Anda di halaman 1dari 18

MIKROPLANNING

ORI DIFTERI
TAHUN 2018

PEMERINTAH KABUPATEN MALANG


DINAS KESEHATAN
UPT PUSKESMAS DONOMULYO
Jl. Raya No. 343 No. Telp. (0341) 881113 Kode Pos 65167
Keterangan :

1. Nama Pos Ori Difteri


2. Nama SD
3. Nama SLTP
4. Masyarakat Resti / Sulit

KATA PENGANTAR
Dengan memanjatkan rasa puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena
atas rahmad dan karunia-Nya, Mikroplanning Ori Difteri tahun 2018 kami selesaikan
sesuai harapan program.
Di Indonesia khususnya wilayah Propinsi Jawa Timur yang sudah banyak kasus
difteri, maka untuk menghindari terjadinya peningkatan kasus Pemerintah berkomitmen
melaksanakan penyuntikan vaksin sesuai sasaran yang ditentukan. Hal ini perlu adanya
sosialisasi kepada masyarakat luas agar program ini berjalan dan bisa tercapai sesuai
harapan. Walaupun masih dalam wacana pelaksanaan pada bulan Februari, Maret dan
September, untuk ini segala sarana dan prasarana harus terpenuhui.
Kami sangat mengharapkan adanya dukungan dan kerjasama baik dari lintas
program dan lintas sektoral yang berada di wilayah kecamatan Donomulyo secara
maksimal.

Donomulyo, 16 Januari 2018


Kepala Puskesmas Donomulyo

dr. ROSIHAN ANWAR


NIP. 195901131989021003
DAFTAR ISI
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Dalam rangka kegiatan pelaksanaan Ori Difteri di wilayah Kecamatan
Donomulyo yang mungkin bisa terjangkau oleh layanan kesehatan dari tenaga
kesehatan yang ada serta dalam penanggulagan KLB Difteri di wilayah Provinsi Jawa
Timur, maka kami akan mengadakan kegiatan sosialisasi melalui berbagai pertemuan
yang ada di wilayah kecamatan Donomulyo khususnya, hal ini dilakukan untuk
meningkatkan kerjasama dan dukungan dari berbagai pihak.
Mengingat tentang kasus Difteri di Jawa Timur yang dilaporkan berjumlah 271
dengan terjadinya kasus di Kabupaten Malang dibeberapa Kecamatan walau kematian
belum ada, maka perlu diadakan kegiatan secara masal dan bertahap untuk
mengantisipasi terjadinya KIPI.
BAB II
TUJUAN

A. TUJUAN UMUM
 Meningkatkan hasil cakupan imunisasi
 Meningkatkan kekebalan kelompok
 Menurunkan darah rawan / kantong / daerah resiko tinggi terhadap KLB Difteri
akibat anak-anak yang belum atau yang tidak terimunisasi secara lengkap pada
saat bayi usia kurang dari 1 tahun.

B. TUJUAN KHUSUS
 Sasaran program terimunisasi DPT HB HIB
 Sasaran program terimunisasi DT
 Sasaran program terimunisasi Td
 Memberikan penyulaman
BAB III
STRATEGI

A. Persiapan
1. Menyusun rencana kerja
 Melalui pembinaan kader di tingkat desa dengan mengadakan sosialisasi
tentang pendataan sasaran satu buku per RT, by name by address
 Melakukan pendataan sasaran mulai bulan Nopember 2017 oleh kader per
RT
 Menghitung jumlah sasaran per golongan umur yang dibagi 3 golongan
umur antara lain
1. Umur 1 tahun – 5 tahun
2. Umur 5 tahun – 7 tahun
3. Umur 7 tahun – 19 tahun
 Penentuan jumlah pos pelayanan Ori Difteri yang meliputi Posyandu,
PAUD , TK, SD, SMP, SMA dan anak-anak diluar sekolah.
 Memberikan penyuluhan pada saat kegiatan Posyandu rutin pada bulan
Desember 2017.
 Mengadakan koordinasi lintas program dan lintas sektoral pada saat
pertemuan evaluasi tanggal 30 Nopember 2017.
 Melakukan kemitraan dengan Nakes Swasta.
 Melaksanakan kegiatan sosialisasi lintas program tanggal 10 Januari 2018
di aula Puskesmas.
 Melaksanakan advokasi dan sosialisasi pada bulan Januari 2018 di ruang
kantor camat tanggal 22 Januari 2018.
 Membuat buku nominative sasaran Ori Difteri.
 Penggerakan masyarakat dan penyuluhan melalui siaran radio lokal di
wilayah Malang Selatan tanggal 27 Januari 2018.
 Memasang spanduk dan Poster di tempat strategis.
 Membuat Undangan sasaran.
 Membuat peta wilayah daerah sulit / non sulit, lokasi pos pelayanan.
 Membuat prioritas wilayah dengan penentuan wilayah atau desa yang
beresiko tinggi bagi sasaran yang tidak mau di imunisasi.
 Menentukan jumlah tenaga pelaksana kesehatan maupun non kesehatan.
 Menghitung jumlah kebutuhan sarana dan prsarana.
 Membuat alur pelayanan.
 Membuat jadwal pelaksanaan dan sweeping
 Melaksanakan pelatihan / peningkatan kompetensi khususnya kepada
petugas pelaksana pada jadwal Posyandu bulan Januari 2018.

