Anda di halaman 1dari 11

DAFTAR PERTANYAAN WAWANCARA

UNTUK GURU/TEMAN SEJAWAT


No Identifikasi Masalah Pertanyaan Jawaban
1. Motivasi belajar siswa 1. Bagaimana Motivasi
rendah saat Belajar siswa di kelas
pembelajaran selama pembelajaran
berlangsung. Luring setelah pandemi ?
2. Apa yang menyebabkan
Motivasi belajar tiap
siswa berbeda-beda?
3. Apa saja kendala dalam
memotivasi siswa ?
4. Perlukah adanya
Punishment / reward
untuk siswa saat
pembelajaran
berlangsung ?
5. Apakah siswa
memperhatikan dengan
serius saat pembelajaran
berlangsung?
6. Apakah siswa terus
berusaha agar nilai
Ujian/assessment yang
diperoleh memuaskan?
2. Kemampuan Literasi dan 1. Bagaimana kemampuan
Numerasi yang rendah. Literasi dalam proses
pembelajaran sejauh ini?
2. Bagaimana kemampuan
numerasi dalam proses
pembelajaran sejauh ini?
3. Bagaimana cara
membantu siswa yang
mengalami kesulitan
Numerasi selama
pembelajaran ?
4. Apa yang menyebabkan
Literasi siswa rendah saat
pembelajaran?
3. Sarana dan Prasarana 1. Bagaimana Kondisi
yang kurang memadai sarana prasarana saat
pembelajaran ?
2. Bagaimana penggunaan
alat/media saat
pembelajaran ?
3.
4. Hubungan guru 1. Apakah orang tua
dan orang tua terkait menanyakan nilai-nilai
pembelajaran masih ulangan dan tugas siswa
terbatas . dalam proses
pembelajaran ?
2. Apakah orang tua
menanyakan tentang
proses pembelajaran
siswa?
3. Apakah orang tua
menciptakan suasana
yang mendukung untuk
belajar?
4. Apakah hubungan
orangtua dengan siswa
mempengaruhi nilai
akademis siswa?
5. Guru masih sering 1. Metode pembelajaran
menggunakan metode seperti apa yang sudah
pembelajaran diterapkan selama ini?
Konvensional 2. Apakah metode
pembelajaran yang sudah
dilakukan saat ini sudah
maksimal?
3. Apakah selama guru
masih menggunakan
metode konvensional
(ceramah)?
4. Metode pembelajaran
seperti apa yang
sekiranya bisa
meningkatkan minat dan
motivasi siswa?
5. Apakah kekurangan dan
kelebihan metode
konvensional untuk
pembelajaran?
6. Pembelajaran soal 1. Apakah soal HOTS
HOTS sudah diterapkan dalam
asesment pembelajaran ?
2. Bagaimana Nilai/Output
siswa terhadap soal
HOTS yang diterapkan?
3. Bagaimana cara
memotivasi ke siswa agar
mereka terbiasa dengan
soal HOTS?
7. Kemampuan guru 1. Apakah proses
yang terbatas dalam pembelajaran sudah
masalah IT. menerapkan teknologi
yang berbasis IT?
2. Bagaimana kemampuan
guru dalam menerapkan
IT dalam pembelajaran?
3. Adakah hubungan antara
penggunaan IT dalam
pembelajaran dengan
nilai assessment siswa?
8. Soal Asesment yang 1. Bagaimana guru
diberikan kurang membuat soal
variatif. assessment?apakah
sudah mengacu
dengan HOTS?
2. Apakah siswa
antusias Ketika
mengerjakan soal
assessment?
3. Bagaimana nilai
assessment siswa?
4. Apakah guru
memfollow up hasil
assessment kepada
siswa?
5. Apakah ada kendala
jika Asesment
dilaksanakan secara
online?
DAFTAR PERTANYAAN WAWANCARA
UNTUK KEPALA SEKOLAH
No Identifikasi Masalah Pertanyaan Jawaban
1. Motivasi belajar siswa 1. Bagaimana Motivasi
rendah saat pembelajaran Belajar siswa di kelas
berlangsung. selama pembelajaran
Luring setelah
pandemi ?
2. Apa yang menyebabkan
Motivasi belajar tiap
siswa berbeda-beda?
3. Langkah Apa saja yang
harus dilakukan guru
dalam memotivasi siswa
?
4. Apakah perlu adanya
pembinaan ke guru agar
bisa memotivasi siswa?
22.Kemampuan Literasi dan 1. Bagaimana kemampuan
Numerasi yang rendah. Literasi dan numerasi
dalam proses
pembelajaran sejauh ini?
2. Bagaimana cara
membantu siswa yang
mengalami kesulitan
Numerasi selama
pembelajaran ?
3. Apa yang menyebabkan
Literasi siswa rendah
saat pembelajaran?
4. Sarana dan Prasarana yang 1. Bagaimana proses
kurang memadai pengadaan sarana
prasarana
2. Bagaimana Kondisi
sarana prasarana saat
pembelajaran ?
3. Bagaimana penggunaan
alat/media saat
pembelajaran ?
5. Hubungan guru 1. Apakah orang tua
dan orang tua terkait menanyakan tentang
pembelajaran masih proses pembelajaran
terbatas . siswa?
2. Apakah orang tua
menciptakan suasana
yang mendukung untuk
belajar?
3. Bagaimana Upaya
sekolah untuk menjalin
relasi yang baik dengan
orang tua?
4. Apakah hubungan
orangtua dengan siswa
mempengaruhi nilai
akademis siswa?
5. Guru masih sering 1. Apakah Fungsi supervisi
menggunakan metode ke guru sudah berjalan
pembelajaran Konvensional dengan optimal?
2. Metode pembelajaran
seperti apa yang
sekiranya bisa
meningkatkan minat dan
motivasi siswa?
3. Apakah kekurangan dan
kelebihan metode
konvensional untuk
pembelajaran?
4. Pembelajaran soal HOTS 1. Apakah soal HOTS
sudah diterapkan dalam
asesment pembelajaran ?
2. Bagaimana Nilai/Output
siswa terhadap soal
HOTS yang diterapkan?
3. Bagaimana cara
memotivasi ke siswa
agar mereka terbiasa
dengan soal HOTS?
4. Kemampuan guru yang 1. Apakah proses
terbatas dalam masalah pembelajaran sudah
IT. menerapkan teknologi
yang berbasis IT?
2. Bagaimana kemampuan
guru dalam menerapkan
IT dalam pembelajaran?
3. Adakah hubungan antara
penggunaan IT dalam
pembelajaran dengan
nilai assessment siswa?
4. Soal Asesment yang 1. Bagaimana guru
diberikan kurang variatif. membuat soal
assessment?apakah
sudah mengacu dengan
HOTS?
2. Apakah siswa antusias
Ketika mengerjakan
soal assessment?
3. Bagaimana nilai
assessment siswa?
4. Apakah guru
memfollow up hasil
assessment kepada
siswa?
5. Apakah ada kendala jika
Asesment dilaksanakan
secara online?
DAFTAR PERTANYAAN WAWANCARA
UNTUK GURU BK

