Anda di halaman 1dari 12

Sistem

Manajemen
Agribisnis
Konsep Sistem Agribisnis
Subsistem Subsistem Subsistem Subsistem
Pertanian Hulu Primer Hilir Pemasaran

Subsistem Jasa dan Penunjang Pertanian

Outcome

Sistem Manajemen Agribisnis


Menurut Hasibuan (1999:143).
Sistem Agribisnis (Agribusiness System) merupakan suatu
sistem yang terdiri dari berbagai subsistem, yaitu:
1. Subsistem pengadaan dan penyaluran sarana produksi,
teknologi, dan pengembangan sumberdaya manusia;
2. Subsistem budidaya dan usahatani;
3. Subsistem pengolahan hasil pertanian atau agroindustri;
dan
4. Subsistem pemasaran hasil pertanian.

Menurut Masyhuri (2001:3)


Sebagai suatu sistem, agribisnis terdiri dari lima subsistem
dari sistem agribisnis yang terintegrasi, yaitu :
5. Subsistem input produksi pertanian;
6. Subsistem produksi pertanian;
7. Subsistem pengolahan hasil-hasil pertanian;
8. Subsistem pemasaran, dan
9. Subsistem penunjang.
Istilah Sistem (System) berasal dari bahasa
Yunani ― systema yang mempunyai
pengertian, yaitu:
1. Suatu keseluruhan yang tersusun dari
sekian banyak bagian
2. Hubungan yang berlangsung di antara
satuan-satuan atau komponen secara
teratur.

Systema mengandung arti sebagai bagian


keseluruhan/ komponen/ himpunan yang
saling berhubungan satu sama lain secara
teratur menjadi satu kesatuan yang terpadu
sesuai dengan mekanismenya
(Amirin (1996:1).
Manajemen (Management) mengandung tiga
pengertian, yaitu:
1. Manajemen sebagai suatu proses
2. Manajemen sebagai kolektivitas orang-
orang yang melakukan aktivitas
manajemen, dan
3. Manajemen sebagai suatu seni dan
sebagai suatu ilmu.
Menurut Terry dan Rue (1993:1)
Manajemen merupakan suatu proses atau
kerangka kerja yang melibatkan bimbingan
atau pengarahan suatu kelompok orang-
orang ke arah tujuan-tujuan organisasi atau
maksud-maksud yang nyata.
Manajemen Agribisnis
(Agribusiness Management)
Merupakan kegiatan manajemen
atau manajerial dengan baik dan
membuahkan hasil yang memuaskan
dengan maksud untuk mencapai
tujuan agribisnis.
(Rahim 2003:1).
Sistem Manajemen Agribisnis
Merupakan sistem kegiatan
agribisnis yang kegiatannya
dikerjakan berdasarkan fungsi-
fungsi manajemen
(planning/perencanaan,
organizing/pengorganisasia,
directing/pengarahan,
controlling/pengendalian
-pengawasan, dan
evaluation/penilaian) serta
tindak lanjut Agribisnis
1) Subsistem agribisnis hulu untuk melakukan
perannya sebagai pelayan usahatani untuk
memberikan bimbingan teknis produksi,
manajemen, hubungan sistem agribisnis
serta memfasilitasi proses pembelajaran
dan pelatihan petani,
2) Subsistem pertanian primer berperan
untuk menghasilkan komoditi pangan,
hortikultura, tanaman obat-obatan,
3) Subsistem agribisnis hilir berperan sebagai
pengolah lanjutan untuk meningkatkan
mutu produk dalam memenuhi kebutuhan
konsumen, serta berfungsi memperlancar
proses pemasaran produk melalui
perencanaan sistem pemasaran yang baik.
Output (Barang,
Pelayanan/jasa,
Process 1
Inputs (nilai – tambah )
Keluhan atau
Pengaduahan
dan, Limbah)

Mekanismen
Umpan Balik Process 2
(Manfaat nilai/Value-in-use)

Outcome
(The Results/ Membangun Citra Produk,
Reputasi, dan Kepercayaan )

Gambar. Manajemen Operasional (Ciptono, 2002:2)


Management

1. Up-Stream Agribusiness Agribusiness


(Hulu/Input) Saprodi Pertanian

2. On-farm Agribusiness (production process)


4. Supporting Usahatani primer /Melaut/Beternak
Institution
(Jasa layanan
pendukung)
3. Down-Stream/of farm Agribusiness
(Hilir/ Output)
Agrifood Industry
(Agroindustri)

5.Technology Marketing Agribusiness


Aplication (Pemasaran Agribisnis)

Agribusiness

6. Management
Feed back
7. Outcome
(Consumer/Konsumen)

Gambar. Model Sistem Manajemen Agribisnis


Sistem Manajemen Agribisnis
merupakan disiplin ilmu dari berbagai
bidang ilmu dan manajemen serta
sebagai suatu sistem yang dilakukan
dengan fungsi-fungsi manajemen untuk
mencapai berbagai subsistem yang ada.

Pendekatan sistem tersebut dapat


dikatakan sebagai pembangunan
pertanian yang mencakup seluruh aspek
di dalam sistem agribisnis dengan tetap
memperhatikan kelestarian SDA dan
lingkungan hidup.
SEKIAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai