Anda di halaman 1dari 6

LK 3.

1 (Untuk Mahasiswa)
Jurnal mengajar dalam Pelaksanaan Praktik Mengajar(PPL) ke 1
Tanggal : 7 Desember 2022
Tempat : SD N NO.091382 PURBA SINOMBAH
Kelas : II SD
Bentuk : Luring ( PTM )
Waktu : 1 jp (08.15-08.50 WIB)

Kompetensi Dasar Dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) :

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


1.2 Menerima dan mensyukuri 1.2.1 Meyakini keberadaan keluarganya sebagai
keberadaan keluarganya pemberian Allah.
sebagai pemberian Allah. 1.2.2 Mendoakan orangtua, sebagai bukti mengasihi
2.2 Menunjukkan perilaku 2.2.1 Memiliki perilaku bertanggung jawab dalam
bertanggung jawab dalam keluarga keluarga.
melalui tindakan sederhana. 2.2.2 Berperilaku santun dalam menjalankan
tanggungjawab

3.2 Menyebutkan contoh 3.2.1 Menyebutkan arti tanggung jawab dengan bahasayang
tanggung jawab dalamkeluarga. sederhana.
3.2.2 Menyebutkan akibat tidak bertanggung jawab.
3.2.3 Menceritakan contoh tanggung jawab melaluicerita
Alkitab.
3.2.4 Menyebutkan contoh-contoh tanggung jawabdalam
keluarga

4.2 Mempraktikkan tanggung jawab 4.2.1 Melakukan tanggung jawab di rumah.


dalam keluarga melalui tindakan
sederhana sesuai usia dan
kemampuannya.

Jumlah Peserta Didik Hadir : 11 orang

NO Kendala yang terjadi Ketidaksesuaian antara Kasus/ masalah yang muncul


dalam pembelajaran Rencana (RPP) dengan dalam Pembelajaran
Pelaksanaan Pembelajaran
1 Suara berisik dari kelas Pelaksanaan pembelajaran Ada Peserta didik yang
lain (Kelas 1) sesuai RPP bercerita dengan teman
sebangkunya ketika guru
membacakan teks firman
Tuhan sebagai pedoman
tema pembelajaran.
2 Peserta didik fokus Evaluasi tidak sepenuhnya Ketika menempel gambar
dengan Ujian sesuai dengan instrument masih ada peserta didik yang
Semesternya yang ada dalam RPP menempel tidak tepat pada
kolomnya
3 Kurangnya Media Pembelajaran tidak ditutup Masih ada peserta didik yang
pembelajaran yang dengan nyanyian seperti terlalu semangat
seharusnya menarik yang ada dalam RPP memberikan pendapat
minat belajar peserta sekalipun pendapatnya sudah
didik. disampaikan temannya.
LK 3.2 (Untuk Mahasiswa)
Daftar Penyelesaian Kasus/Masalah Pelaksanaan Praktik Mengajar (PPL) Ke-1

No Kasus/ masalah yang ditemukan dalam Faktor Penyebab Alternatif


Pembelajaran Solusi/Tindakan

1 Ada Peserta didik yang bercerita dengan Teks firman Tuhan Firman Tuhan
teman sebangkunya ketika guru membacakan panjang dan peserta disampaikan dalam
teks firman Tuhan sebagai pedoman tema didik belum memiliki bentuk narasi/ cerita.
pembelajaran. Alkitab masing-masing.

2 Ketika menempel gambar masih ada peserta Peserta didik tidak Menjelaskan kembali
didik yang menempel tidak tepat pada dengan teliti kepada peserta didik,
kolomnya memperhatikan gambar agar sebelum menempel
yang akan ditempelkan gambar melihat dengan
teliti gambardan contoh
sikap apa yang
ditunjukkan oleh gambar
tersebut.
3 Masih ada peserta didik yang terlalu semangat Peserta Tetap mengapresiasi
memberikan pendapat sekalipun pendapatnya didikmenyampaikan jawaban yang diberikan
sudah disampaikan temannya. pendapat setelah peserta didik tetapi
mendengarkan pendapat menghimbau untuk
dari teman-temannya mencari jawaban yang
lain yang berhubungan
dengan topik
pembahasan

