertentu dan mengubahnya menjadi
bentuk energi yang lain. Karena hubungan masukan dan keluaran tidak diketahui Maka
disamping sensor dibutuhkan piranti..
a. Transduser
b. Input
c. Output
d. Detektor

3. Sensor yang diperlukan untuk mengamati posisi, kecepatan, dan akselerasi berbagai
sambungan mekanik pada robot, dan merupan bagian dari mekanisme servo disebut....
a. Sensor interval
b. Sensor internal
c. Sensor eksternal
d. Sensor thermal
4. Output yang dihasilkan oleh sensor biasanya tidak bisa langsung menjadi inputan sistem.
Maka dari itu dibutuhkan adanya..
a. Detektor
b. Input
c. Output
d. Transduser
5. Transduser yang hanya memerlukan satu sumber energi disebut......
a. Eksternal power transduser
b. Self generating transduser
c. Self eksternal transduser
d. Eksternal generating transduser
6. Dibawah ini merupakan sensor panas/temperatur/suhu,kecuali....
a. Termistor
b. Potensiometer
c. RTD
d. Photovoltaik
7. Jika hendak menguji sensor photodiode untuk mendeteksi garis pada aplikasi robot line
follower, maka digunakan komponen apakah yang bertindak sebagai pemancarnya....
a. Resistor
b. RTD
c. LED
d. Termistor
8. Sensor cahaya adalah alat yang mengubah besaran...
a. Listrik menjadi ultrasonik
b. Listrik menjadi mekanik
c. Listrik menjadi suara
d. Cahaya menjadi listrik

9. Kepekaan sensor terhadap kuantiitas yang diukur...


a. Responsif
b. Kontinuitas
c. Sensitifitas
d. Linearitas
10. Sensor yang dapat mengubah langsung dari energi yang mempunyai besaran
bukan listrik menjadi energi besaran listrik disebut..
a. Sensor pasif
b. Sensor aktif
c. Sensor thermal
d. Sensor cahaya
11. Sensor thermocouple, foto cell atau yang sering ada di pasaran LDR “Light Dependent
Resistor”, foto diode, piezo elctric, foto transistor, elemen solar cell, tacho generator
merupakan jenis sensor....
a. Sensor mekanis
b. Sensor pasif
c. Sensor cahaya
d. Sensor thermal
12. Sensor yang dapat mengubah intensitas cahaya menjadi perubahan tegangan pada
outputnya disebut....
a. PTC
b. Solar cell
c. NTC
d. LDR
13. Resistansi sensor LDR (Light Dependent Resistor) akan berubah seiring dengan
perubahan...
a. Intensitas cahaya yang mengenainya atau yang ada disekitarnya
b. Intensitas suhu yang mengenainya atau yang ada disekitarnya
c. Intensitas panas yang mengenainya atau yang ada disekitarnya
d. Intensitas temperatur yang mengenainya atau yang ada disekitarnya
14. Pada mesin ATM merupakan aplikasi dari sensor jenis
a. LVDT
b. Photodioda
c. NTC
d. PTC
15. Sensor elektronika yang bekerja berdasarkan perubahan muatan energi listrik yang dapat
disimpan oleh sensor akibat perubahan jarak lempeng, perubahan luas penampang dan
perubahan volume dielektrikum disebut...
a. Sensor kapasitif
b. Sensor resistif
c. Sensor induktif
d. Sensor reaktif
16. Gambar dibawah ini merupakan salah satu contoh dari sensor
a. Sensor thermal
b. Sensor mekanis
c. Sensor optik
d. Sensor cahaya
17. Piezo electric, termocouple,photovoltatic, thermistor merupakan transducer jenis...
a. Self generating transducer
b. Self external transduser
c. External generating transducer
d. External power transduser
18. Gambar dibawah ini merupakan salah satu contoh sensor jenis...

a. Sensor thermal
b. Sensor mekanis
c. Sensor cahaya
d. Sensor optik
19. Bagian masukan dari transduser biasa disebut dengan..
a. Transduser
b. Detektor
c. Sensor
d. Input
20. Dibawah ini yang termasuk jenis-jenis sensor adalah, kecuali...
a. LDR
b. Phototransistor
c. Generator
d. Photodiode
21. Jenis sensor yang digunakan untuk mengubah energi sinar langsung menjadi energi listrik
adalah...
a. Fotovoltaic
b. Detektor suhu
c. Thermistor
d. Thermocouple
22. Air raksa dalam thermometer adalah bagian dari...
a. Transduser
b. Sensor
c. Detektor
d. Input
e. Output
23. Sensor yang terbuat dari resistor yang peka terhadap panas dan biasanya mempunyai
koefisien suhu negatif adalah...
a. Fotovoltaic
b. Detektor suhu
c. Thermistor
d. Thermocouple
24. Sensor yang prinsip kerjanya mengubah tegangan mekanis menjadi sinyal listrik adalah...
a. Sensor suhu
b. Sensor cahaya
c. Sensor tekanan
d. Sensor geser
25. Dibawah ini adalah macam-macam sensor suhu, kecuali...
a. Thermocouple
b. RTD
c. Thermistpr
d. LED
- Kunci jawaban
Soal Kunci Jawaban Skor
1 A 10
2 A 10
3 B 10
4 D 10
5 B 10
6 B 10
7 C 10
8 D 10
9 C 10
10 A 10
11 D
12 D
13 A
14 B
15 A
16 B
17 A
18 A
19 C
20 C
21 A
22 B
23 C
24 C
25 D

- Rumus Penilaian
Bobot soal Essay 100 dan skor maksimumnya 10
Maka nilai essay = (Skor perolehan/ Skor mak ) x 100 =....................

c. Penilaian Keterampilan
- Aspek yang Dinilai:
Hasil kerja dan proses kerja macam-macam sensor dan transduser

- Teknik :
Observasi Unjuk Kerja

- Instrumen Penilaian :
Indikator
Butir Penilaian Skor Bobot
Penilaian
1. Persiapan 1. Melakukan manajemen file dengan tepat 1-2 10
2. Jobsheet dibaca dengan tuntas
2. Proses 3. Tugas sesuai dengan langkah kerja 1-2 20
4. Mengerjakan secara mandiri
3. Hasil 5. Menggunakan alat ukur yang tepat 1-3 30
6. Mengukur sesuai dengan tugas yang
diperintah
7. Didapatkan hasil pengukuran yang hampir
mendekati yang sebenarnya
4. Waktu 15% lebih cepat 3 30
Sesuai waktu 2
Tidak selesai sesuai waktu 1
Total Nilai

- Rumusan Nilai:
Indikator
Nilai Nilai
Penilaian
1. Persiapan (Tot skor/ skor maks) x Bobot = (Tot Skor/ 2) x
10
2. Proses (Tot skor/ skor maks) x Bobot = (Tot Skor/ 2) x
20
3. Hasil (Tot skor/ skor maks) x Bobot = (Tot Skor/ 2) x
30
4. Waktu (Tot skor/ skor maks) x Bobot = (Tot Skor/ 2) x
30
Total Nilai

- Rakap Nilai:
No. Nama Nilai/ Indikator Total
Persiapan Proses Hasil Waktu Nilai

Dsb.....

Anda mungkin juga menyukai