Anda di halaman 1dari 42

ULTRASONOGRAFI MAMAE

NOVITA SARI (1608320148)


JEFRI ADITIYA SARAGIH (1608320121)
MELFI PURNAMA (1608320140)
DENA TRIA ANDINI (1608320091)
YUNI RIZKY LUBIS (1608320128)

PEMBIMBING:
dr. Robert Sinurat Sp. Rad
Deskripsi umum
Anatomi, histologi Penyakit
dan sono-anatomi penyakit pada
mamae Mamae kesimpulan

USG Mamae Mammogram, MRI


dan CT-scan mamae

SMF Radiologi RSUD Deli Serdang Lubuk Pakam 2


Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
ANATOMI, HISTOLOGI
DAN SONO-ANATOMI
MAMAE
3
ANATOMI MAMAE

Anatomi
mammae
anterior

SMF Radiologi RSUD Deli Serdang


Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
4
ANATOMI MAMAE

Sistem
Limfatik
Mamae

SMF Radiologi RSUD Deli Serdang


Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
5
ANATOMI MAMAE

Histologi
Mamae

SMF Radiologi RSUD Deli Serdang


Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
6
ANATOMI MAMAE

Predileksi
lesi Mamae

SMF Radiologi RSUD Deli Serdang


Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
7
SONO-ANATOMI MAMAE

Gambaran USG pada struktur jaringan utama payudara :


1.Kulit
2.Papila
3.Lemak subkutaneus
4.Lapisan fibroglandular
5.Otot pektoralis
6.Iga SMF Radiologi RSUD Deli Serdang
Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara 8
ZONA
ANATOMI
PADA MAMAE

SMF Radiologi RSUD Deli Serdang


Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
9
Gambar 2.7. Sono- anatomi payudara normal, wanita umur 21 tahun. FG = fibro glandular, C = iga,
OP= otot pektoralis
Gambar 2.8 . duktus lactiferous terlihat sebagai struktur hipoekhoik tubuler yang menuju papilla
ULTRASONOGRAFI
MAMAE (USG MAMAE)

12
Kistik vs Padat
Perbedaan lesi jinak dan ganas

Perbedaan Lesi jinak Lesi ganas

Bentuk lesi Teratur (bulat, oval, lobulasi) Tak teratur (bergerigi, berspekulasi)

Batas lesi Licin Kasar

Echo internal Anekoik, homogen dan halus Heterogen dan kasar

Echo posterior Ada bayangan akustik Tidak ada bayangan akustik posterior

Bayangan samping Uni/bilateral Tidak ada

Depth/Wide ratio <1 >1


TEKNIK USG MAMAE

1 2
Pemeriksaan dilakukan dengan Dilakukan skening
posisi penderita terlentang sistematis, dimulai dari
dengan ganjal pada bahu sisi daerah kuadran superior ke
payudara yang akan diperiksa,
daerah kuadran inferior
lengan ipsilateral ditaruh di
kemudian dari kuadran
belakang kepala dengan maksud
agar daerah payudara yang akan lateral kearah medial.
diperiksa menjadi lebih luas dan
jelas.
15
Daerah lateral
superior

SMF Radiolog i RSUD Deli Serdang


Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara 16
Daerah medial
superior

SMF Radiolog i RSUD Deli Serdang


Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara 17
Daerah retro
papila

SMF Radiolog i RSUD Deli Serdang


Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara 18
Daerah axila

SMF Radiolog i RSUD Deli Serdang


Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara 19
DOPPLER

SMF Radiolog i RSUD Deli Serdang


Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara 20
GAMBARAN PENYAKIT
MAMAE DENGAN USG

21
Tanda Keganasan Payudara dengan USG

Keganasan
payudara dengan
batas kabur (tipe
scirrhus)

PRIMER SEKUNDER

SMF Radiologi RSUD Deli Serdang


Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara 22
TANDA PRIMER

1 Bentuk : bervariasi dapat bundar, oval, berlobulasi atau tak teratur.

2 Batas : tidak teratur

3 Eko internal : lemah dan inhomegen

4 Bayangan akustik posterior : untuk sebagian besar kasus.

Mikrokalsifikasi : dapat dijumpai untuk sebagian besar kasus dengan


5 diameter lebih dari 1 cm
SMF Radiologi RSUD Deli Serdang
Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
23
TANDA SEKUNDER

1 2 3 4

Perubahan atau Penebalan/ Retraksi dan Perubahan/


distorsi susunan kekakuan penebalan kutis distorsi jaringan
anatomi normal ligamentum lemak subkutis
jaringan payudara cooperi
sekitar tumor. SMF Radiologi RSUD Deli Serdang
Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara
24
KISTA PADA USG
KISTA PADA MAMMOGRAM
FIBROADENOMA
Fibroadenoma. Tumor ini terlihat
sebagai struktur bulat-oval berbatas
tegas, teratur dengan eko-internal
yang homogeny. Sumber : Atlas
ultrasonografi dan mammografi

SMF Radiologi RSUD Deli Serdang


Universitas Muhammadiyah Sumatera 28
Utara
MAMMOGRAM

29
6 1

Adanya rasa tidak Adanya benjolan pada


enak pada payudara payudara
5 2

Adanya penyebab Pada penderita dengan riwayat


metastasis tanpa diketahui resiko tinggi untuk mendapatkan
keganasan payudara
asal tumor primer
4 3

Penyakit paget pada Pembesaran kelenjar


puting susu aksiler yang
meragukan
32
33
Magnetic Resonance
Imaging

34
PET – MRI
CT- SCAN MAMAE

36
Untuk melihat secara detail letak tumor.
Pasien juga disuntik radioactive tracer
pada pembuluh vena, tetapi volumenya
lebih banyak sehingga sebenarnya sama
benar dengan infus. Setelah disuntik CT-
Scan dapat segera dilakukan.CT-scan
akan membuat gambar tiga dimensi
bagian dalam tubuh yang diambil dari
berbagai sudut. Hasilnya akan terlihat
gambar potongan melintang bagian dari
tubuh yang di scan 3 dimensi.

