Anda di halaman 1dari 2

NO BAKE BLUEBERRY CHEESECAKE BY KLONA

bahan yang diperlukan

. Cream cheese 300gr


. whipped cream/ heavy cream 400gr
. gula
. biskuit or*o
. vanili extract
. gelatin
. butter
. blueberry
. lemon

cara buat
● haluskan biskuit or*o dan campurkan butter cair dan aduk sampai tercampur dengan
biskuit
● masukan bisukuit yang tadi ke cetakan loyang, padatkan biskuit dipermukaan cetakan dan
setelah itu masukan ke frezzer

selama menunggu biskuitnya ngesett di frezzer, bisa dilanjut bikin adonan creamcheesenya

● masukan cream cheese yang sudah suhu ruang kedalam wadah


● tambahkan gula 4sdm
● 1sdm vanili extract
● dan masukan juga whipped cream yang sedikit kental
● aduk menggunakan mixer (supaya lebih mudah) atau pake hand whisk juga bisa
● aduk sampai halus dan mengembang
● disaat proses pengadukan tambahkan gelatin yang sudah dilarutkan menggunakan air
panas
● mix lagi sampi semua tercampur rata
9
● pisahkan seperempat bagian creamcheese untuk nanti dicampurkan dengn blueberry
8
compote (selai bluberry)
7
6
setelah creamcheese bluberry dan yang original sudah siap kita tinggal bikin bluberry jelly yang
5
ada di bagian tengah kuehnya nanti
4
3
cara buat:
2
● masukan buah bluberry secukupnya
1
● tambahkan 3 sdm gula
● tambahkan air 200ml
● dan tambahkan gelatin
● aduk sampai merata diatas api kecil

jika sudah selesai langsung saring bluberry jellynya pake saringan

kalo semua sudah selelai tinggal masukin semua bahan2 keloyang yang udah ada biskuit tadi

● untuk layer pertama masukan creamcheese yang sudah di tambahin blueberry compote
● setelah itu masukan ke freezer 30 menit
● jika sudah 30 menit dan sedikit mengeras
● langsung masuk ke tahap layer ke 2
● untuk layer ke 2 pake blueberry jelly tadi
● tuangkan ke loyang diatas layer creamcheese tadi
● setelah itu masukan lagi ke frezzer selama 5 menit
● jika jellynya sudah mengeras, baru masukin layer yang terakhir yaitu cream cheese yang
orginal tadi

jika semua bahan udah dimasukin ke loyang langsung masukin lagi ke freezer selama kurang
lebih 3-4 jam

dan udah deh jadi NO BAKE BLUEBERRY CHEESECAKENYA

terimakasih. kasih tau aku yah kalo kalian udah coba recook dari resep aku, tag aku di story
kalian wkwk

Anda mungkin juga menyukai