No Identifikasi Masalah Pertanyaan Jawaban


1. Motivasi belajar siswa 1. Bagaimana Motivasi
rendah saat Belajar siswa di kelas
pembelajaran selama pembelajaran
berlangsung. Luring setelah pandemi ?
2. Apa yang menyebabkan
Motivasi belajar tiap
siswa berbeda-beda?
3. Apa saja kendala dalam
memotivasi siswa ?
4. Perlukah adanya
Punishment / reward
untuk siswa saat
pembelajaran
berlangsung ?
5. Apakah siswa
memperhatikan dengan
serius saat pembelajaran
berlangsung?
6. Apakah Siswa sering
berkunjung ke BK karena
permasalahan akademik?
2. Kemampuan Literasi dan 1. Bagaimana cara
Numerasi yang rendah. membantu siswa yang
mengalami kesulitan
Numerasi selama
pembelajaran ?
2. Apa yang menyebabkan
Literasi siswa rendah saat
pembelajaran?
9. Sarana dan Prasarana 1. Bagaimana Kondisi
yang kurang memadai sarana prasarana saat
pembelajaran ?
2. Bagaimana penggunaan
alat/media saat
pembelajaran ?
3. Hubungan guru 1. Bagaimana Background
dan orang tua terkait kondisi keluarga siswa?
pembelajaran masih 2. Apakah orang tua
terbatas . menanyakan tentang
proses pembelajaran
siswa?
3. Apakah orang tua
menciptakan suasana
yang mendukung untuk
belajar?
4. Apakah hubungan
orangtua dengan siswa
mempengaruhi nilai
akademis siswa?
5. Guru masih sering 1. Metode pembelajaran
menggunakan metode seperti apa yang
pembelajaran sudah diterapkan
Konvensional selama ini?
2. Apakah metode
pembelajaran yang
sudah dilakukan saat
ini sudah maksimal?
3. Apakah selama guru
masih menggunakan
metode konvensional
(ceramah)?
4. Metode pembelajaran
seperti apa yang
sekiranya bisa
meningkatkan minat dan
motivasi siswa?
5. Apakah kekurangan dan
kelebihan metode
konvensional untuk
pembelajaran?
6. Pembelajaran soal 1. Bagaimana cara
HOTS memotivasi ke siswa agar
mereka terbiasa dengan
soal HOTS?
2. Kemampuan guru 1. Apakah proses
yang terbatas dalam pembelajaran sudah
masalah IT. menerapkan
teknologi yang
berbasis IT?
2. Adakah hubungan
antara penggunaan IT
dalam pembelajaran
dengan nilai
assessment siswa?
3. Soal Asesment yang 1. Apakah guru
diberikan kurang memfollow up
variatif. hasil assessment
kepada siswa?
2. Apakah ada
kendala jika
Asesment
dilaksanakan
secara online?
DAFTAR PERTANYAAN WAWANCARA
UNTUK GURU PAKAR

