Anda di halaman 1dari 5

UNVERSITAS HALU OLEO

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM


JURUSAN MATEMATIKA/PRODI MATEMATIKA

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


Matakuliah Kode Rumpun MK Bobot (SKS) Semester Tanggal Penyusunan
Bahasa Inggris FBA61004 MK Bahasa 2 I (satu) Juli 2018
Otorisasi Dosen Pengembang RPS Koordinator MK Ka. Prodi

TIM MKU Lina Lestari,S.Pd., M.Si


Capaian CP-Program Studi
Pembelajaran KU6 Mampu memelihara dan mengembangkan jaringan kerja dengan pembimbing, kolega, sejawat baik di dalam
(CP) maupun di luar lembaganya
KU1 Mampu beradaptasi, bekerja sama, berkreasi, berkontribusi, dan berinovasi dalam menerapkan ilmu pengetahuan pada
0 kehidupan bermasyarakat serta berperan sebagai warga dunia dan berwawasan global
CP-Mata Kuliah (CP-MK)
M1 Dapat menjelaskan konsep-konsep (pola dan contoh) dari tata tulis akademik dalam bahasa inggris, kalimat perkenalan
baik tertulis maupun tak tertulis, predikat dan subjek, kalimat pribadi dan nonpribadi, hingga bahasa tubuh yang efektif
secara visual dalam berbahasa inggris yang baik dan benar.
Deskripsi Singkat Mata kuliah ini mengembangkan keterampilan berbahasa Inggris dalam konteks pengetahuan, baik yang bersifat konseptual
Mata Kuliah maupun prosedural melalui ragam bentuk ekspresi dan keterampilan:listening, speaking, reading dan writing

Materi 1. Academic Writing in Englis ,


Pembelajaran 2. Introductory Sentence,
3. Subjects and Predicate,
4. Personal and Impersonal Sentences
5. Topic Sentence,
6. Active and Passive Sentences,
7. S-V Agreements
8. Supporting Sentence,
9. Sentence Connectors,
10. Three varieties of sentences,
11. Irrelevant sentence,
12. Concluding Sentence,
13. Three varieties of sentences,
14. Body language,
15. Identikasi visual yang efektif,
16. Signposting.

Pustaka Pustaka Utama:


Modul MKU, Pusat Bahasa Universitas Halu Oleo.

Pustaka Pendukung
Betty S. Azar (2002). Understanding and Using English Grammar 3rd Ed. NY: Pearson Education.

Media Perangkat Lunak Perangkat Keras


Pembelajaran Ms. Power Point Laptop dan LCD Projector
Team Teaching TIM MKU
Matakuliah -
Syarat
Minggu Ke Sub-CP MK Indikator Kriteria dan Metode Pembelajaran Materi Pembelajaran Bobot
Bentuk Penilaian [Estimasi Waktu]
1 Mahasiswa dapat: 1. Ketepatan Kriteria: Ceramah, tanya jawab dan 1. Academic Writing in 5%
1. Memahami cara memahami cara Ketepatan dan diskusi English
menulis tata bahasa menulis tata bahasa penguasaan konsep 2. Introductory Sentence
inggris secara inggris secara [TM : 3x50’]
akademik akademik Bentuk tes: (PU: 1)
2. Memahami kalimat- 2. Ketepatan Kuis dan penugasan
kalimat yang memahami kalimat-
digunakan dalam kalimat yang
perkenalan atau digunakan dalam
pembuka interaksi perkenalan atau
kepada orang pembuka interaksi
lain,baik secara kepada orang
tertulis ataupun tak lain,baik secara
tertulis tertulis ataupun tak
tertulis
2 Mahasiswa dapat Ketepatan memahami Kriteria: Ceramah, tanya jawab dan Subjects and Predicate 5%
memahami pola pola kalimat yang Ketepatan dan diskusi
kalimat yang terdiri terdiri atas subjek dan penguasaan konsep
atas subjek dan predikat [TM : 3x50’]
predikat Bentuk tes: (PU: 1 ; PP :2)
Kuis dan penugasan

