Anda di halaman 1dari 3

PENDAFTARAN PASIEN

No Dokumen : 001/7.1.1.1 /SOP/I/2019


No. Revisi : 03
SOP Tgl. Terbit : 21 Januari 2019
Halaman :1/2

Y
Puskesmas Biaro dr. Annisa Sofyana
NIP. 198802242014112001

1. Pengertian Pendaftaran pasien baru adalah Pelayanan rutin petugas untuk


menertibkan urutan pelayanan bagi pasien yang baru pertama kali
berkunjung dan memudahkan mendapatkan informasi rekam medis
bagi seluruh fasilitas pelayanan yang tersedia di Puskesmas.
2. Tujuan Sebagai acuan untuk penerapan langkah-langkah untuk pelayanan di
tempat Pendaftaran agar berjalan dengan tepat, cepat, lancar dan
prosedural.
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas No.57 Tahun 2019 Tentang
Kebijakan Pelayanan Klinis
4. Referensi Azwar, Azrul. 1999. Pengantar Administrasi Kesehatan. Jakarta: PT
Binarupa Aksara.
5. Alat/Bahan Nomor Antrian, Kartu Berobat, Kartu Jaminan Kesehatan, Rekam Medis
6. Prosedur 1. Pasien datang mengambil nomor antrian di meja informasi sesuai
instruksi petugas informasi.
2. Petugas pendaftaran memanggil pasien dengan cara memanggil
nomor antrian pendaftaran (Sesuai dengan warna nomor antrian
yang di ambil pasien) :
- Warna biru;Pasien berobat di poli umum usia di atas 5 tahun,
rujukan baru
- Warna kuning; Pasien poli KIA (anak usia kurang dari 5
tahun),pasien poli gigi dan pasien imunisasi, pelayanan KB.
- Warna merah; Pasien rujukan lama,pasien kontrol jiwa,pasien
TBC, pasien yang membutuhkan surat keterangan dari dokter
dan pasien UGD
3. Petugas mendaftarkan pasien,
4. Pasien Baru ; petugas membuatkan Rekam Medis baru, Kartu
Berobat dan KIUP (kartu Indeks Utama Pasien) dengan cara
membuatkan nomor Rekam Medis baru, nama, tempat tanggal
lahir/umur, pekerjaan, status kekeluargaan, alamat dan nama
orang tua,
5. Petugas membuatkan data identitas pasien yang bersangkutan
(nama pasien, umur, jenis kelamin, alamat, pasien umum/BPJS
dan nomor BPJS)
6. Petugas mencatat pada buku register rawat jalan,
7. Pasien Lama ; petugas mencarikan data rawat jalan sesuai nomor
Rekam Medisyang tertera di kartu berobat,
8. Petugas mencatat pada buku register rawat jalan ,
9. Petugas meminta pasien menunjukan kartu BPJS kemudian
memeriksa keanggotaan BPJS sesuai data ,
10. Petugas mencatat nomor Kartu BPJS dan identitas pasien yang
terdaftar sebagai anggota pada lembar khusus BPJS,
11. Petugas meminta tanda tangan peserta BPJS yang dilayani,
12. Petugas memasukkan data kunjungan pasien pada komputer
(Program Pcare),
13. Petugas menarik retribusi dari pasien umum sesuai dengan Perda
yang berlaku,
14. Petugas menyerahkan Rekam Medis pada poli tempat tujuan
pelayanan sesuai keluhan pasien,
15. Petugas di ruang pelayanan yang dituju menerima pasien dan
melaksanakan pelayanan sesuai dengan protap / standar pelayanan
yang berlaku.

7. Bagan Alir
Pasien Datang

Informasi
Pengambilan Nomor Antri

Tempat Pendaftaran

Tidak Ya
Punya
RM

Register Nomor Rekam Medis


Rekam Medis dicari di Rak Penyimpanan
No. RM, Nama KK, Umur, berdsarkan No. RM
Jenis Kelamin, Alamat

Catat Di Buku Register

Jenis
BPJS UMUM
Kunjungan

Bayar Retribusi
 Tanda tangan Peserta BPJS Sesuai Perda
 Masukkan Data Pasien BPJS
ke Program Pcare

Ruang Pelayanan

8. Hal-hal yang Keakuratan data sosial pasien, jenis kunjungan


perlu
diperhatikan
9. Unit Terkait Petugas Pendaftaran, Kasir, petugas pelayanan
10. Dokumen Kartu Berobat, Kartu Jaminan Kesehatan, Rekam Medis
Terkait
11. Rekaman No Yang dirubah Isi Tgl.mulai
historis Perubahan diberlakukan
perubahan

Anda mungkin juga menyukai