Anda di halaman 1dari 15

Budaya Perusahaan Reni Novia, M.I.

Kom
D e f i n i s i Budaya Perusahaan (Coorporate Culture)

Budaya adalah salah satu set nilai penuntun kepercayaan akan suatu hal,
pengertian dan cara berpikir yang dipertemukan oleh para anggota organisasi
dan diterima oleh anggota baru seutuhnya (W, Jack Duncan, 1989)

-----Budaya Perusahaan, meliputi pembentukan sistem nilai


(value) dan penciptaan nilai bersama yang menjadi bagian dalam
etos kerja Budaya Perusahaan melibatkan seluruh jajaran, mulai
dari manajemen puncak sampai pelaksana paling bawah----------------

TREY
ReniNovia,M.I.Kom
research
Hubungan Antara Budaya Perusahaan dan Identitas Perusahaan

TREY
ReniNovia,M.I.Kom
research
Hubungan Antara Budaya Perusahaan dan Identitas Perusahaan

Pada umumnya, Budaya Perusahaan dinyatakan dalam suatu “Kredo”


(slogan/ semboyan berupa kalimat pendek) untuk intern perusahaan
maupun extern/ pelanggan Beberapa
Contoh :
“Bekerja keras untuk mencapai bintang” (PT. ASTRA Motor)
“We served the better” (Wearnes Computer)
“Putting you a step ahead” (Epson)
“Commited To You” (PT TELKOM)
“Connecting People” (NOKIA).
“No change, No chance” (PT PAL)

TREY
ReniNovia,M.I.Kom
research
Hubungan Antara Budaya Perusahaan dan Identitas Perusahaan

Budaya perusahaan sering diimplementasikan dalam berbagai kebiasaan,


perilaku, serta identitas perusahaan
Misalnya :
Cara bertegur sapa/ salam
Lagu/Mars perusahaan
Seragam kerja Logo perusahaan
Cat/ warna/ bentuk bangunan perusahaan
Kendaraan karyawan dll

TREY
ReniNovia,M.I.Kom
research
Lapisan –Lapisan Dalam Budaya Perusahaan

TREY
ReniNovia,M.I.Kom
research
Manfaat Budaya Perusahaan
1.Sebagai bentuk standar sikap dan perilaku seluruh jajaran
dalam perusahaan (Pemegang saham, Dewan Komisaris, Dewan
Direksi, Para Manajer dan pelaksana)
2. Memperlancar arus komunikasi dari Top Management sampai
Lower Management dan Pelaksana Sebagai salah satu alat
kontrol manajemen
3. Membangkitkan rasa Kebanggaan karyawan terhadap
perusahaan
4. Menuntun perusahaan dalam menyelesaikan setiap
permasalahan yang timbul

TREY
ReniNovia,M.I.Kom
research
Visi Perusahaan
Visi adalah impian atau cita-cita para pendiri dan pemimpin perusahaan tentang apa
yang harus dicapai perusahaan pada masa yang akan datang Visi perusahaan bersifat
multi dimensi, jangka panjang dan biasanya pernyataannya abstrak dan sulit dicerna
Visi perusahaan dapat menjadi panduan/ arah, kemana perusahaan akan menuju
sehingga dapat ditentukan aktifitas harus dilakukan

Contoh : “ Menjadi perusahaan perkapalan kelas dunia yang disegani “ (PT PAL)
Setiap perusahaan yang akan didirikan selalu dihadapkan pada
pertanyaan :
“Apa bisnisnya ?”
“Siapa pelanggannya ?”
“Nilai tambah apa yang akan diberikan kepada pelanggan ?” Pertanyaan
tersebut untuk MEMBEDAKAN suatu perusahaan dengan perusahaan
lain yang sejenis
TREY
ReniNovia, M.I.Kom
ReniNovia,
r e s e a rM.I.Kom
ch
Menurut Daniel R. Denison 4 Jenis Budaya yang
dapat dikembangkan adalah :

01 Budaya Adaptasi
Ditandai oleh
02 Budaya Misi
lingkungan tidak Ditandai oleh
stabil dengan strategi lingkungan yang
terfokus pada relatif stabil
kegiatan ekstern

Budaya Konsisten
03 Budaya Partisipatif
04 Budaya ini dikembangkan
Budaya ini dalam keadaan lingkungan
memfokuskan perhatian yang stabil
pada keterlibatan
seluruh orang dalam
perusahaan TREY
ReniNovia,M.I.Kom
research
MISI PERUSAHAAN
Terjemahan dari visi disebut Misi Perusahaan Misi dapat berubah disesuaikan dengan
perkembangan perusahaan dan lingkungan

Misi yang baik harus dapat digunakan sebagai pedoman untuk membuat,
menerapkan dan mengevaluasi strategi

Misi yang baik juga harus dapat memfokuskan pada kebutuhan pelanggan.

TREY
ReniNovia,M.I.Kom
research
Bagaimana PR Memanfaatkan Budaya Perusahaan
1. SIMBOL
Simbol sering disebut identitas perusahaan, berbentuk logo, atau lambang
lainnya. Banyak perusahaan mengganti logo dan simbol perusahaan untuk
memberi arti makna yang sesuai. Misalkan bank Mandiri, mengganti logo
dengan biaya yang fantastis. Hal ini untuk menunjukan identitas perusahaan
secara baik

2. BAHASA
Banyak perusahaan menggunakan bahasa slogan, mot0, filosofi dan bentuk
lainnya untuk memberi arti tertentu kepada karyawannya. Bentuk ini digali dari
para pendiri perusahaan yang berperan dalam spritual perusahaan. PR dapat
memisahkan antara Nilai yang dianut pendiri, dengan nilai yang disepakati
menjadi nilai perusahaan

TREY
ReniNovia,M.I.Kom
research
Bagaimana PR Memanfaatkan Budaya Perusahaan
3. RITUS DAN SEREMONI
PR dapat mengembangkan perusahaan melalui penggunaan acra- acara tertentu
(ritus dan seremoni). Acara didesain untuk memberikan bobot bagi anggota
perusahaan. Ritus terbai pada : Ritus penerimaan, Ritus Penguatan, Ritus
Pembaruan, Ritus Integrasi

4. Kisah
Kisah adalah suatu narasi berdasarkan kejadian sebenarnya dengan beberapa
dramatisasi didalamnya. Dramatisasi dilakukan dengan tujuan untuk
meningkatkan apresiasi anggota baru.

TREY
ReniNovia,M.I.Kom
research
KESIMPULAN
Manajer PR/PRO dapat Nilai yang diyakini akan
mengembangkan budaya bermanfaat bagi penciptaan
perusahaan dengan ikim perusahaan dan
memanfaatkan simbol, mendukung strategi
ritus,bahasa, seremoni perusahaan dalam
menghadapi masalah.

Untuk memahami Budaya


perusahaan, perlu
dipahami nilai dasr,
asumsi,sikap dan
perasaandari orang
didalam perusahaan

TREY
ReniNovia,M.I.Kom
research
TUGAS 5 : Setelah memahami materi diatas, maka buatlah tugas sebagai
berikut :

1. Buatkan penjelasan 1 contoh Budaya perusahaan yang Anda Ketahui!


2. Buatkan Penjelasan masing –masing contoh ( boleh dari perusahaan
masing-masing/Yang diketahui)
a. Simbol
b. Bahasa
c. Ritus dan Seremoni
d. Kisah

Kumpulkan pada portal AIS, sesuai batas waktu yang ditentukan, tidak
melalui WA.
Add a footer TREY
research
14
TREY
ReniNovia,M.I.Kom
research
15

Anda mungkin juga menyukai