Anda di halaman 1dari 63

TERM OF REFERENCE No. Dok.

: BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

PT. Bukit Asam, Tbk , Tbk Term of Reference (TOR)


Overhaul PLTU 3x10 MW Tanjung Enim Unit #1

I. DEFINISI DAN PENGERTIANNYA


Kata-kata yang tertera di bawah ini digunakan secara luas di dalam dokumen ini.
Kecuali ditentukan lain, maka semuanya harus diartikan sebagai berikut:
• Pemberi Pekerjaan adalah PT. Bukit Asam, Tbk , Tbk. yang selanjutnya disebut PT.
Bukit Asam, Tbk , berkedudukan di Kantor Pusat - Tanjung Enim - Sumatera Selatan.
• Peserta Pengadaan Barang/Jasa adalah Badan Hukum/Kontraktor Nasional RI yang
diundang oleh Pemberi Pekerjaan untuk turut serta dalam pengadaan pekerjaan
paket ini.
• Penyedia Barang/Jasa (Pelaksana Pekerjaan) adalah Badan Hukum/Kontraktor
Nasional Republik Indonesia yang penawarannya telah diterima dan ditunjuk sebagai
pemenang dengan Surat Keputusan Penunjukan oleh PT. Bukit Asam, Tbk serta
telah menandatangani Perjanjian Pelaksanaan Pekerjaan dengan Pemberi
Pekerjaan untuk melaksanakan Pekerjaan ini.
• Pengawas adalah Tim yang akan dibentuk oleh PT. Bukit Asam, Tbk untuk
melaksanakan pengawasan dan koordinasi pelaksanaan pekerjaan.
• Kontrak atau Perjanjian adalah ketentuan-ketentuan yang mengatur hak dan
kewajiban, yang telah disepakati antara Pemberi Pekerjaan dan Pelaksana
Pekerjaan yang berkaitan dengan pelaksanaan pekerjaan ini.
• Dokumen Kontrak, berarti semua hal yang menyangkut dokumen-dokumen yang
berkaitan dengan pelaksanaan pekerjaan antara lain: persyaratan umum,
persyaratan administrasi, spesifikasi teknis, perincian penawaran, perjanjian
pekerjaan, Berita Acara Rapat Penjelasan, surat penawaran dan lampiran-lampiran
lainnya yang sah.
• Nilai kontrak, berarti jumlah dalam satuan rupiah yang tersebut dalam surat
penawaran dan dapat ditambah atau dikurangi sesuai dengan ketentuan-ketentuan
dalam kontrak.
• Persetujuan, disetujui, penolakan atau perintah yang diberikan dibuat tertulis.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

• Hari kalender, berarti seluruh hari dalam kalender.


• Pengadaan dan Pekerjaan Serious Inspection (Overhaul / Serious Inspection) secara
menyeluruh sesuai permintaan PT. Bukit Asam, Tbk .

II. JENIS PEKERJAAN


Pekerjaan Overhaul / Serious Inspection yang dilakukan pada unit #1 PLTU TE 3x10
MW, yang berlokasi di Jl. Lingga Raya (Banko Barat), Tanjung Enim Sumatera Selatan
(31711) Indonesia. Tahapan Pekerjaan dapat dilihat pada tabel dibawah ini.
Periode (Bulan Ke-) Tahun
Tahapan Periode (Bulan Ke-) Tahun 2023
NO 2024 Keterangan
Pekerjaan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18
Pengadaan Barang
1 (Material Spare
part )
Masa Pekerjaan
Jasa Overhaul,
2
Performance Test
& RR
Masa
3
Pemeliharaan

Keterangan:
1. Pelaksanaan pekerjaan dilakukan selama 6 bulan.
a. Pengadaan barang/material spare part 4 bulan kalender.
b. Pekerjaan Overhaul / Serious Inspection direncanakan selama 2 bulan
termasuk Performance Test & RR (Pelaksana Pekerja harus melampirkan
Timeline Pekerjaan OH).
2. Masa garansi pekerjaan selama 12 bulan kalender setelah BAST.

III. LINGKUP PEKERJAAN


Lingkup pekerjaan untuk Pekerjaan Overhaul / Serious Inspection terdiri dari pengadaan
barang/material (spare parts, tools, special tools, dan consumable) dan Jasa Overhaul /
Serious Inspection. Adapun lingkup pekerjaan tersebut meliputi:
3.1 Lingkup Pengadaan Barang/Material
Semua barang/material dipasok sesuai dengan spesifikasi dan kebutuhan untuk
memenuhi target pekerjaan yang ada dalam kontrak. Secara garis besar
barang/material yang harus dipasok antara lain:
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

No Item Remark
1 Spare part of Turbine-Generator Lampiran A1
General Material of Turbine-
2 Lampiran A2
Generator
Special Tools for Turbine-
3 Lampiran A3
Generator
4 Spare Part of Boiler Lampiran A4
5 Special Tools for Boiler Lampiran A5
6 Spare Part of Electrical Lampiran A6
7 Spare Part of Instrument & Control Lampiran A7
8 Consumable Lampiran A8
*Catatan: Spesifikasi dan jumlah material yang dipasok secara detail tertuang pada lampiran

Daftar Peralatan dan Spesifikasi


No. Equipment Specification
1 Steam Turbine Type : Condensing Steam Turbine
Model : N12-4,9/475
Rated Power : 12 MW
Rated Speed : 3000 rpm
Steam Pressure : 4,90 MPa
Steam Temp : 470 oC
Steam Flow : 50,4 ton/h
Manufacture : China Chang Jiang Energy Corp
2 Generator Type : QF-12-2
Rated Power : 12 MW
Rated Voltage : 6,3 kV
Rated Current : 1375 A
Power Factor : 0,80
Rated Speed : 3000 rpm
Frequency : 50 Hz
Manufacture : China Chang Jiang Energy Corp
3 Boiler Type : JG – 56/5,4 – M 5601 - 0
(CFB Boiler) Rated Pressure : 5,4 MPa
Rated Temp : 485oC
Rated Capacity : 56 ton/h
Manufacture : Jiangxi Jianglian Energy China
4 BFWP Merk : Shenyang Industrial Pump Manufacturing Co., Ltd
(Boiler Feed Type : DG56-80x10
Water Pump) Flow Pump : 56 m3/h
Head Rate : 816 m
Efficiency : 57%
Rated Speed : 2950 r/min
Daya Poros : 212 kW
5 CWP (Cooling Merk : Shenyang Industrial Pump Manufacturing Co., Ltd
Water Pump) Type : 24Sh-19
No. 1, 2, 3 dan 4 Flow Pump : 3840 m3/h
Head Rate : 20 m
Efisiensi : 87%
Rated Rpm : 970 r/min
Daya Poros : 241 kW
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

6 CTF (Cooling Merk : Jiangsu seagull cooling tower Co., Ltd


Tower Fan) No. Type : NH-3000 Xing
1, 2, 3 dan 4 Kapsitas : 3000 ton/h
Motor Power : 132 kW
Fan diameter : 8 meter
7 Air Compressor Merk : Comp.Air
Type : L75G-7.5
Flow : 14,4 m3/min
Pressure : 0,75 MPa
Motor Power : 75 kW
Speed : 2970 r/min
8 Air Dryer No. 1, Merk : Hangzhou Shanli Purify Equipment
2 dan 3 Type : SLAD 15ZW
Pressure : 0,7 ~ 1.0 MPa
Motor Power : 2,61 kW
9 Water Intake Merk : Shanghai Kaiquan Pump (Group) Co., Ltd
Pump Model : 150 KWFB 200-80
Speed : 2960 rpm
Kapasitas : 200 m3/h
Rated Head : 80 meter
Disc Caliber : 150 mm
10 Reverse Merk : Hangzho Nanfang Manufacturing Pump Co., Ltd
Osmosis (RO) Type : Y2-132S-2NFD
Pump Flow : 8 m3/h
Head : 54 m
Material : AISI 304
Power : 380 V
Arus : 12,1 A
Motor Power : 5,5 kW
Frequensi : 50 Hz
Rated Rpm : 2900 r/min
11 EDI System Merk : Y2-90L-2
Kapasitas : 5 m3/h
Recovery Rate : 75%
Rated Rpm : 2845 rpm
Motor Power : 2,2 kW
Frekuensi : 50 Hz
Arus : 8,31/4,85 A
Tegangan : 220/380 V
12 Main Trafo Merk : OLTC Power Transformator
Type : SZ9-M-15000/20
Frekuensi : 50 Hz
Phasa : 3
Rated Power : 15000 kVA
Rated Voltage : 20+/-8x1,25% kV/6,3 kV
Rated Current : 433,0 A/1374,6 A
Type Cooling : ONAN
Using : Outdoor
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

Syarat-syarat Pengadaan Barang/Material:


1. Diakhir Pekerjaan tools dan special tools yang telah dibeli oleh Pelaksana
Pekerjaan harus diserahkan ke PT. Bukit Asam, Tbk .
2. Semua barang/material yang dipasok adalah material baru dan harus mampu
memenuhi kebutuhan dari PT. Bukit Asam, Tbk , sesuai dengan
spesifikasi/drawing/foto barang/material yang disertakan dalam keterangan
pada lampiran.
3. Sebelum barang/material dikirim harus dibuat data list dan disampaikan ke PT.
Bukit Asam, Tbk untuk persetujuan.
4. Spesifikasi teknis barang/material yang ditawarkan harus sesuai list yang
diminta atau subtitusi persamaan spare part yang dibuktikan dengan surat
manufacture sesuai dengan kualitas yang sama dan disetujui oleh PT. Bukit
Asam, Tbk .
5. Untuk komponen atau sparepart critical seperti :
- Pipa superheater dan waterwall.
- Semen Refractory.
- Bearing Turbin.
harus dilakukan pengujian dan pengecekan fisik, ditempat asal peralatan di
fabrikasi (factory acceptance test) sebelum dikirim atau dipasok ke PT. Bukit
Asam, Tbk . FAT dilakukan selama minimal selama 3 hari , dengan disaksikan
oleh personil PT. Bukit Asam, Tbk . seluruh fasilitas FAT menjadi tanggung
jawab pelaksana pekerjaan.
6. Surat Pernyataan dari pemasok material/spare part bahwa produk yang
ditawarkan mempunyai jaminan ketersediaan spare parts minimal 5 tahun
kedepan.
7. Sebelum pengadaan barang/material seluruh spesifikasi dan merk harus
mendapatkan persetujuan PT. Bukit Asam, Tbk .
8. Dapat menunjukkan Supporting Letter dari pemasok yang sanggup memasok
spare part sesuai dengan tabel daftar Peralatan dan Spesifikasi.
9. Dilengkapi surat keterangan dari pabrik pembuat yaitu Certifcate Of Origin
(COO) surat yang dikeluarkan oleh Lembaga Pemerintah Asal Material spare
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

part atau Certificate of Manufacture (COM) surat yang dikeluarkan dari


Pabrikan.
10. Apabila spare part tersebut discontinue (obsolete) maka melampirkan surat
keterangan dari manufacture.
11. Apabila pada saat proses pekerjaan perbaikan ditemukan material spare part
yang tidak ada dalam daftar maka pelaksana pekerjaan harus melaporkan
kepada pemberi kerja untuk dilakukan persetujuan.
12. Material Spare part yang disupply dan kemudian terjadi kerusakan pada saat
pemasangan menjadi tanggung jawab Pelaksana Pekerjaan.
13. Disertakan katalog spare part (spesifikasi, drawing) dalam bentuk soft copy atau
hard copy yang telah ditentukan oleh PT. Bukit Asam, Tbk .
14. Memberikan garansi barang 1 (satu) tahun sejak Berita Acara Serah Terima
(BAST).
15. Pelaksana Pekerjaan wajib membangun Direksi Keet di tempat yang telah
disediakan di wilayah PLTU 3x10 MW Tanjung Enim, Direksi Keet berfungsi
untuk penyimpanan Sparepart dan partisi Office dengan Spesifikasi 20 meter x
8 meter, berikut dilampirkan Design Drawing Direksi Keet PLTU 3x10 MW
Tanjung Enim pada lampiran C.
Hal-hal yang menjadi catatan dan perhatian Pelaksana Pekerjaan:
• Pengadaan barang & jasa merupakan tanggung jawab Pelaksana
Pekerjaan.
• Pembangunan Direksi Keet harus selesai sebelum material Spare part
datang.
• Direksi Keet wajib dilengkapi dengan keperluan Office.

