Anda di halaman 1dari 6

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

(RPP)
Nama Sekolah :MTsS Al-Manar
Mata Pelajaran :Bahasa Arab
Kelas/semester :VIII c / II
Alokasi Waktu :1 x 45 ( 2 x pertemuan)

I. Standar Kompetensi
Istimak/ Mendengar
Siswa memahami uangkapan, gagasan, pikiran, pengalaman serta informasi melalui kegiatan bercerita

dan bertanya jawab tentang ‫املهنة‬


II. Kompetensi Dasar

II.1 Mendengarkan bacaan sederhana tentang ‫املهنة‬


III. Indikator
3.1.1 Menfidentifikasi kosakata dan kalimat dengan benar dan tepat
3.1.2 Bertanya tentang kosa kata yang sulit dari apa yang didengar dari jenis-jenis pekerjaan
3.1.3 Menanggapi/merespon berbagai pertanyaan Guru dengan benar dan tepat
3.1.4 Mencatat kosa kata baru dari bacaan yang didengar
IV. Tujuan Pembelajaran
Setelah mempelajari pelajaran ini diharapkan siswa mampu :
1. Mengidentifikasi kosa kata dan kalimat dengan benar dan tepat
2. Bertanya tentang kosa kata yang sulit dari apa yang didengar
3. Menanggapi/merespon berbagai pertanyaan Guru dengan benar dan tepat
4. Mencatat kosa kata baru dari bacaan yang didengar

V. Materi Pembelajaran

‫املهنة‬
VI. Metode pembelajaran
1. ‫المباشرة‬
2. Tanya jawab
3. Diskusi
4. Penugasan
VII. Langkah-langkah Pembelajaran :

NO Uraian Kegiatan waktu

1. Kegiatan Awal 10 menit


 Siswa berdo’a dan selanjutnya guru mengabsen kehadiran siswa
 Guru membagikan kelompok siswa
 Memberi acuan dengan menulis tujuan pembelajaran dipapan
tulis
 Guru menanyakan kepada siswa

‫ كيف حالكم؟‬: ‫س‬

‫ احلمدهلل حنن خبري‬: ‫ج‬


2 Kegiatan Inti
 Siswa diminta untuk menyebutkan mufradat yang telah 60 Menit
dipelajari

 Guru memberikan mufradat baru tentang ‫املهنة‬

 Guru menjelaskan pembelajaran tentang ‫املهنة‬

 Siswa menanyakan mengenai pembelajaran yang belum


dimengerti

 Siswa mencoba mendengarkan bacaan guru tentang materi ‫املهنة‬

 Siswa diminta untuk duduk dikelompok masing-masing yang


dibagikan oleh guru
 Guru memperdengarkan bacaan tentang Pekerjaan kepada siswa
dengan bacaan langsung
 Guru meminta kepada setiap individu untuk mencatat kata-kata
sulit.
 Guru dan siswa membahas kosa kata sulit dari hasil catatan
siswa
3 Kegiatan Akhir
 Merefleksikan proses pembelajaran yang telah berlangsung 20 Menit
bersama siswa, meliputi kelemahan dan kelebihan, perasaan dan
kesulitan yang dihadapi siswa
 Memberikan soal post test kepada siswa
 Siswa menjawab soal post test.
 Guru menutup pembelajaran

VIII. Sumber/Alat/Bahan
Sumber :
1. Pelajaran Bahasa Arab untuk Madrasah Tsanawiyah kelas VIII , Kementrian Agama,
2015.
3. Kamus

Alat :
LKS, papan tulis, dan spidol

IX . Penilaian

Bentuk tes : Tulisan (post test)

Menyetujui : Aceh Besar, Juli 2019


Guru Bidang Studi Peneliti

(Ust.Safrijal,S.Pd.) (Muhammad Saidi)


NIM: 221222556
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

(RPP)
Nama Sekolah :MTsS Al-Manar
Mata Pelajaran :Bahasa Arab
Kelas/semester :VIII c / I
Alokasi Waktu :1 x 60 ( 1 x pertemuan)

IX. Standar Kompetensi


Istimak \ Mendengar
Siswa memahami ungkapan, gagasan, pikiran, pengalaman serta informasi melalui mendengarkan

video tentang ‫املهنة‬


X. Kompetensi Dasar

X.1 Mendengarkan video tentang ‫املهنة‬


XI. Indikator
3.1.5 Memahami kosakata dan kalimat dengan benar dan tepat
3.1.1 Bertanya tentang kosa kata yang sulit dari apa yang didengar dari jenis-jenis pekerjaan
3.1.2 Menanggapi/merespon berbagai pertanyaan Guru dengan benar dan tepat
3.1.3 Mencatat kosa kata baru dari bacaan yang didengar

XII. Tujuan Pembelajaran


Setelah mempelajari pelajaran ini diharapkan siswa mampu :
1. Mengidentifikasi kosa kata dan kalimat dengan benar dan tepat
2. Bertanya tentang kosa kata yang sulit dari apa yang didengar
3. Menanggapi/merespon berbagai pertanyaan Guru dengan benar dan tepat
4. Mencatat kosa kata baru dari bacaan yang didengar

XIII. Materi Pembelajaran

‫املهنة‬
XIV. Metode pembelajaran
1- Permainan Video Puzzle
2- Penugasan
XV. Langkah-langkah Pembelajaran :

NO Uraian Kegiatan Waktu

1. Kegiatan Awal 10 menit


 Siswa berdo’a dan selanjutnya guru mengabsen kehadiran siswa
 Memberi acuan dengan menulis tujuan pembelajaran dipapan tulis
 Guru menanyakan kepada siswa

‫ كيف حالكم؟‬: ‫س‬

‫ احلمدهلل حنن خبري‬: ‫ج‬

2 Kegiatan Inti
65 Menit
 Guru membagi siswa menjadi 2 kelompok
 Guru memberikan arahan penggunaan media belajar video dan
puzzle
 Guru mempersiapkan video dan speaker dengan baik

 Guru mempertontonkan video tentang ‫املهنة‬

 Siswa mencatat dan menanyakan tentang pembelajaran yang


belum dimengerti
 Guru mengulang pemutaran video untuk memperkuat
pemahaman siswa
 Guru mempersiapkan siswa untuk menjawab pertanyaan tentang
Al-Mihnah melalui permainan Puzzle
 Siswa diminta berlomba menjawab pertanyaan dengan benar
dan cepat dan tepat.
 Guru membahas hasil permainan dengan siwa

3 Kegiatan Akhir
 Guru memberikan soal post test 15 Menit
 Menyimpulkan Materi
 Guru menutup pembelajaran
XVI. Sumber/Alat/Bahan

Sumber :

1- Pelajaran Bahasa Arab untuk Madrasah Tsanawiyah kelas VIII , Kementrian Agama, 2015.
2- Kamus
Alat :
Laptop, Infokus Proyektor, Puzzle

IX . Penilaian

Bentuk tes : Tulisan (post test)

Menyetujui : Aceh Besar, Juli 2019


Guru Bidang Studi Peneliti

(Ust.Safrijal,S.Pd.) (Muhammad Saidi)


NIM: 221222556

Anda mungkin juga menyukai