Anda di halaman 1dari 52

LAPORAN KASUS

OTITIS EKSTERNA
Pembimbing
Kol CKM dr. Budi Wiranto Sp.THT-KL

Oleh :
Sabrina Tasya Wardani
30101800159
SLIDESMANIA
TINJAUAN
PUSTAKA
SLIDESMANIA
SLIDESMANIA
SLIDESMANIA
SLIDESMANIA
Telinga
Tengah
SLIDESMANIA
SLIDESMANIA
Otitis Eksterna
SLIDESMANIA
Otitis Eksterna
●Otitis eksterna adalah radang liang telinga bagian luar disebabkan oleh bakteri
ataupun jamur
SLIDESMANIA
Otitis
Eksterna
Epidemiologi
Lebih dari 90% kasus otitis eksterna disebabkan
oleh bakteri, paling sering Pseudomonas aeruginosa
dan Staphylococcus aureus . Infeksi polimikroba
sering terjadi. Jamur adalah penyebab yang jarang
dari otitis eksterna akut dan penyebab yang lebih
umum dari otitis eksterna kronis.
SLIDESMANIA
SLIDESMANIA
Otitis Eksterna

Otomikosis Sirkumskripta Maligna Difusa


SLIDESMANIA
SLIDESMANIA
Otitis Eksterna Sirkumskripta
(Furunkulosa)
SLIDESMANIA
Furunkulosa
SLIDESMANIA
Otitis Eksterna Difusa (Swimmer’s
ear)

AKUT

KRONIS
SLIDESMANIA
OE Diffusa / Swimmer’s
ear  Penyebab: Pseudomonas (usually), Staph albus, E. Coli.
 Mengenai seluruh CAE, menyebabkan penyempitan kanal

CAE Edema

Membran Timpani tidak


terlihat

Manifestasi Klinis :
 CAE Hiperemis
 CAE Edema batas tidak jelas
SLIDESMANIA

 Nyeri tekan tragus


 CAE sempit
CAE Eritem
 MT tidak terlihat
Terapi
SLIDESMANIA
Otitis Eksterna Maligna (Necrotizing
OE)
SLIDESMANIA
SLIDESMANIA
Otomikosis
SLIDESMANIA
 Skuama dari kerokan kulit liang telinga diperiksa dengan KOH 10 %
• Aspergillus niger : hifa-hifa lebar, berseptum, dan dapat ditemukan spora-spora kecil.
PP • Candida albicans : pseudohifa dan blastospora.
 Pembiakan : Skuama dibiakkan pada media Agar Saboraud, dan dieramkan pada suhu
kamar. Koloni akan tumbuh dalam satu minggu

• Ear toilet (dihisap, diirigasi atau dengan lidi kapas yang diberi antiseptic)
Terapi • Nistatin 100.000 IU/ml (ottic drops 5 ml)  efektif untuk Candida sp.
• Miconazole ottic drop 5ml  efektif untuk Aspergillus sp.
• Asam asetat 2% (15ml otic solution) 4-6x sehari (keratolitic)
SLIDESMANIA
ANAMNESIS
SLIDESMANIA
Identitas Pasien
Nama : Tn. A
Jenis kelamin : Laki-laki
Usia : 19 tahun
Tempat, tanggal, lahir : Temanggung, 19 Maret 2003
Alamat : Ngabean, Secang
Pekerjaan : Pelajar
No. RM : 00-20-9X-XX
Tanggal pemeriksaan : 27 Mei 2022
SLIDESMANIA
KELUHA
Nyeri pada
telinga kiri N
UTAMA
Anamnesis dan Pemeriksaan Fisik dilakukan:
Tanggal : 27 Mei 2022
SLIDESMANIA

Lokasi : Poli THT, RST Soedjono Magelang


Riwayat Penyakit Sekarang

Seorang laki-laki berusia 19 tahun datang ke poli THT RST Soedjono Magelang
pada tanggal 27 Mei 2022. Pasien mengeluhkan nyeri pada telinga kiri sejak 2
hari yang lalu. Sebelumnya telinga terasa gatal dan tidak enak sehingga pasien
membersihkan telinganya dengan cotton buds. Tidak terdapat cairan yang
keluar dari kedua liang telinga. Penurunan pendengaran, telinga berdenging,
demam, dan pusing/perasaan berputar disangkal. Pasien belum pernah berobat
untuk mengatasi keluhannya. Pasien tidak mempunyai riwayat hipertensi, penyakit
immunokompromise dan kencing manis
SLIDESMANIA
Riwayat Penyakit Riwayat Penyakit Riwayat Sosial
Dahulu Keluarga Ekonomi

• Penyakit serupa (-) • Penyakit serupa (-) Pasien menggunakan


• ISPA (-) • ISPA berulang (-) BPJS Mandiri
• Alergi (-) • Alergi (-)
• Hipertensi (-) • Hipertensi (-)
• DM (-) • DM (-)
• Batu Empedu (-) • Batu Empedu (-)
SLIDESMANIA
PEMERIKSAAN FISIK
SLIDESMANIA
◼ Status generalis ◼ Tanda – tanda vital

Keadaan umum: Baik Tekanan Darah : 125/75 mmHg

Kesadaran: Composmentis Nadi : 72 x/menit

Respiration Rate : 20x /menit

Suhu : 35 C

SPO2 : 100%
SLIDESMANIA
Status Lokalis
SLIDESMANIA
Status Lokalis Telinga
Dextra Sinistra

