Anda di halaman 1dari 2

TUGAS LK DEMONSTRASI KONTEKSTUAL

KELOMPOK 2
Nama Anggota Kelompok :
1. Sri Wahyuni /SDN 01 Pangkatan
2. Misna/ SDS Muhammadiyah 03 Medan
3. Syaidah Ilmina/ SDS Al-Amjad Medan
4. Ellis Tri Sandawati, SE/ SDS Mardliatul Islamiyah 2 Medan
5. Dewi Wulandari, S. Pd/ SDN 024772 Binjai Timur
6. Nurmin Br Surbakti/ SDN 026602 Binjai
7. Erni Puspita/ SDN 95/96 Binjai Kota
8. Rika Armaya/ SDN O24766 Binjai Kota
9. Zairuni, S. Pd/ SDS Al Washliyah 30 Medan
10. Demi Damayati Simbolon/ SDN 08 Rantau Selatan
11. Nurliana Munte/ SDN 05 Bilah Barat
12. Faridawati/SDN 058241 Pungai
13. Fitri Sri Darmita

A. DESKRIPSI
Data berikut ini:
Jumlah siswa Kelas X adalah 30 orang, yang terdiri dari 10 siswa laki-laki dan 20 siswa
perempuan yang berasal dari latar belakang, etnis, budaya, sosial dan ekonomi
berbeda. Siswa berkacamata 6 orang dan menggunakan alat bantu dengar 1 orang
siswa. Dalam menyusun program layanan Bimbingan Konseling data apa saja yang
dibutuhkan dalam memetakan Profil Siswa

B. ASESMEN YANG DIGUNAKAN UNTUK MELENGKAPI DATA


Asesmen yang dipakai Profil yang dihasilkan Hasil asesmen
A. Angket Biodata 1. Data siswa Mengelompokkan siswa
Siswa 2. Data orang tua berdasarkan data dan
3. Data pekerjaan dan direkomendasikan pada
penghasilan orang tua kegiatan ekstrakurikuler
4. Data suku/agama
5. Data minat dan hobi
B. Angket Gaya Data gaya belajar siswa Mengelompokkan siswa
Belajar Siswa berdasarkan gaya belajar,
yaitu :
1. Gaya belajar visual
2. Gaya belajar audiotori
3. Gaya belajar
kinestetik

C. LANGKAH-LANGKAH DALAM MENYUSUN INSTRUMEN


Adapun langkah-langkahnya yaitu sebagai berkut:
1. Melihat visi dan misi sekolah
2. Melihat latar belakang siswa
3. Melihat konsisi siswa setiap jenjang
4. Melihat kejelasan tujuan yang akan dicapai
5. Melihat kejelasan aspek yang akan diukur
6. Melihat capaian P5

Anda mungkin juga menyukai