B. Pelaksanaan Kegiatan
 Jadwal pelaksanaan pada bulan Pebruari 2018 pemberian imunisasi DPT HB
Hib / Pentabio, DT, Td sesuai sasaran program.
 Jadwal pelaksanaan pada bulan Maret 2018 pemberian imunisasi DPT HB
Hib / Pentabio, DT, Td sesuai sasaran program.
 Jadwal pelaksanaan pada bulan September 2018 pemberian imunisasi DPT HB
Hib / Pentabio, DT, Td sesuai sasaran program.
 Pencatatan dan pelaporan, dilakukan selesai pelayanan sesuai jadwal.
 Jadwal pelayanan pemberian imunisasi Difteri dimulai pukul 07.00 WIB –
selesai.
 Melakukan kegiatan sweeping apabila sasaran tidak datang.
 Pemantauan KIPI selama 30 menit di pos pelayanan, sasaran tidak boleh
diperkenankan pulang terlebih dahulu.

C. Monitoring dan Evaluasi


 Sistim pencatatan, semua sasaran dicatat pada buku per RT, sasaran yang
diimunisasi ditulis tanggal pelaksanaannya.
 Sistem pelaporan, laporan hasil cakupan Difteri dilaporkan selesai kegiatan,
hasil cakupan dibuat per golongan umur, yang dilaporkan adalah sasaran
yang diimunisasi dan logistik vaksin dan sebagainya.
BAB IV
ANALISA DAN SITUASI

A. Data Umum
 Geografi
- Luas Kecamaatn Donomulyo 17.943.875 Ha
- Jarak dari Kecamatan ke Kabupaten 40 km
- Wilayah kerja terdiri dari 10 desa

B. Demografi
Data Demografi
No Jumlah Penduduk Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah
Nama Desa L P Jumlah RT RW Dusun KK
1 Donomulyo 5900 6572 12472 70 21 4 4340
2 Purworejo 4202 4217 8419 69 14 4 2526
3 Sumberoto 4174 4220 8394 47 10 5 2471
4 Tempursari 2311 2227 4538 46 12 4 1410
5 Tlogosari 1940 1903 3843 41 14 4 1032
6 Kedungsalam 6289 5790 12079 90 18 4 2942
7 Banjarejo 2769 2770 5539 45 11 4 1819
8 Tulungrejo 1724 1867 3591 21 6 2 1046
9 Mentaraman 2496 2642 5138 33 9 3 1693
10 Purwodadi 2637 2574 5211 41 10 5 1587
TOTAL 34442 34782 69224 503 125 39 20866

C. Data Pendidikan
No Nama Desa PAUD TK SD SMP SMA
1 Donomulyo 5 9 9 4 3
2 Purworejo 3 7 6 1 0
3 Sumberoto 1 6 6 1 1
4 Tempursari 1 2 3 1 1
5 Tlogosari 0 2 2 1 0
6 Kedungsalam 3 6 8 1 1
7 Banjarejo 0 3 3 1 1
8 Tulungrejo 1 1 2 1 0
9 Mentaraman 1 4 4 1 0
10 Purwodadi 2 0 5 1 0
TOTAL 17 40 48 13 13
D. Data Khusus
 Fasilitas upaya pelayanan kesehatan
- Jumlah puskesmas induk : 1 buah
- Jumlah puskesmas pembantu : 4 buah
- Jumlah ponkesdes : 6 buah
- Jumlah dokter praktek : 4 orang
- Jumlah dokter gigi praktek : 2 orang
- Jumlah klinik : 3 buah

