Anda di halaman 1dari 486

HISTORY AND

THEORY OF
DIPLOMACY

IING NURDIN,
PH.D.
IING NURDIN, PH.D.
“IN A WORLD WHERE WAR IS
EVERYBODY’S TRAGEDY AND
EVERYBODY’S NIGHTMARE,
DIPLOMACY IS EVERYBODY’S
BUSINESS.”
(LORD STRANG, FORMER BRITISH DIPLOMAT, 1966)

“DIPLOMAT IS AN HONEST MAN SENT


ABROAD TO LIE FOR THE GOOD OF THE
COUNTRY” – SIR HENRY WOTTON (1568-1639)
"TANPA-KEKERASAN ADALAH KEKUATAN TERBESAR UMAT
MANUSIA DALAM MENYELESAIKAN MASALAH. IA LEBIH
KUAT DARIPADA SENJATA PEMUSNAH TERDAHSYAT YANG
PERNAH DIBUAT OLEH KECERDASAN MANUSIA"

MAHATMA GANDHI
RANCANGAN PEMBELAJARAN

Introduction :
Definition, Goal of Diplomacy, Diplomatic Prosedure
Diplomacy and Foreign Policy & Consular

ef History of Diplomacy History and


(Ancient, middle age):
theory of diplomacy Diplomat
India, Greek, Roman,
France, British

Diplomacy in Modern age:


WW I, WW II, Cold War,
Type of Diplomasi
Post Cold War
APA
YG A
PIKI NDA
RKA
N?
INTR
O DU
CTIO
N
WHA
T IS
DIPL
OM A
CY
WHY IS DIPLOMACY NECESSARY
HOW IS DIPLOMACY PRACTISED
 DIPLOMASI ADALAH SENI DAN PRAKTEK BERNEGOSIASI
OLEH SESEORANG (DISEBUT DIPLOMAT) YANG BIASANYA
MEWAKILI SEBUAH NEGARA ATAU ORGANISASI. KATA
DIPLOMASI SENDIRI BIASANYA LANGSUNG TERKAIT
DENGAN DIPLOMASI INTERNASIONAL YANG BIASANYA
MENGURUS BERBAGAI HAL SEPERTI BUDAYA, EKONOMI,
DAN PERDAGANGAN. BIASANYA, ORANG MENGANGGAP
DIPLOMASI SEBAGAI CARA MENDAPATKAN
KEUNTUNGAN DENGAN KATA-KATA YANG HALUS.
• DIPLOMASI YANG PALING SEDERHANA DAN TERTUA
ADALAH DIPLOMASI BILATERAL ANTARA DUA PIHAK
DAN BIASANYA MERUPAKAN MISI DARI
KEDUTAAN BESAR DAN KUNJUNGAN KENEGARAAN.
CONTOHNYA ADALAH
PERSETUJUAN PERDAGANGAN BEBAS KANADA-AMERI
KA
ANTARA AMERIKA SERIKAT DAN KANADA.
• JENIS LAINNYA ADALAH DIPLOMASI MULTILATERAL
YANG MELIBATKAN BANYAK PIHAK DAN BISA
DITELUSURI DARI KONGRES WINA. PBB ADALAH SALAH
SATU INSTITUSI DIPLOMASI MULTILATERAL. BEBERAPA
DIPLOMASI MULTILATERAL BERLANGSUNG ANTARA
NEGARA-NEGARA YANG BERDEKATAN ATAU DALAM
SATU REGION DAN DIPLOMASI INI DIKENAL SEBAGAI
DIPLOMASI REGIONAL.
PENGERTIAN: ETIMOLOGIS

Diploun (Yunani)= melipat

Diplomas (Romawi) =
surat jalan
lembaga diplomatik
Diplomaticus/ diplomatique (Burke; 1796); “jasa
(middle age) = semua diplomatik” dalam arti
surat resmi negara yang cabang pelayanan
dikumpulkan, disimpan di negara yang
arsip, yang berhubungan “diplomasi (now) menyediakan personil-
dengan hubungan dihubungkan dengan personil misi tetap di
internasional manajemen luar negeri dijumpai
hubungan dalam “Annual
internasional Registrar tahun
1787”.
A. SECARA ETIMOLOGIS :
1. KATA “DIPLOMASI” BERASAL DARI
KATA YUNANI “DIPLOUN”
BERARTI MELIPAT.
2. PADA KEKAISARAN ROMAWI SEMUA PASPOR YANG
MELEWATI JALAN NEGARA DAN SURAT-SURAT JALAN
DICETAK PADA PIRINGAN LOGAM DOBEL, DILIPAT DAN
DIJAHIT JADI SATU. SURAT JALAN LOGAM INI DISEBUT
“DIPLOMAS” (MENURUT NICHOLSON)

CHAPTER 1 : PENGERTIAN
PENGERTIAN: ETIMOLOGIS

3. ZAMAN PERTENGAHAN, SEMUA SURAT RESMI


NEGARA YANG DIKUMPULKAN, DISIMPAN DI ARSIP,
YANG BERHUBUNGAN DENGAN HUBUNGAN
INTERNASIONAL DIKENAL DENGAN NAMA
“DIPLOMATICUS” ATAU “DIPLOMATIQUE”.
4. SIAPAPUN YANG BERHUBUNGAN DENGAN SURAT-
SURAT TERSEBUT DIKATAKAN SEBAGAI MILIK “RES
DIPLOMATIQUE” ATAU “BISNIS DIPLOMATIK”.
5. DARI MASA KE MASA KATA “DIPLOMASI”
DIHUBUNGKAN DENGAN MANAJEMEN HUBUNGAN
INTERNASIONAL DAN SIAPAPUN YANG IKUT
MENGATURNYA DIANGGAP SEBAGAI “DIPLOMAT”.
PENGERTIAN PARA AHLI
 MENURUT ERNEST SATOW : KATA DIPLOMASI
PERTAMA KALI DIPAKAI BURKE UNTUK
MENUNJUKKAN KEAHLIAN ATAU KEBERHASILAN
DALAM MELAKUKAN HUBUNGAN
INTERNASIONAL DAN PERUNDINGAN DI TAHUN
1796. BURKE JUGA MENGGUNAKAN ISTILAH
PERTAMA KALI “LEMBAGA DIPLOMATIK” PADA
TAHUN YANG SAMA;
 ISTILAH “JASA DIPLOMATIK” DALAM ARTI
CABANG PELAYANAN NEGARA YANG
MENYEDIAKAN PERSONIL-PERSONIL MISI TETAP
DI LUAR NEGERI DIJUMPAI DALAM “ANNUAL
REGISTRAR TAHUN 1787”.
B. DEFINISI DARI PAKAR :
ENCYCLOPEDIA AMERICANA :
DIPLOMACY COMPRISES THE PROCEDURES AND PROCESSES
OF NEGOTIATING AGREEMENTS, USUALLY BETWEEN
SOVEREIGN STATES;
THE OXFORD ENGLISH DICTIONARY :
“ … MANAJEMEN HUBUNGAN INTERNASIONAL MELALUI
NEGOSIASI; HUBUNGAN YANG DISELARASKAN DAN DIATUR
OLEH DUTA BESAR DAN PARA WAKIL; BISNIS ATAU SENI
PARA DIPLOMAT”;
CHAMBER’S TWENTIETH CENTURY DICTIONARY :
 “ … THE ART OF NEGOTIATION, ESPECIALLY OF TREATIES
BETWEEN STATES; POLITICAL SKILLS”
DEFINISI
WEBSTER’S NEW WORLD DICTIONARY :
“ … SKILL IN CONDUCTING RELATIONS
BETWEEN NATIONS; TACT IN DEALING
WITH PEOPLE”
SIR ERNEST SATOW (DALAM GUIDE TO
DIPLOMATIC PRACTICE) :
“DIPLOMACY IS THE APPLICATION OF
INTELLIGENCE AND TACT TO CONDUCT OF
OFFICIAL RELATIONS BETWEEN THE
GOVERNMENT OF INDEPENDENT STATES”
DEFINISI
HAROLD NICHOLSON :
KATA DIPLOMASI ROUGHLY (SECARA KASAR)
MENYANGKUT 5 (LIMA) HAL YAITU:
A. POLITIK LUAR NEGERI;
B. NEGOSIASI;
C. MEKANISME PELAKSANAAN NEGOSIASI TERSEBUT;
D. SUATU CABANG DINAS LUAR NEGERI;
E. KEAHLIAN DALAM PELAKSANAAN NEGOSIASI
INTERNASIONAL TERMASUK TINDAKAN YANG LEBIH
LICIK;

PENGERTIAN NEGOSIASI ATAU PERUNDINGAN DISINI BISA


BERSIFAT DARI MEMBUJUK (PERSUASIVE) HINGGA
MENGANCAM (THREAT) KEPADA LAWAN
PERUNDINGAN.
DEFINISI
KM PANIKKAR DALAM BUKU “THE PRINCIPLE AND
PRACTICE OF DIPLOMACY” MENYATAKAN :
“DIPLOMASI DALAM HUBUNGANNYA DENGAN
POLITIK INTERNASIONAL ADALAH SENI
MENGEDEPANKAN KEPENTINGAN SUATU NEGARA
DALAM HUBUNGANNYA DENGAN NEGARA LAIN”;
SVARLIEN :
DIPLOMASI ADALAH SENI DAN ILMU PERWAKILAN
NEGARA DAN PERUNDINGAN;
IVO D. DUCHACEK :
DIPLOMASI BIASANYA DIDEFINISIKAN SEBAGAI
PRAKTEK PELAKSANAAN POLITIK LUAR NEGERI
SUATU NEGARA DENGAN CARA NEGOSIASI DENGAN
NEGARA LAIN;
CLAUSEWITZ :
PERANG MERUPAKAN KELANJUTAN DIPLOMASI
MELALUI SARANA LAIN;
HANS J. MORGENTHAU :
MEMBERIKAN ARTI DIPLOMASI DALAM ARTI LUAS DAN ARTI
SEMPIT :
• DALAM ARTI LUAS
DIPLOMACY IS FORMULATION AND EXECUTION OF
FOREIGN POLICY ON ALL LEVELS, THE HIGHEST AS WELL
AS THE SUB-ORDINATE.
(DIPLOMASI ADALAH PEMBENTUKAN DAN PELAKSANAAN
POLITIK LUAR NEGERI DALAM SEGALA TINGKATNYA, DARI
YANG TERTINGGI HINGGA YANG TERENDAH)
JADI DALAM HAL INI MENYANGKUT PERUMUSAN DAN
PELAKSANAAN POLITIK LUAR NEGERI DALAM SEGALA
TINGKATNYA.
• DALAM ARTI SEMPIT
DIPLOMASI ADALAH SUATU MEDIUM, CHANNEL, ATAU
CARA DIMANA HUBUNGAN RESMI ANTARA PEMERINTAH
ITU TERJADI;
CATATAN :
DISINI DIBEDAKAN PENGERTIAN DIPLOMASI DAN POLITIK LUAR
NEGERI. DIPLOMASI SEBAGAI PELAKSANAAN,
SEDANGKAN POLITIK LUAR NEGERI SEBAGAI PROSES.
DEFINISI
R.W. STERLING DALAM BUKUNYA MACROPOLITICS :
• “ … DIPLOMASI YANG SANGAT ERAT DIHUBUNGKAN
DENGAN HUBUNGAN ANTAR NEGARA ADALAH SENI
MENGEDEPANKAN KEPENTINGAN SUATU NEGARA
MELALUI NEGOSIASI DENGAN CARA-CARA DAMAI
APABILA MUNGKIN, DALAM BERHUBUNGAN DENGAN
NEGARA LAIN”.
• CATATAN :
• APABILA CARA-CARA DAMAI GAGAL UNTUK
MEMPEROLEH TUJUAN YANG DIINGINKAN, DIPLOMASI
MENGIZINKAN PENGGUNAAN ANCAMAN ATAU KEKUATAN
NYATA SEBAGAI CARA UNTUK MENCAPAI TUJUAN-
TUJUANNYA. HAL INI MENGINGAT BAHWA HUBUNGAN
ANTAR NEGARA TERGANTUNG PADA TATANAN DUNIA
YANG SELALU BERUBAH. KARENANYA DIPLOMASI SUATU
NEGARA JUGA HARUS MENGALAMI TRANSFORMASI YANG
PERLU UNTUK MENGABDI KEPENTINGAN NASIONAL
DALAM KONDISI-KONDISI YANG BERUBAH
DEFINISI

KARL VON CLAUSEWITZ, AHLI STRATEGI PERANG,


SEORANG JENDERAL DAN PROFESOR SOSIOLOGI
MENGGAMBARKAN TENTANG HUBUNGAN
PERANG DAN DIPLOMASI SEBAGAI BERIKUT :
WAR IS ONLY APART OF POLITICAL INTERPOST,
THEREFORE BY MEANS IN INDEPENDENCE THERE
IN ITSELF. (PERANG HANYA MERUPAKAN BAGIAN
DARI HUBUNGAN POLITIK, KARENA ITU
TIDAKLAH BERDIRI SENDIRI)
WAR IS NOTHING BUT A CONTINUATION OF
POLITICAL WITH FORCE ADMIXTURE OF OTHER
MEANS. (PERANG TAK LAIN ADALAH SUATU
KELANJUTAN DARI HUBUNGAN POLITIK DENGAN
CARA LAIN).
DEFINISI

S.L. ROY DARI BERBAGAI DEFINISI DIPLOMASI YANG


DIJELASKAN DI ATAS TAMPAK JELAS:
PERTAMA : BAHWA UNSUR POKOK DIPLOMASI
ADALAH NEGOSIASI;
KEDUA : NEGOSIASI DILAKUKAN UNTUK
MENGEDEPANKAN KEPENTINGAN NEGARA;
KETIGA : TINDAKAN-TINDAKAN DIPLOMATIK
DIAMBIL UNTUK MENJAGA DAN MEMAJUKAN
KEPENTINGAN NASIONAL SEJAUH MUNGKIN BISA
DILAKSANAKAN DENGAN SARANA DAMAI.
KARENANYA : PEMELIHARAAN PERDAMAIAN TANPA
MERUSAK KEPENTINGAN NASIONAL ADALAH TUJUAN
UTAMA DIPLOMASI.
KEEMPAT : TEKNIK-TEKNIK DIPLOMASI SERING
DIPAKAI UNTUK MENYIAPKAN PERANG DAN
BUKAN UNTUK MENGHASILKAN PERDAMAIAN.
(TETAPI APABILA CARA DAMAI GAGAL UNTUK
MENJAGA KEPENTINGAN NASIONAL,
KEKUATAN BIASANYA DIGUNAKAN, SEHINGGA
TERDAPAT KETERKAITAN ANTARA DIPLOMASI
DAN PERANG).

KELIMA : DIPLOMASI DIHUBUNGKAN ERAT


DENGAN TUJUAN POLITIK LUAR NEGERI SUATU
NEGARA.

KEENAM : DIPLOMASI MODERN


DIHUBUNGKAN ERAT DENGAN SISTEM
NEGARA;

KETUJUH : DIPLOMASI JUGA TAK BISA


DIPISAHKAN DARI PERWAKILAN NEGARA.
FUNGSI DAN TUJUAN DIPLOMASI

REALISME 1. Power / Kekuasaaan


2. Security / Keamanan
3. Tidak saling menyerang
N

4. Balance of Power
SI DA

SI
DIPL AN
OMA

LIBERALISME 1. Justice
TUJU

2. Wealth/Prosperity
UNG

3. Interdependency
4. Democratization/Liberalization

MASYARAKAT 1. Emancipation / Solidarity


INT’L 2. Law Enforcement / International Etics
3. Peace Services
REALISME
• DIPLOMASI ADALAH PENERAPAN KEKUASAAN UTK
MENGAMANKAN DAN MELINDUNGI KEPENTINGAN NASIONAL
THUCYDIDES (460-406 BC) :
1. HASRAT PERANG BERAKAR DARI PEMIMPIN YANG MEMILIKI
AMBISI UTK KEKUASAAN
2. HASRAT UTK MEMPERLUAS WILAYAH MENGARAHKAN
TINDAKAN NEGARA KPD PENGGUNAAN KEKERASAN KPD
BANGSA LAIN
3. PERANG MENUNJUKKAN KEMUNDURAN DARI MORAL
PEMIMPIN, MEWAKILI TINDAKAN SEWENANG-WENANG
NEGARA SEKALIGUS MENUNJUKKAN HAL YG DIBUTUHKAN
DAN PENTING DALAM HUBUNGAN ANTAR NEGARA
TUJUAN DIPLOMASI
(KAUTILYA)
2. preservation 1. Acquisition
(pemeliharaan) (perolehan)

5. “untuk menjamin keuntungan


maksimum negara sendiri”
yaitu “pemeliharaan
keamanan”.

3. Augmentation 4. proper distribution


(penambahan) (pembagian yang adil)
TUJUAN DIPLOMASI

KAUTILYA, SEORANG DIPLOMAT KAWAKAN INDIA KUNO,


DALAM BUKUNYA “ARTHASASTRA” MENYATAKAN
BAHWA PENCAPAIAN “KEBIJAKSANAAN” (NAYA)
SECARA TEPAT AKAN MEMBERIKAN HASIL YANG
MENGUNTUNGKAN.
KAUTILYA MENEKANKAN EMPAT TUJUAN UTAMA
DIPLOMASI YAITU :
1. ACQUISITION (PEROLEHAN);
2. PRESERVATION (PEMELIHARAAN);
3. AUGMENTATION (PENAMBAHAN);
4. PROPER DISTRIBUTION (PEMBAGIAN YANG ADIL).
KAUTILYA
 RATUSAN TAHUN YANG LALU KAUTILYA
MENYIMPULKAN TUJUAN UTAMA
DIPLOMASI UNTUK “PENGAMANAN
KEPENTINGAN NEGARA SENDIRI”.
 JADI TUJUAN DIPLOMASI MENURUT
KAUTILYA YAITU “UNTUK MENJAMIN
KEUNTUNGAN MAKSIMUM NEGARA
SENDIRI” DAN KEPENTINGAN UTAMA
NAMPAKNYA ADALAH “PEMELIHARAAN
KEAMANAN”.
REALIS STRUKTURAL

KENNETH WALTZ (1979)


NILAI TERTINGGI YG DIASOSIASIKAN SBG KEBEBASAN
INDIVIDU/NEGARA :
1.TIDAK ADA CARA LAIN UTK MENCAPAI KEAMANAN
NASIONAL KECUALI NEGARA-NEGARA MAMPU
MEMENUHI KEBUTUHAN SENDIRI (SELF HELP)
2.TIDAK ADA SARANA KELANGSUNGAN HIDUP YG
LEBIH PENTING DRPD PEMILIKAN KEKUATAN MILITER.
FUNGSI DIPLOMASI (KENNETH
WALTZ)

(AKTOR / ELIT)

1. DETERENCE
2. BALANCE OF POWER

3. SURVIVAL
4. MILITARY POWER

(NATIONAL INTERESTS)
KENNETH WALTZ
 HUBUNGAN TIDAK SALING MENYERANG (DETERENCE)
ADL TUJUAN YG HENDAK DICAPAI OLEH NEGARA-
NEGARA MELALUI KEKUATAN MILITER.
 DIPLOMASI DIJALANKAN UTK MENAMBAH BESAR
KEMAMPUAN NEGARA DI BIDANG MILITER UTK
MENGIMBANGI KEKUATAN NEGARA LAIN (BALANCE OF
POWER)
 KELANGSUNGAN HIDUP (SURVIVAL) ADL UNSUR YANG
NENDASARI PERILAKU KEKUASAAN DLM HUBUNGAN
ANTAR NEGARA.
KENNETH WALTZ

• ETIKA DALAM DIPLOMASI (KALAUPUN


DIPAKAI) SEMATA-MATA HANYA UTK
MEMBENARKAN TINDAKAN EGOISME
MANUSIA, DAN BERLAKU HANYA KPD YG
MAU TUNDUK KPD HAL TSB.
• KEKUATAN MILITER –BUKAN ETIKA- YG
MENETAPKAN KESANGGUPAN NEGARA
UTK BERTAHAN HIDUP.
KENNETH Waltz
 Hubungan tidak saling Etika dalam diplomasi
menyerang (deterence) adl (kalaupun dipakai)
tujuan yg hendak dicapai oleh semata-mata hanya
negara-negara melalui utk membenarkan
kekuatan militer. tindakan egoisme
 Diplomasi dijalankan utk manusia, dan
menambah besar kemampuan berlaku hanya kpd
negara di bidang militer utk yg mau tunduk kpd
mengimbangi kekuatan negara hal tsb.
lain (balance of power) Kekuatan militer –
 Kelangsungan hidup (survival) bukan etika- yg
adl unsur yang nendasari menetapkan
perilaku kekuasaan dlm kesanggupan
hubungan antar negara negara utk
bertahan hidup.
MEARSHIEMER (1996)
 PERANG SBG PENYALURAN SIFAT EGOISME MANUSIA UTK
MENDAPATKAN KEAMANANNYA
 DIPLOMASI MEMBUTUHKAN DUKUNGAN KEKUATAN
MILITER UTK BISA BEKERJA SECARA EFEKTIF.
 DIPLOMASI TANPA PELIBATAN KEKUATAN MILITER AKAN
SIA-SIA. KEKUATAN MILITER TANPA DIPLOMASI BISA
MERUSAK.
 KEKUASAAN ADL SEBUAH KEADAAN/KONDISI YG SULIT
UTK DIPREDIKSI DAN TANPA BATAS, OLEH KRN ITU
DECISION MAKERS HARUS MENGHORMATI KERAGAMAN
KEPENTINGAN.
LIBERALISME

 BENCANA PERANG DPT DIHINDARKAN SEJAK NEGARA-


NEGARA MEMUTUSKAN UTK MENDIRIKAN ORGANISASI
MASYA INT SEPERTI PBB. FUNGSINYA ADL UTK MENJAMIN
DAN MEMELIHARA PERDAMAIAN. TUJUAN UTAMA ADL
KERJASAMA PERDAGANGAN ANTAR BANGSA
 HUB ANTAR NEGARA DIDOMINASI OLEH AKTIVITAS
PERDAGANGAN UTK MENCUKUPI KEBUTUHAN NASIONAL.
 NEGARA-NEGARA AKAN BERUSAHA UTK
MEMPERTAHANKAN KERJASAMA EKONOMI SBG
LANDASAN HI.
NEOLIBERALISME

• PERSATUAN DUNIA (GLOBALISASI) MRPK SEBUAH


KEHARUSAN.
• TINDAKAN DIPLOMATIK HARUS DIDUKUNG AGAR
SETIAP ORANG / NEGARA DPT MENIKMATI HAK-
HAKNYA YG DITETAPKAN DLM HUKUM INT.
• TUJUAN SANKSI EKONOMI DAN MILITER ADL AGAR
PEMIMPIN NEGARA YG TDK MENTAATI HUKUM INT
MENDAPAT TEKANAN DR RAKYATNYA SENDIRI.
MASYARAKAT INTERNASIONAL
BUTTERFIELD & WIGHT :
•FUNGSI DIPLOMASI LEBIH DR SEKEDAR MENCARI CARA UTK
MEMENUHI KEBUTUHAN EKONOMI / MATERIAL. DIPLOMASI
BERKENAAN DG KEKAYAAN SPRITUAL MASYARAKAT SELURUH
DUNIA.
•PENGARUH AGAMA TDK AKAN MENIMBULKAN AKIBAT BURUK
SEPANJANG YG MENJALANKAN DIPLOMASI BUKAN PEMIMPIN
AGAMA DAN GEREJA.
•DIPLOMAT ADL ORANG-ORANG TERPILIH DARI DALAM MAUPUN
LUAR PEMERINTAHAN, SEPANJANG SEPERTI ITU DUNIA TDK AKAN
BERAKHIR DG PEMAKAIAN KEKUATAN ATAU BENCANA PERANG.
CIRI DIPLOMASI (HEDLEY BULL) :
DIPLOMASI BERBEDA DG DUNIA POLITIK.
DIPLOMASI SEMUA DIATUR DG SEMPURNA
(GAYA BAHASA, SIKAP, PRINSIP, PENDEKATAN,
CARA BERPAKAIAN).
DIPLOMASI ADL PERKUMPULAN EKSKLUSIF, DG
KEGIATAN POLITIK YG DIPRAKTEKAN MASYA
INT MELALUI PERWAKILANNYA YG PAHAM
BETUK TTG ATURAN MAIN INT, PAHAM NORMA
DAN ETIKA UTK KEBERHASILAN DIPLOMASI.
CIRI DIPLOMASI:
(HEDLEY BULL)
 ELEMEN UTAMA DIPLOMASI ADL UNIK DR SEGI
KARAKTER.
 PARA AKTOR / DIPLOMAT MENGANGGAP DIRINYA
BERDAULAT SATU SAMA LAIN, SAMA-SAMA
MENGAKUI BAHWA MASING-MASING PUNYA HAK
YG SAMA.
 NILAI-NILAI KESETARAAAN DAN KEDUDUKAN
SETARA ADL NILAI FUNDAMENTAL UTK
MENCIRIKAN MASYA INT.
 DIPLOMASI DIARAHKAN UTK MELAYANI TUJUAN
PERDAMAIAN
TUJUAN DIPLOMASI (KAUTILYA)

memajukan persahabatan
ekonomi dengan negara lain

peningkatan
perdagangan dan Tujuan Prestise nasional
kepentingan komersil
vital
lainnya
perlindungan warganegara mengembangkan budaya
sendiri di negara lain dan ideologi
TUJUAN VITAL LAINNYA ANTARA LAIN :
 MEMAJUKAN EKONOMI;
 PERDAGANGAN DAN KEPENTINGAN KOMERSIL;
 PERLINDUNGAN WARGANEGARA SENDIRI DI NEGARA LAIN;
 MENGEMBANGKAN BUDAYA DAN IDEOLOGI;
 PENINGKATAN PRESTISE NASIONAL;
 MEMPEROLEH PERSAHABATAN DENGAN NEGARA LAIN,
DSB.
SECARA LUAS TUJUAN INI BISA DIBAGI MENJADI EMPAT
YAITU :
• TUJUAN POLITIK;
• TUJUAN EKONOMI;
• TUJUAN BUDAYA;
• TUJUAN IDEOLOGI.
TUJUAN POLITIK DARI
DIPLOMASI

TUJUAN DIPLOMASI BAGI SETIAP NEGARA ADALAH


“PENGAMANAN KEBEBASAN POLITIK DAN INTEGRITAS
TERITORIALNYA”; MENCAPAI KEPENTINGAN NASIONAL
HAL INI BISA DICAPAI DENGAN CARA :
 MEMPERKUAT HUBUNGAN DENGAN NEGARA
SAHABAT;
 MEMELIHARA HUBUNGAN ERAT DENGAN NEGARA-
NEGARA SEHALUAN;
 MENETRALISIR NEGARA YANG MEMUSUHI.
KESEMUANYA DAPAT DILAKUKAN MELALUI NEGOSIASI.
CONTOH :

DUA NEGARA YANG BERTENTANGAN TETAPI MENGEDEPANKAN


KEPENTINGAN NASIONALNYA MELALUI DIPLOMASI YAITU
ANTARA NAZI JERMAN DAN UNI SOVIET MENJELANG PERANG
DUNIA II:
 NAZI JERMAN MENERIMA PERJANJIAN DENGAN SOVIET
DENGAN HARAPAN JERMAN AKAN BISA TERLEBIH DAHULU
MELAKUKAN AGRESI TERHADAP POLANDIA DAN KEMUDIAN
EROPA BARAT TANPA KHAWATIR AKAN FRONT TIMURNYA;
 SOVIET MENGGUNAKAN PERJANJIAN ITU SEBAGAI USAHA
MEMPEROLEH PENGUNDURAN WAKTU DARI SERANGAN
JERMAN YANG TAK TERELAKKAN NANTINYA. DALAM WAKTU
PENUNDAAN INI, IA BISA MEMPERKUAT KEKUATAN
MILITERNYA SEBAIK MUNGKIN YANG PADA AKHIRNYA
MEMBANTUNYA MENGALAHKAN NAZI JERMAN.
KARENA HASIL PEPERANGAN SULIT DIRAMALKAN, SARANA-
SARANA DIPLOMATIK DIGUNAKAN SEBAGAI PERLINDUNGAN
UNTUK MENGHINDARI MALAPETAKA, SEJAUH HAL ITU
TIDAK MERUGIKAN KEPENTINGAN NASIONALNYA. NAMUN
APABILA KEPENTINGAN NASIONALNYA HANYA BISA
DIJALANKAN DENGAN KONFLIK BERSENJATA, NEGARA
TIDAK RAGU UNTUK MELAKSANAKANNYA.
PERAN DIPLOMASI SEBELUM MEMULAI PERANG :
 NEGARA TERSEBUT HARUS MENGUKUR SECARA TEPAT
KEKUATANNYA DALAM MENGHADAPI LAWAN;
 MELALUI DIPLOMASI BERUSAHA MENGISOLASI LAWANNYA
UNTUK MELEMAHKAN LAWAN SECARA MORAL;
 NEGARA TERSEBUT BERUSAHA MEMPEROLEH SEBANYAK
MUNGKIN DUKUNGAN DARI TEMANNYA, SEHINGGA TIDAK
SATUPUN AKAN IKUT MEMUSUHINYA.
TASKS OF DIPLOMACY (BARSTON)

1. Representation
(Formal, Simbolis, Substansi):

2.Function of acting as listening post

Tasks of 3. Laying the groundwork or preparing


the basis for policy or new initiative
Diplomacy
(Barston) 4. reducing friction or oiling the wheels of
bilateral or multilateral relations

5. Contributing to order and orderly change

6. Creation, drafting and amandement


of wide body of international rules of
Company Logo a normative and
www.themegallery.com

regulatory kind that provide structure


in the international system.
TASKS OF DIPLOMACY
(BARSTON)
1. REPRESENTATION (FORMAL,
SIMBOLIS, SUBSTANSI) :
a. FORMAL REPRESENTATION : PRESENTATION OF
CREDENTIALS, PROTOCOL, AND PARTICIPATION IN THE
CIRCUIT OF THE NATIONAL CAPITAL OR INSTITUTION
b. SUBSTANTIVE REPRESENTATION : THE EXPLANATION AND
DEFENCE OF NATIONAL POLICY/NATIONAL INTEREST
THROUGH EMBASSIES; NEGOTIATIONS AND
INTERPRETING THE FOREIGN AND DOMESTIC POLICIES OF
THE RECEIVING GOVERNMENT.
2. FUNCTION OF ACTING AS LISTENING POST
DIPLOMACY SHOULD IDENTIFY KEY
ISSUES AND DOMESTIC AND OR
EXTERNAL PATERNS WHICH EMERGING,
TOGETHER WITH THEIR IMPLICATIONS,
IN ORDER TO ADVISE OR WARN THE
SENDING GOVERNMENT
HUMPREY TREVELYAN NOTES

“ …….APART FROM NEGOTIATING , THE AMBASSADOR’S


BASIC TASK IS TO REPORT ON THE POLITICAL,
ECONOMIC AND SOCIAL CONDITIONS IN THE COUNTRY
WHICH HE IS LIVING, ON THE POLICY OF ITS
GOVERNMENT AND ON HIS CONVERSATIONS WITH
POLITICAL LEADERS, OFFICIALS AND ANYONE ELSE
WHO HAS ILLUMINATED THE LOCAL SCENE FOR HIM”
3. LA
YING
PREP TH E .
A
POLI RING GROUN
CY O THE DWOR
R NE B A SIS F K OR
4. IN W INIT OR
THE IATIV
POTE EVEN E
CON NTIAL T OF A
CON FLICT, DBILATE CTUAL
FRIC CERNED IPLOMARAL OR OR
OF B TION O WITH CY IS WIDER
I L R
RELA TERA LING EDUCIN
A O I R
TION L OR THE G
S MU L WHE
TILA EL S
T E RA
L
5. CONTRIBUTING TO ORDER
AND ORDERLY CHANGE
ADAM WATSON SUGGEST : “THE CENTRAL TASK OF
DIPLOMACY IS NOT JUST THE MANAGEMENT OF ORDER,
BUT THE MANAGEMENT OF CHANGE, AND THE
MAINTENANCE BY CONTINUED PERSUASION OF ORDER
IN THE MIDST OF CHANGE”
6. CREATION, DRAFTING AND
AMANDEMENT OF WIDE BODY
OF INTERNATIONAL RULES OF A
NORMATIVE AND REGULATORY
KIND THAT PROVIDE STRUCTURE
IN THE INTERNATIONAL SYSTEM.
CHAPTER 2:

DIPLOMACY AND FOREIGN


POLICY
PENGERTIAN POLITIK LUAR NEGERI (FOREIGN POLICY)
 SEKEDAR GAMBARAN AGAR LEBIH DIPAHAMI
TENTANG PENGERTIAN POLITIK LUAR NEGERI, JACK C.
PLANO DAN ROY OLTON DALAM THE INTERNATIONAL
RELATIONS DICTIONARY, MEMBERIKAN PENJELASAN
TENTANG POLITIK LUAR NEGERI SEBAGAI BERIKUT :
 MERUPAKAN STRATEGI ATAU RENCANA TINDAKAN
YANG DIBENTUK OLEH PARA PEMBUAT KEPUTUSAN
SUATU NEGARA DALAM MENGHADAPI NEGARA LAIN
ATAU UNIT POLITIK INTERNASIONAL LAINNYA DAN
DIKENDALIKAN UNTUK MENCAPAI TUJUAN NASIONAL
SPESIFIK YANG DITUANGKAN DALAM TERMINOLOGI
KEPENTINGAN NASIONAL;
 POLITIK LUAR NEGERI YANG SPESIFIK DILAKSANAKAN
OLEH SEBUAH NEGARA SEBAGAI SEBUAH INISIATIF
ATAU SEBAGAI REAKSI TERHADAP INISIATIF YANG
DILAKUKAN OLEH NEGARA LAIN;
 POLITIK LUAR NEGERI MENCAKUP PROSES DINAMIS
DARI PENERAPAN PEMAKNAAN KEPENTINGAN
NASIONAL YANG RELATIF TETAP TERHADAP FAKTOR
SITUASIONAL YANG SANGAT FLUKTUATIF DI
LINGKUNGAN INTERNASIONAL DENGAN MAKSUD
UNTUK MENGEMBANGKAN SUATU CARA TINDAKAN
YANG DIIKUTI OLEH UPAYA UNTUK MENCAPAI
PELAKSANAAN DIPLOMASI SESUAI DENGAN PANDUAN
KEBIJAKSANAAN YANG TELAH DITETAPKAN;
LANGKAH UTAMA DALAM PROSES PEMBUATAN KEBIJAKSANAAN
POLITIK LUAR NEGERI
LANGKAH UTAMA DALAM PROSES PEMBUATAN
KEBIJAKSANAAN POLITIK LUAR NEGERI MENCAKUP :
1. MENJABARKAN PERTIMBANGAN KEPENTINGAN
NASIONAL KE DALAM BENTUK TUJUAN DAN
SASARAN YANG SPESIFIK;
2. MENETAPKAN FAKTOR SITUASIONAL DI
LINGKUNGAN DOMESTIK DAN INTERNASIONAL YANG
BERKAITAN DENGAN TUJUAN KEBIJAKSANAAN LUAR
NEGERI;
3. MENGANALISIS KAPABILITAS NASIONAL UNTUK
MENJANGKAU HASIL YANG DIKEHENDAKI;
4. MENGEMBANGKAN PERENCANAAN ATAU STRATEGI
UNTUK MEMAKAI KAPABILITAS NASIONAL DALAM
MENANGGULANGI VARIABEL TERTENTU SEHINGGA
MENCAPAI TUJUAN YANG TELAH DITETAPKAN;
5. MELAKSANAKAN TINDAKAN YANG DIPERLUKAN;
6. SECARA PERIODIK MENINJAU DAN MELAKUKAN
EVALUASI PERKEMBANGAN YANG TELAH
BERLANGSUNG DALAM MENJANGKAU TUJUAN ATAU
HASIL YANG DIKEHENDAKI.
TUJUAN POLITIK LUAR NEGERI
(FOREIGN POLICY OBJECTIVES)

 SETIAP POLITIK LUAR NEGERI DIRANCANG UNTUK


MENJANGKAU TUJUAN NASIONAL. TUJUAN NASIONAL YANG
HENDAK DIJANGKAU MELALUI POLITIK LUAR NEGERI
MERUPAKAN FORMULASI KONKRIT DAN DIRANCANG
DENGAN MENGAITKAN KEPENTINGAN NASIONAL TERHADAP
SITUASI INTERNASIONAL YANG SEDANG BERLANGSUNG
SERTA POWER YANG DIMILIKI UNTUK MENJANGKAUNYA;
 TUJUAN DIRANCANG, DIPILIH, DAN DITETAPKAN OLEH
PEMBUAT KEPUTUSAN DAN DIKENDALIKAN UNTUK
MENGUBAH (REVISIONIST POLICY) ATAU MEMPERTAHANKAN
(STATUS QUO POLICY) IHWAL KENEGARAAN TERTENTU DI
LINGKUNGAN INTERNASIONAL.
KEPENTINGAN NASIONAL
(NATIONAL INTERESTS)
 TUJUAN MENDASAR SERTA FAKTOR PALING
MENENTUKAN YANG MEMANDU PARA PEMBUAT
KEPUTUSAN DALAM MERUMUSKAN POLITIK LUAR
NEGERI ADALAH KEPENTINGAN NASIONAL;
 KEPENTINGAN NASIONAL MERUPAKAN KONSEPSI
YANG SANGAT UMUM TETAPI MERUPAKAN UNSUR
YANG MENJADI KEBUTUHAN SANGAT VITAL BAGI
NEGARA.
 UNSUR TERSEBUT MENCAKUP KELANGSUNGAN
HIDUP BANGSA DAN NEGARA, KEMERDEKAAN,
KEUTUHAN WILAYAH, KEAMANAN MILITER DAN
KESEJAHTERAAN EKONOMI;
• KARENA TIDAK ADA “INTEREST” SECARA TUNGGAL
MENDOMINASI FUNGSI PEMBUATAN KEPUTUSAN SUATU
PEMERINTAHAN, MAKA KONSEPSI INI DAPAT MENJADI LEBIH
AKURAT JIKA DIANGGAP SEBAGAI “NATIONAL INTERESTS”;
• JIKA SEBUAH NEGARA MENDASARKAN POLITIK LUAR
NEGERI SEPENUHNYA PADA KEPENTINGAN NASIONAL
SECARA KUKUH DENGAN SEDIKIT ATAU TIDAK HIRAU SAMA
SEKALI TERHADAP PRINSIP-PRINSIP MORAL UNIVERSAL,
MAKA NEGARA TERSEBUT DAPAT DIUNGKAPKAN SEBAGAI
KEBIJAKSANAAN REALISTIS, BERLAWANAN DENGAN
KEBIJAKSANAAN IDEALIS YANG MEMPERHATIKAN PRINSIP
MORAL INTERNASIONAL.
PERBEDAAN DAN PERSAMAAN

 SEKILAS MEMANG AGAK SULIT MEMBEDAKAN


PENGERTIAN “DIPLOMASI” DAN “POLITIK LUAR
NEGERI”. DARI PENGERTIAN YANG DIBERIKAN OLEH
HANS J. MORGENTHAU NAMPAK PERBEDAAN
PENGERTIANNYA YAITU DIPLOMASI DALAM ARTI LUAS
YANG SAMA DENGAN POLITIK LUAR NEGERI, DAN
DIPLOMASI DALAM ARTI SEMPIT YANG MERUPAKAN
MEDIUM ATAU CHANNEL ATAU CARA DIMANA
HUBUNGAN RESMI ANTARA PEMERINTAH ITU TERJADI;
 SEDANGKAN HAROLD NICHOLSON MENYATAKAN
BAHWA “POLITIK LUAR NEGERI” DAN “NEGOSIASI SERTA
MEKANISME PELAKSANAAN NEGOSIASI TERSEBUT”,
KEDUANYA TERMASUK DALAM PENGERTIAN DIPLOMASI;
 DALAM BANYAK HAL DAN BAGI BANYAK ORANG, POLITIK
LUAR NEGERI DAN DIPLOMASI TAMPAK HAMPIR SAMA.
FUNGSI YANG SAMA DARI POLITIK LUAR NEGERI DAN
DIPLOMASI YAITU “MELINDUNGI DAN MEMAJUKAN
KEPENTINGAN NASIONAL”.
PERBEDAAN :

 J.R. CHILDS MEMBEDAKAN POLITIK LUAR NEGERI DAN


DIPLOMASI SEBAGAI BERIKUT :
 POLITIK LUAR NEGERI SUATU NEGARA ADALAH
“SUBSTANSI HUBUNGAN LUAR NEGERI”;
 DIPLOMASI ADALAH PROSES DENGAN MANA
KEBIJAKSANAAN DILAKSANAKAN.
 CATATAN :
 JADI MENURUT CHILDS POLITIK LUAR NEGERI ADALAH
SUBSTANSI, SEDANG DIPLOMASI ADALAH METODENYA;
HAROLD NICHOLSON

ADALAH BERMANFAAT, BAHKAN PADA SAAT BERHUBUNGAN


DENGAN EPISODE SEJARAH YANG SANGAT JAUH, UNTUK
MEMPERTIMBANGKAN DIMANA DIPLOMASI BERHENTI DAN
POLITIK LUAR NEGERI MULAI. MASING-MASING
DIHUBUNGKAN DENGAN PENYESUAIAN KEPENTINGAN
NASIONAL ATAU KEPENTINGAN INTERNASIONAL. POLITIK
LUAR NEGERI DIDASARKAN ATAS KONSEPSI UMUM
KEBUTUHAN NASIONAL;
• SEBALIKNYA DIPLOMASI BUKAN MERUPAKAN TUJUAN
MELAINKAN SEBUAH ALAT (METODE). DIPLOMASI
BERUSAHA, DENGAN PENGGUNAAN AKAL, PERDAMAIAN
DAN PERTUKARAN KEPENTINGAN, UNTUK MENCEGAH
MUNCULNYA KONFLIK BESAR DIANTARA NEGARA-
NEGARA. IA MERUPAKAN LEMBAGA, MELALUI MANA
POLITIK LUAR NEGERI BERUSAHA MENCAPAI TUJUANNYA
LEBIH MELALUI PERSETUJUAN KETIMBANG PERANG.
BILAMANA PERSETUJUAN MENJADI TIDAK MUNGKIN,
DIPLOMASI, YANG MERUPAKAN INSTRUMEN PERDAMAIAN,
MENJADI TIDAK OPERASIONAL DAN POLITIK LUAR
NEGERI, YANG SANKSI TERAKHIRNYA ADALAH PERANG,
SENDIRIAN MENJADI OPERASIONAL;
TETAPI ADA PERBEDAAN DASAR ANTARA MEREKA :
 SETIAP BANGSA HARUS MENENTUKAN SIKAPNYA TERHADAP
BANGSA LAIN DAN ARAH TINDAKAN YANG AKAN DIAMBIL
DAN DICAPAI DALAM URUSAN INTERNASIONAL. SIKAP INI
DAPAT DIANGGAP SEBAGAI FONDASI PERUMUSAN POLITIK
LUAR NEGERI SUATU NEGARA.
 DIPLOMAT MERUPAKAN PERANGKAT UNTUK
MELAKSANAKAN KEPUTUSAN TERSEBUT DENGAN SEGALA
KEGIATANNYA;
 JADI JIKA FUNGSI UTAMA POLITIK LUAR NEGERI ADALAH
MENGAMBIL KEPUTUSAN MENGENAI HUBUNGAN LUAR
NEGERI, MAKA TUGAS UTAMA DIPLOMASI ADALAH UNTUK
MELAKSANAKANNYA DENGAN BAIK DAN EFEKTIF;
STRAUZ-HUPE DAN PASSONY :

POLITIK LUAR NEGERI BISA DIBAGI KE DALAM DUA


KATEGORI LUAS YAITU : KEPUTUSAN/PERUMUSAN
(FORMULATION) DAN PELAKSANAAN (EXECUTION);
 DIPLOMASI MERUPAKAN BAGIAN INTEGRAL DARI
POLITIK LUAR NEGERI.
 DIPLOMASI SANGAT ERAT KAITANNYA DENGAN
POLITIK LUAR NEGERI ; POLITIK LUAR NEGERI LEBIH
BERKAITAN ERAT DENGAN PERUMUSAN / KEPUTUSAN;
DIPLOMASI TERUTAMA DIHUBUNGKAN DENGAN
PELAKSANAANNYA.
CATATAN :

