Anda di halaman 1dari 4

Simak Wacana berikut !

Indonesia adalah salah satu negara yang punya terumbu karang paling beragam di dunia. luas
terumbu karang di Indonesia mencapai 25 ribu km persegi atau, sekitar sepuluh persen dari
luas total terumbu karang di dunia. Indonesia juga memiliki jenis terumbu karang terbanyak di
dunia, yaitu sejumlah 569 jenis terumbu karang dari 18 marga dan 15 suku. Tetapi kekayaan
terumbu karang tersebut mengalami persoalan serius Saat ini sekitar 82 persen wilayah
terumbu karang di Indonesia terancam rusak, bahkan survei yang dilakukan oleh para ilmuwan
LIPI. "Saat ini hanya 6,5% terumbu karang di Indonesia yang kondisinya dapat dikatakan
sangat bagus, sedangkan 36% terumbu karang berada dalam kondisi yang buruk," Adapun
penyebab utama kerusakan terumbu karang adalah pemakaian alat tangkap yang merusak,
peningkatan pencemaran, serta

pemanasan global yang memicu pemutihan karang dan diikuti penyakit dan hama karang.
Menjaga dan melindungi terumbu karang sangat penting. Karena terumbu karang bisa
melindungi daratan dari kerusakan yang diakibatkan badai dan topan. Selain itu, terumbu
karang bisa juga jadi sumber dari obat-obatan untuk makhluk hidup lain. Untuk menjaga
terumbu karang, kita harus melibatkan semua orang. Kita juga harus melakukan semua hal
yang kita bisa untuk mencegah pencemaran lingkungan. Beberapa cara yang bisa kita lakukan
untuk menjaga terumbu karang adalah: mempelajari terumbu Karang, menangkap ikan tanpa
merusak karang , aktif dalam Kegiatan pelestarian laut, menjaga kebersihan sungai, Pantai,
dan laut serta tidak menyentuh dan mengambil terumbu karang
1. Judul yang paling tepat untuk wacana diatas adalah :
A. Terumbu Karang
B. Manfaat Terumbu Karang
C. Kerusakan Terumbu Karang
D. Upaya Pelestarian Terumbu Karang

Berdasarkan data Administrasi Kependudukan (Adminduk) per Juni 2021, jumlah penduduk
Indonesia kurang lebih sebanyak 272.000.000 jiwa.. Bila terdapat kelahiran 1.500.000 jiwa
dan
kematian 700.000 jiwa. Jumlah migrasi masuk pada tahun tersebut sebesar 250.000 jiwa
dan
migrasi keluar sebesar 40.000 jiwa. Berapakah pertumbuhan penduduk total di tahun
tersebut?
2. Berdasarkan data dan pertanyaan diatas, jawaban yang benar adalah....
A. 273.010.000
B. 275.100.000
C. 308.001.200
D. 319.705.300

Bapak Sukoco yang tinggal di Aceh mengunjungi saudaranya di Papua menggunakan


pesawat terbang. Perbedaan waktu antara Aceh dan Papua adalah selisih 2 jam. Beliau
berangkat dari Aceh pada pukul 08.00 WIB. Perjalanan pesawat terbang dari Aceh ke Papua
memerlukan waktu 9 Jam. Karena cuaca buruk , pesawat singgah di Makasar selama 2 Jam.
Bila menggunakan Waktu Indonesia bagian Timur ,
3. pak Sukoco akan sampai Papua pada pukul ....WIT.
A. 19.00 C. 21.00
B. 20.00 D. 22.00

