Anda di halaman 1dari 35

Apa itu Stroke?

Gangguan fungsi
otak yang terjadi
secara MENDADAK,
baik global ataupun
FOKAL
Jenis Stroke

Stroke Iskemi

70%
Jenis Stroke

Stroke
Hemoragik

30%
Transient Ischemic Attack
Gangguan fungsi otak FOKAL yang
berlangsung SINGKAT (kurang dari 24 jam)
yang disebabkan oleh kehilangan pasokan
darah ke otak
Ingat FAKTOR-
FAKTOR RESIKO
untuk mencegah
Stroke
Hipertensi
 Monitor tekanan darah – 120/80 mmHg
 Minum obat secara teratur
 Diet seimbang
 Olahraga secara teratur
 Hindari alkohol
Diabetes
 Monitor gula darah
 Minum obat gula secara
teratur
 Diet seimbang
 Olahraga teratur

WASPADA : Resiko stroke berulang meningkat


12x lipat dibandingkan dengan pasien tanpa
diabetes
Merokok
 BERHENTI merokok
 Hindari Second Hand Smoke
 Nicotine replacement
 Support groups
Obesitas
 IMT ≥ 30 Kg/m2
 Lingkar pinggang Pria ≥ 90 cm, Wanita ≥ 80 cm
 Inaktifitas  ↑ Stroke
 Kurangi berat badan
Diet seimbang
Olahraga teratur – Minimal 30 menit olahraga
aerobik tiap harinya
Konseling
Atrial Fibrilasi
Atrial Fibrilasi
 Minum obat anti-koagulan yang diberikan
 Contoh: Warfarin, NOACs
 Monitor faktor pembekuan darah (INR)
Ingat kata FAST
dalam mengenali
Gejala Stroke
FAQs – Frequently Asked
Questions?
Kelainan apa yang dapat disebabkan oleh
stroke?
• Kerusakan saraf akibat stroke dapat
mempengaruhi seluruh tubuh – yang
berakibat pada kelainan ringan hingga berat
• Kelainan-kelainan ini termasuk kelumpuhan,
gangguan berpikir, gangguan berbicara,
gangguan emosi, nyeri dan kematian
Mengapa sangat penting untuk bertindak
cepat ketika seseorang terkena stroke?

• Semakin lama aliran darah terhambat ke otak,


semakin besar kerusakannya
• Pengobatan segera dapat menyelamatkan nyawa
dan meningkatkan kesempatan untuk pulih
• Stroke iskemi dapat diobati dengan sebuah obat
yang disebut “recombinant Tissue Plasminogen
Activator (rTPA)” yang mengencerkan gumpalan
darah yang menutup aliran darah ke otak
Mengapa sangat penting untuk bertindak
cepat ketika seseorang terkena stroke?

• 3 jam – Waktu terbaik untuk memulai


pengobatan pada pasien stroke
• Pasien harus tiba di rumah sakit dalam waktu
kurang dari 2 jam
• Pasien-pasien yang menerima rTPA dalam
waktu kurang dari 3 jam memiliki 30%
kesempatan lebih baik untuk pulih dengan
sedikit atau tanpa kelumpuhan/kelainan saraf
CT Scan?
CT Scan
• Computerized Tomography Scan
• Serial gambar “cross-sectional” menggunakan
gelombang X-ray
• Digunakan sebelum memulai terapi
trombolitik – to rule out bleeding
• Tanda-tanda awal stroke iskemi  3-6 jam
setelah awal gejala
MRI?
MRI
• Magnetic Resonance Imaging
• Menggunakan gelombang magnet untuk mendeteksi
perubahan-perubahan di otak yang disebabkan oleh
stroke
• MRI > CT scan  lebih akurat dan mendiagnosi lebih
awal dari stroke iskemi, terutama untuk stroke kecil
dan TIA
• Kekurangan : pemeriksaan lebih lama (30-40 mnt);
pasien dengan implan logam atau elektronik dilarang
menggunakan MRI
Obat-obat apa yang biasa digunakan?

• Antitrombotik
 Antiplatelet – aspirin, clopidogrel
 Antikoagulan – warfarin, dabigatran, rivaroxaban,
enoxaparin, heparin
• Trombolitik
 rTPA
Rehabilitasi pasien setelah stroke
• Physical Therapy
• Occupational Therapy
• Speech Therapy

Anda mungkin juga menyukai