Anda di halaman 1dari 5

LK 3.

1 Menyusun Best Practices

NAMA : DARMUDIN
No UKG : 201501986346
NIM : A3S122098
KELAS : 1-A

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU


(PPG) DALAM JABATAN KATEGORI 1
UNIVERSITAS HALU OLEO
TAHUN 2022
LK 3.1 Menyusun Best Practices

Menyusun Cerita Praktik Baik (Best Practice) Menggunakan Metode


Star (Situasi, Tantangan, Aksi, Refleksi Hasil Dan Dampak)
Terkait Pengalaman Mengatasi Permasalahan Siswa Dalam
Pembelajaran

Lokasi SDN 8 Mawasangka


Lingkup Pendidikan Sekolah Dasar
Tujuan yang ingin dicapai Meningkatkan hasil belajar siswa pada pelajaran
Matematika materi Operasi Hitung Campuran
Bilangan Cacah(aksi 1) dan cara tumbuhan
beradaptasi dengan lingkungan (aksi 2)
Penulis DARMUDIN
Tanggal Aksi 1. 30 Agustus 2022
Aksi 2. 14 September 2022

Situasi: Latar belakang dari praktik pembelajaran ini adalah


Kondisi yang menjadi latar Hasil belajar siswa kelas 6 pada mata pelajaran
belakang masalah, mengapa Matematika materi Opersi Hitung Campuran
praktik ini penting untuk Bilangan Cacah maupun di materi cara tumbuhan
dibagikan, apa yang menjadi beradaptasi dengan lingkungan masih banyak
peran dan tanggung jawab dibawah KKM.Dari jumlah 19 siswa kelas 6,hanya
anda dalam praktik ini. terdapat 31,5% atau setara dengan 6 siswa
mendapatkan nilai diatas KKM,sedangkan 68,42%
siswa atau setara dengan 13 siswa masih dibawah
KKM.