Perhatikan data dibawah ini


(1) Curah hujan yang tinggi
(2) Kelembaban udara tinggi
(3) tekanan udara relatif rendah
(4) Musim panas berlangsung singkat
(5) Memiliki tekanan udara lebih tinggi
4. Berdasarkan data di atas, yang termasuk ciri iklim tropis di wilayah Indonesia adalah....
A. (1), (2), dan (3) B. (1), (3), dan (4) C. (2), (3), dan (4) D. (2), (4), dan (5)
Aksi para buruh menuntut bayaran juga merupakan bentuk dari konflik sosial. Bagian atas
sebuah perusahaan adalah kelompok yang memiliki kepentingan lain dalam mengelola
perusahaan. Sedangkan para buruh menuntut kenaikan upah. Tim Managerial ingin alokasi
keuntungan pada tim. Lalu pemilik modal juga ingin keuntungan yang besar untuk
konsumsi
dan investasi lainnya.
Faktor penyebab adanya konflik sosial ini karena adanya perbedaan kepentingan. Dari
masing – masing kelompok menginginkan keuntungan yang besar dari segi finansial.
Perbedaan kepentingan ini menjadi penyebabnya.
5. Mengapa terjadi konflik antara buruh dengan tim manajer?
A. tim manager menginginkan keuntungan
B. buruh bekerja menjual tenaga
C. pemilik modal tidak ingin rugi
D. perbedaan kepentingan
Cermati juga data dibawah ini !
(1) Indonesia mengalami musim hujan
(2) Indonesia mengalami musim kemarau
(3) Arah angin berasal dari samudera Pasifik
(4) Arah angin berasal dari samudera Hindia
(5) Bertiup dari bulan Oktober sampai maret
6. Pernyataan-pernyataan dari data diatas mana sajakah yang paling tepat berkaitan
dengan
gambar peta pergerakan angin ?
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (1), (3), dan (4) D. (1), (3), dan (5)
Simak Wacana berikut !
Persebaran fauna Indonesia terbagi menjadi tiga kawasan, yaitu fauna Asiatis yang
meliputi Pulau Sumatra, Kalimantan, Jawa, dan Bali (bagian barat), fauna Australis
meliputi
wilayah Papua dan Kepulauan Aru (bagian timur), dan fauna Peralihan meliputi
Sulawesi dan
Nusa Tenggara. Karakteristik fauna di Asiatis adalah banyak terdapat jenis hewan
menyusui
(mammalia) berukuran besar,
berbagai macam kera dan juga ikan air tawar. Jenis fauna yang ditemukan yaitu monyet
proboscis, orang utan, badak bercula satu, beruang matahari, babi hutan, bebek pohon,
burung heron, gajah, dan juga burung merak. Pada wilayah fauna Asiatis jarang ditemukan
jenis burung yang berwarna. Sedangkan karakteristik fauna Australis adalah banyaknya jenis
mammalia berukuran kecil dan jenis hewan berkantung, tidak ada jenis kera, sedikit jenis
ikan air tawar, dan banyak jenis burung berwarna. Antara lain, kanguru pohon, kuskus
bertutul, landak pemakan semut, walabi, burung kasuari, burung cendrawasih, burung betet,
burung pelican Australia, burung merpati mahkota, dan burung kakatua. Fauna peralihan
memiliki karakteristik jenis hewan yang mirip dengan Asiatis dan Australis. Contoh jenis fauna
di wilayah ini biasanya babi rusa, beruang, kuskus, anpa, kuda, kuskus kerdil, dan komodo.
Cermati juga data di bawah ini !
(1) Banyak terdapat jenis mamalia berukuran besar
(2) Mamalia berukuran kecil dan jenis hewan berkantung
(3) Ada orang utan, badak bercula satu, babi hutan, gajah dan lain-lain
(4) Hewan meliputi burung kasuari, burung cendrawasih dan burung kakatua
(5) Berbagai macam kera dan ikan air tawar