LK 3.3 (Untuk Mahasiswa)


Jurnal mengajar dalam Pelaksanaan Praktik Mengajar(PPL) ke 2
Tanggal : 13 Desember 2022
Tempat : SD N NO.091382 PURBA SINOMBAH
Kelas : II SD
Bentuk : Luring (PTM)
Waktu : 1 jp(08.15-08.50 WIB)

Kompetensi Dasar Dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) :

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


1.2 Meyakini kehadiran orang tua dan 1.2.1 Mempercayai kehadiran orang tua sebagai wakil Allah di
orang yang lebih tua sebagai wakil Allah Dunia
di dunia.
1.2.2 Mendoakan orangtua
2.2 Menunjukkan sikap hormat kepada 2.2.1 Memiliki sikap hormat kepada orang tua
orang tua dan orang yang lebih tua
2.2.2 Rajin belajar sebagai bukti hormat kepada orangtua

3.2 Memahami alasan menghormati 3.2.1 Menuliskan teks Alkitab sebagai landasan hormat
orangtua dan yang lebih tua kepada orangtua
berdasarkan Alkitab. 3.2.2 Menjelaskan upah orang yang hormat kepada orangtua
. 3.2.3 Menyebutkan contoh-contoh perbuatan yang tidak
menunjukkan sikap hormat kepada orang tua.
3.2.4 Menguraikan perintah Allah yang kelima sesuai
Keluaran 20:12
3.2.5 Mengaitkan konsep perintah kelima dalam Keluaran
20:12 dengan salah satu wujud menghormati orangtua
sesuai dengan Amsal 1:8

4.2 Mempraktikkan sikap hormat 4.1.1 Memperagakan sikap hormat kepada orang tua
kepada orang tua dan orang yang lebih 4.1.2 Membuat tekad atau janji untuk hormat kepada
tua. orangtua

Jumlah Peserta Didik Hadir : 11 orang

NO Kendala yang terjadi Ketidaksesuaian antara Kasus/ masalah yang muncul


dalam pembelajaran Rencana (RPP) dengan dalam Pembelajaran
Pelaksanaan Pembelajaran
1 Tidak ada kendala dalam Pelaksanaan pembelajaran Sebahagian peserta didik
pembelajaran sesuai RPP merasa kesulitan dalam
melihat dan mengidentifikasi
gambar yang menunjukkan
contoh dan sikap sederhana
dalam menghormati
orangtua. Hal ini terjadi
karena peserta didik tidak
membawa buku pelajaran
agama lagi, mengingat ujian
semester telah usai.
Berhubung Karena kondisi
cuaca yang sangat dingin ada
peserta didik yang tidak
tahan dan minta izin kekamar
mandi. Kondisi ini
mengganggu konsentrasi
pesertadidik yang lain dalam
menyelesaikan tugasnya.
LK 3.4 (Untuk Mahasiswa)
Daftar Penyelesaian Kasus/Masalah Pelaksanaan Praktik Mengajar (PPL) Ke-2

No Kasus/ masalah yang ditemukan dalam Faktor Penyebab Alternatif


Pembelajaran Solusi/Tindakan
1 Sebahagian peserta didik merasa kesulitan Peserta didik malas Menggunakan buku dari
dalam melihat dan mengidentifikasi gambar membawa buku guru.
yang menunjukkan contoh dan sikap pelajaran agamanya,
sederhana dalam menghormati orangtua. Hal berhubung karena sudah
ini terjadi karena peserta didik tidak selesai ujian semester.
membawa buku pelajaran agama lagi,
mengingat ujian semester telah usai.
2 Berhubung Karena kondisi cuaca yang sangat Kebiasaan dari peserta Mencoba memberi
dingin ada peserts didik yang tidak tahan dan didik kalau sudah selesai pengertian bahwa
minta izin kekamar mandi. Kondisi ini mengerjakan tugas ingin pembelajaran tidak lama
mengganggu konsentrasi peserta didik yang izin keluar. lagi akan berakhir
lain dalam menyelesaikan tugasnya.

