Anda di halaman 1dari 2

bahan-bahan:

- 4 paha ayam organik


- 2 butir telur rebus
- 2 buah kentang potong-potong
- 4 lembar daun jeruk
- 2 lembar daun salam
- 1 lembar daun kunyit iris
- 1 bungkus kerisik (kelapa parut kering)
- 200 ml santan + air
- Garam, perasan dan gula malaka

Bahan halus:

- 3 butir bawang putih


- 8 butir bawang merah
- 1 cm jahe
- 1 cm lengkuas
- 1 cm kunyit
- 2 batang serai
- 3 buah cabai merah
- 3 buah cabai rawit

Cara membuat:

1. Goreng kentang sisihkan.


2. Panaskan minyak tumis bahan halus sampai kering dan pecah minyak.
3. Masukkan ayam tumis sebentar kemudian masukkan santan dengan air aduk rata.
4. Masukkan kerisik, daun jeruk, daun salam, dan daun kunyit.
5. Kemudian masukkan kentang dan telur rebus tambahkan garam, gula malaka dan perasa.
6. Masak dengan api kecil sampai air kering, jika ingin berkuah jangan masak sampai kerin

Anda mungkin juga menyukai