3.2 Detail Pengadaan Barang dan Pekerjaan Pemasangan


3.2.1 Boiler and Auxiliaries
Lingkup Pekerjaan Boiler beserta auxiliary equipment (Lampiran A4)
meliputi pemeriksaan dan perbaikan secara menyeluruh, mulai dari bagian
dalam boiler sampai bagian luarnya serta pendukung boiler dan tidak
terbatas pada :
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

1. Boiler
a. Common Water Pipe System
❖ Mechanical Requirement
- Periksa dan perbaikan semua hanger & hook pipa.
- Perbaikan isolasi (Perbaikan rockwool isolasi hanya pada
area yang mengalami kerusakan)
• Pipa (steam line, luar cyclone, top steam header
superheater, top waterwall).
• Perbaikan cover wall (zing) furnace.
• Perbaikan isolasi steam drum.
• Perbaikan isolasi air preheater.
• Perbaikan isolasi drain collector.
• Perbaikan isolasi suplly primary dan secondary air
preheater.
• Perbaikan isolasi pipa line lower header, down
commer dan waterwall.
• Perbaikan isolasi pipa steam header.

b. Waterwall Tube
❖ Mechanical Requirement
- Periksa dan pembersihan outer waterwall tube.
- Lakukan pengukuran thickness pada waterwall dan
superheater, apabila ditemukan dibawah standar minimum
dilakukan penggantian.
- Penggantian waterwall tube disisi depan manhole (Parsial).
- Penggantian top side boiler horizontal waterwall tube.
- Penggantian waterwall tube belakang (Parsial).
- Penggantian semua pipa embedded (Stock Gudang).
- Pemasangan Jacket pada seluruh pipa (Stock Gudang)
- Periksa, perbaiki dan ganti semua valve drain collector
waterwall.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

- Penggantian main manual valve drain collector (DN50).

c. Superheater
❖ Mechanical Requirement
- Periksa, pembersihan dan perbaikan pada tube superheater.
- Lakukan thickness pada pipa superheater, ganti jika dibawah
standar.
- Penggantian pipa superheater 1st dan 2nd stage.
- Penggantian semua jacket pada superheater terpasang
dengan baik.
- Pengecekan dan perbaikan pipa dan header steam
superheater.
- Periksa dan perbaikan semua valve drain collector
superheater.
- Perbaikan manual valve desuperheater.
- Penggantian semua manual valve venting boiler.
- Perbaikan platform /lantai superheater boiler.
- Penggantian semua pipa drain superheater DN 20.
❖ E&IC /Valve Requirement
- Penggantian Pressure gauge dan temperatur gauge pada
desuperheater.
- Pengecekan dan perbaikan pressure transmitter, Pressure
switch dan temperature transmiter.

d. Economizer
❖ Mechanical Requirement
- Periksa dan pembersihan pada pipa economizer flue gas
pada permukaan pipa.
- Pengecekan thickness dan perbaikan pada pipa
economizer, ganti apabila dibawah standar.
- Periksa dan perbaikan support economizer.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

- Perbaikan manual valve make up economizer.


- Penggantian fabric expansion gas economizer.

e. Air Preheaher
❖ Mechanical Requirement
- Penggantian pada keseluruhan tube primary dan secondary
air-preheater (PA dan SA).

f. Combustion System
❖ Mechanical Requirement
- Perbaikan pintu manhole furnace dan perbaikan semua pintu
manhole, explosion door pada boiler.
❖ E&IC /Valve Requirement
- Penggantian semua alat ukur lokal dan DCS yang ada pada
boiler (temperatur, flow, konten oksigen dan pressure) gauge
dan transmitter.

g. Main and Sub Bed Plenum


❖ Mechanical Requirement
- Penggantian semua nozzle sub bed dan penggantian parsial
pada nozzle main bed yang rusak/oversize.
- Pengecekan dan penggantian bearing pillow block pada
damper PA dalam windbox.
- Pengecekan dan penggantian packing pada damper SA sub
windbox.
- Penggantian pipa drain (SS pipe) bottom ash dengan DN
200.

h. Cyclone
❖ Mechanical Requirement
- Periksa dan pembersihan nozzle-nozzle pada legbox.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

- Perbaikan dan Penggantian pada isolasi cyclone.


- Penggantian expantion metal di legbox.
- Perbaikan (leveling) dan penguatan support Cyclone.
- Penggantian Fabric Expantion Joint Cyclone.
- Penggantian nozzle cyclone legbox.
- Penggantian fabric expansion outlet cyclone.
- Perbaikan return feeder dan legbox cyclone

i. Refractory
❖ Mechanical Requirement
- Penggantian semua refractory pada area furnace, area
ignition, area cyclone, wind box dan area air preheater.
- Memasukan pasir silica ke dalam furnace.

j. Ash Handling System


❖ Pengecekan pada Motor
- Periksa dan penggantian bearing motor scrub pada drain
ash silo.
❖ Mechanical Requirement
- Periksa dan perbaikan line spray water.
- Periksa dan perbaikan crane.
- Periksa dan perbaikan explosion door ash silo.
- Periksa dan perbaikan exhaust fan.
- Periksa dan perbaikan line pipa ke ash silo.
❖ E&IC /Valve Requirement
- Periksa dan perbaikan Actuator/pneumatic valve.
- Penggantian pulse valve.
- Penggantian indikator level sensor pada ash silo tank.
- pengecekan dan perbaikan control crane system.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

2. Ignition Furnace
❖ Mechanical Requirement
- Penggantian silinder drum burner No.1 dan No. 2.
- Periksa dan pembersihan pompa solar.
- Periksa dan pembersihan oil filter.
- Penggantian fuel gun nozzle dan hose.
- Penggantian flowmeter pada fuel line header.
- Periksa dan perbaikan packing damper burner.
- Penggantian fabric expantion joint (silinder) depan manhole
furnace.
- Penambahan line drain di PA ducting dengan DN 50 dan valve
DN 50.
- Perbaikan isolasi burner dan castable burner.
- Perbaikan support burner.
- Penggantian glass burner.
- Penggantian manual valve DN 25 PN 4.0.
- Periksa dan perbaikan pada blast door (rupture disc).
❖ E&IC /Valve Requirement
- Penggantian control valve DN 25 PN 4.0.
- Penggantian pneumatic valve actuator DN 20 PN 4.0.
- Penggantian heat ignition exciter burner
- Penggantian level fuel tank dengan magnetic fluid level gauge.
- Penggantian kapasitor sistem ignitor.
- Pengecekan dan perbaikan ignitor.
- Penggantian selenoid valve dan regulator air filter.
- Pengecekan flame detector.
- Pengecekan panel burner system.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

3. PAF/SAF/IDF
❖ Pengecekan pada Motor
- Penggantian Bearing motor DE dan NDE pada PAF, SAF dan
IDF.
- Perawatan pada Motor- motor PAF, SAF, dan IDF.
- Pengecekan Terminasi dan bushing.
- Perbaikan dan pembersihan Sistem pendinginan motor.
❖ Pengecekan pada Fan
- Penggantian Bearing DE dan NDE Impeler PAF, SAF dan IDF.
- Ganti oli baru pada Impeller Fan dan perbaikan kassa seal.
❖ Mechanical Requirement
- Pengecekan dan perbaikan impeller fan serta balancing.
- Pasang dan setting alignment motor dan Fan.
- Pengecekan, pembersihan dan perbaikan pada Damper Fan
serta grease ulang.
- Pengukuran Vibrasi serta Recording sistem pada Fan.
- Penggantian fabric expansion joint front furnace side left.
- Penggantian fabric expansion joint under windbox furnace.
- Penggantian fabrci expansion joint furnace side left.
❖ E&IC /Valve Requirement
- Pengecekan pada sistem OP/FB Damper Fan pada DCS dan
Lokal.
- Individual Test untuk setiap Fan.
- Test Emergency push button.
- Penggantian Temperatur gauge.
- Penggantian Sensor temperatur bearing DE dan NDE.

4. ESP (Electro Static Precipitator)


❖ Pengecekan pada Motor
- Penggantian motor vibro ESP.
- Periksa dan perbaikan motor hammer anoda dan katoda ESP.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

❖ Pengecekan pada Gearbox


- Periksa dan perbaikan gearbox hammer anoda dan katoda ESP.
- Periksa dan perbaikan hammer pada anoda dan katoda.
❖ Mechanical Requirement
- Pembersihan dalam ESP dari debu.
- Pengecekan dan perbaikan hanger anoda dan katoda.
- Periksa dan perbaikan crane top ESP.
- Perbaikan grating tangga ESP.
- Penggantian collecting plate ESP dan emiting wire ESP.
- Perbaikan plate ducting roof ESP.
- Periksa dan cleaning screen pada ESP.
- Periksa dan perbaikan pintu manhole dari kebocoran udara.
- Periksa Knife Valve DN 200 PN 16.
- Penggantian metal Expantion Joint DN 200.
❖ E&IC /Valve Requirement
- Penggantian tabung silica semua transformer ESP.
- Periksa dan perbaikan sistem PLC pada ESP sistem.
- Periksa dan perbaikan discharge electrode katoda dan anoda
plate ESP.
- Penggantian ceramic isolator yang rusak.
- Penggantian oli transformer pada ESP.
- Penggantian feeding valve ESP, Pneumatic air valve, pneumatic
drain to fly ash, dan tubing air system.
- Periksa dan perbaikan selenoid system, jika diperlukan.
- Periksa dan perbaikan sistem heater pada hopper, katoda dan
area top ESP.

5. Coal Feeder Boiler


a. Coal Feeder
❖ Pengecekan pada Motor
- Penggantian Bearing motor DE dan NDE.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

- Perawatan Motor Coal Feeder.


❖ Pengecekan pada Gearbox
- Penggantian gearbox.
❖ Mechanical Requirement
- Penggantian belt coal feeder.
- Penggantian pillow block UCP 210 dan stud adjuster.
- Penggantian chute coal feeder (material SS).
- Pengosongan dan pembersihan sand bunker.
- Pengosongan dan pembersihan coal bunker.
- Penggantian Gate Block Coal Bunker.
❖ E&IC /Valve Requirement
- Penggantian sensor Weightscale (loadcell) Range 30 kg/cell.
- Penggantian Modul loadcell ET 2000 dan dilakukan kalibrasi.
- Penambahan Motor vibro pada Coal Bunker C/W control.
- Penggantian sensor level coal bunker system.

b. Coal Scrapper
❖ Pengecekan pada Motor
- Penggantian Bearing motor DE dan NDE.
- Perawatan Motor Scrapper.
❖ Pengecekan pada Gearbox
- Penggantian gearbox.
❖ Mechanical Requirement
- Penggantian pillow block scrapper UCP 210.
- Penggantian stud adjuster bolt.
- Penggantian rantai dan scrapper.

6. Pressure Vessel (Steam Header/Daerator/Blowdown Tank)


a. Steam Drum
❖ Mechanical Requirement
- Pembersihan didalam steam drum.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

- Pemeriksaan dan pembersihan separator.


- Penggantian gasket manhole steam drum.
- Perbaikan pada isolasi pipa steam dan steam drum yang
rusak.
- Penggantian Valve steam and water yang ke Bi color sight
glass pada kedua sisi.
❖ E&IC /Valve Requirement
- Penggantian Bi Color sight glass dan seal pada kedua sisi.
- Penggantian Pressure gauge dan temperatur gauge.
- Penggantian Emergency drain (MOV).
- Pengecekan dan kalibrasi level transmitter, Pressure
transmitter dan temperatur transmitter.
- Penggantian control valve feed water economizer.

b. Steam Header
❖ Mechanical Requirement
- Penggantian manual valve blow up dan desuperheater.
- Periksa dan Perbaikan semua manual valve venting boiler.
❖ E&IC /Valve Requirement
- Penggantian MOV steam header.
- Penggantian Pressure gauge dan temperatur gauge pada
steam header.
- Penggantian control valve desuperheater
- Penggantian valve main bypass

c. Blowdown Tank
❖ Mechanical Requirement
- Pengecekan dan perbaikan pada pipa CBD dan IBD.

d. Daerator
❖ Mechanical Requirement
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

- Pembersihan didalam drum dearator dari karat dan scaling.


- Periksa dan ganti packing seal mainhole.
- Cek dan cleaning nozzle spray (jika rusak, ganti).
❖ E&IC /Valve Requirement
- Penggantian pressure gauge dan temperatur gauge.
- Pengecekan dan calibrasi Level gauge dan level transmitter.
- Periksa dan kalibrasi semua control valve ke dearator.

7. Lainnya
❖ Mechanical Requirement
- Perbaikan dan Penggantian expantion thermal gauge indicator.
- Perbaikan dan kencangkan semua hanger boiler.
- Periksa dan perbaikan support downcomer pada sisi kiri dan
kanan.
- Periksa dosing & peralatan sampling devices, drain & sistem
blowdown.
❖ E&IC /Valve Requirement
- Periksa semua electrical, peralatan pneumatic, & sistem MFT
Protection.
- Pengecekan all ACB pada MCC low voltage dan VCB medium
voltage.
- Pengecekan dan pembersihan auxiliary trafo.
- Pengecekan semua control motor low voltage.
- Pengecekan tahanan kabel dari MCC ke motor.
- Kalibrasi semua transmitter (flow, level, pressure dan
temperatur).
- Kalibrasi semua pressure switch.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

8. Pengujian dan Pelaporan


- Melakukan cleaning/flushing setelah dilakukan penggantian pipa
boiler.
- Melakukan hydrotest secara keseluruhan dan monitoring boiler.
- Individual test setiap equipment boiler.
- Bubbling test dan pengetesan sealing dari kebocoran.
- Test running boiler (Sequence Running System of Boiler).
- Inspeksi boiler expansion thermal indicator.
- Boiler Serious Inspection Report (Completion Certificate) termasuk
Warranty Certificate dengan 1 tahun periode dari warranty, apabila
terjadi kerusakan selama warranty maka biaya dan jasa perbaikan
menjadi tanggung jawab pelaksana pekerjaan.

3.2.2 Turbin Generator and Auxiliaries


Lingkup Pekerjaan Turbine Generator serta auxiliary (Lampiran A1)
meliputi pemeriksaan dan perbaikan serta perawatan secara menyeluruh,
mulai dari bagian dalam Turbine sampai bagian luarnya serta pendukung
Turbine seperti sebagai berikut dan tidak terbatas pada :
1. Preparation and Observation
- Mobilisasi dan mengatur personil di site.
- Mengevaluasi catatan operasi terbaru dan data terkait.
- Periksa ketersediaan spare part.
- Lakukan pemeriksaan fungsional unit standard (Modular unit).
- Lakukan pemeriksaan kebocoran dalam bentuk inspeksi visual
dan sentuhan.
- Periksa kondisi operasi turbin-generator sebelum dimatikan;
melakukan pengukuran vibrasi.
- Menyiapkan man power, lokasi kerja serta siapkan semua
perancah, alat dll.
- Ukur tingkat reduksi vakum.
- Shutdown unit system.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

- Lakukan pendinginan turbine generator via turning gear.


- Buka penutup turbin.
- Buka Turbine insulation.

2. General Recommendations
- Hanya menggunakan “Silicon-free” lubricants pada sisi oli.
- Patuhi semua peraturan pencegahan kecelakaan yang relevan.
- Patuhi semua peraturan pencegahan kebakaran yang relevan.
- Amati sistem identifikasi komponen pabrikan di setiap langkah
perakitan/pembongkaran.
- Sealant berikut yang direkomendasikan:
a) For the steam side : Birkosit.
b) For the oil side : Hylomar.
c) The followings Turbine lubricant is recommended : Pertamina
Turbo Lube 32 ISO VG 32.
d) Oil Trafo ESP : Pertamina Lube A.

3. Turbine
❖ Mechanical Requirement
Disassembly :
- Pembongkaran cover packaged turbin.
- Melepaskan isolasi castable dan pembersihan area
pekerjaan.
- Melepaskan supplai interference steam piping.
- Melepaskan dan adjusting throttle valve & governor assembly.
- Melepaskan Turning Gear, inspeksi dan perbaikan.
- Melepaskan Turbine Casing.
- Mengukur, record alignment turbin rotor.
- Mengukur, record axial displacement serta radial clearance.
- Turn over turbin cover dan Melepaskan diaphragm.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

- Inspeksi upper & lower casing dengan kerataan alas yang


lurus.
- Melepaskan coupling guard, coupling bolts & coupling spacer.
- Mengukur, record main thrust serta nozzle clearance.
- Melepaskan rotor turbine.
- Melepaskan, adjusting bearing turbine serta inspeksi oil
deflectors.
- Melepaskan, inspeksi lower diaphragm serta nozzle.
- Inspeksi rotor turbine.
- Inspeksi diaphragms dari split line joints.
- Inspeksi, cleaning dan diganti apabila Cracking pada
blade/baling-baling.
- Inspeksi ring nozzle dan dilakukan perawatan.
- Melepaskan, inspeksi serta cleaning MSV, Check internal
parts;
- manual dan motorise valve seats, serta ganti part yang rusak.
- Record MSV trip timing.
- Bersikan semua parts untuk re-assembly.
- pemasangan cover packaged turbin.
- Periksa dan pengetesan mechanical emergency stop.
Re-assembly :
- Measure & record data part baru.
- Install diaphragms, nozzle & internal parts di casing.
- Melakukan penggantian journal bearing turbin no.1 dan 2.
- Penggantian thrust bearing position dan work.
- Install turbine rotor & record clearances.
- Penggantian steam seal dan oil seal.
- Install steam seal & check clearances.
- Melakukan pemeriksaan pada semua part dari material asing.
- Install turbine casing.
- Install turning gear.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

- Install bearing covers dengan sealant sesuai.


- Penggantian disc valve turbin.
- Penggantian diapghragm gland ring.
- Install governor turbine.
- Check final alignment dan balancing.
- Penggantian safety valve turbin.
- Penggantian gland rings before upper dan lower
- Penggantian gland spring before upper dan lower
- Penggantian spring leaf diaphragm.
- Penggantian piston ring, compression spring dan cover MSV.
- Install coupling spacer & coupling guard.
- Install lagging dan insulation.
- Memasang isolasi castable.
- Memasang supplai interference steam piping system.
- Turbin Serious Inspection Report (Completion Certificate)
termasuk Warranty Certificate dengan 1 tahun periode dari
masa warranty apabila terjadi kerusakan selama warranty
maka biaya dan jasa perbaikan menjadi tanggung jawab
pelaksana pekerjaan.
❖ E&IC /Valve Requirement
Disassembly :
- Check shaft-line grounding.
- Melepaskan vibration dan speed sensor.
- Melepaskan instrumentasi (thermocouple, RTD, dll).
- Melindungi kabel kontrol dari kerusakan pekerjaan.
- Pengecekan dan pengukuran speed sensor.
Re-assembly :
- Install semua peralatan instrument turbine.
- Melakukan kalibrasi pada ETS system dan eksitasi sistem.
- Penggantian transducer field current DEC2000.
- Penggantian thyristor dan Circuit breaker DC.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

- Pengecekan servo governor.


- Penggantian Limit swicth, pressure switch, temperature
switch, sensor vibrasi, pressure gauge dan temperature
gauge.
- Setting & Calibrate untuk semua MOV, dan semua
Transmitter & Sensors pada Turbine system & Turbine Aux.
- Periksa, perbaikan dan Calibrate untuk mengoptimalkan
performance pada DEH (Digital Electro Hydraulic) system.
- Penggantian velocity transducer.

4. Generator
❖ Mechanical Requirement
Disassembly :
- Melepaskan generator casing DE & NDE.
- Mengukur, record radial clearance existing pada bearing
generator.
- Melepaskan rotor generator.
- Melepaskan Bearing pedestal generator.
- Inspeksi rotor dan stator generator.
- Periksa dan bersihkan belitan rotor ,stator serta filter udara dari
kotoran, akumulasi debu, minyak, dan uap garam.
- Periksa dan membersihkan generator air cooler.
- Measure & record existing technical data.
Re-assembly :
- Penggantian bearing generator no.3 dan 4.
- Install Rotor Generator.
- Install bearing pedestal generator DE dan NDE.
- Measure dan record clearence bearing rotor generator.
- Measure dan record clearence antara rotor-stator.
- Pengecekan dan Penggantian insulation sleeve, pad dan
washer.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

- Penggantian bimetal dan hydraulic thermometer


- Penggantian platinum resistance.
- Install casing Generator.
- Measure & record technical data yang baru.
❖ E&IC /Valve Requirement
Disassembly :
- Melakukan Megger test (Pengukuran tahanan isolasi) pada
rotor dan stator, dan reinsulation.
- Pengecekan dan pengukuran all heater serta penggantian
carbon brush generator.
Re-assembly :
- Install semua peralatan instrument generator.
- Test breaker & protection generator (Current injector test, over
frequency and under frequency test, test ground fault).

5. Drain Regulator Heater


❖ Mechanical Requirement
- Bersihkan dan penggantian packing steam ejector, pressure
gauge dan temperature gauge.
- Penggantian manual valve drain steam MSV dan manual valve
atmosphere.
- Penggantian pneumatic check valve extraction turbin.

6. Steam Ejector
❖ Mechanical Requirement
- Penggantian semua gasket pada steam ejector

7. LP Heater
❖ Mechanical Requirement
- Membongkar, membersikan dan perbaikan LP heater unit #1
dari kebocoran, serta penggantian cover gasket.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

8. HP Heater
❖ Mechanical Requirement
- Membongkar, membersikan dan perbaikan HP heater unit #1
dari kebocoran, serta penggantian cover gasket.
❖ E&IC /Valve Requirement
- Periksa dan perbaikan MOV drain HP heater.
- Penggantian pneumatic valve extraction turbin.

9. Rubber Ball Cleaning


❖ Mechanical Requirement
- Melakukan pemeriksaan pada ball cleaning pump condenser.
- Melakukan pemeriksaan pada screen strainer.
- Penggantian ball cleaning dengan yang baru.
- Penggantian Rubber Coupling Pompa Ball Cleaning.
❖ E&IC /Valve Requirement
- Pengecekan resistansi dan reinsulation winding motor.

10. Turbine Oil Pump and Purification


❖ Mechanical Requirement
- Menguras oli tank turbine.
- Check and Cleaning oli tank dan penggantian screen filter di
dalam tank.
- Mengganti oli turbin serta memasukkannya ke dalam oil tank.
- Pengecekan dan cleaning duplex oli filter.
- Melepas Oil Cooler Set.
- Penggantian Oil Cooler Set.
- Oli Flushing.
- Penggantian gasket pad oil cooler
- Pengecekan Check Valve Oil AC, DC & AOP Pump.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

❖ E&IC /Valve Requirement


- Pengecekan resistansi dan reinsulation winding motor AC, DC
dan AOP.
- Pengecekan resistansi dan reinsulation winding motor Oil
Purifier.