 Fasilitas pendukung pelayanan kesehatan


- Jumlah posyandu balita : 90 buah
- Jumlah kader : 520 orang
- Jumlah posyandu lansia : 94 buah
- Jumlah karang werda : 10 buah
- Jumlah panti asuhan : 2 buah
- Jumlah pasar induk : 1 buah
- Jumlah pasar desa : 6 buah
- Jumlah wisata : 6 buah
BAB V
FAKTOR PENUNJANG DAN PENGHAMBAT

A. FAKTOR PENUNJANG
 Adanya situasi dan kondisi daerah yang baik
 Terjalin kerjasama yang baik dari lintas program dan lintas sektoral
 Masyarakat berperan aktif falam mensukseskan program Ori Difteri
 Tempat pelayanan tidak mengalami perubahan
 Adanya tenaga pelaksana yang memadai
 Sarana vaksin sesuai kebutuhan
 Pendataan akurat yang baik
 Adanya sarana dan prasarana yang memadai
 Adanya pendanaan yang maksimal
 SDM Tinggi

B. FAKTOR PENGHAMBAT
 Adanya musim pancaroba
 Kurangnya koordinasi dan kerjasama antara lintas program dan lintas sektoral
 Masyarakat kurang berperan aktif
 Adanya kemungkinan besar sasaran tidak datang karena berhalangan dan sakit atau
menolak
 Kurangnya informasi
 Adanya perubahan dan terbatasnya tenaga yang ada
 Kemungkinan adanya kekurangan vaksin dikarenakan permintaan tidak sesuai
dengan kebutuhan
 SDM rendah
BAB VI

PENUTUP

Dalam rangka mensukseskan pelaksanaan Ori Difteri yang direncanakan pada bulan
Februari, Maret, Septembr 2018, segala persiapan dan kesiapan dilaksanakan sedini
mungkin dengan harapan agar semua sasaran yang dimulai umur 1 tahun - 19 tahun yang
berada di wilayah kecamatan donomulyo dapat tercoverge 100% pada saat pelayanan.

Sebagai perbandingan pelaksanaan program imunisasi yang sudah berlalu karena


tahun 2018 ini ada pemberian vaksinasi Difteri maka untuk meningkatkan kerjasama
dengan sektor terkait perlu adanya dukungan dan kepedulian dari berbagai pihak, sehingga
bila dibandingkan dengan kegiatan pencapaian hasil program yang sudah berjalan
kemungkinan besar hasilnya bisa minimal karena sasaran tidak datang dengan berbagai
alasan.

Didalam perencanaan pelaksanaan tim di wilayah Puskesmas Donomulyo sangat


mengharapkan dengan adanya kesiapan tenaga yang profesional dan dukngan secara
maksimal dari instansi terkait hal ini akan menentukan keberhasilan program.

Demikian Mikroplanning Ori Difter ini dibuat dengan harapan besar untuk
mendapatkan kritik dan saran guna memperbaiki dan menyempurnakan didalam
pembuatan program yang akan datang.
PENYUSUN

Penanggungjawab
Bidan Koodinator Program Imunisasi

LILIK YULIATI, Amd. Kep SRI SUKISTI


NIP. 197607032007012019 NIP. 196106211983032011

Mengetahui,
Kepala Puskesmas Donomulyo

dr. ROSIHAN ANWAR


NIP. 195901131989021003
PENYUSUN

Penanggungjawab
Kepala Puskesmas Donomulyo Bidan Koodinator Program Imunisasi

dr. ROSIHAN ANWAR LILIK YULIATI, Amd. Kep SRI SUKISTI


NIP. 195901131989021003 NIP. 197607032007012019 NIP. 196106211983032011

Mengetahui,
Camat Donomulyo

Marendra H. Irawan, S.STP,M.AP


Pembina
NIP. 197812131998021001
DATA KEBUTUHAN THERMOS VAKSIN DAN SARANA LAIN

Jumlah Yang Jumlah Jumlah


No Nama Sarana Ada Kebutuhan Kekurangan Ket
1 Thermos kecil 104 0 0 0
swadaya
2 Thermos tutup 11 0 0 Rusak 4
biru alokasi dinas
3 Thermos biru baru 21 0 0 0
alokasi dinas 2017
4 Vaksin karier 0 0 0 0
5 Vaksin pentabio 0 1063 1063 0
6 Vaksin DT 0 240 240 0
7 Vaksin Td 0 1457 1457 0
8 ADS 0.5 ml 0 19507 19507 0
9 Tinta 0 400 400 0
10 Safety Box 0 400 400 0
11 Kapas 0 50 50 0
SUSUNAN POKJA ORI DIFTERI
KECAMATAN DONOMULYO