 PARA DIPLOMAT MEMEGANG PERANAN PENTING DALAM


MEMBANTU PERUMUSAN POLITIK LUAR NEGERI SEBAGAI
KEPANJANGAN TANGAN, MATA DAN TELINGA PEMERINTAH
DENGAN MENGIRIM INFORMASI TENTANG NEGARA LAIN.
SIKAP PARA DIPLOMAT, KEKUATAN, KELEMAHAN, ASPIRASI
MEREKA, MERUPAKAN DASAR BAGI PARA EKSEKUTIF
DALAM MEMBENTUK POLITIK LUAR NEGERI. DENGAN
DEMIKIAN DIPLOMASI MEMPENGARUHI PEMBUAT
KEPUTUSAN. DALAM PELAKSANAANNYA DIPLOMASI
MEMPUNYAI PERANAN YANG SANGAT PENTING DAN
NYATA. DIPLOMASI MENYEBARLUASKAN KEBIJAKAN
YANG DIAMBIL PEMERINTAH DALAM POLITIK LUAR
NEGERI, MENCOBA MENJELASKAN, MERUNDINGKANNYA,
BAIK DALAM MASA DAMAI DAN PERANG.
 DIPLOMASI BERUSAHA MENCIPTAKAN KESESUAIAN DAN
MENDAMAIKAN PERBEDAAN-PERBEDAAN DENGAN
MELAKUKAN PENENGAHAN DIANTARA NEGARA-NEGARA
DENGAN BAIK DAN CERDIK. SEBAGAI TELAH DINYATAKAN
BAHWA PERANG MERUPAKAN KELANJUTAN DIPLOMASI
MELALUI CARA LAIN, DIWAKTU PERANG DIPLOMASI
MEMAINKAN PERAN BERBEDA TETAPI LUAS DAN TELAH
BENAR-BENAR TERBUKTI DALAM BERBAGAI PERANG.
APABILA PERANG TELAH DINYATAKAN, MAKA TUGAS
DIPLOMATLAH UNTUK MEYAKINKAN NEGARA-NEGARA
LAIN YANG NETRAL MENGENAI JUSTIFIKASI POLITIK
TERSEBUT. KEBERHASILAN ATAU KEGAGALAN POLITIK
LUAR NEGERI SUATU NEGARA SANGAT BERGANTUNG PADA
KEMAMPUAN PARA DIPLOMATNYA UNTUK MENJALANKAN
DIPLOMASI YANG PUNYA TUJUAN TERTENTU.
BAGAIMANA PARA DIPLOMAT BISA
MEMPENGARUHI POLITIK LUAR
NEGERI NEGARA YANG
DIWAKILINYA?
SALAH SATU FUNGSI UTAMA DIPLOMAT ADALAH MEWAKILI
NEGARANYA (DALAM ORGANISASI-ORGANISASI
INTERNASIONAL, DALAM KONPERENSI INTERNASIONAL DAN
DI IBUKOTA-IBUKOTA NEGARA ASING) :
• PARA DIPLOMAT BERTEMU DENGAN PARA WAKIL NEGARA-
NEGARA LAIN ATAU MEREKA MENJUMPAI ORANG-ORANG
YANG MEMPUNYAI PENGARUH DALAM PENENTUAN POLITIK
LUAR NEGERI NEGARA MASING-MASING;
• PARA DIPLOMAT DENGAN DAYA TARIK DAN KEAHLIAN
BERGAULNYA BISA MEMPENGARUHI DIPLOMAT LAIN,
SEHINGGA SALING PENDEKATAN BISA DICAPAI GUNA
MEMBANTU PENINGKATAN HUBUNGAN (ATAU SEBALIKNYA);
 SALAH SATU TUGAS UTAMA LAINNYA BAGI PARA DIPLOMAT
ADALAH MEMPEROLEH DAN MELAPORKAN INFORMASI.
 DENGAN INFORMASI YANG SIFATNYA FIRST HAND
INFORMATION YANG DILAPORKAN KEPADA
PEMERINTAHNYA, IA BISA MEMPENGARUHI PEMIKIRAN
PARA PEMBUAT KEPUTUSAN TINGKAT TINGGI AGAR
SECARA PRAKTIS MENYUSUN KEBIJAKAN-KEBIJAKAN
UNTUK KEPENTINGAN NEGARA YANG DIWAKILINYA;
JADI PARA DIPLOMAT DAPAT MEMPENGARUHI KEPUTUSAN
POLITIK LUAR NEGERI NEGARA MEREKA DAN KADANG-
KADANG MEREKA MEMPEROLEH KEBERHASILAN DALAM
USAHA MEREKA.
 DENGAN DEMIKIAN DIPLOMASI MEMPUNYAI
HUBUNGAN ERAT DENGAN POLITIK LUAR NEGERI DAN
TUJUAN UTAMANYA ADALAH UNTUK MEMBERIKAN
MEKANISME DAN PERSONALIA BAGI PELAKSANAAN
POLITIK LUAR NEGERI YANG DIAMBIL PEMERINTAH.
JADI DIPLOMASI JUGA BISA MEMAINKAN PERANAN
PENTING DALAM PERUMUSAN POLITIK LUAR NEGERI.
WALUPUN SERING DIPLOMASI DIANGGAP SEBAGAI
SINONIM BAGI POLITIK LUAR NEGERI, DAN SALAH
SATU TAK BISA DIPIKIRKAN TANPA YANG LAIN, NAMUN
KEDUANYA TIDAKLAH SAMA.
CHAPTER 3 :

HISTORY AND
DEVELOPMENT OF
DIPLOMACY
FAKTOR-FAKTOR YANG
MENYEBABKAN PERKEMBANGAN
DIPLOMASI :

1. PERANG DAN DAMAI (KHUSUSNYA PERANG DINGIN)


2. MELUASNYA ISU-ISU HI (HIGH POLITICS & LOW
POLITICS)
3. REVOLUSI IT
4. REGIONALISME
5. PERUBAHAN NILAI-NILAI
6. PERUBAHAN TIPE / REJIM PEMERINTAHAN
FAKTOR-FAKTOR YANG MENYEBABKAN
PERKEMBANGAN DIPLOMASI :

PERANG DAN
DAMAI PERUBAHAN TIPE /
(KHUSUSNYA REJIM
PERANG DINGIN) PEMERINTAHAN

MELUASNYA ISU- PERUBAHAN


ISU HI (HIGH NILAI-NILAI
POLITICS & LOW
POLITICS)
REVOLUSI IT REGIONALISME
1. PERANG DAN DAMAI
(KHUSUSNYA PERANG DINGIN)
 HAROLD NICHOLSON MENYATAKAN BAHWA
MENGATAKAN BAHWA PERKEMBANGAN DIPLOMASI
SECARA KHUSUS DIWARNAI OLEH IMPAK DARI
PERANG DINGIN, INTRUSI/MASUKNYA KONFLIK
IDEOLOGY KE DALAM DIPLOMASI DAN AKIBAT-
AKIBATNYA, TRANSFORMASI DARI SEBAGIAN KECIL
ELIT-ELIT INTERNASIONAL DALAM GAYA DIPLOMASI
LAMA MENUJU SEBUAH ERA BARU ATAU “DIPLOMASI
DEMOKRATIS DARI KONSEPSI HUBUNGAN
INTERNASIONAL YANG MEMBUTUHKAN PENJELASAN
KEPADA PUBLIK DAN ÐIPLOMASI TERBUKA”, YANG
SANGAT KOMPLEKS.
2. MELUASNYA ISU-ISU HI (HIGH
POLITICS & LOW POLITICS)

 ISU-ISU DALAM HI: HARD POLITICS DAN LOW POLITICS


 LIVINGSTONE MERCHANT : MENCATAT KEMUNDURAN
DALAM KEKUASAAN DECISION MAKING DARI PARA DUTA
BESAR DAN MELUASNYA BIDANG-BIDANG YANG KOMPETEN
MELALUI DIPLOMASI EKONOMI DAN PERDAGANGAN;
PEMAKAIAN DIPLOMASI PERSONAL YANG LEBIH BANYAK
/INTENS OLEH KEPALA NEGARA ATAU KEPALA
PEMERINTAHAN MELALUI DIPLOMASI MULTILATERAL, YANG
DIBARENGI OLEH TENAGA-TENAGA ATAU BIDANG-BIDANG
KHUSUS.
3. REVOLUSI IT

 REVOLUSI TELAH MEMUDAHKAN PARA KEPALA


PEMERINTAHAN/NEGARA UNTUK BERKOMUNIKASI
SECARA LANGSUNG, KEMUDAHAN UNTUK SALING
BERTEMU.
 ADAM WATSON : MENCATAT MENINGKATNYA
KETERLIBATAN KEPALA PEMERINTAHAN SECARA
LANGSUNG DALAM KEBIJAKAN POLITIK LUAR NEGERI
YANG KRUSIAL SERTA BERKURANGNYA PERAN
MENTERI LUAR NEGERI, PERTUMBUHAN DARI MEDIA
MASSA, PERTEMUAN-PERTEMUAN ANTARA MENTERI-
MENTERI BERBAGAI BIDANG.
4. REGIONALISME

 TUMBUHNYA ORGANISASI-ORGANISAI REGIONAL


(ASEAN, EU, NAFTA, APEC, LAFTA DLL) MENYEBABKAN
DIPLOMASI BERKEMBANG DG PESAT MELALUI
PERTEMUAN2 DIPLOMAT DALAM LINGKUP REGIONAL.
 PLISHKE : MENCATAT PERKEMBANGAN DIPLOMASI
SEIRING DENGAN ADANYA MASALAH LINGKUNGAN
(DIPLOMATIC ENVIRONMENT) YANG BERHUBUNGAN
DENGAN PENGEMBANGAN KOMUNITAS
INTERNASIONAL DAN LINGKUNGAN HIDUP YANG
MELIPUTI KECENDRUNGAN MENUJU FRAGMENTASI
DAN PENGECILAN, DAN PERGESERAN DALAM LOKUS
KEKUASAAN PEMBUATAN KEPUTUSAN
(REGIONALISME) DARI MODAL-MODAL NASIONAL.
5. PERUBAHAN NILAI-NILAI

• PASCA PERANG DINGIN, ISU DAN NILAI-NILAI YG


BERKEMBANG ADL DEMOKRASI, HAM, LINGKUNGAN
(LOW POLITICS), SERTA BERKEMBANGNYA
DEMOCRATIC DIPLOMACY, OPEN DIPLOMACY, PUBLIC
DIPOMACY.
• ADA KETERLIBATAN PUBLIK DALAM BERDIPLOMASI
ANTAR NEGARA.
6. PERUBAHAN TIPE / REJIM
PEMERINTAHAN

• BANYAKNYA NEGARA YANG MENYEBUT “NEGARA


DEMOKRATIS” BERPENGARUH THD DIPLOMASI,
DIMANA PERUNDINGAN2 YG DILAKUKAN BIASANYA
LEBIH BERSIFAT TERBUKA.
• REJIM OTORITER : SECRET/CLOSED DIPLOMACY
• REJIM DEMOKRATIS : OPEN/PUBLIC/DEMOCRATIC
DIPLOMACY
DIPLOMATIC SETTING (AREA
DIPLOMASI)

EKSPANSI YANG TERUS MENERUS DARI KOMUNITAS


INTERNASIONAL SEJAK TAHUN 1945 MRPK SALAH SATU
FACTOR YANG MEMBENTUK MODEL-MODEL DIPLOMASI
MODERN DG SETTING SBB :
1. TUMBUHNYA ORGANISASI-ORGANISASI INTERNASISONAL,
BERTAMBAHNYA JUMLAH NEGARA-NEGARA DENGAN
BERBAGAI KEPENTINGAN DAN IDEOLOGY, SECARA SIMULTAN
TELAH MEMBENTUK AGENDA DAN ISU-ISU BARU DALAM
DIPLOMASI DAN HUBUNGAN INTERNASIONAL (PBB, WB, IMF,
WTO DLL)
2. TUMBUHNYA BLOK-BLOK MILITER DAN POLITIK, (NATO,
PAKTA WARSAWA, DIALOG UTARA SELATAN, UTARA-UTARA,
KONFERENSI ASIA AFRIKA, NON BLOK DLL)
3. REGIONALISME DENGAN BASIS EKONOMI: ASEAN , UNI EROPA,
AFTA, NAFTA, APEC, G-7, G-15
4. DIPLOMASI BILATERAL
5. SUMMIT, DLL
PLAYERS OR ACTORS IN
DIPLOMACY
1. PERSONAL DIPLOMASI MELALUI PARA KEPALA
NEGARA/PEMERINTAHAN/UTUSAN KHUSUS/EMINENT
PERSON
2. MENTERI LUAR NEGERI
3. DUTA-DUTA BESAR DAN STAFFNYA
4. PARA MENTERI DALAM BERBAGAI BIDANG YANG
TERLIBAT DALAM DIPLOMASI MULTILATERAL
5. NON-STATE ACTORS YANG TERUS BERKEMBANG DALAM
JUMLAH DAN JENIS YANG MELIPUTI KELOMPOK
KEPENTINGAN EKONOMI, KEMANUSIAAN, SOCIAL,
BUDAYA, KEJAHATAN INTERNASIONAL DAN
KEPENTINGAN-KEPENTINGAN PEMERINTAHAN GLOBAL.
6. COMMON PEOPLE/PERSONAL PEOPLE/GROUP
(BONO/U2/MAARTHI ASSASHARI, ETC)
NOTES :

PERUBAHAN DIPLOMASI, KARENA :


1. PERUBAHAN TIPE PEMERINTAHAN
2. PEMBAGIAN DAN SEMAKIN BANYAKNYA ISU ISU DLM
HI SHG BERPENGARUH THD KARIER DIPLOMAT
3. PERTUMBUHAN MULTILATERAL DIPLOMASI
4. PERUBAHAN SISTEM INTERNASIONAL (DARI BIPOLAR
MENJADI UNIPOLAR
5. REVOLUSI TEKNOLOGI INFORMASI DAN
KOMUNIKASI
DIPLOMATIC STYLES :
1. BEHAVIOR NEGOTIATING
2. SECRET OR OPEN DIPLOMACY
3. TYPE / VARITIES OF ENVOYS
4. DIPLOMATIC LANGUAGE, ETICS, CONVENTIONS
5. INSTITUTIONS & TYPE OF INSTRUMENT DIPLOMACY
(TREATY, PACT, )
TYPE / MODE :
1. CONFERENCE
2. BLOCK
3. BILATERAL OR MULTILATERAL
4. ECONOMIC
5. POLITICS
6. SECURITY, ETC
METHODS :
1. PERSONAL DIPLOMACY
2. SUMMIT
3. CONFERENCE
4. ASSOCIATIVE DIPLOMACY
5. BILATERAL OR MULTILATERAL DIPLOMACY
SKEMA/GAMBAR :

KETERKAITAN ANTARA GAYA, TIPE DAN METODE


DIPLOMASI
(LIHAT DIKTAT, P. 31)
KETERKAITAN ANTARA
PERUBAHAN, STYLE, METHOD
DIPLOMATIC STYLES :
1. BEHAVIOR NEGOTIATING
2. SECRET OR OPEN DIPLOMACY
PERUBAHAN DIPLOMASI, KARENA :
3. TYPE / VARITIES OF ENVOYS
1. PERUBAHAN TIPE PEMERINTAHAN 4. DIPLOMATIC LANGUAGE,
2. PEMBAGIAN DAN SEMAKIN ETICS, CONVENTIONS
BANYAKNYA ISU ISU DLM HI SHG 5. INSTITUTIONS & TYPE OF
INSTRUMENT DIPLOMACY
BERPENGARUH THD KARIER DIPLOMAT
(TREATY, PACT, )
3. PERTUMBUHAN MULTILATERAL DIPLOMASI

4. PERUBAHAN SISTEM INTERNASIONAL

(DARI BIPOLAR MENJADI UNIPOLAR

5. REVOLUSI TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

TYPE / MODE : METHODS :

1. CONFERENCE 1. PERSONAL DIPLOMACY

2. BLOCK 2. SUMMIT

3. BILATERAL OR MULTILATERAL 3. CONFERENCE

4. ECONOMIC 4. ASSOCIATIVE DIPLOMACY

5. POLITICS 5. BILATERAL OR

6. SECURITY, ETC MULTILATERAL DIPLOMACY


B. SEJARAH DAN EVOLUSI
DIPLOMASI
1. MASA INDIA KUNO
2. MASA YUNANI
3. MASA ROMAWI
4. MASA BIZANTIUM
5. MASA RENAISANCE (DIPLOMASI PADA MASA ITALIA,
6. MASA ABAD PERTENGAHAN / PERANCIS)
7. MASA PERANG DUNIA I & II
8. MASA COLD WAR
9. MASA POST COLD WAR
MENURUT HAROLD
NICHOLSON
ADA DUGAAN BAHWA DIPLOMASI MULAI SEJAK SAAT
MANUSIA MEMULAI KEHIDUPAN BERKELOMPOK,
PERHUBUNGAN, TERMASUK NEGOSIASI UNTUK BERBAGAI
TUJUAN. PERHUBUNGAN YANG ADA ANTAR MANUSIA
YANG MENJALANKAN BERBAGAI TUJUAN SEPERTI:
 PENGHENTIAN PERMUSUHAN;
 PEMBICARAAN PENGGUNAAN PADANG RUMPUT (TERNAK);
 PERTUKARAN ISTRI
ANTAR KELOMPOK MANUSIA YANG BERBEDA, DAPAT
DIANGGAP SEBAGAI BUKTI ADANYA DIPLOMASI PADA
ZAMAN PRA-SEJARAH
LITERATUR-LITERATUR KUNO MENGGAMBARKAN ASAL
MULA DIPLOMASI ANTARA LAIN:
 MALAIKAT SEBAGAI PEMBAWA WAHYU ANTARA SURGA
DAN BUMI. MEREKA DIGAMBARKAN SEBAGAI
DIPLOMAT PERTAMA;
 SELANJUTNYA NICHOLSON MENGGAMBARKAN
DALAM KITAB REGWEDA MELUKISKAN AGNI SEBAGAI
PESURUH DEWA. IA MERUPAKAN MEDIATOR ANTARA
DEWA DAN MANUSIA DAN DITUNJUK SEBAGAI
“PEMBAWA DAN PENYEBAR BERITA”, “DUTA YANG
LINCAH BERGERAK”, DSB
• MITOLOGI YUNANI MENGGAMBARKAN BAHWA DIPLOMAT
YANG PERTAMA KALI ADALAH PEMBAWA BERITA YANG
MEMBAWA ATAU PESAN ANTARA DUA ATAU LEBIH
KELOMPOK MANUSIA ATAU SUKU BANGSA, TETAPI BELUM
YAKIN APAKAH MEREKA MEMPUNYAI KEKUASAAN UNTUK
BEBAS BERUNDING.
KERAGUAN INI ATAS DASAR DUGAAN-DUGAAN:
• BAHWA KEMBALINYA PEMBAWA BERITA DENGAN SELAMAT,
MEMELIHARA HARAPAN AKAN KEBERHASILAN KEGIATAN
DIPLOMATIK INI;
• KESELAMATAN DUTA YANG SANGAT DIHARGAI NEGARA
MEREKA TELAH DIKENAL SEJAK SEMULA, SEHINGGA
INILAH SEBABNYA MENGAPA SEJAK ZAMAN DULU KETIKA
MANUSIA MASIH MENEMPUH KEHIDUPAN LIAR, DUTA-DUTA
ITU UMUMNYA DIANGGAP SEBAGAI ORANG SUCI;
• HAK IMUNITAS YANG KEMUDIAN DIBERIKAN MEMBAWA
DIPLOMASI KEPADA KEADAAN SEKARANG YANG MAKMUR
PERKEMBANGAN DI INDIA
KUNO

• DI INDIA KEGIATAN DIPLOMATIK TELAH BERLANGSUNG SEJAK


LAMA YAITU BEBERAPA ABAD SEBELUM MASEHI.
• PADA PERIODE VEDIC MENURUT BEBERAPA REFERENSI ADA
BERBAGAI TIPE UTUSAN SEPERTI: DUTA, PRAHITA, PALGALA,
SUTA, DSB.
• DUTA ADA SEJAK MASA REGWEDA. DUTA AHLI DALAM
MENGUMPULKAN INFORMASI MENGENAI KEKUATAN MUSUH.
DUTA YANG SEMULA PENYAMPAI PESAN DAN UTUSAN, TELAH
DIPERLUAS PADA PERIODE YAJURWEDA DAN DIBEBANI
TANGGUNGJAWAB BARU;
• PRAHITA PERTAMAKALI DIGUNAKAN DALAM KITAB
YAJURWEDA. PRAHITA MERUPAKAN SEORANG UTUSAN YANG
DIKIRIM OLEH RAJANYA, BAIK DALAM WAKTU DAMAI MAUPUN
PERANG;
• PALGALA DAN SUTA, MERUPAKAN PEJABAT-PEJABAT TINGGI YANG
MEMPUNYAI PENGARUH DALAM PEMILIHAN RAJA-RAJA. MEREKA
JUGA DITUGASKAN MEMBAWA MISI-MISI DIPLOMATIK PENTING KE
NEGARA-NEGARA LAIN TERUTAMA PALGALA. SEDANGKAN SUTA
TUGASNYA ANTARA LAIN SEPERTI “CHARIOTEER”.
1. Tipe utusan: duta,
prahita, palgala, suta

2. Prinsip Non-
B
Violence

7. Peran Power (Danda)


dan Presitise
3. Suta-departemen
A C
diplomasi/
institusionalisasi
diplomasi Perkembangan di India Kuno
6. politik antar negara
ditentukan konstelasi:
C sahabat – musuh –
4. Kautliya: analisis dan – netral.
tentang tujuan,
instrumen, praktek
dan metode E D
5. Konsep Rajamandala
diplomasi (lingkaran negara-negara),
www.themegallery.com

pentingnya aspek geopolitik


dari diplomasi
• MENURUT DREKMEIER, DIBAWAH SUTA-LAH TERWUJUD
SEBUAH DEPARTEMEN DIPLOMASI DAN DISINILAH
INSTITUSIONALISASI DIPLOMASI DIMULAI DI INDIA.
SETELAH ZAMAN WEDA KEMAJUAN PESAT EVOLUSI
DIPLOMASI TELAH TERJADI;
KAUTILYA MENULIS
ARTHASASTRA
• MENGENAI KENEGARAAN. IA MEMBUAT ANALISIS
TENTANG TUJUAN, INSTRUMEN, PRAKTEK DAN
METODE DIPLOMASI. ANALISISNYA MASIH BANYAK
DIPRAKTEKKAN HINGGA KINI ANTARA LAIN :
 DALAM KONSEP RAJAMANDALA (LINGKARAN NEGARA-
NEGARA), IA MENEKANKAN ASPEK GEOPOLITIK DARI
DIPLOMASI SECARA RINCI. IA MENELAAH TENTANG
PENTINGNYA GEOGRAFI DALAM MERUMUSKAN DIPLOMASI
DAN POLITIK LUAR NEGERI SUATU NEGARA. BAHWA
POLITIK ANTAR ANGGOTA MASYARAKAT INTERNASIONAL
YANG BERBEDA, PADA DASARNYA DITENTUKAN OLEH
KONSTELASI: SAHABAT – MUSUH – DAN – NETRAL. HAL INI
TELAH DIAKUI OLEH PARA PENULIS MODERN TENTANG
HUBUNGAN INTERNASIONAL;
 KAUTILYA TELAH MENGHARGAI PERANAN POWER
DALAM DIPLOMASI (EKSPONEN AWAL STUDI REALIS).
KAUTILYA MENYADARI BAHWA “DANDA” (POWER)
ADALAH PENENGAH YANG SESUNGGUHNYA DARI
POLITIK INTERNASIONAL.
 DALAM PROSES BARGAINING DARI DIPLOMASI,
PRESTISE ADALAH YANG PALING PENTING.
 PRESTISE ADALAH REPUTASI POWER DAN DALAM
MASA DAMAI SUATU NEGARA BISA MENCAPAI
TUJUANNYA TANPA HARUS MENGGUNAKAN
KEKUATAN YANG SESUNGGUHNYA APABILA
BARGAINING SECARA DAMAI DIDUKUNG OLEH
ANCAMAN KEKUATAN;
Diplomasi menurut Kautilya, merupakan perang
potensial, karena perang adalah bisnis mencari tujuan-
tujuan politik lebih dengan cara paksaan militer daripada
dengan cara bargaining. Dalam kedua hal tersebut
kemampuan untuk menggunakan kekuatan dengan
keahlian dan keberhasilan cukup menentukan
 DIPLOMASI MENURUT KAUTILYA, MERUPAKAN PERANG
POTENSIAL, KARENA PERANG ADALAH BISNIS MENCARI
TUJUAN-TUJUAN POLITIK LEBIH DENGAN CARA PAKSAAN
MILITER DARIPADA DENGAN CARA BARGAINING. DALAM
KEDUA HAL TERSEBUT KEMAMPUAN UNTUK MENGGUNAKAN
KEKUATAN DENGAN KEAHLIAN DAN KEBERHASILAN CUKUP
MENENTUKAN;
 JADI DALAM PERKEMBANGAN DIPLOMASI PARA PEMIKIR
POLITIK INDIA KUNO DARI “ARTHASASTRA SCHOOL” TELAH
MEMBUAT KONTRIBUSI YANG PENTING.
 PADA ABAD KE-3 S.M., MAURYA, KAISAR ASOKA, MENCOBA
MENANAMKAN GAGASAN BARU DALAM DUNIA DIPLOMASI
YAITU DOKTRIN “NON-VIOLENCE” (NON KEKERASAN)
DALAM KEHIDUPAN PRIBADI, NEGARA DAN DALAM
HUBUNGAN INTERNASIONAL. (DOKTRIN TANPA MENYAKITI
– NON – INJURY PIHAK LAIN MERUPAKAN DOKTRIN
POPULER DI INDIA SEJAK ZAMAN WEDA). GAGASAN INI
HINGGA KINI DIRASAKAN KEBENARANNYA TERUTAMA
DENGAN TIMBULNYA KERUSAKAN DUNIA SECARA TOTAL,
DUNIA SADAR BAHWA HANYA DENGAN MENGIKUTI
GAGASAN INDIA AKAN “PEACEFUL CO-EXISTENCE” (HIDUP
BERDAMPINGAN SECARA DAMAI DAN PERSAUDARAAN
UNIVERSAL, PERADABAN MANUSIA DAPAT DISELAMATKAN).
PERKEMBANGAN
DIPLOMASI
DI YUNANI
Mitologi Yunani Hermes (dewa bangsa Olympia),
terlihat kegiatan-kegiatan diplomatik;
Zeus, raja para dewa, menugaskan
Hermes untuk misi-misi diplomatik
yang sulit termasuk membunuh Argos
Praktek Diplomasi 1. negara-negara kota di Yunani
dilakukan pengiriman-pengiriman
misi-misi khusus
2. konferensi di Sparta pada tahun
432 SM yang diselenggarakan oleh
negara Sparta dan di negara-negara
sekutunya, untuk merundingkan dan
mempertimbangkan tindakan-
tindakan apa yang akan dilakukan
terhadap negara Athena
3. Peloponesian War dan Liga
Amphitonic
4. Proses Rekrutmen Calon Utusan
berasal dr ahli Orator
Kontribusi Yunani Hermes (dewa bangsa Olympia), terlihat kegiatan-kegiatan
diplomatik; Zeus, raja para dewa, menugaskan Hermes untuk misi-
misi diplomatik yang sulit termasuk membunuh Argos

negara-negara kota di Yunani dilakukan pengiriman-pengiriman misi-


misi khusus

Model diplomasi konferensi (untuk merundingkan dan


mempertimbangkan Tindakan yang akan dilakukan terhadap negara
Athena)

Peloponesian War dan Liga Amphitonic


Proses Rekrutmen Calon Utusan berasal dr ahli Orator
hubungan antar negara tak dapat diatur hanya melalui tipu muslihat dan
kekerasan.
“perang yang tidak dinyatakan lebih dulu dan tak dapat diselesaikan”.

Thucydides bahwa perang sebagai upaya penyelesaian perselisihan


internasional adalah “tidak baik dan tidak aman”.

Balance of Power (Koalisi Athena vs Koalisi Sparta)


• MENURUT MITOLOGI YUNANI, HERMES (DEWA BANGSA
OLYMPIA), TERLIHAT KEGIATAN-KEGIATAN
DIPLOMATIK; ZEUS, RAJA PARA DEWA, MENUGASKAN
HERMES UNTUK MISI-MISI DIPLOMATIK YANG SULIT
TERMASUK MEMBUNUH ARGOS
 PELAKSANAAN DIPLOMASI YANG TERATUR (ORGANIZED)
DAPAT DIJUMPAI PADA HUBUNGAN ANTAR NEGARA-
NEGARA KOTA DARI ZAMAN YUNANI KUNO, HAROLD
NICOLSON (DALAM BUKUNYA “DIPLOMACY”, LONDON
1939) MENYATAKAN, BAHWA DIANTARA NEGARA-NEGARA
KOTA DI YUNANI DILAKUKAN PENGIRIMAN-PENGIRIMAN
MISI-MISI KHUSUS (ISTIMEWA), SEHINGGA KEADAAN INI
MENDEKATI SISTEM HUBUNGAN DIPLOMATIK KITA PADA
WAKTU SEKARANG INI.
 THUCYDIDES MENCERITAKAN MENGENAI PROSEDUR
DIPLOMATIK DI ANTARA BANGSA-BANGSA YUNANI
MISALNYA, TENTANG SUATU KONFERENSI DI SPARTA
PADA TAHUN 432 SM YANG DISELENGGARAKAN OLEH
NEGARA SPARTA DAN DI NEGARA-NEGARA
SEKUTUNYA, UNTUK MERUNDINGKAN DAN
MEMPERTIMBANGKAN TINDAKAN-TINDAKAN APA
YANG AKAN DILAKUKAN TERHADAP NEGARA ATHENA.
 SEJAK ABAD KE-6 S.M. DAN SELANJUTNYA PARA WARGA KOTA
YUNANI MELAKUKAN PRAKTEK MEMILIH AHLI PIDATO
MEREKA YANG TERBAIK (BIASANYA BEBERAPA) SEBAGAI
UTUSAN MEREKA. UTUSAN-UTUSAN INI DIPERCAYAI DENGAN
TUGAS MEMBELA KASUS MEREKA DI DEPAN MAJELIS RAKYAT
DARI LIGA ATAU KOTA-KOTA LAIN DIMANA MEREKA DIKIRIM
UNTUK BERUNDING. MEREKA DIHARAPKAN MENGAJUKAN
PROPOSAL DALAM SEBUAH PIDATO. PERUNDINGAN ATAU
NEGOSIASI DILAKUKAN SECARA LISAN DAN DIMUKA UMUM.
APABILA NEGOSIASI BERHASIL DAN MENGHASILKAN
PERJANJIAN, PERJANJIAN DIUKIR PADA LOTENG SUCI AGAR
BISA DILIHAT UMUM. PENANDATANGANAN PERJANJIAN
DILAKUKAN SECARA TERBUKA DAN KHIDMAT.
 PADA ABAD KE-5 S.M. PENGIRIMAN DAN PENERIMAAN
KEDUTAAN-KEDUTAAN MENJADI SEMAKIN SERING
ANTARA NEGARA-NEGARA KOTA YUNANI. YUNANI
SAAT ITU TELAH MENYADARI BAHWA HUBUNGAN
ANTAR NEGARA TAK DAPAT DIATUR HANYA MELALUI
TIPU MUSLIHAT DAN KEKERASAN. MEREKA JUGA
MENGANGGAP TIDAK BERIMAN DAN TIDAK ADIL BILA
MELAKUKAN SERANGAN DADAKAN TERHADAP
NEGARA TETANGGA YANG TAK DICURIGAI ATAU
MEMULAI “PERANG YANG TIDAK DINYATAKAN LEBIH
DULU DAN TAK DAPAT DISELESAIKAN”.
 MEREKA TIDAK RAGU-RAGU MENGUTUK SETIAP
KEKEJAMAN KEPADA ORANG YANG LUKA ATAU YANG
MATI DI MEDAN PERANG. MEREKA JUGA SECARA TERANG-
TERANGAN MENGAKUI PRINSIP UNIVERSAL YANG HARUS
DITERAPKAN KEPADA SELURUH UMAT MANUSIA DAN
TIDAK HANYA KEPADA ANGGOTA MASYARAKAT YUNANI
SAJA (SECARA SAMAR MEREKA MENGAKUI HUKUM
INTERNASIONAL YANG MENGATUR HUBUNGAN ANTAR
NEGARA). SEPERTI HALNYA JUGA PENDAPAT THUCYDIDES
BAHWA PERANG SEBAGAI UPAYA PENYELESAIAN
PERSELISIHAN INTERNASIONAL ADALAH “TIDAK BAIK DAN
TIDAK AMAN”. MENURUT JOHN G. STOESSINGER “NEGARA
YUNANI KUNO TELAH MENGEMBANGKAN PERGAULAN
DIPLOMATIK KE SUATU TINGKAT TINGGI”;
• THUCYDIDES DALAM “PELOPONESSIAN WAR”
MENYATAKAN BAHWA ORANG AKAN MENGAGUMI
WAWASAN YANG DALAM TENTANG SENI NEGOSIASI
YANG HALUS YANG TELAH DIPEROLEH ORANG-ORANG
ZAMAN DAHULU.
PERKEMBANGAN MASA ROMAWI
• BANGSA ROMAWI TIDAK BANYAK USAHANYA UNTUK
MEMAJUKAN KECAKAPAN DIPLOMASI MELALUI
PERUNDINGAN (ART OF DIPLOMACY BY NEGOTIATION),
TETAPI SUMBANGAN MEREKA KEPADA
PERKEMBANGAN HUKUM INTERNASIONAL SUNGGUH
PENTING DAN SANGAT BERARTI.
ROMAWI
Bangsa Romawi tidak banyak usahanya untuk
memajukan kecakapan diplomasi melalui
perundingan (art of diplomacy by negotiation

sumbangan mereka kepada perkembangan  ius civile (hukum yang diterapkan pada
Hukum Internasional sungguh penting dan warganegara Romawi);
sangat berarti.  ius gentium (hukum yang diterapkan
pada warganegara Romawi dengan orang
asing); dan
 ius naturale (hukum yang umum bagi
seluruh umat manusia).
 Practical sense and good administration

Pemaksaan kehendak dan invasi/perang perjanjian sebagai kontrak hukum dan


menekankan kepada kewajiban yang diatur
oleh hukum
Sistem Diplomasi 1. Ada letter of credence
2. Persona non grata
 TRADISI DIPLOMASI DAN METODE-METODE DIPLOMASI
SERTA PRAKTEK-PRAKTEKNYA INI DISEBARKAN DARI
BANGSA YUNANI KEPADA BANGSA ROMAWI. ROMAWI
PUNYA “PRACTICAL SENSE” YANG BAIK DAN KAPASITAS
ADMINISTRASI YANG MENGAGUMKAN. TETAPI MEREKA
TIDAK MEMBUAT KONTRIBUSI YANG PENTING PADA
PERKEMBANGAN SENI NEGOSIASI YANG SANGAT
PENTING DALAM DIPLOMASI.
 MEREKA LEBIH SUKA MEMAKSAKAN KEHENDAKNYA
DARIPADA MELAKUKAN PERUNDINGAN ATAS DASAR
TIMBAL BALIK. MEREKA MENYERBU LAWANNYA YANG
KERAS KEPALA DAN HANYA MENGECUALIKAN MEREKA
YANG MAU TUNDUK PADA KEHENDAK ROMAWI;
DALAM PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN HUKUM
INTERNASIONAL, MEREKA MENCIPTAKAN BEBERAPA
UNGKAPAN SEPERTI:
 IUS CIVILE (HUKUM YANG DITERAPKAN PADA
WARGANEGARA ROMAWI);
 IUS GENTIUM (HUKUM YANG DITERAPKAN PADA
WARGANEGARA ROMAWI DENGAN ORANG ASING); DAN
 IUS NATURALE (HUKUM YANG UMUM BAGI SELURUH
UMAT MANUSIA).
 PADA MULANYA BANGSA ROMAWI MEMASUKI SEBUAH
PERJANJIAN ATAS DASAR AZAS TIMBAL BALIK DAN
KOALISI LATIN YANG DIMULAI SEBAGAI KOALISI
ANTAR PARTNER YANG SEJAJAR. TETAPI KEMUDIAN
KETIKA ROMAWI MENJADI KUAT, MEREKA MULAI
MENGANCAM ANGGOTA KOALISI LAIN SEBAGAI
BAWAHANNYA DAN PRINSIP TIMBAL BALIK DAN
KESEJAJARAN LENYAP. JADI TAK ADA KONSEP
KESEJAJARAN DALAM DIPLOMASI ROMAWI. MEREKA
MELETAKKAN TEKANAN PADA SANKSI PERJANJIAN.
BANGSA ROMAWI MENGANGGAP PERJANJIAN SEBAGAI
KONTRAK HUKUM DAN MENEKANKAN KEPADA
KEWAJIBAN YANG DIATUR OLEH HUKUM ITU.
• BANGSA ROMAWI JUGA MENGEMBANGKAN SISTEM YANG RUMIT
DALAM MENGATUR PERATURAN-PERATURAN YANG
BERHUBUNGAN DENGAN PENERIMAAN PERWAKILAN ASING.
• 1. DUTA BESAR YANG SEDANG BERKUNJUNG DAN STAFNYA DIBERI
HAK IMUNITAS.
• 2. APABILA ADA SEORANG STAF KEDUTAAN YANG KETAHUAN
MELANGGAR HUKUM, IA DIKIRIM KEMBALI KE NEGARA ASALNYA,
SEHINGGA IA BISA DIADILI DI NEGARANYA SESUAI DENGAN
HUKUM NEGARANYA.
• 3. SETELAH KEKUASAAN ROMAWI NAIK DENGAN PESAT,
PERWAKILAN ASING DIPERLAKUKAN DENGAN KEHORMATAN
YANG SEDIKIT. SELAMA PERIODE INI APABILA SUATU KEDUTAAN
DATANG BERKUNJUNG DAN SAMPAI DI PINGGIRAN KOTA,
PERSONELNYA HARUS MENUNGGU DI LUAR, MEMBERITAHUKAN
KEHADIRANNYA, DAN HANYA SETELAH MENDAPAT PERSETUJUAN
SENAT BARU BISA MASUK KE KOTA ROMA. SEPANJANG ROMA
MASIH KUAT DAN MERUPAKAN PUSAT KEKAISARAN ROMAWI, IA
MEMPERLAKUKAN NEGARA LAIN DENGAN PERLAKUAN YANG
JELAS MENGHINA WALAUPUN TERSELUBUNG.
Duta Besar yang sedang
SISTEM DIPLOMASI ROMAWI

berkunjung dan
01 stafnya diberi hak
imunitas.

Apabila ada seorang staf


kedutaan yang ketahuan
melanggar hukum, ia
peraturan yang berhubungan dikirim kembali ke
dengan penerimaan 02 negara asalnya, sehingga
perwakilan asing: ia bisa diadili di
negaranya sesuai dengan
hukum negaranya.

. SetelahRomawi berkuasa:
03dengan kehormatan yang sedikit.
a.perwakilan asing diperlakukan
b.apabila suatu Utusan berkunjung dan sampai di pinggiran kota,
personelnya harus menunggu di luar, memberitahukan
kehadirannya, dan hanya setelah mendapat persetujuan Senat baru
bisa masuk ke Kota Roma.
c.Sepanjang Roma masih kuat dan merupakan pusat kekaisaran
Romawi, ia memperlakukan negara lain dengan perlakuan yang
jelas menghina walaupun terselubung.
STRATEGI DIPLOMASI
ROMAWI

KETIKA ROMA MULAI MENURUN,


PARA PENGUASA ROMA MERASA
PERLU MEMANFAATKAN SENI
NEGOSIASI ATAU DIPLOMASI UNTUK
MEMPERTAHANKAN
SUPREMASINYA.
NAMUN HAL ITU TAK MAMPU
MENAHAN KERUNTUHAN ROMA
SEHINGGA ROMA KEHILANGAN
KEBESARAN DAN KEKUASAANNYA
• TETAPI KETIKA ROMA MULAI MENURUN, PARA
PENGUASA ROMA MERASA PERLU MEMANFAATKAN
SENI NEGOSIASI ATAU DIPLOMASI UNTUK
MEMPERTAHANKAN SUPREMASINYA. NAMUN HAL ITU
TAK MAMPU MENAHAN KERUNTUHAN ROMA
SEHINGGA ROMA KEHILANGAN KEBESARAN DAN
KEKUASAANNYA. KERUNTUHAN INI AKHIRNYA
DITANGGUNG OLEH KEKAISARAN “ROMAWI TIMUR”.
PERKEMBANGAN DI ZAMAN BYZANTIUM
BYZANTIN’S CONTRIBUTION

mengorganisasi Institusionalisasi praktik diplomasi


departemen luar negeri

melatih para duta besar Byzantin Pengiriman utusan khusus


utk peristiwa khusus

petunjuk dalam bentuk sopan santun/manner dalam


instruksi tertulis pergaulan dengan bangsa asing
agama

divide and survive

DIPLOMASI DAN
POWER
divide and rule “teori diplomasi
menyebarkan bibit Byzantium:”
Permusuhan antar bangsa
Propaganda
(menyebarkan
kejelekan bangsa
lain), sikap bermuka
MENURUT NICHOLSON :
 KEKAISARAN BYZANTIUM ADALAH YANG PERTAMA
MENGORGANISASI DEPARTEMEN LUAR NEGERI UNTUK
BERHUBUNGAN DENGAN URUSAN-URUSAN LUAR
NEGERI. MEREKA MELATIH PARA DUTA BESAR UNTUK
DIKIRIM KE NEGARA LAIN. PARA UTUSAN INI DIBERI
PETUNJUK DALAM BENTUK INSTRUKSI TERTULIS DAN
DITEKANKAN UNTUK SOPAN DALAM BERHUBUNGAN
DENGAN ORANG-ORANG ASING. APABILA ADA
SEORANG KAISAR BARU NAIK TAKHTA, UTUSAN
KHUSUS DIKIRIM KE LUAR NEGERI UNTUK
MENGUMUMKAN PERISTIWA INI. JADI BEBERAPA
PRAKTEK INSTITUSIONAL DIPLOMATIK DILIBATKAN
SELAMA PERIODE INI.
UNTUK MENINGKATKAN KEKUATANNYA DILAKUKAN MELALUI
DIPLOMASI DAN MENERAPKAN BERBAGAI SARANA DIPLOMATIK. HAL
INI DILAKUKAN DENGAN CARA :
a. DENGAN MENYEBARKAN BIBIT PERMUSUHAN ATAU PERPECAHAN
DIANTARA MEREKA YANG MUNGKIN BISA MENJADI MUSUH;
b. DENGAN CARA INI PENGUASA BYZANTIUM SECARA SIMULTAN
MENCAPAI PRAKTEK-PRAKTEK DIPLOMASI YANG DUA GENERASI
LAMANYA YAITU :
1. DIVIDE AND RULE (DIPECAH DAN DIKUASAI);
2. DIVIDE AND SURVIVE (MEMECAH BELAH DAN BERTAHAN HIDUP).
3. MELALUI AGAMA :
KEKAISARAN BYZANTIUM BERUSAHA MEMBUAT SUKU-SUKU
BANGSA PERBATASAN DIBUJUK MENJADI KRISTEN DAN DIBERI
BANTUAN. SAAT ITU FANATISME AGAMA MAMPU MEMPERKUAT
KEKUASAAN KRISTEN BYZANTIUM. KARENANYA KAISAR
JUSTINIANUS BISA MEMPERLUAS KEKUASAANNYA ATAS DAERAH
YANG LUAS DAN TETAP BISA MENJAUHKAN SUKU-SUKU BANGSA
LAUT HITAM DAN PEGUNUNGAN KAUKASIA;
PERKEMBANGAN PADA ZAMAN SESUDAH RENAISSANCE

1. PERIODE ITALIA,
2. PERIODE PERANCIS
• AKHIR ABAD 18 ATAU AWAL ABAD 19, DIPLOMASI SERING BERARTI SUATU
STUDI DAN PEMELIHARAAN ARSIP-ARSIP DARI PERUNDINGAN
INTERNASIONAL. KONSEP INI TERISTIMEWA BARLAKU DALAM ABAD
PERTENGAHAN.
• DIPLOMASI MODERN SEBAGAI SUATU PROFESI (JABATAN, PEKERJAAN)
YANG TERATUR (ORGANIZED) TUMBUH DI ITALIA DALAM ABAD
PERTENGAHAN.
• PERSAINGAN DI ANTARA NEGARA-NEGARA KOTA ITALIA DAN METODE
YANG DIGUNAKAN OLEH PARA PENGUASA UNTUK MEMELIHARA DAN
MENCAPAI KEPENTINGAN-KEPENTINGAN MEREKA TELAH DIGAMBARKAN
DENGAN BAIK OLEH MACHIAVELLI DALAM BUKUNYA “THE PRINCE”
TAHTA SUCI (HOLLI SEE, PAUS) DAN NEGARA-NEGARA KOTA ITALIA TELAH
MENGEMBANGKAN SEJAK LAMA SISTEM-SISTEM DIPLOMASI.
• SEKALI TAHTA SUCI ADALAH YANG PERTAMA KALI MEMPERGUNAKAN
SISTEM PERWAKILAN (YANG BERSIFAT) PERMANEN, YANG
SESUNGGUHNYA MERUPAKAN SIFAT KARAKTERISTIK (KHAS) DARI
DIPLOMASI MODERN NAMUN MISI PERMANEN YANG DITEMPATKAN OLEH
FRANSISCO SFORZA, DUKE OF MILAN, DI GENOA PADA TAHUN 1455.
ABAD 17
 DALAM ABAD 17 INI PENGIRIMAN ATAU
PENEMPATAN MISI PERMANEN MERUPAKAN
PRAKTEK YANG UMUM DIANTARA NEGARA-
NEGARA, DAN DIPLOMASI TELAH MENJADI SUATU
PROFESI DAN MENDAPAT PENGAKUAN UMUM
SEBAGAI METODE HUBUNGAN INTERNASIONAL.
 TUMBUHNYA NASIONALISME DAN SISTEM
NEGARA BANGSA (NATION STATE SYSTEM)
MENYEBABKAN ALAT PERLENGKAPAN (DINAS)
NEGARA INI SEBAGAI SUATU HAL YANG
ESSENSIAL (YANG POKOK, PENTING) KHUSUSNYA
SETELAH PERDAMAIAN WESTPHALIA TAHUN 1648
SEBAGAI TITIK KRISTALISASI DAN PERESMIAN
TEGAS DARI SISTEM NEGARA.
ABAD 18
 DIPLOMASI ISTANA MENCAPAI PUNCAK
KEEMASANNYA DALAM ABAD 18.
 PERMAINAN DIPLOMASI DILAKUKAN MENURUT
PERATURAN-PERATURAN YANG DIKENAL DAN
DIKETAHUI, KELUAR MENGEMUKAKAN SEGINYA
YANG CEMERLANG TETAPI DIBALIK ITU
TERSEMBUNYI INTRIK-INTRIK DAN KETIDAK
MAMPUAN DARI PELAKUNYA.
 PARA DIPLOMAT MEWAKILI RAJA-RAJA MEREKA,
DAN SERING KALI HANYA MERUPAKAN ALAT
YANG PATUH DALAM PERSAINGAN MELUASKAN
WILAYAH NEGARA DAN PERJUANGAN UNTUK
MENCAPAI SUPREMASI DI EROPA DALAM ABAD
ITU, PENGUASA-PENGUASA YANG KUAT SEPERTI
PETER AGUNG DARI RUSIA DAN FREDEREIEK
AGUNG DARI PRUSIA MENGGUNAKAN DIPLOMASI
DAN PEPERANGAN UNTUK MENCAPAI MAKSUD
DAN TUJUANNYA.
 PADA BAGIAN AKHIR DARI ABAD 18, REVOLUSI
INDUSTRI, REVOLUSI AMERIKA, REVOLUSI PRANCIS,
TELAH MENGANTARKAN SUATU ZAMAN ATAU MASA
BARU UNTUK DIPLOMASI PADA KHUSUSNYA DAN JUGA
UNTUK SEJARAH PADA UMUMNYA. SUARA RAKYAT
MULAI DIDENGAR DAN DIPERHATIKAN.
 TOKOH UTAMA BENJAMIN FRANKLIN JUGA TAMPAK DI
JALAN-JALAN DI PARIS DAN LONDON, YANG MEWAKILI
SUATU BANGSA YANG SEDANG TUMBUH, MERUPAKAN
LAMBANG DARI MASA YANG AKAN DATANG, YAITU
ZAMAN DIPLOMASI DEMOKRATIS (YANG SIFATNYA
LEBIH DARI DEMOKRATIS)
DIPLOMASI PADA MASA ITALIA
(ABAD PERTENGAHAN)
KARENA BEBERAPA SEBAB, DIPLOMASI MODERN
PERTAMA KALI DIKEMBANGKAN DI NEGARA-NEGARA
KOTA ITALIA. SEBAB-SEBABNYA :
 BAHWA MEREKA BERDIRI DI LUAR SISTEM FEODAL
UTAMA;
 MEREKA DIIKAT BERSAMA-SAMA OLEH BANYAK
KEPENTINGAN YANG SAMA;
 MEREKA MEMBERI TEMPAT KEPADA PERSAINGAN,
DALAM MEMAJUKAN KEPENTINGAN MEREKA SENDIRI;
 DALAM USAHA MEMPEROLEH SUPREMASI, MEREKA
SERING MEMBENTUK KOALISI YANG MEMBANTU
MEREKA DALAM MENCAPAI TUJUAN INI;
 FAKTOR-FAKTOR INI MEMBANTU MUNCULNYA
NEGARAWAN DIPLOMAT – KOMERSIAL NEGARA-
NEGARA KOTA ITALIA PADA ABAD TIGA BELAS DAN
EMPAT BELAS. MUNCULNYA KEMBALI SISTEM NEGARA
KOTA SELAMA RENAISSANCE DI ITALIA DITEMANI
OLEH SENI DIPLOMASI YANG SEDANG BERKEMBANG
PESAT. KARYA MACHIAVELLI, THE PRINCE,
MERUPAKAN YANG PALING POPULER DIANTARA
PEMBAHASAN DIPLOMASI KONTEMPORER.
MIDDLE AGE
Italia Perancis

penempatan utusan permanen lambat Hukum Internasional berarti prinsip-prinsip umum


laun menjadi mode dalam hubungan internasional dapat dipelihara dan
dipertahankan
• Korps diplomatik mulai dibentuk, Kardinal Richellieu, bahwa seni negosiasi
tugas diplomat diperbarui dan seharusnyalah bukan suatu proses yang tergesa-gesa
menjadi lebih lengkap, termasuk melainkan suatu kegiatan yang permanen.
tugas militer. Idibentuknya suatu hubungan yang stabil melalui
• sistem diplomasi terorganisasi secara kontak-kontak diplomatik yang didasarkan atas
baik, arsip yang tertib, reputasi yang landasan yang kokoh
paling halus budi bahasanya dan
paling terinformasi dari negara
pengirimnya.