11. Main Steam Bypass


❖ Mechanical Requirement
- Pengecekan dan perbaikan manual valve drain serta
commisioning test steam bypass
- Pengecekan dan perbaikan Steam Converting Valve bypass
❖ E&IC /Valve Requirement
- Penggantian Modul Pneumatik TYPE: ABB TZID-C
1010561001
- Pengecekan dan pengetesan all equipment instrument steam
bypass

12. Lainnya
❖ Mechanical Requirement
- Pengecekan semua Valve Drain Bila Passing Ganti (Type
Weld) DN 20 PN16.

13. Pengujian dan Pelaporan


Turbin Serious Inspection Report (Completion Certificate) termasuk
Warranty Certificate dengan 1 tahun periode dari masa warranty
apabila terjadi kerusakan selama warranty maka biaya dan jasa
perbaikan menjadi tanggung jawab pelaksana pekerjaan.

3.2.3 Balance Of Plant (BOP)


Lingkup Pekerjaan BOP beserta auxiliary equipment termasuk Distribute
Control System (DCS) dan Acheng relay untuk semua komponen peralatan
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

electrikal dan proteksi yang menjadi satu kesatuan di bagian BOP harus
dilakukan pemeriksaan dan perbaikan secara menyeluruh seperti
equipment dibawah ini dan tidak terbatas pada :
1. BFWP (Boiler Feed Water Pump)
a) Boiler Feed Water Pump No. 4
❖ Service overhaul boiler feed water pump no.4
❖ Penggantian terminasi dan bushing motor BFWP.

2. Air Compressor and Dryer


a) Air Compressor No.3
❖ Service overhaul air compressor no.3
b) Air Dryer No.2
❖ Service overhaul air dryer no.2

3.2.4 Instrument
Lingkup Pekerjaan Instrument (Lampiran A7) meliputi dan tidak terbatas
pada : DCS (Distributed Control System), DEH (Digital Electro Hydraulic)
system, ETS (Emergency Turbine Tripe System).
1. DCS (Distributed Control System)
❖ DCS system for turbine #1:
Pengecekan DCS system for turbine #1:
a. Kalibrasi SOE (squence of event) system.
b. Periksa dan perbaikan HMI (human machine interface).
c. Penggantian 2 unit Monitor dan 1 unit CPU ( spec sesuai
existing) untuk DCS turbin C/W install software OS XP serta
Hollysys.
❖ DCS for boiler system #1:
Pengecekan DCS systen for Boiler #1:
a. Melakukan kalibrasi SOE (squence of event) system.
b. Periksa dan perbaikan HMI (human machine interface).
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

c. Penggantian 2 unit Monitor dan 1 unit CPU ( spec sesuai


existing) untuk DCS turbin C/W install software OS XP serta
Supcon.
d. Melakukan repair Scanning pada module supcon.

❖ DCS for elektrik system :


Pengecekan DCS system for elektrik :
a. Penggantian 1 unit CPU ( spec sesuai existing) untuk DCS
elektrik C/W install software OS XP dan acheng relay.

2. DEH system for turbine #1:


Pengecekan DEH system untuk Turbine #1:
a. Penggantian power supply FM910.
b. Kalibrasi SOE (squence of event) system.
c. Periksa dan perbaikan HMI (Human Machine Interface).
d. Kalibrasi DEH (Digital Electro Hydraulic) sistem turbine #1.

3. ETS/Emergency Turbine Trip System #1:


❖ Pengecekan dan pengujian ETS/Emergency Turbine Trip System
#1.

3.2.5 ELECTRICAL
Lingkup Pekerjaan Electrical (Lampiran A6) meliputi dan tidak terbatas
pada : Transformer, DC, UPS, Battery and Acheng Relay.
1. Transformer
a. Lakukan pengujian semua proteksi elektrik pada PMT main trafo sisi
20 kV dan 6,3 kV
b. Test motorize tapping pada trafo 20 kV.
c. Cleaning arrester pada main trafo 20 kV.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

2. DC, UPS, Battery and Acheng Relay


a. UPS System
Pengecekan pada UPS system :
- Periksa control sistem unit UPS.
- Pengujian System UPS.
b. Acheng Relay
- Pengecekan dan Pengujian sistem proteksi semua Acheng Relay
di sisi 6 kV (ARG 800 series).
- Pengecekan dan Pengujian sistem proteksi semua Acheng Relay
di sisi 6 kV (ARM 800 series).
- Pengecekan dan Pengujian sistem proteksi semua Acheng Relay
di sisi 6 kV (ARF 810 series).
- Pengecekan dan Pengujian sistem proteksi semua Acheng Relay
di sisi 6 kV (ARP 850).
- Kalibrasi sistem proteksi semua acheng relay.
- Flashing log data proteksi acheng relay.
c. Panel MCC 6 KV & 20 KV
- Pengecekan dan Perbaikan Semua Breaker 20 kV
- Pengecekan dan Perbaikan Serta Kalibrasi Proteksi sistem 20
kV
- Pengecekan dan Perbaikan Panel Filter Harmonic
Measurement 20 kV
- Penggantian Three Phase Surge Arrester Combination 8 KV
- Penggantian Three Phase Surge Arrester Combination 10 KV
d. Trafo Pompa Intake
- Pengecekan area Panel Trafo Intake
- Penggantian isolator tumpu Trafo
- Penggantian Exhaust Fan Panel Trafo
- Penggantian Push Button Crane Pompa Intake
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

IV. PERSYARATAN TEKNIS


Syarat-syarat teknis adalah persyaratan yang harus dipenuhi secara lengkap dan
sesuai dalam melaksanakan Pekerjaan Serious Inspection (Overhaul / Serious
Inspection) antara lain:
4.1 Pelaksana Pekerjaan (Lampiran 1, Form A Completeness Checklist)
1. Pelaksana Pekerjaan berbadan hukum PT (Perseroan Terbatas) dengan
menunjukan Akta Perusahaan.
2. Struktur Personil Pelaksana Pekerjaan yang akan melaksanakan Pekerjaan
Overhaul / Serious Inspection, Performance Test & RR harus:
a. Project Manager atau Site Coordinator, memiliki Pengalaman Kerja di Bidang
Power Plant minimal 10 tahun.
b. 1 orang engineer expert untuk Electrical Engineer (Bertanggung jawab untuk
Bidang Electric, Bidang Boiler, Turbine & BOP) dan berpengalaman minimal
10 tahun dalam bidang yang sama.
c. 1 orang engineer expert untuk Instrumentation & Control Engineer
(Bertanggung jawab dalam Pekerjaan Eletric untuk Scope of Work Boiler,
Turbine & BOP) dan berpengalaman minimal 10 tahun dalam bidang yang
sama.
d. 1 orang engineer expert untuk DCS Engineer dan Bertanggung jawab
Pekerjaan DCS untuk Boiler, Turbine serta berpengalaman minimal 10 tahun
dalam bidang yang sama.
e. 1 orang engineer expert HMI dan berpengalaman minimal 10 tahun dalam
bidang yang sama.
f. 1 orang engineer expert Turbine dan berpengalaman minimal 10 tahun dalam
bidang yang sama.
g. 1 orang engineer expert Generator dan berpengalaman minimal 10 tahun
dalam bidang yang sama.
h. 1 orang engineer expert DEH (Turbine Governer Control) dan berpengalaman
minimal 10 tahun dalam bidang yang sama.
i. 1 orang engineer expert Boiler dan Refractory berpengalaman minimal 10
tahun dalam bidang yang sama.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

j. 1 Safety Officer, dilengkapi dengan sertifikat keahlian sesuai bidangnya.


k. 1 Safety Inspection (Local Man Power), dilengkapi dengan sertifikat keahlian
sesuai bidangnya.
l. 4 orang welder berpengalaman di bidang pengelasan pipa boiler.
m. Melampirkan Struktur Organisasi untuk Pekerjaan Overhaul / Serious
Inspection atas nama Perusahaan/konsorsium.
n. Pelaksana Pekerjaan wajib menempatkan personil Engineer Expert (Tenaga
Ahli) yang berpengalaman untuk menjalankan pekerjaan Overhaul / Serious
Inspection dengan persyaratan:
• Kualifikasi personil dengan pendidikan minimal SMA sederajat.
• Pengalaman kerja pada pekerjaan sejenis sesuai dengan spesifikasi
pekerjaan.
o. Melampirkan CV masing-masing personil, dalam CV memberikan informasi
pengalaman dan Pendidikan terakhir sesuai dengan requirement.
3. PT. Bukit Asam, Tbk dapat berkomunikasi langsung kepada tenaga ahli/engineer
yang mensupervisi pelaksanaan pekerjaan untuk permasalahan engineering.
4. Untuk personil teknisi Pelaksana Pekerjaan harus memiliki sertifikat keahlian
sebagai berikut:
a. Pemeliharaan Turbin Uap dari HAKIT/IATKI/ESDM (minimal 2 orang) minimal
level 2.
b. Pemeliharaan Generator dari HAKIT/IATKI/ESDM (minimal 2 orang) minimal
level 2.
c. Pemeliharaan Boiler dari HAKIT/IATKI/ESDM (minimal 2 orang) minimal
level 2.
d. Pemeliharaan Pompa dari HAKIT/IATKI/ESDM (minimal 2 orang) minimal
level 2.
e. HSE Sertifikat.
f. Sertifikat Personil scaffolding.
5. Minimal Pengalaman Kerja untuk Pelaksana Pekerjaan dengan ketentuan sebagai
berikut:
a. Setingkat supervisor memiliki pengalaman minimal 3 tahun dalam bidang yang
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

sama.
b. Setingkat teknisi memiliki pengalaman minimal 2 tahun dalam bidang yang
sama.
6. Transportasi, akomodasi, konsumsi dan housing untuk man power merupakan
tanggung jawab Pelaksana Pekerjaan.
7. Tenaga kerja helper (non skills) disarankan memakai tenaga lokal sesuai dengan
kebutuhan Pelaksana Pekerjaan.

4.2 Pengalaman Kerja Pelaksana Pekerjaan


Pelaksana Pekerjaan harus menunjukan lampiran sebagai berikut:
a. Melampirkan SBU Bidang Pembangkit Tenaga Listrik Sub Bidang
Pembangkit Listrik Tenaga Uap Jenis Usaha Pemeliharaan Instalasi Tenaga
Listrik Kualifikasi Besar.
b. Melampirkan dokumen pengalaman pekerjaan yang meliputi bidang dan
lingkup pekerjaan, nilai dan jangka waktu pelaksanaan proyek.
c. Melampirkan Sertifikat ISO 14001, ISO 9001, dan ISO 45001 setara atau
diatasnya.
d. Melampirkan Quality Assurance organization and Occupational Health and
Safety Management System.

4.3 Metode Kerja


Pelaksana Pekerjaan harus mempunyai metode kerja sesuai dengan pekerjaan
Overhaul / Serious Inspection dalam kontrak yang meliputi:
1. Pelaksana pekerjaan menyampaikan struktur organisasi.
2. Merencanakan tahapan pekerjaan (Kurva S atau Ms. Project).
3. Rincian pelaksanaan pekerjaan yang sesuai terhadap spesifikasi teknis dan
persyaratan lain yang ditetapkan.
4. Menyediakan semua fasilitas peralatan kerja, seperti:
a. Special Tools Turbine-Generator (Lampiran A3)
b. Special Tools Boiler (Lampiran A5)
c. Tools pendukung pada pelaksanaan pekerjaan, seperti dan tidak terbatas:
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

• Kompressor
• Crane
• Alat transportasi tambang/tali
• Alat inspection NDT (PT dan UT)
• Scaffolding
• Dll
5. Metode kerja harus disampaikan ke PT. Bukit Asam, Tbk
6. Pelaksana pekerjaan wajib mematuhi aturan K3L yang berlaku di PT. Bukit
Asam, Tbk.