Aurikula Bentuk normal Bentuk normal


Nyeri tarik (-) Nyeri tarik (+)
Edem (-) Edem (-)
Pre aurikula Tragus pain (-) Tragus pain (+)
Edem (-) Edem (-)
Retro aurikula Nyeri tekan (-) Nyeri tekan (-)
Edem (-) Edem (-)
Mastoid Nyeri tekan (-) Nyeri tekan (-)
Edem (-) Edem (-)
CAE Discharge (-) Discharge (-)
Serumen (-) Serumen (-)
Eritem (-) Eritem (+)
Corpus alineum (-) Corpus alineum (-)
Edem (-) Edem (+)
Furunkel (-) furunkel (+)
Polip (-) Polip (-)
SLIDESMANIA

Jaringan granulasi (-) Jaringan granulasi (-)


Status Lokalis Membran Timpani
Dextra Sinistra
Perforasi (-) (-)
Cone of light (+) anteroinferior (+) anteroinferior
Putih kelabu mengkilat seperti Putih kelabu mengkilat seperti
Warna mutiara mutiara
SLIDESMANIA
Status Lokalis Hidung
LUAR Keadaan

INSPEKSI

Bentuk Tidak ada deformitas

Inflamasi/ tumor Eritem (-), edem (-)

PALPASI

Krepitasi Tidak ada

Nyeri tekan/ ketok Tidak ada


SLIDESMANIA

sinus
Status Lokalis Hidung
Rhinoskopi Dextra Sinistra
anterior

Sekret (-) (-)

Mukosa Hiperemis (-) Hiperemis (-)

Edem (-) Edem (-)


Konka
Hipertrofi (-) Hipertrofi (-)

Corpus alineum Tidak ada Tidak ada

Septum deviasi Tidak ada septum deviasi


SLIDESMANIA

Massa Tidak ada Tidak ada


Status Lokalis Tenggorokan
Mukosa Buccal Merah Muda
Ginggiva Merah Muda

Gigi Geligi Caries Dentis (-), Gangren (-)

Palatum Durum dan Mole Merah Muda

Merah Muda
Lidah 2/3 Posterior Ulkus (-)
Stomatitis (-)
SLIDESMANIA
Status Lokalis Tonsil
Tonsila palatina Kanan Kiri

Ukuran T1 T1

Merah muda (sama dengan area Merah muda (sama dengan area
Warna
sekitar) sekitar)

Permukaan rata rata

Kripte Tidak melebar Tidak melebar


SLIDESMANIA

Detritus Tidak ada Tidak ada


Kepala dan Leher


Status
Kepala : normocephal
• Wajah : simetris

Lokalis
• Leher : tidak didapatkan
pembesaran KGB
SLIDESMANIA
Status Lokalis
KGB
• Inspeksi
Tidak terlihat pembesaran
kelenjar getah bening
• Palpasi
Tidak teraba pembesaran
kelenjar getah bening
SLIDESMANIA
RESUME
SLIDESMANIA
ANAMNESIS PEMERIKSAAN FISIK

• Otalgia (+) • Pemeriksaan Telinga Luar


• Otorhea (-) Nyeri Tarik auricula (+), tragus pain (+)
• Riwayat mengorek-ngorek telinga eritem (+), edem (+), furunkel (+) pada 1/3
• Onset sejak 2 hari yang lalu luar CAE AS
SLIDESMANIA
DIAGNOSIS
SLIDESMANIA
 Otitis externa Auris
Dextra sirkumskripta
(AS)
DIAGNOSIS  Otitis externa Auris
BANDING Dextra difusa (AS)
 Otomikosis
 Maligna (necrotizing)
otitis externa
SLIDESMANIA
DIAGNOSIS KERJA

Otitis Externa
Sirkumsripta
Auris Sinistra
Nyeri pada telinga kiri, terdapat riwayat
(AS) mengorek telinga dengan cotton buds, pada
hasil pemeriksaan didapatkan nyeri tarik
auricula, nyeri tekan tragus, pada CAE
SLIDESMANIA

didapatkan edem, eritem, dan furunkel


Usulan Pemeriksaan Penunjang
Pengecatan gram dari swab dan kultur secret telinga
SLIDESMANIA
TATA LAKSANA
Farmakologis
● Antibiotik
Tetes telinga antibiotik dan kortikosteroid yang mengandung Polimiksin B
sulfat, neomisin, fludrokortison asetat, lidokain-HCl, propilen glikol, dan
gliserin dengan dosis 3x4 tetes pada telinga yang sakit maksimal selama 10
hari
● Analgetik
Asam mefenamat 500 mg diberikan 3x1 tablet bila nyeri
● Anti inflamasi
dexamethasone 0,5 mg diberikan 3x1 tablet.
Non farmakologis
irigasi telinga
SLIDESMANIA
KOMPLIKASI
SLIDESMANIA
PROGNOSIS
Auris Dextra (AD) Auris Sinistra (AS)

Quo ad sanationam Ad bonam Ad bonam

Quo ad functionam Ad bonam Ad bonam

Quo ad vitam Ad bonam

Quo ad kosmetika Ad bonam


SLIDESMANIA
Pembahasan
SLIDESMANIA
Anamnesis
Dari anamnesis ditemukan gejala klinis sejak 2 hari yang lalu
terdiri dari otalgia, serta terdapat riwayat pasien sering
mengkorek-korek telinga

Pemeriksaan Fisik
Dari pemeriksaan fisik didapatkan CAE eritem, edem dan
terdapat furunkel (+), nyeri tarik auricula (+), tragus pain (+) AS
SLIDESMANIA
DIAGNOSIS
SLIDESMANIA
TATA LAKSANA
SLIDESMANIA

TERIMAKASIH
SLIDESMANIA

Anda mungkin juga menyukai