Para duta besar pada masa itu tidak • kepentingan negara adl Utama.
hanya melaporkan perkembangan di perlunya memobilisasi pendapat umum guna
negara ia ditempatkan, tetapi sering mendukung kebijakan diplomatik yang harus
campur tangan dalam politik dalam dicapai.
negeri, memadamkan pemberontakan • perjanjian merupakan alat yang penting dari
dan revolusi, mendukung partai politik diplomasi, yang harus ditetapkan dengan
oposisi dan umumnya menggunakan berbagai pertimbangan. Namun sekali perjanjian
Machiavelli (“The Prince”)
secara terus terang Ia menyatakan :
menyatakan “ … penguasa yang bijaksana
Konsepsi tidak harus mempertahankan
kesetiaannya bilamana
Kenegaraan dan tindakan yang akan ia lakukan
diplomasi yang itu bertentangan dengan
a-moral. kepentingannya sendiri dan
alasan-alasan yang
membuatnya setuju pada
keputusan itu tak lagi ada.
Apabila semua manusia itu
baik, ajaran ini akan
merupakan ajaran yang tidak
fair; tetapi karena mereka
jahat dan tak mau
memperhatikan kesetiaan
bersamamu, maka kamu tidak
wajib untuk setia kepada
mereka”.
Richelieu: Komponen terpenting dalam
diplomasi yaitu kepastian
“Negosiasi tidak hanya harus berakhir
dengan persetujuan, dengan
penyusunan kata-kata. Persetujuan
harus benar-benar tepat untuk tidak
menyisakan celah bagi pengingkaran
dan kesalahpahaman dimasa datang;
tetapi juga bahwa setiap pihak yang
akan berunding harus mengetahui
sejak awal bahwa pihak lain tersebut
benar-benar mewakili hak kedaulatan
di negerinya sendiri”.
Francois Callieres:
 Ia mengemukakan “Aroma diplomasi
doktrin diplomasi
yang baik. Ia adalah untuk
mencek tipu daya mengharmoniskan
sebagai alat kepentingan nyata
diplomasi dan pihak-pihak yang
menegaskan terkait”. Pihak yang
bahwa diplomasi
yang baik adalah terlibat dalam
didasarkan pada negosiasi tak boleh
saling menggunakan
kepercayaan. taktik mengancam
atau menggertak..
 DARI PERNYATAAN INI NAMPAK BAHWA
MACHIAVELLI MELAHIRKAN GAGASAN
BAHWA DIPLOMASI DAN KETERUSTERANGAN
SERING TIDAK COCOK SATU SAMA LAIN.
DIPLOMAT DAN DIPLOMASI MEMPEROLEH
REPUTASI BURUK BAGI KEGIATAN-KEGIATAN
MENCURIGAKAN, BAHKAN SEBELUM
RENAISSANCE.
 POLA HUBUNGAN DENGAN NEGARA LAIN,
KHUSUSNYA DALAM BERNEGOSIASI HARUS
DIBANGUN DENGAN LOGIKA RASIONAL DAN
DENGAN BASIS PEMIKIRAN MACHIAVELLIAN,
SEHINGGA KECEMASAN (FEAR),
KETIDAKPERCAYAAN (DISTRUST), KERAKUSAN
(GREED) DAN KELICIKAN (CHEATING) HARUS
SELALU MEWARNAI NEGOSIASI DALAM
TATARAN HUBUNGAN ANTAR NEGARA.
DALAM PERIODE INI PENEMPATAN UTUSAN PERMANEN
LAMBAT LAUN MENJADI MODE;
• KASUS PERTAMA PENEMPATAN DUKE OF MILAN KE
GENOA PERTENGAHAN ABAD KE-15. MULAI SAAT ITU
PELAYANAN DIPLOMATIK MEMILIKI DASAR YANG
KUAT;
• KORPS DIPLOMATIK MULAI DIBENTUK, TUGAS
DIPLOMAT DIPERBARUI DAN MENJADI LEBIH LENGKAP,
TERMASUK TUGAS MILITER.
 BANGSA VENESIA YANG MENJALIN HUBUNGAN ERAT DAN
LAMA DENGAN BYZANTIUM, MEMAINKAN PERANAN
PENTING DALAM PERKEMBANGAN DIPLOMASI ANTARA
LAIN MUNCULNYA DINAS DIPLOMATIK VENESIA YANG
BERASAL DARI ORGANISASI KOMERSIAL. DINAS
DIPLOMASI VENESIA MEMILIKI SISTEM DIPLOMASI
TERORGANISASI SECARA BAIK, ARSIP YANG TERTIB,
REPUTASI YANG PALING HALUS BUDI BAHASANYA DAN
PALING TERINFORMASI DARI NEGARA PENGIRIMNYA.
 BANGSA VENESIA DENGAN “TEORI DIPLOMASI BYZANTIUM”
MENYEBARKAN KEPADA ITALIA KEJELEKAN BANGSA
TIMUR DALAM HAL SIKAP BERMUKA DUA DAN CURIGA
(TETAPI DALAM KENYATAAN BERMUKA DUA DAN AKAL
BULUS TIDAK HANYA DIPLOMASI DI TIMUR SAJA).
MACHIAVELLI DALAM “THE PRINCE” SECARA TERUS
TERANG MENYATAKAN KONSEPSI KENEGARAAN DAN
DIPLOMASI YANG A-MORAL.
IA MENYATAKAN :
“ … PENGUASA YANG BIJAKSANA TIDAK HARUS
MEMPERTAHANKAN KESETIAANNYA BILAMANA TINDAKAN
YANG AKAN IA LAKUKAN ITU BERTENTANGAN DENGAN
KEPENTINGANNYA SENDIRI DAN ALASAN-ALASAN YANG
MEMBUATNYA SETUJU PADA KEPUTUSAN ITU TAK LAGI
ADA. APABILA SEMUA MANUSIA ITU BAIK, AJARAN INI AKAN
MERUPAKAN AJARAN YANG TIDAK FAIR; TETAPI KARENA
MEREKA JAHAT DAN TAK MAU MEMPERHATIKAN
KESETIAAN BERSAMAMU, MAKA KAMU TIDAK WAJIB
UNTUK SETIA KEPADA MEREKA”.
 DARI PERNYATAAN INI NAMPAK BAHWA MACHIAVELLI
MELAHIRKAN GAGASAN BAHWA DIPLOMASI DAN
KETERUSTERANGAN SERING TIDAK COCOK SATU SAMA
LAIN. DIPLOMAT DAN DIPLOMASI MEMPEROLEH REPUTASI
BURUK BAGI KEGIATAN-KEGIATAN MENCURIGAKAN,
BAHKAN SEBELUM RENAISSANCE.
 POLA HUBUNGAN DENGAN NEGARA LAIN, KHUSUSNYA
DALAM BERNEGOSIASI HARUS DIBANGUN DENGAN LOGIKA
RASIONAL DAN DENGAN BASIS PEMIKIRAN
MACHIAVELLIAN, SEHINGGA KECEMASAN (FEAR),
KETIDAKPERCAYAAN (DISTRUST), KERAKUSAN (GREED) DAN
KELICIKAN (CHEATING) HARUS SELALU MEWARNAI
NEGOSIASI DALAM TATARAN HUBUNGAN ANTAR NEGARA.
CONTOH :
 KETIKA PERANCIS ZAMAN LOUIS XI SAAT
MENGIRIM DUTA BESAR KE INGGRIS
DIINSTRUKSIKAN KEPADA DUBESNYA :
“APABILA MEREKA MEMBOHONGIMU,
PERHATIKAN ITU DAN BOHONGILAH LEBIH
BESAR KEPADA MEREKA”
 SIR HENRY WOTTON (DUBES INGGRIS SEMASA
RAJA JAMES I) MENYATAKAN:
“SEORANG DUTA BESAR ADALAH ORANG
YANG JUJUR YANG DIKIRIM UNTUK
BERBOHONG DI LUAR NEGERI DEMI
KEBAIKAN NEGARANYA”
“DIPLOMAT IS AN HONEST MAN SENT ABROAD TO
LIE FOR THE GOOD OF THE COUNTRY” – SIR
HENRY WOTTON (1568-1639)
• DENGAN KEMAJUAN SISTEM PENGIRIMAN KEDUTAAN
PERMANEN, SUATU PERKEMBANGAN DALAM
TERMINOLOGI DAN METODE MEMPEKERJAKAN DUTA
BESAR. SAAT ITU DISEBUT SEBAGAI “ORATOR TETAP”
DAN BUKAN “DUTA BESAR”.
• ISTILAH “DUTA BESAR” (AMBASSADOR) PERTAMA KALI
DIPAKAI DALAM BUKU “DE BELLO GALLICO”, IA
BERASAL DARI KATA “CELTIC” YANG BERARTI
“PELAYAN”. AMBASSADOR DIGUNAKAN PADA MASA
KAISAR CHARLES V PERTENGAHAN ABAD KE-16.
KAISAR CHARLES V MENYATAKAN BAHWA HANYA
PARA UTUSAN YANG DIMAHKOTAI KEPALANYA DAN
REPUBLIK VENESIA SAJA YANG HARUS DIGELARI
DENGAN SEBUTAN INI.
• HENRY VII (RAJA INGGRIS) MENUGASKAN SPINELLI
(WARGA ITALIA) SEBAGAI WAKILNYA DI BELANDA
(SAAT ITU BUKAN WARGANEGARA DARI NEGARA
PENGIRIM BISA MENJADI DUTA BESAR). VENESIA JUGA
MENUNJUK DUA SUB-AMBASSADOR (KEDUANYA
PEDAGANG BESAR) DI LONDON MEWAKILI VENESIA.
 AMBASSADOR SAAT ITU TERLALU LUAS HAK DAN
KEWENANGANNYA, SEHINGGA PANIKKAR MENGAMATI:
 “PARA DUTA BESAR PADA MASA ITU TIDAK HANYA
MELAPORKAN PERKEMBANGAN DI NEGARA IA
DITEMPATKAN, TETAPI SERING CAMPUR TANGAN
DALAM POLITIK DALAM NEGERI, MEMADAMKAN
PEMBERONTAKAN DAN REVOLUSI, MENDUKUNG PARTAI
POLITIK OPOSISI DAN UMUMNYA MENGGUNAKAN
KEKUASAANNYA UNTUK MEMAJUKAN KEPENTINGAN
NASIONAL NEGARANYA DAN MENCIPTAKAN
KEKACAUAN DI NEGARA LAIN” (PERSONA NON GRATA)
 SELAMA PERIODE ITALIA, KEMAJUAN POSITIF TERJADI
DALAM PERKEMBANGAN DIPLOMASI.
SISTEM DIPLOMASI PERANCIS

MENURUT HAROLD NICHOLSON YANG DIMAKSUD


DENGAN SISTEM DIPLOMASI PERANCIS YAITU:
• “DENGAN METODE PERANCIS YANG SAYA MAKSUD
ADALAH TEORI DAN PRAKTEK HUBUNGAN
INTERNASIONAL YANG BERASAL DARI RICHELLIEU
DIANALISA OLEH CALLIERES DAN DITERAPKAN OLEH
SEMUA NEGARA EROPA SELAMA TIGA ABAD YANG
MENDAHULUI PERUBAHAN TAHUN 1919”
ABAD KE-17 TERDAPAT PERUBAHAN ANTARA LAIN :
1. KETIKA HUGO GROTIUS MENERBITKAN BUKU “DE
JURE BELLI ET PACIS” (HUKUM PERANG DAN DAMAI)
TAHUN 1625 TERUTAMA MEMBANTU PERKEMBANGAN
HUKUM INTERNASIONAL DAN EVOLUSI DIPLOMASI.
DENGAN HUKUM INTERNASIONAL BERARTI PRINSIP-
PRINSIP UMUM DALAM HUBUNGAN INTERNASIONAL
DAPAT DIPELIHARA DAN DIPERTAHANKAN.
2. KARDINAL RICHELLIEU, NEGARAWAN PERANCIS YANG
ULUNG MENGARAHKAN PERANCIS SELAMA
PEMERINTAHAN LOUIS XIV DAN GROTIUS YANG
BERPENDAPAT BAHWA SENI NEGOSIASI
SEHARUSNYALAH BUKAN SUATU PROSES YANG
TERGESA-GESA MELAINKAN SUATU KEGIATAN YANG
PERMANEN. IA MENGANJURKAN DIBENTUKNYA SUATU
HUBUNGAN YANG STABIL MELALUI KONTAK-KONTAK
DIPLOMATIK YANG DIDASARKAN ATAS LANDASAN
YANG KOKOH.
 RICHELLIEU MENGEMUKAKAN DOKTRIN BAHWA
“DIPLOMASI TIDAK HANYA SEMATA-MATA KEGIATAN AD
HOC TETAPI MERUPAKAN PROSES YANG
BERKESINAMBUNGAN”. RICHELLIEU PENGANUT
KEPENTINGAN NEGARA YANG FANATIK, MESKIPUN IA
SEORANG AUTOKRAT, TETAPI MENGUTAMAKAN PERLUNYA
MEMOBILISASI PENDAPAT UMUM GUNA MENDUKUNG
KEBIJAKAN DIPLOMATIK YANG HARUS DICAPAI.
MENURUTNYA PERJANJIAN MERUPAKAN ALAT YANG
PENTING DARI DIPLOMASI, YANG HARUS DITETAPKAN
DENGAN BERBAGAI PERTIMBANGAN. NAMUN SEKALI
PERJANJIAN DIBUAT, DITANDATANGANI DAN DIRATIFIKASI,
IA HARUS DIPATUHI DENGAN JIWA RELIGIUS. IA
MENEKANKAN PADA PENGENDALIAN URUSAN LUAR
NEGERI SUATU NEGARA MELALUI KEMENTERIAN TUNGGAL
SEHINGGA TIDAK AKAN ADA KERAGUAN ATAU AMBIGUITAS
KOMANDO DAN KESETIAAN.
 RICHELIEU MEMPUNYAI PENGARUH YANG
MEYAKINKAN ATAS PRAKTEK DAN PEMIKIRAN
DIPLOMASI KONTEMPORER. KOMPONEN TERPENTING
DALAM DIPLOMASI YAITU KEPASTIAN :
“NEGOSIASI TIDAK HANYA HARUS BERAKHIR DENGAN
PERSETUJUAN, DENGAN PENYUSUNAN KATA-KATA.
PERSETUJUAN HARUS BENAR-BENAR TEPAT UNTUK
TIDAK MENYISAKAN CELAH BAGI PENGINGKARAN
DAN KESALAHPAHAMAN DIMASA DATANG; TETAPI
JUGA BAHWA SETIAP PIHAK YANG AKAN BERUNDING
HARUS MENGETAHUI SEJAK AWAL BAHWA PIHAK LAIN
TERSEBUT BENAR-BENAR MEWAKILI HAK
KEDAULATAN DI NEGERINYA SENDIRI”.
 METODE PERANCIS BERTAHAN SEBAGAI MODEL
DIPLOMASI UNTUK WAKTU YANG LAMA. TEKANAN
INSTRUKSI TERTULIS YANG DIBERIKAN KEPADA DUTA
BESAR YANG MEMUAT GARIS BESAR KEBIJAKAN YANG
HARUS DICAPAI, KONDISI POLITIK NEGARA YANG AKAN
DITUJU DUTA BESAR, MENYERTAKAN “SURAT
KEPERCAYAAN” (LETTER OF CREDENCE) RESMI.
DEMIKIAN POPULERNYA METODE PERANCIS INI, SEHINGGA
BAHASA PERANCIS MENJADI “LINGUA FRANCA”
DIPLOMASI.
2. FRANCOIS CALLIERES MENERBITKAN KARYA BESARNYA
“DE LA MANIERE DE NEGOCIER AVEC LES SOUVERAINS”
TAHUN 1716 DAN MENJADI SALAH SATU PETUNJUK
DIPLOMASI YANG TERBAIK YANG PERNAH DITULIS.
 IA MENGEMUKAKAN DOKTRIN DIPLOMASI YANG BAIK.
IA MENCEK TIPU DAYA SEBAGAI ALAT DIPLOMASI DAN
MENEGASKAN BAHWA DIPLOMASI YANG BAIK ADALAH
DIDASARKAN PADA SALING KEPERCAYAAN. “AROMA
DIPLOMASI ADALAH UNTUK MENGHARMONISKAN
KEPENTINGAN NYATA PIHAK-PIHAK YANG TERKAIT”.
PIHAK YANG TERLIBAT DALAM NEGOSIASI TAK BOLEH
MENGGUNAKAN TAKTIK MENGANCAM ATAU
MENGGERTAK.
DIPLOMASI PADA MASA
PERANG DUNIA & AFTER
DIPLOMASI MODERN (PASCA
PERANG DUNIA II
SETELAH PD-II, SEBUAH TATANAN DUNIA BARU YANG
BERBEDA DARI TATANAN PERIODE PRA-PD-II MUNCUL
DAN MEMPUNYAI PENGARUH YANG SANGAT BESAR PADA
DIPLOMASI. ERA PASCA PD-II, DUA NEGARA AMERIKA
SERIKAT (AS) DAN UNI SOVIET (US), KEDUANYA MENJADI
SUPERPOWERS DAN LEBIH KUAT DARI NEGARA-NEGARA
LAIN DI DUNIA. KEDUA SUPERPOWERS BERDIRI SEBAGAI
SAINGAN SATU SAMA LAIN DAN MASING-MASING
BERUSAHA MEMPERLUAS PENGARUHNYA TERHADAP
NEGARA-NEGARA DI DUNIA. TETAPI TAK SATUPUN DARI
MEREKA CUKUP KUAT UNTUK MEMAKSAKAN
KEHENDAKNYA KEPADA SUPERPOWER LAIN.
PERGULATAN INI MEMUNCULKAN KONDISI DAN POSISI
KONFLIK YANG DISEBUT “COLD WAR” (PERANG DINGIN)
PERANG DINGIN DAN
DIPLOMASI
• DEFINISI PERANG DINGIN:
• CHARLES O’LERCHE MENDEFINISIKAN PERANG
DINGIN SEBAGAI:
“KONTROVERSI DIPLOMATIK DI DALAM MASA NEGARA-
NEGARA BERPERANG SATU SAMA LAIN DENGAN SEGALA
SENJATA YANG DIPUNYAI KECUALI KEKERASAN
BERSENJATA
 PERANG DINGIN YANG MUNCUL SETELAH PD-II
BERAKHIR YAITU SEJAK 1947, DALAM KONTEKS
HUBUNGAN INTERNASIONAL TERJADI “STRUGGLE FOR
POWER” BESAR-BESARAN MELALUI KONFLIK POLITIK,
DIPLOMATIK, IDEOLOGI ANTARA DUA BLOK YANG
BERLAWANAN, ANTARA BLOK KAPITALIS PIMPINAN AS
DAN BLOK SOSIALIS PIMPINAN UNI SOVIET.
 DALAM PERANG DINGIN SARANA APAPUN (KECUALI
PERANG FORMAL) DIGUNAKAN UNTUK MENAMBAH
POWER DAN PENGARUH SENDIRI DAN UNTUK
MEMBENDUNG POWER DAN DOMINASI LAWAN. TAKTIK
YANG DIGUNAKAN DALAM PERANG DINGIN PADA
UMUMNYA TEKANAN EKONOMI, PERANG IDEOLOGIS,
PSIKOLOGIS DAN PROPAGANDA, TINDAKAN POLITIK,
PENGGUNAAN ANGKATAN BERSENJATA TERBATAS DAN
BEBERAPA KOMBINASI DARI FAKTOR ITU.
 DALAM PERANG DINGIN SETIAP ISSUE MENJADI MASALAH
PERJUANGAN DAN SETIAP TEKNIK (SELAIN PERANG
FORMAL) DIGUNAKAN. HAL BARU YANG ADA DALAM
PERANG DINGIN YAITU BAHWA IA MENJADI MASALAH
YANG TERSEBAR LUAS KE SELURUH DUNIA DAN TAK ADA
BAGIAN DARI BENUA INI YANG TIDAK TERMASUK KE
DALAM SCOPENYA. BELUM PERNAH DALAM SEJARAH
PENCAPAIAN KEKUASAAN TERTINGGI ANTARA DUA RIVAL
MENJADI BEGITU MELIBATKAN SELURUH DUNIA.
PENYEBAB PERANG DINGIN
AKAR PERANG DINGIN BISA DILACAK DARI AMBISI MASING-MASING
SUPER POWER YANG TIDAK COCOK DAN IDEOLOGI MEREKA
YANG BERTENTANGAN.
• UNI SOVIET : SETELAH PD-II BERTUJUAN MENJAMIN KEAMANAN
NASIONALNYA TERHADAP KEMUNGKINAN AGRESI DAN
MEMODIFIKASI STATUS QUO INTERNASIONAL DENGAN
PENYEBARAN IDEOLOGI KOMUNIS;
• AMERIKA SERIKAT : PEMIMPIN KEKUATAN STATUS QUO,
BERUSAHA UNTUK MEMBENDUNG RUSSIA MELALUI
INTERVENSINYA DI NEGARA-NEGARA LAIN, PEMBENTUKAN
ALIANSI-ALIANSI MILITER, DAN DENGAN MENGGUNAKAN
BERBAGAI TINDAKAN ANTI KOMUNIS.
• PERANG DINGIN KEMUDIAN MENJADI PERJUANGAN TIMUR ><
BARAT ATAU ISTILAH SOVIET SEBAGAI “PERJUANGAN ANTARA
KUBU SOSIALIS DAN KUBU IMPERIALIS”.
 LERCHE MENYATAKAN:
“DUNIA YANG BIPOLAR ADALAH DUNIA DIMANA
PENYELESAIAN PERBEDAAN DENGAN MEKANISME KLASIK
DIPLOMASI DAN KOMPROMI TIDAK LAGI
MEMUNGKINKAN. APA YANG TERUTAMA MEMBUAT
FRUSTRASI PARA NEGARAWAN ADALAH SARANA HISTORIS
LAIN BAGI PEMECAHAN PROBLEM INTERNASIONAL,
KEKUATAN, SAMA-SAMA GAGAL. PENGGUNAAN
KEKERASAN DENGAN DASAR APAPUN SELAIN PERANG
TOTAL SEBENARNYA TIDAK MUNGKIN KARENA TIDAK
SATUPUN BLOK YANG INGIN TUNDUK PADA
DEMONSTRASI KEKUATAN ATAU ANCAMAN SEMATA”.
DIPLOMASI DAN DETERENS
 DALAM PERIODE PERANG DINGIN DAN SESUDAHNYA,
PERSENJATAAN NUKLIR BERTINDAK SEBAGAI DETEREN
(PENCEGAH). DALAM POLITIK DETEREN INI SENJATA NUKLIR
TELAH BERFUNGSI SEBAGAI BACKGROUND UMUM BAGI
DIPLOMASI WALAUPUN HINGGA KINI BELUM PERNAH
BENAR-BENAR DIGUNAKAN. INSTRUMEN MILITER MEMANG
BENAR-BENAR MEMBERIKAN DUKUNGAN DAN JAMINAN
STABILITAS DIPLOMASI ANTARA LAIN MELALUI PARADE
MILITER
 DIPLOMASI PADA MASA PERANG DINGIN TIDAK
DIDASARKAN ATAS TEORI “BALANCE OF POWER” TETAPI
PADA “BALANCE OF TERROR” (KESEIMBANGAN
ANCAMAN). KEMUNGKINAN SUATU PERANG NUKLIR
DAN KEHANCURAN TOTAL BERTINDAK SEBAGAI
DETEREN. DIPLOMASI DETEREN PADA ZAMAN NUKLIR
INI DIDASARKAN PADA ANGGAPAN:
 BAHWA RESIKO BUNUH DIRI AKAN MENGHENTIKAN
AGRESSOR KARENA HARGA YANG HARUS DIA BAYAR
AKAN TERLALU TINGGI BILA IA MELAKUKAN SERANGAN
NUKLIR; STRATEGI DIPLOMASI DETEREN UNTUK
BIPOLAR SYSTEM INI COCOK UNTUK MEMISAHKAN
“SPHERE OF INFLUENCE” KEDUA SUPERPOWER UNTUK
PERDAMAIAN UMUM DUNIA.
 DETEREN TIDAK HANYA MERUPAKAN TEKNIK MILITER
TETAPI JUGA SEBUAH KONSEP DIPLOMASI. DETEREN
MEMANG MEMBUTUHKAN KAPABILITAS MILITER
UNTUK MENDUKUNGNYA, TESTNYA TIDAK TERLETAK
PADA PENGGUNAANNYA TETAPI PADA ANCAMAN
PENGGUNAANNYA AGAR AGRESSOR TIDAK
MELAKUKAN SUATU TINDAKAN. JADI DETEREN
ADALAH KONSEP PSIKOLOGIS YANG DIGUNAKAN
OLEH PEMBUAT KEPUTUSAN SIPIL. MANIPULASI
ANCAMAN KEKERASAN YANG DILAKUKAN OLEH
PIHAK SIPIL INI, YANG DISEBUT DIPLOMASI DETEREN,
MERUPAKAN SARANA UTAMA DIPLOMASI SEJAK
PERMULAAN PERANG DINGIN.
 PERANG DINGIN MENGKOMBINASIKAN DUA ELEMEN
YAITU BENTROKAN DUA IDEOLOGI YANG
BERMUSUHAN DAN DUA SUPER YANG MEWAKILI DUA
KUBU YANG BERMUSUHAN. SIKAP YANG KERAS
DILANJUTKAN UNTUK MEMBUAT TINDAKAN-TINDAKAN
DIPLOMATIK YANG BERHATI-HATI SEHINGGA SAMBIL
BERUSAHA MEMPERTAHANKAN DAN MENINGKATKAN
PENGARUH MEREKA, MEREKA BISA MENGHINDARI
RESIKO KONFLIK BERSENJATA SECARA LANGSUNG
 PERANG DINGIN MENUNJUKKAN SITUASI TIDAK DAMAI
TIDAK PERANG. MESKIPUN PERDAMAIAN UMUM ADA,
PERANG TERBATAS SERING PECAH DI BEBERAPA BAGIAN
DUNIA YANG BERBEDA, KARENA SUPERPOWER MENAHAN
DIRI MEREKA UNTUK TERLIBAT DALAM PERTEMPURAN
LANGSUNG, TETAPI DILAKUKAN OLEH WAKIL YAITU OLEH
SEKUTU-SEKUTUNYA. HUBUNGAN BERMUSUHAN
DITONJOLKAN, TETAPI TIDAK SAMPAI PADA PENGABAIAN
NEGOSIASI DAN PENGGUNAAN KEKERASAN TETAP
TERBATAS
 DISAMPING KEDUA SUPERPOWER, NEGARA-NEGARA LAIN
JUGA BERUSAHA UNTUK MENJAGA KEPENTINGAN
NASIONALNYA MELALUI BERBAGAI SARANA DIPLOMATIK.
PADA SAAT PERANG DINGIN MENCAPAI PUNCAKNYA
“DIPLOMASI DIAM” DAN “DIPLOMASI PREVENTIF”
MELIBATKAN PERANAN AKTIF PBB. SELAMA KONFRONTASI
BIPOLAR, NEGARA-NEGARA KECIL SECARA MILITER LEMAH
DAN TERBELAKANG EKONOMINYA, KHAWATIR AKAN
KETERLIBATAN MEREKA DALAM KONFLIK INI DAN RESIKO
MENJADI NEGARA SATELIT DARI SALAH SATU SUPERPOWER.
MEREKA JUGA KHAWATIR AKAN AGRESI TERANG-
TERANGAN OLEH NEGARA LAIN. DALAM PERJUANGAN
ANTARA KEDUA SUPERPOWER, MEREKA MENCARI
PERLINDUNGAN DI PBB, MENGGUNAKANNYA UNTUK
MENUTUPINYA MELALUI DIPLOMASI DIAM ATAU PREVENTIF.
 DALAM DUNIA BIPOLAR, TAK ADA TEMPAT BAGI MEREKA
YANG NETRAL DAN NEGARA-NEGARA SUPERPOWER
MENGANGGAP NEGARA SEPERTI ITU, SEPERTI INDIA,
INDONESIA, DENGAN PENUH CURIGA DAN BAHKAN
MENGANGGAP “IMMORAL” (TIDAK BERMORAL).
KEDUANYA MENERAPKAN PEPATAH: “NEGARA YANG TIDAK
BERSAMA KITA ADALAH LAWAN KITA”. NAMPAKNYA
SISTEM BIPOLAR YANG BERSIFAT PERMANEN INI LAMBAT
LAUN SETAPAK DEMI SETAPAK MENGARAH KEPADA
“MULTIPOLAR”.
• DALAM EVOLUSI INI “NASIONALISME” MEMAINKAN
PERANAN PENTING. KEKUATAN KETIGA DI EROPA
BARAT DI TAHUN 1950-AN DENGAN EKONOMI YANG
SUDAH DIPERBAIKI DAN KEBANGKITAN SEMANGAT,
NEGARA-NEGARA EROPA BARAT MENYATAKAN
KEMERDEKAAN KEHENDAKNYA. EROPA BARAT
MEMANG MASIH MEMELIHARA HUBUNGAN DEKAT
DENGAN AS TETAPI TIDAK TERGANTUNG KEPADA AS.
CONTOH :

 NASIONALISME TERUSAN SUEZ OLEH MESIR. HAL INI


TERBUKTI DALAM CONTOH PADA EKSPEDISI SUEZ YANG
GAGAL OLEH INGGRIS DAN PERANCIS PADA TAHUN 1956.
 DENGAN SEMANGAT NASIONALISME, NEGARA-NEGARA
EROPA TIMUR JUGA BERUSAHA UNTUK MENYATAKAN
KEMANDIRIANNYA. PERTAMA OLEH YUGOSLAVIA,
DIIKUTI OLEH ALBANIA DAN RUMANIA YANG
MELAKSANAKAN POLITIK LUAR NEGERI YANG
INDEPENDEN DAN MENENTANG DOMINASI RUSSIA.
 NEGARA-NEGARA DI LUAR EROPA SEPERTI INDIA,
MEMILIH BERADA DI LUAR DARI DUA BLOK YANG
BERLAWANAN. INDIA BERSAMA YUGOSLAVIA,
INDONESIA, MESIR DAN GHANA MENAWARKAN POLA
TINGKAH LAKU BAGI NEGARA-NEGARA YANG BARU
MUNCUL DI ASIA-AFRIKA YANG MEMILIH TINGGAL TAK
TERIKAT DALAM BENTUK NON-BLOK (NON ALIGNED),
SEHINGGA MENGURANGI STRUKTUR YANG KAKU DARI
BIPOLAR SYSTEM. NEGARA-NEGARA ASIA DAN AFRIKA
YANG MEMBENTUK GERAKAN NON-BLOK (NON
ALIGNED MOVEMENT) KEMUDIAN DIAKUI SEBAGAI
DUNIA KETIGA.
 INI BERARTI BAHWA SISTEM INTERNASIONAL TELAH
DIBAGI MENJADI TIGA BLOK ATAU POLYCENTRIS
SEPANJANG PUSAT-PUSAT KEKUATAN TIDAK HANYA
BLOK-BLOK SAJA, TETAPI JUGA NEGARA-NEGARA
INDIVIDUAL DAN PBB YANG MEMAINKAN PERANAN
PENTING. MELALUI PBB NEGARA-NEGARA KECIL
BERUSAHA MEMUKUL DOMINASI SUPERPOWER DAN
MEMPUNYAI PENGARUH ATAS POLITIK
INTERNASIONAL
 PERIODE BIPOLARITAS YANG BERLAKU SECARA EKSTENSIF
ANTARA 1947-1962, DIPLOMASI TAK DAPAT MEMAINKAN
PERANAN PENTING KARENA KEKAKUAN SIKAP KEDUA
SUPERPOWER. TETAPI DENGAN MUNCULNYA DUNIA
KETIGA DAN KONDISI DI ATAS TERSEBUT, MEMBAWA
KEHANCURAN BIPOLARITAS DAN KEMUDIAN DIIKUTI
OLEH KECENDERUNGAN MUNCULNYA “MULTIPOLARITAS”
DAN PERSESUAIAN SEBAGIAN ANTARA AS DAN SOVIET
YANG DIKENAL SEBAGAI “DETENTE”.
 KARENA SISTEM BIPOLAR SELALU MUNCUL ANCAMAN
PERANG UMUM, MAKA DALAM DUNIA YANG
MULTIPOLAR DIPLOMASI KEMUDIAN MEMILIKI
KESEMPATAN YANG LEBIH BAIK UNTUK MEMAINKAN
PERANAN YANG LEBIH EFEKTIF. SISTEM MULTIPOLAR
PALING TIDAK MEMERLUKAN TIGA AKTOR.
BERDASARKAN TEORI HUBUNGAN INTERNASIONAL,
MULTIPOLARITAS KEBERADAAN PALING TIDAK LIMA
NEGARA BESAR YANG SETARAF ADALAH MERUPAKAN
KEHARUSAN. DALAM SISTEM MULTIPOLAR, DENGAN
BANYAK NEGARA AKTOR YANG BESAR, NEGARA-
NEGARA MEMPUNYAI MOBILITAS YANG LEBIH BESAR
UNTUK BERSEKUTU DAN MENGKONSOLIDASIKAN DIRI
MEREKA SENDIRI.
HAL INI MEMPUNYAI EFEK DUA ARAH:
• SISTEM SEPERTI ITU DIHARAPKAN MENGHASILKAN
TINGKAH LAKU YANG LEBIH TERKENDALI;
• DIBANDINGKAN DENGAN PEMBAGIAN BIPOLARITAS
YANG SEDERHANA DAN KAKU, MULTIPOLARITAS
ADALAH KOMPLEKS DAN FLEKSIBEL
DETENTE DAN PEACEFUL CO-
EXISTENCE

• KEMUNCULAN DUNIA YANG MULTIPOLAR DAN KEMAJUAN


PESAING-PESAING POTENSIAL UNTUK KEDUDUKAN NEGARA
BESAR MEMPERSEMPIT KONFLIK ANTARA KEDUA
SUPERPOWER DAN MENCIPTAKAN JALAN BAGI SUATU
DETENTE. PERANG DINGIN YANG PALING HEBAT MULAI
TAHUN 1947 SAMPAI PADA KONFRONTASI KUBA TAHUN 1962,
KETIKA DUNIA TAMPAKNYA BERADA DIAMBANG PERANG
BESAR. UNTUK MENGHINDARI PERANG BESAR TERSEBUT
SEJAK TAHUN 1963 DIBUKA “HOT LINE” ANTARA MOSCOW
DAN WASHINGTON DIANTARA KEDUA KEPALA NEGARA.
MANFAAT YANG SEGERA DIPEROLEH UNTUK MENGHINDARI
PERANG BESAR DAN PERBEDAANNYA YAITU “TEST BAN
TREATY” (PERJANJIAN PENGHAPUSAN PERCOBAAN SENJATA
NUKLIR) PADA TAHUN 1963. DENGAN DITANDATANGANINYA
PERJANJIAN INI ERA DETENTE DIMULAI.
“DETENTE”

MENURUT OXFORD ENGLISH DICTIONARY


DIDEFINISIKAN SEBAGAI: “PENGHENTIAN HUBUNGAN
TEGANG ANTARA DUA NEGARA”.
• MENURUT WEBSTER NEW WORLD DICTIONARY,
DETENTE DIARTIKAN SEBAGAI: “A LESSENING OF
TENSION OR HOSTILITY, ESPECIALLY BETWEEN
NATIONS”.
 MENURUT HENRY KISSINGER, MANTAN MENLU LUAR
NEGERI AS, BAGI AS DETENTE MENUNJUKKAN:
“KEWAJIBAN KHUSUS DUA NEGARA NUKLIR BESAR YANG
MEMPUNYAI KEMAMPUAN UNTUK MENGHANCURKAN
UMAT MANUSIA DAN YANG KONFLIKNYA TELAH
MENGAKIBATKAN BANYAK KRISIS DALAM PERIODE
SESUDAH PERANG DUNIA, UNTUK MENGUBAH POSISI
MEREKA DARI ‘KONFRONTASI KE NEGOSIASI’”
• OLEH KARENA ITU DETENTE BERARTI PENURUNAN
TINGKAT KETEGANGAN INTERNASIONAL, BAHKAN
SUATU UPAYA UNTUK MENGKODIFIKASI PERSYARATAN-
PERSYARATAN KOMPETISI. HAL INI BERARTI TIDAK
HANYA RIVALITAS YANG MASIH DILANJUTKAN TETAPI
JUGA KERJASAMA SUPERPOWER DALAM HAL
PENGENDALIAN PERLOMBAAN SENJATA, DAN JUGA
BIDANG POLITIK, EKONOMI, TEKNIK, DAN ILMIAH
LAINNYA.
• DALAM POLITIK BARAT, DETENTE MENGGAMBARKAN
GAGASAN PEREDAAN ATAU PENGENDORAN KETEGANGAN,
SEBUAH KECENDERUNGAN DAN PROSES, BUKAN SUATU
KEADAAN. MENURUT ISTILAH SOVIET, DETENTE ADALAH
RAZRIADKA. PARA PENGUASA SOVIET MENGHINDARI ISTILAH
INI, SEBAB RAZRIADKA JUGA BERARTI SUATU BAGIAN
TERTENTU DARI MEKANISME SEBUAH SENJATA API, SEHINGGA
MEMPUNYAI KONOTASI MILITER. DI UNI SOVIET, UNGKAPAN
“MIRNOE SOSU SHESTVOVANIE” (PEACEFUL CO-EXISTENCE),
DIGUNAKAN UNTUK MENYATAKAN SEBUAH KEADAAN, TIDAK
HANYA PROSES, TETAPI MERUPAKAN PRINSIP POLITIK LUAR
NEGERI SEJAK PERMULAAN NEGARA SOVIET DAN MERUPAKAN
ISTILAH YANG DIGUNAKAN PIHAK BARAT UNTUK ISTILAH
“DETENTE”. SOVIET MENGANGGAPNYA SEBAGAI SESUATU
YANG LEBIH POSITIF DARIPADA “RE-APPROCHEMENT” (SALING
MENDEKATI).
 DENGAN DETENTE, DIPLOMASI MENDAPATKAN
TEMPAT YANG LEBIH LUAS DALAM POLITIK
INTERNASIONAL DAN TELAH MEREDAKAN
KETEGANGAN INTERNASIONAL DAN MENGARAH
KEPADA TERCAPAINYA “DETENTE” (AGREEMENT) YANG
EFEKTIF ANTARA KEDUA SUPERPOWER. TETAPI DILAIN
PIHAK ADA KEKHAWATIRAN TERJADINYA
“KONDOMINIUM” (DAERAH YANG DIKUASAI
BERSAMA) SUPERPOWERS ATAS WILAYAH LAIN DI
DUNIA INI. FAKTOR INI JUGA TELAH MENINGKATKAN
PENTINGNYA DIPLOMASI DI BIDANG HUBUNGAN
INTERNASIONAL
 MASYARAKAT INTERNASIONAL MENDUKUNG DETENTE, KARENA
KOMPETISI PERSENJATAAN YANG MENGARAH KE KEHANCURAN,
BILA DIGUNAKAN DENGAN CARA LAIN, BERMANFAAT BAGI
PENINGKATAN STANDAR HIDUP. KEDUA SUPERPOWER JUGA
MENYADARI MANFAAT DETENTE DALAM HUBUNGAN SALING
MENGUNTUNGKAN DARIPADA MELALUI CARA KONFRONTASI;
 DALAM DETENTE KADANG-KADANG TIMBUL KETEGANGAN
DALAM HUBUNGAN KEDUA SUPERPOWER, TETAPI SERING DAPAT
DISELESAIKAN MELALUI NEGOSIASI BILATERAL. BEBERAPA
PERBEDAAN LAIN SERING MEMBUTUHKAN CAMPUR TANGAN
NEGARA LAIN ATAU PBB. NAMUN BANTUAN DIPLOMASI SELALU
DIBUTUHKAN UNTUK MENJADIKAN DETENTE BERHASIL.
• TUJUAN DIPLOMASI SELAMA DETENTE ADALAH:
UNTUK MENGURANGI KETEGANGAN DI BIDANG LAIN
DARI KEPENTINGAN YANG SAMA DAN UNTUK
MENCAPAI SUATU PENGERTIAN SEHUBUNGAN DENGAN
PEMBATASAN PERSENJATAAN DAN MENGGANTI
KONFRONTASI DENGAN KERJASAMA”.
DIPLOMASI MASA MODERN

PADA MASA COLD WAR, DIPLOMASI MENGALAMI


KEMUNDURAN DALAM PELAKSANAAN KARENA :
 TERJADI PERANG DINGIN ANTARA BLOK BARAT DENGAN
BLOK TIMUR;
 KURANGNYA KEBEBASAN BERGERAK DARI PARA
DIPLOMAT, KARENA DIPLOMASI DENGAN CARA
PARLEMENTER;
 PERJUANGAN KEKUASAAN YANG TIADA AKHIR DARI
KEDUA SUPERPOWER.
Text
Text

Text
perang dingin
Kemunduran
Diplomacy

Struggle for Power


Kurangnya kebebasan bergerak dari
Setiap negara
para diplomat, karena diplomasi
dengan cara parlementer;
MORGENTHAU MENGELUHKAN MENURUNNYA DIPLOMASI.
LIMA FAKTOR MENURUTNYA YANG MENYEBABKAN,
YAITU :
 PERKEMBANGAN DAN KEMAJUAN SISTEM KOMUNIKASI;
 MENURUNNYA NILAI DIPLOMASI;
 DIPLOMASI MELALUI PROSEDUR-PROSEDUR PARLEMEN;
 PERANAN DUA SUPERPOWER YANG MERUPAKAN
PENDATANG BARU DALAM BIDANG DIPLOMASI;
 HAKIKAT DUNIA SAAT ITU, DALAM MANA KEDUA BLOK
KEKUATAN BERHADAPAN SATU SAMA LAIN DALAM
POSISI YANG KAKU.
MORGENTHAU: 5 FAKTOR
MENURUNNYA FUNGSI DIPLOMASI
kedua blok kekuatan berhadapan
satu sama lain dalam posisi yang kaku.
Diplomasi melalui
prosedur-prosedur
parlemen

Perkembangan dan
Morgenthou
kemajuan sistem komunikasi

Peranan dua superpower


Menurunnya
nilai diplomasi
DIPLOMASI ERA POST COLD
WAR

NEW CHALLENGES FACING DIPLOMACY IN THE POST


COLD-WAR ERA:
• TECHNOLOGICAL PROGRESS;
• THE RELATIVE CHANGE IN THE SOVEREIGNTY OF THE
STATE;
• THE EMERGENCE OF NEW ACTORS SUCH AS
NGOS/INGOS,
• DIPLOMACY MUST FUNCTION IN A COMPLEX AND
SOMETIMES PARADOXICAL CONTEXT CHARACTERIZED
ON THE ONE HAND BY THE PROCESS OF
GLOBALIZATION AND ON THE OTHER HAND BY FORCES
OF FRAGMENTATION AND LOCALIZATION.
IN ORDER TO MEET THESE NEW CHALLENGES
DIPLOMATS MUST ADAPT THEIR METHODS OF WORK
TO THE NEW ENVIRONMENT:  
1. BECOME MORE OPEN;
2. LEARN TO FULLY UTILIZE OPPORTUNITIES OFFERED BY
THE TECHNOLOGICAL REVOLUTION;
3.  FAMILIAR WITH THE ART OF NEGOTIATION;
4. BE ABLE TO WORK IN A MULTICULTURAL ENVIRONMENT;
5. OPEN THE OPPORTUNITY TO CO-OPERATE WITH
DIFFERENT ACTORS.
• DIPLOMATIC QUALITIES ARE PHYSICAL OR MENTAL
ATTRIBUTES A PERSON IS BORN WITH OR DEVELOPS
PROF. KAPELLER: 

DIPLOMACY IS NOT FOR THE SICKLY, THE WEAK, THE NEUROTIC AND
THE INTROVERTS. A ROBUST CONSTITUTION AND GOOD HEALTH
ARE NEEDED TO STAND THE PHYSICAL AND MENTAL STRAIN PUT ON
DIPLOMATS IN MANY SITUATIONS. BEING ABLE TO SLEEP WELL IN
ALMOST ANY CIRCUMSTANCES IS OF GREAT HELP. A WELL-
BALANCED PERSONALITY, GOOD SELF-CONTROL, A NATURAL
INQUISITIVENESS, AN INTEREST IN UNDERSTANDING OTHERS AND
THEIR MANNER OF THINKING ARE ALSO ESSENTIAL. THIS SHOULD
BE COMPLEMENTED BY A FRIENDLY AND OUTGOING NATURE,
NATURAL COURTESY AND GOOD MANNERS, AND A CAPACITY TO
CREATE EMPATHY AND DEVELOP FRIENDSHIPS. A GIFT FOR
LANGUAGES IS A GREAT ASSET, BECAUSE BEING ABLE TO
COMMUNICATE WITH OPPOSITE NUMBERS IN THEIR OWN
LANGUAGE IS BECOMING INCREASINGLY IMPORTANT, ESPECIALLY
IN SOME LESS TRADITIONAL FORMS OF DIPLOMACY.
SYARAT-SYARAT DIPLOMAT :

