Anda di halaman 1dari 4

1

ASUHAN KEBIDANAN
PADA BAYI NY “Y” TERJADINYA KEMATIAN
DENGAN PREMATUR

DISUSUN OLEH : LISA WAHYU F,Amd.Keb

PUSKESMAS GAYAM
DINAS KESEHATAN KABUPATEN BOJONEGORO
JAWA TIMUR TAHUN 2023
2

ASUHAN KEBIDANAN
PADA BAYI DAN TERJADINYA KEMATIAN DENGAN PREMATUR
DI PONKESDES MOJODELIK DESA MOJODELIK KEC. GAYAM

A. DATA SUBYEKTIF
1. BIODATA
 IDENTITAS BAYI
NAMA BAYI :BY. NY ‘Y’
TGL LAHIR :26 April 2023
MENINGGAL :06 Mei 2023
JENIS KELAMIN :Laki- laki
ANAK KE :1 (Satu)
UMUR :10 Hari

 IDENTITAS ORANG TUA


NAMA IBU :NY. Y
NAMA AYAH :TN. M
USIA :26 THN
AGAMA :ISLAM
ALAMAT : DS. MOJODELIK RT 03/01,KEC.GAYAM –
BOJONEGORO

2. RIWAYAT KESEHATAN IBU DAN KELUARGA.


 Ibu tidak mempunyai penyakit menyerta dan keluarga juga tidak mempunyai
penyakit menyerta.

3. RIWAYAT KONTRASEPSI TERAKHIR.


Ibu tidak pernah menggunakan alat kontrasepsi apapun

4. RIWAYAT KEHAMILAN TERDAHULU.

N HAMIL UK CARA TEMPAT PENOLO BB LAHIR JK URI KET


O KE KEHAMILAN PARTUS PARTUS NG

1 HAMIL INI

5. RIWAYAT KEHAMILAN SEKARANG.


G1P0A0 UK 28-29 Minggu, HPHT:10-10-2022 HPL: 17-07-2023
- ANC TM I : Periksa 2x di BPM UMIJATUN
- ANC TM II : Periksa 2x di BPM UMIJATUN
- ANC TM III : Periksa 1x di BPM UMIJATUN, periksa 1x di dokter
SPOG,periksa 1 kali di Puskesmas Gayam dengan Hasul( HB:9,8gr%,HIV -
(Negatif),sifilis: NR,Hepatitis: NR
3

6. RIWAYAT PERSALINAN.
Tanggal 24 April 2023 Jam 08.00 WIB, ibu dan keluarga melakukan perjalanan kerumah
mertua di gresik naik mobil pribadi.
Tanggal 26 April 2023 Jm 09.00 WIB, ibu merasakan ada kontraksi (kenceng- kenceng)
dan ada lender + darah, ibu memutuskan beristrahat dahulu dirumah dengan tujuan
kenceng- kenceng mereda.
Jam 12.00 WIB kontraksi bertambah dan oleh keluarga ibu dibawa ke BPM setempa,
oleh bidan ibu tidak dilakukan pemeriksaan langsung disarankan keRS.
Jam 13.30 WIB ibu sampai di RS Muhamadiyah Gresik,dengan hasil pemeriksaan Ø8-
9cm,eff 75%,ket +,Hod 1 dan Hasil USG ibu mengalami Polihidramion.
Jam 18.00 WIB bayi lahir spontan, bayi menangis sesaat setelah tindakan,jk: laki- laki,
BB:1200 WIB,PB: 38 cm.
Bayi dirawat diruang NICU.
Tanggal 01 Mei 2023 bayi dirujuk keRS IBNUSINA Gresik,di rawat selama 5 hari.
Tanggal 06 Mei 2023 jam 19.50 WIB bayi dinyatakan meninggal, dan dimakamkan di
Gresik.
B. DATA OBYEKTIF
1. PEMERIKSAAN UMUM
Keadaan umum :Lemah
Kesadaran :Composmentis
Suhu : 36,50 c
Nadi : 148 x/menit
Pernafasan : 48x/menit

2. PEMERIKSAAN FISIK ( INSPEKSI, PALPASI)


- Rambut : Hitam,Bersih tidak ada ketombe.
- Muka : Normal
- Mata : Sklera Merah muda,konjungtiva Merah Muda.
- Hidung : Tidak ada Polip.
- Mulut : Bersih, Tidak Ada kelainan.
- Telinga : Bersih.
- Leher : Tidak ada bendungan vena jugularis / pembesaran limfe.
- Dada : Simetris,tidak ada kelainan, Tidak ada pergerakan dinding dada
- Perut : Tidak Kembung, tidak ada kelainan
- Ekstremitas : Tidak ada oedem.

C. KRONOLOGIS
 Pada tanggal 06 Mei 2023 pukul 19.50 WIB bayi meninggal di RS Muhamadiyah
Gresik, lama dirawat 10 Hari
4

D. KESIMPULAN
Bayi meninggal dengan Prematur
E. MASALAH YANG DIHADAPI
1. Bayi lahir Prematur (28 Minggu).
2. Bayi Mengalami Asfiksia.
F. ALTERNATIF PEMECAHAN MASALAH.
1. Mengintensifkan Kelas ibu dengan didampingi suami/ keluarga untuk mencegah
terjadinya partus Prematur
2. Memberikan motivasi kepada semua Bumil dan keluarga tentang perlunya pemeriksaan
ANC Terpadu.
3. Mengoptimalkan kinerja tim waspada risti desa untuk melakukan waskat pada semua
Bumil.
4. Koordinasi dengan Dokter Kepala Puskesmas dan Dokter Sp. Og Untuk kasus ibu hamil
Risti.
5. KIE tentang gizi seimbang untuk ibu hamil.

G. RENCANA TINDAK LANJUT.


1. Melaksanakan kelas ibu dengan menyertakan keluarga.
2. Merujuk Ibu hamil dengan Risti keinstansi yang lebih memadai.

Mengetahui, Bojonegoro, 07 Mei 2023


Kepala Puskesmas Gayam Bidan

Dr. MACHMOED Lisa Wahyu F, Amd. Keb.


NIP. 19650920 199503 1 007 NIP. 19840205 201704 2 003

Anda mungkin juga menyukai