Anda di halaman 1dari 14

“Kurikulum dalam

Filsafat Pendidikan
Islam”
ARIF AULIA
RIZKI
2119289

Dosen Pengampu:
Dr. Sitto Rahmana, M.A

FILSAFAT PENDIDIKAN
“Filsafat Pendidikan Islam merupakan gagasan
mengenai pelaksanaan pendidikan Islam yang
mana bersumber dari nilai-nilai ajaran Islam
atau penerapan pemikiran filosofis tentang
pendidikan Islam yang diterapkan dalam
penyelenggaraan pendidikan Islam.

—Jalaluddin
01
Pengertian Kurikulum
PAI 4G
Apa sih kurikulum itu ?
 Membahas mengenai kurikulum, dalam bahasa arab kurikulum disebut dengan manhaj. Akan tetapi asalnya
kurikulum berasal dari bahasa yunani, yaitu curere yang artinya berlari.
 Jika ditinjau secara singkat, singkatnya kurikulum dapat kita artikan dengan rencana pelajaran.
 Dilihat dari hal tersebut, secara etimologi kurikulum dapat kita artikan sebagai suatu rangkaian yang dilalui
untuk sampai ke arah yang dituju.
 Di sekolah, ada 3 hal yang dilakukan dalam mencapai tujuan yang ingin dicapai, yaitu mengsukseskan ranah
kognitif, afektif, dan ranah psikomotorik.
 Dalam kurikulum, ketiga aspek di atas masuk dalam kurikulum, sehingga kurikulum juga dapat kita maknai
sebagai segala bentuk kegiatan yang dilalui untuk mencapai tujuan pendidikan.
 Namun sedikit berbeda jika kita tinjau apa itu kurikulum dalam perspektif pendidikan Islam, yang mana
dalam perspektif pendidikan Islam kurikulum juga merupakan jalan yang dilalui, namun kegiatan atau jalan
yang dilalui tersebut agar dapat menjalankan fungsinya sebagai khalifah sehingga memperoleh kebahagian
dunia dan akhirat.
02
Historis Kurikulum
Pendidikan Islam
PAI 4G
Perkembangan kurikulum dari masa ke masa

Masa Klasik Masa Pertengahan Masa Modern


 Pada masa ini, dalam memilih
 Masa ini merupakan pada masa
 Masa ini dibagi lagi jadi 2 fase, yaitu bentuk suatu kurikulum mengikuti 2
Rasulullah dan sahabat.
kemajuan dan kemunduran prinsip.
 Materi pendidikan pada masa ini
 Masa kemajuannya yaitu pada masa  Prinsip pertama kurikulum selain
lebih membahas mengenai masalah
bani Abbasiyyah, yang terkhusus memberikan nilai keilmuaan yang
pembinaan dan pemantapan umat
pada masa pemerintahan Ar-Rasyid, murni, juga harus memberikan
serta pembinaan kerukukan sesama
yang mana pada itu banyaknya tuntunan terhadap siswa agar
umat.
lembaga pendidikan mampu memanfaatkan ilmu sesuai
 Dan lembaga pendidikannya adalah
 Dan masa kemunduran yaitu ketika bakat dan minat.
majelis pengajaran dan masjid
pecahnya perang salib yang  Prinsip kedua kurikulum Islam
tempat Rasulullah menyampaikan
mengakibatkan banyak ulama yang seharusnya dapat mengintegrasikan
pengajaran dan pendidikannya.
mati dan hancurnya perpustakaan. ilmu yang berkaitan dengan
keduniaan.
03
Orientasi Kurikulum
Pendidikan Islam
PAI 4G
Kemana sih orientasi kurikulum itu ?

01 02 03
Orientasi pada pelestarian Orientasi pada kebutuhan
Orientasi peserta didik
nilai-nilai sosial

 Orientasi ini maksudnya kurikulum  Orientasi ini nantinya kurikulum  Maksudnya, bahwa kurikulum
haruslah memberikan situasi-situasi yang dikembangkan harus pendidikan Islam haruslah
dan program tertentu untuk memperhatikan kebutuhan sosial, mempertimbangkan aspek peserta
tercapainya pelestarian nilai. apa yang dibutuhkan masyarakat didik yang meliputi minat, bakat dan
 Nilai yang dimaksud adalah nilai itulah yang seharusnya dipenuhi kemampuannya
ilahiyah dan insaniyah. pendidikan.
Kemana sih orientasi kurikulum itu ?

04 05
Orientasi pada masa depan dan
Orientasi pada tenaga kerja perkembangan ilmu pengetahuan

 Ilmu pengetahuan yang didapat oleh


manusia, digunakan untuk memenuhi  Pada orientasi ini, kurikulum pendidikan
kebutuhan hidupnya. Islam dirancang sesuai dengan kemajuan Ilmu
 Manusia memiliki kebutuhan lahiriyah pengetahuan dan teknologi, agar pendidikan
seperti makan, minum, berpakaian dan tidak kaku, menarik dan tidak ketinggalan
memiliki tempat tinggal yang layak, zaman atau kuno.
begitupun kebutuhan lainnya untuk
memenuhi kebutuhan kerja
04
Esensi Kurikulum dalam
Perspektif Falsafah Pendidikan
Islam
PAI 4G
 Membahas mengenai esensi, jika memang kurikulum merupakan
suatu jalan atau manhaj, maka esensi kurikulum adalah Al-Qur’an
dan Hadist.
 Dalam suatu hadist telah diterangkan, bahwa menjelang
Rasulullah wafat, beliau hanya meninggalkan 2 perkara, yaitu Al
Quran dan Hadist.
 Yang mana dengan hal tersebut, segala ucapan, tindakan dan
semua aktivitas di dunia ini, berdasarkan kepada Al-Quran dan
Hadist, termasuk mengenai masalah pendidikan.
05
Kerangka Dasar Kurikulum
Pendidikan Islam
PAI 4G
Apa saja kerangka yang dimaksud ?
Ibarat manusia, jika tidak ada tulang yang menopang tubuhnya, entah bagaimana nasib dan bentuknya,
begitupun kurikulum, ada kerangkan dalam pengembangannya agar menjadi kuikulum yang
diinginkan dan dapat mencapai tujuan pendidikan, yang mana kerangka yang dimaksud ada 2, yaitu :

PERINTAH
TAUHID
MEMBACA
 Tauhid adalah kerangka dasar utama
 Kerangka dasar yang kedua ini
kurikulum, dan harus dimantapkan sejak
bukanlah hanya sekedar membaca apa
bayi dengan mendengarkan kalimat
yang tertulis saja, akan tetapi juga
tauhid melalui azan dan iqamat.
membaca fenomena alam semesta ini.
 Azan dan iqamat itu adalah materi
pendidikan yang paling awal diberikan
kepada anak
“KETIKA KAU GAGAL NAMUN MASIH BISA
BANGKIT KEMBALI, ITULAH ARTI KUAT YANG
SEBENARNYA”
-ARIF2021

Anda mungkin juga menyukai