Anda di halaman 1dari 8

PT SAHABAT

PROFESIONAL INDONESIA

EMOTIONAL
SPIRITUAL
QUOTIENT (ESQ)
TRAINING

sahabatprofessional_indonesia

sahabatprofessionalindonesia@gmail.com

www.sahabatprofessionalindonesia.com
+62 811-7312-300
LATAR
PT SAHABAT
PROFESIONAL INDONESIA

BELAKANG
Setiap orang sebenarnya memiliki potensi dan kekuatan yang luar biasa dalam dirinya

(unlimited power). Akan tetapi potensi dan kekuatan tersebut tidak dapat muncul sepenuhnya

karena ada hambatan teknis (cara) dan hambatan mental (keberanian, keyakinan, motivasi dsb),

dengan pendekatan kecedasan emosi dan spiritual, akan menggiring para peserta pelatihan

untuk dapat menghancurkan hambatan mental dan hambatan teknis di atas sehingga potensi

dan kekuatan pada dirinya dapat lebih dioptimalkan untuk mencapai impian dan tujuannya.

Manusia handal di era teknologi informasi ini adalah manusia-manusia yang memiliki

kecerdasan spiritual (Spiritual Quotient). Mereka inilah yang menjadi sumber kreativitas kerja

dan bukannya ahli dalam sesuatu bidang tanpa memberikan manfaat bagi seisi alam. Nasib

individu, keluarga, instansi, bahkan bangsa dan negara ditentukan oleh seberapa kuat

kreativitas, inovasi, dan inspirasi dalam melahirkan karya-karya baru.

Dewasa ini berkembang pandangan antara dunia dan akhirat, yaitu antara unsur kebendaan

dan unsur agama. Mereka yang memilih keberhasilan di alam agama (secara vertical)

cenderung berfikir bahwa kesuksesan dunia justru adalah sesuatu yang dinisbikan. Hasilnya,

mereka unggul dalam kekhusukan dzikir, namun mereka kalah dalam percaturan ekonomi,

ilmu pengetahuan sosial politik dan perdagangan dunia. Sebaliknya yang berpijak hanya alam

kebendaan, kekuatan berpikir tidak pernah diimbangi oleh kekuatan dzikir. Realitas kebendaan

yang masih membelenggu rohani, tidak memudahkan baginya untuk berpijak pada alam

fitrahnya.

Untuk menguatkan ketiganya, yaitu IQ, EQ, dan SQ diperlukan pengkodisian dengan

suatu model pelatihan dengan dukungan multimedia bertajuk “Pelatihan kecerdasan

emosi & spiritual (ESQ) untuk membangun Kecerdasan Rohani Potensi IQ, EQ, dan SQ.”

Dengan harapan dapat dijadikan stimulan untuk mendukung terciptanya manusia unggul

dan terpadu.

Untuk itu kami kami PT Sahabat Profesional Indonesia akan membantu dalam pelatihan

Emotional Spiritual Quotient (ESQ) kegiatan ini bertujuan untuk membangun kecerdasan

Emosi dan Spiritual merangsang perpaduan kecerdasan otak kiri dan otak kanan (IQ)

dengan menanamkan kecerdasan emosi (EQ), serta menguatkan kepekaan spritual (SQ)

agar membentuk peserta pelatihan yang dapat mengenal jati diri, mengelola rohani,

memiliki jiwa sosial tinggi dan membangun karakter diri yang mulia.
PT SAHABAT
PROFESIONAL INDONESIA
TUJUAN
TUJUAN UMUM
Meningkatkan motivasi kerja yang tidak hanya fokus pada pencapaian duniawi namun juga
dilandaskan pada semangat beribadah dalam mencari ridho Allah SWT

