Anda di halaman 1dari 27

PERMESINAN BANTU

KODE SP 1181

JURUSAN TEKNIK SISTEM PERKAPALAN


FAKULTAS TEKNOLOGI KELAUTAN
UNIVERSITAS DARMA PERSADA
JAKARTA
2017
Deck Machinery System

Sistem Kemudi (Steering Gear) adalah


sistem yang digunakan untuk
mengendalikan arah gerak dari kapal
secara keseluruhan. Kemudi kapal dan
instalasinya adalah suatu sistem di
dalam kapal yang memegang peranan
penting di dalam pelayaran dan
menjamin kemampuan olah gerak kapal.
Sehubungan dengan peran ini, sebaiknya
sebuah kemudi dan instalasinya harus
memenuhi ketentuan di dalam
keselamatan suatu pelayaran.
Deck Machinery System
Deck Machinery System

Steering gear berfungsi untuk menentukan gerakan daun


kemudi dan merespon isyarat dari ruang kemudi dengan
tujuan menjamin kontrol kapal dan kualitas manuver. :
Deck Machinery System
Deck Machinery System

Sistem kemudi mencakup semua bagian alat-alat yang


diperlukan untuk mengemudikan kapal mulai dari kemudi,
poros dan instalasi penggerak sampai kemudinya sendiri.
Instalasi penggerak kemudi terletak di ruang mesin kemudi
geladak utama dan peralatan untuk mengatur gerak kemudi
diletakkan didalam ruang kemudi atau ruang navigasi
Deck Machinery System
Deck Machinery System
Deck Machinery System
Deck Machinery System

Ruang instalasi harus dibuat bebas dari peralatan-peralatan


lain, agar tidak menghalangi kerja instalasi penggerak utama
ataupun penggerak bantu kemudi. Ruang tersebut harus
direncanakan terpisah dari ruangan lainnya dengan dinding
yang terbuat dari baja. Berikut adalah gambar kemudi dan
instalasinya:
Deck Machinery System

Keterangan:

1. Roda Kemudi (Rudder Wheel)


2. Tangkai Kemudi
3.Transmisi
4. Kuadran Kemudi
5. Motor listrik
6. Pegas
7. Tongkat Kemudi
8. Daun Kemudi
9. Roda gigi penggerak
10. Ulir cacing
Deck Machinery System
Deck Machinery System

1. Kemudi biasa
(Unbalanced), yaitu kemudi yang mempunyai luas daun kemudi
yang terletak dibelakang sumbu putar kemudi dan seperti gambar
berikut:
Deck Machinery System

2. Kemudi balansir (Balanced), yaitu jenis kemudi yang mempunyai


luas daun yang terbagi atas 2 bagian, yaitu di depan dan di
belakang sumbu putar kemudi seperti pada gambar berikut:
Deck Machinery System

3. Kemudi setengah balansir (Semi Balanced). Yaitu jenis kemudi


yang bagian atas termasuk kemudi biasa, tetapi bagian bawah
merupakan kemudi balansir. Kemudi bagian bawah dan atas tetap
merupakan suatu bagian dan seperti gambar berikut :
Deck Machinery System
Deck Machinery System

1. Kemudi melekat. Yaitu kemudi yang sebagian besar bebannya


ditumpu oleh sepatu kemudi dan seperti gambar berikut :
Deck Machinery System

2. Kemudi menggantung. Yaitu kemudi yang sebagian besar


bebannya disangga oleh bantalan-bantalan kemudi di geladak
dan seperti gambar berikut :
Deck Machinery System

3. Kemudi setengah mengantung. Yaitu kemudi yang bebannya


disanga oleh bantalan-bantalan pada tanduk kemudi dan seperti
gambar berikut :
Deck Machinery System
Deck Machinery System
Deck Machinery System

Untuk semua jenis kemudi, semuanya terletak pada buritan kapal.


Besar sudut kemudi ± 350 ke kanan dan ± 350 ke kiri serta dapat
mencapai maksimal yaitu ± 370 ke kanan dan ± 370 ke kiri.
Keadaan maksimal ini disebut dengan cikar. Stearing gear atau
sistem kemudi digerakkan oleh tekanan hidraulik (Hydraulic),
untuk itu disiapkan sebuah tangki minyak hidraulik dan tidak ada
tangki cadangan.
Deck Machinery System
Deck Machinery System
Deck Machinery System

Working of the Steering Gear


When the ship is required to be turned on receiving an order (say by 10° to port) from the Master or, the
Duty Officer, the helmsman turns the steering wheel towards port until the rudder has reached 10° to
port as read on rudder indicator. The mechanism of the Steering Gear works as under;
Complete Steering Gear system consists of three main parts namely:

1.Telemotor
2.Control Unit
3.Power Unit.

A brief description about the construction and working of these components is as follows:

Telemotor unit comprises of two parts namely, Transmitter and Receiver. The Transmitter is located on
the navigation bridge in the form of a wheel, which transmits the given order to the Receiver located in
the steering gear compartment, by turning the steering wheel. The Receiver conveys this order to the
Control Unit, also located in the steering gear compartment, via linear motion.
The Telemotor is generally hydraulic type, electric type or, as is the case with modern steering systems, it
could be electro-hydraulic type. In olden days, Telemotors were purely mechanical type consisting of
linkages and chains with sprockets. As they were operated manually, they required very healthy sailors
to operate them.

Control Unit is the link between the Telemotor and the Power Unit. I receives signal from the Telemotor
and operates the Power Unit until it receives another signal, this time from the Rudder through the
Hunting Gear, to stop the operation of Power Unit.

Power Unit can be any prime mover like steam engine, diesel engine or, an electric motor, directly
coupled to the Rudder; it can be an electro-hydraulic unit or, an all- electric unit complete with the
Telemotor.
Deck Machinery System
Deck Machinery System

Anda mungkin juga menyukai