Anda di halaman 1dari 17

UJIAN NASIONAL PROFESI

KOLEGIUM ILMU BEDAH INDONESIA


SABTU, 12 DESEMBER 2020

BEDAH DIGESTIF
KASUS IV
L / 42 TAHUN DATANG KE POLIKLINIK BEDAH DIGESTIF
KELUHAN UTAMA

Keluhan Utama: Kuning pada Mata dan Seluruh Tubuh


ANAMNESIS

Pasien mengeluh kuning sejak 3 bulan lalu, kuning pada mata dan seluruh badan, disertai gatal pada seluruh tubuh.
Pasien juga mengeluhkan perut kembung dan perut membesar dalam 2 minggu terakhir. Nyeri perut hilang timbul.
Mual muntah sesekali, warna jernih-kuning.
Riwayat BAK seperti teh (+), BAB dempul (+), sudah sejak 3 bulan yang lalu. Demam hilang timbul, turun dengan obat penurun panas.
Penurunan berat badan 15 kg dalam 3 bulan terakhir.
Riwayat Penyakit Dahulu:
Riwayat menderita hepatitis disangkal, minum alcohol disangkal, merokok (+), HT (-), DM (-).
Riwaya Pengobatan:
Riwayat pengobatan tidak jelas.
Riwayat merokok (+)
PEMERIKSAAN FISIK

Kondisi umum lemah


Abdomen :
Kesadaran : Compos mentis (GCS E4V5M6)
TD : 120/70 mmHg Inspeksi: distensi kesan asites, darm contour (-),
N : 92 x/menit darm steifung (-)
RR : 18 x/menit Auskultasi: BU lemah, frekuensi 3-4 kali per menit
Tax : 37.3⁰ C
Perkusi : Nyeri tekan di kuadran kanan atas
VAS : 3-4
abdomen
Kepala : normocephali Palpasi : Massa di kuadran kanan atas abdomen,
Mata : anemis -/- ikterik -/- batas sulit dievalusi
Thorax : simetris, vesikular Rh-/- Wh-/- Ekstremitas : Akral Hangat (+), Edema -/-, Lateralisasi (-)
S1 S2 reguler

RT: TSA (+), mukosa licin, massa (-), ampula tidak


kolaps, HS: Feses (+) warna dempul, darah (-)
FOTO KLINIS PASIEN
APAKAH DIAGNOSIS BANDING / DIAGNOSIS KLINIS?
APAKAH USULAN PEMERIKSAAN PENUNJANG?
HASIL PEMERIKSAAN PENUNJANG - LABORATORIUM

Hematologi Kimia klinik Marker infeksi

 GDS 90 Protein total 6 HbSAg non reaktif


 HGB 12.5
Albumin 3.2 Anti HCV non reaktif
 PLT 434  SGOT 192
Globulin 280
 SGPT 130 GGT 1028
 WBC 16
CA19-9 9301
 Bil total 15
Faal Hemostasis BUN 8.4
 Bil direk 13.7 Creatinin 0.47
 PPT 32.1 K 2.86
 Bil indirek 1.27
Na 131
 INR 3.15
 APTT 50.4
 D-dimer 1.11
HASIL PEMERIKSAAN PENUNJANG – USG ABDOMEN

Kesan:
 Massa solid batas tak tegas pada
regio perihilar, yang menyebabkan
pendesakan arteri hepatika dan
vena porta serta menginfiltrasi
caput pankreas, kesan suatu
cholangiocarcinoma (Klatskin
tumor Bismuth-Corlette type IV),
dengan massa multiple pada
segment VI hepar kesan metastase
dan lymphadenopathy paraaorta-
 Asites dengan penebalan ireguler
pada peritoneum, kesan peritoneal
metastase
APAKAH DIAGNOSIS AKHIR?
APAKAH RENCANA TERAPI / TINDAKAN OPERASI?
TEMUAN INTRAOPERATIF
APAKAH TATALAKSANA PASCA OPERASI?
APAKAH KOMPLIKASI PASCA OPERASI?
BAGAIMANA PENANGANAN KOMPLIKASI PASCA OPERASI?
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai