Anda di halaman 1dari 3

PANDUAN PRAKTIK KLINIS (PPK)

RS TK IV GUNTUNG PAYUNG
DEMAM TIFOID

DEFINISI Demam tifoid merupakan penyakit sistemik akut yang disebabkan oleh
infeksi kuman salmonella typhi atau salmonella paratyphi

ANAMNESIS  Sakit kepala

 Menggigil

 Batuk

 Berkeringat

 Mialgia

 Malaise

 Artralgia

 Gejala gastrointestinal yang ditemukan yaitu: anoreksia, nyeri


abdomen, mual, muntah, diare, konstipasi

PEMERIKSAAN  Suhu badan meningkat


FISIK
 Bradikardia relative

 Lidah berselaput

 Hepatomegali

 Splenomegali

 Meteorismus

 Gangguan mental berupa samnolen, stupor, koma, delirium atau


psikosis

DIAGNOSIS Demam Tifoid

DIAGNOSIS 1) Demam dengue


BANDING
2) Malaria
3) Enteritis bakterial

PEMERIKSAAN  Pemeriksaan darah perifer lengkap sering ditemukan leukopenia,


PENUNJANG
dapat pula terjadi kadar leukosit normal atau leukositosis walaupun
tanpa disertai infeksi sekunder

 Anemia

 Trombositopenia

 SGOT dan SGPT meningkat

 Tubex Test

 - Kultur organisme

TERAPI Pemberian Antimikroba:

Kloramfenikol 4 x 500mg s.d 7 hari bebas demam

Alternatif lain:

 Tiamfenikol 4 x 500mg

 Kotrimoksazol 2 x 960mg selama 2 minggu

 Ampisilin dan amoksisilin 50-150mg/kgBB selama 2 minggu

 Sefalosporin generasi III; yang terbukti efektif adalah seftriakson


3-4 gram dalam dekstrosa 100cc selama ½ jam perinfus sekali
sehari, selama 3-5 hari

 Dapat pula diberikan sefotaksim 2-3 x 1 gram sehari, selama 3-5


hari

 Fluorokuinolon (demam umumnya lisis pada hari III atau


menjeang hari IV)

- Norfloksasin 2 x 400mg/hari selama 14 hari

- Siprofloksasin 2 x 500mg/hari selama 6 hari

- Ofloksasin 2 x 400mg/hari selama 7 hari


- Pefloksasin 400mg/hari selama 7 hari

- Fleroksasin 400mg/hari selama 7 hari

PROGNOSIS Ad vitam : bonam

Ad sanationam : bonam

Ad functionam : bonam

TINGKAT III
EVIDENS
TINGKAT C
REKOMENDASI
PENELAAH Dokter Spesialis Penyakit Dalam
KRITIS
INDIKATOR Keadaan umum pasien baik

KEPUSTAKAAN 1. .Peters CJ. Infections Caused by Arthropod- and Rodent Borne


Viruses. In: Longo Fauci Kasper, Harrison’s Principles of
Internal Medicine 17th edition. United States of America.
McGraw Hill.2008

2.Widodo D. Demam Tifoid. Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam. Edisi 5.


Jakarta: Pusat Penerbitan Ilmu Penyakit Dalam; 2009:
2797 - 2805

3.Parry Christopher M, Hien Trans tinh. Thypoid Fever. N Engl J


2002;347:1770-1782

4.Herath. Early diagnosis of typhoid fever by the detection of salivary


IgA. J Clin Pathol 2003;56:694-698

5.Utah Public Health-Disease Investigation Plans. Thypoid Fever


(Enteric Fever, Typhus Abdominalis). 2010. Diunduh
dari
http://health.utah.gov/epi/diseases/typhoid/plan/Typhoid
Plan081610.pd f pada tanggal 2 Mei 2012

Anda mungkin juga menyukai