1. PHISICAL QUALITIES
• ROBUST CONSTITUTION
• GOOD HEALTH
• RESILIENCE
2. MENTAL QUALITIES :
 BALANCED PERSONALITY
 OPEN MIND
 TOLERANCE
 NATURAL CURIOSITY
 FRIENDLY AND OUTGOING DISPOSITION
 GOOD LISTENER
 ABILITY TO PUT ONESELF IN THE INTERLOCUTOR’S PLACE
 PATIENCE
 INTELLIGENCE AND CAPACITY TO LEARN QUICKLY
 COURTESY AND GOOD MANNERS
3. DIPLOMATIC SKILLS MAY REQUIRE A NATURAL
PREDISPOSITION, BUT MUST BE DEVELOPED
THROUGH TRAINING. THE MAIN DIPLOMATIC SKILLS
ARE LANGUAGE PROFICIENCY, INTERACTION WITH
MEDIA, IT PROFICIENCY, REPRESENTATION,
INFORMATION MANAGEMENT, NEGOTIATION,
DIPLOMATIC BEHAVIOR AND PROTOCOL.
ACQUISITION OF DIPLOMATIC SKILLS IS USUALLY
PART OF DIPLOMATIC TRAINING PROGRAMS,
THROUGH SPECIALIZED METHODOLOGIES SUCH AS
SIMULATION EXERCISES AND ACTIVE LEARNING. 
4. DIPLOMATIC KNOWLEDGE CONSISTS OF THE
FOLLOWING MAIN DISCIPLINES: INTERNATIONAL
LAW, INTERNATIONAL ECONOMICS, DIPLOMACY, AND
INTERNATIONAL RELATIONS. THIS KNOWLEDGE IS
USUALLY ACQUIRED THROUGH TRADITIONAL
TEACHING. PRACTICAL EXERCISES AND CASE
STUDIES MAY ALSO BE USED.
VARIETY OF TYPES OF
DIPLOMACY
VARIETY OF TYPES OF DIPLOMACY:
 THE COMPLEXITY OF INTRASTATE AND INTERSTATE CONFLICT
HAS BECOME A CRITICAL CHALLENGE TO THE FIELD AND TO
METHODS OF CONFLICT RESOLUTION EVEN THOUGH THE
NUMBER OF CONFLICTS HAS DECREASED SINCE 1999 WITH 2005
HAVING THE LOWEST NUMBER SINCE THE END OF THE COLD WAR
 IN TRYING TO FIND THE BEST METHODS OF RESOLVING
CONFLICTS, A VARIETY OF TYPES OF DIPLOMACY HAVE BEEN
IDENTIFIED. NOWADAYS TERMS SUCH AS “FORMAL DIPLOMACY”,
“TRACK ONE DIPLOMACY”, “TRACK TWO DIPLOMACY” AND
“MULTI-TRACK DIPLOMACY” ARE COMMON IN CONFLICT
RESOLUTION VOCABULARY (DIAMOND & MCDONALD, 1996;
ZIEGLER, 1984; DE MAGALHAES, 1988; MONTVILLE, 1991). “QUIET
DIPLOMACY” IS POPULARLY KNOWN AS PRESIDENT THABO
MBEKI’S APPROACH TO REGIONAL POLITICAL PROBLEMS IN
SOUTHERN AFRICA (CHRISTOPHER LANDSBERG, 2004).
• REGARDLESS OF THE MULTIPLICITY OF THESE LEVELS OF
DIPLOMACY, THERE ARE STILL A LOT OF OTHER
CONFLICT RESOLUTION ACTIVITIES THAT HAVE NOT
BEEN CLEARLY DEFINED. FOR EXAMPLE, PEACEMAKING
ACTIVITIES UNDERTAKEN BY NON-POLITICAL THIRD
PARTIES BETWEEN HIGH POLITICAL REPRESENTATIVES OF
WARRING GROUPS, OR GOVERNMENTS DOES NOT FIT IN
THE DEFINITIONS OF TRACK ONE, TRACK TWO, AND
MULTI-TRACK DIPLOMACY
TASKS OF DIPLOMACY (BARSTON)

1. Representation
(Formal, Simbolis, Substansi):

2.Function of acting as listening post

Tasks of 3. Laying the groundwork or preparing


the basis for policy or new initiative
Diplomacy
(Barston) 4. reducing friction or oiling the wheels of
bilateral or multilateral relations

5. Contributing to order and orderly change

6. Creation, drafting and amandement


of wide body of international rules of
Company Logo a normative and
www.themegallery.com

regulatory kind that provide structure


in the international system.
A VARIETY OF TYPES OF DIPLOMACY
(AS MEANS OF CONFLICT
RESOLUTION)

TRACK ONE
1
DIPLOMACY

TRACK TWO
2
DIPLOMACY

TRACK ONE AND A HALF


3 DIPLOMACY / Multi Track
Diplomacy
www.themegallery.com
• TRACK ONE DIPLOMACY OR OFFICIAL DIPLOMACY HAS A LONG
TRACK ONE DIPLOMACY
HISTORY WHOSE ROOTS LIE IN THE REMOTE HISTORY OF
HUMANKIND.
• DE MAGALHAES (1988) DESCRIBES OFFICIAL DIPLOMACY AS,
“[A]N INSTRUMENT OF FOREIGN POLICY FOR THE ESTABLISHMENT
AND DEVELOPMENT OF CONTACTS BETWEEN THE GOVERNMENTS
OF DIFFERENT STATES THROUGH THE USE OF INTERMEDIARIES
MUTUALLY RECOGNIZED BY THE RESPECTIVE PARTIES”
• THE MOST IMPORTANT FEATURE THAT DISTINGUISHES TRACK
ONE DIPLOMACY FROM ALL OTHER FORMS OF DIPLOMACY IS ITS
FORMAL APPLICATION AT THE STATE-TO-STATE LEVEL. IT
FOLLOWS A CERTAIN PROTOCOL TO WHICH EVERY STATE IS A
SIGNATORY. TRACK ONE DIPLOMACY IS USUALLY CONSIDERED
TO BE THE PRIMARY PEACEMAKING TOOL OF A STATE’S FOREIGN
POLICY. IT IS CARRIED OUT BY DIPLOMATS, HIGH-RANKING
GOVERNMENT OFFICIALS, AND HEADS OF STATES AND IS AIMED
AT INFLUENCING THE STRUCTURES OF POLITICAL POWER.
 THE TRACK ONE PLAYERS ARE THE UNITED NATIONS, THE VATICAN,
AND REGIONAL ECONOMIC AND POLITICAL GROUPINGS SUCH AS THE
EUROPEAN UNION, THE ARAB LEAGUE, THE AFRICAN UNION (AU),
THE ORGANIZATION OF AMERICAN STATES (OAS), AND MANY
OTHERS.
 NEGOTIATION IS SOMETIMES USED AS A SYNONYM FOR OFFICIAL
DIPLOMACY, WHEREAS IN FACT IT IS SIMPLY A CONFLICT
RESOLUTION PROCESS USED BY ALL THOSE MENTIONED ABOVE TO
RESOLVE CONFLICTS. MAKING THIS DISTINCTION,
 CHRISTER JONSSON AND MARTIN HALL (2005) SAID, “[O]NCE AGAIN,
WE ARE REMINDED OF THE UNIVERSALISM-PARTICULARISM
DIMENSION OF DIPLOMACY: WHILE NEGOTIATING TO FURTHER THE
INTERESTS OF THEIR POLITIES, DIPLOMATS TYPICALLY IDENTIFY THE
PEACEFUL RESOLUTION OF CONFLICTS AND THE AVOIDANCE OF WAR
AS COMMON INTERESTS”.
STRENGTHS OF TRACK ONE
DIPLOMACY-
 TRACK ONE DIPLOMACY WAS DEVELOPED AS A FOREIGN POLICY TOOL
TO SPECIFICALLY IMPROVE RELATIONS AMONG NATIONS. ALTHOUGH
THE STRENGTHS OF TRACK ONE DIPLOMACY ARE NUMEROUS, THE MOST
WIDELY CITED IN THE LITERATURE ARE FOUR.
1. FIRST, TRACK ONE DIPLOMACY HAS THE ABILITY TO USE POLITICAL
POWER TO INFLUENCE THE DIRECTION OF NEGOTIATIONS AND
OUTCOMES (SANDERS, 1991). THIS POWER MIGHT INCLUDE USING THE
THREAT OF MILITARY FORCE IF A PARTY DECIDES TO GO AGAINST
INTERNATIONAL TREATIES.
2. SECOND, TRACK ONE DIPLOMACY HAS THE CAPACITY TO ACCESS
MATERIAL AND FINANCIAL RESOURCES THAT GIVE HIGH LEVERAGE AND
FLEXIBILITY IN NEGOTIATIONS (BERCOVITCH AND HOUSTON, 2000).
3. THIRD, TRACK ONE DIPLOMACY CAN EMPLOY IN-DEPTH KNOWLEDGE
ABOUT THE PARTIES’ INTERESTS BECAUSE OF THE USE OF VARIOUS
INTELLIGENCE SOURCES (STEIN AND LEWIS, 1996).
4. FOURTH, TRACK ONE MEDIATORS HAVE THE COMPETENCE TO USE
BROAD KNOWLEDGE OF THEIR STATES’ FOREIGN POLICIES, AND ALSO
THE FOREIGN POLICIES OF THE CONFLICTING PARTIES.
WEAKNESSES OF TRACK ONE
1.
DIPLOMACY
THE FIRST WEAKNESS OF TRACK ONE DIPLOMACY IS THAT ITS
CONFLICT RESOLUTION APPROACHES ARE CORRUPTED BY POWER.
STATE POWER CAN BE A LIABILITY TO DURABLE PEACE, RATHER THAN
A FACILITATIVE TOOL. POWER CAN SUPPRESS UNDERLYING ISSUES OF
WEAKER PARTIES, THEREBY UNDERMINING THE SUSTAINABILITY OF A
PEACE AGREEMENT (DIAMOND & MACDONALD, 1996).
2. SECOND, DIPLOMATIC MISSIONS, AN ASSET TO TRACK ONE
DIPLOMACY, ARE NORMALLY CLOSED DOWN AT THE PEAK OF
CONFLICTS BETWEEN COUNTRIES “THEREBY REDUCING
COMMUNICATION WHEN IT IS NEEDED MOST” (ZIEGLER, 1984, P. 27).
3. THIRD, OFFICIALS CANNOT, OF COURSE, SPEAK AGAINST THEIR
COUNTRY AND, AS A RESULT, MAY EITHER BE TOO RIGID OR DELAY
NEGOTIATIONS THROUGH CONSULTATIONS WITH THEIR LEADERS AT
HOME (VOLKAN, 1991; SANDERS, 1991).
4. FOURTH, TRACK ONE DIPLOMACY IS AFFECTED BY ELECTORAL
CYCLES.
TRACK TWO DIPLOMACY
 LIKE MANY OTHER CONFLICT RESOLUTION THEORISTS AND PRACTITIONERS
WORRIED ABOUT THE FAILURES OF TRACK ONE DIPLOMACY, MONTVILLE
COINED THE PHRASE ‘TRACK TWO DIPLOMACY’ (VOLKAN, 1991). MONTVILLE
(1991) DEFINES TRACK TWO DIPLOMACY AS, “UNOFFICIAL, INFORMAL
INTERACTION BETWEEN MEMBERS OF ADVERSARY GROUPS OR NATIONS
THAT AIM TO DEVELOP STRATEGIES, TO INFLUENCE PUBLIC OPINION,
ORGANIZE HUMAN AND MATERIAL RESOURCES IN WAYS THAT MIGHT HELP
RESOLVE THEIR CONFLICT” (P. 162).
 MONTVILLE EMPHASIZED THAT TRACK TWO DIPLOMACY IS NOT A
SUBSTITUTE FOR TRACK ONE DIPLOMACY, BUT COMPENSATES FOR THE
CONSTRAINTS IMPOSED ON LEADERS BY THEIR PEOPLE’S PSYCHOLOGICAL
EXPECTATIONS. MOST IMPORTANT, TRACK TWO DIPLOMACY IS INTENDED TO
PROVIDE A BRIDGE OR COMPLEMENT OFFICIAL TRACK ONE NEGOTIATIONS
(NAN, 2004; AGHA, FELDMAN, KHALIDI, SCHIFF, 2003). EXAMPLES OF TRACK
TWO ORGANISATIONS ARE SEARCH FOR COMMON GROUND, WEST AFRICAN
NETWORK FOR PEACEBUILDING (WANEP), EUROPEAN CENTRE FOR CONFLICT
PREVENTION (ECCP), AND MANY OTHERS.
STRENGTHS OF TRACK TWO DIPLOMACY

1. FIRST, TRACK TWO PARTIES ARE NOT INHIBITED BY POLITICAL OR
CONSTITUTIONAL POWER; THEREFORE, THEY CAN EXPRESS THEIR
OWN VIEWPOINTS ON ISSUES THAT DIRECTLY AFFECT THEIR
COMMUNITIES AND FAMILIES.
2. SECOND, TRACK TWO OFFICIALS DO NOT HAVE THE FEAR OF LOSING
CONSTITUENCIES BECAUSE THEY ARE THE CONSTITUENCY.
3. THIRD, TRACK TWO EMPOWERS THE SOCIALLY, ECONOMICALLY, AND
POLITICALLY DISENFRANCHISED GROUPS BY GIVING THEM A
PLATFORM FROM WHICH THEY CAN AIR THEIR VIEWS ON HOW PEACE
CAN BE ACHIEVED IN THEIR OWN COMMUNITIES OR NATIONS.
4. FOURTH, TRACK TWO IS EFFECTIVE BOTH AT THE PRE-VIOLENT
CONFLICT AND POST VIOLENT CONFLICT STAGES; THEREFORE IT IS A
VERY EFFECTIVE TOOL FOR VIOLENT CONFLICT PREVENTION AND
POST-CONFLICT PEACEBUILDING.
5. FIFTH, TRACK TWO INVOLVES GRASSROOTS AND MIDDLE
LEADERSHIP WHO ARE IN DIRECT CONTACT WITH THE CONFLICT.
WEAKNESSES OF TRACK TWO
DIPLOMACY
1. THE FIRST WEAKNESS IS THAT TRACK TWO PARTICIPANTS HAVE LIMITED
ABILITY TO INFLUENCE FOREIGN POLICY AND POLITICAL POWER
STRUCTURES BECAUSE OF THEIR LACK OF POLITICAL POWER.
2. SECOND, TRACK TWO INTERVENTIONS CAN TAKE TOO LONG TO YIELD
RESULTS.
3. THIRD, TRACK TWO HAS LIMITED ABILITY TO INFLUENCE CHANGE AT THE
WAR STAGE OF A CONFLICT.
4. FOURTH, TRACK TWO PARTICIPANTS RARELY HAVE RESOURCES NECESSARY
FOR SUSTAINED LEVERAGE DURING NEGOTIATIONS AND FOR THE
IMPLEMENTATION OF AGREEMENTS.
5. FIFTH, TRACK TWO IS NOT EFFECTIVE IN AUTHORITARIAN REGIMES WHERE
LEADERS DO NOT TAKE ADVICE FROM LOWER LEVEL LEADERS.
6. SIXTH, TRACK TWO ACTORS DUE TO THEIR LACK OF POLITICAL POWER, ARE
IN MOST CASES NOT ACCOUNTABLE TO THE PUBLIC FOR POOR DECISIONS.
7. SEVENTH, BECAUSE OF THEIR MULTIPLICITY TRACK TWO
ACTORS/ORGANIZATIONS ARE NOTORIOUSLY KNOWN FOR THEIR LACK OF
TRACK ONE AND A HALF
DIPLOMACY
• [T]HERE IS A TYPE OF CONFLICT RESOLUTION EFFORT THAT DEFIES
CATEGORIZATION WITH OTHER TYPES ABOVE (TRACK ONE AND
TRACK TWO DIPLOMACY), AND IS COMMONLY CALLED “TRACK ONE
AND A HALF.” THIS IS THE LONG-TERM UNOFFICIAL FACILITATED
JOINT ANALYSIS AMONG NEGOTIATORS, LUFJAAN FOR SHORT, THAT
CONFLICT MANAGEMENT GROUP CONDUCTED JANUARY 1996, MAY
1996, JUNE 1997, AND JULY 1998 (NAN, 1999, P. 202).
 MAPENDERE (2000) DEFINED TRACK ONE AND A HALF DIPLOMACY,
…PUBLIC OR PRIVATE INTERACTION BETWEEN OFFICIAL REPRESENTATIVES OF
CONFLICTING GOVERNMENTS OR POLITICAL ENTITIES SUCH AS POPULAR
ARMED MOVEMENTS, WHICH IS FACILITATED OR MEDIATED BY A THIRD
PARTY NOT REPRESENTING A POLITICAL ORGANIZATION OR INSTITUTION.
THE AIM OF SUCH INTERACTION IS TO INFLUENCE ATTITUDINAL CHANGES
BETWEEN THE PARTIES WITH THE OBJECTIVE OF CHANGING THE POLITICAL
POWER STRUCTURES THAT CAUSED THE CONFLICT (P. 16).
NAN (2003) DEFINED TRACK ONE AND A HALF DIPLOMACY AS “UNOFFICIAL
INTERACTIONS BETWEEN OFFICIAL REPRESENTATIVES OF STATES” (P. 9).
IN 2005, NAN REDEFINED TRACK ONE AND A HALF AS “DIPLOMATIC
INITIATIVES THAT ARE FACILITATED BY UNOFFICIAL BODIES, BUT
DIRECTLY INVOLVE OFFICIALS FROM THE CONFLICT IN QUESTION” (P.
165).
NAN’S DEFINITIONS ARE NOT DISSIMILAR FROM MAPENDERE’S (2000)
DEFINITION IN THAT THE PARTIES ARE OFFICIAL REPRESENTATIVES, BUT
FACILITATORS ARE ORDINARY CITIZENS.
 THEREFORE, THE MAIN FEATURE THAT DISTINGUISHES TRACK
ONE AND A HALF FROM TRACK ONE IS THAT THE THIRD PARTY IS
NOT A REPRESENTATIVE OF A POLITICAL INSTITUTION. PURE
TRACK ONE CONFLICT RESOLUTION EFFORTS ARE FACILITATED
OR MEDIATED BY GOVERNMENT REPRESENTATIVES OR
REPRESENTATIVES OF POLITICAL INSTITUTIONS SUCH AS THE UN
AND REGIONAL GROUPS. PRESIDENT CLINTON’S CAMP DAVID
MEDIATION BETWEEN YASSER ARAFAT AND EHUD BARAK IS
PURELY TRACK ONE, WHILE FORMER FINNISH PRIME MINISTER
MARTTI AHTISAARI’S MEDIATION IN ACEH IS TRACK ONE AND A
HALF.
 ON THE OTHER HAND THE MAIN FEATURE THAT DISTINGUISHES TRACK
ONE AND A HALF FROM TRACK TWO IS THE PARTIES TO THE PROCESS. IN
TRACK TWO DIPLOMACY, THE PARTIES INVOLVED IN THE CONFLICT
RESOLUTION PROCESS ARE NOT OFFICIAL REPRESENTATIVES OF THE
CONFLICTING SIDES, BUT INFLUENTIAL CITIZENS. THIS IS NOT THE CASE
FOR TRACK ONE AND A HALF WHERE THE PARTIES INVOLVED IN THE
CONFLICT RESOLUTION PROCESS ARE OFFICIAL REPRESENTATIVES OF
THE CONFLICTING GROUPS. THEREFORE, TRACK ONE AND A HALF
DIPLOMACY CAN ALSO BE CALLED “HYBRID DIPLOMACY” BECAUSE IT
IS A CROSS-FERTILIZATION OF TRACK ONE AND TRACK TWO THAT GIVES
THE THIRD PARTY DIPLOMATIC AGILITY TO FLIP FROM TRACK ONE TO
TRACK TWO CONFLICT RESOLUTION TECHNIQUES IN ACCORDANCE
WITH THE SITUATION.
STRENGTHS OF TRACK ONE AND A HALF
DIPLOMACY
1. THE FIRST STRENGTH OF TRACK ONE
AND A HALF DIPLOMACY IS THAT IT
COMPLEMENTS TRACK ONE AND TRACK
TWO AND ITS ACTORS FILL IN THE GAP
BETWEEN THE TWO TRACKS. “BECAUSE
OF HIS PROMINENCE AS A FORMER
PRESIDENT, CARTER IS ABLE TO SERVE AS
A BRIDGE BETWEEN TRACK ONE AND
TRACK TWO DIPLOMACY” (DIAMOND &
2. THE SECOND ADVANTAGE OF TRACK ONE AND A HALF IS THAT
IT DIRECTLY INFLUENCES THE POWER STRUCTURES, YET IT IS
NOT DRIVEN BY GOVERNMENTAL POLITICAL AGENDAS. IT HAS
BEEN NOTICED THAT SOME TRACK ONE AND A HALF OFFICIALS
GET INTO CONFLICT SITUATIONS IN WHICH THEIR GOVERNMENTS
MAY NOT BE INTERESTED BECAUSE OF ANTAGONISTIC
RELATIONS. A GOOD EXAMPLE IS THE CARTER CENTER’S 1995
GUINEA-WORM CEASEFIRE NEGOTIATIONS IN SUDAN. “THE
UNITED STATES HAD BRANDED SUDAN A SUPPORTER OF WORLD
TERRORISM, AND ACCUSATIONS OF RELIGIOUS PERSECUTION
WERE A MAJOR ISSUE IN THE CIVIL WAR”
3. ANOTHER ADVANTAGE OF TRACK ONE AND A HALF IS ITS
DIPLOMACY AGILITY. WHEN A DIRECT HIGH-LEVEL APPROACH IS
NOT POSSIBLE, A TRACK ONE AND A HALF INTERVENER CAN
REACH OUT TO LOWER-LEVEL INDIRECT APPROACHES TO
PEACEMAKING SUCH AS THE USE OF HUMANITARIAN
INTERVENTIONS TO GAIN THE TRUST OF THE PARTIES. HEALTH
PROGRAMS SUCH THE GUINEA-WORM ERADICATION PROGRAM IN
SUDAN IS A GOOD EXAMPLE. THEREFORE, TRACK ONE AND A
HALF INTERVENTIONS CAN BE APPLIED AT DIFFERENT STAGES OF
A CONFLICT SUCH AS PREVENTION DURING THE LATENT STAGE,
MEDIATIONS DURING WAR, AND OTHER INTERACTIVE CONFLICT
RESOLUTION TECHNIQUES DURING THE PEACEBUILDING STAGES
4. TRACK ONE AND A HALF DIPLOMACY ALSO HELPS
WORLD LEADERS WHO ARE STUCK IN DIFFICULT
SITUATIONS BY PROVIDING THEM WITH AN HONOURABLE
WAY OUT OF THEIR PROBLEMS. THIS FACE SAVING ABILITY
OF TRACK ONE AND A HALF DIPLOMACY IS FACILITATED
BY THE CHARACTERISTICS OF THE THIRD PARTIES SUCH AS
NONPARTISANSHIP, POLITICAL PROMINENCE,
TRUSTWORTHINESS, LACK OF REAL POLITICAL POWER,
RESPECT FOR AND BY BOTH PARTIES, AND HONESTY.
5. TRACK ONE AND A HALF EFFORTS CAN FACILITATE
COMMUNICATION BETWEEN LEADERS WHOSE COMMUNICATION
HAS BEEN SEVERED BY CONFLICT. IN INTERNATIONAL
CONFLICTS, COUNTRIES INVOLVED IN A CONFLICT NORMALLY
CUT DIPLOMATIC RELATIONS TO INDICATE THAT FORMAL
COMMUNICATION IS NO LONGER APPRECIATED BETWEEN THE
TWO NATIONS. ONCE THIS HAS HAPPENED, THE SITUATION
DETERIORATES BETWEEN THE TWO NATIONS, POSSIBLY
LEADING TO WAR OR SERIOUS ANTAGONISM. THE SAME CAN BE
SAID FOR INTRASTATE CONFLICTS WHERE THE SITTING
GOVERNMENT REFUSES TO TALK TO THE RESISTANCE
MOVEMENT AS A SIGN OF POWER AND PRIDE.
WEAKNESSES OF TRACK ONE AND A
HALF DIPLOMACY
1. THE FIRST DISADVANTAGE OF TRACK ONE AND A HALF
MEDIATION OR FACILITATION IS THAT THE MEDIATOR IS
SOMETIMES VIEWED BY THE PARTIES AS REPRESENTING
HIS/HER HOME COUNTRY’S FOREIGN POLICY. SUCH AN
ATTITUDE MAY JEOPARDIZE THE PROCESS IF THE HOME
COUNTRY HAS AN AGGRESSIVE FOREIGN POLICY TOWARDS ONE
OF THE PARTIES.
2. ANOTHER DISADVANTAGE IS THAT TRACK ONE AND A HALF
MEDIATORS HAVE LIMITED ABILITY TO USE INDUCEMENTS AND
DIRECTIVE MEDIATION TECHNIQUES BECAUSE THEY DO NOT
HAVE THE POLITICAL POWER TO COMMAND RESOURCES.
3. TRACK ONE AND A HALF ACTORS HAVE NO TECHNICAL, FINANCIAL,
AND MILITARY RESOURCES NEEDED EITHER TO ENCOURAGE AN
AGREEMENT OR TO SUPPORT OR ENFORCE AGREEMENT
IMPLEMENTATION. MORAL AUTHORITY IS ONE OF THE MAJOR STRENGTHS
OF TRACK ONE AND A HALF ACTORS SUCH AS JIMMY CARTER, NELSON
MANDELA AND OTHERS, AND YET IT IS ONE OF THE BIGGEST
WEAKNESSES OF THEIR ORGANIZATIONS. SUCCESSES DRIVEN BY MORAL
INTEGRITY OF THE MEDIATOR CANNOT BE DUPLICATED BY OTHERS IN
THE SAME ORGANIZATION BECAUSE SUCH SUCCESSES DEPEND ON A
PARTICULAR INDIVIDUAL’S PERSONALITY.
4. LAST, TRACK ONE AND A HALF INTERVENERS’ ACTIVITIES MAY RUN
CONTRARY TO THEIR COUNTRY’S FOREIGN POLICY; THIS MAY
UNDERMINE THEIR PEACE EFFORTS. HOWEVER, ONE OF THE MOST
EFFECTIVE WAYS OF REDUCING THE IMPACT OF THE WEAKNESSES OF THE
THREE FORMS OF DIPLOMACY ON PEACEMAKING IS BY THE
COMPLEMENTARY APPLICATION OF THE VARIOUS DIPLOMATIC
ACTIVITIES
COMPLEMENTARITY OF TRACKS OF
DIPLOMACY
NOTE :

• FIGURE 1 SYNTHESIZES LEDERACH’S (1997) THREE LEVELS OF


LEADERSHIP, TYPES OF DIPLOMACY INCLUDING TRACK ONE
AND A HALF, AND SHOWS THE TYPE OF ACTORS FOUND AT
DIFFERENT DIPLOMACY LEVELS AND THE LEVELS OF
LEADERSHIP ON WHICH THEY CAN EXERT INFLUENCE.
• FIGURE 1 SHOWS THAT DIFFERENT LEVELS OF DIPLOMACY
TARGET DIFFERENT SOCIAL STRUCTURES OF CONFLICT. IN
ADDITION, THE DIAGRAM SHOWS THE POSITION OF TRACK
ONE AND A HALF DIPLOMACY AND PRESENTS THE CARTER
CENTER AS AN EXAMPLE OF A TRACK ONE AND A HALF ACTOR.
JENIS DIPLOMASI (TRACK
ONE)
DALAM ZAMAN MODERN DIPLOMASI DIKATEGORIKAN
MENURUT METODE YANG DIPAKAI DALAM HUBUNGAN
DIPLOMATIK.
TIPE-TIPE DIPLOMASI YANG DIKENAL YAITU:
 DIPLOMASI KOMERSIAL (SHOP KEEPER);
 DIPLOMASI DEMOKRATIS;
 DIPLOMASI TOTALITER;
 DIPLOMASI MELALUI KONPERENSI;
 DIPLOMASI DIAM-DIAM;
 DIPLOMASI PREVENTIF;
 DIPLOMASI SUMBERDAYA.
 DIPLOMASI PUBLIK
TRACK ONE DIPLOMACY: TIPE
DIPLOMASI
Diplomasi Komersial Diplomasi Publik

Diplomasi Sumber Daya

Diplomasi Demokratis TIPE DIPLOMASI Diplomasi Diam-diam

Diplomasi Totaliter Diplomasi Melalui


Konperensi

Diplomasi Preventif
DIPLOMASI KOMERSIAL(DIPLOMASI
EKONOMI)

DIPL
ATA OMASI
YAITU DIPLO MELAL
DEN U DIPLO MASI K UI EKO
EKO GAN FA MASI Y OMER NOMI
 NOM KTO
R ANG SIAL
MEN I . -FAK DIKA
U TOR ITKA
KOM RUT N N
PER ERSIA ICHOLS
KEE DAGAN L, DIPLOON DIP
BOR PER ME GAN AT MASI LOMAS
YAN JUIS ATARUPAK AU SHO I
ANG G DIDAS U DIPL AN DIPL P
KOM GAPAN ARKANOMASI OMASI
YAN PROMISBAHWA PADA SIPIL
NEG G BERSE ANTAR PENYE
UMUOSIASI A LISIH M A MERELESAIA
MEN MNYA L DALAH ELALU KA N
PENGGUNTU EBIH PADA I
MUS HANCUNGKAN
UH. RAN D
TOTAARIPADA
L MU
SUH
-
 MELIHAT SEJARAHNYA, LEMBAGA DIPLOMATIK VENESIA YANG
TAK DIRAGUKAN LAGI SEBAGAI PELETAK DASAR DIPLOMASI
PROFESIONAL, PADA MULANYA ADALAH MEKANISME
KOMERSIAL. EAST INDIA COMPANY , VOC DAN BADAN-BADAN
YANG SAMA SAAT ITU, YANG MENGUNJUNGI BERBAGAI
KERAJAAN DI NEGARA-NEGARA ASIA UNTUK MENGAJUKAN
KEPENTINGAN MEREKA MASING-MASING, ADALAH WAKIL YANG
PUNYA STATUS SETENGAH PETUGAS DAN SETENGAH PEDAGANG.
 LAMBAT LAUN PERANAN MENDUA MEREKA DIHAPUS DAN
MEREKA MULAI BERTINDAK SEBAGAI WAKIL PERORANGAN
NEGARA-NEGARA MEREKA. PADA TAHAP TRANSISI INI PARA
DIPLOMAT ENGGAN UNTUK MELIBATKAN DIRI PADA KEGIATAN
PERDAGANGAN, KARENA KEGIATAN INI MENURUNKAN PRESTIGE
HIRARKI SOSIAL MEREKA PADA TINGKAT YANG LEBIH RENDAH;
 DENGAN PERKEMBANGAN INDUSTRI YANG PESAT DI
BARAT TELAH MENINGKATKAN POWER DAN PRESTIGE
KAPITALIS DAN PARA PEDAGANG DAN MEREKA MULAI
MELAKUKAN PENEKANAN PADA PEMERINTAH MASING-
MASING UNTUK MENCARI PASAR BARU DAN KONSESI
BAGI BARANG DAGANGAN MEREKA. AKHIRNYA PARA
DIPLOMAT BERSEDIA UNTUK MEMAJUKAN
KEPENTINGAN DAGANG NEGARANYA DI NEGARA LAIN
DAN AKHIR ABAD 19 FAKTOR-FAKTOR PERDAGANGAN
DAN KOMERSIAL MEMPEROLEH TEMPAT YANG SANGAT
PENTING DALAM HUBUNGAN INTERNASIONAL DAN
DALAM HUBUNGAN DIPLOMATIK
• NEGARA MAJU (G-8) SEBAGAI PRODUSEN BARANG-
BARANG INDUSTRI MENGKOMBINASIKAN HUBUNGAN
POLITIK DAN KOMERSIAL UNTUK MEMPEROLEH
KEUNTUNGAN FINANSIAL DENGAN BARGAINING
DIPLOMATIK YANG KERAS KARENA ADANYA
KOMPETISI.
DIPLOMASI DOLLAR ATAU IMPERIALISME EKONOMI
 TIPE DIPLOMASI LAIN DARI NEGARA-NEGARA
KAPITALIS DI NEGARA-NEGARA LEMAH DAN
TERBELAKANG YAITU DIPLOMASI EKONOMI YANG
DIKENAL SEBAGAI “DIPLOMASI DOLLAR” ATAU
“IMPERIALISME EKONOMI”. INI TERMASUK METODE
EKSPLOITASI DI NEGARA-NEGARA TERBELAKANG
DENGAN CARA EKONOMI DALAM SELUBUNG
PERSAHABATAN ATAU MEMAKSAKAN PERSAHABATAN
YANG TIDAK SEIMBANG. AS MULAI MENERAPKAN
DIPLOMASI INI DI TIMUR JAUH DAN JERMAN DI
KESULTANAN TURKI AKHIR ABAD 19 DAN AWAL ABAD
KE-20
 IMPERIALISME EKONOMI INI MULAI MARAK SETELAH
BERAKHIRNYA PERANG DUNIA I KETIKA INGGRIS DAN
PERANCIS MENYADARI BAHWA MEREKA TIDAK MUNGKIN
AKAN MENGUASAI DAERAH IMPERIUMNYA DALAM WAKTU
LAMA. IMPERIALISME MEMPEROLEH DORONGAN BARU DALAM
BIDANG EKONOMI. DISAMPING ITU COLLAPSE-NYA EKONOMI
JERMAN DAN NEGARA-NEGARA LAIN DI EROPA TENGAH DAN
BARAT SEMAKIN MEMPERPARAH KRISIS EKONOMI, TERMASUK
BAGI NEGARA-NEGARA PEMENANG PERANG. NEGARA-NEGARA
TERSEBUT MENDUKUNG PEREKONOMIAN DI NEGARA-NEGARA
BEKAS MUSUH MEREKA UNTUK MEMPEROLEH PASAR DI
NEGARA-NEGARA ITU. BANTUAN EKONOMI SEBAGAI
INSTRUMEN DIPLOMASI DIGUNAKAN. TARIF EKONOMI SERTA
PERJANJIAN BILATERAL DAN MULTILATERAL DIBUAT DAN
DIPLOMASI EKONOMI LAINNYA DILAKSANAKAN
 METODE PAKSAAN DENGAN CARA EKONOMI TELAH
LAMA DILAKSANAKAN. SELAMA PERANG SUATU
NEGARA BERUSAHA UNTUK MEMBUAT KESULITAN
EKONOMI TERHADAP MUSUHNYA MELALUI
“BLOKADE”. INGGRIS, NEGARA MARITIM PALING KUAT
SELAMA BEBERAPA ABAD, TELAH MENERAPKAN
“BLOKADE LAUT” SEJAK ZAMAN RATU ELIZABETH I.
BLOKADE EKONOMI MEMAINKAN PERANAN PENTING
DALAM PERANG NAPOLEON DAN DUA PERANG DUNIA.
INI SEBAGAI “KELANJUTAN DIPLOMASI DENGAN CARA
LAIN” YAITU DIPLOMASI EKONOMI PADA MASA
PERANG.
 EFEKTIVITAS TINDAKAN EKONOMI SEBAGAI ALAT
PEMAKSA MENIMBULKAN GAGASAN “SANKSI EKONOMI”.
SANKSI EKONOMI DISEBUTKAN DALAM PIAGAM LBB DAN
TELAH DIGUNAKAN OLEH LBB YAITU SANKSI EKONOMI
TERHADAP ITALIA TAHUN 1935 ATAS AGRESINYA TERHADAP
ETIOPIA. SARANA INI DIHARAPKAN BERHASIL DALAM
MENGEKANG AGRESI TANPA INTERVENSI MILITER. SANKSI
EKONOMI INI TERNYATA GAGAL, KARENA ANGGOTA-
ANGGOTA LIGA HANYA MENERAPKANNYA SETENGAH HATI.
NEGARA-NEGARA KECIL DAN LEMAH BIASANYA TUNDUK
TERHADAP SANKSI EKONOMI. AUSTRIA BISA
MENUNDUKKAN SERBIA DENGAN MENOLAK MEMBELI
BABI-BABINYA SELAMA “PERANG BABI” TAHUN 1905.
FAKTOR-FAKTOR EKONOMI PASCA PD-II DAN SAAT SEKARANG
DALAM HUBUNGAN INTERNASIONAL SEMAKIN PENTING,
KARENA :
PERTAMA : SEBAGAI STRATEGI YANG DIGUNAKAN
DALAM PERANG DINGIN;
KEDUA : DALAM MEMBENTUK PERKEMBANGAN
EKONOMI NIS’S (NEW INDUSTRIALIZING STATES)
KETIGA : GLOBALISASI DAN RUNTUHNYA UNI SOVYET,
MEMBUAT IDEOLOGI LIBERALISME DAN KAPITALISME
HAMPIR SELURUHNYA DIPAKSAKAN UNTUK DITERAPKAN
DI SELURUH DUNIA (KONSENSUS WASHINGTON)
POSISI PENTING DIPLOMASI KOMERSIAL PADA WAKTU INI
DAPAT DIUKUR DARI BEBERAPA HAL ANTARA LAIN.
- ADANYA ATASE PERDAGANGAN DAN KOMISIONER
PERDAGANGAN YANG DIANGGAP SEBAGAI TAMBAHAN
YANG BERGUNA BAGI MISI DIPLOMATIK.
- UNTUK MELAKSANAKAN TUJUAN PERDAGANGAN DAN
EKONOMI YANG TELAH DIKEMBANGKAN OLEH
DIPLOMASI MODERN, SUATU MEKANISME KHUSUS HARUS
DICIPTAKAN YANG BERBEDA DENGAN KONSULAT-
KONSULAT LAMA.
PENTINGNYA EKONOMI DALAM DIPLOMASI
 ANCAMAN PERANG NUKLIR TELAH MENJADI DETEREN
BESAR BAGI PENGGUNAAN KEKUATAN UNTUK
MENYELESAIKAN PERSELISIHAN, KHUSUSNYA APABILA
KEPENTINGAN NEGARA-NEGARA BESAR TERLIBAT.
PERBEDAAN-PERBEDAAN YANG ADA DAN TIDAK MENGARAH
KEPADA KONFLIK SENJATA, TINDAKAN EKONOMI
DITERAPKAN UNTUK MENGHASILKAN PEMECAHAN YANG
MENGUNTUNGKAN BAGI PERSENGKETAAN TERSEBUT;
 SALAH SATU AKIBAT BESAR DARI PD-II ADALAH
BAHWA NEGARA-NEGARA BESAR KOLONIAL TELAH
KEHILANGAN KEKUATAN MEREKA SEDEMIKIAN
BESAR. SENTIMEN ANTI KOLONIAL TELAH MENYEBAR
KE SELURUH DUNIA DAN BANYAK NIS’S TELAH
MENJADI ANGGOTA MASYARAKAT INTERNASIONAL.
NIS’S MENCARI BANTUAN TEKNOLOGI DAN EKONOMI
DENGAN MUDAH DARI NEGARA-NEGARA BESAR YANG
SEDANG BERMUSUHAN, DAN NEGARA-NEGARA BESAR
DAPAT MENANAM PENGARUHNYA DI NIS’S. SALING
KETERGANTUNGAN EKONOMI MENJADI MENINGKAT
DAN BANTUAN EKONOMI SEDANG MEMPEROLEH
KEDUDUKAN PENTING DALAM DIPLOMASI;
 SEKUTU YANG SECARA EKONOMI LEMAH HARUS
DITOPANG DENGAN SUPPLY MILITER DAN PINJAMAN ATAU
GRANT EKONOMI. TETAPI AS MELALUI MARSHALL PLAN
TELAH MEMBANTU NEGARA-NEGARA EROPA BARAT LEBIH
DARI US $ 20 MILYAR UNTUK MEMBANGUN KEMBALI
PEREKONOMIAN DAN MEMODERNISASI DAN MEMPERKUAT
ANGKATAN BERSENJATA SEKUTU-SEKUTUNYA DI EROPA
BARAT. UNI SOVIET JUGA BERBUAT HAL YANG SAMA
TERHADAP SATELIT-SATELITNYA WALAU DALAM SKALA
JUMLAH YANG LEBIH KECIL. POLITIK PEMBERIAN
BANTUAN EKONOMI KEPADA PARA SEKUTU DAN NEGARA-
NEGARA YANG BERGANTUNG MASIH TETAP BERLANGSUNG
DAN DI BEBERAPA TEMPAT TELAH MEMAINKAN PERANAN
YANG SUBSTANSIAL. AS MENCOBA UNTUK
MEMPERTAHANKAN CENGKERAMANNYA DI TIMUR
TENGAH MELALUI ISRAEL YANG MEMPEROLEH BANTUAN
YANG SANGAT BANYAK DARI AS;
• ADANYA PERANG DINGIN MEMBAWA KE ARAH
PENERAPAN BERBAGAI TINDAKAN EKONOMI SEBAGAI
TAKTIK DIPLOMASI. BAHKAN DETENTE TAK BISA
MENGUBAH PROSES INI.
 KITA HARUS MEMPERHITUNGKAN UANG MERUPAKAN
SALAH SATU ELEMEN KEKUATAN NASIONAL YANG
TERPENTING DAN ASPEK EKONOMI DARI DIPLOMASI
KINI SEDANG MEMPEROLEH PERHATIAN YANG MAKIN
BESAR.
 KARENANYA SETIAP NEGARA BERUSAHA UNTUK
MEMPERBESAR SUMBERDAYA EKONOMINYA MELALUI
DIPLOMASI DAN CARA-CARA DAMAI. DARI INSTRUMEN
EKONOMI INI, PERDAGANGAN ADALAH YANG PALING
PENTING, SEHINGGA PERDAGANGAN DAN PEMBERIAN
SANKSI BANTUAN EKONOMI JUGA TELAH MENJADI
ALAT DIPLOMASI PENTING MASA KINI.
DIPLOMASI DEMOKRATIS

