Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN HASIL AUDIT PENANGANAN BENDA TAJAM

JULI 2022
1. Checklist Audit yang Digunakan
Ruangan : ………………
Cara Pemantauan :  Observasi  Wawancara
No Indikasi/Waktu Ya Tidak N/A Catatan
Tersedia tempat sampah benda tajam dengan
1
penutupnya
2 Tidak terisi lebih dari garis pembatas
Tersimpan dengan aman pada saat tidak
3
digunakan dan jauh dari area publik
Tempat sampah benda tajam selalu dalam
4
keadaan tertutup
5 Tersedia stock tempat sampah benda tajam
6 Tempat sampah benda tajam diberi label
Jika sudah terisi ¾ bagian, ditutup rapat atau di
7 segel dan dibuang ke tempat penyimpanan
sampah sementara
Benda tajam segera dibuang ke tempat sampah
8
benda tajam
Needle dan syringe yang terkontaminasi dibuang
9
tanpa dipisahkan
10 Tersedia poster alur penanganan pasca pajanan
Staf telah terlatih penanganan sampah benda
11
tajam
12 Staf paham alur penanganan pasca pajanan
Total
Persentase
2. Scoring/ Penilaian
a. Kategori Nilai
 ≤75% : minimal
 76-84% : intermediate
 ≥85% : baik
b. Scoring Formula
 Kriteria ditandai dengan Ya, Tidak, dan N/A
 Nilai dihitung dengan jumlah total Ya dibagi jumlah total Ya dan Tidak dikali dengan
100%

3. Hasil Audit
Ruangan : anggrek
No Indikasi/Waktu Ya Tidak N/A Catatan
Tersedia tempat sampah benda tajam dengan
1 √
penutupnya
2 Tidak terisi lebih dari garis pembatas √
Tersimpan dengan aman pada saat tidak
3 √
digunakan dan jauh dari area publik
Tempat sampah benda tajam selalu dalam
4 √
keadaan tertutup
5 Tersedia stock tempat sampah benda tajam √
6 Tempat sampah benda tajam diberi label √
Jika sudah terisi ¾ bagian, ditutup rapat atau di
7 segel dan dibuang ke tempat penyimpanan √
sampah sementara
Benda tajam segera dibuang ke tempat sampah
8 √
benda tajam
Needle dan syringe yang terkontaminasi dibuang
9 √
tanpa dipisahkan
10 Tersedia poster alur penanganan pasca pajanan √
Staf telah terlatih penanganan sampah benda
11 √
tajam
12 Staf paham alur penanganan pasca pajanan √
Total 11 1
Persentase 92%
Rekomendasi dan Tindak Lanjut Temuan Audit penanganan benda tajam Bulan Juli 2022

No TEMUAN UNIT REKOMENDASI

Tempat limbah benda tajam


Kordinasikan dengan petugas sanitasi agar menyediakan stok tempat
yang sudah penuh namun tidak
1 Anggrek pembuangan benda tajam sehingga sampah benda tajam ditumpuk dalam
ada stok untuk mengganti yang
nierbcken menunggu ada tempat pembuangan limbah benda tajam yang baru.
baru

Hasil audit ini telah diinformasikan ke petugas di unit masing-masing saat audit berlangsung dan akan tetap
diinformasikan kepada kepala ruangan dan IPCLN serta Kabid Keperawatan. Hasil audit penanganan benda tajam ini akan
terus ditindaklanjuti atau disupervisi oleh Komite Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI) demi meningkatkan penerapan
PPI di semua unit.

Dibuat oleh

IPCN

Anda mungkin juga menyukai