3 Mahasiswa dapat Ketepatan Kriteria: Ceramah, tanya jawab dan Personal and Impersonal 10%
menjelaskan cara menjelaskan cara Ketepatan dan diskusi Sentences
membuat kalimat baik membuat kalimat baik penguasaan konsep
yang ditujukan secara yang ditujukan secara [TM : 3x50’]
personal maupun personal maupun Bentuk tes:
impersonal impersonal Kuis dan penugasan
(PU: 1)
4 Mahasiswa dapat Ketepatan memahami Kriteria: Ceramah, tanya jawab dan Topic Sentence 5%
memahami cara cara membuat dan Ketepatan dan diskusi
membuat dan menentukan topik penguasaan konsep
menentukan topik utama dari suatu [TM : 3x50’] (PU: 1)
utama dari suatu kalimat Bentuk tes:
kalimat Kuis dan penugasan

5 Mahasiwa dapat Ketepatan memahami Kriteria: Ceramah, tanya jawab dan Active and Passive Sentences 5%
memahami pola pola kalimat aktif dan Ketepatan dan diskusi
kalimat aktif dan pasif pasif penguasaan konsep (PU: 1 ; PP :2)
[TM : 3x50’]
Bentuk tes:
Kuis dan penugasan
6 Mahasiswa dapat Ketepatan mahasiswa Kriteria: Ceramah, tanya jawab dan S-V Agreements 10%
memahami konsep dalam memahami Ketepatan dan diskusi
kalimat subject verb konsep kalimat subject penguasaan konsep
agreement verb agreement [TM : 3x50’] (PU: 1)
Bentuk tes:
Kuis dan penugasan
7 Mahasiswa dapat Ketepatan memahami Kriteria: Ceramah, tanya jawab dan Supporting Sentence 10%
memahami pola dari pola dari supporting Ketepatan dan diskusi
supporting sentence sentence penguasaan konsep
(PU: 1)
Bentuk tes:
Kuis dan penugasan
8 Ujian Tengah Semester
9 Mahasiswa dapat Ketepatan memahami Kriteria: Ceramah, tanya jawab dan Sentence Connectors 10%
memahami pola pola kalimat Ketepatan dan diskusi
kalimat penghubung penghubung dalam penguasaan konsep (PU: 1 ; PP :2)
dalam suatu paragraf suatu paragraf [TM : 3x50’]
Bentuk tes:
Kuis dan penugasan
10 Mahasiswa mampu Ketepatan mahasiswa Kriteria: Ceramah, tanya jawab dan Three varieties of sentences 5%
memahami konsep tiga dalam memahami Ketepatan dan diskusi (PU: 1)
variasi kalimat dalam konsep tiga variasi penguasaan konsep
tata tulis bahasa inggris kalimat dalam tata [TM : 3x50’]
tulis bahasa inggris Bentuk tes:
Kuis dan penugasan
11 Mahasiswa mampu Ketepatan mahasiswa Kriteria: Ceramah, tanya jawab dan Irrelevant sentence 5%
memahami pola dalam memahami pola Ketepatan dan diskusi
kalimat tidak relevan kalimat tidak relevan penguasaan konsep (PU: 1)

Bentuk tes: [TM : 3x50’]


Kuis dan penugasan
12 Mahasiswa dapat Ketepatan mahasiswa Kriteria: Ceramah, tanya jawab dan Concluding Sentence 5%
memahami pola dalam dalam memahami pola Ketepatan dan diskusi
membuat kalimat membuat kalimat penguasaan konsep (PU: 1)
kesimpulan kesimpulan [TM : 3x50’]
Bentuk tes:
Kuis dan penugasan

13 Mahasiswa dapat Ketepatan mahasiswa Kriteria: Ceramah, tanya jawab dan Body Language 10%
memahami konsep dalam memahami Ketepatan dan diskusi
body language dalam konsep body language penguasaan konsep
interaksi bahasa inggris dalam interaksi bahasa [TM : 3x50’] (PU: 1)
dengan orang lain inggris dengan orang Bentuk tes:
lain Kuis dan penugasan
14 Mahasiswa dapat Ketepatan mahasiswa Kriteria: Ceramah, tanya jawab dan Identikasi visual yang efektif, 10%
memahami konsep dalam memahami Ketepatan dan diskusi
identifikasi visual yang konsep identifikasi penguasaan konsep (PU: 1)
efektif visual yang efektif [TM : 3x50’]
Bentuk tes:
Kuis dan penugasan
15 Mahasiswa dapat Ketepatan dalam Kriteria: Ceramah, tanya jawab dan Signposting 5%
memahami konsep memahami konsep Ketepatan dan diskusi
signposting signposting penguasaan konsep
(PU: 1)
Bentuk tes: [TM : 3x50’]
Kuis dan penugasan
16 Ujian Akhir Semester

Anda mungkin juga menyukai