Anda di halaman 1dari 6

INSTRUMEN PENILAIAN

Materi Pokok : Penggelompokkan obat

Pertemuan ke : 2 (dua)

Alokasi waktu : 2 x 45 menit

Satuan Pendidikan : SMKS AL MUHADJIRIN 2 BEKASI

Mata Pelajaran : Kebutuhan Dasar Manusia

Kelas/ semester : XII/1


A. Penilaian
1. Sikap
Format Penilaian Sikap
a. Lembar Observasi
Kerja Tanggung
Desiplin
Keras jawab Jml
No Nama Nilai Kategori
0 1 2 0 1 2 0 1 2 Skor

Skor maksimal = 2 x 5 = 10
Nilai Sikap = Skor yang diperoleh x 100
Skor maksimal

Rentangan nilai
Sangat Baik = 91 – 100
Baik = 83 – 90
Cukup = 75 – 82
Perlu Bimbingan = < 75

b. Rubrik Penilaian
Aspek yang
Deskripsi Penskoran
dinilai
Disiplin - Mendengarkan penjelasan 2 Jika kedua aspek dilakukan
guru saat proses 1 Jika hanya satu aspek yang
pembelajaran. dilakukan
- Tidak meninggalkan 0 Jika kedua aspek tidak dilakukan
proses pembelajaran.
Kerja keras - Tidak mudah putus asa 2 Jika kedua aspek dilakukan
dalam mengerjakan tugas 1 Jika hanya satu aspek yang
- Berusaha mengerjakan tugas dilakukan
dengan sebaik-baiknya. 0 Jika kedua aspek tidak dilakukan
Tanggung - Menyelesaikan tugas tepat 2 Jika kedua aspek dilakukan
jawab waktu 1 Jika hanya satu aspek yang
- Mengerjakan perintah sesuai dilakukan
dengan petunjuk. 0 Jika kedua aspek tidak dilakukan
PENILAIAN HASIL DISKUSI

ASPEK YANG KRITERIA SKOR


DINILAI
Kerapian Pekerjaan siswa sangat rapi dan jelas 4
hasil
Pekerjaan siswa rapi dan jelas 3
pekerjaan
Pekerjaan siswa kurang rapi dan kurang jelas 2
Pekerjaan siswa tidak rapi dan tidak jelas 1
Kelengkapa Jawaban siswa sangat lengkap 4
n jawaban
Jawaban siswa lengkap 3
melalui hasil
pekerjaan Jawaban siswa kurang lengkap 2
Jawaban siswa tidak lengkap 1
Ketepatan Jawaban siswa sangat sesuai dan benar 4
jawaban
Jawaban siswa sesuai dan ada beberapa yang tidak 3
melalui hasil benar
pekerjaan Jawaban siswa kurang sesuai dan ada beberapa yang 2
tidak benar
Jawaban siswa tidak sesuai dan banyak yang tidak benar 1

Kelompok Indikator Total skor NA


Kerapian hasil Ketepatan Kelengkapan
pekerjaan jawaban melalui jawaban melalui
hasil pekerjaan hasil pekerjaan
No Nama Siswa

Dst

Jumlah skor yang diperoleh


Nilai = Skor maksimal (12) X 100
2. PENILAIAN KETERAMPILAN (PSIKOMOTORIK)