• DIPLOMASI DEMOKRATIS MULAI MENDAPATKAN JALAN


YANG LANCAR SETELAH KELAHIRAN ERA “DIPLOMASI
TERBUKA”. MASA KETIKA DIPLOMASI RAHASIA
(DIPLOMASI TRADISIONAL), KERAHASIAAN ITU TIDAK
HANYA KEPADA RAKYAT UMUM, TETAPI JUGA KEPADA
WAKIL-WAKIL RAKYAT TERPILIH.
• CASE :
PADA MASA AWAL ABAD KE 20; RAKYAT PERANCIS DEMOKRATIS
DAN INGGRIS DEMOKRATIS TIDAK MENGETAHUI KETENTUAN
LENGKAP DARI ALIANSI PERANCIS – RUSSIA ATAU PERSETUJUAN
INGGRIS – PERANCIS, PADAHAL DALAM PERJANJIAN ITU
MELIBATKAN RAKYAT UNTUK BERPERANG DALAM MENDUKUNG
SEKUTU-SEKUTU MEREKA.
SELAMA KASUS-KASUS SEPERTI INI TERUS TERJADI, KONTROL
EFEKTIF TERHADAP POLITIK LUAR NEGERI TIDAK DIWUJUDKAN
DALAM BENTUK WAKIL-WAKIL RAKYAT DIPILIH.
• DENGAN MUNCULNYA DIPLOMASI TERBUKA TIMBUL
TUNTUTAN KUAT BAHWA DIPLOMASI HARUS DIJALANKAN
SECARA TERUS TERANG DAN TERBUKA SERTA MEMPEROLEH
PENGAWASAN PENUH DARI PUBLIK.
• IMPLIKASINYA YAITU BAHWA BISNIS DIPLOMASI TERLALU
VITAL UNTUK DIPEGANG SECARA RAHASIA DI TANGAN PARA
DIPLOMAT SAJA.
• SEORANG DIPLOMAT HARUS SELALU MENCOBA
MEMPERTAHANKAN HUBUNGAN YANG TERUS MENERUS
DENGAN DEPARTEMEN LUAR NEGERINYA DAN SEBALIKNYA
DAN DEBAT MAJELIS AKAN DIFOKUSKAN MELALUI BERBAGAI
MEDIA BERITA KEPADA SELURUH RAKYAT;
• HAROLD NICHOLSON MENJELASKAN “TEORI DASAR
DIPLOMASI DEMOKRATIS” SEBAGAI BERIKUT:
“DIPLOMAT, SEBAGAI ABDI NEGARA, BERTANGGUNGJAWAB
KEPADA MENTERI LUAR NEGERI; MENTERI LUAR NEGERI
SEBAGAI ANGGOTA KABINET BERTANGGUNGJAWAB
KEPADA MAYORITAS DI PARLEMEN DAN PARLEMEN YANG
TIADA LAIN SEBAGAI MAJELIS PERWAKILAN
BERTANGGUNGJAWAB TERHADAP KEHENDAK RAKYAT
YANG BERDAULAT”.
STOESSINGER BERPENDAPAT:
•“DASAR BAGI HAL INI, SEBAGAIMANA WILSON DAN PARA
PENGANJUR DIPLOMASI TERBUKA MEMANDANGNYA, ADALAH
KEPENTINGAN NASIONAL LEBIH AMAN BERADA DI TANGAN PUBLIK
DARIPADA BEBERAPA KELOMPOK ELIT TAK PEDULI MESKI MEREKA
SANGAT BAGUS DALAM HAL SENI NEGOSIASI”
TETAPI STOESSINGER MEMPUNYAI BEBERAPA KEBERATAN ATAS
KONTROL PUBLIK TERHADAP NEGOSIASI DIPLOMATIK DITIAP
TAHAP, SEPERTI HALNYA JUGA NICHOLSON. MENURUTNYA YANG
PENTING BAHWA NEGOSIASI TERBUKA AKAN TETAP BERADA DI
JALUR PERJANJIAN YANG MASUK AKAL.
• BEBERAPA REFERENSI TENTANG PRAKTEK YANG
PERNAH DILAKSANAKAN DALAM DEMOKRASI INDIA
KUNO ABAD KE-6 SM, MAJELIS-MAJELIS NEGARA-
NEGARA NON MONARKI DI INDIA MEMUTUSKAN
SECARA TERBUKA MELALUI PEMUNGUTAN SUARA
MAYORITAS SEMUA MASALAH LUAR NEGERI
TERMASUK MASALAH-MASALAH PENTING SEPERTI
PERANG DAN DAMAI;
• MAHABHARATA JUGA MEMBICARAKAN PEMBUATAN
KEBIJAKSANAAN TERMASUK HUBUNGAN-HUBUNGAN
DIPLOMATIK DALAM NADA YANG AGAK BERBEDA. SELURUH
ANGGOTA GANA (NON MONARKI) ATAU REPUBLIK MEMPUNYAI
HAK YANG SEJAJAR DALAM MENGAMBIL BAGIAN DALAM
URUSAN-URUSAN NEGARA. TETAPI APABILA KEBIJAKSANAAN-
KEBIJAKSANAAN PENTING DIBICARAKAN OLEH BANYAK
ORANG TERDAPAT KEMUNGKINAN KEBOCORAN RAHASIA
NEGARA. DARI SITULAH BHISMA, PEMIMPIN KURAWA YANG
DIPUJA-PUJA BERPENDAPAT BAHWA HANYA PEMBESAR RESMI
NEGARA SAJALAH YANG SEHARUS DIPERBOLEHKAN
MENGETAHUI MASALAH RAHASIA YANG HARUS DIJAGA.
• KAUTILYA, MANU DAN PARA PENULIS TERKENAL
PEMERINTAH INDIA KUNO, MENEGASKAN BAHWA
DALAM PERSOALAN YANG BERHUBUNGAN DENGAN
MASALAH LUAR NEGERI, RAJA SEYOGYANYA TIDAK
MEMPERCAYAKANNYA PADA TERLALU BANYAK
ORANG, UTUSAN YANG DIKIRIM JUGA TIDAK BOLEH
MEMBUKA RAHASIA TENTANG INSTRUKSI YANG
DIBERIKAN KEPADANYA OLEH RAJA PRIBADI ATAU
MENTERI ATASANNYA.
• KARENANYA TAMPAK BAHWA PERGUMULAN ANTARA
MEMPRAKTEKKAN DIPLOMASI RAHASIA ATAU DIPLOMASI
TERBUKA ATAU ANTARA DIPLOMASI DEMOKRATIS DAN
DIPLOMASI TERTUTUP, TELAH BERLANGSUNG SEJAK
MUNCULNYA SISTEM NEGARA DALAM BENTUK YANG
SAMAR-SAMAR. SATU HAL YANG PERLU MENDAPAT
PERHATIAN YAITU BAHWA NEGARA-NEGARA PADA ZAMAN
KUNO DAN NEGARA-NEGARA REPUBLIK MENYUKAI
DIPLOMASI TERBUKA, TETAPI DALAM NEGARA-NEGARA
MONARKI, YANG UMUMNYA LEBIH BESAR,
MEMPRAKTEKKAN DIPLOMASI RAHASIA
PENOLAKAN SENAT AS ATAS
TREATY OF VERSAILLES
 MASALAH RATIFIKASI PERJANJIAN DENGAN NEGARA LAIN ADALAH
KONTROL DEMOKRATIS ATAS DIPLOMASI OLEH LEGISLATIF.
 SENAT AS MENOLAK MERATIFIKASI TREATY OF VERSAILLES YANG
DIAJUKAN OLEH PRESIDEN AS, WOODROW WILSON DENGAN ALASAN :
 BAHWA PADA SAAT PRESIDEN WOODROW WILSON MERUPAKAN EKSPONEN
UTAMA GAGASAN PERJANJIAN TERBUKA YANG DICAPAI SECARA
TERBUKA, IA TIDAK MELAKUKAN PERUNDINGANNYA SECARA TERBUKA
DAN DALAM BEBERAPA FASE MENGAMBIL CARA YANG SANGAT RAHASIA;
 SENAT AS TIDAK MENGETAHUI BERBAGAI TAHAP NEGOSIASI YANG
DILAKUKAN WILSON;
 SENAT KHAWATIR BAHWA RATIFIKASINYA AKAN TERLALU BANYAK
MELIBATKAN AS KE DALAM POLITIK INTERNASIONAL YANG MENURUT
MAYORITAS ANGGOTA SENAT TIDAK VITAL BAGI KEPENTINGAN NASIONAL
NEGARA ITU.
 AKIBAT HAL-HAL TERSEBUT DI ATAS SENAT MENOLAK
MENANDATANGANI TREATY OF VERSAILLES. TANPA MEMASUKI
TAHAP DEBAT TENTANG APAKAH PERJANJIAN ITU AKAN
MENGUNTUNGKAN KEPENTINGAN VITAL AS ATAU TIDAK, HAL
ITU MEMBUKTIKAN BAHWA KEKUASAAN TERTINGGI
PENERIMAAN SUATU PERJANJIAN TERLETAK PADA LEMBAGA
LEGISLATIF DI DALAM SUATU NEGARA DEMOKRATIS.
 PENOLAKAN SENAT AS UNTUK MERATIFIKASI PERJANJIAN
VERSAILLES MENUNJUKKAN SUATU CARA UNTUK MENDESAK
DILAKSANAKANNYA PENGAWASAN DEMOKRATIS ATAS
DIPLOMASI.
SECARA TEORITIS LEMBAGA LEGISLATIF SELALU MEMPUNYAI
KEKUASAN INI. TETAPI KENYATAAN TIDAK MEMBUKTIKAN HAL INI,
KARENA :
1.ANGGOTA PARLEMEN ATAU SENAT DI BEBERAPA NEGARA JUGA
TIDAK TERLALU MEMERIKSA DENGAN TELITI PERJANJIAN ATAU
PERSETUJUAN YANG DIBUAT DENGAN NEGARA LAIN;
2.DEPARTEMEN LUAR NEGERI JUGA TIDAK PULA BERHASRAT UNTUK
MENEMPATKAN PERINCIAN SEMUA CLAUSULE PERJANJIAN KEPADA
DEWAN;
3.SESUDAH PERANG DUNIA I KETIKA ORANG MERASA SUKAR
SEMBUH DARI SHOCK KESENGSARAAN YANG MENYEDIHKAN AKIBAT
PERANG, MEREKA MENDESAK DIHAPUSKANNYA DIPLOMASI
RAHASIA DAN DITETAPKANNYA PENGAWASAN RAKYAT KEPADA
HUBUNGAN-HUBUNGAN DIPLOMATIK.
 SEBELUM TAHUN 1918, RATIFIKASI HANYA MERUPAKAN
FORMULA KONVENSIONAL. BIASANYA PARA PENGUASA
MENGIRIM UTUSAN MEREKA DENGAN INSTRUKSI MENDETAIL
BERKAITAN DENGAN TUJUAN YANG INGIN MEREKA CAPAI
MELALUI NEGOSIASI DAN MEMBERIKAN KONSESI DENGAN
SYARAT KONSESI TIDAK MERUGIKAN KEPENTINGAN
NASIONAL. SEPANJANG UTUSAN MEMUTUSKAN PERSETUJUAN
DALAM KERANGKA INSTRUKSI, BIASANYA PERSETUJUAN ITU
DIRATIFIKASI SEBAGAI SUATU HAL YANG SUDAH BIASA.
SETIAP PENOLAKAN MAJELIS UNTUK MERATIFIKASI
PERJANJIAN ITU AKAN DIANGGAP SEBAGAI LONTARAN MOSI
TIDAK PERCAYA KEPADA PEMERINTAH YANG NANTINYA AKAN
MERASA LEBIH TERHORMAT APABILA PEMERINTAH
MENGUNDURKAN DIRI.
• PENOLAKAN SENAT AS UNTUK MERATIFIKASI
PERJANJIAN VERSAILLES DILIHAT SEBAGAI SUATU
PERTANDA BURUK DAN MENCIPTAKAN REAKSI YANG
SANGAT LUAS DI EROPA. PEMERINTAH PARTAI BURUH
PERTAMA DI INGGRIS MENETAPKAN ATURAN BAHWA
SETIAP PERJANJIAN YANG MEMBUTUHKAN RATIFIKASI
HARUS SUDAH SAMPAI DI MEJA MAJELIS PALING TIDAK
DUA PULUH SATU HARI SEBELUM DIRATIFIKASI.
• PENGAWASAN LEGISLATIF ATAS PROSEDUR PERUNDINGAN
DI BAWAH DIPLOMASI DEMOKRASI, KINI MENGALAMI JENIS
LAIN YAITU YANG MUNCUL DALAM BENTUK BERBAGAI
DISKUSI YANG MEMPENGARUHI HUBUNGAN
INTERNASIONAL BANGSA-BANGSA DI BERBAGAI FORUM
PBB DAN LEMBAGA-LEMBAGANYA SERTA BERBAGAI
ORGANISASI REGIONAL. DI PBB DEBAT PEMBICARAAN
DILAKUKAN SECARA TERBUKA DAN KECUALI DI DALAM
DEWAN KEAMANAN, MAYORITAS KEPUTUSAN YANG
BERLAKU ADALAH PRINSIP DEMOKRASI SIN QUA NON.
BEBERAPA KELEMAHAN DIPLOMASI
DEMOKRASI
1. PENGINGKARAN TERHADAP PERSETUJUAN YANG SUDAH
DISEPAKATI
•MENURUT NICHOLSON KELEMAHAN PERTAMA YAITU BAHWA
APABILA PIHAK LEGISLATIF MENGINGKARI PERSETUJUAN YANG
TELAH DITANDATANGANI OLEH WAKIL PEMERINTAHNYA, MAKA
SELURUH BASIS PERJANJIAN INTERNASIONAL AKAN BERADA DALAM
BAHAYA DAN AKHIRNYA ANARKI AKAN MENGIKUTI. FLEKSIBILITAS
ADALAH KARAKTERISTIK UTAMA DIPLOMASI YANG EFEKTIF DAN
UNSUR ESENSIAL DALAM DIPLOMASI. DIPLOMAT YANG TERLIBAT
DALAM NEGOSIASI PERLU MEMPUNYAI DUKUNGAN PENUH DARI
PEMERINTAHNYA DAN IA HARUS YAKIN BAHWA SETIAP
PERSETUJUAN YANG DIMASUKI AKAN DIHORMATI DI NEGERINYA.
SETIAP KERAGUAN ATAS HAL INI AKAN MENGHALANGI
KEMUNGKINAN KEBERHASILAN;
2. SIKAP MASA BODOH ELEKTORAT.
•ANGGOTA ELEKTORAT YANG MEMILIH ANGGOTA LEGISLATIF
MEMPUNYAI POSISI PENTING DALAM STRUKTUR KENEGARAAN,
TETAPI IA HAMPIR TIDAK BISA MEMAHAMI SELUK BELUK
DIPLOMASI. MAYORITAS ELEKTORAT TIDAK PERDULI DENGAN
PERJANJIAN-PERJANJIAN YANG TELAH DITANDATANGANI.
KEKURANGSEMPURNAAN PENGETAHUAN TERHADAP SUATU
PERJANJIAN LEBIH BERBAHAYA DARI KETIDAKACUHAN
RAKYAT. KETIDAKTAHUAN AKAN SITUASI BISA MEMBAWA
RAKYAT MENGAMBIL SIKAP TIDAK BERTANGGUNGJAWAB
3. DIPLOMASI DEMOKRASI JUGA HAMPIR TAK BISA
DIHINDARKAN, MENGALAMI BAHAYA PENUNDAAN.
•DIPERLUKAN WAKTU YANG BANYAK DAN LAMA UNTUK
MEMPERKIRAKAN PENDAPAT UMUM DAN MUNGKIN BERBULAN-
BULAN UNTUK MENCAPAI TUJUAN INI DAN BISA MENGHAMBAT
PENCAPAIAN KEBIJAKSANAAN BERUNDING YANG EFISIEN
(DIPLOMASI DEMOKRASI TENTU SAJA PUNYA SISI POSITIF,
KARENA DENGAN WAKTU YANG LAMA DAN PERUNDINGAN
YANG CERMAT DAN TELITI, SUATU PENYELESAIAN YANG
DICAPAI DIHARAPKAN AKAN BERLANGSUNG LAMA).
4. KELEMAHAN ATAU BAHAYA KEEMPAT YAITU BAHAYA
KETIDAKTEPATAN.
•NICHOLSON MENYATAKAN BAHWA KERAGU-RAGUAN DAN GAMPANG
BERUBAHNYA KEBIJAKSANAAN DEMOKRATIS ADALAH BEBERAPA
SIFAT BURUK YANG MENONJOL. SUATU TENDENSI SERING TERLIHAT DI
SEMUA NEGARA-NEGARA DEMOKRASI MEREKA LEBIH SUKA HAL
YANG SAMAR-SAMAR DAN MENGHIBUR DARIPADA DEFINISI YANG
TEPAT DAN MENGIKAT. KESAMAR-SAMARAN MERUPAKAN SEBUAH
HAMBATAN BAGI DIPLOMASI EFEKTIF. KESAMARAN INI SERING
MENGGODA PARA NEGARAWAN DEMOKRATIS UNTUK
MEMPERLIHATKAN ASPEK EMOSIONAL, DRAMATIS ATAU MORAL
SEBUAH SITUASI DENGAN MENYEMBUNYIKAN ASPEK PRAKTISNYA,
DIMANA HAL INI JUGA TIDAK DIINGINKAN.
TOTALITARIANISME MODERN MUNCUL SESUDAH PD-I. FAKTOR-
DIPLOMASI
FAKTOR PERTUMBUHANNYA TOTALITER
ANTARA LAIN KARENA:
1. NASIONALISME EKSTRIM:
•NASIONALISME EKSTRIM BERULANG KALI BICARA SOAL
PEMUJAAN PATRIOTISME DAN LOYALITAS KEPADA NEGARA
BERAPAPUN HARGA PENGORBANANNYA. SEMUA KEHIDUPAN
WARGANEGARA MERUPAKAN BAGIAN DAN DIABDIKAN KEPADA
NEGARA KARENA IA SEBAGAI ANGGOTA KELOMPOK NEGARA. IA
SECARA KESELURUHAN MENGHAMBA KEHENDAK NEGARA YANG
BERARTI PEMIMPINNYA: SEORANG FUHRER ATAU IL DUCE;
2. NASIONALISME EKONOMI
•NASIONALISME EKONOMI BERFUNGSI MEMPERKUAT
KECENDERUNGAN KEPADA NASIONALISME. PEMERINTAH
SEHARI-HARI MENGATUR KEHIDUPAN EKONOMI WARGANYA.
DENGAN KEKUASAAN BARU ATAS KEHIDUPAN INDIVIDU DAN
TAK PERLU ADA TINDAKAN LAIN SELAIN TUNTUTAN
KEAMANAN NASIONAL, SEBUAH KESEMPATAN DICIPTAKAN
UNTUK PEMUNCULAN BIROKRASI YANG KUAT, YANG HANYA
TUNDUK KEPADA PENGUASAAN PEMIMPIN KLIK YANG SEDANG
BERKUASA.
3. PERTUMBUHAN KESADARAN IDEOLOGI SUATU BANGSA
•PERTUMBUHAN KESADARAN IDEOLOGI SUATU BANGSA DI DUNIA
MODERN INI BIASANYA DISERTAI OLEH MENINGKATNYA PERANAN
NEGARA DAN PENAMBAHAN TUNTUTAN YANG DIBUAT OLEH NEGARA
TENTANG KESETIAAN DAN PENGABDIAN RAKYAT. IDEOLOGI-IDEOLOGI
MODERN UMUMNYA MILITAN DAN CONDONG PADA KECENDERUNGAN
TOTALITER. RAKYAT TERTARIK PADA IDEOLOGI BARU YANG
MENJANJIKAN PEMENUHAN ASPIRASI JANGKA PANJANG YANG MEREKA
HARAPKAN. APABILA SEBAGAI GANTINYA IDEOLOGI BARU TADI
MEMINTA PENYERAHAN KEBEBASAN PILIHAN INDIVIDU, MEREKA
MENGANGGAP PERTUKARAN ITU CUKUP MENGUNTUNGKAN.
•DISINI, PSIKOLOGI MEMBANTU PERTUMBUHAN TOTALITARIANISME.
 SEMUA FAKTOR TERSEBUT DI ATAS MEMAINKAN PERANAN
PENTING DALAM PERTUMBUHAN TOTALITARIANISME DALAM
BENTUK: FASISME ITALIA; NAZIISME JERMAN; FASISME FRANCO
SPANYOL, DSB.
 DALAM MENGEJAR POLITIK LUAR NEGERINYA DAN HUBUNGAN
DIPLOMATIKNYA, NEGARA-NEGARA TOTALITER PUNYA
KECENDERUNGAN YANG TETAP. MEREKA BIASANYA
MENGGUNAKAN SIKAP AGRESIF MENGHADAPI RIVALNYA DENGAN
SIKAP YANG KAKU. SAAT BERUNDING SELURUH MEKANISME
DILIBATKAN GUNA MELAKSANAKAN PROPAGANDA YANG CERDIK
UNTUK MENGHADIRKAN PANDANGAN MEREKA KEPADA DUNIA
DALAM PENJELASAN YANG MENGUNTUNGKAN MEREKA.
• NICHOLSON DAN PARA AHLI BARAT MENYEBUTKAN BEBERAPA SIFAT
KHUSUS DIPLOMASI TOTALITER:
1. PEMBUATAN KEPUTUSAN TIDAK BERADA DI BAWAH PENGAWASAN
RAKYAT. SATU ORANG ATAU SATU KELOMPOK KECIL BISA MENGAMBIL
KEPUTUSAN AKHIR DALAM SEGALA HAL DALAM WAKTU SINGKAT;
2. DIPLOMAT YANG DILIBATKAN DALAM PERUNDINGAN MEMPUNYAI
INSTRUKSI KHUSUS DAN HARUS MENGIKUTI PETUNJUK YANG
DIBERIKAN ATASANNYA;
3. LAWAN BERUNDING SERING MENYESUAIKAN DENGAN KONDISI
TERSEBUT;
4. NEGARA-NEGARA FASIS MENGAGUNGKAN “PERANG” SEHINGGA
MEMPENGARUHI TUJUAN DIPLOMASI, KARENA PERANG MERUPAKAN
KEBIJAKAN YANG DIINGINKAN;
DALAM FORUM PERUNDINGAN SERING MEREKA MELEMPARKAN PROPAGANDA
ANTARA LAIN:

1. TATANAN DUNIA KOMUNIS TAK ADA HAMBATAN KELAS DAN


PERANG PERLU UNTUK MEMPERTAHANKAN TERHADAP
DUNIA KAPITALIS DAN ANTI KOLONIALISME DAN
RASIALISME;
2. KOMUNISME MENGGUNAKAN SEMUA METODE DIPLOMATIK
SEBAGAI SARANA UNTUK MENCAPAI KEMENANGAN TANPA
PEPERANGAN;
3. NEGARA-NEGARA FASIS MEGGUNAKAN PROPAGANDA UNTK
MENGABSAHKAN PERANG;
4. NEGARA-NEGARA KOMUNISME MENGGUNAKAN
KONPERENSI INTERNASIONAL DENGAN CARA DAMAI, TETAPI
BILA PERANG TIDAK DAPAT DIHINDARKAN MEREKA AKAN
TETAP SIAGA. DIPLOMASI DIARAHKAN DENGAN MENJAGA
KEMUNGKINAN-KEMUNGKINAN ITU TETAP TERBUKA;
5. TERNYATA KONPERENSI INTERNASIONAL JUGA DIGUNAKAN
UNTUK PROPAGANDA OLEH NEGARA-NEGARA KOMUNIS
DALAM RANGKA PENGHAPUSAN PRANATA KAPITALIS UNTUK
MEMBENTUK MASYARAKAT KOLEKTIF TANPA KELAS.
• KELEBIHAN MODEL INI
1. DIPLOMAT MENGETAHUI DENGAN TEPAT SEBERAPA JAUH
IA BISA MEMBERI ATAU MENGAKOMODASIKAN
PANDANGAN PIHAK LAIN.
2. DALAM NEGARA TOTALITER, KEKUASAAN TERTINGGI
DITERAPKAN PADA SATU ORANG ATAU SEDIKIT ORANG,
MEREKA BISA MENGAMBIL KEPUTUSAN CEPAT TANPA ADA
DEBAT DALAM LEGISLATIF ATAU FORUM LUAS LAINNYA.
KEBOCORAN RAHASIA JUGA AKAN LEBIH TERJAMIN.
KELEMAHANNYA :
1.KARENA DIPLOMAT HARUS MEMATUHI INSTRUKSI YANG
DIBERIKAN ATASAN, IA KURANG PUNYA KESEMPATAN UNTUK
BERTINDAK LUWES DALAM MELAKUKAN PENDEKATAN PADA
SAAT PERUNDINGAN, SEHINGGA BISA MENGHAMBAT HASIL
PERUNDINGAN, DISAMPING ADANYA SIKAP IDEOLOGI YANG
KAKU.
2.B. SELAIN ITU, APABILA PIHAK LAWAN MENGAJUKAN
PROPOSAL YANG TIDAK TERCAKUP DALAM INSTRUKSI, MAKA IA
HARUS MENUNDA PERUNDINGAN LEBIH LANJUT SAMPAI IA
MENERIMA INSTRUKSI KHUSUS DARI ATASANNYA. INI SERING
MENYEBABKAN PENUNDAAN.
 MENURUT C.J. FRIEDRICH DAN Z.K. BREZENSKI, NEGARA-
NEGARA TOTALITER BERADA PADA KEADAAN DARURAT
YANG PERMANEN DAN MENYEBABKAN NEGARA-NEGARA
LAIN TERPENGARUH HAL YANG SAMA DAN NEGARA
KONSTITUSIONAL DAN DEMOKRASI TERPAKSA
MENYESUAIKAN DENGAN KONDISI TERSEBUT. BAGI
NEGARA-NEGARA TOTALITER, PROTOKOL DIPLOMATIK,
BERFUNGSI MEMBATASI DAERAH PEPERANGAN
DIPLOMATIK, KEPADA MEDAN-MEDAN PERANG TERTENTU
YANG DITERIMA DAN PELAKSANAAN SESUNGGUHNYA DARI
PEPERANGAN ITU KEPADA SENJATA YANG SALING DITERIMA.
DIPLOMASI TERBUKA
• DIPLOMASI BARU ATAU DIPLOMASI TERBUKA UNTUK
MEMBEDAKAN DARI DIPLOMASI LAMA ATAU TRADISIONAL
ATAU DIPLOMASI RAHASIA. SETELAH PERANG DUNIA I (PD-I)
BEBERAPA PERUBAHAN BESAR TERJADI PADA “CARA-CARA
DAN SARANA DIPLOMASI” YAITU YANG BERKAITAN DENGAN
“METODE DAN TEKNIK”;
• DIPLOMASI SEBELUM PD-I (DIPLOMASI LAMA ATAU
DIPLOMASI TRADISIONAL) MERUPAKAN PERSENGKETAAN
KAUM LIBERAL YANG INGIN MEMBUANG PENGARUH
“POWER POLITICS” DALAM HUBUNGAN INTERNASIONAL;
PESIMIS TERHADAP DIPLOMASI RAHASIA GAYA LAMA DAN
MENGANGGAP SEBAGAI GEJALA ERA KORUPSI DAN
SUDAH KETINGGALAN. DIPLOMASI SECARA TERBUKA
LEBIH MEMBANTU PEMELIHARAAN PERDAMAIAN DAN
KEHARMONISAN INTERNASIONAL;
MENURUT HAROLD NICHOLSON :
•DALAM DIPLOMASI BARU, WOODROW WILSON, PRESIDEN AS PADA
MASA KONPERENSI PERDAMAIAN PARIS, SEBAGAI BAPAK DIPLOMASI
BARU;
•DIPLOMASI BARU BERBEDA DENGAN DIPLOMASI LAMA, KARENA
DIPLOMASI BARU MEMFORMULASIKAN TUJUAN DIPLOMASI TERBUKA
PADA BUTIR PALING AWAL DARI FOURTEEN POINTS-NYA YANG
TERKENAL SEBAGAI BERIKUT:
“PERJANJIAN DAMAI YANG TERBUKA YANG DICAPAI SECARA TERBUKA
TAK BOLEH DIIKUTI DENGAN PENGERTIAN (UNDERSTANDING)
INTERNASIONAL SECARA TERSENDIRI DALAM BENTUK APAPUN, TETAPI
DIPLOMASI HARUS BERLANGSUNG SECARA TERBUKA DAN DIKETAHUI
UMUM”.
DIPLOMASI TERBUKA MENGANDUNG 3 GAGASAN :
•PERTAMA : HARUS TIDAK ADA PERJANJIAN
RAHASIA;
•KEDUA : NEGOSIASI HARUS DILAKUKAN
SECARA TERBUKA;
•KETIGA : APABILA SUATU PERJANJIAN SUDAH
DICAPAI, TIDAK BOLEH ADA USAHA DI BELAKANG LAYAR
UNTUK MENGUBAH KETETAPANNYA SECARA RAHASIA.
• DALAM KENYATAAN, DIPLOMASI TERBUKA YANG PERTAMA KALI
MEMPRAKTEKKANNYA DALAM SEJARAH ADALAH “PARA PEMIMPIN RUSSIA
REVOLUSIONER” LENIN DAN TEMAN-TEMANNYA MELAKSANAKAN
DIPLOMASI TERBUKA :
• LENIN CS. MEMPUBLIKASIKAN SEMUA DOKUMEN RAHASIA ARSIP RUSSIA
DAN MEMBERIKAN PUKULAN TELAK PADA KETERTUTUPAN DAN KARAKTER
KERAHASIAAN PERUNDINGAN-PERUNDINGAN DIPLOMATIC. KOMISARIAT
RAKYAT UNTUK URUSAN LUAR NEGERI TANGGAL 22 NOVEMBER 1917
MENYATAKAN:
“PENGHAPUSAN DIPLOMASI RAHASIA ADALAH SYARAT UTAMA KEJUJURAN
DALAM SEBUAH POLITIK LUAR NEGERI YANG MERAKYAT DAN BENAR-
BENAR DEMOKRATIS. UNTUK MENCAPAI KEBIJAKSANAAN ITU DALAM
PRAKTEK ADALAH TUGAS YANG SUDAH DICANANGKAN OLEH PEMERINTAH
SOVIET SENDIRI”.
• PARA PEMIMPIN SOVIET SECARA TEGAS TELAH
MENGUMUMKAN SEBELUM PENYELESAIAN PD-I,
DIPLOMASI TERBUKA DALAM TEORI DAN PRAKTEK.
LENIN BERPENDAPAT BAHWA MUNCULNYA
“BOLSHEVISME” MEMPRAKTEKKAN GAGASAN
DIPLOMASI TERBUKA YANG GAGAL DISADARI OLEH
DUNIA KAPITALIS.
DALAM PENUTUPAN KONGGRES KE-9 PARTAI KOMUNIS RUSSIA 5
APRIL 1920 DINYATAKAN ANTARA LAIN:
1.DALAM MASYARAKAT KAPITALIS SEGALA KEPENTINGAN YANG
BERKAITAN DENGAN WARGANEGARA, KONDISI EKONOMI,
PERANG DAN DAMAI, DIPUTUSKAN SECARA RAHASIA, JAUH DARI
MASYARAKAT ITU SENDIRI;
2.MASALAH YANG PALING PENTING, PERANG, DAMAI, MASALAH-
MASALAH DIPLOMATIK, DIPUTUSKAN OLEH SEBAGIAN KECIL
KAUM KAPITALIS YANG BERKUASA DAN MENGELABUI
MASYARAKAT SERTA PARLEMEN;
3.DIPLOMASI BORJUIS TIDAK DAPAT MEMAHAMI METODE YANG
DIPAKAI DIPLOMASI BARU KITA YAITU DEKLARASI LANGSUNG
DAN TERUS TERANG.
FAKTOR PENDORONG MUNCULNYA DIPLOMASI
BARU
• FAKTOR PERTAMA: KEBANGKITAN RUSSIA SOSIALIS
MUNCULNYA RUSSIA SOSIALIS MUNCUL BENTUK
PEMERINTAHAN BARU DI ARENA INTERNASIONAL DENGAN
PANDANGAN DAN TEKNIK DIPLOMASI YANG PUNYA
PENGARUH PADA DIPLOMASI BARU. SEMUA DOKUMEN TSAR
NICHOLAS DIPUBLIKASIKAN YANG DISIMPAN DALAM ARSIP
NEGARA. DOKUMEN-DOKUMEN INI MENGUNGKAPKAN
BAGAIMANA NEGARA-NEGARA BESAR TELAH MEMBUAT
BANYAK PERJANJIAN RAHASIA YANG BERTANGGUNGJAWAB
ATAS PECAHNYA PD-I, TENTANG KESEPAKATAN-KESEPAKATAN
YANG MENENTUKAN NASIB NEGARA-NEGARA DAN JUTAAN
MANUSIA DI BAGIAN BENUA LAIN.
• PUBLIKASI DOKUMEN JUGA MEMPUNYAI AKIBAT
LANGSUNG:
• TIMBULNYA KEMARAHAN TERHADAP KERAHASIAAN
PERJANJIAN;
• DENGAN PERUBAHAN PEMERINTAHAN, ARSIP NEGARA-
NEGARA LAIN TERBUKA DAN SULIT DI MASA DATANG
MEMPERTAHANKAN KERAHASIAAN PERUNDINGAN.
• FAKTOR KEDUA: MUNCULNYA AMERIKA SERIKAT DI
POLITIK DUNIA SEBAGAI NEGARA YANG PERLU
DIPERHITUNGKAN DAN KEIIKUTSERTAAN NEGARA-
NEGARA AMERIKA LATIN DALAM KEHIDUPAN
INTERNASIONAL.
• KETERLIBATAN AMERIKA SERIKAT MEMPENGARUHI
TEKNIK-TEKNIK YANG MENGENDALIKAN DIPLOMASI.
FAKTOR KETIGA : KEBANGKITAN ASIA YANG BERTAHAP
DAN MASUKNYA NEGARA-NEGARA ASIA DALAM
PERGAULAN INTERNASIONAL.
•SEBELUM PD-I PECAH, JEPANG TELAH DIPERHITUNGKAN
DALAM POLITIK INTERNASIONAL DAN JUGA CINA MULAI
MEMPUNYAI KEPENTINGAN YANG MAKIN BESAR DALAM
HUBUNGAN INTERNASIONAL;
FAKTOR KELIMA: PERKEMBANGAN SISTEM KOMUNIKASI
•SEBELUMNYA SEORANG DUTA BESAR DIKIRIM KE NEGARA LAIN
DISERTAI INSTRUKSI UMUM YANG DIHARAPKAN DIA IKUTI PADA
WAKTU MELAKUKAN PERUNDINGAN. TAPI SAMPAI DI TEMPAT
TUJUAN, DIA BISA PUTUS HUBUNGAN DENGAN PEMERINTAH
PENGIRIM DAN DIRI PRIBADILAH YANG LEBIH BANYAK
MEMUTUSKAN. TAPI SETELAH PENEMUAN TELEGRAPH,
TELEPON, WIRELESS, PESAWAT TERBANG, DSB., SEORANG DUTA
BESAR DAPAT MEMPERTAHANKAN KONTAK YANG KONSTAN
DENGAN PEMERINTAHNYA;
 FAKTOR KEENAM: TRANSFORMASI BERTAHAP MASYARAKAT
INTERNASIONAL JUGA MEMPUNYAI PENGARUH.
 SEBELUM PD-I, EROPA MERUPAKAN PUSAT KEGIATAN
INTERNASIONAL, SETELAH PD-I HINGGA PECAHNYA PD-II,
EROPA MASIH TERUS BERUSAHA MELANJUTKAN DOMINASI
PADA ARENA INTERNASIONAL. TETAPI SETELAH PD-II
KEADAAN MENJADI BERUBAH. KEKUATAN TERKONSENTRASI
DI TANGAN AS DAN UNI SOVIET DAN SEBAGIAN LAGI DI ASIA
DAN AFRIKA. TETAPI EROPA TIDAK LAGI BANYAK
BERPENGARUH PADA NEGARA-NEGARA YANG BARU
MERDEKA DI ASIA-AFRIKA.
FAKTOR-FAKTOR LAIN YANG MEMPUNYAI PENGARUH DAN
MEMAINKAN PERANAN PENTING DALAM DIPLOMASI BARU:
1. DIPLOMASI KONPERENSI SEJAK AKHIR PD-I MEMPEROLEH
PERHATIAN YANG SEMAKIN BESAR. DIPLOMASI LAMA JARANG
MELIBATKAN PERUNDING YANG BANYAK.
•KONGGRES INTERNASIONAL SEPERTI KONGGRES WINA,
KONGGRES BERLIN, DSB. HANYA SUARA PARA NEGARAWAN
DARI NEGARA BESAR YANG ADA.
•MEREKA MEMBICARAKAN PERUNDINGAN SECARA BILATERAL
DAN SECARA RAHASIA SERTA MEMBUAT BANYAK PERJANJIAN
RAHASIA
2. DIPLOMASI BARU MELALUI KEMUNCULAN ORGANISASI-
ORGANISASI DUNIA SEPERTI LIGA BANGSA-BANGSA (LBB),
PBB DAN BERBAGAI ORGANISASI REGIONAL, TELAH
MEMAJUKAN TEKNIK NEGOSIASI MULTILATERAL.
RATUSAN WAKIL NEGARA MUNCUL UNTUK MENGEMUKAKAN
PANDANGANNYA ATAS BEBERAPA MASALAH PENTING BAGI
KEPENTINGAN INTERNASIONAL. TIPE DIPLOMASI INI YANG
SERING DISEBUT DIPLOMASI PARLEMENTER, MEMBUTUHKAN
SENI PERSUASI, SELAIN SENI BERKOMPROMI UNTUK
MEMPEROLEH SUARA SEBANYAK MUNGKIN DARI ANGGOTA;
3. PARA KEPALA NEGARA DI ZAMAN MODERN SERING
MENGADAKAN KONTAK DENGAN WAKIL-WAKILNYA
SECARA LANGSUNG DAN ANTAR WAKIL-WAKIL ITU
SENDIRI.
•HAL INI TERJADI DALAM KONPERENSI PUNCAK (SUMMIT
CONFERENCE) DAN BANYAK KEPUTUSAN VITAL
DISIAPKAN DALAM TELEGRAM-TELEGRAM DAN
PERCAKAPAN TELEPON JARAK JAUH DIANTARA MEREKA
SENDIRI;
4. FAKTOR IDEOLOGI JUGA TELAH MEMAINKAN PERANAN PENTING DALAM
DIPLOMASI BARU
•SETELAH REVOLUSI BOLSHEVIK PARA PEMIMPIN REVOLUSI
MEMPUBLIKASIKAN ARSIP RAHASIA DAN DENGAN ITU MENYUARAKAN
LONCENG KEMATIAN BAGI DIPLOMASI RAHASIA. SETELAH PD-II TERJADI
PERUBAHAN STRUKTUR KEKUATAN. AS DAN UNI SOVIET MUNCUL SEBAGAI
DUA SUPERPOWER DAN BUKAN LAGI PUSAT PERHATIAN KE EROPA.
MUNCULNYA TATANAN DUNIA BARU YANG TERCORENG OLEH KONFLIK
IDEOLOGI TELAH MEMBUAT PENGARUH BESAR PADA EVOLUSI DIPLOMASI
BARU. DISATU SISI MENGHARGAI SISTEM KAPITALIS, BLOK YANG LAIN
MENDUKUNG SOSIALISME. KEDUA BLOK MENCOBA BEREBUT PENGARUH DI
DALAM POLITIK DUNIA DAN MEREKA MENGGUNAKAN METODE-METODE
TERTENTU, BALANCE OF TERROR. MUNCUL PULA KEKUATAN NON-BLOK
YANG INGIN MEMPERTAHANKAN POSTUR NETRAL MENGHADAPI KEDUA BLOK.
UNSUR-UNSUR / NILAI DALAM
DIPLOMASI BARU

A. DUKUNGAN TERHADAP TUJUAN PRAKTEK-PRAKTEK


DIPLOMATIK TERBUKA MENGGANTIKAN DIPLOMASI
RAHASIA.
•WALAUPUN BANYAK KRITIK BAHWA HAL INI MEMPERLEMAH
EFISIENSI DIPLOMASI, TAK BISA DIPUNGKIRI BAHWA DIPLOMASI
BARU TELAH MELAHIRKAN SEGI-SEGI BARU DAN SEHAT DALAM
HUBUNGAN DIPLOMATIK;
2. PENDAPAT UMUM SELALU DIANGGAP SEBAGAI FAKTOR
POTENSIAL DALAM HUBUNGAN INTERNASIONAL.
•NAMUN KARENA KESULITAN KOMUNIKASI, TERNYATA TIDAK
MUDAH UNTUK MEMPENGARUHI PENDAPAT UMUM DI TEMPAT-
TEMPAT YANG JAUH.
•SESUDAH REVOLUSI INDUSTRI KEMAJUAN BESAR TERJADI PADA
BIDANG KOMUNIKASI.
•PROPAGANDA DIGUNAKAN SEBAGAI ALAT PENDAPAT UMUM
DAN MASYARAKAT AWAMPUN MULAI MENYADARI PENTINGNYA
PENDAPAT UMUM.
•PENDAPAT UMUM MEMAINKAN PERANAN PENTING DALAM
PEMBENTUKAN POLITIK LUAR NEGERI SUATU NEGARA;
C. DIPLOMASI MELALUI KONPERENSI MENJADI HAL REGULER DAN
POPULER DARI DIPLOMASI BARU
•ABAD 19 BEBERAPA KONPERENSI PENTING SEPERTI KONGGRES WINA,
KONPERENSI PERDAMAIAN PARIS, KONGGRES BERLIN DIADAKAN UNTUK
MEMBENTUK SEBUAH SISTEM EROPA YANG DAMAI DAN UNTUK
MEMPEROLEH KOMPROMI DIANTARA KEPENTINGAN-KEPENTINGAN YANG
BERLAWANAN.
•PBB DAN LEMBAGA INTERNASIONAL LAINNYA TELAH MENJADI FORUM
DIPLOMASI KONPERENSI. DIBANYAK FORUM INI ADA WAKIL-WAKIL TETAP
NEGARA-NEGARA YANG MEMPERTAHANKAN HUBUNGAN YANG TETAP
DENGAN WAKIL DARI NEGARA LAIN. KARENANYA KONSULTASI
MULTILATERAL TENTANG TOPIK-TOPIK YANG BERBEDA HAMPIR TERUS
MENERUS TERJADI MELALUI ORGANISASI-ORGANISASI INTERNASIONAL INI.
4. IDEA SELALU MEMAINKAN PERANAN BESAR
•SESUDAH PD-II, BUMI KITA TELAH TERBAGI KEDALAM
DUA BLOK ANTAGONISTIK. INI BANYAK MEMPENGARUHI
DIPLOMASI KONTEMPORER.
•KARENA FAKTOR IDEOLOGIS ATAS HUBUNGAN-
HUBUNGAN DIPLOMATIK TELAH MENGAMBIL BENTUK
“MONOLITIK” YANG BELUM PERNAH DIALAMI
SEBELUMNYA
BEBERAPA BUTIR MENGENAI DIPLOMASI
TERBUKA

 WOODROW WILSON DIANGGAP SEBAGAI “BAPAK DIPLOMASI


BARU” DENGAN TITIK TEKAN “DIPLOMASI TERBUKA” SEBAGAI
SARANA UNTUK MENGHAPUS PERANG YANG
MENYENGSARAKAN DI MASA DEPAN, KARENA DIPLOMASI
RAHASIA MENJADI SEBAB UTAMA PERANG PADA MASA LALU.
HAL INI DILAKUKAN OLEH PARA IMPERIALIS PADA
PERSETUJUAN DI BELAKANG PANGGUNG PADA PEMBAGIAN
DUNIA KE DALAM WILAYAH-WILAYAH PENGARUH, SEHINGGA
MENDORONG PEMERINTAH IMPERIALIS MENYEMBUNYIKAN
KEBENARAN POLITIK LUAR NEGERI MEREKA DARI RAKYAT.
NAMUN TIMBUL KERAGU-RAGUAN TENTANG KEBAIKAN
NEGOSIASI YANG DILAKUKAN SECARA TERBUKA;
• DALAM KENYATAAN “PERJANJIAN VERSAILLES” TAHUN 1918,
PRESIDEN WILSON SENDIRI MENGINGKARI KETERBUKAAN
TERSEBUT. PRESIDEN WILSON, CLEMENCEU DAN LLOYD
GEORGE MENYEMBUNYIKAN DIRI DALAM RUANG KERJA
MEREKA, PUBLIK DAN PERS, PARA DIPLOMAT ATAU DUTA
BESAR TIDAK DIIZINKAN MENGETAHUI PEMBICARAAN
MEREKA, PRESIDEN WILSON TELAH GAGAL MENEMPATKAN
DIRINYA, KARENA TELAH GAGAL PADA BULAN JANUARI 1918
UNTUK MERAMALKAN BAHWA TERDAPAT PERBEDAAN
MENYELURUH ANTARA “PERJANJIAN TERBUKA” DAN
“DICAPAI SECARA TERBUKA” YAITU ANTARA KEBIJAKSANAAN
DAN PERUNDINGAN
 KEGAGALAN WILSON UNTUK MELAKSANAKAN PROSES
NEGOSIASI SECARA TERBUKA MERUPAKAN KEMUNDURAN
DIPLOMASI TERBUKA. MEREKA MENEMPATKAN DIPLOMASI
SEBAGAI INSTRUMEN PROPAGANDA DAN PROSES INI TELAH
MEMPEROLEH BANYAK KEMAJUAN DENGAN PERKEMBANGAN
PESAT MEDIA KOMUNIKASI. HANS J. MORGENTHAU
BERKOMENTAR:
 “ TIDAK HANYA DIPLOMASI YANG DILAKUKAN SECARA
TERBUKA TIDAK MAMPU MENCAPAI PERSETUJUAN ATAU BAHKAN
BERUNDING UNTUK TUJUAN MENCAPAI KESEPAKATAN, TETAPI
SETIAP PERTEMUAN TERBUKA MENINGGALKAN PERSOALAN-
PERSOALAN INTERNASIONAL DALAM KEADAAN YANG LEBIH
BURUK DARIPADA SEBELUMNYA”.
• DIPLOMASI TERBUKA DENGAN MENGOBARKAN EMOSI RAKYAT BISA
MEMBINGUNGKAN TIDAK HANYA DALAM BENTUK TETAPI JUGA DALAM
FUNGSI NEGOSIASI. KARENANYA APABILA PARA WAKIL DIPLOMATIK
MENGINGINKAN KEBEBASAN BERGERAK YANG DISYARATKAN UNTUK
MENGHASILKAN PERSETUJUAN DAN APABILA “MUKA” HARUS
DISELAMATKAN, PERUNDINGAN “IN CAMERA” SERING LEBIH BAIK DARIPADA
PERUNDINGAN DI DEPAN CAMERA.
• PARA KRITISI BARAT TENTANG DIPLOMASI TERBUKA MENYATAKAN BAHWA
BEBERAPA MACAM KERAHASIAAN PERLU, DIPERTAHANKAN PADA SAAT
NEGOSIASI DILAKUKAN. PARA DIPLOMAT SOSIALIS JUGA SETUJU BAHWA
KONTAK-KONTAK PRIBADI DAN RAHASIA DIANTARA PIHAK-PIHAK YANG
BERUNDING PERLU. PADA SAAT BERUNDING PRA-PEMERINTAHAN
DIHARAPKAN UNTUK BERTUKAR PESAN, CATATAN-CATATAN DAN DOKUMEN
DIPLOMATIK LAINNYA DALAM BETUK RAHASIA. SEHINGGA SECARA
REALISTIS NEGOSIASI DIBALIK PINTU SERING TAK BISA DIHINDARKAN DAN
SERING HAL INI LEBIH BERMANFAAT UNTUK MENCOCOKKAN PERBEDAAN
PENDAPAT YANG BERLAWANAN;
 PENDAPAT KAUM SOSIALIS YAITU BAHWA APABILA TAHAP
PEMBICARAAN PRIBADI BERAKHIR DALAM KEGAGALAN,
ISINYA HARUS DIPUBLIKASIKAN SEHINGGA ORANG TAHU
MENGAPA TAK ADA PERSETUJUAN YANG DICAPAI DAN SIAPA
YANG HARUS DIPERSALAHKAN BAGI KETIDAKBERHASILAN
NEGOSIASI. HAL INI PERLU AGAR PERUNDINGAN TIDAK
MELAWAN KEPENTINGAN MASYARAKAT MISALNYA SEPERTI
MASALAH PERLUCUTAN SENJATA UMUM, PENGGUNAAN
TENAGA NUKLIR UNTUK MAKSUD-MAKSUD DAMAI SAJA,
PENGHAPUSAN REZIM KOLONIAL, DSB. HAL INI PERLU UNTUK
MENGENDALIKAN KEKUASAAN PARA DIPLOMAT YANG
BIASANYA TAK TERKENDALI
BEBERAPA ASPEK DIPLOMASI RAHASIA

• NICHOLSON MENGUNGKAPKAN BEBERAPA KEBAIKAN DAN


KEKURANGAN “DIPLOMASI RAHASIA”
• KEBAIKAN-KEBAIKAN ASPEK DIPLOMASI LAMA (DIPLOMASI
RAHASIA) :
1. MESKIPUN NEGARA-NEGARA BESAR MENGONTROL HUBUNGAN
INTERNASIONAL, MEREKA JUGA MEMIKUL TANGGUNGJAWAB
BERSAMA UNTUK MEMIMPIN NEGARA-NEGARA KECIL DAN
MEMELIHARA PERDAMAIAN DIANTARA MEREKA.
CONTOH :
• PERANAN YANG DIPIKUL GREAT POWERS SELAMA PERANG
BALKAN 1912 – 1913 MENCEGAH SUATU KRISIS. “SMALL POWERS”
BERKEMBANG MENJADI KRISIS “GREAT POWERS”.
2. SUATU DINAS DIPLOMATIK PROFESIONAL BERBAGAI NEGARA
EROPA YANG SEDIKIT BANYAK MERUPAKAN MODEL YANG IDENTIK
TELAH DIBENTUK

