Anda di halaman 1dari 5

Program Studi : Teknik Industri

Kode Mata Kuliah : TI – 604


Bobot SKS : 3
Status Revisi : 0
Tanggal Efektif : 02 – 01 – 2020

RENCANA
PEMBELAJARAN
(Course Plan)
NAMA MATA KULIAH

PERANCANGAN TATA LETAK FASILITAS

Disiapkan oleh Diperiksa oleh Disetujui oleh

Eka K.A Pakpahan, S.T, M.T. Dr. Ir. Ari Setiawan, M.T. Dr. Ir. Roland Y.H. Silitonga, M.T.
Dosen/Dosen Pengampu Ketua Program Studi Direktur Akademik

INSTITUT TEKNOLOGI HARAPAN BANGSA


2024
2023/2024
Course Plan

TI - 604
Perancangan Tata Letak Fasilitas
Eka K.A Pakpahan, M.T.

PROGRAM STUDI TEKNIK INDUSTRI


INSTITUT TEKNOLOGI HARAPAN BANGSA
2024
SEMESTER GENAP 2023/2024

(TI-604) Perancangan Tata Letak Fasilitas

KONTEKS MATA KULIAH DALAM GRADUATE PROFILE

Matakuliah ini bertujuan untuk mengembangkan:


1. Kompetensi: Mampu merancang tata letak fasilitas pabrik, gudang maupun fasilitas perkantoran dengan
memperhatikan kesehatan dan keselamatan kerja serta efisiensi perpindahan material atau personil.
2. Karakter: Sikap yang berorientasi pada tujuan, ketangguhan serta ketelitian.
3. Komitmen: Kesadaran dan komitmen untuk melakukan hal-hal yang menambah nilai (value creating) di manapun
mahasiswa kelak berkarir.

SASARAN KULIAH (LEARNING OUTCOMES)

Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu:


1. Menjelaskan signifikansi perancangan layout, lingkup dan metodologi perancangan layout.
2. Mengimplementasikan pendekatan tradisional bagi perancangan layout (scope: fasilitas produksi)
3. Menjelaskan layout problem dalam konteks optimasi dan menjalankan algoritma-algoritma dasar bagi pencarian
solusi.
4. Menjelaskan prinsip group technology layout dan merancang sebuah GT layout.
5. Merancang warehouse layout berbasis dedicated storage policy dan random storage policy.

DAFTAR PUSTAKA

1. Heragu, Sunderesh., Facilities Design, PWS Publishing Company, 2006.


2. Tompkins, J. A. White, Y. A. Bozer, E. H. Frazelle, J. M. A. Tanchoco, and J. Trevino, Facilities Planning, John Wiley &
Sons, 2004.

EVALUASI DAN PENILAIAN

Kuis Tugas UAS


Learning Outcomes
(50%) (20%) (30%)
Menjelaskan signifikansi perancangan layout, lingkup dan metodologi
v v
perancangan layout.
Mengimplementasikan pendekatan tradisional bagi perancangan layout
v v
(scope: fasilitas produksi)
Menjelaskan layout problem dalam konteks optimasi dan menjalankan
v v v
algoritma-algoritma dasar bagi pencarian solusi.
Menjelaskan prinsip group technology layout dan merancang sebuah GT
v v v
layout.
Merancang warehouse layout berbasis dedicated storage policy dan
v v v
random storage policy.

KUIS

Kuis akan dilaksanakan beberapa kali selama 1 semester. SATU NILAI KUIS TERBURUK tidak akan diikutsertakan dalam
perhitungan nilai akhir.
JADWAL PERKULIAHAN

PERSIAPAN/
MG # TOPIK CAPAIAN PEMBELAJARAN
EVALUASI
1. INTRO TO THE COURSE Mahasiswa mampu: Ref 1, Ch.1
• Signifikansi masalah tata letak • Menjelaskan lingkup perancangan tata letak
fasilitas fasilitas
• Tipe-tipe layout problem • Menjelaskan tipe-tipe layout problem
• Metodologi perancangan tata • Menjelaskan metodologi perancangan tata
letak fasilitas letak fasilitas.
2-3. PRODUCT AND EQUIPMENT Mahasiswa mampu: Ref 1, Ch.2
ANALYSIS • Menyusun routing produksi sebuah produk. KUIS 1
• Analisis produk dan proses • Menghitung kebutuhan fasilitas
produksi. produksi/personil sesuai target kapasitas.
• Perhitungan fasilitas produksi/ • Menghitung kebutuhan luas lantai untuk
personil. peralatan dan personil produksi.
• Perhitungan kebutuhan luas
lantai.

4. PROCESS AND MATERIAL FLOW Mahasiswa mampu: Ref 1, Ch.3


ANALYSIS • Mengambarkan pola-pola aliran material
• Pola aliran dan tipe-tipe layout umum.
umum • Menjelaskan tipe-tipe layout umum.
• Identifikasi flow data dan • Membuat matriks aliran dan relationship
pengukuran flow secara kualitatif chart antar fasilitas produksi.
dan kuantitatif.

5-6. TRADITIONAL APPROACHES TO Mahasiswa mampu: Ref 1, Ch.4


FACILITY LAYOUT • Menjelaskan tahapan SLP dan melakukannya
• Systematic Layout Planning (SLP). untuk sebuah kasus produk sederhana.
• Regulasi terkait tata letak • Menjelaskan regulasi kesehatan/keselamatan
(ADA/OSHA). terkait tata letak fasilitas dan
mengaplikasikannya pada rancangan tata
letak.

7. KUIS 2
8-9. BASIC ALGORITHM FOR LAYOUT Mahasiswa mampu: Ref 1, Ch.5
PROBLEM • Menjelaskan tipe-tipe algoritma yang KUIS 3
• Construction VS Improvement tersedia untuk perancangan layout
algorithm. • Menjalankan algoritma sederhana untuk
• Quantitative VS Qualitative Layout problem: MST, CORELAP, SDPI dan 2-
Input Opt/3-Opt
• Construction – Quantitative
Input: MST
• Construction – Qualitative Input:
CORELAP
• Improvement – Quantitative
Input: SDPI, 2 Opt/3 Opt
• Improvement – Qualitative Input:
2 Opt/3 Opt.
10-11. GROUP TECHNOLOGY LAYOUT Mahasiswa mampu: Ref 1, Ch.6
• Prinsip dasar algoritma GT: • Menjalankan algoritma-algoritma GT KUIS 4
clustering. • Menjelaskan issue-issue penting yang harus
• Algoritma-algoritma tata letak diperhatikan dalam perancangan GT layout
GT: Rank order clustering, Bond
energy algorithm, row and
column masking, simmilarity
coefficient.
• Issue-issue penting dalam
perancangan GT layout (Celluler
Manufacturing)

12-13. STORAGE AND WAREHOUSING Mahasiswa mampu: Ref 1, Ch.8


LAYOUT DESIGN • Mengkaitkan kriteria kinerja gudang dengan KUIS 5
• Kegiatan operasional gudang kebutuhan rancangan layout
dan kriteria kinerja gudang • Merancang tata letak gudang berdasarkan
• Media-media penyimpanan dedicated storage policy.
umum
• Rancangan layout gudang
berdasarkan: dedicated storage
policy, random storage policy

14. REVIEW/LATIHAN/DISKUSI KELAS

Anda mungkin juga menyukai