Pelindung : Camat Donomulyo

Penasehat : Muspika dan Ketua TP PKK

Pembina : Lintas Program dan Lintas Sektoral

Ketua Umum : dr. Rosihan Anwar (Kepala Puskesmas Donomulyo)

Wakil : Drs. Daryanto (Sekcam)

Ketua Pelaksana : Sri Sukisti

Wakil : Lilik Yuliati, Amd. Keb

Sekretaris : Yuli Prihatini, Amd. Keb

Wakil Sekretaris : Iwan Yuyanto

Bendahara : Sri Butsiana Lestari, Amd. Keb

Wakil Bendahara : Sujito

Bidang Perencanaan : 1. Bekti Rahayu, Amd. Keb 3. Naning Ulfa, Amd. Kep

2. Reiscau Kartika H, Amd. Keb 4. Suliana, Amd. Kep

Bidang Logistik : 1. Dedi Yohanis, AMd. Kep 3. Aceviani Riska Sari, Amd.
Kep

2. Riya Ayomi, Amd. Keb 4. Rianti, Amd. Kep

Bidang Pelaksanaan : 1. Sri Sukisti 3. Yuli Atmini, Amd. Kep

2. Tatik, Amd. Keb 4. Lutviana Trise,


Amd. Keb

Bidang Komunikasi : 1. Erni Kartikawati, Amd. Keb 3. Andik

2. Ipung 4. Joko Susilo

Bidang Monef : 1. Yulia Dwi Rahayu, Amd. Kep 3. Karolina Muji Rahayu, Amd. Keb

2. Yusinta Armayani, Amd. Keb 4. Septania Ambarwati, Amd. Kep

Donomulyo, 16 Januari 2018

Camat Donomulyo
SUSUNAN POKJA ORI DIFTERI
PUSKESMAS KECAMATAN DONOMULYO

Pelindung : Camat Donomulyo

Penasehat : Muspika dan Ketua TP PKK

Pembina : Lintas Program dan Lintas Sektoral

Ketua Umum : dr. Rosihan Anwar (Kepala Puskesmas Donomulyo)

Wakil : Drs. Daryanto (Sekcam)

Ketua Pelaksana : Sri Sukisti

Wakil : Lilik Yuliati, Amd. Keb

Sekretaris : Yuli Prihatini, Amd. Keb

Wakil Sekretaris : Iwan Yuyanto

Bendahara : Sri Butsiana Lestari, Amd. Keb

Wakil Bendahara : Sujito

Bidang Perencanaan : 1. Bekti Rahayu, Amd. Keb 3. Naning Ulfa, Amd. Kep

2. Reiscau Kartika H, Amd. Keb 4. Suliana, Amd. Kep

Bidang Logistik : 1. Dedi Yohanis, AMd. Kep 3. Aceviani Riska Sari, Amd.
Kep

2. Riya Ayomi, Amd. Keb 4. Rianti, Amd. Kep

Bidang Pelaksanaan : 1. Sri Sukisti 3. Yuli Atmini, Amd. Kep

2. Tatik, Amd. Keb 4. Lutviana Trise,


Amd. Keb

Bidang Komunikasi : 1. Erni Kartikawati, Amd. Keb 3. Andik

2. Ipung 4. Joko Susilo

Bidang Monef : 1. Yulia Dwi Rahayu, Amd. Kep 3. Karolina Muji Rahayu, Amd. Keb

2. Yusinta Armayani, Amd. Keb 4. Septania Ambarwati, Amd. Kep

Donomulyo, 16 Januari 2018

Kepala Puskesmas Donomulyo

dr. ROSIHAN ANWAR


NIP. 195901131989021003
JADWAL PELAKSANAAN ORI DIFTERI
PUSKESMAS DONOMULYO
PERIODE PEBRUARI, MARET, SEPTEMBER TAHUN 2018

Anda mungkin juga menyukai