7. Berdasarkan wacana tentang persebaran fauna Indonesia, pernyataan di data atas mana
sajakah yang menunjukkan ciri khas fauna Indonesia bagian barat ?
A. (1), (2), dan (3)
B. (1), (2), dan (4)
C. (1), (3), dan (4) D. (1), (3), dan (5)
Melihat Fakta Menarik Burung Elang Jawa
Elang Jawa adalah burung dengan nama latin Javan Hawk-Eagle. Jenis burung elang
ini merupakan jenis elang endemik asli Indonesia. Berdasarkan peta persebaran fauna di
Indonesia, elang jawa hanya bisa ditemukan di habitat aslinya, yakni Pulau Jawa. Kecuali,
ada beberapa yang ditangkarkan di penangkaran atau taman safari nasional. Elang jawa
sangat menyukai habitat hutan pegunungan, perbukitan, dan dataran tinggi sampai 3.000
mdpl. Burung ini memangsa hewan kecil seperti musang, tikus, ayam hutan, atau kadal.
Biasanya elang jawa mengintai mangsanya dari tajuk pohon yang tinggi sebelum menukik
mencengkeram mangsanya.Elang Jawa mempunyai ciri khas tersendiri dibandingkan
dengan jenis elang lain yang ada di dunia. Elang Jawa dewasa mempunyai bentuk tubuh
sedang, tegap, dan berbulu lebat. Ukuran maksimalnya dapat mencapai 60 cm, dengan ciri
khas jambulnya yang menjulang ke atas dan berwarna hitam. Bulu punggungnya gelap, bulu
sisi kepala cokelat kemerahan, dan coretan vertikal di tenggorokan. Pada bagian dada ada
garis horisontal hitam berlatar putih. Elang jawa terbang dengan membulatkan sayapnya.
Elang jawa hidup dengan cara berpasangan dan bereproduksi saat masuk usia 3—4 tahun.
Selain itu, elang jawa juga termasuk hewan monogami, yakni hanya hidup dengan satu
pasangan seumur hidupnya. Musim kawin dari elang jawa berkisar antara Mei—September
dan bersarang aktif dari Januari sampai Juni. Faktanya elang jawa bisa bereproduksi
sepanjang tahun, tetapi tidak semuanya bisa menetas. Sebab, telurnya bisa juga dimangsa
t!
hewan lain atau sengaja diambil manusia. Elang jawa mengalami ancaman kepunahan
"Agar Anak Aman Berinteraksi dengan Temannya di Masa Pandemi",
bukan karena kerusakan ekosistem. Namun, karena faktor perburuan telur dan indukan. Oleh
Pandemi Covid-19 yang berkepanjangan mengubah cara hidup manusia. Rumah dan keluarga
karena itu, tingkat kepunahan
menjadi pusat aktivitas, baik untuk bekerja, belajar, atau pun bersosialisasi yang kini dilakukan
elang jawa sangat terancam. Meski biasanya sarangnya terpisah dari pohon lain dan terletak
secara virtual. Proses pembelajaran jarak jauh membuat anak-anak kehilangan interaksi
di ketinggian
sosial dengan40—50 meter, masih
teman sebayanya. saja ada anak-anak
"Membantu yang memburunya.
untuk tetapSelain faktor
menjalin tersebut, masa
pertemanan
penetasan
dengan cara telur
yangelang jawamerupakan
realistis juga tergolong sangat
tantangan lama. masa
selama Telur pandemi,"
baru menetas
kata di hari keklinis
psikolog 40—
50 setelah
Rebecca dierami.
Kennedy Tingkat
kepada jumlah
Yahoo Life.telur yang
Apabila anak kita — terutama
diproduksi per tahunpara
jugaremaja—
cukup rendah,
mulai yakni
hanya satu butir
merindukan per 2—3 tahun.
teman-temannya itu bukanlah kesalahan kita dalam mengasuh mereka. Tetapi,
Perhatikan datamemang
interaksi sosial dibawahpenting
ini ! di usia ini. Seorang psikolog klinis di Child Mind Institute,
(1). kerusakan ekosistem
Janine Domingues mengatakan, bahwa sebagai makhluk sosial kita sangat membutuhkan