LK 3.5 (Untuk Mahasiswa)


Jurnal mengajar dalam Pelaksanaan Praktik Mengajar(PPL) ke 3
Tanggal :22 Desember 2022
Tempat : SD N NO.091382 PURBA SINOMBAH
Kelas : IV SD
Bentuk : Luring ( PTM)
Waktu : 1 jp ( 08.50-09.25 WIB)

Kompetensi Dasar Dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK) :

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


1.3 Mengakui keterbatasannya sebagai 1.3.1 Berdoa dan berserah kepada Allah
manusia selaku manusia yang mengakui
keterbatasannya.
1.3.2 Memuji Allah melalui lagu pujian
sebagai manusia yang memiliki
keterbatasan
2.3 Memiliki perilaku yang menunjukkan 2.3.1 Menunjukan perilaku yang sadar atas
kesadaran atas keterbatasannya sebagai keterbatasannya sebagai manusia
manusia 2.3.2 Berperilaku santun terhadap siapa saja
yang ada dilingkungan sekitarnya

3.3 Memahami keterbatasannya sebagai 3.3.1 Menuliskan ciri-ciri orang berpenyakit kusta
manusia 3.3.3.2 Menjelaskan bagaimana perlakuan orang
terhadap orang yang berpenyakit kusta
3.3.2 Menjelaskan perasaan mereka jika melihat
atau mendengar tentang orang
yangberpenyakit kusta
3.3.4 Menjelaskan sikap Naaman ketika menginginkan
kesembuhan sesuai kitab II Raja-raja 5: 1-14

4.3 Membuat karya yang 4.3.1 Membuat laporan singkat tentang apa saja
mengekspresikan keterbatasannyasebagai yang sudah diperbuat ketika ada sahabta yang sakit.
manusia 4.3.2 Menyatakan tekad sebagai orang yang
memiliki keterbatasan melalui doa dan nyanyian

Jumlah Peserta Didik Hadir : 13 orang

NO Kendala yang terjadi Ketidaksesuaian antara Kasus/ masalah yang muncul


dalam pembelajaran Rencana (RPP) dengan dalam Pembelajaran
Pelaksanaan Pembelajaran
1 Peserta didik kurang Pelaksanaan pembelajaran Peserta didik kurang
semangat belajar karena sesuai RPP bersemangat dalam
sudah mau libur. mengikuti pelajaran karena
memang sudah selesai
mengikuti ujian semester dan
setiap malamnya banyak
mengikuti kegiatan perayaan
Natal
2. Volume video sebagai Karena volume laptop
media pembelajaran terbatas, peserta didik tidak
tidak maksimal sepenuhnya mendengarkan
cerita video yang dijdikan
sebagai media pembelajaran

LK 3.6 (Untuk Mahasiswa)


Daftar Penyelesaian Kasus/Masalah Pelaksanaan Praktik Mengajar (PPL) Ke-3

No Kasus/ masalah yang ditemukan dalam Faktor Penyebab Alternatif


Pembelajaran Solusi/Tindakan
1 Peserta didik kurang bersemangat dalam Kondisi dimana peserta Memberikan pengertian
mengikuti pelajaran karena memang sudah didik seharusnya sudah kepada peserta didik
selesai mengikuti ujian semester dan setiap libur dan istirahat. untuk tidak merasa
malamnya banyak mengikuti kegiatan diberatkan karena nilai
perayaan Natal. pelajaran agama mereka
sudah bagus dan
pembelajaran kali ini
tidak terlalu lama.
2 Volume video sebagai media pembelajaran Volume laptop terbatas Menjelaskan dan
tidak maksimal dan tidak ada speaker mempertajam lagi isi
pembantu. video yang sudah
dipertontonkan sehingga
peserta didik lebih
memahami inti
pembelajaran yang sudah
ditampilkan video
tersebut.

Anda mungkin juga menyukai