SMF Radiologi RSUD Deli Serdang


Universitas Muhammadiyah Sumatera 37
Utara
KESIMPULAN

38
1 2
USG mammae memegang peranan Kombinasi pemeriksaan mamografi
penting dalam hal screening penyakit dengan MRI ataupun USG dapat
meningkatkan akurasi dalam mendeteksi
payudara, karena adanya benjolan
kanker payudara. Walaupun memiliki
sekecil apapun tidak boleh dianggap sensitivitas tinggi, MRI memiliki
remeh . Oleh karena itu diperlukan spesifisitas rendah sehingga
pengetahuan yang cukup untuk penggunaannya direkomendasikan pada
dapat mendeteksi kelainan jinak wanita yang berisiko tinggi menderita
payudara dalam usaha mengurangi kanker payudara. USG sebaiknya
digunakan hanya saat terdapat
tindakan biopsy yang tidak perlu
kontraindikasi pemeriksaan MRI.
pada penderita.
SMF Radiologi RSUD Deli Serdang
Universitas Muhammadiyah Sumatera 39
Utara
DAFTAR PUSTAKA
1. Rasad, S. 2009. Radiologi Doagnostik edisi ke Dua. Jakarta: Fakultas
6. Salem DS, Kamal RM, Mansour SM, Salah LA, Wessam R. Breast imaging
Kedokteran Universitas Indonesia
in the young: The role of magnetic resonance imaging in breast cancer
2. Vaughan CL. New developments in medical imaging to detect breast cancer. screening, diagnosis and follow-up. J Thorac Dis 2013; 5(suppl 1):9–18.
Breast cancer is still one of the most common cancers in women [Internet]. 2012.
7. Enil T Ahuja, Imaging anatomi ultrasound, 2007. Disampaikan pada acara
Available from: http://www.cmej.org.za/index.php/cmej/article/view/2389/2174.
WORKSHOP SEMINAR NASIONAL KONGGRES PARI keXII Bandung,18 -
3. Andreea GI, Pegza R, Lascu L, Bondari S, Zoia Stoica Z, Bondari A. The role of 20 nopember 2011
imaging techniques in diagnosis of breast cancer. J Curr Health Sci. 2011;37:241–
8. Moore KL, Dalley AF, Agus AM. 2009. Anatomi Klinis Dasar Edisi ke-5.
8.
4. American Cancer Society. Mammogram and the other breast imaging tests Jakarta: Erlangga.
[Internet]. 2016 April 25 [cited 2016 July 15]. Available from: http://www.cancer.org/ 9. Haryono SJ, Sukasah C, Swantari N. 2011. Payudara. Dalam:
mammograms-and-other-breast-imaging-procedures-pdf. Sjamsuhidayat R, De jong WD. Buku ajar ilmu bedah Edisi ke-3. Jakarta:
5. Zhou Y. Ultrasound diagnosis of breast cancer. J Med Imaging Health Inform. EGC.
2013; 3(2):157–70

SMF Radiologi RSUD Deli Serdang

Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara


40
DAFTAR PUSTAKA
American Cancer Society. Mammogram and the other breast imaging tests
10. Eroshenko. 2008. Atlas Histologi Difiore Edisi ke-11. Jakarta: EGC
[Internet]. 2016 April 25 [cited 2016 July 15]. Available from:
11. Enil T Ahuja, Imaging anatomi ultrasound, 2007 http://www.cancer.org/ mammograms-and-other-breast-imaging-procedures-
pdf.
12. Makes Daniel, dr. Atlas Ultrasonografi dan mamografi, Jakarta
16. Brem RF, Lenihan MJ, Lieberman J, Torrente J. Screening breast
13. Araminta D, dkk. Pemeriksaan radiologi untuk deteksi kanker payudara. CDK.
ultrasound: Past, present, and future. AJR Am J Roentgenol.
2017; 44(8): 226-229. 2017.
2015;204(2):234–40.
14. Novianto C, Akurasi pemeriksaan klinis, ultrasonografi payudara dan sitologi
17. Asriyanto. Analisis citra ultrasound untuk, diagnosis lesi payudara.
biopsi aspirasi dalam menegakkan diagnosis keganasan payudara stadium dini.
Program Magister Universitas Indonesia. 2012.
Program Magister Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro. 2004.

SMF Radiologi RSUD Deli Serdang

Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara


41
Thank you for
watching
SMF Radioilogi RSUD Deli Serdang Lubuk Pakam

Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara

0822-9468-2974 = Novita

0813-6088-9776 = Jefri A..S.

0853-6111-5543 = Melfi

0823-6203-3636 = Dena

42

Anda mungkin juga menyukai