• KELOMPOK PROFESIONAL INI SANGAT MEMBANTU DALAM


PELAKSANAAN NEGOSIASI, KARENA MEREKA TELAH
MENGENAL SATU SAMA LAIN SELAMA BEBERAPA TAHUN
DAN MEREKA MENGEMBANGKAN SEBUAH IDENTITAS
KELOMPOK YANG BEBAS DARI KEBANGSAAN MEREKA.
TUJUAN MEREKA ADALAH UNTUK PEMELIHARAAN
PERDAMAIAN;
3. NICHOLSON BERPENDAPAT BAHWA “DIPLOMASI LAMA ADALAH BAHWA
NEGOSIASI YANG MULUS HARUS BERKESINAMBUNGAN DAN RAHASIA”
 KESABARAN YANG LUAR BIASA DAN TIDAK TERGESA-GESA
SANGAT DIPERLUKAN. BAGAIMANA SUATU NEGOSIASI
MENGALAMI KEMACETAN, SERING HAL ITU TIDAK
DIBICARAKAN UNTUK SEMENTARA DAN KEMUDIAN
DIRUNDINGKAN LAGI. KESABARAN INI SERING
MENGUNTUNGKAN DAN HASIL YANG DICAPAI BUKAN RUMUSAN
KOSONG, TETAPI MERUPAKAN DOKUMEN YANG
DIPERTIMBANGKAN DAN DIRANCANG DENGAN PERHATIAN
YANG PASTI.
KEBURUKAN-KEBURUKANNYA :
•NEGOSIASI RAHASIA YANG MEMBAWA KEPADA JANJI-
JANJI RAHASIA BAHKAN LEBIH BURUK DARIPADA
DIPLOMASI YANG DITELEVISIKAN YANG KITA ALAMI
SEKARANG.
• PENDAPAT PARA PAKAR MODERN DAN PARA KRITISI
“DIPLOMASI RAHASIA”
• KERAHASIAAN BISA MEMBUAT JALAN BAGI TIPU
MUSLIHAT DAN MENCIPTAKAN KETIDAKPASTIAN DAN
KESALAHPAHAMAN ANTAR PEMERINTAHAN DAN
ANTARA PEMERINTAH DENGAN RAKYATNYA
• TERDAPAT DUA CARA YANG BERBEDA KERAHASIAAN
DIKAITKAN DENGAN KEMUNGKINAN TIPU MUSLIHAT
YAITU:
1. HANYA SEDIKIT KAUM “PRIVILEGE” YANG MENGETAHUI
“KEBENARAN SELURUHNYA” YANG DISEMBUNYIKAN
KEPADA ORANG LAIN;
2. CARA YANG DIPAKAI UNTUK KERAHASIAAN ITU
MENGUNDANG KECURIGAAN BAHWA TERDAPAT SESUATU
YANG DISEMBUNYIKAN YANG TIDAK BISA BERJALAN BILA
DIKETAHUI MASYARAKAT UMUM.
PARA KRITIKUS BERANGGAPAN BAHWA MAKSUD DIPLOMASI RAHASIA ADALAH:
•UNTUK MEMBIARKAN PARA DIPLOMAT MEMBICARAKAN SATU HAL SECARA
PRIBADI DAN SATU HAL SECARA DIKETAHUI UMUM, SEHINGGA MEREKA BISA
BERMAIN GANDA;
•DENGAN DEMIKIAN PARA DIPLOMAT DAN PEMBUAT POLITIK LUAR NEGERI
MEMPUNYAI KESEMPATAN UNTUK MENYEMBUNYIKAN KESALAHAN MEREKA
DARI MASYARAKAT;
•APABILA NEGOSIASI DAN PERSETUJUAN YANG MENGIKUTINYA DIJAGA TETAP
RAHASIA, PARA DIPLOMAT DAN PEMBUAT POLITIK LUAR NEGERI MEMPEROLEH
MONOPOLI POWER BERKENAAN DENGAN PARTISIPASI EFEKTIF DALAM POLITIK
INTERNASIONAL: INI BERLAWANAN DENGAN PRINSIP-PRINSIP DEMOKRASI DAN
INI DIKECAM SEBAGAI TIDAK DEMOKRATIS;
•NEGARA-NEGARA DEMOKRASI TAK PUNYA HAK UNTUK MENYEMBUNYIKAN
KEPUTUSAN-KEPUTUSAN PENTING POLITIK LUAR NEGERI TERHADAP
RAKYATNYA SENDIRI DAN INI AKAN MENCIPTAKAN “GAP” KREDIBILITAS
ANTARA PEMERINTAH DENGAN RAKYAT.
DUA KELUHAN SERING DILONTARKAN TERHADAP DIPLOMASI
RAHASIA YANG BERAKHIR DALAM PERJANJIAN RAHASIA YAITU
1. BAHWA EKSISTENSI PERJANJIAN RAHASIA MENINGKATKAN
KETIDAKPASTIAN DAN KEKHAWATIRAN DALAM POLITIK
INTERNASIONAL; DAN
2. BAHWA MEREKA SUATU KETIKA MEMBAWA SUATU BANGSA KE
DALAM PERBUATAN YANG RISKAN DAN TANPA MEREKA SADARI
DAN MEREKA SEPAKATI.
PARA PENDUKUNG NEGOSIASI RAHASIA MENYATAKAN “BAHWA
NEGOSIASI TERBUKA MENYEBABKAN TIDAK HANYA KEKAKUAN
POSISI BARGAINING YANG TIDAK DIKEHENDAKI TETAPI JUGA
MENYEBABKAN PENGUNGKAPAN RAHASIA KEPADA NEGARA YANG
MENJADI MUSUH”
• ADA BEBERAPA TEKNIK PENYELIDIKAN YANG BERGUNA
DAN UNTUK PEMECAHAN ANTAGONISME DIPLOMATIK:
1. TETAPI APABILA DILAKUKAN SECARA TERBUKA, AKAN
MENGHILANGKAN KEMANFAATANNYA, SEBAB TIDAK
MUNGKIN LAGI UMUM MEMBEDAKAN ANTARA APA
YANG HARUS DIAMBIL SECARA INTERN DAN APA YANG
DIGUNAKAN SEBAGAI TINDAKAN PENYELIDIKAN
DALAM KONTAK-KONTAK DIPLOMATIK;
2. TERDAPAT BEBERAPA ASPEK MILITER, SAINS, FAKTOR EKONOMI
DAN POLITIK YANG HARUS TETAP DIRAHASIAKAN UNTUK
MEMPERTAHANKAN KEAMANAN NEGARA;
3. KEHADIRAN KONFLIK DAN ANTAGONISME MERUPAKAN FAKTOR
YANG TAK BISA DIPUNGKIRI DALAM HUBUNGAN INTERNASIONAL
DAN APABILA LAWAN MENGETAHUI APA YANG AKAN DAN SEDANG
DILAKUKAN, IA AKAN BERADA PADA POSISI YANG LEBIH BAIK
UNTUK MENCELAKAKAN KITA;
4. POLITIK INTERNASIONAL DIBIMBING OLEH POWER POLITICS DAN
HUBUNGAN SAHABAT-MUSUH. DALAM DUNIA SEPERTI ITU ADALAH
BIJAKSANA UNTUK MENCEGAH MUSUH POTENSIAL MEMPEROLEH
INFORMASI TENTANG TINDAKAN ANDA, ASET ANDA, DAN
KELEMAHAN ANDA.
• ARGUMEN-ARGUMEN DI ATAS MENUNJUKKAN BEBERAPA
DALIL YANG JELAS, BAHWA :
1. KERAHASIAAN, DALAM KONDISI APAPUN TERMASUK DIPLOMASI
ADALAH SUATU KEJAHATAN SEBAB IA BERKAIT DENGAN PENIPUAN;
2. SEPANJANG KEJAHATAN PERMUSUHAN YANG LEBIH FUNDAMENTAL
TETAP BERTAHAN, SESEORANG AKAN TERPAKSA MENERIMA SEBAGAI
SUATU KEJAHATAN YANG HARUS;
3. TUGAS UTAMA SELANJUTNYA ADALAH MENGEKANG PERMUSUHAN
DAN UNTUK MEMUPUK PERSAHABATAN. INI PENTING UNTUK ZAMAN
NUKLIR, KARENA KESALAHPAHAMAN BERAKIBAT FATAL;
4. DENGAN PERTUMBUHAN PENGERTIAN DAN PERSAHABATAN
ANTAR BANGSA, JUMLAH DAN INTENSITAS ANTAGONISME
BERKURANG DAN BEGITU PULA SEBAB-SEBAB UTAMA
KERAHASIAAN;
5. DENGAN KONDISI TERSEBUT TERDAPAT ATURAN YANG JELAS
MANA INFORMASI YANG SEPENUHNYA TERBUKA DAN
KERAHASIAAN MENJADI PERKECUALIAN. HANYA DALAM KONDISI
SEPERTI ITULAH DUNIA KITA BISA BEBAS DARI KETEGANGAN
YANG TERUS MENERUS DAN KETAKUTAN AKAN BENCANA
THERMONUKLIR.
DIPLOMASI PUBLIK

 DEWASA INI, AKTIVITAS DIPLOMASI MENUNJUKKAN


PENINGKATAN PERAN YANG SANGAT SIGNIFIKAN SEIRING
DENGAN SEMAKIN KOMPLEKSNYA ISU-ISU DALAM HUBUNGAN
INTERNASIONAL. HUBUNGAN INTERNASIONAL PUN TIDAK LAGI
SEMATA-MATA DIPANDANG SEBAGAI HUBUNGAN ANTAR
NEGARA NAMUN JUGA MELIPUTI HUBUNGAN ANTAR
MASYARAKAT INTERNASIONAL. DENGAN DEMIKIAN,
DIPLOMASI TRADISIONAL ATAU YANG DIKENAL DENGAN
ISTILAH ‘FIRST TRACK DIPLOMACY’ YANG HANYA MELIBATKAN
PERAN PEMERINTAH DALAM MENJALANKAN MISI DIPLOMASI,
TENTU SAJA TIDAK AKAN EFEKTIF DALAM RANGKA
MENYAMPAIKAN PESAN-PESAN DIPLOMASI TERHADAP SUATU
NEGARA. OLEH KARENA ITU, AKTIVITAS DIPLOMASI PUBLIK
YANG MELIBATKAN PERAN SERTA PUBLIK AKAN SANGAT
DIBUTUHKAN DALAM RANGKA MELENGKAPI AKTIVITAS
DIPLOMASI TRADISIONAL.
DIPLOMASI PUBLIK

 ALASAN UTAMA DARI KETERLIBATAN PUBLIK INI


DIDASARKAN PADA ASUMSI YANG CUKUP SEDERHANA YAITU
PEMERINTAH TIDAK SELALU DAPAT MENJAWAB BERBAGAI
TANTANGAN DALAM ISU-ISU DIPLOMASI YANG KINI SEMAKIN
KOMPLEKS TERLEBIH SIFAT KHAS YANG MELEKAT DARI
PEMERINTAH ADALAH SANGAT KAKU (RIGID). MELALUI
PENINGKATAN AKTIVITAS DIPLOMASI PUBLIK, PEMERINTAH
BERHARAP BAHWA UPAYA DIPLOMASI AKAN BERJALAN LEBIH
EFEKTIF DAN MEMBERIKAN DAMPAK YANG LEBIH LUAS DAN
BESAR PADA MASYARAKAT INTERNASIONAL. DI SAMPING ITU,
PEMERINTAH PUN BERHARAP BAHWA KETERLIBATAN PUBLIK
INI DAPAT MEMBUKA JALAN BAGI NEGOSIASI YANG
DILAKUKAN WAKIL-WAKIL PEMERINTAH SEKALIGUS DAPAT
MEMBERIKAN MASUKKAN DAN CARA YANG PANDANG YANG
BERBEDA DALAM MEMANDANG SUATU MASALAH.
DIPLOMASI

ISTIL PUBLIK
BUK AH SO
KHA ANLAHFT POW
HUB SANAH ISTIL ER DI
BIAS UNGAN KAJIAAH RESPLOMA
PADAA DIGU INTE N KOMMI DA CY
DIPL ISTIL NAKARNASIO UNIK LAM
SENDOMAC AH DIP N UNT NAL. ASI DA
TAH IRI PE Y). IST LOMA UK MEISTILA N
GUL UN 196 RTAMAILAH D SI PUB RUJUKH INI
DIPL LION D5 OLEH KALI IPLOM LIK (PU
SEBAOMAC ARI FL DEAN DIGUN ASI PU BLIC
UNG GAI S Y, UNIVETCHE EDMU AKAN BLIK
BERKKAPANEBUAH ERSIT R SCH ND PADA
A
MEM EPAL YANG ISTILA S TUFOOL O
BERAPUNYAA EMPA UMUR H DANTS, AS F LAW
INTE GAM. I DEFI T, DIPL NYA S .
R K N O
DEPL NATI AMU ISI YA MAS DAH U
DIPL U AS MONAL YS ISTIL NG CUI PUBL
PRO OMAS ENYE ANG D AH HU KUP IK
PEM GRAM I PUBL BUT B ITERB BUNG
MEMERINTAYANG DIK MERAHWA ITKAN AN
DEN PENGA H DEN ISPON UJUK KEGIA
UTA GAN M RUHI GAN M SORI OPADA TAN
PERTMANYAENGGUPUBLIK AKSU LEH
TELE UKAR YAITU NAKA NEGAD UNT
VISI. AN K N R U
EBUPUBLIKAINSTRUA LAINK
DAY MEN
AANSI, FILM
, RAD ,
IO D
AN
DIPLOMASI PUBLIK

 FAKTOR UTAMA DALAM DIPLOMASI PUBLIK TAK TERKAIT


DENGAN URUSAN PENGGUNAAN KEKUATAN MILITER DAN
EKONOMI. KONSEP INI BISA DILACAK MELALUI MARK D
ALLYNE DALAM BUKU INTERNATIONAL POWER AND
INTERNATIONAL COMMUNICATION (1995) YANG
MENYEBUT BAHWA INSTRUMEN UTAMA DARI HARD
POWER DIPLOMACY ADALAH KEKUATAN MILITER DAN
EKONOMI.
 KONSEP SOFT POWER DIPLOMACY (DIPLOMASI PUBLIK)
MENGANDALKAN PENDEKATAN PERSUASIF DENGAN
MENGGUNAKAN ASET EKONOMI. BAHWA PENDEKATAN
PERSUASIF DALAM DIPLOMASI PUBLIK MEMANG
SEBUAH KENISCAYAAN, TAPI PENGGUNAAN ASET
EKONOMI UNTUK MELANCARKAN JENIS DIPLOMASI
INI PASTILAH MENIMBULKAN KERANCUAN, KARENA
ASET EKONOMI BISA SANGAT POTENSIAL UNTUK
MENEKAN NEGARA LAIN.
• YANG PERLU DITEKANKAN DI SINI ADALAH BAHWA
TIDAK SEMUA TINDAKAN DIPLOMASI DI LUAR
PENGGUNAAN KEKUATAN MILITER-EKONOMI BISA
DISEBUT DIPLOMASI PUBLIK ATAU SOFT POWER
DIPLOMACY. SELAMA MODEL DIPLOMASI YANG
DIGUNAKAN ADALAH MENGUNAKAN UNSUR
GOVERNMENT TO GOVERMENT, MAKA DIA MASUK
KATEGORI DIPLOMASI TRADISIONAL.
DEFINISI
• DEFINISI DARI DIPLOMASI PUBLIK SANGAT BERAGAM.
DIPLOMASI PUBLIK DIDEFINISIKAN SEBAGAI UPAYA
MENCAPAI KEPENTINGAN NASIONAL SUATU NEGARA
MELALUI UNDERSTANDING, INFORMING, AND INFLUENCING
FOREIGN AUDIENCES.DENGAN KATA LAIN, JIKA PROSES
DIPLOMASI TRADISIONAL DIKEMBANGKAN MELALUI
MEKANISME GOVERNMENT TO GOVERNMENT RELATIONS,
MAKA DIPLOMASI PUBLIK LEBIH DITEKANKAN PADA
GOVERNMENT TO PEOPLE ATAU BAHKAN PEOPLE TO PEOPLE
RELATIONS.
DEFINISI
• LEBIH KHUSUS LAGI, DEPLU AS MENYATAKAN: PUBLIC
DIPLOMACY SEEKS TO PROMOTE THE NATIONAL INTEREST
AND THE NATIONAL SECURITY OF THE UNITED STATES
THROUGH UNDERSTANDING, INFORMING, AND INFLUENCING
FOREIGN PUBLICS AND BROADENING DIALOGUE BETWEEN
AMERICAN CITIZENS AND INSTITUTIONS AND THEIR
COUNTERPARTS ABROAD. DALAM BAHASA YANG LEBIH
SEDERHANA, MENTERI LUAR NEGERI RI, HASSAN
WIRRAJUDA MENGATAKAN BAHWA DIPLOMASI PUBLIK
BERTUJUAN UNTUK MENCARI TEMAN DI KALANGAN
MASYARAKAT NEGARA LAIN, YANG DAPAT MEMBERIKAN
KONTRIBUSI BAGI UPAYA MEMBANGUN HUBUNGAN BAIK
DENGAN NEGARA LAIN.
• DIPLOMASI PUBLIK JUGA DIKENAL DENGAN ISTILAH ‘SECOND
TRACK DIPLOMACY’ YANG SECARA UMUM DIDEFINISIKAN
SEBAGAI UPAYA-UPAYA DIPLOMASI YANG DILAKUKAN OLEH
ELEMEN-ELEMEN NON-PEMERINTAH SECARA TIDAK RESMI
(UNOFFICIAL). PERLU DICATAT BAHWA SECOND TRACK
DIPLOMACY BUKAN BERTINDAK SEBAGAI PENGGANTI FIRST
TRACK DIPLOMACY. DENGAN KATA LAIN, UPAYA-UPAYA YANG
DILAKUKAN DALAM SECOND TRACK DIPLOMACY HARUS
MELANCARKAN JALAN BAGI NEGOSIASI DAN PERSETUJUAN
DALAM RANGKA FIRST TRACK DIPLOMACY DENGAN CARA
MENDORONG PARA DIPLOMAT UNTUK MEMANFAATKAN
INFORMASI PENTING YANG DIPEROLEH PELAKU-PELAKU
SECOND TRACK DIPLOMACY. DENGAN KATA LAIN, DIPLOMASI
TOTAL DENGAN MELIBATKAN DIPLOMASI PUBLIK (MULTI-
TRACK DIPLOMACY) SANGAT DIBUTUHKAN DALAM RANGKA
MENCAPAI KESUKSESAN DALAM MENJALANKAN MISI POLITIK
LUAR NEGERI
 DIPLOMASI PUBLIK (SECOND-TRACK DIPLOMACY)
MELIBATKAN BERBAGAI AKTOR DENGAN
BIDANGNYA MASING-MASING. DIPLOMASI PUBLIK
ANTARA LAIN DILAKUKAN OLEH KAUM BISNIS ATAU
PROFESIONAL, WARGA NEGARA BIASA, KAUM
AKADEMISI (PENELITI, PENDIDIK, DLL), ORGANISASI
NON PEMERINTAH, LEMBAGA-LEMBAGA
KEAGAMAAN DAN KEUANGAN, DAN YANG PALING
PENTING ADALAH JALUR KESEMBILAN YAKNI
MEDIA MASSA. MEDIA MASSA MEMILIKI FUNGSI
YANG SANGAT STRATEGIS KARENA MEMAINKAN
PERAN SEBAGAI PEMERSATU SELURUH AKTOR
DIPLOMASI PUBLIK MELALUI AKTIVITAS
KOMUNIKASI.
TUJUAN DARI DIPLOMASI PUBLIK ADALAH

1. MENGURANGI ATAU MENYELESAIKAN KONFLIK


MELALUI PEMAHAMAN KOMUNIKASI DAN SALING
PENGERTIAN SERTA MEMPERERAT JALINAN
HUBUNGAN ANTAR AKTOR INTERNASIONAL;
2. MENGURANGI KETEGANGAN, KEMARAHAN,
KETAKUTAN, DAN SALAH PERSEPSI; MENAMBAH
PENGALAMAN DALAM BERINTERAKSI;
3. ME
T I N D M P EN G
MEN AKAN ARUHI
PERMJELASKPEMERI POLA P
KEB ASALA AN AKANTAH D IKIR DA
PILIHUTUHAN HAN, P R EN G
A N
N
PRAS AN-PIL , DAN ERASAA
ANG IHAN MENG N,
4 . DA KA ; DIPL EKSP
MEM N TERA OMA LO R
B E K S I TAN ASI
TERS RIKA H IR AD PA
E
NEG LENG N LA N A L A H
SERT SIASI Y ARAN DASAN
O G
PEM A MERA ANG L YA NEG BAGI
ERIN
T NCA EBIH OSIA
5. AG A H. NG K FORM SI-
EBIJ
INTE AR MA AK A AL
PERS RNASIOSYARAK N
NEG EPSI BA NAL M AT
BAG ARA, SE IK TEN EMPUNY
KEPEI HUBU BAGAI TANG S AI
NTIN NGAN LAND UATU
GA N D A
YAN AN PENSAN SOS
G LE C
BIH APAIANIAL
L UA
S.
• KARENA ESENSI DAN TUJUAN DARI DIPLOMASI PUBLIK
ADALAH “WINNING HEART AND MINDS”. INI TAK LEPAS
DARI PANDANGAN BAHWA DALAM PRAKTEK
DIPLOMASI MODERN, AJANG DIPLOMASI MERUPAKAN
“THE BATTLE FOR HEARTS AND MINDS”. JADI PROSES
PEMBENTUKAN CITRA DAN PERSEPSI MENJADI MENU
UTAMA DALAM DIPLOMASI PUBLIK.
• KARENANYA, DALAM DIPLOMASI PUBLIK YANG
BERMAIN BUKANLAH DOMINASI, MELAINKAN
HEGEMONI. DOMINASI BERSIFAT MEMAKSA,
SEMENTARA HEGEMONI BERSIFAT MEMBUJUK. MAKA
TAK HERAN BILA DIPLOMASI PUBLIK SECARA UMUM
BERTUMPU PADA TIGA PILAR: INFORMASI,
KEBUDAYAAN, DAN PENDIDIKAN.
• PILAR INFORMASI SECARA HISTORIS MENYEDIAKAN
“KEBENARAN” TENTANG KEBIJAKAN LUAR NEGERI
SEBUAH NEGARA. DI SINI, PERAN MEDIA SANGATLAH
PENTING. TANPA MEDIA, INFORMASI TAK AKAN SAMPAI
KE PUBLIK NEGARA LAIN.
 SEMENTARA ITU, PILAR KEBUDAYAAN BIASANYA
BERTUMPU PADA PRESENTASI CAPAIAN KULTURAL SEBUAH
NEGARA.
PROKLAMASI CAPAIAN KEBUDAYAAN INI PENTING UNTUK
“MEMBERITAHU” PUBLIK NEGARA LAIN BAHWA ETOS,
KULTUR, SEMANGAT, SEJARAH DAN DINAMIKA YANG
DIMILIKI SUATU NEGARA MEMANG MENUNJUKKAN
MEREKA TELAH MENCAPAI TINGKAT PERADABAN YANG
TINGGI. INI MERUPAKAN MODAL PENTING UNTUK
MENJUSTIFIKASI APAPUN—TERMASUK KEBIJAKAN LUAR
NEGERI—YANG DIAMBIL DAN DIPUTUSKAN TUJUANNYA
ADALAH DEMI SEBUAH DUNIA YANG LEBIH BERADAB.
PENDIRIAN BERBAGAI PUSAT KEBUDAYAAN ASING DI
INDONESIA, ADALAH DALAM RANGKA MEMPERKUAT
DIPLOMASI PUBLIK NEGARA YANG BERSANGKUTAN.
 PILAR YANG TERAKHIR ADALAH PENDIDIKAN.
PEMBERIAN BEASISWA OLEH NEGARA SEPERTI AS DAN
AUSTRALIA KEPADA NEGARA-NEGARA YANG
PUBLIKNYA BERPOTENSI “MENENTANG” ATAU “SALAH
PAHAM” TERHADAP KEBIJAKAN LUAR NEGERI ADALAH
BAGIAN DARI STRATEGI PENGUATAN DIPLOMASI
PUBLIK. DI SINI PARA ALUMNI BEASISWA DIHARAPKAN
MENJADI “JEMBATAN” ATAS “KESALAHPAHAMAN”
YANG MUNCUL. CARA LAIN ADALAH DENGAN
MENSPONSORI BERDIRINYA PUSAT STUDI KAWASAN.
 INTINYA, PUBLIK MEMEGANG PERANAN YANG SEMAKIN
VITAL DALAM MENJALANKAN MISI DIPLOMASI SEBUAH
NEGARA TERLEBIH PADA SITUASI YANG SEMAKIN
TERINTEGRASI DENGAN BERAGAM BIDANGNYA YANG
SANGAT VARIATIF. BAGAIMANAPUN JUGA, MISI
DIPLOMASI TIDAK AKAN PERNAH BERJALAN DENGAN
EFEKTIF TANPA KETERLIBATAN PUBLIK. OLEH KARENA
ITU, SETIAP NEGARA KINI BERLOMBA-LOMBA
MENJALANKAN DIPLOMASI TOTAL (MULTI-TRACK
DIPLOMACY) DENGAN MENINGKATKAN PERAN PUBLIK
DALAM AKTIVITAS DIPLOMASINYA DALAM RANGKA
MELENGKAPI FIRST TRACK DIPLOMACY DEMI
TERCAPAINYA KESUKSESAN POLITIK LUAR NEGERI. HAL
INI TERLIHAT DENGAN KEBERADAAN DIVISI DIPLOMASI
PUBLIK DI HAMPIR SELURUH DEPARTEMEN LUAR
NEGERI DI DUNIA SERTA SEMAKIN MENONJOLNYA
PERAN PUBLIK DALAM BERDIPLOMASI.
DIPLOMASI PUBLIK

 DIPLOMASI PUBLIK DIARTIKAN SEBAGAI UPAYA


MENCAPAI KEPENTINGAN NASIONAL SUATU NEGARA
MELALUI UNDERSTANDING, INFORMING, AND
INFLUENCING FOREIGN AUDIENCES (GULLION, 1965). JIKA
PROSES DIPLOMASI TRADISIONAL DIKEMBANGKAN
MELALUI MEKANISME GOVERNMENT TO GOVERNMENT
RELATIONS, MAKA DIPLOMASI PUBLIK LEBIH
DITEKANKAN PADA GOVERNMENT TO PEOPLE ATAU
BAHKAN PEOPLE TO PEOPLE RELATIONS. TUJUANNYA
ADALAH AGAR MASYARAKAT INTERNASIONAL
MEMPUNYAI PERSEPSI BAIK TENTANG SUATU NEGARA,
SEBAGAI LANDASAN SOSIAL BAGI HUBUNGAN DAN
PENCAPAIAN KEPENTINGAN YANG LEBIH LUAS.
 ADA DUA SASARAN DALAM DIPLOMASI PUBLIK
YAITU KEPADA MASYARAKAT INTERNASIONAL DAN
KEPADA MASYARAKAT DI DALAM NEGERI. PADA
INTINYA INFORMASI YANG DISAMPAIKAN KE PUBLIK
BERTUJUAN MEMPROMOSIKAN KEPENTINGAN
NASIONAL YANG DISALURKAN DALAM KEBIJAKAN
LUAR NEGERI TERKAIT DENGAN MAKSUD DAN
TUJUAN, LATAR BELAKANG, DASAR KEBIJAKAN,
SERTA AKTIVITAS DAN IMPLEMENTASINYA.
 DIPLOMASI PUBLIK JUGA MENGACU PADA
PROGRAM-PROGRAM YANG DISPONSORI OLEH
PEMERINTAH DENGAN TUJUAN
MENGINFORMASIKAN ATAU MEMPENGARUHI OPINI
PUBLIK BAIK DI DALAM MAUPUN LUAR NEGERI.
INSTRUMEN SALURANNYA TERMASUK PUBLIKASI
CETAKAN DAN ONLINE, FILM, PERTUKARAN
BUDAYA, PAMERAN, SEMINAR, DIALOG, RADIO DAN
TELEVISI SERTA BERBAGAI SALURAN LAINNYA.
 KESIMPULAN BAHWA DIPLOMASI PUBLIK MEMBIDIK
SEGMEN “PUBLIK” SEBUAH NEGARA, BUKAN
PEMERINTAHNYA. DIPLOMASI PUBLIK BERHUBUNGAN
DENGAN DENGAN ELEMEN NONPEMERINTAH YANG
BERAGAM DI MASYARAKAT.
DIPLOMASI PUBLIK BERTUJUAN MEMBUKA DIALOG,
SEMENTARA DIPLOMASI TRADISIONAL BERTUJUAN
MEMBANGUN HUBUNGAN ANTAR-PEMERINTAH. DIPLOMASI
PUBLIK MENGGUNAKAN LEMBAGA-LEMBAGA YANG
DISPONSORI PEMERINTAH, SEMENTARA DIPLOMASI
TRADISIONAL MENGGUNAKAN LEMBAGA-LEMBAGA
DIPLOMASI AN SICH SEPERTI PUCUK PIMPINAN NEGARA
SERTA PARA DIPLOMAT.
• DALAM KASUS HUBUNGAN RI-AUSTRALIA, AUSTRALIA
RELATIF GENCAR MELAKUKAN DIPLOMASI PUBLIK
KEPADA RAKYAT INDONESIA, UTAMANYA DALAM
BENTUK PEMBERIAN BEASISWA UNTUK BELAJAR DI
NEGARA ITU. SEMENTARA INDONESIA BOLEH DIBILANG
PASIF. JADI JELAS ADA KETIMPANGAN.
 DENGAN DEMIKIAN, BAGI INDONESIA, TANTANGAN DAN
JALAN DIPLOMASI PUBLIK TERHADAP PUBLIK AUSTRALIA
MASIHLAH TERJAL DAN BERLIKU. INI TERBUKTI DENGAN
“TIDAK PAHAM DAN MARAHNYA” PUBLIK AUSTRALIA
TERHADAP PEMBEBASAN ABU BAKAR BA’ASYIR.
PARAS DIPLOMASI YANG CANTIK DAN MEMESONA TIDAK
BISA TERWUJUD BILA SENTUHAN DIPLOMASI ITU HANYA
SAMPAI PADA LEVEL PEMERINTAH, BELUM SAMPAI PADA
LEVEL PUBLIK NEGARA LAIN.
NEGOSIASI
NEGOSIASI

 KOMUNIKASI POLITIK DAN BISNIS PADA LEVEL


KOMUNIKASI ANTAR NEGARA, KELOMPOK DAN
INTERPERSONAL DAPAT BERLANGSUNG DALAM
BENTUK LOBI DAN NEGOSIASI.
 DUA BENTUK KEGIATAN KOMUNIKASI INI
MEWARNAI KEGIATAN KOMUNIKASI BISNIS YANG
DILAKUKAN OLEH PARA DIPLOMAT DI MANA SAJA
UNTUK MEMBELA KEPENTINGANNYA.
 DALAM ERA SALING KETERGANTUNGAN SAAT INI,
MAKA LOBI DAN NEGOSIASI MENJADI PENTING
UNTUK MENCAPAI KEPENTINGAN NASIONAL SUATU
NEGARA.
PENGERTIAN
• NEGOSIASI MERUPAKAN SUATU PROSES KOMUNIKASI DIMANA DUA
PIHAK MASING-MASING DENGAN TUJUAN DAN SUDUT PANDANG MEREKA
SENDIRI BERUSAHA MENCAPAI KESEPAKATAN YANG MEMUASKAN KEDUA
BELAH PIHAK TERSEBUT MENGENAI MASALAH YANG SAMA (HARTMAN).
• NEGOSIASI ADALAH SEBUAH TRANSAKSI DIMANA KEDUA BELAH PIHAK
MEMPUNYAI HAK ATAS HASIL AKHIR (OLIVER)
• NEGOSIASI ADALAH PROSES DIMANA PALING SEDIKIT ADA DUA PIHAK
DENGAN PERSEPSI, KEBUTUHAN, DAN MOTIVASI YANG BERBEDA
MENCOBA UNTUK BERSEPAKAT TENTANG SUATU HAL DEMI
KEPENTINGAN BERSAMA (CASSE).
• MERUPAKAN SALAH SATU BENTUK PENYELESAIAN SENGKETA
ALTERNATIF DIMANA PARA PIHAK YANG BERSENGKETA MELAKUKAN
PERUNDINGAN SECARA LANGSUNG (ADAKALANYA DI DAMPINGI
PENGACARA MASING-MASING) UNTUK MENCARI PENYELESAIAN
SENGKETA YANG SEDANG MEREKA HADAPI KE ARAH KESEPAKATAN ATAS
DASAR WIN-WIN SOLUTION.
•  HENRY KISSINGER (1969), NEGOSIASI ADALAH SEBUAH
PROSES MENGKOMBINASIKAN POSISI KONFLIK KE DALAM
POSISI YANG UMUM, DI BAWAH SEBUAH ATURAN KEPUTUSAN
YANG BULAT.
• ROBBINS (2003), NEGOSIASI ADALAH SEBUAH PROSES YANG
DIDALAMNYA DUA PIHAK ATAU LEBIH BERTUKAR BARANG
DAN JASA DAN BERUPAYA MENYEPAKATI TINGKAT KERJASAMA
TERSEBUT BAGI MEREKA.
•  JACKMAN (2005), NEGOSIASI ADALAH SEBUAH PROSES YANG
TERJADI ANTARA DUA PIHAK ATAU LEBIH YANG PADA
MULANYA MEMILIKI PEMIKIRAN BERBEDA, HINGGA AKHIRNYA
MENCAPAI KESEPAKATAN.
FUNGSI
• NEGOSIASI ADALAH PEMBICARAAN ANTARA DUA PIHAK ATAU
LEBIH BAIK INDIVIDUAL MAUPUN KELOMPOK UNTUK MEMBAHAS
USULAN-USULAN SPESIFIK GUNA MENCAPAI KESEPAKATAN YANG
DAPAT DITERIMA BERSAMA

• NEGOSIASI DAPAT DIGUNAKAN UNTUK


MENYELESAIKAN SETIAP BENTUK SENGKETA,
APAKAH ITU SENGKETA EKONOMI, POLITIK,
HUKUM, SENGKETA WILAYAH, KELUARGA, SUKU,
DAN LAIN-LAIN. BAHKAN APABILA PARA PIHAK
TELAH MENYERAHKAN SENGKETANYA KEPADA
SUATU BADAN PERADILAN TERTENTU, PROSES
PENYELESAIAN SENGKETA MELALUI NEGOSIASI
INI MASIH DIMUNGKINKAN UNTUK
DILAKSANAKAN.
NEGOSIASI

“ MERUPAKAN UPAYA UNTUK MENGEKSPLORASI DAN


MELAKUKAN REKONSILIASI PIHAK-PIHAK YANG
BERKONFLIK AGAR BISA MENCAPAI HASIL DAN
PENYELESAIAN YANG DAPAT DITERIMA PIHAK YANG
BERKONFLIK.
 SAMPAI PADA PERMULAAN ABAD KE-20, NEGOSIASI
MENJADI SATU-SATUNYA CARA YANG DIPAKAI DALAM
PENYELESAIAN SENGKETA. SAMPAI SAAT INI CARA
PENYELESAIAN MELALUI NEGOSIASI BIASANYA
ADALAH CARA YANG PERTAMA KALI DITEMPUH OLEH
PARA PIHAK YANG BERSENGKETA. PENYELESAIAN
SENGKETA INI DILAKUKAN SECARA LANGSUNG OLEH
PARA PIHAK YANG BERSENGKETA MELALUI DIALOG
TANPA ADA KEIKUTSERTAAN DARI PIHAK KETIGA.
• DALAM PELAKSANAANNYA, NEGOSIASI MEMILIKI DUA
BENTUK UTAMA, YAITU BILATERAL DAN
MULTILATERAL. NEGOSIASI DAPAT DILANGSUNGKAN
MELALUI SALURAN DIPLOMATIK PADA KONFERENSI
INTERNASIONAL ATAU DALAM SUATU LEMBAGA ATAU
ORGANISASI INTERNASIONAL
• DALAM PRAKTEK NEGOSIASI, ADA DUA BENTUK
PROSEDUR YANG DIBEDAKAN:

1. NEGOSIASI KETIKA SENGKETA BELUM MUNCUL, LEBIH


DIKENAL DENGAN KONSULTASI.
2. NEGOSIASI KETIKA SENGKETA TELAH LAHIR.
TUJUAN NEGOSIASI :
a.UNTUK MENGIDENTIFIKASI BIDANG-BIDANG YANG
MENJADI KEPENTINGAN BERSAMA
b.UNTUK MENGIDENTIFIKASI BIDANG-BIDANG YANG
MENJADIKAN KONFLIK

FUNGSI NEGOSIASI ADALAH UNTUK MENYELESAIKAN


KONFLIK KEPENTINGAN DAN PERMASALAHAN.
• ADA 4 JENIS NEGOSIASI BERDASARKAN
PENDEKATAN DAN GAYANYA, YAKNI :
(1) BERORIENTASI BARGAINING,
(2) BERORIENTASI KALAH-KALAH,
(3) BERORIENTASI KOMPROMI, DAN
(4) BERORIENTASI MENANG-MENANG/ KOLABORATIF.
• PENDEKATAN DAN GAYA NEGOSIASI BERGANTUNG
PADA SITUASI YANG DAPAT DIKELOMPOKKAN
DALAM 4 KATEGORI:
1. KERJA SAMA VS KOMPETISI;
2. KEKUASAAN VS KEPERCAYAAN;
3. DISTORSI KOMUNIKASI VS KETERBUKAAN;
4. EGOIS VS KEPENTINGAN BERSAMA.
KEUNTUNGAN NEGOSIASI
1. PARA PIHAK MEMILIKI KEBEBASAN
UNTUK MENENTUKAN PENYELESAIAN
SESUAI DENGAN KESEPAKATAN
DIANTARA MEREKA.
2. PARA PIHAK MENGAWASI DAN
MEMANTAU SECARA LANGSUNG
PROSEDUR PENYELESAIANNYA
3. DAPAT MENGHINDARI PERHATIAN PUBLIK
DAN TEKANAN POLITIK DALAM NEGERI.
4. PARA PIHAK MENCARI PENYELESAIAN
YANG BERSIFAT WIN-WIN SOLUTION,
SEHINGGA DAPAT DITERIMA DAN
MEMUASKAN KEDUA BELAH PIHAK
5. SIFATNYA RAHASIA; 
6. HUKUM ACARA ATAU FORMALITAS
PERSIDANGAN TIDAK ADA;
KELEMAHAN NEGOSIASI
1. MANAKALA KEDUDUKAN PARA PIHAK TIDAK SEIMBANG, DIMANA SALAH
SATU PIHAK KUAT SEDANGKAN PIHAK YANG LAIN LEMAH. DALAM
KEADAAN INI, PIHAK YANG KUAT BERADA DALAM POSISI UNTUK
MENEKAN PIHAK LAINNYA. SATU PIHAK YANG TERLALU KERAS DENGAN
PENDIRIANNYA DAPAT MENGAKIBATKAN PROSES NEGOSIASI INI MENJADI
TIDAK PRODUKTIF. HAL TERSEBUT SERING TERJADI MANAKALA DUA
PIHAK BERNEGOSIASI UNTUK MENYELESAIKAN SENGKETA;
2. PROSES NEGOSIASI LAMBAT DAN MEMAKAN WAKTU YANG LAMA. HAL
INI DIKARENAKAN PERMASALAHAN ANTAR NEGARA YANG TIMBUL,
KHUSUSNYA MASALAH YANG BERKAITAN DENGAN EKONOMI
INTERNASIONAL. SELAIN ITU, JARANG SEKALI ADANYA PERSYARATAN
PENETAPAN BATAS WAKTU BAGI PARA PIHAK UNTUK MENYELESAIKAN
SENGKETANYA MELALUI NEGOSIASI;
3. PADA DASARNYA, BERHASIL ATAU TIDAKNYA NEGOSIASI DILAKSANAKAN
DIPENGARUHI OLEH KETEPATAN DALAM TEKNIK KEMAMPUAN UNTUK
MENYAMPAIKAN POSISI YANG DIINGINKAN DENGAN JELAS DENGAN
MENGGUNAKAN BERBAGAI ALASAN. HAL LAINNYA ADALAH
KEMAMPUAN UNTUK MEMATAHKAN ARGUMENTASI PIHAK LAWAN, JUGA
DENGAN MENYAMPAIKAN ALASANALASAN YANG BERLAWANAN.
TAHAPAN NEGOSIASI
1. TAHAP PERSIAPAN (PREPARATION STAGE)
•SEBELUM MELAKUKAN NEGOSIASI, DIPERLUKAN PENETAPAN LOKASI
DAN WAKTU PERTEMUAN SERTA SIAPA YANG HARUS MENGHADIRI
PERTEMUAN NEGOSIASINYA. PEMBATASAN SKALA WAKTU JUGA DAPAT
MEMBANTU UNTUK MENCEGAH PERSELISIHAN YANG
BERKELANJUTAN. TAHAP INI JUGA MEMASTIKAN SEMUA FAKTA
TERKAIT DARI SITUASI YANG DIKETAHUI DAN UNTUK MEMPERJELAS
POSISI PIHAK YANG AKAN BERNEGOSIASI. MELAKUKAN PERSIAPAN
SEBELUM MEMBAHAS SUATU PERMASALAHAN ATAU
KETIDAKSEPAKATAN INI AKAN MEMBANTU MENGHINDARI KONFLIK
LEBIH LANJUT DAN MEMBUANG-BUANG WAKTU SELAMA PERTEMUAN.
2. TAHAP DISKUSI (DISCUSSION STAGE)

DALAM TAHAP INI, SETIAP INDIVIDU ATAU ANGGOTA DARI


MASING-MASING PIHAK AKAN MENGAJUKAN KASUS
PERMASALAHAN MEREKA. KETERAMPILAN YANG DIPERLUKAN
DALAM TAHAP INI ADALAH BERTANYA, MENDENGARKAN DAN
MENGKLARIFIKASIKAN. MEMBUAT CATATAN JUGA SANGAT
MEMBANTU SELAMA TAHAP DISKUSI TERUTAMA PADA POIN
YANG DIAJUKAN DAN POIN-POIN YANG PERLU
DIKLARIFIKASIKAN.
3. TAHAP MENGKLARIFIKASIKAN TUJUAN (CLARIFYING
GOALS STAGE)

•TUJUAN, KEPENTINGAN DAN SUDUT PANDANG DARI KEDUA


PIHAK YANG BERSELISIH YANG TELAH DIDISKUSIKAN BERSAMA
PERLU DIKLARIFIKASIKAN SEHINGGA MEMUNGKINKAN UNTUK
MEMBANGUN LANDASAN BERSAMA. KLARIFIKASI MERUPAKAN
BAGIAN PENTING DALAM PROSES NEGOSIASI SEHINGGA TIDAK
TERJADI KESALAHPAHAMAN YANG AKAN MENYEBABKAN
MASALAH DAN HAMBATAN UNTUK MENCAPAI HASIL YANG
MENGUNTUNGKAN KEDUABELAH PIHAK.
• 4. BERNEGOSIASI MENUJU HASIL YANG MEMENANGKAN
(NEGOTIATE TOWARDS A WIN-WIN OUTCOME)
• TAHAP INI BERFOKUS PADA APA YANG DISEBUT SEBAGAI HASIL
“WIN-WIN” ATAU “MENANG-MENANG” DI MANA KEDUA BELAH PIHAK
MERASA MEREKA TELAH MEMPEROLEH SESUATU YANG POSITIF
MELALUI PROSES NEGOSIASI DAN KEDUA BELAH PIHAK JUGA
MERASA BAHWA SUDUT PANDANG MEREKA TELAH
DIPERTIMBANGKAN. HASIL WIN-WIN BIASANYA MERUPAKAN HASIL
TERBAIK. MESKIPUN INI TIDAK SELALU TERJADI ATAU TIDAK
SELALU MEMUNGKINKAN, NAMUN WIN-WIN HARUS MENJADI
TUJUAN AKHIR DARI PROSES NEGOSIASI.

