Anda di halaman 1dari 6

Tugas Makalah

Oleh:

Nama : Samuel Oktavianus Gunawan

Kelas : XII IPS 2

Absen : 28

SMAK Kalam Kudus Mekar Wangi

Jl. Mekar Puspita no. 53-55

Bandung
Judul

I. Tujuan Praktek
Tujuan dari praktek ini adalah sebagai berikut
1. Mempelajari pembuatan yoghurt yang
baik dan benar
2. Menambah wawasan tentang bagaimana
membuat yoghurt

II. Teori
Yoghurt adalah produk yang berasal dari susu
yang difermentasikan oleh Bakteri Asam
Laktat. Biasa yoghurt menggunakan dua jenis
BLA, tetapi untuk beberapa yoghurt yang
pernag dibuat. Pembuatan yoghurt tersebut
menggunakan BLA probiotik yang baik untuk
usus.

Pada dasarnya pembuatan Yoghurt itu berpusat


pada ditambahkan bakteri asam laktat kedalam
susu. Ini mengakibatkan terjadinya fermentasi
yang dimana laktosa berubah menjadi asam
laktat, ini yang kemudian mengubah susu yang
difermentasikan menjadi asam.
Lalu susu yang telah ditambahkan BLA
disimpan selama 7 jam dan pada suhu sekitar
45°C.

Asam laktat memberikan cita rasa pada susu


dan membuat susu menjadi kental. Hal ini
terjadi karena adanya proses kimia yang terjadi
pada susu yang menyebabkan susu tersebut
mengental.

Yoghurt lalu didiamkan secara terus-menerus


dan mengalami penurunan pH. Yoghurt sendiri
mengandung banyak manfaat bagi tubuh kita,
contohnya adalah kaya akan vitamin B.
Setelah yoghurt selesai difermentasi, yoghurt
secepatnya didinginkan untuk menghambat
pertumbuhan bakteri.

III. Alat dan bahan


1. Termos alumunium
2. Mangkok stainless steel
3. Sendok makan stainless steel
4. Kompor
5. Kulkas
6. Serbet
7. Sarung tangan plastik
Bahan
8. 500ml susu murni cair
9. Satu sendok makan biokul.

IV. Prosedur pembuatan


1. Rebus alat alat pembuatan dengan air
mendidih agar steril
2. Setelah 10 menit, angkat dan dinginkan
alat-alat pembuatan.
3. Tuangkan 500 ml susu murni ke mangkok
stainless steel yang telah disterilkan.
4. Campurkan satu sendok biokul ke dalam
mangkok dan aduk perlahan
5. Setelah mengaduk sampai tercampur,
tuangkan yoghurt ke dalam termos yang
kedap udara
6. Biarkan selama satu hari, setelah
didiamkan selama satu hari. Yoghurt siap
dikonsumsi
V. Pembahasan/pengamatan
5.1 Hasil praktek
Setelah melakukan pembuatan yoghurt
sesuai dengan instruksi yang diberikan.
Saya mendapatkan hasil yang cukup
memuaskan. Yoghurt yang saya buat
memiliki aroma seperti yoghurt pada
umumnya, tekstur yang kental, walaupun
untuk cita rasa masih hambar.

5.2 Analisa modal dan keuntungan


Untuk membuat yoghurt yang sederhana
ini, saya mengeluarkan biaya sebesar Rp.
5.000 untuk susu murni cair 500ml, dan
untuk biokulnya sendiri sebesar Rp. 4.000.
Jadi untuk seluruh biaya tertotal sebesar
Rp. 9.000.

Keuntungan:

VI. Kesimpulan
Dengan begitu saya mengambil kesimpulan
yang bisa saya dapatkan adalah, dengan
adanya mikrooganisme yang terdapat dalam
yoghurt (BLA). Memberikan Yoghurt cita rasa
yang khas dan kekentalannya.

Anda mungkin juga menyukai