Anda di halaman 1dari 12

MORNING REPORT

OLEH:

Florencia Audrei 201904100


Gede muliastawan 20190420087

PEMBIMBING :

dr. ILHAMIYATI, SP.M


IDENTITAS PASIEN
• Nama : Tn. R
• Usia : 23 tahun
• Jenis kelamin : Laki-laki
• Alamat : Surabaya
• Pekerjaan : Kantoran
• Tanggal pemeriksaan : 4 Februari 2019
ANAMNESIS
KELUHAN UTAMA: ODS padangankabur
RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG :
Pasien datang ke RSU Haji Surabaya dengan
keluhan mata kanan kiri kabur sejak 3 bulan
yang lalu. Berair jika di pakai membaca warna
secret putih, terasa ngeres , gatal dan kadang
perih. Tidak ada pernah menderita mata merah
sebelumnya. Pasien kerja di ruang ber ac dan
suka main hp dalam waktu yg lama.
RIWAYAT PENYAKIT DAHULU:
Tidak pernah mengalami sakit yang sama
Tidak pernasakit matah merah sebelumnya
Tidak pernah memakai kacamata sebelumnya
RIWAYAT PENYAKIT KELUARGA : (-)
RIWAYAT ALERGI : (-)
RIWAYAT PENGGUNAAN OBAT:
PEMERIKSAAN FISIK
Pemeriksaan visus dasar : -VOD : 0.8
-VOS : 0.8
Slit lamp :
SEGMEN ANTERIOR
Pemeriksaan OD OS
Palpebra Hiperemi (-), edem (-) Hiperemi (-), edem (-)

Konjungtiva Hiperemi (-) Hiperemi (-)


Segmen anterior Kornea Jernih Infiltrat (-), Hipopion (-)
BMD dalam Dalam
Iris Reguler, Reguler
Pupil Bulat, Reflek pupil (+) Bulat, Reflek pupil (+)
spontan spontan

Lensa Jernih Jernih


DAFTAR MASALAH
• Laki-laki 23 tahun pengelihatan kabur sejak
tiga bulan lalu, gatal, berair jika mebaca lama
dan gampang Lelah,terasa geres dan perih .
Main hp lama, kerja di ruang ber ac

• VOD : 0,8

• VOS : 0,8
DIAGNOSA BANDING
• Kelainan refrasi myiopia astigma simple
• Sindroma mata kering
DIAGNOSA
• Myopia astigmatisme simple + sindroma mata
kering
RENCANA
• Diagnosis:
• -Shimer tes
• - Tes Fluorescen
• Terapi : Cendo lyteers 6 dd gtt 1 ODS
• Monitoring : Keluhan pasien dan pemfis .
EDUKASI
• Kurangi bermain hp
• Usahkan sering berkedip
• Tidak mengucek mata agar mencegah iritasi /
lecet Menjaga hygenitas dan lingkungan
sekitarnya
• Menggunakan air yang bersih saat membasuh
muka
Dokter : dr. A, Sp.M
Unit Pelayanan : Poli Mata Rs Haji Surabaya
Surabaya, 4 Februari 2020

R/ Cendo Lyteers e.d No. I


S 6 dd gtt 1 ODS

Pro : TN. R
Umur: 23 tahun

Anda mungkin juga menyukai