V. JAM KERJA
Pelaksana Pekerjaan bekerja selama setiap hari, pada jam kerja yaitu jam 07.00–17.00
WIB di Unit PLTU Tanjung Enim 3x10 MW dan apabila diperlukan waktu kerja diluar jam
kerja normal, pihak pelaksana pekerjaan wajib menyampaikan ke pengawas pekerjaan
(PT. Bukit Asam, Tbk).

VI. PERFORMANCE TEST DAN RELIABILITY RUN


6.1 Reliability Run (RR)
Setelah pekerjaan Overhaul / Serious Inspection dilakukan maka perlu dilakukan
Realibility Run (RR)/Unjuk Keandalan. Waktu Pelaksanaan RR dilakukan secara
continue/kumulatif 72 jam, dengan minimal 95% MCR. Tahapan RR adalah sebagai
berikut:
1. Melakukan pemeriksaan pendahuluan (Preminilary check)
2. Melakukan uji individual
3. Melakukan uji sub system, meliputi:
• Uji sequential interlock
• Uji Relay Proteksi
• Uji control Electric dan Instrument
• Uji jalan system, meliputi:
- Uji jalan beban
- Uji jalan alat-alat pengaman (ETS), seperti: over speed test, safety
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

valve.
6.2 Performance Test
Performance Test harus menunjukkan performa dari plant setelah dilakukan
Pekerjaan Overhaul / Serious Inspection. Durasi pelaksanaan Performance Test
selama 2x24 jam. Tahapan pelaksanaan Performance Test, sebagai berikut:
1. Melakukan uji pembebanan Maximum Capacity Rate (MCR), dengan
pembebanan 50%, 75%, 100%, masing-masing dengan durasi waktu 1 jam,
dengan waktu per 15 menit pengambilan data dalam tiap pembebanan.
2. Melakukan pekerjaan analisa coal (proximate dan ultimate), dan ash (fly ash
dan bottom ash) dari laboratorium pengujian (lembaga bersertifikasi),
Pekerjaan ini harus dilakukan pada masa Overhaul / Serious Inspection.
3. Hasil Performance Test setelah Overhaul / Serious Inspection minimal harus
sama atau meningkat dari hasil Performance Test sebelumnya, meliputi:
a. Generator output
b. Auxiliary Power Consumption
c. Net Plant Heat Rate (HHV Basic)
d. Boiler Efficiency (HHV Basic), Direct Method
VII. DOKUMENTASI
Pelaksana Pekerjaan diwajibkan membuat laporan tertulis dalam bahasa inggris dan
bahasa indonesia meliputi laporan kegiatan harian yang dilengkapi foto-foto kegiatan,
saran dan rekomendasi yang harus segera dilakukan atau ditindaklanjuti untuk
pekerjaan Overhaul / Serious Inspection/Perawatan pada masing-masing komponen
alat.
Pelaksana Pekerjaan wajib menyerahkan beberapa dokumen antara lain:
7.1 Material List
Menyerahkan daftar barang/material list beserta jumlah yang terpasang dalam
bentuk Hard copy dan softcopy. Penyerahan dokumen pada saat serah terima
pakerjaan/penanda tanganan Berita Acara.
7.2 Katalog
Spesifikasi teknis semua peralatan yang dipasang/dipergunakan diserahkan ke PT.
Bukit Asam, Tbk dalam dalam bentuk Hardcopy dan Softcopy. Penyerahan
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

dokumen pada saat serah terima pakerjaan/penanda tanganan Berita Acara.


7.3 Laporan Hasil Pengujian
Dokumen laporan dan foto-foto hasil test/pengujian disetujui oleh pihak Pelaksana
Pekerjaan dan PT. Bukit Asam, Tbk .
7.4 Laporan Hasil Pemeriksaan
Dokumen laporan dan foto-foto hasil pemeriksaan barang/material yang dipasok
diserahkan setelah selesainya pekerjaan pemeriksaan barang/material kepada PT.
Bukit Asam, Tbk dan sudah ditanda tangani oleh kedua pihak.
7.5 Laporan Pekerjaan overhaul/ serious inspection
Laporan progress pekerjaan Overhaul / Serious Inspection diserahkan ke PT. Bukit
Asam, Tbk disertai dengan foto-foto kegiatan pekerjaan. Laporan disahkan setiap
hari pekerjaan dalam bentuk soft copy dan hard copy.
7.6 Laporan Hasil Reliability Run & Performance Test
Dokumen hasil Performance Test dan Reliability Run berupa Laporan dan Hasil
perhitungan dari semua parameter Performance Test.

VIII. PEMBAYARAN
Pembayaran Pekerjaan Serious Inspection (Overhaul / Serious Inspection) dapat
dilakukan sesuai dengan kontrak yang disertai lampiran berita acara serah terima dan
laporan kegiatan yang ditanda tangani oleh pihak yang berwewenang.

IX. MASA GARANSI


Garansi mulai diberlakukan sejak berita acara Reliability Run (RR) selesai dilaksanakan
dan ditanda tangani oleh PT. Bukit Asam, Tbk dan Pelaksana Pekerjaan dengan
ketentuan sebagai berikut:
1. Masa garansi selama 12 (dua belas) bulan kalender.
2. Surat Jaminan performance pembangkit dengan CF (capacity factor) sebesar 85%
(sama dengan sebelum Overhaul / Serious Inspection).
3. Kerusakan pada peralatan dan material spare part yang diganti menjadi tanggung
jawab penuh Pelaksana Pekerjaan pada masa garansi.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

4. Apabila terjadi kerusakan yang diakibatkan Pekerjaan Overhaul / Serious Inspection


dan harus dilakukan penggantian material, maka pihak pelaksana pekerjaan wajib
melakukan perbaikan atau penggantian atas kerusakan tersebut.
5. Pihak Pelaksana Pekerjaan menyiapkan personil yang standby selama 3 bulan dan
selama masa garansi pihak pelaksana pekerjaan wajib datang ke site PLTU TE
3X10 MW jika terjadi sesuatu/kerusakan pada masa garansi.

X. KESELAMATAN KERJA
Pelaksana Pekerjaan harus melaksanakan program keselamatan kerja kepada
seluruh tenaga kerjanya dan menggunakan APD serta dilengkapi atribut dari
perusahaan untuk tanda pengenal yang dipekerjakan pada proyek ini sesuai dengan
program dan standar keselamatan kerja PT. Bukit Asam, Tbk atau sesuai dengan
peraturan yang berlaku.
Pelaksana Pekerjaan sebelum melaksakan pekerjaan harus mengikuti safety
induction yang diberikan oleh K3L PT. Bukit Asam, Tbk serta membawa surat tugas
dari perusahaan yang bersangkutan.
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

LAMPIRAN 1
FORM A

Form A (Completeness Checklist)


NO ITEM CHECK
1 Akta Principle
2 Sertifikat D&B
3 Supporting Letter dari Perusahaan Spare Part
4 Struktur Organisasi
CV Personil Expert dan CV Pelaksana Pekerjaan (Key
Personnel)
Sertifikat Staff Pelaksana:
• Pemeliharaan Turbin Uap dari HAKIT/IATKI/ESDM
(minimal 2 orang) min. level 2
• Pemeliharaan Generator dari HAKIT/IATKI/ESDM
5 (minimal 2 orang) min. level 2
• Pemeliharaan Boiler dari HAKIT/IATKI/ESDM (minimal 2
orang) min. level 2
• Pemeliharaan Pompa dari HAKIT/IATKI/ESDM (minimal 2
orang) min. level 2
• HSE Sertifikat
• Sertifikat Personil Scaffolding
SBU Bidang Pembangkit Tenaga Listrik Sub Bidang
6 Pembangkit Listrik Tenaga Uap Jenis Usaha Pemeliharaan
Instalasi Tenaga Listrik Kualifikasi Besar
7 Dokumen Pengalaman Kerja di PLTU
8 Timeline Pekerjaan Overhaul / Serious Inspection
9 Sertifikat ISO 14001, ISO 9001, dan ISO 45001
Quality Assurance organization and Occupational Health and
10
Safety Management System
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

LAMPIRAN A1
Spare part of Turbine-Generator
1. TURBINE

Drawing
No. Spare Part Specification Material Keterangan Jumlah Satuan
No/Standard

Gland Seal
Gland rings before 35CrMoA- Drawing
1 107.06.01.001 5 Set
Upper 5/70-H Attached
Gland rings before 35CrMoA- Drawing
2 107.06.01.005 5 pcs
Lower 5/70-H Attached
60Si2CrA- Drawing
3 Spring Leaf Upper 107.06.01.006 30 Pcs
5 Attached
Drawing
4 Spring Leaf Lower 204.06.01.008 60Si2CrA5 30 Pcs
Attached
After Steam Seal 15CrMoA- Drawing
5 204.06.02.005 4 Set
Ring 1+7 Attached
Steam Seal Spring Drawing
6 204.06.02.009 60Si2CrA5 24 Pcs
Leaf Attached
Diaphragm Gland Drawing
7 J0603.2314.010 7 Pcs
Ring Attached
Diaphragm Gland Drawing
8 J0603.2314.020 1 Set
Ring Attached
Diaphragm Gland Drawing
9 J0603.2314.030 2 Set
Ring Attached
Diaphragm Gland Drawing
10 J0603.2311.020 1 Set
Ring Attached
Diaphragm Gland Drawing
11 J0603.2311.030 1 Set
Ring Attached
Drawing
12 Spring leaf C140x2 Q/CCFD0304-2007 3Cr13-5 6 Pcs
Attached
Drawing
13 Spring leaf C135x2 Q/CCFD0304-2007 3Cr13-5 6 Pcs
Attached
Drawing
14 Spring leaf C130x2 Q/CCFD0304-2007 3Cr13-5 60 Pcs
Attached
Drawing
15 Front oil seal J0801.1601 (e) 1 Pair
Attached
Rear oil seal Drawing
16 J0801.1601 (e) 1 Pair
(Turbine) Attached
Front oil seal Drawing Set
17 J0712.2601.020 1
(Generator) Attached
Drawing Set
18 Front carbon seal J0711.2603 1
Attached
Drawing Set
19 Rear carbon seal J0712.2601.010 1
Attached
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

safety valve turbin. Q3026 N0100 Set


Drawing
20 (Atmospheric ( e )/(204.01.02.05 1
Attached
valve) 0)
Main Draw :
Front Journal J0801.160 € Drawing
21 1 Set
Bearing No.1 Sub Draw : Attached
J0801.160.140
Main Draw :
Front Journal J0802.2201 € Drawing
22 1 Set
Bearing No.2 Sub Draw : Attached
J0802.2201.040
Drawing No :
267.34.01.009
Drawing
23 Valve Disc Item No. 22 on 2 Ea
Attached
drawing
Diameter : 45
Drawing No :
267.34.01.009
Drawing
24 Valve Disc Item No. 25 on 2 Ea
Attached
drawing
Diameter : 45
Drawing No :
267.34.01.009
Drawing
25 Valve Disc Item No. 26 on 1 Ea
Attached
drawing
Diameter : 45
Oil Tank
mesh 50
mikron,
Drawing
26 Screen filter 1400mm x 2 set
Attached
6000mm,
brass

Type : LY20,
Temp Inlet :
33 ˚C,
27 Oil Cooler 2 Unit
outlet :45 ˚C,
weight :930
kg