(2). perburuan
koneksi dengan telur
sesamadanuntuk
indukan menghindari stres. Oleh sebab itu, jika anak-anak sudah mulai
(3). kegagalan penangkaran
bosan di rumah dan ingin berinteraksi oleh masyarakat
dengan temannya, cobalah beberapa tips yang dapat
(4).
membantu anak tetap bersosialisasi denganlama
masa penetasan telur yang tergolong aman seperti berikut ini.
(5). jumlah telur
1. Rencanakan yang diproduksi
panggilan dengan teman per tahun cukup
Kita bisa rendah
memanfaatkan panggilan virtual melalui
Masih terkait dengan wacana melihat fakta menarik.
aplikasi FaceTime atau Zoom agar anak-anak semakin mudah mengobrol Burung Elang Jawa, pernyataan di data
bersama
dengan temannya. Namun, bagi anak-anak yang lebih kecil, mungkin sulit bagi mereka
8. atasmempertahankan
untuk mana sajakah yang menyebabkan
percakapan denganburung
temanelang
secarajawa mengalami
online ancaman
seperti yang dilakukan
kepunahan?
anak-anak yang lebih besar.
A. (1),
Itulah (2), dankita
mengapa (3)dapat menggunakan aplikasi lain yang menyediakan tempat bermain
B. (1), (2), dan
online supaya tidak (4)terlalu canggung untuk terhubung dengan temannya. Anak yang lebih
C. (2), (3), dan (4)
besar juga bisa bermain secara virtual, misalnya melakukan permainan game online.
D. (2),tetap
Namun, (4), dan (5)waktunya.
batasi
2. Temukan sahabat pena Bagi anak-anak yang suka menulis surat dan ingin mendapat
9. Interaksi
teman baru, antarruang dapat terjadi
bicarakan dengannya dalam
tentang berbagai
memiliki bentuk,
sahabat seperti
pena pergerakan
dari negara lain. orang,
barang, gagasan
Beberapa organisasidanjuga
informasi. Semua pergerakan
dapat membantu mencocokkan tersebut menimbulkan
anak-anak perubahan,
di seluruh dunia satubaik
bagi daerah
sama tujuan
lain untuk bisamaupun
menjadi daerah
sahabatasal. Gambar diatas merupakan pergerakan orang yang
pena.
menimbulkan
3. Menonton film perubahan
bersamadalamsecara bidang....
virtual Anak-anak dan temannya dapat memilih film yang
A. komposisi
sesuai peduduk bersama
untuk ditonton dari rumah
C. sarana masing-masing sambil mengobrol secara
prasarana
B. mataSelain
virtual. pencaharian
itu, kita juga D. bisa menambahkan
adat-istiadat obrolan grup ke layanan streaming film,
sehingga teman-temannya dapat saling berbicara satu sama lain.
4. Mengikuti kursus online Apabila anak kita memiliki hobi yang dia sukai, baik itu coding
atau kerajinan tangan, coba daftarkan dia untuk mengikuti rangkaian kursus online. Hal
ini bisa menjadi cara yang mudah bagi anak-anak untuk bertemu secara virtual dengan
temannya yang sebaya dan memiliki minat yang sama.
5. Temukan cara untuk bertemu langsung dengan aman Domingues mengungkapkan,
bahwa beberapa interaksi secara langsung penting untuk anak kecil maupun remaja. "Ada
cara yang bisa dilakukan dengan aman yakni bermain di taman bermain sambil
mengenakan masker atau bersepeda bersama," ujarnya. "Para remaja mungkin
menginginkan lebih banyak kemandirian untuk bisa melakukan itu. Maka keterbukaan
komunikasi dengan orangtua teman sangat penting un
Viral Modus Penipuan Cerita Sedih ala Driver Ojol yang Bikin Was-was"
Baru-baru ini viral di media sosial terutama Twitter soal driver ojol menipu dengan 'menjual'