TUJUAN KHUSUS
1. Mampu menanamkan kesadaran diri yang tinggi untuk membangun hubungan manusia dengan
sesama dan Tuhan. Dengan kesadaran tinggi akan menguatkan kebutuhan berbakti kepada orang tua,
baik terhadap sesama, bersemangat untuk belajar, bekerja keras, atas ridhlo orang tua dan Tuhan Yang
Maha Esa
2. Mampu meningkatkan kualitas kerjasama manusia terkait dengan keinginan bersama untuk
menciptakan sistem pelayanan publik yang baik dan etos kerja yang berkualitas
3. Mampu menghasilkan perubahan jiwa dan dimaksudkan untuk mensinergikan tuntutan realitas
duniawi (IQ dan EQ) dengan menguatkan idiealis spiritual (SQ) sehingga menjadi perpaduan yang utuh
(IQ,EQ,SQ) untuk membentuk manusia syamil & Mutahamil (Menyeluruh & Sempurna).
4. Mampu menemukan kebahagiaan spiritual sehingga memandang pekerjaan bukan beban melainkan
sebuah pengabdian dan panggilan jiwa.
PT SAHABAT
PROFESIONAL INDONESIA

MATERI DAN
NARASUMBER
Tim ESQ dari PT Sahabat Profesional
Indonesia, ada 3 Pilihan Narasamber
Pertama:
1. Prof. Djamaluddin Ancok, Ph.D
2. Drs. Haryanto, M.Si., Psikolog
3. Tekad Haryono, S.Psi., M.Si

Narasumber Kedua:
1. MR Agustina Puspitasari, M.Psi., Psikolog
2. Indah Syoraya, S.Psi., MA

Profil Narasumber
-Terlampir-
Thank you, and
we look forward
to working with
you.
PROF. DJAMALUDIN
ANCOK PH.D
PROFESOR PSIKOLOGI-
TRAINER ESQ

Memiliki banyak pengalaman menjadi profesor tamu yang


mengajar di banyak negara seperti Australia dan Swedia.
Pernah meraih perhargaan sebagai Rockfeller Foundation
Fellowship, Best Psychology Lecturer di UGM, serta Palme‐
Linneaus Foundation, Sweden sebanyak empat kali. Beliau
yang juga berperan dalam jurnal editor telah menulis banyak
jurnal dan telah menerbitkan delapan buah buku psikologi.
Beliau yang merupakan trainer dan speaker dan sekarang
sebagai Faculty Member of Department of Psychology
Universitas Gajah Mada.

DRS. HARYANTO, M.SI


PSYCHOLOGY AND COGNITIVE
SCIENCES / PSYCHOLOGY OF
RELIGION/ - TRAINER ESQ

Direktur Kemahasiswaan, Gadjah Mada


University, banyak menjadi speaker dan
trainer di berbagai pelatihan psikologi
perkembangan dan regligiulitas dan telah
menerbitkan beberapa buku tentang
psikologi
TEKAD WAHYONO,
S.PSI., M.SI.
TRAINER AND SPEKAER

Profesional konsultan di bidang Human


Resource Management, alumnus Fakultas
Psikologi Universitas Gadjah Mada Yogyakarta
dari S-1 hingga S-2. Kegiatan training ditekuni
sejak masih kuliah S-1, setelah murni menjadi
praktisi, banyak memberikan training baik di
perusahaan BUMN, PMA, maupun instansi
pemerintahan

PUSPITASARI, M.PSI.,
PSIKOLOG
TRAINER AND SPEAKER

Profesional konsultan di bidang Human


Resource Management, alumnus Fakultas
Psikologi Universitas Gadjah Mada Yogyakarta
, menjadi trainer dan speaker di berbagai
kegiatan baik pemerintahan dan swasta
INDAH SYORAYA,
S.PSI., MA
TRAINER AND SPEKAER

Profesional konsultan di bidang Human


Resource Management, alumnus Fakultas
Psikologi Universitas Gadjah Mada
Yogyakarta , menjadi trainer dan speaker di
berbagai kegiatan baik pemerintahan dan
swasta
PENUTUP DAN
INFORMASI

PT SAHABAT PROFESIONAL INDONESIA

Semua jasa yang kami siapkan saat ini


mempunyai standar yang tinggi dan baik karena
semua tim merupakan lulusan yang baik,
mengikuti pelatihan-pelatihan tambahan secara
nasional serta memiliki pengalaman dan jam
terbang yang banyak.
Semoga kerjasama ini mampu membantu
kedua belah pihak dan juga mampu meningkatkan
SDM di Indonesia Atas perhatiannya kami PT.
Sahabat Profesional mengucapkan terima kasih.

sahabatprofessional_indonesia www.sahabatprofessionalindonesia.com
sahabatprofessionalindonesia@gmail.com +62 811-7312-300

Anda mungkin juga menyukai