Cover Gasket
Packing Gasket Ukuran: 109 Drawing 100 Ea
28
High Pressure SWG X 76 mm Attached
Packing Gasket Ukuran: 120 Drawing 100 Ea
29
High Pressure SWG X 89 mm Attached
Packing Gasket Ukuran: 149 Drawing 100 Ea
30
High Pressure SWG X 108 mm Attached
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

Packing Gasket Ukuran: 175 Drawing 100 Ea


31
High Pressure SWG X 131 mm Attached
Pneumatic Valve 1
Type: H664H- Drawing
32 Extraction Turbin Pcs
20-DN100 Attached
(Supply)
Pneumatic Valve 1
Type: H664H- Drawing
33 Extraction Turbin Pcs
20-DN100 Attached
(Return)
Drawing 1
34 Work Thrust Pad J0801.1601.080 Set
Attached
Positioning Thrust Drawing 1
35 J0801.1601.060 Set
Pad Attached
Oil Cup & 4
Drawing
36 Thermometer J3133.1401 (e) Set
Attached
Device
Metal Corrugated Drawing 1
37 300-10.0 J1501.54-2005 lCrl8Ni9Ti Pcs
Gasket Attached
Drawing 1
38 Steam Strainer ZF2.160.01.020 Pcs
Attached
15CrMoA- Drawing 2
39 ROUND SHIMI ZF4.160.01.004 Pcs
1 Attached
Metal Corrugated Q/CCF J1501.54- Drawing 2
40 150-10.0 20-1 Pcs
Gasket 2005 Attached
Drawing 1
41 Gasket HP Heater 0780/D700x2 RJG80.02.030 XB450 Pcs
Attached
Drawing 2
42 Compensating Ring L Y 20.01.037 H62 Pcs
Attached
Platinum Thermal Drawing 5
43 pt00 WZP2-410X Pcs
Resistance Attached
Bearing Pad 5
Drawing
44 Temperature WQ42.27-1983 Pcs
Attached
Measurement
Drawing 1
45 Oil Seal Rear J0801.1601.020 Set
Attached
Drawing 1
46 Oil Seal Front J0801.1601.030 Set
Attached
Drawing 1
47 Oil Retainer J0801.1601.016 Set
Attached
Drawing 1
48 Oil Retainer J0801.1601.027 Set
Attached
Compression Drawing 1
49 J3002.2601.007 Set
Spring Attached
Drawing 1
50 Piiston Ring J3002.2601.005 Set
Attached
Drawing 1
51 Cover J3002.2601.010 Set
Attached
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

DN300; tebal 4
Packing Steam Drawing
52 3mm; tombo Pcs
Ejector Attached
1303
Drawing 4
53 Gasket ϕ645/ϕ540x2 NQ10.01.076 Pcs
Attached
Drawing 1
54 Gasket ϕ566/ϕ530x2 NQ10.01.078 Pcs
Attached
Drawing 1
55 Gasket ϕ920/ϕ780x2 NQ10.01.108 Pcs
Attached
Q/WFJ1501.52- Drawing 1
56 Gasket 200 - 1.0 Pcs
1991 Attached
Drawing 11
57 Gasket ϕ40/ϕ28x2 NQ10.01.111 Pcs
Attached
Drawing 1
58 Gasket ϕ470/ϕ410x3 LY20.01.009 Pcs
Attached
Drawing 1
59 Gasket LY20.01.011 Pcs
Attached
Drawing 4
60 Gasket ϕ485/ϕ420x3 LY20.01.032 Pcs
Attached
Drawing 2
61 Gasket ϕ135x2 LY20.01.033 Pcs
Attached
Drawing 2
62 Gasket ϕ155x2 LY20.01.034 Pcs
Attached
Drawing 1
63 Gasket ϕ21 x ϕ13x2 LY20.01.041 Pcs
Attached

• GENERATOR

Drawing
No. Spare Part Specification Specification Keterangan Jumlah Satuan
No/Standard
Generator Rear
Bearing
Main Draw :
M3006.2001.00
Bearing Bush
0A (e) Sub Drawing
1 (Front Journal 1 Set
Draw : Attached
Bearing 4)
M3006.2001.00
0A-F01
Main Draw :
Front Journal J0803.2001 (e) Drawing
2 1 Set
Bearing No.3 Sub Draw : Attached
J0803.2001.010
Carbon Brush
Generator Carbon Drawing
3 Generator PT D172-DT 18 pcs
Brushes Attached
Drawing
4 Streachable Clip Generator PT V1-11.8 18 pcs
Attached
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

Insulation Parts
M3000.2001.02 Drawing
5 Insulation Sleeve Generator PT 3520 4 pcs
2 Attached
M3000.2001.02 Drawing
6 Insulation Pad Generator PT 3240 2 pcs
1 Attached
M3000.2001.01 Drawing
7 Insulation Pad Generator PT 3240 3 pcs
7 Attached
M3000.2001.01 Drawing
8 lInsulation Sleeve Generator PT 3520 8 pcs
6 Attached
M3000.2001.01 Drawing
9 Insulation Washer Generator PT 3240 12 pcs
5 Attached
Drawing
10 Insulation Sleeve Generator PT M30002001.013 3520 4 pcs
Attached
M3000.2001.01 Drawing
11 Insulation Washer Generator PT 3240 8 pcs
2 Attached
M3000.2001.00 Drawing
12 lnsulation Pad Generator PT 3240 1 pcs
7 Attached
WSS-401
Bimetal 0-100℃ φ10 Drawing
13 JB/T8803-1998 3 pcs
thermometer φ120 Attached
L=200 Pt100
WTYY2-1035-
X2 0~100℃
Hydraulic Drawing
14 φ12×100 JB/T8803-1997 1 pcs
thermometer Attached
Pt100 卡
M27×2
WZP-190 0-
Platinum Drawing
15 100℃ JB/T8622-1997 2 pcs
resistance Attached
Pt100
WZPM -201
Platinum 0-100℃ Pt100 Drawing
16 JB/T8622-1997 2 pcs
resistance L=2000mm Attached
M8×0.75
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

LAMPIRAN A2
General Material of Turbine-Generator

No. Item Specification Satuan Vol

1 Sealing Packing (Special Use for Casing Turbine) MFZ-3 kg 7

2 Hylomar Oil Sealant Aerograde PL 32 pcss 10

3 Packing Tembaga (shimmed) 0,1 mm kg 10


4 Packing Tembaga (shimmed) 0,2 mm kg 10

5 Packing Tembaga (shimmed) 0,25 mm kg 10

8 Abrasive Grit mesh 200 Bungkus 5


9 Lead Wire Diameter 0,5 mm PCs 10

10 Copper Wire Cloth mesh 60 m2 20


bulk density 96
11 Isolation Blanket, tebal 5 cm m3 15
kg/m3
12 Isolation Plastering ton 8000

13 Oil Turbine Pertamina Turbo 42 liter 5


14 Steam Sealant Birkosit Birkosit kg 5

15 Loctite Threadlocker 242 PCs 3

15 Anti-Seize Compound Merk:Copper, Ea 15


16 Engineering Blue Paste/Gel Ea 7
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

LAMPIRAN A3
Special Tool for Turbine-Generator
Jumlah
Part Number of
No Tools Keterangan Yang
Drawing
Dibutuhkan
1 Jaw spanner (p45/y28) Q/CCFJ4701.4-1994 1

2 Box spanner (Chance Wrench) # 46 Q/CCFJ4701.5-1994 2

3 Box spanner (Chance Wrench) # 55 Q/CCFJ4701.5-1994 2


4 Box spanner (Chance Wrench) # 60 Q/CCFJ4701.5-1994 2
5 Box spanner (Chance Wrench) # 65 Q/CCFJ4701.5-1994 2

6 Box spanner (Chance Wrench) # 75 Q/CCFJ4701.5-1994 2


7 Box spanner (Chance Wrench) # 85 Q/CCFJ4701.5-1994 2

8 Reamer for coupling p29.6 1

9 Reamer for coupling p29.8 1


10 Reamer for coupling .p30 1
Mitutoyo (0,001 s/d 1
11 dial gauge C/w magnetic stan 2
mm)
12 Copper Hammer 5kg 1
13 Copper Hammer 2kg 2

14 Digital Vinion Caliper 50cm 1

15 Feeler Gauge milimeter Mitutoyo 2

16 Digital laser Measuring Bosch 2


TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

LAMPIRAN A4
Spare Part of Boiler
Drawing Jumlah
No Spare Part Specification No/ Material Keterangan Satuan Yang
Standard Dibeli
Valve and Gasket
Manual Globe J41H-
1 PN10 MPa DN15 pcs 20
Valve 100TS
Manual Globe J41H-
2 PN10 MPa DN20 pcs 50
Valve 100TS
Manual Globe J41H-
3 PN10 MPa DN50 pcs 4
Valve 100TS
Manual Globe J41H-
4 PN10 MPa DN80 pcs 1
Valve 100TS
Manual Globe
5 PN20 Mpa DN150 Pcs 2
Valve
Packing
6 PN10 MPa DN15 pcs 30
Gasket SWG
Packing
7 PN10 MPa DN20 pcs 120
Gasket SWG
Packing
8 PN10 MPa DN50 pcs 10
Gasket SWG
Packing
9 PN10 MPa DN80 pcs 4
Gasket SWG
Packing
Gasket for Type: SWG,
10 pcs 4
Steam Drum Diameter: 47 cm
Mainhole
Two-headed Drawing
11 M12x90mm GB/T901 pcs 160
Bolt + Nut Attached
Two-headed Drawing
12 M12x80mm GB/T901 pcs 400
Bolt + Nut Attached
Two-headed Drawing
13 M12x120mm GB/T901 pcs 32
Bolt + Nut Attached
Two-headed Drawing
14 M12x130mm GB/T901 pcs 16
Bolt + Nut Attached
Steam Drum
Type :
15 Check Valve DN20 PN10 MPa pcs 2
41H-100
Manual Globe
16 DN20 PN10 Mpa pcs 1
Valve
DN80, Type: SNM-
Emergency 20F181N, Torque Photo
17 Set 2
Drain (MOV) 200 N.m, Speed 18 Attached
r/min, 380 volt
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

Manual Globe
18 Valve Steam PN10 DN20 J41H-100 pcs 60
and Water
DN 80 PN 10 MPa,
Control Valve
80x65 mm, 10.0 T6S47H- Photo
19 feed water Set 1
MPa, -2-200 Celcius, 100 Attached
Economizer
4-20 mA, 40 mm
Water Pipe System
DN 250 PN 100
Type: SNM-
MOV Steam Photo
20 120F181N, Torque Set 1
Header Attached
1200N.m, Speed 18
r/min, 380 volt
Control Valve Photo
21 DN 20 PN 100 Set 1
Desuperheater Attached
Control Valve
Photo
22 bypass DN 20 PN 100 Set 1
Attached
desuperheater
Water Wall (Internal)
F5601-1-
1-0
Top Side of F5601-1- 20G-
23 Set 1
Water Wall 1-7-0 GB5310
F5601-1-
1-8-0
F5601-1-
Waterwall sisi
Size : 60*4 mm, L = 1-9-0 20G-
24 front (Elivasi Batang 46
9500 mm F5601-1- GB5310
14460-23900)
1-10-0
Superheater Size : 42*4*40886,6 F5601-7-
25 12Cr1MOVG Set 46
1st stage mm / element 3-0
Superheater Size : 38*4*47397,8 F5601-2- 20G-
26 46
2nd stage mm / element 2-0 GB5310

Plate carbon
pin tube SS400 Size : 2400x1200x5 F5601-1-
27 Q235-A Lembar 5
(Potongan 45 mm 1-10-0
x 2400 mm)