Rubrik Penilaian Poster

Aspek/ Kategori/ 4 3 2 1
Kriteria
Isi/teks Isi teks singkat, Dua dari kriteria Hanya salah satu Isi teks terlalu
padat akan isi/teks yang baik dari kriteria isi/teks panjang , miskin
informasi, jelas dipenuhi, yang baik dipenuhi, informasi, tidak
keterbacaannya sementara salah sementara dua jelas
satu kriteria tidak kriteria tidak keterbacaannya
dipenuhi dipenuhi (seluruh kriteria
terpenuhi)
Desain Warna menarik, Dua dari kriteria Hanya salah satu Warna, ukuran
ukuran elemen desain yang baik dari kriteria desain elemen penyusun,
penyusun dipenuhi, yang baik dipenuhi, pusat perhatian
proporsional, pesan sementara salah sementara dua tidak menunjukkan
yang ingin satu kriteria tidak kriteria tidak desain yang baik
disampaikan menjadi dipenuhi dipenuhi (seluruh kriteria
pusat perhatian tidak terpenuhi)
(ketiga kriteria
terpenuhi)
Gambar Gambar menarik, Dua dari kriteria Hanya salah satu Gambar tidak
bermakna sebagai gambar yang baik dari kriteria menarik, tidak
penyampai pesan, dipenuhi, gambar yang baik bermakna sebagai
dan orisinil (ketiga sementara salah dipenuhi, penyampai pesan,
kriteria terpenuhi) satu kriteria tidak sementara dua dan tidak orisinil
dipenuhi kriteria tidak (seluruh kriteria
dipenuhi desain yang baik
tidak terpenuhi)
Tujuan Pesan sangat mudah Pesan cukup Pesan sulit Pesan tidak dapat
penyampaian ditangkap pembaca mudah ditangkap ditangkap pembaca ditangkap pembaca
pesan pembaca

Jumlah skor yang diperoleh


Nilai = Skor maksimal (16) X 100

Kriteria Penilaian :
• 90 - 100 : Sangat Baik
• 85 – 89 : Baik
• 75 – 84 : Cukup
• < 74 : kurang
3. PENILAIAN
PENGETAHUAN SOAL
ESSAY

a) Seperti yang sama sama kita ketahui bahwa banyak sekali obat obat-obatan yang
yang digunakan dalam dunia kesehatan. Berbagai macam dan bentuk perlu
diketahui oleh asisten keperawatan agar tehindari dari malpraktek pemerian
obat. Sebutkan macam-macam bentuk sediaan obat dan contohnya

Kriteria Penilaian :
1 point Tidak mengisi jawaban
2 point Jawaban diisi dengan kurang lengkap
3 point Jawaban diisi dengan lengkap tetapi kurang
tepat sesuai dengan instruksi
4 point Jawaban diisi dengan lengkap benar sesuai
dengan instruksi tetapi tidak tepat
5 point Jawaban diisi dengan lengkap, tepat waktu
dan benar sesuai dengan instruksi

Jumlah skor yang diperoleh


Nilai = Skor maksimal (15) X 100
Kunci Jawaban :

a. Bentuk sewdiaan obat dan contoh nya yaitu :

1) Aerosol : sediaan obat yang dikemas dibawah tekanan,


menganduyng zat aktif teraupeutik yang dilepas pada saat
sistem katup yang sesuai ditekan. Contohnya yaitu nebulizer
2) Kapsul : sediaan padat yang terdiri dari obat dalam cangkang
keras atau lunak yang dapat larut. Digunakan untuk
pemakaian oral. Contoh obat kapsul yaitu cefixime, HP pro
3) Tablet : sediaan padat mengandung bahan obat dengan atau
tanpa pengisi. Contohnya yaitu paracetamol, amlodipine
4) Krim : sediaan setengah padat mengandung bahan obat
dengan atau tanpa bahan pengisi. Contohnya adalah
kalpanax K
5) Emulsi : sistem dua fase, yang salah satu cairannya
terdispersi dalam cairan yang lain dalam bentuk tetesan
kecil. Contohnya adalah curvit, curcuma plus, scoot emulsion
6) Ekstrak : sediaan paket yang diperoleh dengan mengesktrasi
zat aktif dari simplisia nabati atau simplisia hewani.
Contohnya mastin
7) Gel (jelli) : sistem semi padat terdiri dari suspensi yang dibuat
dari partikel anorganik yang kecil atau molekul yang besar
dengan kemurnian tinggi (dengan atau tanpa eksipen).
Contohnya bioplacenton

Anda mungkin juga menyukai