• SARAN AKAN STRATEGI ALTERNATIF DAN KOMPROMI


PERLU DIPERTIMBANGKAN PADA POIN INI. KOMPROMI
SERING MERUPAKAN ALTERNATIF POSITIF YANG
SERINGKALI DAPAT MENCAPAI MANFAAT YANG LEBIH
BESAR BAGI SEMUA PIHAK DIBANDINGKAN DENGAN
BERPEGANG PADA POSISI SEMULA.
• 5. PERJANJIAN (AGREEMENT)

PERJANJIAN DAPAT DICAPAI SETELAH PEMAHAMAN TENTANG


SUDUT PANDANG DAN KEPENTINGAN KEDUA BELAH PIHAK
TELAH DIPERTIMBANGKAN. SANGAT PENTING BAGI SEMUA
ORANG YANG TERLIBAT UNTUK TETAP BERPIKIRAN TERBUKA
UNTUK MENCAPAI SOLUSI YANG DAPAT DITERIMA OLEH PIHAK-
PIHAK YANG MEMILIKI PERBEDAAN. KESEPAKATAN APA PUN
HARUS DIBUAT SANGAT JELAS SEHINGGA KEDUA BELAH PIHAK
TAHU APA YANG TELAH DIPUTUSKAN.
6. MENERAPKAN TINDAKAN DARI HASIL PERJANJIAN

DARI PERJANJIAN YANG TELAH DISEPAKATI, TINDAKAN HARUS


DILAKUKAN UNTUK MELAKSANAKAN KEPUTUSAN DARI
PERJANJIAN TERSEBUT.
PENYELESAIAN SENGKETA
SECARASENGKETA
PENYELESAIAN DIPLOMATIK
SECARA
DIPLOMATIK:

1.NEGOSIASI;
2.ENQUIRY ATAU PENYELIDIKAN;
3.MEDIASI;
4.KONSILIASI; DAN
5.GOOD OFFICES ATAU JASA-JASA
BAIK.
• NEGOSIASI MERUPAKAN CARA PENYELESAIAN
SENGKETA SECARA DAMAI YANG CUKUP LAMA
DIPAKAI.
• SAMPAI PADA PERMULAAN ABAD KE-20,
NEGOSIASI MENJADI SATU-SATUNYA CARA YANG
DIPAKAI DALAM PENYELESAIAN SENGKETA.
• SAMPAI SAAT INI CARA PENYELESAIAN MELALUI
NEGOSIASI BIASANYA ADALAH CARA YANG
PERTAMA KALI DITEMPUH OLEH PARA PIHAK
YANG BERSENGKETA. PENYELESAIAN SENGKETA
INI DILAKUKAN SECARA LANGSUNG OLEH PARA
PIHAK YANG BERSENGKETA MELALUI DIALOG
TANPA ADA KEIKUTSERTAAN DARI PIHAK KETIGA.
DALAM PELAKSANAANNYA, NEGOSIASI MEMILIKI DUA
BENTUK UTAMA:
1.NEGOSIASI BILATERAL DAN
2.NEGOSIASI MULTILATERAL.
NEGOSIASI DAPAT DILANGSUNGKAN MELALUI
SALURAN DIPLOMATIK PADA KONFERENSI
INTERNASIONAL ATAU DALAM SUATU LEMBAGA ATAU
ORGANISASI INTERNASIONAL
• BERDASARKAN KAJIAN HISTORIS DIPLOMASI, TELAH
DIDOKUMENTASIKAN ADA SEKITAR 14 RAGAM
TINDAKAN (ACTION) YANG DILAKUKAN SUATU
NEGARA VIS A VIS NEGARA LAIN JIKA SUATU
KONFLIK ATAU KRISIS TERJADI (K.J. HOLSTI: 1971).
1. SURAT PROTES,
2. DENIALS/ACCUSATION,
3. PEMANGGILAN DUBES UNTUK 'KONSULTASI',
4. PENARIKAN DUBES, ANCAMAN BOIKOT ATAU
EMBARGO EKONOMI (PARSIAL ATAU TOTAL),
5. PROPAGANDA ANTI NEGARA TERSEBUT DI DALAM
NEGERI,
6. PEMUTUSAN HUBUNGAN DIPLOMATIK SECARA RESMI,
7. MOBILISASI PASUKAN MILITER (PARSIAL ATAU
PENUH) WALAUPUN SEBATAS TINDAKAN NONVIOLENT,
8. PENIADAAN KONTAK ANTAR WARGANEGARA
(TERMASUK KOMUNIKASI),
9. BLOKADE FORMAL,
10. PENGGUNAAN KEKUATAN MILITER TERBATAS
(LIMITED USE OF FORCE) DAN
11. PENCETUSAN PERANG.
NAMUN TINDAKAN-TINDAKAN TERSEBUT TIDAK MESTI
BERURUTAN, KARENA DAPAT SAJA MELOMPAT DARI
YANG SATU KE YANG LAIN.
 TENTU SAJA UNTUK SAMPAI KEPADA TINGKAT
KETEGANGAN BERUPA PEMUTUSAN HUBUNGAN
DIPLOMATIK, APALAGI PERANG, PERLU DITAKAR
TERLEBIH DAHULU DERAJAT URGENSINYA SEBELUM
PENGAMBILAN KEPUTUSAN YANG BERSIFAT
DRASTIS TERSEBUT. PERANG ADALAH KEBIJAKAN
PALING EKSTRIM YANG DAPAT SAJA TERJADI,
NAMUN TIDAK TERJADI DENGAN BEGITU SAJA.
 DALAM TEORI DIPLOMASI KLASIK KERAP DISEBUT BAHWA
PERANG TERJADI JIKA DIPLOMASI TELAH GAGAL
(CLAUSWITZ) .
 PADA PRAKTEK POLITIK KONTEMPORER, PERANG DAN
DIPLOMASI DAPAT SAJA BERJALAN BERSAMAAN. NAMUN
DEMIKIAN PENCETUSAN PERANG TETAP MERUPAKAN
KEPUTUSAN BESAR DENGAN BIAYA YANG SANGAT MAHAL,
BAIK SECARA EKONOMIS, POLITIS BAHKAN
PENGORBANGAN DARAH/NYAWA. OLEH SEBAB ITU,
PENCETUSANNYA TIDAK CUKUP HANYA KARENA
PERTIMBANGAN EMOSIONAL.
 JANGANKAN MENYATAKAN PERANG, PEMUTUSAN
HUBUNGAN DIPLOMATIK SAJA PUN SEBETULNYA
TIDAK AKAN MEMBERIKAN MANFAAT YANG
BERARTI, MELAINKAN SEKADAR BENSIN PEMBAKAR
BAGI NASIONALISME YANG EMOSIONAL. ADA
BEBERAPA ALASAN YANG DAPAT DIGARISBAWAHI
DALAM HAL INI.
CASE STDUDY : HUBUNGAN
BILATERAL RI – AUSTRALIA
TERKAIT PENYADAPAN THD
PEJABAT RI OLEH AUSTRALIA
• PERTAMA, DALAM KONTEKS HUBUNGAN BILATERAL
TINDAKAN ITU TIDAK PERLU, KARENA DENGAN
SENDIRINYA AKAN MEMACETKAN MEKANISME
FORMAL YANG REPRESENTATIF DALAM RANGKA
RAPPROACHMENT ATAU PERBAIKAN HUBUNGAN
 KEDUA, PEMUTUSAN HUBUNGAN DIPLOMATIK
BEGITU SAJA JUGA AKAN MERUGIKAN POSTUR
INDONESIA YANG BARU SEBAGAI NEGARA
DEMOKRATIS YANG CINTA DAMAI DAN RASIONAL.
SIKAP EMOSIONAL ITU DAPAT SAJA MEMPURUKKAN
RI KE DALAM CITRA SEBAGAI ROGUE STATE, YANG
PADA ZAMAN ORDE BARU BARANGKALI RELEVAN,
NAMUN SEKARANG TIDAK. SETELAH PELEPASAN
TIMOR TIMUR, KITA SUDAH BERADA PADA A POINT
OF NO RETURN DAN TIDAK PERLU MUNDUR LAGI.
 KETIGA, HARUSLAH DIPANDANG BAHWA TINGKAT
KETEGANGAN YANG ADA SEKARANG INI MASIH BELUM
MEMILIKI KADAR KRISIS YANG TINGGI, MESKIPUN
DALAM KATEGORISASI HOLSTI DAPAT DIANGGAP
SEBAGAI SEBUAH NATIONAL HONOR CONFLICT BAGI
INDONESIA, SEKALIPUN BAGI AUSTRALIA BARANGKALI
DIPANDANG LEBIH SEBAGAI PROMOSI HAM.
KETEGANGAN YANG DIRASAKAN DI NEGERI INI BANYAK
BERNUANSA KETERSINGGUNGAN SEBAGAI BANGSA
YANG BERDAULAT, TERLEBIH-LEBIH KARENA INDONESIA
JUSTERU TELAH MELAKUKAN TEROBOSAN BESAR
DALAM MENYELESAIKAN MASALAH TIMOR TIMUR ITU
SENDIRI. OLEH SEBAB ITU, DIPERLUKAN SIKAP COOLING
DOWN OLEH KEDUA BELAH PIHAK, DAN AUSTRALIA
PERLU MELAKUKAN INISIATIF.
• TEKNIK MELAKUKAN LOBI TIDAK LEPAS DARI
KEGIATAN LOBI MEMBERI INFORMASI DAN
MEMPERSUASI. SEBELUM SAMPAI PADA PERSOALAN
TEKNIS, KITA MEMBAHAS TERLEBIH DULU 4 BENTUK
ORGANISASI LOBI. KEEMPAT BENTUK TERSEBUT
ADALAH (L) NEGARA / PERHIMPUNAN, (2)
PERUSAHAAN PERORANGAN, (3) YAYASAN, DAN (4)
KOPERASI. MASING-MASING MEMILIKI KEKURANGAN
DAN KELEBIHAN. NAMUN DI INDONESIA, KEGIATAN
LOBI BELUM TERORGANISASIKAN SECARA
PROFESIONAL, MELAINKAN MASIH DILAKUKAN OLEH
ORANG-PER ORANG.
• TAHAPAN LOBI DIMULAI DARI (1) PENGUMPULAN
FAKTA, (2) INTERPRETASI TERHADAP LANGKAH
PEMERINTAH, (3) INTERPRETASI TERHADAP
PERUSAHAAN, (4) MEMBANGUN POSISI, (5)
MELEMPARKAN BERITA NASIONAL, DAN (6)
MENDUKUNG KEGIATAN PEMASARAN
DIMENSI HUBUNGAN MANUSIAWI, TEKNIK LOBI TERSEBUT
ADALAH:
• MENGANALISIS IKLIM;
• MENENTUKAN LAWAN DAN KAWAN;
• MENGIDENTIFIKASI KELOMPOK KECIL YANG AKAN
MENENTUKAN IKLIM OPINI;
• MEMBENTUK KOALISI;
• MENETAPKAN TUJUAN;
• MENGANALISIS DAN MENDEFINISIKAN PENYEBAB KASUS;
• MENGANALISIS BERBAGAI MACAM SEGMEN KHALAYAK;
• MEMPERHITUNGKAN MEDIA;
• MENGEMBANGKAN KASUS;
• MENJAGA FLEKSIBILITAS.
• SECARA LEBIH TEKNIS LANGKAH-LANGKAH LOBI
DILAKUKAN DENGAN (1) MENGETAHUI MOTIF-MOTIF
ORANG YANG TERLIBAT DALAM LOBI, (2)
MEWASPADAI JEBAKAN, (3) MENETRALISIR SIKAP
LAWAN, (4) MEMPERBESAR SITUASI MEDIA DAN
MENYUSUN RANCANGAN PENDEKATAN MEDIA.
DIPLOMAT
• MA DIPLOMAT
SALA
ADA H PE
KOM LAH UNT RMANEN
MEN PROMI Y UK MEN DIPLOM
NEG JA L A
ANK NG AK CAPAI AS I
AR A AN K AN D
PENY DEN EPEN IGUN
G
UMU ELESAI AN SEB TINGA AKAN
M N A
YA D N KOM AIK-BA N
KEG
IATA ICAP PR O I K N Y

N PA AI M M I A
RA D ELA S T IS IN .
I PL O LUI I
MAT
.
• DI
PLOM
FUN AT M
GSI T EMP
E UN Y
SEBA R PENT AI B
GAI I N ER B
SEBA WAK G NYA A GA
IL NE ADA I FUN
GAI G L A GSI,
NEG M ATA A RA D H M YAN
A RA DAN I N EG E W A G SA
DAL L AIN. TELI A RA K IL I NE LA H
AM P DIPL N GA P L AIN GAR SATU
MEN ELAK O MA EME IA D A NY
CAPA S AN A T M EM R INTA IANG A.
I KO AN M AINK H YA G AP
M PR IS I P AN P NG A
OM I. OLIT E RA N DA D
IK LU AN P I
AR N E NT
EGE ING
RI U N
T UK
• MISI
I NI S
HUB UD A
U NG H DI
AN I LAK
• D NT E SAN
I ER O RN A AKA
PA M SION N RI
WAL UN C A L. BU A
AU P U L N TA
UN P PERW HUN
• S ADA AKIL DAL
E TEL MUL AN P AM
AH P ANY ER M
DIPL ERJA A BAN AN E
O MA NJIA YAK N SE
T IK Y N WE HAM J AK
ANG STPH BATA A BA
PERM A LI A N D 15
ANE 1 64 8 . ,
N ME , PEN
NJAD EM P
I P ER ATAN
ATU MI S I
RAN
D I ER
OPA.
• IS
TILA
UNT H DIP
PENGUK PARALOMAT
PEGA ERTIAN UTUSA SEMUL
ANG WAI DE LUAS; N, KINI A HANY
PERWGOTA K PARTEMMENCAMENCA A
NEG AKILA EDUTAA EN LU KUP KUP
MEMERI. ME N LAINN N DAN AR NEG
DAL AINKA NLU BE YA DI L KANTO ERI,
DIPL AM PER N PERA SERTA S UAR R
OMA UMU NAN TAFN
TIC. SAN KUN YA
KEB CI
IJAK
AN
• PA
RA P
EMB
PERL UAT
U IN KE PU
AGE F O R TU S A
N-AG M A SI , A N KE
MAS E N DI N A LI S BIJA
IH PE P LO M A , EV KAN
KEPU NTIN ATIK A LU LUA
G UN , SEH ASI S R NE
TUSA T I N I T GE R
N. U K PE G G A U ASI D I
MBE T
RI BA UGAS DI A RI
HA N P LO M
P EM AT
BUA
TAN
FUNGSI DIPLOMAT
DU A
SISI
TUG
• A
S DIP
MEM LOM
B ER AT:
PERI I I NF
STIW ORM
A-PE AS I K
O RG RIST EPAD
A NI S IWA A PE
• M ASI I U P ME R
E NJ E N T E TO INTA
LA S K R N A D A T HN Y
SI ON E DI A TE
P EM A N A L N E G NTA
ERIN K EB D I TE A R A NG
MEM TAH IJAK M PA AT A
EN U LA I N SAN T AK U
H I TU /O R A A N PE R ED I T
JUAN GANISA M ER
INTA
ASI;
IT U. SI IN
TE R N HNY
ASIO A KE
NAL PADA
UNT
UK
MENURUT K. J. HOLSTI,

DIPL
O MA
TUG T YA
A SN NG B
YA A E RH

MEM PABIL ASI L
P ER O A: DAL
AM M
PEM LEH E LA
ERIN S U KS KSA
K EA TAH N E S S E NAK
DA A EG A B A GIA AN
 N TE RA A N , IA
SU KS RT EN T K R E BISA
ES S E U SE D I TAS I M MEM
MEM PENU P ERTI ELIH BU A
PERT HNYA P E RS AT S T
YAN A HA , IA B EPSI UAT
G ME N KAN ISA M PEME U
SEND NGU TI N D EN G RI N T
IRI; N TU N AKA U BAH A HN
GK A N N A T YA;
N KE E GA A U
P EN T R A LAIN
INGA D AL
N PE AM S
MER IFAT
INTA
HNY
A
JOSEPH C. GREW, “TUJUAN DAN
TUGAS MULIA SEORANG DUTA
BESAR” YAITU:
• DIA BERUSAHA MEMAHAMI NEGARA YANG DIA
TEMPATI, KONDISINYA, MENTALITASNYA, TINDAKAN-
TINDAKANNYA, MOTIF-MOTIF YANG MENDASARINYA
DAN MENJELASKAN KEPADA PEMERINTAHNYA
SENDIRI;
• PEMERINTAH DAN RAKYAT NEGARA AKREDITASI
MEMAHAMI MAKSUD DAN HARAPAN KEINGINAN
NEGERINYA SENDIRI.
S. L. ROY, FUNGSI DIPLOMAT,
YAITU :
P
ERW
N AKIL
EGO AN;
SIAS
P
ELA I;
POR
P AN;
ERLI
NDU
H
UBU NGA
N N;
A GAN
DMIN MAS
ISTR YAR
ASI. AKA
T;
• BANDINGKAN DENGAN TUGAS
DAN FUNGSI DIPLOMASI
MENURUT BARSTON...........
1. WA PERWAKILAN :
KIL F
2. PE ORM
RWA AL N
K ILAN E GAR
DI N ANY
EGA SIMB A;
FUN R A LA OLIS
GSI- IN (M N E GAR
MEN F UNG ENG A
ERIM SI SIM H ADA NYA
SELA A DA BOL PI
MAT N ME IS, P
, BEL NGIR ESTA
ASU I M ,
NGK UCA
AWA PAN
).
• S
EMU NEGOSIASI :
NEG A DIPL
PERSOSIASI, OMASI
MEN IAPAN TAWAR DILAKS
• S LU/P YANG -MEN ANA
ERIN R E SIDE A KAN WAR, KAN M
A
DIPL G PUL N; DITA NEGO ELAL
• K OMA A PE NDA
T SIAS UI
E MA SI, K RAN ANG I AWA
AREN D IPLO ANI L DA
DAN JUAN A : MAT LAM
T
PERT RANS D A N RE BE R
KUR
ATAU EMUANPORTAS VOLUS ANG
• M SUM DUT I SEHI I T E K DAL
AYO MIT A B E N G G N OL AM
MEE SAR A ME O GI K
MEN RITAS T I N M E N NGG OMU
• B L U P
/UTU ERJAN G ; JADI ANT NIKA
E RK SAN JIAN P E RTEM I SI
DEN U RAN KHU INTE UAN
G G S U R MEN
MEL AN IN NYA R S; NAS
IO LU
DSB ALUI TESTRUKS UANG G NAL
DILA
. LEPO I MEN ERAK KUK
N, R A LU K PARA AN
DIOG EPAD D
RAM A DIP IPLOMA
, T EL L T
EGR OMAT
AM,
E-MA
IL ,
PELAPORAN :

• PELAPORAN INFORMASI DARI NEGARA AKREDITASI


DALAM SEGALA BIDANG MERUPAKAN TUGAS SANGAT
PENTING;
• DATA YANG DIPERLUKAN TENTU DIHARAPKAN SECARA
ON THE SPOT ATAU FIRST HAND INFORMATION (DISINI
LETAKNYA MENGAPA DIPLOMAT SERING TERLIBAT
DALAM KEGIATAN SPIONAGE);
HANS J. MORGENTHAU, TUGAS
DIPLOMASI ADA EMPAT YANG
UTAMA YAITU:

• DIPLOMASI HARUS MENETAPKAN TUJUAN-TUJUANNYA


BERDASARKAN KEKUATAN YANG SESUNGGUHNYA DAN
CUKUP TERSEDIA UNTUK MENCAPAI TUJUAN-TUJUAN ITU;
• DIPLOMASI HARUS MENILAI TUJUAN-TUJUAN NEGARA LAIN
DAN KEKUATAN YANG SESUNGGUHNYA DAN CUKUP
TERSEDIA UNTUK MENCAPAI TUJUAN-TUJUAN ITU;
• DIPLOMASI HARUS MENETAPKAN SEBERAPA JAUH TUJUAN-
TUJUAN YANG BERBEDA INI COCOK SATU SAMA LAIN;
• DIPLOMASI HARUS MENGGUNAKAN SARANA-SARANA YANG
COCOK UNTUK MENCAPAI TUJUAN-TUJUANNYA.
PERLINDUNGAN
DIPLOMAT PUNYA TUGAS GANDA PERLINDUNGAN
YAITU:
• PERLINDUNGAN ATAS KEPENTINGAN NASIONALNYA
DAN MENGEDEPANKANNYA MELALUI BERBAGAI CARA;
• PERLINDUNGAN TERHADAP KEPENTINGAN
WARGANEGARANYA SENDIRI DI NEGARA AKREDITASI.
HUBUNGAN MASYARAKAT :
• DIPLOMAT BERUSAHA MENCIPTAKAN DAN
MENYEBARLUASKAN KERJASAMA YANG BAIK DAN
MENGUNTUNGKAN NEGARA SENDIRI DAN POLITIKNYA;
• DIPLOMAT MELAKUKAN PROPAGANDA EFEKTIF DAN
PEMELIHARAAN HUBUNGAN MASYARAKAT YANG BAIK,
MENGHADIRI PESTA, PARTISIPASI DALAM ACARA
SEREMONIAL;
• DIPLOMAT SELALU BERUSAHA DENGAN BERBAGAI
CARA MEMPERTAHANKAN HUBUNGAN DENGAN
ANGGOTA MASYARAKAT DI NEGARA AKREDITASI.
ADMINISTRASI :
• DUBES ATAU MENLU MEMIKUL TANGGUNGJAWAB
MENGATUR, MENGKOORDINASIKAN MISI DAN
MENGATUR SEGALA ADMINISTRASINYA.
DIPLOMAT IDEAL

TUJUAN UTAMA DIPLOMASI ADALAH UNTUK MEMAJUKAN


KEPENTINGAN SUATU NEGARA. DENGAN DEMIKIAN,
SEORANG DIPLOMAT IDEAL HARUS BERUSAHA UNTUK
MELAKSANAKAN HAL INI SEBAIK-BAIKNYA;
SECARA HISTORIS, HINGGA PD-I SEBAGIAN BESAR DIPLOMAT
DIREKRUT DARI KAUM ARISTOKRAT. HAL INI KARENA :
 MEREKA BERASAL DARI STRATA YANG SAMA;
 MEREKA BISA BERGAUL SATU SAMA LAIN DENGAN BEBAS
SEHINGGA MEMUDAHKAN TERCAPAINYA SUATU
PERSETUJUAN. (TIPE DIPLOMASI INI MENJADI MODEL
KETIKA RAJA DAN KAISAR MEMEGANG KEKUASAAN
SECARA PERORANGAN, KARENANYA MODEL DIPLOMASI INI
DISEBUT : “DIPLOMASI ISTANA” DIPLOMACY OF COURT).
ALASAN-ALASAN LAIN YANG MEYAKINI BAHWA KELOMPOK
ARISTOKRAT BISA MENJADI DIPLOMAT YANG BAIK :
• UTUSAN DENGAN TINDAK-TANDUK YANG BAIK HANYA
BISA DIPENUHI OLEH ARISTOKRAT;
• UTUSAN HARUS BISA DITERIMA OLEH “MASYARAKAT YANG
BAIK” YAITU “MASYARAKAT KELAS TINGGI” YANG SUDAH
BIASA BERGERAK DI LINGKUNGAN ITU;
• UTUSAN HARUS ORANG YANG TELAH BANYAK
BEPERGIAN, DENGAN PENGETAHUAN YANG BAIK TENTANG
GEOGRAFI, PENDIDIKAN TINGGI, PENGUASAAN BEBERAPA
BAHASA DAN LINGKUNGAN PERGAULAN YANG LUAS DI
LUAR NEGERI.
CIRI-CIRI DIPLOMAT IDEAL
 PARA DIPLOMAT HARUS BEBAS DARI MASALAH
FINANSIAL, BERKONSENTRASI PADA TUGAS UTAMA YAITU
MEMAJUKAN KEPENTINGAN NEGARANYA;
 MENGEJAR TUJUAN TERSEBUT DENGAN MEMUPUK DAN
MEMANTAPKAN KERJASAMA YANG BAIK DENGAN NEGARA
AKREDITASI;
 SELALU BERUSAHA MEMENANGKAN SIMPATI KELOMPOK
YANG FRUSTRASI DAN MENCIPTAKAN KERJASAMA YANG
BAIK DEMI KEUNTUNGAN PEMERINTAHNYA;
 PARA DIPLOMAT HARUS MEMPUNYAI KECAKAPAN DALAM
SENI NEGOSIASI DAN PERSUASIF DALAM PERUNDINGAN
DALAM MASA PERANG DINGIN DIPLOMAT IDEAL :
• HARUS WASPADA DAN MEMILIKI PERHITUNGAN YANG
MATANG;
• IA HARUS BISA MEMPERHITUNGKAN GERAKAN-
GERAKAN MENDADAK OLEH DIPLOMAT NEGARA LAIN
YANG BISA MEMBAWANYA ATAU MEMBAWA
PEMERINTAHNYA DALAM KEADAAN YANG TAK TERJAGA
SEHINGGA MENIMBULKAN KERUGIAN BAGI NEGARANYA.
KEPRIBADIAN DIPLOMAT

1. KECERDASAN
• SEORANG DIPLOMAT MEMILIKI KECERDASAN DI ATAS
RATA-RATA, DENGAN DAYA ANALISA YANG TINGGI,
PENGETAHUAN UMUM LUAS DAN VERBAL BEHAVIOR
YANG BAIK.
2. KEPRIBADIAN
DIPLOMAT ADALAH SEORANG YANG SECARA UMUM
TERLIHAT EKSTROVERT, OPTIMIS, TERKENDALI EMOSINYA
(CONTROLLED) SERTA MAMPU MENUNJUKKAN EMPATHY
KEPADA LAWAN BICARA. IA SELALU TAMPIL RELAKS TETAPI
DISIPLIN DAN CORRECT (SELF POSITIONING BAIK).
KEPRIBADIANNYA SEIMBANG DAN ASSERTIVE SERTA
TAMPAK SELALU INGIN BERTEMAN DENGAN ORANG LAIN
NAMUN TETAP TEREKESAN SEDERHANA. N-ACH DAN
MOTIVASINYA TINGGI DAN SELALU SIAP MENGHADAPI
SEGALA PERMASALAHAN. KEPEMIMPINANNYA BAIK DAN
DENGAN CARA YANG MATANG (MATURE) MAMPU
MERESPONS BERBAGAI STIMULUS DARI LINGKUNGAN.
3. KINERJA
DENGAN ANEKA TANTANGAN BARU YANG HARUS TERUS
DIHADAPINYA, SEORANG DIPLOMAT MUDAH
MENGADAKAN PENYESUAIAN DIRI (ADJUSTMENT)
DENGAN SITUASI KERJA BARU DI MANA PUN DIA
BERADA. ETOS KERJANYA TINGGI, SENANG
MENGHADAPI TANTANGAN, DAN TIDAK CEPAT
MENYERAH DALAM SITUASI APAPUN.
KARAKTER DIPLOMAT (HAROLD
NICHOLSON : “DIPLOMACY”)

• IDEALNYA :
• TRUTHFULNESS
• PRESISI
• CALM
• TIDAK MUDAH MARAH
• PATIENCE AND PRESEVERENCE
• MODEST
• LOYAL
HARUS DIDUKUNG OLEH SIFAT-SIFAT :
• INTELLIGENCE
• KNOWLEDGE
• DISCERNMENT
• PRUDENCE
• HOSPITALITY
• CHARM
• INDUSTRIOUS
• COURAGE


TACT
HASSAN WIRAYUDA : DIPLOMAT
IDEAL
• MEMILIKI STRATEGIC AND POLITICAL AWARENESS
• MEMILIKI DIPLOMATIC AND INTERPERSONAL SKILL
• MEMILIKI IN-DEPTH KNOWLEDGE TENTANG
SISTEM PEMERINTAHAN NEGARA AKREDITASI
• ABLE TO DEAL WITH COMPLEX ISSUES
• MAMPU MEMBANGUN EFFECTIVE AND LONG
LASTING RELATIONSHIP
• “CHARM” AND “DISARM”
• KONTRUKSI TOTALITAS DIPLOMASI ADALAH
INSTRUMEN DAN CARA YANG DIGUNAKAN DALAM
DIPLOMASI DENGAN MELIBATKAN SELURUH
KOMPONEN STAKEHOLDERS DAN MEMANFAATKAN
SELURUH LINI KEKUATAN (MULTI-TRACK DIPLOMACY)
MENUJU DIPLOMASI TOTAL
HAL-HAL YANG HARUS DIHINDARI OLEH
SEORANG DIPLOMAT

• JANGAN TERLALU YAKIN PADA DIRI SENDIRI;


• JANGAN SOMBONG
(MENURUT NICHOLSON : DARI SEMUA KESALAHAN
DIPLOMATIK, KESOMBONGAN PRIBADI DIYAKINI
SEBAGAI YANG PALING UMUM TERJADI DAN YANG
PALING MERUGIKAN);
• HARUS BISA BERGAUL DENGAN BEBAS DENGAN
ANGGOTA MASYARAKAT DARI LAPISAN YANG
BERBEDA DI NEGARA TUAN RUMAH DAN
MENGHINDARI KECURIGAAN ATAU
KETIDAKPERCAYAAN TERHADAP MAKSUD MANIS
YANG DITUGASKAN KEPADANYA.
PERATURAN DAN PROSEDUR DIPLOMATIK
 DIPLOMASI DILAKSANAKAN DENGAN KODE ETIK
DENGAN ETIKET DIPLOMATIK DALAM HUBUNGAN
ANTAR NEGARA. DILIHAT DARI PERKEMBANGANNYA:
MASA AWAL DIPLOMASI MODERN, PAUS MENGATUR
UPACARA BERBAGAI WAKIL DINASTI. SETELAH
PENGARUH GEREJANI MENURUN, PARA DIPLOMAT DAN
PEMERINTAH DIBIARKAN MENGATUR SENDIRI KODE
ETIK DAN ETIKET DIPLOMATIK YANG SERING JUGA
BERAKIBAT MERUGIKAN.
CONTOH :PERDAMAIAN WESTPHALIA 1648, PERSETUJUANNYA
DIBUAT DALAM KURUN WAKTU 8 (DELAPAN) TAHUN. HAL INI
KARENA :
 KETIADAAN PERATURAN YANG MENGATUR UPACARA DAN
ETIKET DIPLOMATIK;
 SERING TERJADINYA PERCEKCOKAN;
 SULIT MENENTUKAN TEMPAT-TEMPAT KEHORMATAN;
 KESULITAN DALAM PENYUSUNAN TEMPAT DUDUK PARA
WAKIL NEGARA-NEGARA KUAT.
SETELAH PERJANJIAN WESTPHALIA, KESULITAN JUGA TIMBUL
YANG BERKAITAN DENGAN PENENTUAN PANGKAT-PANGKAT
YANG LEBIH TINGGI ANTARA BERBAGAI NEGARA YANG
MENYANGKUT MASALAH SUPREMASI. DALAM KONGRES
WINA 19 MARET 1815 DENGAN REGLEMENT WINA
DITETAPKAN “TINGKATAN PERWAKILAN DIPLOMATIK”
SEBAGAI BERIKUT:
• DUTA BESAR DAN PERWAKILAN KEPAUSAN;
• DUTA ATAU MINISTER RESIDEN;
• CHARGE D’AFFAIRES.
KONGRES AIX LA CHAPELLE, 21
NOVEMBER 1818,
1. TINGKATAN
DUTA PERWAKILAN
BESAR LUAR BIASA DAN BERKUASADIPLOMATIK
PENUH
MENJADI:
(AMBASSADOR EXTRA-ORDINARY AND PLENIPOTENTIARY)
DAN PERWAKILAN KEPAUSAN (NUNCIO);
2. DUTA LUAR BIASA DAN MENTERI BERKUASA PENUH,
INTERNUNCIO;
3. MENTERI RESIDEN;
4. CHARGE D’AFFAIRES (KUASA USAHA):
A. AD HOC, BILAMANA PEJABAT YANG DITUNJUK
MERUPAKAN PIMPINAN TETAP MISI DIPLOMATIK;
B. AD INTERIM, BILAMANA PEJABAT YANG DITUNJUK
MERUPAKAN PEJABAT YANG BERTUGAS SECARA TEMPORER
DARI SUATU KEDUTAAN/PERWAKILAN.
CATATAN :
 KECUALI UTUSAN KEPAUSAN (NUNCIO) YANG MEWAKILI
TAHTA SUCI, PRAKTIK YANG BERLAKU SEKARANG ADALAH
MEMBERI GELAR PEJABAT DIPLOMATIK KELAS SATU SEBAGAI
“DUTA BESAR LUAR BIASA DAN BERKUASA PENUH”;
 ISTILAH “DUTA BESAR LUAR BIASA” DAN “DUTA LUAR BIASA”
PADA MULANYA DIBERIKAN KEPADA MEREKA YANG DIKIRIM
UNTUK MISI KHUSUS;
 KETIGA PEJABAT DI ATAS BERDASARKAN KONFERENSI AIX LA
CHAPELLE 1818 DIANGKAT OLEH DAN UNTUK MEWAKILI
KEPALA NEGARA; SEDANGKAN “MENTERI RESIDEN”
DIANGKAT OLEH DAN UNTUK MEWAKILI MENLU.
• TAHUN 1961, KONPERENSI PBB TENTANG PERGAULAN
DAN KEKEBALAN DIPLOMATIK YANG BERSIDANG DI
WINA MENERIMA “VIENNA CONVENTION ON
DIPLOMATIC RELATIONS”, SEHINGGA MENJADI BAGIAN
DARI HUKUM INTERNASIONAL.
PERWAKILAN DIPLOMATIK TERDAPAT TINGKATAN DIPLOMATIK
SEBAGAI BERIKUT:
1. AMBASSADOR ATAU DUTA BESAR;
2. MINISTER ATAU DUTA;
3. MINISTER COUNSELLOR;
4. FIRST SECRETARY;
5. SECOND SECRETARY;
6. THIRD SECRETARY;
7. ATTACHE
KEA
NGG
OTA
DIPL AN P
OMA ERSO
ANGGOTA NON-OFFICIAL
DAL TIK D MISI
IBED
NIL M
ISI
AM D
DIPLOMATIK
1 . PE UA K
ATEG
AKA
N
RSON
I ORI:
PETU L RESMI : YAI
GAS TU S
OLEH Y ANG EMU
NEG DIPE A
KEPA ARA KER
LA M PENG JAKA
TERS ISI D IRIM N
EBU AN P ATAU
KEPA T BERT E TUG
DAN ANG AS
MEN YA T GUN
TE R I E RDIR GJAW
STAF , DU I DA AB
F, AN TA BESA RI
2. PE G GOT R DA
RSON A KEL N
IL TI UAR
DAR DAK GA;
I PAR RESM
A PE
MISI
, SOP LAYA I: TERDIR
IR, T N KE I
UKA P ALA
NG K
EBU
N.
PENUGASAN MISI DIPLOMATIK

SUATU MISI DIPLOMATIK BISA BERFUNGSI APABILA :


1. IA MENERIMA KUASA IZIN DARI NEGARA PENERIMA;
2. NEGARA PENERIMA PUNYA HAK MENETAPKAN
PERATURAN YANG MENGATUR KEDUDUKAN HUKUM
DAN KEGIATAN DIPLOMAT ASING.
1. PEJABAT YANG DITUNJUK HARUS MEMPEROLEH
KEPERCAYAAN DARI NEGARA PENERIMA (NEGARA PENERIMA
PENUNJUKAN
BISA MENOLAK PEJABATTERSEBUT);
PEJABAT DIPLOMATIK DIPLOMATIK
MERUPAKAN
2. SESUDAH DITUNJUK, TINDAKAN
SEORANG DIPLOMAT DIBERI SURAT
KONSTITUSIONAL
KEPERCAYAAN SUATU
(LETTER OF CREDENCE) NEGARA:
UNTUK MENJALANKAN
TUGASNYA;
3. SESUDAH TIBA DI NEGARA PENERIMA, MINTA AUDIENSI
DENGAN KEPALA NEGARA ATAU MENLU;
4. DALAM WAKTU TERTENTU IA HARUS MENYERAHKAN SURAT
KEPERCAYAAN SECARA SEREMONIAL;
5. SESUDAH UPACARA BERARTI SI DIPLOMAT TELAH DITERIMA
SECARA RESMI DAN SUDAH BISA MEMULAI TUGASNYA.
PENGHENTIAN TUGAS
DIPLOMATIK
PENGHENTIAN TUGAS/MISI DIPLOMATIK DAPAT TERJADI DALAM
BEBERAPA CARA:
A. PENGHENTIAN YANG TIDAK PERMANEN TERJADI SECARA
OTOMATIS DENGAN HABISNYA JANGKA WAKTU
PENUNJUKANNYA MISAL DALAM SUATU KONPERENSI ATAU
KONGRES;
B. PENGHENTIAN ATAU PENGHAPUSAN MISI DIPLOMATIK
PERMANEN TERJADI KARENA:

1) PENUNJUKAN MERUPAKAN TINDAKAN PERSONAL DARI PENGIRIM KE
PENERIMA, IA HAPUS APABILA SALAH SATU DARI KEDUA PIHAK BERHENTI
UNTUK MEWAKILKAN NEGARANYA;
2) MENARIK KEMBALI DIPLOMATNYA DENGAN CARA:
A) ATAS KEPUTUSAN PEMERINTAHNYA SENDIRI;
B) DIPLOMAT DIPINDAHTUGASKAN;
C) SEBAGAI TINDAKAN PENDAHULUAN MENUJU KEPADA PEMBERHENTIAN.
3) DITARIK ATAS PERMINTAAN PEMERINTAH NEGARA PENERIMA (PERSONA NON
GRATA);
4) PENGUNDURAN DIRI DARI DIPLOMAT YANG BERSANGKUTAN;
5) PUTUSNYA HUBUNGAN DIPLOMATIK KARENA PECAH PERANG DAN SEBAB-
SEBAB LAIN;
6) LENYAPNYA NEGARA PENGIRIM/PENERIMA ATAU TERJADI PERUBAHAN
RADIKAL DALAM BENTUK PEMERINTAHANNYA.
CATATAN :
• APABILA SEORANG DIPLOMAT DITARIK OLEH
PEMERINTAH NEGARA PENGIRIM ATAS KEMAUAN
SENDIRI, DIPLOMAT YANG BERSANGKUTAN
MEMBERIKAN SURAT PENARIKANNYA ATAU “LETTRE DE
RAPPEL” (LETTER OF RECALL) KEPADA PENGUASA
BERWENANG DAN IA DIBERI “LETTRE DE RECREANCE”
YANG BERARTI PENERIMAAN SURAT PENARIKAN.
HAK ISTIMEWA DAN KEKEBALAN
DIPLOMATIK
DIPLOMATIC REPRESENTATION
• REPRESENTATION AS A CORE FUNCTION OF DIPLOMACY.
• EARLY EUROPEAN WRITERS ON DIPLOMACY, SUCH AS
WICQUEFORT, FOCUSED ON THE REPRESENTATIVE FUNCTION,
SEEING AMBASSADORS FIRST OF ALL AS REPRESENTATIVES OF
SOVEREIGNS AND REGARDING “THE RIGHT OF EMBASSY” AS
THE FOREMOST MARK OF SOVEREIGNTY
• PROFESSIONAL DIPLOMATS, FOR THEIR PART, EXPERIENCE THE
DILEMMA OF HAVING AT LEAST TWO PERSONAE: THEIR OWN
AND THAT OF THE STATE THAT EMPLOYS THEM. “IT IS A
FORTUNATE DIPLOMAT WHO FINDS THE TWO ENTIRELY
COMPATIBLE.
• REPRESENTATION IS NO SIMPLE, UNEQUIVOCAL CONCEPT.
REPRESENTATIVES (SIC) OF SUCH DIVERSE DISCIPLINES AS
PHILOSOPHY, THEOLOGY, ART HISTORY, LITERATURE,
PSYCHOLOGY, ANTHROPOLOGY, SEMIOTICS AND POLITICAL
SCIENCE HAVE PONDERED OVER THE MEANING OF
REPRESENTATION. THIS IMPLIES THAT REPRESENTATION IS A
CENTRAL YET MULTIFACETED AND AMBIGUOUS TERM. SOME
ARGUE THAT REPRESENTING IS A SINE QUA NON OF HUMAN
CULTURE, THAT HOMO REPRAESENTANS – THE ABILITY TO USE
SYMBOLS AND CREATE MEANING – SETS HUMAN BEINGS APART
FROM ANIMALS
• REPRESENTATION IS THEN SEEN TO INCLUDE EVERYTHING
FROM ARTISTIC AND THEATRICAL REPRESENTATION AS WELL
AS SACRED REPRESENTATIONS OF MYTH, MAGIC, RITUAL AND
RITE TO THE ACTIVITIES OF POLITICAL, ECONOMIC AND LEGAL
REPRESENTATIVES.
• LITTLE WONDER, THEN, THAT REPRESENTATION HAS BEEN
CHARACTERIZED AS A “MYTH-SHROUDED CONCEPT,” AND ONE
STUDENT OF DIPLOMACY REGARDS IT AS “A SLIPPERY
CONCEPT BUT ONE WHICH WE CANNOT DO WITHOUT.
• THE BREADTH AND AMBIGUITY OF THE CONCEPT HAS TO DO
WITH ITS ETYMOLOGY. THE TERM IS OF LATIN ORIGIN. THE
VERB REPRAESENTARE MEANS “TO MAKE PRESENT OR
MANIFEST” OR “TO PRESENT AGAIN.” THE ROMANS USED IT TO
MEAN THE BRINGING INTO PRESENCE OF SOMETHING
PREVIOUSLY ABSENT, OR THE EMBODIMENT OF AN
ABSTRACTION IN AN OBJECT (E.G., THE REPRESENTATION OF
VARIOUS VIRTUES IN PIECES OF SCULPTURE). ITS USE WAS
LARGELY CONFINED TO INANIMATE OBJECTS, AND THE TERM
WAS NOT APPLIED TO HUMAN BEINGS ACTING FOR OTHERS.
• IN FACT, NEITHER THE GREEKS NOR THE ROMANS, WHO HAD A
NUMBER OF POLITICAL INSTITUTIONS AND PRACTICES WE
TODAY WOULD LABEL “REPRESENTATIVE,” HAD ANY
CORRESPONDING WORD OR CONCEPT
• ONLY IN THE THIRTEENTH AND FOURTEENTH CENTURIES DID
THE LATIN VERB REPRAESENTARE COME TO BE APPLIED TO
HUMAN BEINGS ACTING ON BEHALF OF OTHERS.
• THE WORD REPRAESENTATIO WAS FIRST USED IN CONNECTION
WITH THE MEDIEVAL CHRISTIAN COUNCILS, THE
FORERUNNERS OF MODERN PARLIAMENTS.
• TODAY “REPRESENTATION” IN THIS INTERPERSONAL SENSE IS A
CENTRAL CONCEPT IN THE POLITICAL SCIENCE VOCABULARY.
REPRESENTATION CAN THEN BE UNDERSTOOD IN BROAD,
GENERAL TERMS AS “A RELATION BETWEEN TWO PERSONS,
THE REPRESENTATIVE AND THE REPRESENTED OR
CONSTITUENT, WITH THE REPRESENTATIVE HOLDING THE
AUTHORITY TO PERFORM VARIOUS ACTIONS THAT
INCORPORATE THE AGREEMENT OF THE REPRESENTED
• DIPLOMATIC REPRESENTATION IS FREQUENTLY
MENTIONED BUT SELDOM ELABORATED IN SOME OF THE
MORE GENERIC TREATISES ON THE CONCEPT. YET
STUDENTS OF DIPLOMACY, WE ARGUE, HAVE
SOMETHING TO LEARN FROM DISCUSSIONS OF THE
CONCEPT IN OTHER CONTEXTS.
PRINCIPAL-AGENT THEORY
• IN ADDITION TO THE LITERATURE ON REPRESENTATIVE
DEMOCRACY, PRINCIPAL–AGENT (P–A) THEORY IS ANOTHER
BRANCH OF SOCIAL SCIENCE THAT HAS BEEN PREOCCUPIED
WITH RELATIONSHIPS BETWEEN REPRESENTATIVES AND
REPRESENTED, AND HENCE CAN BE APPLIED TO DIPLOMACY.
• PRINCIPAL–AGENT RELATIONS ARISE WHENEVER ONE PARTY
(PRINCIPAL) DELEGATES CERTAIN TASKS TO ANOTHER PARTY
(AGENT). DIPLOMATS ARE OBVIOUSLY AGENTS, WHO HAVE
BEEN ENTRUSTED WITH CERTAIN TASKS FROM THEIR
PRINCIPALS (RULERS, GOVERNMENTS). BECAUSE OF
CONFLICTING PREFERENCES AND INFORMATION ASYMMETRY,
AGENTS MAY PURSUE OTHER INTERESTS THAN THOSE OF THE
PRINCIPAL (“SHIRKING” IN THE P–A VERNACULAR).
• PRINCIPAL–AGENT THEORY WAS ORIGINALLY DEVELOPED IN
THE SOCALLED NEW INSTITUTIONAL ECONOMICS TRADITION,
AND WAS APPLIED TO RELATIONS BETWEEN SHAREHOLDERS
AND CORPORATE EXECUTIVES, MANAGERS AND EMPLOYEES,
RETAILERS AND SUPPLIERS, AND THE LIKE.
• IN THE HANDS OF POLITICAL SCIENTISTS P–A THEORY HAS
BEEN USED TO ANALYZE VOTER–PARLIAMENTARIAN AND
POLITICIAN–BUREAUCRAT RELATIONSHIPS AS PREVALENT
EXAMPLES OF POLITICAL DELEGATION AND CONTROL. WHILE
PREOCCUPIED WITH MEASURES TO AVOID “SHIRKING,” SUCH AS
MONITORING, POSITIVE OR NEGATIVE SANCTIONS, AND
ADMINISTRATIVE PROCEDURES, THE P–A LITERATURE HAS
ALSO PAID TTENTION TO OTHER PROBLEMS OF DELEGATION
AND CONTROL THAT ARE OF RELEVANCE TO DIPLOMACY, AS
WE SHALL SEE.
MEANING :
• IN THIS CHAPTER WE ELABORATE ON THE BASIC DISTINCTION
BETWEEN REPRESENTATION :
1. AS BEHAVIOR (“ACTING FOR OTHERS”) AND
2. AS STATUS (“STANDING FOR OTHERS”), AS APPLIED TO
DIPLOMACY.

