Anda di halaman 1dari 15

Pemeriksaan Fisik Pada Thoraks

INSPEKSI
Melihat dinding toraks dalam keadaan statis dan dinamis

STATIS DINAMIS
Bentuk dada 1. Frekuensi napas :normal,
Kesimetrisan takipneu, bradipneu
1. Normal 2. Sifat pernafasan: dada,
2. Pigeon chest ( dada burung) perut
3. Funnel chest 3.Ritme pernapasan
4. Flat chest 4.Melihat ada tidaknya
5. Barrel chest bendungan vena pada
dinding dada
6. Skoliosis /Kifosis
5. Melihat pulsasi iktus cordis
7. Unilateral flattening
8. Unilateral prominence
PALPASI
1.Membandingkan gerakan dinding dada kanan
dan kiri sewaktu bernafas
2.Merasakan getaran fremitus suara dengan
mengucapkan tujuh-tujuh
3.Mencari pulsasi iktus cordis (normal: terletak di
garis midclavicula sinistra intercostae v)
PERKUSI
Perkusi Dada Anterior
• Mencakup fossa
supraklavikular, aksila, sela
iga anterior. Bandingkan
sisi sebelah dengan lainya.
Bunyi redup mungkin
timbul pada sela iga ketiga
sampai kelima bagian kiri
sternum karena ada
jantung.
• Menentukan batas kanan
dan kiri jantung
Menentukan batas paru-hepar

 Perkusi dilakukan di
sepanjang garis
muidklavicula dextra.
 Batas paru hepar
ditentukan setelah terjadi
perubahan suara dari sonor
ke pekak
Menentukan batas paru-lambung

Menentukan batas peranjakan paru


Perkusi Dada Posterior
• Tempat-tempat perkusi
dada posterior adalah di
atas, di antara, dan di
bawah skapula di sela iga.
Tulang skapula tidak
diperkusi. Pemeriksa
harus mulai dari atas ke
bawah, dari sisi ke sisi,
dengan membandingkan
satu sisi dengan sisi
lainnya.
Lokasi untuk perkusi dan auskultasi
AUSKULTASI
• Mendengarkan bunyi jantung 1 (saat katup
mitral dan trikuspid menutup) dan 2 (saat
katup aorta dan pulmonal menutup)

Note :
Auskultasi
• Melakukan auskultasi pada tempat yang benar :
• Katup pulmonal = ICS 2 sinistra linea stenal
• Katup Aorta = ICS 2 dextra linea stemal
• Katup Mitral = ICS 5 Apex cordis
• Katup trikuspidal = stemalis dextra / sinister ICS 4, 5
Pemeriksaan Tekanan Vena Jugularis (R ± 2)
• Membuat penderita berbaring dengan kepala miring ke
kiri membuat sudut 30 derajat
• Menentukan titik teratas pada palpasi vena juguralis,
diurut venanya dulu, ditunggu nanti naik / tidak. Kemudian
ditarik garis sejajar lantai, di angulus juga ditarik garis
sejajar lantai, kemudian diukur selisihnya.
• Mengujur jarak vertikal antara titik tersebut dengan
angulus sternalis
• Menempatkan telapak tangan pada tengah abdomen
• Menekankan telapak tangan ke dalam
• Menahan tekanan selama 30 – 60 detik

Anda mungkin juga menyukai