Furnace
Primary Air- Diamater 40x1.5 F5601 - 4 Drawing
28 Q235-A Batang 600
Preheater L=6000mm -0 Attached

Secondary Air- Diameter 40x1.5 F5601 - 4 Drawing


29 Q235-A Batang 600
Preheater L=6000mm -0 Attached
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

Inner: Diameter
Nozzle of Main 32x3 F5601-8- Drawing
30 ZGCr28 pcs 100
Bed Furnace Outer: 10 - 16 Attached
Diameter 5.5mm
Inner: Diameter
Nozzle of Sub-
32x3 F5601-8- Drawing
31 main Bed RQTSi5 pcs 936
Outer: 10 - 17 Attached
Furnace
Diameter 6mm
Cyclone Leg F5601-11- Drawing
32 Diameter: 20,5 mm 12CrMoV pcs 20
Box Nozzle 2-6-0 Attached
Expantion Panjang 490 mm, F5601-11- Drawing
33 Ea 2
Metal OD 273x10 mm 2-0 Attached
Fabric
Panjang 1320 mm,
Expantion F5601-11 Drawing
34 4750mm, 380mm Ea 1
Joint -0 Attached
OAL
economizer
Fabric
Size : 2300mm x
35 Expantion Ea 1
3100mm x 360 OAL
Joint cyclone
Fabric
Expantion Size : 1700mm x
36 Ea 2
Joint outlet 1500mm x 240 OAL
cyclone
Bearing Flange Pillow Block
Photo
37 Damper Bearing UCF 209, Ea 12
Attached
Windbox diameter: 45 mm
Pipa Drain (SS F5601 -
Drawing
38 pipe) Bottom 159x4,5 L=9477mm 11 - 2 -2 - 20-GB3087 Batang 3
Attached
Ash 0
Plate carbon F5601-11-
39 2400x1200x8 mm Lembar 2
ST37 2-0
F5601-11-
40 Besi siku 30x30x6000mm Batang 2
2-0
Drain Pipe to
41 G-20 DN 10 Batang 50
Lower Header
Drain Pipe to
42 G-20 DN 10 Batang 30
Superheater
Primary Air Fan
Expansion
Joint Front Size : 1920mm x
43 Set 2
Furnace Side 400 OAL
Left Boiler
Bearing of PAF Photo
44 NU 217+6217 pcs 1
Motor DE Attached
Bearing of PAF Photo
45 NU 215 pcs 1
Motor NDE Attached
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

Bearing
Photo
46 Impeler Fan SKF 6320 pcs 1
Attached
DE
Bearing
Photo
47 Impeler Fan SKF 224 EC pcs 1
Attached
NDE
Coupling
Diaphargm Model: Photo
48 Diaphragm pcs 1
JMlJ8TFJ Attached
(GU88 bolts)
Secondary Air Fan
Expansion
Joint Under Size : 6200mm x
49 Set 4
Windbox 600 OAL
Furnace
Expansion
Joint Front Size : 2320mm x
50 Set 2
Furnace Side 600 OAL
Left Boiler

Bearing of SAF
51 NU 224 +6224 pcs 1
Motor DE

Bearing of SAF
52 NU 220 pcs 1
Motor NDE

Bearing
53 Impeler Fan 22324 CA pcs 1
DE

Bearing
54 Impeler Fan 23132 CA pcs 1
NDE
Induced Draft Fan
55 Bearing of IDF NU 224 + 6224 pcs 1

56 Bearing of IDF NU 220 pcs 1

Bearing
57 Impeler Fan 6232 pcs 1
DE
Bearing
58 Impeler Fan 22238 CA pcs 1
NDE

Coal Feeder Manufactuter Zhou Sanyuan Tech. Industrial


JGC-30N/500
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

Type: Skirt type


belt, width: 500
mm; thickness
10mm, hight skirt
59 Belt Conveyor 70mm, jarak skirt roll 2
380; length
13000mm;
max30TPH; 80
Shore A;
Pillow Block
60 UCP 210 pcs 8
UCP 210
Bearing Motor
61 Coal Feeder Y2100L2-4 (6205) pcs 2
DE dan NDE
Bearing Motor
62 Scrapper DE Y2-905-4 pcs 2
dan NDE
Gear Box Coal
63 Model: JGC-30-500 Set 2
Feeder
Gear Box
64 Model: JGC-30-500 Set 2
Scrapper
Chain Type: JGC-30-500
Complete with Tebal 23 mm, Photo
65 pcs 2
Scrapper Panjang 22 meter, Attaached
Blade Pitch 29 mm
Plate Stainless Dimensi 1220 mm x
66 SS 304 lembar 2
Steel 2440 mm x 3 mm

ESP
Manufactured Yixing City Suha Electric Equipment Co., Ltd

Emiting Wire
67 3.5 meter/batang Batang 20
ESP
Type:ZW-3.5, 380
Volt, 0,37 kW, 2840
Motor Vibro Photo
68 r/min, Shanghai Ea 6
ESP Attaached
Yifeng Industrial
Co., Ltd
Feeding Valve Photo
69 YDF 647X - 10C Ea 3
ESP Attached
Pneumatic Air DN 80 PN 1.0 MPa, Photo
70 Ea 2
Valve Type CPZ648C Attached
Type CPZ648C, DN
Pneumatic Photo
71 100 mm, PN 1.0 Ea 2
Drain Fly Ash Attached
MPa
Tubing Air -House 10 Bar,
72 meter 20
System DN25
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

Metal DN 200 Panjang 350 Photo


73 Ea 3
Expantion mm; SS 304 Attached
Diamaeter 80, Photo
74 Tabung Silica Ea 3
Panjang 150 mm Attached
Bottom OD 550
Ceramic
mm, Top OD 300 Drawing
75 Isolator Ea 6
mm, Thickness 30 Attached
Hanger
mm
Ash Silo
Bearing Motor
76 6206, 2Z Ea 2
Scrub
77 Pulse Valve Type: DMF-Z-40 pcs 6
Ignition System
Manufacture: Nanjing Bona Energy Environmental
Silinder Drum Diameter: 708 mm,
F5601-18-
78 Burner (Sisi Length: 1500 mm, Plate 2
1-0
Luar) tebal 4 mm; SS 304
Silinder Drum Diameter: 450 mm,
F5601-18-
79 Burner (Sisi Length: 1500 mm, Plate 2
1-0
dalam) tebal 4 mm; SS 304
Fuel Gun
Diameter House 20
Nozzle Photo
80 mm, 10 Bar Max Ea 2
(spinning disk) Attached
Pressure, 1m
and Hose
heat ignition type : XDH-20C
81 Set 2
exciter burner SN:910008
Type: Q641F-40P,
Pneumatic Photo
82 PN 4.0 MPa, DN 20 Ea 1
Valve Attached
mm
OMHTS-40, DN 25 Photo
83 Control Valve Ea 1
PN 4.0 Attached
84 Manual Valve DN25 PN10 Ea 1

Type: UHZ-517C12
Magnetic Fluid
85 Panjang 1000 mm Set 1
Level Gauge
PN 2.5 DN 25
Fabric
86 Expantion 3600 mm x 350 mm Ea 2
Joint (silinder)
AIRTAC 8 MPa Type:
87 Selenoid Valve Ea 1
4M310-10
Temperature
88 Glass Burner Ea 2
1200oC
Refractory Insulation
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

MG Wired blanket
Rockwool 100
89 Silicate m3 10
Blanket Thickness 50 mm X
900 mm
Isolation Insulating castable
90 bag 120
Plastering Type: IC-12
Isolation
91 Type: ME446 Bag 20
Plastering
Type: Y
Stainless Steel
92 SS 310 Ø10 mm X pcs 1.000
Anchor
200 mm
Galvanized
93 Steel Wire Roll 5
Mesh
Round Bar SS 310 Ø10 mm X
94 Batang 50
Stainless Steel 6000 mm
Cement
95 castable Patching Kg 8.200
refractrory
Cement
Pengecoran (Temp
96 castable Kg 75.000
≥1500˚C)
refractrory
Cement
97 castable Type Isolasi Kg 5.000
refractrory
Alumunium Thickness 0.8 x
98 roll 40
sheet 1200 x 1000 mm
99 Spandek Alkan 6000x1000x0,45mm Lembar 14
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

LAMPIRAN A5
Special Tool for Boiler
Jumlah Yang
No. Tools Specification Satuan
Dibeli
1 Hoist Portable Crane 3 Ton 1 Set

2 Tangga Telescopic 6m 1 Pack


HITACHI H 60
3 Refractory Drill Hammer 1 Pcs
MC
4 Spray Gun Refractory 1 Pcs

5 Portable konkrt Vibrator 38x1680mm 1 Set

6 Stang Argon WP-17 Welcraft 2 Pcs


7 Stang Argon WP-9 Welcraft 2 Pcs

8 Level Magnetic 1 meter 2 Pcs


9 Level Magnetic 0,3 meter 4 Pcs
10 Manual Chain block 5 ton 1 Set

11 Manual Chain block 1,5 ton 2 Set

12 Lever Block 3 ton 2 Set


13 lever block 1,5 ton 4 set
14 Portable welding machine Esab ARC 200 2 Set
Pneumatic Air Grinder 1/4 inch C/W Wirebrush dan
15 2 Pcs
alloy cutter
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

LAMPIRAN A6
Spare Part of ELECTRICAL
Jumlah Yang
No Spare Part Specification Keterangan Satuan
Dibeli
Type: YKK 3553-2WTH,
Terminasi dan Bushing
1 250kW, 6000 volt, 30.56 Photo Attached 3 Ea
Motor BWFP
A
Isolator Tumpu Panel
2 Photo Attached 3 Ea
Intake Pump
Control Push Botton
3 Photo Attached 1 Set
Crane Intake
CKE Standard DBN 18
4 Exhaust Fan Panel Intake Photo Attached 2 Set
Inch
Type: UPS HOST PANEL,
KKS CODE: 00BAV01,
Serial Number:
5 Module Controller UPS. 10029H002, Photo Attached 1 Set
Manufacture: Acheng
Relay Co., LTD (ARC)
China
type MOA type:GSA-
HY5WD-8/23.3x8/18.7
Surge Arrester The Three
6 Ur:8KV Cont.oper Photo Attached 2 Set
Phase Combination 8 KV
voltage:6.9KV (GE
consumer & Industrial)
Type MOA, Type:GSA-
Surge Arrester The Three HY5WZ-10/27 x 10/27
7 Phase Combination 10 Ur:10kV Cont.oper Photo Attached 2 Set
kV voltage:8kV (GE
consumer & Industrial)
GGAJ02, Manufacture by
8 Module Display ESP Jinhua Doway Electronic Photo Attached 2 Set
Technology Co., Ltd
Sensor Weightscale
9 k-35-BA Photo Attached 4 Set
(Loadcell)
10 Modul Loadcell ET 2000 Photo Attached 2 Set
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

LAMPIRAN A7
Spare Part of INSTRUMENT & CONTROL
Jumlah Yang
No Spare Part Specification Keterangan Satuan
Dibeli
1 Module Supcon Type: XP243X Photo Attached 1 Ea
Module Motor
2 Type: F-DZW Photo Attached 10 Set
Valve
Module Motor
3 Type: SNM20F-181N Photo Attached 1 Set
Valve
Pneumatic
4 Adjustment Type: ABB TZID-C 1010561001 Photo Attached 6 Set
Control Valve
Pneumatic
Shang Hai Auto seventh
5 Actuator Keeping Photo Attached 2 Ea
Instrument,ltd, ZPB-11
Level
SDPC model cs1-f. C 5-240V, 100
6 Proximity Switch Photo Attached 10 Ea
mA, 10 W
7 Pipe PU Type: 8mm Photo Attached 1000 Meter
8 Stacker PU Type: G1/4.08 Photo Attached 200 Ea