AS FOR THE PROPER BEHAVIOR OF A REPRESENTATIVE, THE


QUESTION IS WHETHER REPRESENTATIVES HAVE AN
“IMPERATIVE MANDATE” OR A “FREE MANDATE.”
BEHAVIOR: ACTING FOR OTHERS
• DIPLOMATS ARE OFTEN COMPARED TO OTHER PROFESSIONALS
WHO ACT ON BEHALF OF OTHERS, SUCH AS LAWYERS.
• DIPLOMATS ACTING FOR RULERS OF POLITIES WOULD SEEM TO
REPRESENT THEIR INTERESTS, JUST AS OTHER PROFESSIONALS
REPRESENT THE INTERESTS OF THEIR CLIENTS.
• BOTH LAWYERS AND DIPLOMATS “ARE CHARGED WITH
ADVOCATING AND THEREBY ADVANCING THE INTERESTS AND
VIEWPOINTS OF A CLIENT.”
• LIKE AN ATTORNEY, THE DIPLOMAT DOES HIS BEST TO
PERSUADE THE CLIENT OF HIS PROFESSIONAL VIEW, AND MAY
HAVE TO CONSIDER WITHDRAWAL IF HE FAILS AND THE CLIENT
FOLLOWS A COURSE AGAINST THE ATTORNEY’S/DIPLOMAT’S
CONSCIENCE
• PERSONS HAVE REPRESENTATIVES BECAUSE THEY CANNOT “BE
PRESENT” THEMSELVES OR LACK THE REQUIRED EXPERTISE.
• HAVING REPRESENTATIVES “ACTING FOR OTHERS” MEANS
THAT THE LATTER “ACT THROUGH” THEIR REPRESENTATIVES.
THE NEED TO BE REPRESENTED HAS BEEN COMPARED TO THE
NEED TO BE ADVISED. “ONE PERSON CANNOT BE WISE IN ALL
MATTERS AND HE CANNOT BE IN ALL PLACES AT ONCE.”
• THIS APPLIES, A FORTIORI, TO RULERS OF POLITIES. THUS,
SEVERAL OF THE LABELS USED TO CHARACTERIZE
DIPLOMATIC OFFICIALS THROUGHOUT THE AGES – SUCH AS
“AMBASSADOR” FROM THE LATIN VERB AMBACTIARE, “TO GO
ON A MISSION,” OR “DELEGATE” FROM THE LATIN LEGARE, “TO
SEND WITH A COMMISSION” – EXPRESS THE NOTION OF BEING
SENT OUT ON ORDERS, OR IN AN OFFICIAL CAPACITY, BY A
SUPERIOR. THEY TESTIFY TO THE ANTIQUITY OF DIPLOMATIC
REPRESENTATION.
• THE REPRESENTATIVE FUNCTION HAS TRADITIONALLY
DECREASED WITH THE DIPLOMAT’S RANK.
• THUS, THE ROOTS OF THE WORDS “ENVOY” (FRENCH
ENVOYER) AND “EMISSARY (LATIN EMITTERE) MEAN
SIMPLY SOMEONE “SENT” ON, OR “CHARGED” WITH, A
MISSION
• THE PROPER BEHAVIOR OF A REPRESENTATIVE IS A MATTER OF
INTENSE DEBATE, ESPECIALLY IN THE LITERATURE ON
REPRESENTATIVE DEMOCRACY.
• AT ISSUE IS WHETHER REPRESENTATIVES HAVE AN
“IMPERATIVE MANDATE” OR A “FREE MANDATE.”
• PRINCIPAL–AGENT THEORY WOULD FRAME THE ISSUE AS THE
AMOUNT OF CONTROL ACCOMPANYING DELEGATION. THIS
“MANDATE-INDEPENDENCE” CONTROVERSY PERTAINS TO
DIPLOMACY AS WELL. IT CONCERNS WHETHER
REPRESENTATIVES MUST DO WHAT THEIR CONSTITUENTS OR
PRINCIPALS WANT, BEING BOUND BY MANDATES OR
INSTRUCTIONS FROM THEM, OR ARE FREE TO ACT AS THEY SEE
FIT IN PURSUIT OF THE PRINCIPALS’ INTERESTS AND WELFARE.
IMPERATIVE MANDATE:
ACCOUNTABILITY
• MANDATE THEORISTS ARGUE THAT TRUE REPRESENTATION
OCCURS ONLY WHEN THE REPRESENTATIVE ACTS ON EXPLICIT
INSTRUCTIONS, AND REGARD ANY EXERCISE OF DISCRETION
AS A DEVIATION; THEY SEE REPRESENTATIVES AS “MERE”
AGENTS, AS SUBORDINATE SUBSTITUTES FOR THOSE WHO
SENT THEM. SUCH A VIEW OF DIPLOMATIC REPRESENTATIVES
CAN BE FOUND THROUGHOUT THE AGES.
• WHEREAS THERE ARE THOSE WHO CLAIM THAT “THE MODERN
DIPLOMAT IS LITTLE MORE THAN A CLERK AT THE END OF THE
TELEPHONE MECHANICALLY EXECUTING THE INSTRUCTIONS
OF HIS HOME GOVERNMENT,” THE OFFICE OF NUNCIUS IN
MEDIEVAL EUROPE IS A PRIME EXAMPLE OF RESTRICTED OR
“IMPERATIVE” DIPLOMATIC MANDATES.
• A NUNCIUS, IN THE WORDS OF A MEDIEVAL
COMMENTATOR, “IS HE WHO TAKES THE PLACE OF A
LETTER: AND HE IS JUST LIKE A MAGPIE, AND AN ORGAN,
AND THE VOICE OF THE PRINCIPAL SENDING HIM, AND
HE RECITES THE WORDS OF THE PRINCIPAL.”
• THESE ENVOYS DEVIATED AT THEIR PERIL FROM THE
MOST LITERAL INTERPRETATION OF THEIR PRINCE’S
INSTRUCTIONS.
• ACCOUNTABILITY IS A CRUCIAL ASPECT OF REPRESENTATIVES
WITH A RESTRICTED MANDATE.
• A REPRESENTATIVE, IN THIS VIEW, IS SOMEONE WHO MUST
EVENTUALLY ANSWER TO THOSE WHOM HE REPRESENTS FOR
WHAT HE DOES.
• DIPLOMACY IS NOT ALIEN TO SUCH A VIEW. A RECENT
INTRODUCTION TO STATECRAFT AND DIPLOMACY BY A
VETERAN DIPLOMAT POINTS OUT THAT THE DIPLOMAT’S ROLE
OF AGENT NOT ONLY REQUIRES THE SUBORDINATION OF
PERSONAL INTERESTS TO THOSE OF THE PRINCIPAL BEING
REPRESENTED, BUT ALSO IMPLIES THAT CREDIT FOR ANY
DIPLOMATIC SUCCESS GOES TO THE AGENT’S PRINCIPAL,
WHEREAS THE AGENT IS SUPPOSED TO ACCEPT BLAME FOR
ANY FAILURE
• THE VIEW OF DIPLOMATS AS ACCOUNTABLE AGENTS CAN BE
FOUND THROUGHOUT HISTORY.
• IN ANCIENT GREECE, FOR EXAMPLE, ENVOYS HAD TO SUBMIT
TO AUDIT, EUTHYNA, ON COMPLETING THEIR TASK. THE
ATHENIANS, IN FACT, HAD A REPUTATION FOR MAKING SUCH
INTENSIVE SCRUTINY OF THEIR ENVOYS AS TO DISCOURAGE
MEN FROM SERVING IN SUCH A CAPACITY.
• THE AUDIT HAD AN ECONOMIC SIDE: THE GREEK ASSEMBLIES,
IN THE WORDS OF AN AMERICAN OBSERVER, “SCRUTINIZED
THE ACCOUNTS OF RETURNING AMBASSADORS AS
METICULOUSLY AS A SUBCOMMITTEE OF CONGRESS OR THE
GENERAL ACCOUNTING OFFICE TODAY.
• YET ENVOYS HAD BROADER RESPONSIBILITIES AND,
ACCORDING TO DEMOSTHENES, THE FAMOUS ORATOR WHO
WAS SENT ON MANY DIPLOMATIC MISSIONS, WERE TO BE
SCRUTINIZED ON FIVE COUNTS: “FOR WHAT THEY HAD
REPORTED, FOR WHAT ADVICE THEY GAVE ON THE BASIS OF
THOSE REPORTS, FOR THE EXTENT TO WHICH INSTRUCTIONS
HAD BEEN CARRIED OUT OR EXCEEDED, FOR WHETHER THEIR
ADVICE AND ACTION BORE ANY RELATION AND RELEVANCE TO
THE CIRCUMSTANCES, AND FINALLY, AND MOST IMPORTANT,
WHETHER THEY HAD REMAINED UNCORRUPTED AND CLEAR
OF BRIBERY IN THOSE ACTIVITIES.”
• ENVOYS COULD EVEN BE BROUGHT TO TRIAL FOR THE
MISCONDUCT OF AN EMBASSY, PARAPRESBEIA; YET SUCH
TRIALS WERE INFREQUENT. SIMILARLY, ROMAN ENVOYS WHO
EXCEEDED THEIR MANDATE COULD BE IMPEACHED.
• EXAMPLES OF AMBASSADORS BEING REBUKED FOR
EXCEEDING THEIR MANDATES CAN BE FOUND IN MEDIEVAL
EUROPE AS WELL.
• VENICE, FOR INSTANCE, HAD A GREAT DEAL OF TROUBLE WITH
OVERLY AMBITIOUS AMBASSADORS IN THE FIFTEENTH
CENTURY. THE VENETIAN SENATE, WHICH EXERCISED TIGHT
CONTROL OVER THE REPUBLIC’S DIPLOMATIC RELATIONS, ON
SEVERAL OCCASIONS REFUSED TO ACCEPT THE CONCESSIONS
MADE BY AN AMBASSADOR AND INSTRUCTED HIM TO RENEGE,
USING WHATEVER EXCUSES HE COULD CONTRIVE, OR
REPLACED HIM WITH ANOTHER ENVOY.
• MODERN EXAMPLES OF DIPLOMATS BEING HELD
ACCOUNTABLE FOR ACTING BEYOND THEIR INSTRUCTIONS
CAN EASILY BE FOUND. ANDREW YOUNG, APPOINTED US
AMBASSADOR AT THE UNITED NATIONS BY PRESIDENT CARTER,
IS A CASE IN POINT.
• AMONG OTHER THINGS, THE OUTSPOKEN AMBASSADOR
PUBLICLY ACCUSED BRITAIN OF INSTITUTIONALIZING AND
“ALMOST INVENTING” RACISM; APPLAUDED THE CUBAN
TROOPS IN ANGOLA FOR “BRINGING STABILITY” TO THAT
COUNTRY; AND COMPARED PERSECUTED SOVIET DISSIDENTS
WITH “POLITICAL PRISONERS” IN THE UNITED STATES.
• AFTER HAVING ATTENDED AN “UNAUTHORIZED” MEETING
WITH THE UNRECOGNIZED PALESTINE LIBERATION
ORGANIZATION (PLO), HE WAS FORCED TO RESIGN IN 1979.
• FROM THE VIEWPOINT OF THE PRINCIPALS, AS P–A THEORY
REMINDS US, ACCOUNTABILITY IS A QUESTION OF
MONITORING AND SANCTIONS. IN ORDER TO ENSURE THAT
AGENTS DO NOT DEVIATE FROM THEIR MANDATE, PRINCIPALS
NEED TO MONITOR THEIR BEHAVIOR AND BE PREPARED TO
SANCTION UNDESIRABLE ACTS. TO ACT AS DETERRENTS, THE
GROUNDS FOR, AND CHARACTER OF, SANCTIONS OUGHT TO BE
KNOWN TO THE AGENTS IN ADVANCE.
• IMPERATIVE MANDATES IMPLY THAT, WHEN A DIPLOMAT
DISAGREES WITH HIS GOVERNMENT’S POLICY, HE MAY
REMONSTRATE AND STATE HIS REASONS FOR
DISAGREEING, BUT IN THE END MUST DEFEND HIS
GOVERNMENT’S POSITION LOYALLY. THE ALTERNATIVE
IS TO REQUEST A TRANSFER OR RESIGN.
CONTOH KASUS:
• ARTHUR B. LANE, US AMBASSADOR TO WARSAW 1945–47, NOT
ONLY RESIGNED BUT PUBLISHED A BOOK IN 1948, SHARPLY
CRITICIZING THE FAILURE OF HIS GOVERNMENT TO TAKE A
STRONGER STAND AGAINST THE SOVIET ABSORPTION OF
POLAND.
• IN 1958, THE US AMBASSADOR TO INDONESIA DISAGREED SO
PROFOUNDLY WITH A POLICY HE WAS INSTRUCTED TO CARRY
OUT THAT HE REQUESTED A TRANSFER, AND WAS APPOINTED
AMBASSADOR TO PRAGUE.
• IN 2003, A NUMBER OF HIGH-LEVEL US DIPLOMATS, INCLUDING
JOHN BROWN AND JOHN BRADLEY KIESLING, RESIGNED IN
PROTEST AGAINST PRESIDENT BUSH’S WAR PREPARATIONS
AGAINST IRAQ.
• DIPLOMATS, IN EFFECT, ARE ACCOUNTABLE NOT ONLY
TO THEIR OWN PRINCIPALS BUT ALSO TO THE
GOVERNMENT OF THEIR HOST COUNTRY, WHICH CAN
DECLARE AN INDIVIDUAL DIPLOMAT PERSONA NON
GRATA. SENSITIVITY AS TO WHAT CONSTITUTES A GRAVE
ENOUGH BREACH OF DIPLOMATIC ETIQUETTE TO
DISMISS AN AMBASSADOR HAS VARIED ACROSS TIME
AND BETWEEN COUNTRIES.
• AS THESE EXAMPLES INDICATE, THE PERSONA NON GRATA
INSTRUMENT IS USED IN EXCEPTIONAL CASES OF PERSONAL
OFFENCES.
• YET IT HAS BEEN USED IN MODERN TIMES TO DISMISS SUCH A
PROMINENT AND EXPERIENCED DIPLOMAT AS GEORGE F.
KENNAN. IN 1952, WHEN HE SERVED AS AMBASSADOR IN
MOSCOW, KENNAN MET THE PRESS DURING VACATION IN
BERLIN AND DESCRIBED SOVIET PRACTICES IN UNUSUALLY
VIVID LANGUAGE, MAKING EXPLICIT COMPARISONS WITH
NAZI GERMANY. THE SOVIET UNION THEN DECLARED KENNAN
PERSONA NON GRATA, AND THE US GOVERNMENT RECALLED
HIM “FOR CONSULTATIONS “.
FREE MANDATE: AUTHORIZATION
• IN OPPOSITION TO MANDATE THEORISTS, WHO REGARD
REPRESENTATIVES GENERALLY, AND DIPLOMATIC
REPRESENTATIVES IN PARTICULAR, AS RESTRICTED AND
ACCOUNTABLE AGENTS, INDEPENDENCE THEORISTS SEE
REPRESENTATIVES AS FREE AGENTS, TRUSTEES, OR EXPERTS
WHO ARE BEST LEFT ALONE TO DO THEIR WORK.
• AUTHORIZATION, RATHER THAN ACCOUNTABILITY, IS THEN THE
KEY TERM TO CHARACTERIZE THE RELATIONSHIP BETWEEN
REPRESENTATIVES AND PRINCIPALS.
• A REPRESENTATIVE IS SOMEONE WHO HAS BEEN AUTHORIZED
TO ACT.
• THIS MEANS THAT HE HAS BEEN GIVEN THE RIGHT TO ACT
WHICH HE DID NOT HAVE BEFORE, WHILE THE REPRESENTED
HAS BECOME RESPONSIBLE FOR THE CONSEQUENCES OF THAT
ACTION AS IF HE HAD DONE IT HIMSELF. IT IS A VIEW
STRONGLY SKEWED IN FAVOR OF THE REPRESENTATIVE. HIS
RIGHTS HAVE BEEN ENLARGED AND HIS RESPONSIBILITIES
HAVE BEEN (IF ANYTHING) DECREASED.
• THE REPRESENTED, IN CONTRAST, HAS ACQUIRED NEW
RESPONSIBILITIES AND (IF ANYTHING) GIVEN UP SOME OF HIS
RIGHTS.
• IN CONTRAST TO ACCOUNTABILITY THEORISTS, WHO
EMPHASIZE THE REPRESENTATIVE’S OBLIGATIONS,
AUTHORIZATION THEORISTS CONSIDER THE REPRESENTED
RATHER THAN THE REPRESENTATIVE RESPONSIBLE FOR THE
LATTER’S ACTION. “WHEREAS AUTHORIZATION THEORISTS SEE
THE REPRESENTATIVE AS FREE, THE REPRESENTED AS BOUND,
ACCOUNTABILITY THEORISTS SEE PRECISELY THE CONVERSE.”
• FOR MAX WEBER, FOR EXAMPLE, THE PRIMARY ASPECT OF
REPRESENTATION WAS THAT THE ACTIONS OF
REPRESENTATIVES ARE BINDING ON, OR ACCEPTED AS
LEGITIMATE BY, OTHERS.
• THE NOTION OF EMISSARIES BEING AUTHORIZED TO ACT ON
BEHALF OF THEIR RULERS IS NO DOUBT CENTRAL TO
DIPLOMACY.
• ALREADY IN THE ANCIENT NEAR EAST, MESSENGERS COULD
HAVE A CONSIDERABLE RANGE OF DISCRETION. IN HIGHLY
IMPORTANT AND DELICATE NEGOTIATIONS CONCERNING
INTER-DYNASTIC MARRIAGES, THE WRITTEN LETTER WAS JUST
THE STARTING POINT FOR COMPLEX DELIBERATIONS
ENTRUSTED TO MESSENGERS.
• THERE IS EVEN A DOCUMENTED INSTANCE WHEN A HITTITE
MESSENGER ARRIVED TO THE ASSYRIAN KING WITH BOTH A
“LETTER OF PEACE” AND A “LETTER OF WAR” AND WAS
AUTHORIZED BY HIS KING TO DECIDE, AFTER A ROUND OF
NEGOTIATIONS, WHICH LETTER TO DELIVER
• IN ANCIENT GREECE, AN AUTOCRATOR WAS AN ENVOY GIVEN
“FULL POWER.” IT WAS A MARK OF RESPECT FOR A MAJOR CITY-
STATE TO SEND ENVOYS WHOSE CREDENTIALS BORE THE TITLE
OF AUTOCRATOR.
• IF WE RETURN TO THE MIDDLE AGES AND THE RESTRICTED
NUNCII, PRESSURES OF DISTANCE AND TIME – NEGOTIATIONS
REQUIRED NUNCII TO GO CONSTANTLY BACK-AND-FORTH
BETWEEN THEIR PRINCIPALS AND THEIR FOREIGN
COUNTERPARTS – EVENTUALLY LED TO THE EMERGENCE OF
PROCURATORS, AGENTS WHO COULD SPEAK IN THEIR OWN
PERSON AND NOT ONLY IN THE PERSON OF THE PRINCIPAL AND
WHO COULD NEGOTIATE AND CONCLUDE TREATIES. THE
PROCURATOR, IN TURN, WAS THE FORERUNNER OF THE
AMBASSADOR PLENIPOTENTIARY
• INSTEAD OF EXPLICIT INSTRUCTIONS, THIRTEENTH-CENTURY
PROCURATORS WERE OFTEN PROVIDED WITH BLANKS SEALED
IN ADVANCE BY THE PRINCIPAL AND LEFT TO BE FILLED OUT
BY THEMSELVES, GIVING THEM IMMENSE FREEDOM AND
POWER OF DISCRETION.53 EAGERNESS TO UNDERLINE THE
FREE MANDATE OF DIPLOMATIC AGENTS SOMETIMES
ENTAILED VERBAL REDUNDANCY, AS IN A BRITISH ROYAL
LETTER OF 1701 APPOINTING ONE AMBASSADOR “LEGATUM
EXTRAORDINARIUM, COMMISSARIUM, PROCURATOREM ET
PLENIPOTENTIARIUM.
• UNLIKE EARLIER MEDIEVAL AUTHORS, WHO ADVOCATED
UNQUESTIONING LOYALTY AND OBEDIENCE TO THE
AMBASSADOR’S OWN PRINCIPAL, DE VERA RECOGNIZED THE
DILEMMA, REALIZING THAT “IT WAS, INDEED, THE POSITION
OF THE RESIDENT, LONE AND FAR AWAY, AND FOR THAT VERY
REASON UNABLE TO DISREGARD INSTRUCTIONS OR EVEN TO
RESIGN WITHOUT GRAVE DANGER TO HIS COUNTRY, WHICH
MADE THE MORAL PROBLEM OF DIPLOMACY SO ACUTE.”
• PART OF DE VERA’S ANSWER WAS THAT THE AMBASSADOR
MUST NEVER FORGET THAT HIS ULTIMATE OBJECT IS PEACE;
OTHER AUTHORS ARGUED THAT DIPLOMATS WERE NOT
BOUND TO OBEDIENCE IF THEIR PRINCIPAL’S ORDERS
CONTRAVENED MORAL LAWS.
• A CENTURY LATER, FRANÇOIS DE CALLIÈRES CLAIMED THAT
AMBASSADORS SHOULD REFUSE TO OBEY INSTRUCTIONS
ONLY IF THEY ENTAILED DOING SOMETHING “AGAINST THE
LAWS OF GOD OR OF JUSTICE
• THUS, AS FAR AS DIPLOMACY IS CONCERNED, THE
MANDATE–INDEPENDENCE DEBATE REMAINS UNRESOLVED,
WHICH CAN BE FRUSTRATING TO A PRACTICING DIPLOMAT:
“IN THE PUBLIC MIND HE IS OFTEN CONSIDERED A CLERK
MERELY CARRYING OUT ORDERS. ON OTHER OCCASIONS HE
WILL FIND HIMSELF CAST AS THE PRINCIPAL ARCHITECT OF
HIS NATION’S FOREIGN POLICY FAILURES. REMARKABLY,
THERE ARE TIMES WHEN HE IS REGARDED, AND ABUSED, AS
BOTH”
• HOWEVER, THIS IS SYMPTOMATIC OF REPRESENTATION IN OTHER
CONTEXTS AS WELL, AS MOST ANALYSTS RECOGNIZE. THE TWO
EXTREMES OF “IMPERATIVE MANDATES” OF RESTRICTED,
ACCOUNTABLE REPRESENTATIVES AND “FREE MANDATES” OF
FULLY AUTHORIZED AGENTS RARELY APPEAR IN REAL LIFE.
• DIPLOMATS DO NOT LIKE TO BE MERELY MOUTHPIECES, NOR DO
THEY DESIRE TOTAL LATITUDE AND RESPONSIBILITY.
• THE MOST COMFORTABLE POSITION IS SOMEWHERE IN BETWEEN.
LATITUDE CAN BE USEFUL IN FLOATING ONE’S OWN IDEAS
INFORMALLY, CONSTRAINT CAN BE USEFUL IN NEGOTIATIONS.
“TO SAY THAT ONE IS LIMITED BY INSTRUCTIONS OR THAT ONE
DOES NOT HAVE THE AUTHORITY TO COMMIT SOMETHING MAY
OR MAY NOT BE TRUE, BUT IT IS A WAY TO TEST THE WATERS FOR
THE TEMPERATURE OF THE OTHER SIDE’S POSITION WITHOUT
NECESSARILY MAKING ANY COMMITMENTS.”
CONCLUSION:
• IN LINE WITH OUR GENERAL APPROACH, REPRESENTATION, IN
THE SENSE OF ACTING FOR OTHERS, IS BEST UNDERSTOOD AS A
PROCESS RATHER THAN A STATIC RELATIONSHIP.
• IT IS A PROCESS OF MUTUAL INTERACTION BETWEEN PRINCIPALS
AND AGENTS.66 SOME AUTHORS HAVE SUGGESTED THAT THE
NOTION OF “PLASTIC CONTROL,” INTRODUCED BY KARL POPPER
TO DESCRIBE THE RELATION BETWEEN TWO INTERACTING AND
INDETERMINATE SYSTEMS, MAY HELP US TO UNDERSTAND THIS
MUTUAL RELATIONSHIP, AT THE SAME TIME AS IT POINTS TO THE
DIFFICULTIES IN DEFINING REPRESENTATION IN MORE PRECISE
TERMS”.
DYNAMICS OF PRINCIPAL–AGENT
RELATIONSHIPS
• IN THE WORLD OF DIPLOMACY, THE MANDATE–INDEPENDENCE OR
PRINCIPAL–AGENT PROBLEMATIQUE REVOLVES AROUND THE NATURE
AND ROLE OF THE INSTRUCTIONS DIPLOMATS RECEIVE.
• AS THE EXAMPLES ALREADY CITED INDICATE, THE DEGREE OF
RESTRICTION OR LEEWAY OF DIPLOMATIC ENVOYS HAS VARIED
THROUGHOUT HISTORY.
• THE DEVELOPMENT OF COMMUNICATION AND TRANSPORTATION
TECHNOLOGY MAY ACCOUNT FOR SOME OF THE VARIATION. IT SEEMS
REASONABLE TO ASSUME THAT EMISSARIES HAD MORE RESTRICTIVE
MANDATES IN EARLIER PERIODS OF SLOW AND CUMBERSOME
COMMUNICATION. YET IT COULD BE ARGUED THAT, COMPARED TO
EARLIER PERIODS WHEN IT TOOK A LONG TIME TO RELAY
INSTRUCTIONS, THE ACTIONS OF DIPLOMATS ARE TODAY MUCH MORE
CIRCUMSCRIBED.
• NEW COMMUNICATIONS TECHNOLOGY HAS MADE POSSIBLE EVER
MORE DETAILED AND FREQUENT INSTRUCTIONS REGARDLESS OF THE
PHYSICAL REMOTENESS OF DIPLOMATS FROM THEIR PRINCIPALS.
“TODAY, INSTANT COMMUNICATIONS HAVE TRANSFORMED ALL
DIPLOMATIC POSTS INTO BRANCH OFFICES OF HEADQUARTERS
AND HEADS OF POST INTO BRANCH MANAGERS. THERE IS
PRACTICALLY NO DETAIL OF A POST’S OPERATIONS TOO SMALL
TO ESCAPE DETAILED INSTRUCTIONS FROM HEADQUARTERS,
EVEN IN AREAS WHERE THE CRUCIAL ELEMENT IS THE LOCAL
SITUATION AND THE AMBASSADOR SHOULD BE IN THE BEST
POSITION TO KNOW THAT SITUATION.”
• BY CONTRAST, OTHER SEASONED DIPLOMATS ARGUE THAT
“BECAUSE COMMUNICATIONS ARE NOW SO FAST, IT IS MORE
FEASIBLE THAN IT USED TO BE FOR AN AMBASSADOR TO BE
PART OF THE POLICY-FORMULATING PROCESS.”
• “IF HE IS NOW LIABLE TO RECEIVE INSTRUCTIONS SEVERAL
TIMES A DAY A FEW MINUTES AFTER THEY HAVE LEFT THE
MINISTER’S DESK, HE CAN GIVE HIS OWN VIEWS WITH EQUAL
FACILITY AND SPEED AND THUS INFLUENCE THE DECISIONS OF
MINISTERS.”
• THE EFFECTS OF TECHNOLOGICAL DEVELOPMENTS ON THE
RELATION BETWEEN PRINCIPAL AND AGENT, IN SHORT, APPEAR
TO BE AMBIGUOUS.
• ANOTHER FACTOR WITH A MORE DISCERNIBLE EFFECT IS
WHETHER THE DIPLOMATIC AGENT HAS A SINGLE PRINCIPAL OR
RECEIVES INSTRUCTIONS FROM A COLLECTIVE BODY.
PRINCIPAL–AGENT THEORY PAYS ATTENTION TO THE PROBLEMS
OF COLLECTIVE OR MULTIPLE PRINCIPALS, ESPECIALLY THE
INCREASED AUTONOMY AGENTS MAY ENJOY AS A RESULT OF
COMPETING PREFERENCES AMONG PRINCIPALS. WHEN
PRINCIPALS ARE NOT IN AGREEMENT CONCERNING APPROPRIATE
AGENT BEHAVIOR AND/OR THE NEED TO IMPOSE SANCTIONS,
THE AGENT’S DISCRETION IS ENHANCED.
• BY ANALOGY, THE UNEQUIVOCAL INSTRUCTIONS FROM A
SINGLE SOVEREIGN LEAVE LESS LEEWAY FOR THE DIPLOMAT
THAN THE FREQUENTLY VAGUE INSTRUCTIONS RESULTING
FROM NEGOTIATIONS AMONG DIFFERENT ACTORS AND
AGENCIES IN MODERN DEMOCRACIES. MODERN DIPLOMATS
OFTEN FIND THEMSELVES “STRANDED BETWEEN DIFFERENT
CONSTITUENCIES.”
• IT IS AN IRONY OF MODERN DIPLOMACY, WRITES PAUL SHARP,
THAT “THE RISE OF DEMOCRATIC VALUES WHICH MAKES THE
EXTENSIVE IDEA OF REPRESENTATION NECESSARY,
SIMULTANEOUSLY MAKES ANY IDEA OF REPRESENTATION
MUCH MORE DIFFICULT TO SUSTAIN.”
• IN P–A TERMINOLOGY, DEMOCRATIC POLITIES PLACE
DIPLOMATIC AGENTS AT THE END OF MULTIPLE CHAINS OF
PRINCIPALS AND AGENTS.
• FOR EXAMPLE, IN A PARLIAMENTARY DEMOCRACY THE
ELECTORATE IS THE ULTIMATE PRINCIPAL, DELEGATING
AUTHORITY TO ELECTED PARLIAMENTARIANS. PARLIAMENT, IN
ITS TURN, IS THE PRINCIPAL OF THE GOVERNMENT. IN THE
GOVERNMENT, THE PRIME MINISTER (OR, POSSIBLY, THE
RULING PARTY) CAN BE REGARDED AS THE PRINCIPAL,
DELEGATING SPECIALIZED AUTHORITY TO OTHER MINISTERS.
• FINALLY, THE FOREIGN MINISTER IS THE IMMEDIATE PRINCIPAL
OF DIPLOMATS IN THE FIELD. FROM THE PERSPECTIVE OF
DIPLOMATS, THE QUESTION THEN ARISES AS TO WHO THEIR
“REAL” PRINCIPAL IS.
• IF PUBLIC OPINION, PARLIAMENT, THE GOVERNMENT, OR
INDIVIDUAL MINISTERS DO NOT AGREE, TO WHOM SHOULD
THE DIPLOMAT BE LOYAL?
• US AMBASSADOR TO LONDON, JOHN L. MOTLEY, FOR
INSTANCE, IN 1869–70 FOLLOWED THE POLICY LINE OF THE
CHAIRMAN OF THE SENATE FOREIGN RELATIONS COMMITTEE
RATHER THAN THAT OF THE SECRETARY OF STATE, WHICH
RESULTED IN PRESIDENT GRANT SACKING HIM.
• THIS REMINDS US THAT THE RELATIONSHIP BETWEEN
PRINCIPAL AND AGENT RESTS ON TWO-WAY COMMUNICATION
AND INFLUENCE ATTEMPTS. AGENTS RARELY REPRESENT
PRINCIPALS WHOSE INTERESTS ARE FIXED AND STATIC.
INSTEAD, “INTERESTS ARE CONSTRUCTED IN INTERACTIONS
BETWEEN REPRESENTATIVES AND THOSE THEY REPRESENT,
INTERACTIONS INFORMED BY THE REPRESENTATIVES’
SUPERIOR KNOWLEDGE OF EXTERNAL REALITIES.”
• THUS THE REPORTS DIPLOMATS SEND TO THEIR FOREIGN
MINISTRIES AND THE POLICIES THEY PROPOSE OR IMPLY CAN
HAVE A DECISIVE INFLUENCE ON GOVERNMENT FOREIGN
POLICY.
CONTOH KASUS:
• GEORGE F. KENNAN’S “LONG TELEGRAM” FROM MOSCOW IN
1946 IS A CLASSIC EXAMPLE; IT LAID THE FOUNDATION FOR US
CONTAINMENT POLICY DURING THE COLD WAR ERA.
• THE PRESENCE OF DIPLOMATS AMONG THE ADVISERS OF
POLICY-MAKERS CAN BE CRUCIAL DURING A CRISIS.
• FORMER AMBASSADOR TO MOSCOW LLEWELYN THOMPSON
PLAYED A KEY ROLE AS PRESIDENTIAL ADVISER DURING THE
CUBAN MISSILE CRISIS. ACCORDING TO ROBERT KENNEDY, HIS
“ADVICE ON THE RUSSIANS AND PREDICTIONS AS TO WHAT
THEY WOULD DO WERE UNCANNILY ACCURATE” AND HIS
RECOMMENDATIONS “SURPASSED BY NONE.”
• A DIPLOMAT IS A REPRESENTATIVE NOT ONLY OF
SOMEONE, BUT ALSO TO SOMEONE.
• THIS IS ANALOGOUS TO OTHER FORMS OF
REPRESENTATION. “AS A PORTRAIT IS INTERMEDIATE
BETWEEN THE PERSON PORTRAYED, ON THE ONE HAND,
AND THE PERSON TO WHOM IT PORTRAYS, ON THE OTHER,
SO A REPRESENTATIVE IS INTERMEDIATE BETWEEN THE
PRINCIPAL AND SOME PARTY TO WHOM THE PRACTICAL
AFFAIRS OR CONCERNS OF THE PRINCIPAL PERTAIN.”
• DIPLOMATIC REPRESENTATIVES, IN THIS RESPECT, FIND
THEMSELVES IN BOUNDARY ROLES, TO USE A TERM FAVORED BY
ORGANIZATION THEORISTS. AS INTERMEDIARIES BETWEEN
THEIR OWN ORGANIZATION AND ITS ENVIRONMENT,
BOUNDARY-ROLE OCCUPANTS MUST NOT ONLY REPRESENT
THE ORGANIZATION TO ITS ENVIRONMENT, BUT ALSO
REPRESENT THE ENVIRONMENT TO THEIR CONSTITUENTS.
• AS BOUNDARY-ROLE OCCUPANTS, AMBASSADORS IN
PARTICULAR ARE SUSCEPTIBLE TO ROLE CONFLICT. THEY ARE
LIABLE TO GET CAUGHT IN THE CROSS FIRE BETWEEN
DIVERGENT ROLE EXPECTATIONS
• ANOTHER WAY OF FRAMING THE PROBLEM IS TO ASK WHOSE
IMAGE OF THE PRINCIPAL A DIPLOMAT IS REPRESENTING.
“THERE ARE AT LEAST TWO IMAGES OF A PRINCIPAL – A SELF-
REGARDING AND AN OTHER-REGARDING ONE – AND EITHER OF
THEM MIGHT IN PRACTICE BE REPRESENTED BY A
REPRESENTATIVE.”
• ONE OF THE ASSIGNMENTS OF DIPLOMATS IS, OF COURSE, TO
CONVEY TO THEIR HOME GOVERNMENT THE “OTHER-
REGARDING” IMAGES OF THEIR HOME COUNTRY PREVAILING
IN THE HOST COUNTRY. AT THE SAME TIME, ENVOYS RUN THE
DANGER OF CATCHING WHAT IN DIPLOMATIC CIRCLES IS
REFERRED TO AS LOCALITIS OR “GOING NATIVE” –THAT IS,
BECOMING TOO ATTACHED TO, AND ASSUMING THE
PERSPECTIVES OF, THEIR HOST COUNTRY.
• A FINAL OBSERVATION ON THE SPECIAL NATURE OF
DIPLOMATIC REPRESENTATION HAS TO DO WITH THE NATURE
OF THE PRINCIPALS. TODAY WE TAKE FOR GRANTED THAT A
DIPLOMAT’S PRINCIPAL IS THE GOVERNMENT OF A STATE. IN
OUR DIACHRONIC PERSPECTIVE, WE HAVE BROADENED THIS
PREVALENT NOTION TO INCLUDE RULERS OF POLITIES.
• WE NEED TO BE REMINDED THAT IN THE MIDDLE AGES, FOR
EXAMPLE, ALL SORTS OF PRINCIPALS SENT DIPLOMATIC
AGENTS TO ALL SORTS OF RECIPIENTS, BE THEY POLITICAL,
COMMERCIAL OR RELIGIOUS.
• THE CHANGING NATURE AND INCREASING NUMBER OF
PRINCIPALS IN TODAY’S WORLD RAISE QUESTIONS OF
BROADENED REPRESENTATION. OTHER PRINCIPALS
THAN STATE GOVERNMENTS TODAY TAKE PART IN
INTERNATIONAL RELATIONS AND THUS NEED
DIPLOMATIC AGENTS.
STATUS: STANDING FOR OTHERS
• TO REPRESENT, ACCORDING TO A CLASSIC SEMIOTIC
DEFINITION, IS “TO STAND FOR, THAT IS, TO BE IN SUCH A
RELATION TO ANOTHER THAT FOR CERTAIN PURPOSES IT IS
TREATED BY SOME MIND AS IF IT WERE THAT OTHER.”
• THE IDEA OF REPRESENTATION AS ONE-FOR-ONE
CORRESPONDENCE WAS READILY ACCEPTED IN ANCIENT AS
WELL AS MEDIEVAL THOUGHT.
• TODAY’S PRINCIPLE OF DIPLOMATIC IMMUNITY HAS DEEP
ROOTS IN NOTIONS OF PERSONAL REPRESENTATION. THE
REASON THAT EARLY ENVOYS WERE INVIOLABLE WAS THAT
THEY WERE TO BE TREATED “AS THOUGH THE SOVEREIGN
HIMSELF WERE THERE.”
• “ON OFFICIAL OCCASIONS,” PETER BARBER ARGUES,
“THE AMBASSADOR IS IN THEORY TRANSMUTED INTO
HIS MASTER.”
• IMMUNITY WAS JUSTIFIED ON THE GROUNDS THAT
DIPLOMATS WERE TO ENJOY THE RIGHTS AND
PRIVILEGES OF THEIR SOVEREIGNS, AND AS
SOVEREIGNS, IN TURN, EMBODIED THEIR POLITIES, THEN
SO DID THEIR REPRESENTATIVES.
• IF NOT PERSONAL REPRESENTATIVES, DIPLOMATS, LIKE
PARLIAMENTARIANS, STAND FOR OTHERS IN TWO DIFFERENT
WAYS. IN A LITERAL OR DESCRIPTIVE SENSE, DIPLOMATS ARE
MIRRORING OR REFLECTING THEIR HOME POLITIES, IN THE
SAME WAY THAT THE COMPOSITION OF PARLIAMENTS IS
EXPECTED TO BE AN ACCURATE REFLECTION OF THE
COMMUNITY, PUBLIC OPINION, OR THE VARIETY OF INTERESTS
IN SOCIETY.
• THIS NOTION OF REPRESENTATION HAS BEEN, AND REMAINS,
LESS COMMON IN DIPLOMACY. FOR MOST OF RECORDED
HISTORY, DIPLOMATIC ENVOYS HAVE REPRESENTED
INDIVIDUAL RULERS RATHER THAN WHOLE COMMUNITIES AND
HAVE NOT NECESSARILY COME FROM THE SAME POLITY AS
THEIR RULERS.
CASES
• IN LATE BYZANTINE DIPLOMACY, MOST DIPLOMATS OF THE
EASTERN MEDITERRANEAN WERE OF GREEK DESCENT, WORKING
FOR NON-GREEK MASTERS, SUCH AS THE TURKS, THE VENETIANS
OR THE CRUSADERS.103 WELL INTO THE NINETEENTH CENTURY
DIPLOMATS WERE ARISTOCRATS, WHO COULD EASILY CHANGE
FROM ONE MONARCHICAL EMPLOYER TO ANOTHER.
• THUS, AMONG THE MINISTERS AND ADVISERS BROUGHT TO THE
CONGRESS OF VIENNA IN 1815 BY THE RUSSIAN TSAR
ALEXANDER I WERE TWO GERMANS, ONE GREEK, ONE CORSICAN,
ONE SWISS, ONE POLE AND ONE RUSSIAN.
• SOME PROMINENT DIPLOMATS, SUCH AS LASKI OF POLAND,
RINCON OF SPAIN AND FRANGIPANI OF HUNGARY, SERVED
SEVERAL MASTERS IN TURN.
• ONLY IN THE LATTER HALF OF THE NINETEENTH CENTURY DID MOST
EUROPEAN GOVERNMENTS BEGIN TO RECRUIT DIPLOMATS ON THE BASIS OF
MERIT RATHER THAN SOCIAL RANK, AND TO INTRODUCE NATIONALITY
REQUIREMENTS.
• IT IS ACTUALLY ONLY IN RECENT YEARS THAT THE IDEA THAT
DIPLOMATS SHOULD BE AN ACCURATE REFLECTION OR
TYPICAL OF THE SOCIETY THEY REPRESENT HAS GAINED SOME
CURRENCY IN A FEW DEMOCRATIC STATES.
• THE FIRST PARAGRAPH OF THE US FOREIGN SERVICE ACT OF
1980, FOR EXAMPLE, STATES THAT THE SERVICE MUST BE
“REPRESENTATIVE OF THE AMERICAN PEOPLE.”
• IN COUNTRIES WITH SUBSTANTIAL IMMIGRATION, SUCH AS
SWEDEN, GOVERNMENTS HAVE RECENTLY MADE EFFORTS TO
INFLUENCE RECRUITMENT POLICIES IN ORDER THAT THE
DIPLOMATIC CORPS BETTER MIRROR THE MULTIETHNIC
CHARACTER OF THESE SOCIETIES.
• HOWEVER, BY FAR THE MOST COMMON UNDERSTANDING OF
REPRESENTATIVES STANDING FOR OTHERS HAS TO DO WITH
SYMBOLIC REPRESENTATION.
• THE DIPLOMAT IS THEN A REPRESENTATIVE IN THE SAME WAY
THAT A FLAG REPRESENTS A NATION.
• IN THE FIFTEENTH CENTURY DUKE LUDOVICO SFORZA SAID
THAT PRINCES AND CROSSBOWS COULD BE TRIED BY THE
SAME RULE. “WHETHER THE CROSSBOW IS GOOD IS JUDGED BY
THE ARROWS IT SHOOTS. SO TOO, THE VALUE OF PRINCES IS
JUDGED BY THE QUALITY OF THE MEN THEY SEND FORTH.”
• DIPLOMATS “PERSONIFY BOTH THEIR NATION’S
TRADITIONS AND ITS CONTEMPORARY CULTURE TO THE
OFFICIALS AND PEOPLE WHERE THEY ARE ASSIGNED.”
• REPRESENTATION, IN THIS SENSE, REFERS TO “A
DIPLOMAT’S EFFORTS TO DEMONSTRATE THROUGH HIS
PERSONALITY, MANNERS, HOSPITALITY, AND ERUDITION
THE ADMIRABLE QUALITIES OF HIS COUNTRY AND THUS
THE ADVANTAGE OF MAINTAINING CLOSE FRIENDLY
RELATIONS WITH IT.”
• ANY CLAIM TO SYMBOLIC REPRESENTATION HAS TO BE
ACCEPTED BY THE SIGNIFICANT AUDIENCE.
• SUCCESSFUL REPRESENTATION, IN THIS PERSPECTIVE,
DOES NOT DEPEND ON WHAT REPRESENTATIVES ARE
DOING OR THEIR LIKENESS TO THE REPRESENTED, BUT
RATHER ON THE PERCEPTIONS OF OTHERS – RECIPIENT
COUNTRIES IN THE CASE OF AMBASSADORS.
• THE FACT THAT EFFECTIVE REPRESENTATION DEPENDS
ON THE PERCEPTIONS OF OTHERS ALSO MEANS THAT
DIPLOMATS CAN BE PERCEIVED AS SYMBOLS OF OTHER
THINGS THAN THEIR OWN POLITY.
• WHEN GEOFFREY JACKSON, BRITISH AMBASSADOR TO
URUGUAY, WAS TAKEN HOSTAGE BY URBAN GUERILLAS
IN THE 1970S, ONE OF HIS CAPTORS TOLD HIM THAT HE
WAS BEING PUNISHED AS A “SYMBOL OF INSTITUTIONAL
NEOCOLONIALISM.”
• THE VULNERABILITY OF SYMBOLIC REPRESENTATION HAS
SINCE BEEN GRAPHICALLY DEMONSTRATED IN A SERIES OF
EMBASSY OCCUPATIONS, HOSTAGE-TAKING AND
ASSASSINATIONS OF DIPLOMATS. IN 1968 THERE WERE 11
THREATS AGAINST DIPLOMATS WORLDWIDE; IN 1982.
• IN 1968 2 DIPLOMATS WERE ASSASSINATED; IN 1982, 21.113 THE
KILLING OF THE US AMBASSADOR TO GUATEMALA DURING AN
UNSUCCESSFUL KIDNAP ATTEMPT IN 1968 FORESHADOWED AN
EPIDEMIC OF KIDNAPPINGS THE FOLLOWING YEARS,
INVOLVING US, BRITISH, JAPANESE, BELGIAN, SWISS AND
GERMAN DIPLOMATS.
• YET TODAY’S VULNERABILITY OF DIPLOMATS AND
EMBASSIES REPRESENTS A DRAMATIC BREAK WITH THE
IMMEDIATE PAST. AS DIPLOMATS AND THEIR PREMISES ARE
PERCEIVED BY DIFFERENT GROUPS TO REPRESENT DISLIKED
COUNTRIES OR “-ISMS,” THE QUALITY OF “STANDING FOR
OTHERS” HAS BEEN TRANSFORMED FROM A RATIONALE FOR
DIPLOMATIC IMMUNITY TO A RATIONALE FOR POLITICAL
VIOLENCE. NO LONGER INVIOLABLE SYMBOLS, DIPLOMATIC
REPRESENTATIVES HAVE INCREASINGLY BECOME HIGHLY
VULNERABLE SYMBOLS.
• THERE IS, ON THE OTHER HAND, A MORE POSITIVE SIDE TO
SYMBOLIC DIPLOMATIC REPRESENTATION. A DISTINGUISHING
ASPECT OF DIPLOMATIC REPRESENTATION CONCERNS THE
NOTION THAT DIPLOMATIC AGENTS REPRESENT NOT ONLY
THEIR INDIVIDUAL OR COLLECTIVE PRINCIPALS, BUT ALSO
CERTAIN IDEAS.
• DIPLOMAT-CUM-SCHOLAR ADAM WATSON, FOR EXAMPLE,
ARGUES THAT DIPLOMATS THROUGHOUT HISTORY HAVE BEEN
GUIDED NOT ONLY BY RAISON D’ÉTAT, BUT ALSO BY RAISON DE
SYSTÈME.
• DIPLOMATS ARE COMMONLY DESCRIBED AS REPRESENTING
PEACE OR INTERNATIONAL ORDER. ONE AUTHOR REFERS TO
DIPLOMACY AS “THE ANGELS’ GAME,” ARGUING THAT
DIPLOMATS, “REGARDLESS OF NATIONALITY, HAVE AN
ENDURING OBLIGATION TO THEIR GUILD AND TO EACH OTHER
TO WORK ALWAYS TOWARD THAT MOST ELUSIVE OF HUMAN
OBJECTIVES – A JUST, UNIVERSAL, AND STABLE PEACE.”
• ONE MAY EVEN WONDER WHETHER “THE IDEA THAT
DIPLOMATS SERVE PEACE PREDATES THAT OF SERVING THE
PRINCE.”
• DIPLOMATS ARE SAID TO BE “CONSCIOUS OF WORLD
INTERESTS SUPERIOR TO IMMEDIATE NATIONAL
INTERESTS,”AND TO FEEL BOUND BY THEIR PROFESSIONAL
ETHIC TO “ACT IN SUCH A WAY AS TO ENSURE THAT THE
FUNCTIONING OF THE INTERNATIONAL STATE SYSTEM IS
SUSTAINED AND IMPROVED.”
• WHILE THIS MAY SOUND AS OLD-FASHIONED RHETORIC,
BENEFITING THE DIPLOMATIC GUILD, OUTSIDE OBSERVERS
POINT TO THE CONTINUED REPRESENTATION OF IDEAS.
“SECULARISM AND STATISM WERE GREAT SPURS TO THE
DEVELOPMENT OF DIPLOMACY AS A PROFESSION, BUT THEY DID
NOT OVERWHELM THE EARLIER COMMITMENT TO PEACE.
INDEED, A SHARED COMMITMENT TO PEACE AND SAVING THEIR
RESPECTIVE PRINCES FROM THEMSELVES BECAME HALLMARKS
OF THE PROFESSION, SOMETHING WHICH DIPLOMATS COULD
HOLD IN COMMON TO CEMENT THEIR SENSE OF CORPS AND TO
GAIN SOME DISTANCE FROM THEIR POLITICAL LEADERSHIPS.”
• THIS PARTICULAR ASPECT OF DIPLOMATIC REPRESENTATION
MEANS THAT DIPLOMATIC AGENTS NOT ONLY HAVE TO DEAL
WITH THE PROBLEMS OF REPRESENTING COLLECTIVE
PRINCIPALS AND OF BALANCING DIVERGENT ROLE
EXPECTATIONS IN THEIR BOUNDARY ROLES; THEY MUST ALSO
“STRIKE A BALANCE BETWEEN DIPLOMACY AS A MEANS OF
IDENTIFYING AND FOSTERING ‘US’ AND DIPLOMACY AS A
MEANS OF FOSTERING THE LATENT COMMUNITY OF
MANKIND.”126 IN SHORT, THIS IS ONE OF THE FACETS OF THE
MEDIATION OF UNIVERSALISM AND PARTICULARISM THAT WE
ASSOCIATE WITH DIPLOMACY.
CONCLUDING
• THE MOST BASIC LESSON IS THAT REPRESENTATION IS NOT A
STATIC BUT A DYNAMIC CONCEPT. REPRESENTATION, WE HAVE
ARGUED, IS BEST UNDERSTOOD AS A PROCESS OF MUTUAL
INTERACTION BETWEEN PRINCIPALS AND AGENTS. RATHER
THAN CONNOTING A STATIC RELATIONSHIP, DIPLOMATIC
REPRESENTATION ENTAILS VARYING COMBINATIONS OF
IMPERATIVE AND FREE MANDATES, ACCOUNTABILITY AND
AUTHORIZATION. DIPLOMATS ACT ON BEHALF OF PRINCIPALS,
AND ALSO SERVE AS SYMBOLS OF THEIR RULERS AND
COUNTRIES AS WELL AS CERTAIN IDEAS.
WORLD MAP
MIDLE EAST
ASIA
EUROPE

Anda mungkin juga menyukai