No Identifikasi Masalah Pertanyaan Jawaban


1. Motivasi belajar siswa 1. Apa yang
rendah saat menyebabkan
pembelajaran Motivasi belajar tiap
berlangsung. siswa berbeda-beda?
2. Apa saja kendala
dalam memotivasi
siswa ?
3. Perlukah adanya
Punishment / reward
untuk siswa saat
pembelajaran
berlangsung ?
10. Kemampuan Literasi dan 1. Bagaimana cara
Numerasi yang rendah. membantu siswa
yang mengalami
kesulitan Numerasi
selama
pembelajaran ?
2. Apa yang
menyebabkan
Literasi siswa rendah
saat pembelajaran?
3. Sarana dan Prasarana 1. Apakah ada
yang kurang memadai hubungan antara
kelengkapan sarana
prasarana dengan
nilai siswa?
4. Hubungan guru 1. Apakah hubungan
dan orang tua terkait orangtua dengan
pembelajaran masih siswa mempengaruhi
terbatas . nilai akademis siswa?
2. Guru masih sering 1. Metode pembelajaran
menggunakan metode seperti apa yang
pembelajaran sekiranya bisa
Konvensional meningkatkan minat
dan motivasi siswa?
2. Apakah kekurangan
dan kelebihan metode
konvensional untuk
pembelajaran?
3. Apakah menggunaan
Teknik/metode
pembelajaran
berpengaruh terhadap
nilai siswa?
4. Pembelajaran soal 1. Bagaimana cara
HOTS memotivasi ke siswa
agar mereka terbiasa
dengan soal HOTS?
2. Bagaimana
Menyusun soal
HOTS kimia yang
baik?
3. Kemampuan guru 1. Adakah hubungan
yang terbatas dalam antara penggunaan IT
masalah IT. dalam pembelajaran
dengan nilai
assessment siswa?
2. Soal Asesment yang 1. Apakah
diberikan kurang pentingnya guru
variatif. memfollow up
hasil assessment
kepada siswa?
2. Apakah kendala
jika Asesment
dilaksanakan
secara online?
DAFTAR PERTANYAAN WAWANCARA
UNTUK PENGAWAS
No Identifikasi Masalah Pertanyaan Jawaban
1. Motivasi belajar siswa 1. Apa yang
rendah saat menyebabkan
pembelajaran Motivasi belajar
berlangsung. tiap siswa
berbeda-beda?
2. Apa saja kendala
dalam
memotivasi siswa
?
3. Perlukah adanya
Punishment /
reward untuk
siswa saat
pembelajaran
berlangsung ?
4. Kemampuan Literasi dan 1. Bagaimana cara
Numerasi yang rendah. membantu siswa
yang mengalami
kesulitan
Numerasi selama
pembelajaran ?
2. Apa yang
menyebabkan
Literasi siswa
rendah saat
pembelajaran?
3. Sarana dan Prasarana 2. Apakah ada
yang kurang memadai hubungan antara
kelengkapan sarana
prasarana dengan
nilai siswa?
4. Hubungan guru 3. Apakah hubungan
dan orang tua terkait orangtua dengan
pembelajaran masih siswa mempengaruhi
terbatas . nilai akademis siswa?
4. Guru masih sering 5. Metode pembelajaran
menggunakan metode seperti apa yang
pembelajaran sekiranya bisa
Konvensional meningkatkan minat
dan motivasi siswa?
6. Apakah kekurangan
dan kelebihan metode
konvensional untuk
pembelajaran?
7. Apakah menggunaan
Teknik/metode
pembelajaran
berpengaruh terhadap
nilai siswa?
8. Pembelajaran soal 4. Bagaimana cara
HOTS memotivasi ke siswa
agar mereka terbiasa
dengan soal HOTS?
5. Bagaimana
Menyusun soal
HOTS kimia yang
baik?
6. Kemampuan guru 3. Adakah hubungan
yang terbatas dalam antara penggunaan IT
masalah IT. dalam pembelajaran
dengan nilai
assessment siswa?
4. Soal Asesment yang 5. Apakah
diberikan kurang pentingnya guru
variatif. memfollow up
hasil assessment
kepada siswa?
6. Apakah kendala
jika Asesment
dilaksanakan
secara online?

Anda mungkin juga menyukai