9 Stacker PU Type: G1/2.08 Photo Attached 100 Ea

10 Level Switch Type: L2000 Photo Attached 2 Set


11 Pressure Switch Type: YMK-50C, 0-0.2 MPa Photo Attached 2 Set

12 Pressure Switch Type: YMK-50C, 0-1 MPa Photo Attached 2 Set


13 Limit Switch Type: TLXK-411 Photo Attached 1 Ea

14 Limit Switch Type: LX2-131 Photo Attached 1 Ea


15 Limit Switch Type: LX3-11H Photo Attached 1 Ea
Bimetal
16 Type: L-150 M27.2.0-300C Photo Attached 3 Ea
Thermometer
Electric Contact Type: WTY-X2-1031, 012*200
17 Photo Attached 5 Ea
Thermometer M27*2
18 RTD Type: WZP2-410X Photo Attached 10 Ea
Type: WZP2M-001 PT100,
19 Surface RTD Photo Attached 2 Ea
2500LINE Length 2500
20 RTD Type: WZP2-410 X WZP2-410X Photo Attached 5 Ea
Bi-Colour Sight
21 Pipe + gasket Type: SB43H-10H-670 Photo Attached 4 Ea
grafit
MODULE CPU DEH; TYPE:
22 DEH MCU Photo Attached 1 Ea
FM801
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

MODULE CPU DEH POWER;


23 DEH CPU Photo Attached 1 Ea
TYPE: FM910
D634-319C R40KO2M0NSP2,
24 Servo motor Photo Attached 1 Ea
24VDC +-5.2 mA
Card Module
25 Photo Attached 1 Ea
Diffrenstial ETS
Transducer Field
26 Photo Attached 1 Ea
Current DEC2000
27 Display DEC2000 Photo Attached 1 Set

28 Thyristor Spesifikasi: KP8 500-16 Photo Attached 16 Ea


Type: AT3051DR2S22M4B3DJ, 0-
29 Flow Sensor Photo Attached 1 Ea
0,3 MPa
Oxygen Contant
30 Type: ISG-C Photo Attached 2 Set
Sensor
31 Level Sensor ESP Photo Attached 3 Set
Module
temperatur dan
32 Photo Attached 1 Set
Humidity Panel
MV
Module card
33 supcon analog I/O, Photo Attached 2 Set
D/I dan D/O
Sensor temperatur
34 Photo Attached 4 Set
bearing
Sensor temperatur
35 Photo Attached 4 Set
winding
36 Temperatur gauge Photo Attached 4 Ea
Sensor temperatur
37 Photo Attached 4 Ea
bearing
38 Sensor Winding Photo Attached 4 Set
Pressure gauge 0-
39 0-1,6 Mpa Photo Attached 8 Ea
1,6 Mpa
Pressure gauge 0-
40 0-3 Mpa Photo Attached 8 Ea
3 Mpa
41 LVDT governor Photo Attached 2 Ea
Sensor level coal
42 Siemens, SITRANS LUT400 Photo Attached 3 Set
bunker
Tabung include Mixture of gases, nitric oxide
43 Photo Attached 1 Set
gas Nitrogen 709 ppm, Nitrogen >99,92%
Tabung include Mixture of gases,Sulphur dioxide
44 Photo Attached 1 Set
gas Sulfur 300 ppm, Nitrogen >99,95%
MOV Drain HP
45 YDF2 212-4W, 0,25 kW Photo Attached 1 Set
Heater
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

46 Velocity Tranduser Type:-AZ-6 Photo Attached 3 Ea


hub
47 communication SUP-2118M Photo Attached 2 Set
subcon
Manometer Model : WTY2-1031-X2
48 Thermometer Dial Dia : 150 mm Photo Attached 4 Set
with RTD Range :0-100˚C
49 Monitor PC 17 Inch Photo Attached 4 Set

50 CPU Core i5 RAM 4GB Photo Attached 3 Set

50 Modul Servo FM 146 A Photo Attached 1 Set

LAMPIRAN A8
Consumable

No Item Specification Jumlah Satuan

1 Majun Majun B1 500 kg

2 Tabung Gas Oxygen 24 Cyl

Acetelyne 12 Cyl

Argon 100 Cyl

3 Oil Pelumas Oil Gearbox Crusher (TURALIK 43,ISO VG 32) 40 Liter


Oil Gearbox Cooling Tower (Pertamina ISO VG
512 Liter
32)
Oil ID, SA, PA Fan (TURALIK 48,ISO VG 46) 250 Liter

Oil Engine Genset (Pertamina SHE 15W-40) 10 Liter

Oli Travo ESP (Pertamina Lube A) 1230 Ltr

4 Molecular Sieve 4A 150 Kg


Grease EP2 ( gearbox, ash loader, crusher,
5 Grease crane turbine , crane CHS, pillow blok dan 100 kg
drive pulley serta handle valve
Grease Bachem 67/400 36 kg

5 Electrode Welding Electrode OK 46.00 2.5mm 50 kg

Electrode OK 46.00 3.2mm 50 kg


Electrode OK 48.04 2.5mm 50 kg
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

Electrode OK 48.04 3.2mm 50 kg


Electrode OK 67.45 2.5mm 50 kg

6 Spray Cleaner Cleaner Remover WD 40 20 Botol

CNC Contact Cleaner 350G 20 Botol


7 Thinner Cobra @5 liter/can 10 kaleng
Wheel Abrasive 105X2x16mm(cutting wheel)
8 Abrasive 120 Ea
D 4 inc
Wheel Abrasive 100X6x16mm D 4 Inc 40 Ea

Paper Abrasive 500 25 Lembar


Paper Abrasive 1000 50 Lembar

9 Cat hempel Warna Hitam 90 Liter

10 Semen 5 Zak
11 Pasir 4 m3
12 Kayu Balok 500x500x4000mm 100 Batang

13 Papan begisting 270x4000x20 mm 20 lembar

14 Triplek 244x122x5 mm 20 lembar

15 Batu split 1 m3

LAMPIRAN B1
Direct Cost
Man Durasi
No Uraian
Power (bulan)
I PROJECT TEAM LEADER
Project Manager (Responsible for Manage the Team of Overhaul / Seriuos
1 1 2
Inspection)
II Expert (Local)
2 Sr. Electrical Eng. (Responsible to Electric scope of Boiler, Turbine & BOP) 1 2
Sr. Instrumentation & Control Eng. (Responsible to Electric scope of Boiler,
3 1 2
Turbine, BOP, dan CEMS)
4 DCS dan CEMS Eng. (Responsible to DCS scope of Boiler, Turbine, BOP & CEMS) 1 2

5 Engineering of HMI & PLC for R.O Plant 1 2

6 Sr. Turbine Eng. 1 2

7 Sr. Generator Eng. 1 2


TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

8 DEH Eng. (Turbine Governer Control) 1 2

9 Boiler & Refractory Eng. 1 2

III TURBINE-GENERATOR SPECIALTY (Local)


10 Turbine Supervisor 1 2

11 Turbine Eng. (Teknisi) 1 2

12 Generator Supervisor 1 2

13 Generator Eng. (Teknisi) 1 2

14 Hoist Crane Operator 1 2

15 Turbine Helper 11 2

16 Generator Helper 10 2

17 Electrical Helper for Turbine 2 2

18 Electrical Helper for Generator 2 2

19 I&C Helper for Turbine 2 2

20 I&C Helper for Generator 2 2

IV BOILER SPECIALTY (Local)

21 Boiler (Supervisor) 1 2
22 Boiler Eng. (Teknisi) 1 2
23 Refractory (Supervisor) 1 2

24 Refractory Eng. (Teknisi) 2 2

25 Boiler Helper 10 2

26 Refractory Helper 6 2
27 Electrical Helper for Boiler 2 2

28 I&C Helper for Boiler 2 2

29 Welder GTAW/SMAW 4 2
31 Fitter 2 2

V BOP SPECIALTY
32 BOP & CEMS Supervisor 1 2

33 BOP (Teknisi) 2 2
34 CEMS (Teknisi) 1 2
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

35 BOP & CEMS Helper 11 2


36 Electrical Helper for BOP dan CEMS 2 2

37 I&C Helper for BOP dan CEMS 2 2


VI SUPPORTING STAFF

38 Pelaksana Gudang Sparepart OH 2 2

39 Translator ( Local Employee ) 1 2

40 Administrator & Dokumentasi ( Local Employee ) 2 2

41 driver (sopir) 4 2

42 Safety Officer 1 2

43 Safety Inspection 1 2

LAMPIRAN B2
Indirect

No Uraian Jumlah Satuan Vol Satuan

I Contract Labor and Services

1 Cleaning Service 2 orang 1 Bulan

2 Refrigranted dryer service 1 Lot 2 Bulan

3 Desiccant dryer service 1 Lot 2 Bulan

4 Service overhaul Comp Air L75G-7,5 1 Unit 2 Bulan

5 Service overhaul Pompa BFWP No.4 1 Unit 2 Bulan

II Housing/Mess

1 Site Coordinator 1 unit 2 bulan

2 Supervisor 6 unit 2 bulan

3 Teknisi/Administrasi 11 orang 2 bulan

4 Mess Local 69 orang 2 bulan

5 Mess Expert 8 orang 2 bulan

III Biaya Mob Demob

1 Mobilisasi Tenaga Kerja Lokal 26 orang 1 kontrak


TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

2 Demobilisasi Tenaga Kerja Lokal 26 orang 1 kontrak

IV Biaya Kalibrasi dan Pengujian After OH

1 Biaya Performance Test 1 Unit 1 Lot

2 Jasa Pengecekan dan Pengetesan 1 Unit 4 Lot

3 Jasa Kalibrasi Alat Ukur 1 Unit 1 Lot

4 Jasa Aligment dan balanching 1 Unit 1 Lot


Sewa Scaffolding dan Jasa Pemasangan
5 1 Lot 1 Lot
(Scaffolder)
V Biaya Lain-lain

1 Jasa sewa alat berat 8 /Jam 352 Jam

2 Jasa Sewa Kendaraan Ringan 1 Hari 47 Hari

LAMPIRAN B3
Direksi Keet

No Jenis Pekerjaan Satuan Quantity

1 Pekerjaan Pondasi dan pagar bata Area part Scrabe

1.1 Persiapan bahan

1.2 - Pembersihan Area Kerja & Pengukuran m2 1

1.3 - Batu bata Ea 1600


1.4 - Pasir kasar m3 8

1.5 - Batu split m3 4

1.6 - Behel 10 Batang 24

1.7 - Behel 6 Batang 8

1.8 - Semen Sack 12

1.9 - Kawat Ikat kg 5

1.10 - Kayu sento 5cmx5cmx4meter Batang 12


1.11 - Triplek 5mm lembar 8

1.12 -Upah pengerjaan pondasi hari 17

1.13 Pasir Halus ( Lematang ) M3 8


2 Pemasangan dinding bata dan plesteran 12 M x 1,5 M
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

Pengerjaan Lantai Area kerja luar dan Area Part Scrab 12 M x


2.1
3,5 M dan 12 M x 2 M
2.2 Batako Segi enam Pcs 2400
2.3 Upah pemasangan Lot 14

3 Container office set Set 2


Pengerjaan Pemasangan Baja ringan dan Atap baja ringan
4 Lot 1
11,5 M x 13 Meter
5 Pemasangan untuk power supply lat 1
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

LAMPIRAN C
Design Drawing Direksi Keet PLTU 3x10 MW Tanjung Enim
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :
TERM OF REFERENCE No. Dok. : BAMSF:PR:
(TOR) 6.3.0:02:26:01
No. Revisi :0
OVERHAUL PLTU TE 3X10 MW UNIT #1 Halaman :

Anda mungkin juga menyukai