cerita sedih kepada korbannya. Hal ini ramai setelah diceritakan oleh pengguna ojol dengan
user @kirekswasta.
Melihat tweet itu, pemilik akun @yukeeofn pun kaget karena merasa sama dengan yang
dialaminya. Ia mendapat driver berperawakan pria paruh baya yang sepanjang jalan menangis
karena istrinya kena kanker rahim namun belum memiliki biaya untuk menebus obat-obatan.
Karena iba, ia kemudian memberi sejumlah uang dengan maksud membantu driver tersebut.
Cerita ini pun ditemukan oleh Ecky, pengguna ojol yang ternyata pernah mengalami hal yang
sama dengan yang dialami pencerita-pencerita di atas. Modusnya pun diakui Ecky sama
persis dengan yang dialaminya kurang lebih 2 bulan lalu.
"Saya baru tahu bahwa ternyata modusnya sama banget dengan yang saya alami. Puncak
saya tahu bahwa itu adalah penipuan adalah Thread mbak Yuk yang mendapatkan balasan
dari bapak Hamdan bahwa istrinya meninggal, tapi di aksi berikutnya, dia melakukan modus
yang sama," ungkapnya kepada detikcom, Jumat (13/9/2019).
"Mana bisa istri sudah meninggal tapi masih modus dengan cara memberitahu bahwa istrinya
kanker rahim stadium 4? Di situlah saya tau bahwa itu modus penipuan," lanjut Ecky.
Menanggapi hal ini, psikolog dari Universitas Indonesia Firman Ramdhani mengatakan bahwa
para korban bukan merasa empati, melainkan simpati. Firman menekankan bahwa kedua hal
ini harus dibedakan.
"Itu bukan empati, tapi rasa kasian atau simpati saja," ujarnya kepada detikcom, Sabtu
(14/9/2019).
"Empati itu kita benar-benar paham dari sudut pandang dia. Kita memahami kenapa dia bisa
berpikir gitu, muncul emosi itu, berperilaku itu, karena kita tau betul kondisi dia. Kalau empati
secara personali kita tau dia orang seperti apa, dan kita bantu. Bantu kan nggak mesti pakai
duit," jelas Firman.
Simpati kebalikan dari empati, seseorang tidak harus memahami lebih dalam soal kesulitan
orang lain. Yang muncul saat simpati adalah rasa kasihan dengan membayangkan bagaimana
rasanya apabila berada di posisi orang yang kesusahan.
Firman melanjutkan, seseorang mudah tertipu karena modus yang dilakukan berkaitan
dengan pengalaman pribadinya. Rasa kasihan dan simpati seseorang akan membuat otak
emosi aktif, maka cenderung dapat menyebabkan otak berpikir menurun.
"Sederhananya kalau kita lagi marah kita bisa ngelakuin hal-hal yang nggak pernah kita lakuin
sebelumnya kan," imbuh Firman.
Apakah cerita-cerita penipuan seperti itu bisa membuat orang was-was untuk bersedekah?
Firman menyebut bahwa merasa curiga pada cerita sedih ala diver ojol yang viral itu
merupakan hal yang normal. Tetapi curiga masih dalam batas yang tidak berlebihan. "Justru
curigaan itu is a good thing lho. Kita pengen apa yang kita kasih tepat sasaran, bermanfaat
untuk orang itu sesuai dengan kebutuhan," tuturnya.
"Tapi dalam kadar tertentu ya. Maksudnya nggak sampai interogatif gitu, sewajarnya saja.
Nggak apa-apa kita jadi lebih tahu," tutup Firman.

10. Rasa curiga terhadap cerita sedih seseorang apalagi


dilatarbelakangi karena adanya banyak
penipuan dikatakan masih normal, mengapa demikian?
A. supaya tidak mudah terpedaya
B. hal alami yang sering dialami manusia
C. motif berjaga-jaga dari tindakan negatif
D. agar apa yang kita sedekahkan tepat sasaran

Anda mungkin juga menyukai