Berdasarkan kondisi diatas dapat disimpulkan


bahwa faktor-faktor yang menyebabkan rendahnya
hasil belajar siswa kelas 6 SDN 8 Mawasangka pada
pelajaran Matematika dan IPA terdiri atas Faktor
guru,Orang tua dan siswa itu sendiri.
- Guru cenderung menggunakan metode
ceramah dan kurang menggunakan media
dalam pembelajaran.Guru lebih terfokus pada
penggunaan buku cetak,sehingga siswa
kurang menguasai pelajaran.
Orang tua juga kurang memberikan
dukungan dan bimbingan bagi siswa dalam
belajar matematika dan IPA dirumah,selain
itu siswa kurang motivasi dalam pelajaran
matematika.Mindset siswa terhadap pelajaran
matematika dan IPA yang monoton dan hanya
didominasi oleh guru saja menyebabkan rasa
jenuh dan bosan saat mengikuti proses
pembelajaran dikelas sehingga berdampak
pada rendahnya hasil belajar matematika dan
IPA siswa.
Mengapa praktik ini penting untuk dibagikan :
Praktik ini penting untuk dibagikan karena agar bisa
digunakan sebagai referensi/inspirasi terbaik bagi
rekan guru yang mengalami hal yang sama dengan
permasalahan yang saya alami,sehingga berdampak
pada perbaikan pembelajaran didalam kelas yang
otomatis berdampak pada siswa belajar dengan lebih
baik.
Apa yang menjadi peran dan tanggung jawab anda
dalam praktek ini :
Saya sebagai guru mempunyai peran dan tanggung
jawab untuk terus melakukan inovasi dalam
merancang dan mengembangkan perangkat
pembelajaran baik dari metode,model dan media
pembelajaran sehingga tujuan belajar dan hasil
belajar siswa bisa tercapai sesuai dengan yang
diharapkan.
Tantangan : Berdasarkan kajian literatur dan hasil wawancara
Apa saja yang menjadi yang saya lakukan,eksplorasi penyebab
tantangan untuk mencapai masalahnya antara lain :
tujuan tersebut? Siapa saja 1. Motivasi belajar siswa rendah
yang terlibat, 2. Media yang digunakan belum optimal
3. Model pembelajaran yang digunakan guru
belum inovatif.
Dari penyebab diatas,tantangan yang dihadapi
guru adalah :
 Guru harus bisa menumbuhkan motivasi
belajar siswa melaui proses pembelajaran
yang menyenangkan.
 Pemilihan media yang tepat agar merangsang
anak untuk belajar.
 Pemilihan model pembelajaran disesuaikan
dengan karateristik materi pelajaran dan
siswa.
Dilihat dari tantangan tersebut,bisa disimpulkan
bahwa tantangan yang dihadapi melibatkan guru
dari segi kompetensi pedagogik dan profesional
sedangkan dari siswa adalah motivasi belajar.
Aksi : Langkah-langkah yang dilakukan guru dalam
Langkah-langkah apa yang menghadapi tantangan tersebut antara lain :
dilakukan untuk  Meningkatkan motivasi siswa.
menghadapi tantangan Strategi yang dilakukan guru dalam
tersebut/ strategi apa yang meningkatkan motivasi siswa adalah dengan
digunakan/ bagaimana merancang pembelajaran yang berpusat pada
prosesnya, siapa saja yang siswa.
terlibat / Apa saja sumber Disini guru dalam mengembangkan RPP
daya atau materi yang dengan kegiatan yang berpusat pada siswa.
diperlukan untuk  Pemilihan media pembelajaran.
melaksanakan strategi ini Saya menggunakan media “Kotak,Batang lidi
serta beberapa jenis tumbuhan”,sebagai alat
bantu agar siswa mudah memahami konsep
kalimat matematika dari soal cerita
menghitung operasi hitung campuran
bilangan cacah serta jenis tumbuhan dalam
beradaptasi,selain media saya juga
menggunakan pembelajaran berbasis TPACK
dengan menampilkan video cara mengerjakan
opersi hitung campuran bilangan cacah dan
jenis jenis tumbuhan dalam beradaptasi
melalui Powerpoint,sehingga siswa lebih
mudah memahami.
 Pemilihan model pembelajaran.
Guru memilih model pembelajaran disesuikan
dengan karaterisik materi pembelajaran dan
siswa.
Disini saya menggunakan model pembelajaran
Problem Based Learning (PBL) dengan
sintaks yaitu :
a. Orientasi siswa pada masalah.
Dimana siswa diberikan masalah yang
berkaitan dengan operasi hitung campuran
dan jenis tumbuhan dalam beradaptasi.
b. Mengorganisasikan siswa untuk
belajar.
Dimana siswa dibagi menjadi beberapa
kelompok.
c. Membimbing penyelidikan secara
kelompok.
Dimana guru mengunjungi tiap kelompok
untuk memberikan bimbingan dan arahan
dalam memecahkan masalah.
d. Siswa menyajikan hasil diskusi.
Dimana tiap kelompok diwakili satu orang
untuk mempersentasekan hasil diskusi.
e. Menganalisis yang mengevaluasi proses
pemecahan masalah.
Dimana guru dan siswa menyimpulkan
hasil diskusi dari semua kelompok.
Refleksi Hasil dan dampak Dampak dari aksi dan langkah-langkah yang
Bagaimana dampak dari aksi dilakukan dirasa hasilnya efektif dan dapat
dari Langkah-langkah yang dilihat dari :
dilakukan? Apakah hasilnya  Desain kegiatan yang berpusat pada siswa
efektif? Atau tidak efektif? sangat meningkatkan keaktifan siswa saat
Mengapa? Bagaimana respon proses pembelajaran sehingga siswa
orang lain terkait dengan termotivasi untuk belajar.
strategi yang dilakukan, Apa  Pemilihan media pembelajaran berupa “
yang menjadi faktor Kotak,Batang Lidi dan jenis-jenis tumbuhan
keberhasilan atau “yang dipadukan dengan pembelajaran
ketidakberhasilan dari berbasis TPACK berupa video pembelajaran
strategi yang dilakukan? Apa dapat merangsang siswa untuk aktif
pembelajaran dari belajar.terbukti dapat meningkatkan
keseluruhan proses tersebut pemahaman dan hasil belajar siswa diatas
KKM.
 Pemilihan model pembelajaran Problem
Based Learning (PBL) dapat menumbuhkan
siswa berpikir kritis terlihat dari respon yang
diberikan siswa dalam menanggapi
pertanyaan guru seputar materi.
Respon siswa terhadap kegiatan pembelajaran ini
sangat antusias,karena pembelajaran sangat
menyenangkan. Media yang digunakan sangat
menarik sehingga materi dapat mudah dipahami.

Faktor keberhasilan pembelajaran ini sangat


ditentukan dari kemampuan guru mengelola
pembelajaran berdasarkan penguasaan terhadap
media, model, dan langkah-langkah kegiatan
pembelajaran yang sudah dibuat.

Pembelajaran yang bisa diambil dari proses dan


kegiatan yang sudah guru lakukan adalah
Penggunaan media,model dan inovasi pembelajaran
sebagai upaya perwujudan pembelajaran bermakna
bagi siswa telah mampu mengembangkan kreativitas
guru sehingga proses belajar mengajar sesuai
dengan yang diharapkan.

Anda mungkin juga menyukai